Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PROSES PEMBELAJARAN HARIAN

SATUAN PAUD :
SEMESTER/BULAN/MINGGU :
KELOMPOK/USIA : B/5-6 TAHUN
TOPIK/SUB TOPIK : HARI RAYAKU/TEMPAT IBADAH
SUB-SUB TOPIK : MASJID
HARI/TANGGAL : SELASA

TUJUAN KEGIATAN
1. Anak dapat mengenal tempat ibadahdan kitan suci
2. Anak dapat mengenal jumlah rakaat dalam salat
3. Anak menunjukkan sikap bangga dengan agamanya
4. Anak mengenal gerakan salat
5. Anak dapat menunjukkan sikap mandiri

KEGIATAN PEMBUKA
1. Salam, doa, dan membaca surah-surah pendek (NABP)
2. Menyanyi sesuai topik
3. Membangun pengetahuan tentang topik yang akan dibahas
4. Berdiskusi tentang tempat-tempat ibadah
5. Menjelaskan aturan main

KEGIATAN INTI
Capaian Kegiatan Pembelajaran Alat dan Bahan
Perkembangan Sumber Ide Benda/Bahan Alat
Cerita
Nilai Agama Dan 1. Mau bermain dengan teman Internet LKA Alat tulis
Budipekerti 2. Maze;mencari jejak menuju (google) Buku
Jati Diri masjid gambar
Dasar Literasi dan 3. Mewanai gambar baju krayon
STEAM lebaran

ISTIRAHAT
1. Bermai di luar
2. Cuci tangan
3. Ddoa dan makan
4. Doa sesudah makan

KEGIATAN PENUTUP
1. Recalling
2. Menginformasikan kegiatan esok
3. Doa pulang
4. Bernyanyi
5. Salam dan pulang
RENCANA PROSES PEMBELAJARAN HARIAN

SATUAN PAUD :
SEMESTER/BULAN/MINGGU :
KELOMPOK/USIA : B/5-6 TAHUN
TOPIK/SUB TOPIK : HARI RAYAKU/BINATANG QURBAN
SUB-SUB TOPIK : SAPI, KAMBING, DAN KERBAU
HARI/TANGGAL : RABU

TUJUAN KEGIATAN
1. Anak dapat mengetahui binatang ciptaan Tuhan
2. Anak terbiasa makan dan minum ang halal
3. Anak dapat mengenal gerakan/suara binatang
4. Anak dapat menunjukkan kemampuan mengenal hewan
5. Anak dapat menunjukkan sikap mandiri

KEGIATAN PEMBUKA
1. Salam, doa, dan membaca surah-surah pendek (NABP)
2. Menyanyi sesuai topik
3. Membangun pengetahuan tentang topik yang akan dibahas
4. Berdiskusi tentang macam-macam hewan qurban
5. Menjelaskan aturan main

KEGIATAN INTI
Capaian Kegiatan Pembelajaran Alat dan Bahan
Perkembangan Sumber Ide Benda/Bahan Alat
Cerita
Nilai Agama Dan 1. Mau bermain dengan teman Internet LKA Alat tulis
Budipekerti 2. Menghitung jumlah (youtube) Handphone
Jati Diri binatang qurban
Dasar Literasi dan 3. Menirukan suara kambing,
STEAM sapi, dan kerbau

ISTIRAHAT
1. Bermai di luar
2. Cuci tangan
3. Ddoa dan makan
4. Doa sesudah makan

KEGIATAN PENUTUP
1. Recalling
2. Menginformasikan kegiatan esok
3. Doa pulang
4. Bernyanyi
5. Salam dan pulang
RENCANA PROSES PEMBELAJARAN HARIAN

SATUAN PAUD :
SEMESTER/BULAN/MINGGU :
KELOMPOK/USIA : B/5-6 TAHUN
TOPIK/SUB TOPIK : HARI RAYAKU/SEDEKAH
SUB-SUB TOPIK :
HARI/TANGGAL : JUMAT

TUJUAN KEGIATAN
1. Anak dapat menunjukkan sikap bangga dengan agamanya
2. Anak dapat mengenal perilakusopan santun
3. Anak mampu memberi dan membalas salam
4. Anak dapat menunjukkan sikap madir

KEGIATAN PEMBUKA
1. Salam, doa, dan membaca surah-surah pendek (NABP)
2. Menyanyi sesuai topik
3. Membangun pengetahuan tentang topik yang akan dibahas
4. Berdiskusi tentang zakat/sedekah
5. Menjelaskan aturan main

KEGIATAN INTI
Capaian Kegiatan Pembelajaran Alat dan Bahan
Perkembangan Sumber Ide Benda/Bahan Alat
Cerita
Nilai Agama Dan 1. Mau bermain dengan teman Sembako Kendaraan
Budipekerti 2. Bersedekah ke panti asuhan
Jati Diri
Dasar Literasi dan
STEAM

ISTIRAHAT
1. Bermai di luar
2. Cuci tangan
3. Ddoa dan makan
4. Doa sesudah makan

KEGIATAN PENUTUP
1. Mau berbagi dengan teman/orang lain
2. Recalling
3. Menginformasikan kegiatan esok hari
4. Doa pulang dan salam

Anda mungkin juga menyukai