Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

PENILAIAN AKHIRTAHUN MADRASAH ALIYAH


TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021

Mata Pelajaran : Akidah Akhlak Hari, Tanggal :


Kelas / Program : XI /Ilmu Keagamaan Waktu :

SOAL ESSAY:

1. Sebutkan beberapa penyebab terjadinya LGBT !

2. Tuliskan HR Muslim dan Tirmidzi tentang akibat orang bakhil tidak akan masuk surga !

3. Sebutkan beberapa dampak negatif dari maksiat hati !

4. Jelaskan pokok ajaran tasawuf Hasan al-Basri !

5. Sebutkan beberapa perilaku orang yang memahami tokoh sufi dan ajarannyai !
KUNCI JAWABAN

1. Penyebab terjadinya LGBT ;


a. Faktor biologis
b. Faktor lingkungan
c. Kurangnya pengetahuan agama

2. HR Muslim tentang sombong


)‫ال يد خل الجنة من كان في قلبه مثقال ذرة من كبر ( رواه مسلم و الترمذى‬

3. Dampak dari maksiat hati ;


a. Tidak diampuni dosanya
b. Dimurkai dan dibenci Allah
c. Pahala kebaikannya hilang
d. Mendapat penderitaan hidup
e. Mendapatkan kehinaan dunia akhirat

4. Pokok ajaran tokoh sufi Hasan al-Basri . Adapun ajaran tasawuf beliau lebih mengedepankan
sikap zuhud, khauf dan raja’

5. Perilaku orang yang memahami tokoh sufi dan ajarannya ;


a. Berterima kasih kepada para tokoh sufi
b. Berbakti kepada orang tua atau guru semaksimal mungkin
c. Mengikuti segala kebenaran ilmu
a. Mengamalkan ilmu yang telah diajarkan oleh guru

Anda mungkin juga menyukai