Anda di halaman 1dari 101

LAPORAN PRAKTIKUM MEKANIKA TANAH 1

BERAT JENIS, ANALISIS SARINGAN, ANALISIS HIDROMETER,


KOMPAKSI, CBR, KUAT TEKAN BEBAS, TRIAKSIAL UU, DAN GESER
LANGSUNG UU

OLEH

ROBERTUS VALENTINO SABAR

21120040

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA

KUPANG

2021
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan
tuntunan-Nya Laporan Praktikum ini dapat diselesaikan dengan baik. Laporan ini
dikerjakan sebagai kewajiban mahasiswa/i Program Studi Teknik Sipil untuk memenuhi
syarat ujian tengah semester Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas
Katolik Widya Mandira Kupang.

Penyusunan Laporan Praktikum ini tidak terlepas dari bantuan dan bimbingan dari
berbagai pihak dalam penyelesaian laporan ini. Menyadari hal tersebut maka dihaturkan
terima kasih kepada:

1. Bapak Krisantos Ria Bela, ST, MT selaku Dosen Pengasuh mata kuliah Mekanika Tanah.
2. Orang tua dan keluarga yang telah memberikan dukungan dan doa.
3. Semua pihak yang telah terlibat terutama teman-teman teknik sipil angkatan 2020myang
tidak dapat disebutkan satu persatu.

Akhir kata bahwa dalam penulisan Laporan Praktikum ini masih ada kesalahan dan
kekurangan, oleh karena itu kritik dan saran dari pembaca sangat diharapkan untuk
penyempurnaan laporan ini.

Kupang, Mei 2021

Penulis

i
DAFTAR ISI

COVER
KATA PENGANTAR...................................................................................................................i
DAFTAR ISI.................................................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR...................................................................................................................iii
DAFTAR TABEL........................................................................................................................iv
BAB 1 PENDAHULUAN.............................................................................................................1
1.1. Latar Belakang....................................................................................................................1
1.2. Ruang Lingkup...................................................................................................................1
1.3. Maksud dan Tujuan...........................................................................................................1
BAB II PELAKSANAAN PRAKTIKUM..................................................................................3
2.2. Berat Jenis...........................................................................................................................3
2.1.1 Tujuan...............................................................................................................................................3

2.1.2 Peralatan..........................................................................................................................................3

2.1.3 Pelaksanaan/Prosedur Pengujiaan..................................................................................................4

2.1.4 Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................................6

2.1.5 Hasil Perhitungan.............................................................................................................................7

2.1.6 Kesimpulan.......................................................................................................................................7

2.2. Analisis Saringan................................................................................................................7


2.2.1. Tujuan................................................................................................................................7

2.2.2. Peralatan.............................................................................................................................7

2.2.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujiaan...................................................................................8

2.2.4. Rumus-Rumus Perhitungan..............................................................................................9

2.2.5. Hasil Perhitungan............................................................................................................10

2.2.6. Kesimpulan.......................................................................................................................11

ii
2.2. Analisis Hidrometer..........................................................................................................11
2.3.1. Tujuan..............................................................................................................................11

2.3.2. Peralatan...........................................................................................................................11

2.3.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian...................................................................................12

2.3.4. Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................13

2.3.5. Hasil Perhitungan............................................................................................................14

2.3.6. Kesimpulan.......................................................................................................................15

2.2. Kompaksi...........................................................................................................................15
2.4.1. Tujuan..............................................................................................................................15

2.4.2. Peralatan...........................................................................................................................15

2.4.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian...................................................................................17

2.4.4. Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................18

2.4.5. Hasil Perhitungan............................................................................................................19

2.4.6. Kesimpulan.......................................................................................................................21

2.2. CBR....................................................................................................................................21
2.6.4. Tujuan..............................................................................................................................21

2.6.4. Peralatan...........................................................................................................................21

2.6.4. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian...................................................................................22

2.6.4. Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................27

2.6.4. Hasil Perhitungan............................................................................................................28

2.5.6. Kesimpulan....................................................................................................................................29

2.6. Kuat Tekan Bebas................................................................................................................29


2.6.1. Tujuan..............................................................................................................................29

2.6.2. Peralatan...........................................................................................................................29

2.6.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian...................................................................................31

2.6.4. Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................34

iii
2.6.5. Hasil Perhitungan............................................................................................................35

2.6.6. Kesimpulan.......................................................................................................................36

2.7.1. Tujuan..............................................................................................................................36

2.7.2. Peralatan...........................................................................................................................36

2.7.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian...................................................................................37

2.7.4. Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................41

2.7.5. Hasil Perhitungan............................................................................................................42

2.7.6. Kesimpulan.......................................................................................................................46

2.2. Geser Langsung UU..........................................................................................................46


2.8.1. Tujuan..............................................................................................................................46

2.8.2. Peralatan...........................................................................................................................46

2.8.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian...................................................................................48

2.8.4. Rumus-Rumus Perhitungan............................................................................................50

2.8.5. Hasil Perhitungan............................................................................................................52

BAB III.........................................................................................................................................56
PENUTUP....................................................................................................................................56
3.1 Kesimpulan............................................................................................................................56
3.2 Saran......................................................................................................................................56
DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................................57

iv
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Hidromemeter............................................................................................12
Gambar 2 Silinder Sedimentasi.................................................................................12
Gambar 3 Mold Kompaksi.........................................................................................16
Gambar 4 Timbangan.................................................................................................16
....................................................................................................................................
Gambar 5 Dial Gage...................................................................................................22
Gambar 6 Alat Uji Kuat Tekan Bebas.......................................................................30
Gambar 7 Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari tabung bor........................31
Gambar 8 Stopwatch..................................................................................................31
Gambar 9. Alat Uji Tekan Bebas...............................................................................33
Gambar 10. Triaksial UU...........................................................................................37
Gambar 11. Desikator................................................................................................37
Gambar 12. Stretcher.........................................................................................................39

v
DAFTAR TABEL

TABEL 1..............................................................................................................................7

TABEL 2..............................................................................................................................8

TABEL 3..............................................................................................................................9

TABEL 4............................................................................................................................10

TABEL 5............................................................................................................................13

TABEL 6............................................................................................................................15

TABEL 7............................................................................................................................20

TABLE 8............................................................................................................................21

TABEL 9...........................................................................................................................29

TABLE DATA 10.............................................................................................................30

TABEL 11..........................................................................................................................36

TABEL 12.........................................................................................................................44

TABEL 13.........................................................................................................................45

TABLE DATA 14.............................................................................................................46

vi
vii
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang

Praktikum Mekanika Tanah I merupakan salah satu persyaratan dari

Kurikulum Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Katolik Widya Mandira
Kupang. Praktikum ini menitik beratkan pada penyelidikanmengenai keadaan suatu
tanah yang akan digunakan sebagai tempat berdirinyasuatu bangunan. Hasilnya berupa
data - data yang selanjutnya dianalisa sampaistruktur bangunan dapat ditentukan, tipe
fondasi dan lain-lain sesuai dengansifat-sifat yang dimiliki oleh tanah tersebut. Hal-hal
tersebut sangat pentinguntuk menunjang segi ekonomis dan segi keselamatan baik untuk
bangunan,pemakai maupun pekerja yang ada dan sebagainya.

Dalam perencanaan suatu pembangunan baik itu pondasi, galian, bendungan, jembatan,
dan lain-lain ilmu geoteknik sangatlah berperan. Salah satu bagian ilmu geoteknik yang
membahas mengenai perencanaan pembangunan ialah mekanika tanah, yang membahas
prinsip-prinsip dasar tanah modern yang didasari sifat-sifat fisik tanah. Sifat-sifat fisik
tanah sangat berhubungan erat dengan kelayakan pada banyak penggunaan yang
diharapkan dari tanah. Kekuatan dan kekokohan pendukung, kapasitas penyimpanan air,
plastisitas, semuanya secara erat berkaitan dengan kondisi fisik tanah.
1.2. Ruang Lingkup
Penyelidikan dan identifikasi material di bawah permukaan tanah dapat dilakukan
dengan berbagai cara, baik sederhana maupun kompleks, maupun dengan berbagai
macam prosedur dan interpretasi.Karena kondisi di bawah permukaan tanah merupakan
kombinasi dari faktor-faktor geologi, topografi, iklim, dan riwayat perubahan kondisi
akibat alam maupun usaha manusia, maka eksplorasi yang mendalam dan
mempertimbangkan semua faktor utama tersebut perlu dilakukan dengan baik.Petunjuk
ini mengacu kepada metode ASTM di mana karakteristik tanah, batuan, dan air tanah
ditentukan, baik dengan pengujian lapangan atau pengujian laboratorium maupun
gabungan dari kedua uji tersebut.

1.3. Maksud dan Tujuan


1
Petunjuk ini dibuat agar perencanaan penyelidikan geoteknik dilakukan dengan
lebih baik, sehingga menghasilkan karakteristik lapangan yang sesuai dengan kebutuhan

2
BAB II
PELAKSANAAN PRAKTIKUM
.2. Berat Jenis

2.1.1 Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk menentukan berat jenis tanah, Gs.

2.1.2 Peralatan
1. Piknometer. Bila digunakan metode A : berupa erlenmeyer dengan kapasitas
minimum 100 ml atau botol tutup berlubang dengan kapasitas minimum 50
ml. Bila digunakan botol tutup berlubang, lubang yang ada harus dapat
mengeluarkan udara dan air ketika tutup dipasang. Bila digunakan metode
B : berupa erlenmeyer dengan kapasitas minimum 500 ml. Piknometer yang
akan digunakan harus dalam keadaan bersih dan kering.
2. Bila menggunakan metode B, tambahkan :
 Dispersing agent yaitu sodium hexametaphospate
 Wadah aluminium dengan kapasitas sekitar 1000 ml. Wadah harus
kering, bersih dari kotoran, dan tidak berkarat
3. Air terdestilasi
4. Pipet
5. Batang pengaduk dari kaca
6. Timbangan dengan akurasi 0.01 gr
7. Termometer dengan ketelitian 0.5°C. kapasitas sesuai dengan kebutuhan uji
8. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C - 115°C selama 24
jam
9. Desikator yang diisi dengan silica gel atau anhydrous calcium sulphate.
Sangat dianjurkan untuk menggunakan desikan yang dapat berubah warna
bila desikan sudah waktunya diganti
10. Kompor listrik yang cukup untuk menjaga suhu air mendidih
11. Kertas kerja

3
2.1.3 Pelaksanaan/Prosedur Pengujiaan
1. Siapkan sampel tanah, baik dalam kondisi kering oven (metode A) maupun
basah (metode B), dengan jumlah perkiraan setelah kering oven sebagai
berikut:

Ukuran Butir Saringan Standar Berat Minimum (gr)


Maksimum (mm)
2.00 No.10 20
4.75 No.20 100

2. Kalibrasi piknometer dengan cara :


a. Timbang berat piknometer, catat di kertas kerja - Mf .

Isi piknometer dengan air terdestilasi sampai batas kalibrasinya.

b. Panaskan air dalam piknometer menggunakan kompor agar suhu naik


sekitar 5°C.
c. Aduk air dalam piknometer dengan menggunakan batang pengaduk
kaca agar suhu merata.
d. Ukur suhu air, catat di kertas kerja - Ta.
e. Buang air sejumlah volume yang melewati batas kalibrasinya.
f. Timbang berat piknometer berisi air, catat di kertas kerja - Ma.
g. Ulangi langkah (c) sampai (f) sampai diperoleh beberapa data (suhu
sekitar 60°C).
h. Plot grafik hubungan berat piknometer dan air (Ma) dengan suhu
(Ta), dimana Ta sebagai absis dan Ma sebagai ordinat.
3. Bila digunakan metode A :
a. keringkan sampel dalam oven selama 12 – 24 jam, dengan suhu
105°C - 115°C yang konstan.
b. Masukkan sampel ke dalam piknometer sampai mengisi minimum
50% dari kapasitas piknometer.
c. Timbang berat piknometer berisi sampel kering, catat di kertas kerja
– Mf0

4
d. Isi piknometer dengan air terdestilasi, dengan jumlah secukupnya
untuk merendam semua sampel tanah kering tersebut. Diamkan
selama minimum 12 jam.
e. Panaskan piknometer yang berisi larutan tanah selama minimum 10
menit sambil diaduk untuk menghilangkan gelembung udara yang
terperangkap.
f. Tambahkan air terdestilasi sampai batas kalibrasinya.
g. Dinginkan piknometer sampai suhu turun beberapa °C (harus di
bawah 30°C).
h. Aduk air dan tanah dalam piknometer dengan menggunakan batang
pengaduk kaca agar suhu merata.
i. Ukur suhu air dan tanah, catat di kertas kerja – Tb.
j. Timbang berat piknometer berisi air dan tanah, catat di kertas kerja –
Mb. Ula
k. ngi langkah (1) sampai () beberapa kali sampai suhu air dan tanah
mencapai suhu ruangan
4. Bila digunakan metode B :
a. Larutkan tanah basah dengan air terdestilasi sampai menjadi sekitar
500 ml larutan tanah.
b. Campurkan dispersing agent dalam larutan tanah basah, dengan
perbandingan 40 gr sodium hexametaphospate untuk setiap 1 liter
larutan.
c. Panaskan piknometer yang berisi larutan tanah selama minimum 10
menit sambil diaduk untuk menghilangkan gelembung udara yang
terperangkap.
d. Tambahkan air terdestilasi sampai batas kalibrasinya.
e. Dinginkan piknometer sampai suhu turun beberapa °C (harus di
bawah 30°C).
f. Aduk air dan tanah dalam piknometer dengan menggunakan batang
pengaduk kaca agar suhu merata.
g. Ukur suhu air dan tanah, catat di kertas kerja - Tb.

5
h. Timbang berat piknometer berisi air dan tanah, catat di kertas kerja -
Mb.
i. Ulangi langkah (d) sampai (h) beberapa kali sampai suhu air dan
tanah mencapai suhu ruangan.
j. Timbang berat wadah aluminium, catat di kertas kerja - Mc.
k. Tuang larutan tanah ke dalam wadah aluminium sampai seluruh
tanah berpindah ke dalam wadah aluminium. l.
l. Keringkan sampel dalam oven selama 12 – 24 jam, dengan suhu
105°C - 115°C yang konstan.
m. Timbang berat wadah berisi tanah kering, catat di kertas kerja – Mc0
5. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.

2.1.4 Rumus-Rumus Perhitungan


1. . Hitung berat tanah kering dengan cara :
 Metode A: M 0 = M f 0 - M f (gr)
 Metode B : M 0 = M c 0 - M c (gr)
2. Hitung berat jenis pada setiap suhu To tertentu dengan cara :

M0
G s pada T b =
M 0 +(M ab−M b )

di mana Mab adalah berat piknometer berisi air pada suhu Tb, diperoleh dari
grafik Ma-Ta (yaitu nilai Ma yang berkorelasi dengan suhu Ta = Tb)
3. Biasanya nilai Gs yang dilaporkan adalah nilai Gs berdasarkan air dengan
suhu 20°C. Karena itu, nilai Gs menjadi :
Gs pada 20° C = K× Gs pada T b
4. Dalam kasus tertentu, bila diinginkan melaporkan nilai Gs berdasarkan air
pada suhu selain 20°C, maka dihitung dengan cara :
G s pada 20° C
Gs pada T x =
K
5. Nilai Gs yang ditampilkan adalah nilai Gs rata-rata dari berbagai suhu Tb,
berdasarkan air pada suhu 20°C (kecuali bila diminta berbeda). Ini dilakukan
untuk mengantisipasi nilai Gs yang bervariasi / tidak menentu
6
2.1.5 Hasil Perhitungan

contoh U
n A B N
o I
T

1 Massa piknometer (M₁) 3 4 g


8 3 r
. . a
4 9 m
0 0

MASSA g
PIKNOMETER+CONTOH r
(M₂) a
2 m
102.60 109.50
massa piknometer +contoh g
+air(M₃) r
a
3 m
178.10 181.60
4 massa piknometer +air 138.90 141.80 g
(M₄) r
a
m

5 Temperatur 3 3 °
2 2 C

6 A=M₂-M₁ 6 6 g
4 5 r
. . a
2 6 m
0 0

7 B=M₃-M₄ 3 3 g
9 9 r
. . a
2 8 m
7
0 0

8 C=A-B 2 2 g
5 5 r
. . a
0 8 m
0 0

9 berat jenis Gs=A/C 2 2


. .
5 5
6 4
8 3

Berat jenis rata-rata 3.8


TABEL 1.

2.1.6 Kesimpulan
Hasil perhitungan diatas ,berat jenis benda pada piknometer A dan B tidak jauh berbeda
karna berat massa masing-masing tidak jauh beda

.2. Analisis Saringan


1. Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk mendapatkan gradasi ukuran butir dan klasifikasi
tanah berdasarkan kurva gradasi tersebut.
2. Peralatan
1. Saringan standar ASTM dengan urutan:

No. Saringan Standar ASTM Diameter Lubang Saringan(mm)


4 4.750
10 2.000
20 0.850
40 0.425
80 0.180
120 0.125
200 0.075
Pan -
TABEL 2.

8
Saringan yang digunakan dapat divariasikan sesuai jenis sampel yang
tersedia. Misal bila sampel yang diperoleh banyak mengandung partikel
besar (kerikil dan kerakal), maka dapat digunakan variasi saringan dengan
ukuran 1/4” sampai 3”.
2. . Sieve shaker
3. Timbangan dengan akurasi 1 gr
4. Sekop kecil atau sendok besar
5. Palu karet
6. Baskom besar yang cukup untuk menampung sampel dan dapat dimasukkan
ke dalam oven
7. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C - 115°C selama 24
jam
8. Kertas kerja
3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujiaan
1. Siapkan sampel tanah dengan jumlah minimum sebagai berikut :

Ukuran Maksimum Butir Yang Massa Sample Minimum


Tertahan di Saringan
(mm) (Kg)
75.0 70
63.0 50
50.0 35
37.5 15
26.5 6
19.0 2
13.2 1
19.5 0.5
6.2 0.2
Lolos saringan 2 mm 0.1
TABEL 3.
2. Hancurkan tanah yang menggumpal menggunakan palu karet.
3. Letakkan sampel dalam baskom dan masukkan ke dalam oven selama 12 –
24 jam, dengan suhu 105°C - 115°C yang konstan.
4. Pilih saringan yang akan digunakan, disesuaikan dengan kondisi ukuran
butir sampel. Catat no. saringan dan diameter r lubangnya pada kertas kerja.

9
5. Timbang berat tiap saringan, catat di kertas kerja - Ms (gr).
6. Susun semua saringan dengan urutan saringan terbesar di paling atas dan pan
di paling bawah.
7. Letakkan susunan saringan dalam sieve shaker.
8. Masukkan sampel tanah ke dalam saringan teratas (terbesar).
9. Pasang tutup saringan.
10. Nyalakan sieve shaker selama minimum 10 menit (sampel sebanyak 500 gr).
11. Matikan sieve shaker dan diamkan selama 15 menit agar debu tidak
beterbangan dan terjadi kehilangan sampel.
12. Keluarkan susunan saringan dari sieve shaker.
13. Timbang masing-masing berat saringan berisi tanah yang tertahan di
dalamnya, catat di kertas kerja – MSR (gr).
14. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
4. Rumus-Rumus Perhitungan
1. Hitung massa tanah yang tertahan di setiap saringan dengan M Ri= M SRi - M si
(gr)
2. Hitung massa total tanah dengan M T = ∑ M Ri = M R 1 + M R 2 + M R 3 + ... (gr)
M Ri
3. Hitung % tertahan di setiap saringan dengan cara Ri = (%)
MT
4. Hitung % lolos di saringan terbesar dengan cara P1= 100 – R1 (%)
5. Hitung % lolos di setiap saringan lainnya dengan cara P2= P1 – R2 (%), lalu
P3 = P2 - R3(%) dan seterusnya
6. Tabelkan semua perhitungan untuk setiap saringan
7. Plot kurva distribusi ukuran butir dalam kertas semilog, dengan dimana
diameter butir/diameter saringan (mm) sebagai absis dalam skala log dan %
lolos sebagai ordinat dengan skala linier
8. Tentukan nilai D10, D30 , dan D60 dari kurva distribusi ukuran butir
D60
9. Hitung koefisien keseragaman, C u, dengan cara C u =
D10
D30 2
10. Hitung koefisien gradasi,C G , dengan cara C G =
D60 D10

10
11. Tentukan klasifikasi tanah berdasarkan metode USCS (Unified Soil
Classification System) atau metode lain bila ditentukan secara khusus
5. Hasil Perhitungan

diameter be berat berat % %


saringan( rat tanah + terta lo
mm) sar saringan han t lo
ing e s
an t
a
h
N a
O n
.
4 4.75 32 326.32 0 0 1
6.3 0
2 0
1 2 41 419.2 0.07 99.990
0
0 9.1 .
3 0
1
0
5

2 0.85 33 334.13 0.88 99.868


0
0 3.2 .
5 1
3
2
0

4 0.425 40 410.9 1.75 99.738


0
0 9.1 .
5 2
6
2
5

8 0.18 32 326.91 1.16 99.826


0
0 5.7 .

11
5 1
7
4
0

1 0.125 39 397.15 0.31 99.954


0
2 6.8 .
0 4 0
4
6
5

2 0.075 28 285.75 0.45 99.933


0
0 5.3 .
0 0
6
7
5

p 37 1040.59 662.
99.3071 0.
a 8.4 14 6
n 5 9
3
jumlah 666. 1 7
76 0 0
0 0

TABEL 4.

12
Chart Title
100.05

100

99.95

99.9

99.85

99.8

99.75

99.7
0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5 4 4.5 5

6. Kesimpulan
Lolos saringan oleh diameter saringan ,semakin besar diameter nyam aka semakin
banyak tanah yang lolos begitu pun sebalik nya.

.3. Analisis Hidrometer


2.1.1. Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk mendapatkan gradasi ukuran butir dan klasifikasi
tanah berdasarkan kurva gradasi tersebut.
2.1.2. Peralatan
1. Ayakan no. 10 (2.00 mm)
2. Wadah dengan kapasitas 250 ml
3. Hidrometer ASTM tipe 152H

13
Gambar 1 Hidromemeter
4. Silinder sedimentasi dengan kapasitas 1000 ml

Gambar 2 Silinder Sedimentasi


5. Bak air dengan suhu konstan 20 °C atau setidaknya ruangan dengan suhu
konstan
6. Mixer
7. Timbangan yang mempunyai keakuratan 0.01 gr untuk menimbang sampel
yang lolos saringan no. 10 (2.00 mm)
8. Stopwatch
9. Termometer
10. Air terdestilasi
11. Dispersing agent, berupa 40 gr sodium hexametaphospate per 1 liter air
12. Kertas kerja
2.1.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian
1. Siapkan sampel tanah dan saring menggunakan ayakan no. 10 (2.00 mm).

14
2. Bila tanah yang lolos saringan no. 10 kebanyakan berupa lanau dan
lempung, ambil 50 gr. Bila kebanyakan berupa pasir, siapkan sebanyak 100
gr.
3. Letakkan sampel tanah dalam wadah dan campurkan 125 ml larutan
dispersing agent sesuai dengan ketentuan (40 gr/l). Aduk hingga rata.
4. Diamkan selama minimal 16 jam.
5. Masukkan larutan dalam mixer dan aduk kembali dengan waktu :

Indeks plastisitas Waktu Pengadukan


(%) (menit)
¿5 5
6-20 10
¿ 20 15
TABEL 5.
6. Segera setelah pengadukan menggunakan mixer selesai, pindahkan larutan
tanah ke dalam silinder sedimentasi, dan tambahkan air terdestilasi hingga
mencapai 1000 ml.
7. Menggunakan telapak tangan sebagai penutup bagian terbuka silinder
sedimentasi (atau karet penutup), bolak-balikkan silinder selama 1 menit.
8. Letakkan silinder pada tempat yang nyaman dan lakukan pembacaan dengan
interval 2, 5, 15, 30, 60, 250, 1440 menit atau sebanyak yang diperlukan
(misal menit ke 0.5, 1, 2, 4, 8, 15, 30, 60, 120, 240, 320, dan 1440).
Pembacaan dilakukan pada bagian atas meniscus yang terbentuk. Angkat
keluar hidrometer setiap kali pembacaan selesai dilakukan dan letakkan di
tempat yang aman (misalnya di dalam gelas berisi air terdestilasi). Catat
setiap pembacaan pada kertas kerja - Ra.
9. Setiap kali pembacaan selesai dilakukan, ukur suhu larutan tanah dengan
cara memasukkan termometer ke dalam larutan dan catat di kertas kerja - T
(°C).
10. Timbang sebuah wadah kosong. Catat di kertas kerja – Wi (gr).
11. Masukkan seluruh larutan tanah ke dalam wadah kosong.
12. Masukkan larutan tanah ke dalam oven selama 12 - 24 jam.
13. Dinginkan sampel dalam desikator.
15
14. Timbang tanah kering beserta wadahnya. Catat di kertas kerja - W3 (gr).
15. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
2.1.4. Rumus-Rumus Perhitungan
1. Hitung koreksi komposit dengan cara C = Cf – Ct
2. Hitung diameter butir ekuivalen dengan cara D = K x (L/t)^0.5 (mm)
di mana :
K = konstanta yang nilainya bergantung kepada suhu larutan dan specific
gravity butir tanah. Lihat Tabel 3.
L = kedalaman efektif (cm). Lihat Tabel 2.
t = waktu pembacaan (menit)
3. Hitung pembacaan hidrometer yang telah dikoreksi dengan cara R = Ra + C
4. Lihat nilai faktor koreksi terhadap specific gravity, α, pada Tabel 1.
5. Hitung berat tanah kering dengan cara Ws = W3 – W1 (gr)
6. Persentase tanah yang masih berada dalam larutan saat hidrometer
melakukan pengukuran (% lebih halus daripada D) dihitung dengan cara P =
(R x α) / Ws X 100%
7. Tabelkan semua perhitungan pada setiap bacaan
8. Plot grafik distribusi ukuran butir berdasarkan tabel, yaitu diameter butir
ekuivalen (D) vs % lebih halus (P) menggunakan kertas semi log, dengan D
sebagai absis (skala log) dan P sebagai ordinat (skala normal)
2.1.5. Hasil Perhitungan

DATE Elapsed time t temp (°C)


Actual hyd reading Corr hyd reading % FinerHyd.Cor only fL Diameter D ( mm)
(minute) Ra Rc
28/04/2021 0 5 62.55
63.80 55.45 6.6 0 0.01 0
9 1 269
1 5 60.05
61.25 53.45 7 0.01 0.0335
7 1 269 7
4
5
8
4
2 5 58.55
59.72 51.45 7.3 3.65 0.01 0.0242
5 1 269 4
4
2
1
1
4 5 55.50
56.61 50.5 7.6 1.9 0.01 0.0178

16
3 297 7
7
9
1
1
8 5 53.50
54.57 48.5 7.9 0.988 0.01 0.0128
1 297 8
8
6
8
3
15 5 52.50
53.55 47.5 8.1 0.54 0.01 0.0095
0 297 3
0
9
6
5
30 4 51.50
52.53 46.5 8.3 0.277 0.01 0.0068
9 297 2
2
1
0
5
60 4 50.50
51.51 45.5 8.4 0.14 0.01 0.0048
8 297 5
2
9
3
12 4 43.50
44.37 38.5 9.6 0.08 0.01 0.0036
0 1 297 6
8
4
7
24 1 20.15
20.55 15.8513.3 0.055 0.01 0.0030
0 8 3 312 8
8
5
4
6
32 1 13.15
13.41 8.8514.5 0.045 0.01 0.0027
0 1 3 312 9
2
8
1
9
14 6 7.80 7.956 4.215.3 0.011 0.01 0.0013
40 327 6
7
8
4
D Elap 2 3 AVERAGE
A sed
T time
E t

17
(min
ute)
tem Act tem Actual tem A at Actual
p ual p hyd p c e hyd
(°C) hy (°C) reading (°C) t m readi
d Ra u p ng Ra
rea a (°
din l C)
g h
Ra y
d
28/04/2021 r
e
0 59 59 5 59.00
9
1 57 57 5 57.00
7
2 55 55 5 55.00
5
4 53 53 5 53.00
3
TABEL 6.

18
2.1.6. Kesimpulan
Semakin besar °C nya maka semakin besar juga diameter nya

2.1.4. Kompaksi
1.1. Tujuan

19
Tujuan pengujian ini adalah untuk mendapatkan hubungan berat isi kering dan
kadar air untuk tanah yang dipadatkan dengan energi tertentu.
1.2. Peralatan
1. Mold kompaksi lengkap dengan collar dan pelat dasarnya sesuai dengan
metode uji. Tinggi mold biasanya sekitar 11.55 cm.

Gambar 3 Mold Kompaksi


2. Palu kompaksi sesuai dengan metode uji.
3. Gelas ukur
4. Satu set ayakan
5. Baskom besar yang mampu menampung tanah sebanyak + 5 kg
6. Minyak pelumas
7. Penggaris
8. Dongkrak untuk mengeluarkan tanah dari dalam mold
9. Timbangan yang mempunyai keakuratan 1 gr

Gambar 4 Timbangan
10. Pisau

20
11. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C - 115°C selama 24
jam.
12. Desikator yang diisi dengan silica gel
13. Timbangan yang mempunyai keakuratan 0.01 gr
14. 15 buah wadah aluminium yang diberi tanda/nomor referensi yang berbeda-
beda dan jelas. Semua wadah harus kering, bersih dari kotoran, dan tidak
berkarat
15. Kertas kerja
1.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian
1. Tentukan tipe uji kompaksi yang dilakukan (A, B, atau C) berdasarkan
gradasi tanah yang sudah diperoleh dari uji ayakan (lihat tabel).
2. Siapkan sampel tanah sebanyak + 25 kg, lalu diayak seperti yang disyaratkan
(lihat tabel).
3. Bagi sampel menjadi 5 baskom @ 5 kg, dan tambahkan sejumlah air yang
berbeda-beda pada setiap baskom. Variasi penambahan air ini ditentukan
berdasarkan pengalaman, namun biasanya divariasikan antara 100 – 600 ml
untuk setiap 5 kg sampel. Hal yang perlu dipertimbangkan adalah kadar air
awal tanah tersebut, supaya variasi sampel mempunyai rentang yang baik,
tidak terlalu kering atau terlalu basah.
4. Aduk air yang ditambahkan pada masing-masing baskom secara merata, lalu
tutup baskom dengan plastik. Diamkan selama 12-24 jam.
5. Tentukan metode uji yang akan digunakan (Proctor standar atau Proctor
modifikasi) berdasarkan fungsi tanah timbunan atau berdasarkan permintaan.
6. Siapkan peralatan lengkap sesuai dengan metode yang dipilih (lihat tabel)
7. Ukur tinggi mold (L0 ), diameter dalam mold (D0 ), dan timbang berat mold
(Wc), catat di kertas kerja.
8. Pasang mold pada pelat dasarnya, lengkap dengan collar.
9. Olesi bagian dalam mold dengan minyak pelumas.
10. Masukkan sampel tanah ke dalam mold dengan ketebalan kira-kira akan
memperoleh ketebalan 1/3 dari tinggi mold (untuk metode standar) atau 1/5
tinggi mold (untuk metode modifikasi), setelah dipadatkan nanti.

21
11. Posisikan tabung luar palu tepat di permukaan tanah, dalam kondisi vertikal.
Angkat gagang palu, lalu lepaskan palu supaya jatuh bebas. Hal ini perlu
diperhatikan agar tumbukan dilakukan oleh palu, bukan oleh tabung luar
palu, serta supaya tinggi jatuh palu sesuai dengan standar yang ada.
12. Lakukan tumbukan dengan palu kompaksi sebanyak 25 tumbukan (tipe A
dan B) atau 56 tumbukan (tipe C). Tumbukan dilakukan dengan merata di
seluruh permukaan sampel. 14 Ulangi langkah (10) sampai (12) sampai
jumlah lapisan yang disyaratkan metod
13. Ulangi langkah (10) sampai (12) sampai jumlah lapisan yang disyaratkan
metode standar atau modifikasi terpenuhi. Pada saat ini, sampel tanah dalam
mold akan sedikit lebih tinggi daripada permukaan mold (terbantu oleh
adanya collar).
14. Angkat collar dan lepaskan pelat dasar, buang sisa tanah di atas permukaan
mold dengan bantuan pisau sampai rata.
15. Timbang berat mold berisi tanah basah, tidak termasuk pelat dasarnya. Catat
dikertas kerja - WA .
16. Dongkrak keluar tanah dari dalam mold.
17. Potong tanah menjadi 3 bagian : atas, tengah, dan bawah, sesuai dengan
posisi awal saat pemadatan dilakukan. Ambil sedikit tanah di setiap bagian
tengah potongan.
18. Bersihkan mold, pelat dasar, dan collar.
19. Lakukan proses pengukuran kadar air terhadap setiap potongan yang
representatif Catat nomor referensi setiap wadah di kertas kerja.
 Timbang 3 buah wadah kosong. Catat di kertas kerja – W1 .
 Masukkan setiap potongan sampel sesuai dengan posisinya (atas,
tengah, bawah).
 Timbang 3 buah wadah + potongan tanah basah. Catat di kertas kerja
- W2
 Masukkan sampel ke dalam oven selama 12 - 24 jam.
 Dinginkan sampel dalam desikator.

22
 Timbang 3 buah potongan tanah kering beserta wadahnya. Catat di
kertas kerja – W3 .
20. Ulangi langkah (8) sampai langkah (19) untuk keempat baskom yang lain.
21. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
1.4. Rumus-Rumus Perhitungan
1. . Hitung berat tanah basah dalam mold dengan cara W 0 = W A -W C (gr)
1 2
2. Hitung volume mold dengan cara V 0 = πD0 × L0 (cm3 )
4
W0
3. Hitung berat isi tanah dengan cara γ = (gr/cm3 )
V0
4. Hitung berat potongan tanah basah dengan cara W = W 2 -W 1 (gr)
5. Hitung berat potongan tanah kering dengan cara W S = W 3 -W 1 (gr)
6. Hitung berat air dengan cara Ww = W - Ws (gr)
Ww
7. Hitung kadar air dari setiap potongan sampel dengan rumus w = × 100%
Ws
8. Hitung kadar air rata-rata ketiga potongan sampel
γ
9. Hitung berat isi kering setiap sampel dengan rumus γ d = (gr/cm3 )
1+ w
10. Plot grafik kurva kompaksi dengan kadar air (%) sebagai absis dan berat isi
kering setiap uji (gr/cm) sebagai ordinat.
11. Plot garis ZAV (nilai Va = 0%) pada grafik yang sama. Hitung nilai ɣd pada
berbagai kadar air dengan:fg
Va
Gs (1− )
Rumus γ d = 100
γw
Ws

12. Karena dalam proses kompaksi tidak mungkin menghilangkan seluruh


rongga udara, maka kurva kompaksi akan selalu berada di bawah garis ZAV.
Bila dalam grafik terlihat kurva kompaksi memotong atau berada di atas
garis ZAV, itu berarti proses pengujian atau perhitungan salah.

23
13. Dapat pula diplot garis AV yang lain, yaitu dengan menggunakan rumus
yang sama dengan garis ZAV, namun nilai Va dimasukkan 5% atau 10%
atau yang dikehendaki.
14. Pada titik puncak kurva kompaksi, baca berat isi kering maksimum (ɣd max)
dan kadar air optimum yang berkorelasi dengan berat isi kering maksimum
tersebut (OMC).
1.5. Hasil Perhitungan

KODE UJI A B C D E F

Berat tanah dalam 5 5 5 5 5 5


baskom 0 0 0 0 0 0
(gr) 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0

banyak air yang 1 1 1 1 1 1


disemprotkan (ml) 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0

Berat mold, Wc (gr) 3 3 3 3 3 3


9 9 9 9 9 9
6 6 6 6 6 6
5 5 5 5 5 5

diameter mold, Do 8 8 8 8 8 8
(cm) . . . . . .
5 5 5 5 5 5

tinggi mold, Lo (cm) 1 1 1 1 1 1


1 1 1 1 1 1
. . . . . .
6 6 6 6 6 6

Berat mold + tanah 5 5 5 5 5 5


basah, Wᴀ(gr) 5 6 7 7 8 8
9 8 4 9 5 9
6 0 5 0 6 6

24
berat tanah basah, Wo 1 1 1 1 1 1
= Wᴀ - Wc (gr) 6 7 7 8 8 9
3 1 8 2 9 3
1 5 0 5 1 1

volume mold, Vo = ¼π 6 6 6 6 6 6
Do ² Lo (cm³) 5 5 5 5 5 5
8 8 8 8 8 8
. . . . . .
5 5 5 5 5 5
0 0 0 0 0 0
7 7 7 7 7 7
1 1 1 1 1 1

berat isi tanah, ɤ = 2 2 2 2 2 2


Wo/Vo (gr/cm³) . . . . . .
4 6 7 7 8 9
7 0 0 7 7 3
6 4 3 1 1 2
8 3 0 4 6 3
1 7 8 2 4 9
4 6 4 7

TABEL 7.

kode uji
T = atas M = Tengah
R = A B C D E F
Bawah
2 2
1 1
2 . .
2 9 8
Berat wadah, W1 (gr) 21.6 21.2 14.2
berat potongan tanah
basah +
wadah, W2 (gr) 4 59.3 4 5 56.7 59.6
5 6 2
. .
1 8

berat potongan tanah


kering +

25
wadah, W3 (gr) 3 46.5 3 3 43.1 44.3
9 8 8
. .
2 2

berat potongan tanah


basah, W =
W2 - W1 (gr) 2 37.7 2 3 35.5 45.4
3 4 0
. . .
1 9 2

berat potongan tanah


kering , Ws
= W3-W1 (gr) 1 24.9 1 1 21.9 30.1
7 6 6
. . .
2 3 2

34.3023 52.7607 86.4197


kadar air, w = W - 3
51.4056 4 5
62.1004 50.8305
Ws/( Ws) x 100% 2 6 6
56.30
kadar air rata-rata, w (%) 324313
berat isi kering, ɤd = ɤ1.84420
* 1.72013 1.76948 1.48665 1.77152 1.94416
100/(100+ w) (gr/cm³) 8 1 9 6 3 2

sampel F
w (%) 34.30233 51.40562 52.76074 86.41975 62.10046 50.83056
Gs 2 2 2 2 2 2.65
. . . . .
6 6 6 6 6
5 5 5 5 5

ZAV 2.915254 1.945313 1.895349 1.157143 1.610294 1.967


3
2

dry density
Table data 8.

26
1.6. Kesimpulan
Untuk mengetahui titik puncak kompaksi pada berat isi kering maksimum yang di padat
kan dengan energi tertentu .parameter yang di hasilkan adalah kadar air optimum( OMC)
dan berat kering maksimum (Yd max )

2.1.5. CBR
2.1.1. Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk mengevaluasi kualitas relatif material perkerasan
jalan, yang dinyatakan sebagai nilai CBR dalam %.
2.1.1.5.2. Peralatan
1. Baskom besar yang mampu menampung tanah sebanyak + 6 kg
2. Timbangan kapasitas minimal 25 kg dengan keakuratan 1 gr
3. Ayakan 3/4" (19 mm) dan No. 4 (4.75 mm)
4. Gelas ukur
5. Pisau, penggaris, dan sekop kecil
6. Mold CBR lengkap dengan collar dan pelat dasarnya. Tinggi mold sekitar
17.8 cm, dan diameter 15.2 cm (6")
7. Palu kompaksi dengan berat 24.5 N (2.5 kg) atau 44.5 N (4.5 kg)
8. Pelat spasi dengan diameter 15.1 cm dan tinggi sekitar 5.1 cm
9. Minyak pelumas
10. Kertas pori dengan diameter sama dengan diameter dalam mold
11. Pelat beban tambahan, berbentuk pelat cincin, dan mempunyai berat
minimal 4.5 kg
12. Bila hendak dilakukan uji CBR terendam, tambahkan peralatan berikut :
 Baskom besar, yang cukup untuk merendam sampel dalam mold
 Platform yang dibuat dari wiremesh
 Pelat dasar yang berlubang-lubang (berpori)
 Pelat atas yang berlubang-lubang (berpori), yang mempunyai batang
dudukan dial gage yang dapat diatur tingginya

27
 Dial gage untuk pembacaan pergerakan vertikal, dengan keakuratan
mencapai 0.01 mm

Gambar 5 Dial Gage

13. Rangka beban CBR lengkap dengan piston, baik model manual maupun
menggunakan motor yang dapat diatur dengan kecepatan 1 - 1.27 mm/menit
14. Dial gage untuk pembacaan penetrasi vertikal, dengan keakuratan mencapai
0.01 mm
15. Cincin beban untuk pembacaan beban yang dikenakan pada sampel, dengan
kapasitas sekitar 10 kN (untuk perkiraan CBR 0% – 30%) atau kapasitas
sekitar 50 KN (untuk perkiraan CBR > 30%)
16. Dongkrak untuk mengeluarkan tanah dari dalam mold
17. Timbangan yang mempunyai keakuratan 1 gr
18. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C -115°C selama 24
jam
19. Desikator yang diisi dengan silica gel
20. Timbangan yang mempunyai keakuratan 0.01 gr
21. 3 buah wadah aluminium yang diberi tanda/nomor referensi yang berbeda-
beda dan jelas. Semua wadah harus kering, bersih dari kotoran, dan tidak
berkarat
22. Kertas kerja
2.1.1.1.5.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian

28
1. Untuk tanah butir kasar, siapkan sampel dengan berat sekitar 5.5 kg yang
lolos ayakan 3/4" (19 mm). Sedangkan untuk tanah butir halus, siapkan
sampel dengan berat sekitar 4.5 kg yang lolos ayakan No. 4 (4.75 mm).
2. Bila uji direncanakan berdasarkan kadar air tertentu (W1 ) untuk mencapai
berat isi kering tertentu (ɣd1 ), biasanya dikaitkan dengan kadar air optimum
dan berat isi kering maksimum dari hasil uji kompaksi, lakukan penyesuaian
kadar air sesuai dengan kadar air yang dikehendaki dengan cara :
 Bila kadar air sampel > kadar air yang dikehendaki, keringkan
anginkan tanah (tidak boleh dilakukan pengeringan oven), sampai
berat sampel tanah menjadi
100+W 1
W f=
1+W 0
di mana :
Wf = berat sampel setelah kering angin (gr)
W = berat awal sampel (gr) w1 = kadar air yang dikehendaki –
tambahkan 0.5 sampai 1 % untuk mengantisipasi penguapan (%)
W 0 =¿kadar air awal sampel (%)
 Bila kadar air sampel < kadar air yang dikehendaki, tambahkan air
sebesar :
W 1−W 0
W f =W ( )
100+W 0
di mana :
W W = berat air yang ditambahkan (gr atau ml)
W = berat awal sampel (gr)
W 1= kadar air yang dikehendaki – tambahkan 0.5 sampai 1 % untuk
mengantisipasi penguapan (%)
W 0 = kadar air awal sampel (%)
3. Bila uji direncanakan berdasarkan persentase rongga udara tertentu (Va),
hitung berat sampel yang akan diuji dengan cara :

29
Va W
( )( )
( )
1− 1+ 0
100 100
Wf = V0
1 W0
+
Gs 100

di mana :
W f = berat sampel yang akan diuji (gr)
V 0= volume mold (cm)
V a= persentase rongga udara yang ditentukan (%)
W 0 = kadar air awal sampel (%)
G s = specific gravity tanah yang digunakan
4. Bila uji direncanakan berdasarkan energi kompaksi tertentu, massa tanah
yang dibutuhkan tidak dapat dikatahui pasti sebelumnya. Karena itu siapkan
± 6 kg. Hitung energi kompaksi (Nm/m3 atau J/m3 ) yang digunakan dengan
cara :
W r x hr x L x N
Energi Kompaksi = g
V0
di mana :
W r = berat palu (kg)
hr = tinggi jatuh palu (m)
L = jumlah lapisan
N = jumlah tumbukan per lapis
V 0= volume mold (m3 )
g = percepatan gravitasi = 9.81 m/det2
5. Ukur tinggi mold (L0 ), diameter dalam mold (D.), dan timbang berat mold
(Wc), catat di kertas kerja.
6. Pasang mold pada pelat dasarnya, lengkap dengan collar.
7. Olesi bagian dalam mold dengan minyak pelumas.
8. Masukkan pelat spasi ke dalam mold
9. 9. Masukkan sampel tanah ke dalam moid dengan ketebalan kira-kira akan
memperoleh ketebalan 1/3 dari tinggi mold (bila dipakai berat palu 24.5 N)

30
atau 1/5 tinggi mold (bila dipakai berat palu 44.5 N), setelah dipadatkan
nanti.
10. Posisikan tabung luar palu tepat di permukaan tanah, dalam kondisi vertikal.
Angkat gagang palu, lalu lepaskan palu supaya jatuh bebas. Hal ini perlu
diperhatikan agar tumbukan dilakukan oleh palu, bukan oleh tabung luar
palu, serta supaya tinggi jatuh palu sesuai dengan standar yang ada.
11. Lakukan tumbukan dengan palu kompaksi sebanyak 56 tumbukan, atau
jumlah lain tertentu bila diminta secara khusus berbeda. Tumbukan
dilakukan dengan merata di seluruh permukaan sampel.
12. Ulangi langkah (9) sampai (11) sampai jumlah lapisan 3 atau 5 lapis
terpenuhi. Pada saat ini, sampel tanah dalam mold akan sedikit lebih tinggi
daripada permukaan mold (terbantu oleh adanya collar).
13. Angkat collar, buang sisa tanah di atas permukaan mold dengan bantuan
pisau sampai rata.
14. Lepaskan mold dari pelat dasarnya.
15. Timbang berat mold berisi tanah basah, tidak termasuk pelat spasinya. Catat
di kertas kerja - WA .
16. Pasang kertas pori di bagian atas tanah (yang rata dengan permukaan mold).
17. Balikkan posisi mold sehingga bagian yang kosong (bekas tempat pelat
spasi) berada di atas.
18. Timbang berat pelat beban tambahan, catat di kertas kerja – WSR.
19. Bila hendak dilakukan uji CBR terendam, lakukan langkah-langkah :
 Letakkan platform di dalam baskom rendam
 Pasang mold di pelat dasar berpori, sehingga kertas pori berada di
antara pelat dasar berpori dengan tanah. Letakkan di mold di atas
platform.
 Pasang kertas pori disusul oleh pelat atas berpori di atas sample
tanah. Pasang pelat beban tambahan di bagian kosong bekas pelat
spasi, sehingga posisi batang dudukan dial gage mencuat dari lubang
cincin pelat beban tambahan. Fungsi pelat beban tambahan adalah

31
untuk mensimulasikan beban konstruksi jalan di atas tanah dasar
yang diuji.
 Pasang dial gage. Atur dalam posisi nol.
 Catat konstanta kalibrasi dial gage (DC) yang tertulis di dial gage
tersebut. Biasanya DC = 0.01 mm/div atau DC = 0.001 inci/div.
Tuliskan satuan DC dengan benar.
 Tuangkan air perlahan-lahan sampai seluruh sampel terendam.
 Lakukan pengukuran pengembangan tanah dengan cara membaca
dial gage dari waktu ke waktu, misal pada jam ke 0, 1, 2, 4, 8, 12, 24,
36, 48, 72, dan 96.
 Plot kurva pengembangan dengan √ waktu sebagai absis dan
pengembangan (mm) sebagai ordinat.
 Pembacaan dial gage vertikal ini dapat dihentikan setelah kurva
pengembangan konstan.
 Keluarkan mold dari baskom, lepaskan dari pelat dasar berporinya.
 Timbang kembali berat mold berisi tanah basah terendam. Catat di
kertas kerja - WAS.
20. Pasang kembali mold di pelat dasar, sehingga kertas pori berada di antara
pelat dasar dengan tanah.
21. Pasang sampel pada rangka beban CBR dan pelat beban tambahan di atas
sampel. Pastikan piston mengenai sampel tanah di lubang cincin.
22. Atur cincin beban dan dial gage menunjukkan nol
23. Catat konstanta kalibrasi dial gage (DC) yang tertulis di dial gage tersebut.
Biasanya DC = 0.01 mm/div atau DC = 0.001 inci/div. Tuliskan satuan DC
dengan benar.
24. Catat konstanta kalibrasi cincin beban (LRC) yang tercantum dalam
sertifikat kalibrasinya. Satuan LRC biasanya adalah kg/div. Tuliskan satuan
LRC dengan benar.
25. Atur kecepatan motor pada 1.27 mm/menit atau lakukan pemutaran gagang
untuk menggerakkan piston dengan kecepatan yang sama dan konstan.

32
26. Lakukan pembacaan cincin beban untuk setiap interval dial gage tertentu.
Catat di kertas kerja.
27. Setelah pembacaan mencapai 0.5 inci, keluarkan mold dari rangka beban.
28. Dongkrak keluar tanah dari dalam mold.
29. Potong tanah menjadi 3 bagian : atas, tengah, dan bawah, sesuai dengan
posisi awal saat pemadatan dilakukan. Ambil sedikit tanah di setiap bagian
tengah potongan.
30. Lakukan proses pengukuran kadar air terhadap setiap potongan yang
representatif :
 Catat nomor referensi setiap wadah di kertas kerja.
 Timbang 3 buah wadah kosong. Catat di kertas kerja – W1 .
 Masukkan setiap potongan sampel sesuai dengan posisinya (atas,
tengah, bawah).
 Timbang 3 buah wadah + potongan tanah basah. Catat di kertas kerja
- W2
 Masukkan sampel ke dalam oven selama 12 – 24 jam.
 Dinginkan sampel dalam desikator.
 Timbang 3 buah potongan tanah kering beserta wadahnya. Catat di
kertas kerja - W3 .
31. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
2.1.1.1.1.5.4. Rumus-Rumus Perhitungan
1. Bila dilakukan uji CBR terendam, plot kurva pengembangan, dengan
√ waktu sebagai absis dan pengembangan (mm) sebagai ordinat
2. Hitung penetrasi setiap bacaan dengan cara ∆L = RDD × DC, lalu
konversikan nilai yang diperoleh ke dalam satuan inci
3. Hitung beban yang bekerja dengan cara P = RLD × LRC, lalu konversikan
nilai yang diperoleh ke dalam satuan pon (lb)
4. Tabelkan semua perhitungan pada setiap bacaan
5. Plot grafik penetrasi (∆L) vs beban (P) berdasarkan tabel hasil uji, dengan
penetrasi sebagai absis dan beban sebagai ordinat

33
6. Kurva penetrasi-beban yang baik adalah kurva yang berbentuk cembung ke
bagian atas. Bila kurva tidak demikian, maka dilakukan koreksi terhadap
kurva penetrasi-beban dengan cara :
 • Bila kurva berbentuk cekung di bagian bawah, lalu berubah arah
menjadi cembung di bagian atas, menunjukkan bahwa bagian
permukaan sampel terganggu atau kurang baik terkompaksi
dibandingkan dengan lapisan di bawahnya. Koreksi yang dilakukan
adalah dengan menggambarkan garis lurus mulai dari bagian kurva
yang mempunyai jari-jari lengkung terbesar (daerah perubahan dari
cekung ke cembung), menuju ke absis. Titik temu absis dengan garis
baru tersebut menjadi awal yang baru (titik nol yang baru) kurva
penetrasi-beban. Jadi, kurva baru akan berbentuk cembung ke bagian
atas dengan nol absis yang baru.
 Bila kurva berbentuk cekung ke bagian atas, ini membutuhkan
pertimbangan engineer mengenai perilaku tanah tersebut. Biasanya
terjadi pada tanah granular yang dikompaksi dengan kepadatan
rendah sampai sedang. Engineer dapat menganulir nilai beban untuk
penetrasi 0.2 inci, dan hanya menggunakan nilai beban untuk
penetrasi 0.1 inci.
7. Setelah mempunyai kurva penetrasi-beban yang baik, baca beban yang
berkorelasi dengan penetrasi 0.1 inci dan 0.2 inci
8. Hitung nilai CBR untuk penetrasi 0.1 inci dan 0.2 inci (bila tidak dianulir)
dengan cara :
BebanTerukur
CBR= X 100%
Beban Standar
Nilai CBR adalah nilai tertinggi yang diperoleh dari kedua nilai di atas
9. Hitung berat potongan tanah basah dengan cara W = W2 – W1 (gr)
10. Hitung berat potongan tanah kering dengan cara Ws = W3 - W1 (gr)
11. Hitung berat air dengan cara Ww= W - Ws (gr)
Ww
12. Hitung kadar air dari setiap potongan sampel dengan rumus 𝑤 = × 100%
Ws

34
13. Hitung kadar air rata-rata ketiga potongan sampel
14. Hitung berat tanah basah dalam mold dengan cara W0 = WA -WC (gr)
1 2
15. Hitung volume mold dengan cara cara V 0 = πD × L (cm3 )
4 0 0
W0
16. Hitung berat isi tanah dengan cara 𝛾 = (gr/cm3 )
V0
γ
17. Hitung berat isi kering tanah dengan rumus 𝛾𝑑 = (gr/cm3 )
1+ w
18. Hitung berat tanah basah terendam dalam mold dengan W 0 S = W AS -W C (gr)
W 0S
19. Hitung berat isi tanah terendam dengan cara γ SK = (gr/cm3 )
V0
γ SK
20. Hitung berat isi kering tanah (ex terendam) dengan rumus γ dSK =
1+ w
(gr/cm3 )
2.1.1.1.1.5.5. Hasil Perhitungan

2. kode uji B

Berat wadah, W1 (gr) 9 9 9


5 8 7

berat tanah basah + wadah, W2(gr) 4 4 4


2 4 3
9 8 8

berat tanah kering + wadah, W3 (gr) 4 4 4


0 4 2
5 2 2

berat tanah basah, W = W2 - W1 (gr) 3 3 3


3 5 4
4 0 1

berat tanah kering, Ws = W3-W1 (gr) 3 3 3


1 4 2
0 4 5

35
berat air, Ww = W-Ws (gr) 2 6 1
4 6

kadar air,w = Ww/Wsx 100% 7.741935 1.744186 4.923077


kadar air rata-rata, w(%) 4.803066151
TABEL 9.

berat mold, Wc (gr) 3


9
6
5

diameter mold, Do (cm) 8


.
5

tinggi mold, Lo (cm) 1


1
.
6

berat mold + tanah basah,Wᴀ (gr) 5


7
4
5

berat tanah basah, Wo= Wᴀ - Wc (gr) 1


7
8
0

volume mold, Vo =¼π Do ² Lo (cm³) 658.5071


Berat isi tanah, ɤ = Wo/Vo (gr/m³) 2.703084
berat isi kering ɤd = ɤ/(1+ W) (gr/cm³) 0.008069
berat mold + tanah basah terendam, Wᴀs (gr) 5
7
6
5

berat tanah basah terendam, WOS = Wᴀs - Wc 1


36
(gr) 8
0
0

berat isi tanah terendam ɤsk = Wos/Vo 2.733456


(gr/cm³)
berat isi kering (ex terendam), ɤdSK = ɤsk/1+W 0
(gr/cm³) .
0
0
8
1
6

Table data 10

2.5.6. Kesimpulan
Peningkatan kadar air akibat banjir terhadap penurunan kualitas material perkerasan tersebut.

2.6. Kuat Tekan Bebas


2.6.1. Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk memperoleh parameter kuat geser tanah kohesif,
yaitu kohesi (c).
2.1.2. Peralatan
1. Alat uji kuat tekan bebas (rangka beban, cincin beban untuk pengukuran
tegangan, dan dial gage untuk pengukuran regangan)

Gambar 6 Alat Uji Kuat Tekan Bebas


37
2. Pelat dasar untuk dudukan sampel dan pelat atas untuk dudukan piston
beban
3. Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari tabung bor

Gambar 7 Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari tabung bor


4. 4. Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari silinder 38 mm
5. Silinder stainless steel untuk membentuk sampel dalam ukuran panjang 76
mm dan diameter 38 mm
6. Minyak pelumas
7. Stopwatch

Gambar 8 Stopwatch
8. Pisau, gergaji kawat, dan spatula
9. Jangka sorong
10. Kantung plastik kecil

38
11. Batang pendorong
12. Timbangan dengan keakuratan 0.01 gr
13. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C - 115°C selama 24
jam
14. Desikator yang diisi dengan silica gel
15. 3 buah wadah aluminium
16. Kertas kerja
.6.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian
1. Ukur tinggi silinder (L0 ), diameter dalam silinder (D0 ), dan timbang berat
silinder (Wc), catat di kertas kerja.
2. Siapkan sampel yang diambil dari lubang bor, buang bagian ujung sampel
tanah karena biasanya bagian tersebut sudah mengalami gangguan yang
cukup besar.
3. Letakkan tabung bor pada alat extruder tabung bor.
4. Letakkan silinder di tengah-tengah tabung bor dalam posisi sejajar dan
bagian silinder yang tajam menghadap ke arah tanah.
5. Dorong tanah dalam tabung bor perlahan-lahan sehingga mengisi silinder.
Pastikan bahwa posisi silinder tetap sejajar terhadap tabung bor.
6. Potong tanah, sedikit diluar silinder dengan menggunakan pisau.
7. Rapikan dengan hati-hati permukaan silinder dengan gergaji baja, dan
bersihkan permukaan luar silinder dari tanah yang menempel.
8. Timbang berat silinder beserta sampel tanah tersebut. Catat di kertas
kerja - WA .
9. Keluarkan sampel tanah dari silinder menggunakan extruder silinder dengan
hati-hati.
10. Letakkan sampel tanah di atas pelat dudukan sampel yang dipasang pada
rangka beban. Perhatikan bahwa bagian atas sampei harus merupakan
bagian atas dari kondisi asli dan juga sebaliknya, supaya mencerminkan
kondisi pembebanan yang sesuai dengan pembebanan di lapangan.
11. Letakkan pelat atas di atas sampel.

39
12. Naikkan dudukan pedestal perlahan-lahan secara manual sampai cincin
beban bergerak sedikit. Ini menunjukkan bahwa piston telah menyentuh
pelat atas dengan baik.
13. Pastikan dial gage untuk mengukur regangan (dalam hal ini mengukur
pergerakan vertikal piston beban) pada posisi menyentuh pelat bawah.
14. Atur dial gage dan cincin beban dalam posisi nol.
15. Pilih kecepatan motor sekitar 2% tinggi sampel per menit, atau ekivalen
dengan 1.5 mm/menit untuk sampel dengan tinggi 76 mm.
16. Siapkan kertas kerja
17. Catat konstanta kalibrasi dial gage (DC) yang tertulis di dial gage tersebut.
Biasanya DC = 0.01 mm/div atau DC = 0.001 inci/div. Tuliskan satuan DC
dengan benar.
18. Catat konstanta kalibrasi cincin beban (LRC) yang tercantum dalam
sertifikat kalibrasinya. Satuan LRC biasanya adalah kg/div. Tuliskan satuan
LRC dengan benar.
19. Hidupkan motor untuk menggerakkan pedestal ke atas.
20. Baca jarum pada cincin beban (RLD) setiap interval bacaan dial gage
tertentu (RDD). Misal setiap RDD menunjukkan kenaikan 20 div, RLD
dibaca. Catat di kertas kerja.
21. Lakukan pembacaan tersebut sampai sampel mengalami keruntuhan atau
bila regangan telah mencapai 20% tinggi awal sampel. Sampel disebut
mengalami keruntuhan bila bacaan RLD mengecil seiring dengan kenaikan
bacaan RDD, selama paling sedikit 3 kali berturut-turut.

Gambar 9. Alat Uji Tekan Bebas


22. Setelah uji selesai dilakukan, matikan motor.
40
23. Turunkan dudukan pedestal sampai piston tidak menyentuh pelat atas lagi.
Dalam kondisi ini cincin beban akan menunjukkan angka nol.
24. Gambarkan pola keruntuhan sampel pada kertas kerja dan ukur sudut
keruntuhannya pula.
25. Masukkan sampel dalam kantung plastik, remas-remas dengan jari selama
beberapa menit
26. Masukkan sampel ke dalam silinder kembali dengan bantuan batang
pendorong. Sampel dimasukkan secara merata dan rapi sesegera mungkin
untuk mencegah berkurangnya kadar air.
27. Ulangi langkah (6) sampai dengan langkah (24)
28. Potong sampel menjadi 3 bagian, dan lakukan proses pengukuran kadar air
terhadap setiap potongan :
 Catat nomor referensi setiap wadah di kertas kerja.
 Timbang 3 buah wadah kosong. Catat di kertas kerja – W1.
 Masukkan setiap potongan sampel sesuai dengan posisinya (atas,
tengah, bawah).
 Timbang 3 buah wadah + sampel tanah basah. Catat di kertas kerja -
W2.
 Masukkan sampel ke dalam oven selama 12-24 jam.
 Dinginkan sampel dalam desikator.
 Timbang 3 buah sampel tanah kering beserta wadahnya. Catat di
kertas kerja - W3.
29. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
.6.4. Rumus-Rumus Perhitungan
1. Hitung berat tanah basah dengan cara W 0 = W A -W C (gr)
1 2
2. Hitung volume sampel tanah dengan cara V 0= π D 0 × L0(𝑐𝑚3 )
4
W0
3. Hitung berat isi tanah dengan cara 𝛾 = 𝑊0 𝑉0 (𝑔𝑟/𝑐𝑚3)
V0
4. Hitung berat tanah kering dengan cara W S =W 3 – W 1 (gr)
5. Hitung berat air dengan cara W W = W - W S ¿gr)

41
WW
6. Hitung kadar air dari setiap potongan sampel dengan rumus 𝑤= ×100%
WS
7. Hitung kadar air rata-rata ketiga potongan sampel untuk setiap uji
γ
8. Hitung berat isi kering setiap sampel dengan rumus 𝛾𝑑 = 𝛾 1+𝑤 (
1+ W
𝑔𝑟/𝑐𝑚3 )
9. Hitung deformasi vertikal setiap bacaan dengan cara ΔL = RDD X DC, lalu
konversikan nilai yang diperoleh ke dalam satuan cm
∆L
10. Hitung regangan tiap bacaan dengan cara ε = , tanpa satuan
L0
11. Hitung faktor koreksi luas setiap bacaan dengan cara ACF = 1 - Ɛ, tanpa
satuan
A0
12. Hitung luasan terkoreksi untuk setiap bacaan dengan cara 𝐴 ′ = (cm2 )
1−Ɛ
13. Hitung beban yang bekerja dengan cara P = RLD x LRC (kg)
14. Hitung tegangan yang bekerja pada setiap bacaan dengan 𝜎=

P
(kg/cm2 )
A'
15. Tabelkan semua perhitungan pada setiap bacaan, untuk setiap uji
16. Plot grafik hubungan tegangan-regangan berdasarkan tabel hasil uji, ε vs
𝜎. Kedua hasil uji, baik kondisi sampel asli maupun teremas diplot pada
grafik yang sama.
17. Tentukan titik puncak kurva, lalu baca tegangan maksimal (qu) dan
regangan yang berkorelasi dengan tegangan maksimal tersebut (ε). Untuk
kurva tanah asli, tegangan maksimal disebut quu, sedangkan untuk kurva
tanah teremas disebut qur.
quu
18. Hitung kohesi untuk masing-masing sampel dengan cara 𝐶𝑢𝑢 = untuk
2

qUR
tanah asli dan 𝐶𝑈𝑅 = 𝑞𝑈𝑅 2 untuk tanah teremas.
2
quu
19. Hitung derajat kepekaan dengan rumus 𝑆𝑡 =
qUR

42
.6.5. Hasil Perhitungan

u area
l s n corre
o a i ction s
a m t a
fakto
d p r T m
e s o p
d l t t e
r
e a l
a
de a d i l s
for l e n Co t
m. r f rre l r
di e o ( cte o e
al a r ε d a s
re d m ) are d s
ad a σ
div d c Δ CF=1- A'= k k
i m L ε Ao g g
v / /C /
L F c
o m
²
0 0 0 0 1 6.7 0 0
5
10 1 0 0 1.00 6.7 1 2
0 . . 6 7 .
0 0 . 5
1 0 5 9
2

20 2 0 0 1.00 6.7 3 5
0 . . 8 5 .
0 0 1
2 0 6
4

30 3 0 0 0.99 6.7 5 7
0 . . 9 2 .
0 0 . 7
3 0 5 3

43
6

40 4 0 0 0.99 6.8 7 1
0 . . 1 0 0
0 0 .
4 0 2
8 8

50 6 0 0 0.99 6.8 8 1
5 . . 4 7 2
0 0 . .
6 1 5 7
5 4 9

60 6 0 0 0.99 6.8 1 1
0 . . 4 0 5
0 0 5 .
6 1 3
3 6

70 7 0 0 0.99 6.8 1 0
0 . . 5 2 .
0 0 2 0
7 1 . 0
5 5

80 8 0 0 0.98 6.8 1 2
0 . . 7 4 0
0 0 0 .
8 1 3
7 9

90 9 0 0 0.98 6.8 1 2
0 . . 8 5 2
0 0 7 .
9 1 . 8
9 5 9

10 1 0 0 0.98 6.9 1 2
0 0 . . 0 7 5
0 1 0 5 .
2 3

44
1 8

11 1 0 0 0.98 6.9 1 2
0 1 . . 1 9 7
0 1 0 2 .
1 2 . 8
3 5 6

12 1 0 0 0.97 6.9 2 3
0 2 . . 2 1 0
0 1 0 0 .
2 2 3
5 3

13 1 0 0 0.97 6.9 2 3
0 3 . . 4 2 2
0 1 0 7 .
3 2 . 7
7 5 8

14 1 0 0 0.97 6.9 2 3
0 4 . . 5 4 5
0 1 0 5 .
4 2 2
9 3

15 1 0 0 0.97 6.9 2 3
0 5 . . 7 6 7
0 1 0 2 .
5 3 . 6
2 5 6

16 1 0 0 0.97 6.9 2 4
0 6 . . 9 8 0
0 1 0 0 .
6 3 0
4 8

17 1 0 0 0.96 7.0 2 4
0 7 . . 0 9 2
0 1 0 7 .
7 3 . 5

45
6 5 0

18 1 0 0 0.96 7.0 3 4
0 8 . . 2 1 4
0 1 0 5 .
8 3 9
8 0

19 1 0 0 0.96 7.0 3 4
0 9 . . 3 3 7
0 1 0 2 .
9 4 . 2
0 5 9

20 2 0 0 0.96 7.0 3 4
0 0 . . 5 5 9
0 2 0 0 .
4 6
2 7

21 2 0 0 0.96 7.0 3 5
0 1 . . 6 6 2
0 2 0 7 .
1 4 . 0
4 5 4

22 2 0 0 0.95 7.0 3 5
0 2 . . 8 8 4
0 2 0 5 .
2 4 4
6 0

23 2 0 0 0.95 7.0 4 5
0 3 . . 9 0 6
0 2 0 2 .
3 4 . 7
8 5 4

24 2 0 0 0.95 7.1 4 5
0 4 . . 1 2 9
0 2 0 0 .
4 5 0

46
1 8

25 2 0 0 0.95 7.1 4 6
0 5 . . 3 3 1
0 2 0 7 .
5 5 . 4
3 5 0

26 2 0 0 0.95 7.1 4 6
0 6 . . 4 5 3
0 2 0 5 .
6 5 7
5 2

27 2 0 0 0.94 7.1 4 6
0 7 . . 6 7 6
0 2 0 2 .
7 5 . 0
7 5 2

28 2 0 0 0.94 7.1 4 6
0 8 . . 7 9 8
0 2 0 0 .
8 5 3
9 1

29 2 0 0 0.94 7.1 5 7
0 9 . . 9 0 0
0 2 0 7 .
9 6 . 5
1 5 9

30 3 0 0 0.94 7.2 5 7
0 0 . . 1 2 2
0 3 0 5 .
6 8
3 7

TABEL 11.
.6.6. Kesimpulan
Uji kuat masing -masing tanah dan kuat geser nya langsung nya tidak sama besar

47
.7. Triaksial UU
2.7.1. Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk memperoleh parameter kuat geser tanah, yaitu
kohesi (c) dan sudut geser dalam (𝜑). Dalam hal ini, parameter yang diperoleh
adalah parameter kuat geser jangka pendek, karena pembebanan dilakukan dalam
kondisi tak teralir.
2.7.2. Peralatan
1. Alat uji triaksial lengkap (rangka, cincin beban untuk pengukuran tegangan,
tabung dan manometer tegangan keliling, dial gage untuk pengukuran
regangan, motor, O-ring, dan sel triaksial)

Gambar 10. Triaksial UU


2. Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari tabung bor
3. Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari silinder 38 mm
4. 3 buah silinder stainless steel untuk membentuk sampel dalam ukuran
panjang 76 mm dan diameter 38 mm
5. 3 buah membran karet lateks dan beberapa buah membran tambahan
sebagai cadangan. Pastikan membran ini cukup tipis sehingga faktor koreksi
membran tidak diperlukan.
6. Membran stretcher Minyak pelumas
7. Stopwatch
8. Pisau, gergaji kawat, dan spatula
9. Jangka sorong
10. Timbangan dengan keakuratan 0.01 gr
11. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C - 115°C selama 24
jam
12. Desikator yang diisi dengan silica gel

48
13. 9 buah wadah aluminium

Gambar 11. Desikator


14. Kertas kerja
2.7.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian
1. Ukur tinggi silinder (L0 ), diameter dalam silinder (D0 ), dan timbang berat
silinder (Wc), catat di kertas kerja.
2. Siapkan sampel yang diambil dari lubang bor, buang bagian ujung sampel
tanah karena biasanya bagian tersebut sudah mengalami gangguan yang
cukup besar.
3. Letakkan tabung bor pada alat extruder tabung bor.
4. Letakkan silinder di tengah-tengah tabung bor dalam posisi sejajar dan
bagian silinder yang tajam menghadap ke arah tanah.
5. Dorong tanah dalam tabung bor perlahan-lahan sehingga mengisi silinder.
Pastikan bahwa posisi silinder tetap sejajar terhadap tabung bor.
6. Potong tanah, sedikit diluar silinder dengan menggunakan pisau.
7. Rapikan dengan hati-hati permukaan silinder dengan gergaji baja, dan
bersihkan permukaan luar silinder dari tanah yang menempel.
8. Timbang berat silinder beserta sampel tanah tersebut. Catat di kertas kerja -
WA.
9. Keluarkan sampel tanah dari silinder menggunakan extruder silinder dengan
hati-hati.
10. Letakkan sampel tanah di atas pedestal sel triaksial. Perhatikan bahwa
bagian atas sampel harus merupakan bagian atas dari kondisi asli dan juga
sebaliknya, supaya mencerminkan kondisi pembebanan yang sesuai dengan
pembebanan di lapangan.
11. Pasang membran karet di dalam stretcher dengan rapi.

49
12. Hisap udara di antara membran dan stretcher melalui selang plastik yang
ada, sampai seluruh membran menempel pada dinding dalam stretcher.
13. Selubungkan membran tersebut pada sampel dengan hati-hati sambil tetap
dihisap, sampai seluruh strecther menyentuh dasar pedestal dan seluruh
bagian sampel terselubungi oleh membran.
14. Lepaskan hisapan pada selang plastik, dan lepaskan stretcher dari sekitar
sampel

Gambar 12. stretcher


15. Pasang O-ring bawah di bagian pedestal dengan bantuan stretcher. Pastikan
bahwa O-ring tersebut tidak menyentuh sampel tanah namun menjepit rapi
membran dan baja pedestal.
16. Pasang tutup akrilik pada bagian atas sampel, lalu selubungkan sisa
membran pada tutup akrilik tersebut.
17. Pasang O-ring atas dengan bantuan stretcher. Pastikan bahwa O-ring
tersebut tidak menyentuh sampel tanah namun menjepit rapi membrane dan
tutup akrilik.
18. Perhatikan sekali lagi bahwa sampel terpasang dengan rapi, vertikal,
tertutup sama sekali oleh membran, dan tidak ada gelembung udara antara
sampel dan membran.
19. Letakkan bola baja di bagian atas tutup akrilik.
20. Pasang sel triaksial dengan hati-hati, jangan sampai menyenggol sampel.
Atur piston dalam posisi vertikal, menyentuh bola baja, tapi tidak
menekannya.
21. Kunci semua baut/penjepit sel dengan baik.
50
22. Pastikan semua katup yang berkaitan dengan sampel dan sel tertutup.
23. Buka katup kecil udara di bagian atas sel triaksial. Hal ini penting dilakukan
untuk memastikan bahwa air yang nanti masuk ke dalam sel tidak
memberikan tekanan sebelum dikehendaki.
24. Berikan tekanan pada tabung sistem tegangan keliling seperlunya saja.
25. Buka katup sel yang menghubungkan sel triaksial dengan tabung sistem
tegangan keliling perlahan-lahan supaya air memasuki sel triaksial.
26. Setelah sel penuh dan air terciprat keluar dari katup kecil udara, tutup katup
sel terlebih dahulu, jangan katup kecil udara.
27. Setelah air tidak lagi keluar dari katup kecil udara, tutup katup tersebut
dengan baik.
28. Kini pengujian siap memasuki tahap 1, yaitu pemberian tegangan keliling.
Naikkan tekanan dalam tabung tegangan keliling, sampai ke nilai σ3 yang
dikehendaki terbaca di manometer. Biarkan beberapa menit untuk
memastikan tidak ada kebocoran dan tegangan tetap konstan.
29. Buka katup sel, sehingga tegangan keliling σ3 bekerja pada sampel. Catat
angka yang ditunjukkan oleh manometer pada kertas kerja - σ3 .
30. Persiapkan alat triaksial untuk tahap 2. Pastikan dial gage untuk mengukur
regangan (dalam hal ini mengukur pergerakan vertikal dudukan sel triaksial)
pada posisi menyentuh papan dudukan sel triaksial.
31. Naikkan dudukan pedestal perlahan-lahan secara manual sampai cincin
beban bergerak sedikit. Ini menunjukkan bahwa piston telah menyentuh bola
baja dengan baik.
32. Atur dial gage dan cincin beban dalam posisi nol.
33. Pilih kecepatan motor sekitar 2% tinggi sampel per menit, atau ekivalen
dengan 1.5 mm/menit untuk sampel dengan tinggi 76 mm.
34. Siapkan kertas kerja .
35. Catat konstanta kalibrasi dial gage (DC) yang tertulis di dial gage tersebut.
Biasanya DC = 0.01 mm/div atau DC = 0.001 inci/div. Tuliskan satuan DC
dengan benar.

51
36. Catat konstanta kalibrasi cincin beban (LRC) yang tercantum dalam
sertifikat kalibrasinya. Satuan LRC biasanya adalah kg/div. Tuliskan satuan
LRC dengan benar.
37. Hidupkan motor untuk menggerakkan pedestal ke atas.
38. Baca jarum pada cincin beban (RLD) setiap interval bacaan dial gage
tertentu (RDD). Misal setiap RDD menunjukkan kenaikan 20 div, RLD
dibaca. Catat di kertas kerja.
39. Lakukan pembacaan tersebut sampai sampel mengalami keruntuhan atau
bila regangan telah mencapai 20% tinggi awal sampel. Sampel disebut
mengalami keruntuhan bila bacaan RLD mengecil seiring dengan kenaikan
bacaan RDD, selama paling sedikit 3 kali berturutturut.
40. Setelah uji selesai dilakukan, matikan motor.
41. Turunkan dudukan pedestal sampai piston tidak menyentuh bola baja lagi.
Dalam kondisi ini cincin beban menunjukkan angka nol.
42. Buang tekanan dalam tabung sistem tegangan keliling sampai manometer
menunjukkan angka nol.
43. Buka katup kecil udara, dan tunggu sampai semua air keluar dari sel,
kembali ke tabung tegangan keliling. Untuk mempercepat proses ini, dapat
dibantu dengan memasang kompresor angin tekanan rendah pada katup kecil
udara.
44. Buka semua baut/penjepit sel dan keluarkan sampel.
45. Gambarkan pola keruntuhan sampel pada kertas kerja dan ukur sudut
keruntuhannya pula.
46. Potong sampel menjadi 3 bagian, dan lakukan proses pengukuran kadar air
terhadap setiap potongan :
 Catat nomor referensi setiap wadah di kertas kerja.
 Timbang 3 buah wadah kosong. Catat di kertas kerja – W1.
 Masukkan setiap potongan sampel sesuai dengan posisinya (atas,
tengah, bawah).
 Timbang 3 buah wadah + sampel tanah basah. Catat di kertas kerja -
W2.

52
 Masukkan sampel ke dalam oven selama 12-24 jam.
 Dinginkan sampel dalam desikator.
 Timbang 3 buah sampel tanah kering beserta wadahnya. Catat di
kertas kerja -W3.
47. Ulangi semua langkah (1) sampai dengan langkah (46) untuk 2 buah sampel
lain, menggunakan tegangan keliling (σ3) yang lebih besar.
48. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
.7.4. Rumus-Rumus Perhitungan
1. Hitung berat sampel tanah basah dengan cara 𝑊0 = 𝑊𝐴 − 𝑊𝐶 (𝑔𝑟)
1
2. Hitung volume sampel tanah basah dengan cara V 0 = 𝜋 D02× L0(𝑐𝑚3 )
4
W 0 gr
3. Hitung berat isi tanah dengan cara 𝛾 = ( )
V 0 c m3
4. Hitung berat potongan tanah basah dengan cara W = W2 – W1 (gr)
5. Hitung berat potongan tanah kering dengan cara Ws = W3 – W1 (gr)
6. Hitung berat air dengan cara Ww = W - Ws (gr)
Ww
7. Hitung kadar air dari setiap potongan sampel dengan rumus 𝑤 = × 100%
WS
8. Hitung kadar air rata-rata ketiga potongan sampel untuk setiap uji
Y gr
9. Hitung berat isi kering setiap sampel dengan rumus γ d = 𝛾( 3 )
1+ W c m

10. Hitung deformasi vertikal setiap bacaan dengan cara ∆𝐿 = R DD× 𝐷𝐶, lalu
konversikan nilai yang diperoleh ke dalam satuan cm
∆L
11. Hitung regangan tiap bacaan dengan caraε = 𝜀 = ∆, tanpa satuan
L0
12. Hitung faktor koreksi luas setiap bacaan dengan cara ACF = 1 - 𝜀, tanpa
satuan
W0
13. Hitung luasan terkoreksi untuk setiap bacaan dengan cara 𝐴 ′ = (𝑐𝑚2 )
1−ε
14. Hitung beban deviator yang bekerja dengan cara 𝑃 = 𝑅𝐿𝐷 × 𝐿𝑅𝐶 (𝑘𝑔)

53
P
15. Hitung tegangan deviator untuk setiap bacaan dengan cara ∆𝜎 = ( 𝑘𝑔
A'
𝑐𝑚2 )
16. Tabelkan semua perhitungan pada setiap bacaan, untuk setiap uji
17. Plot grafik hubungan tegangan-regangan berdasarkan tabel hasil uji, ε vs ∆σ ,
dengan regangan sebagai absis dan tegangan sebagai ordinat
18. Hitung tegangan utama mayor setiap uji dengan cara σ 1 = ∆ σ max + σ 3 (Kg/
Cm2)
19. Plot lingkaran Mohr setiap uji menggunakan nilai tegangan keliling (σ3) dan
tegangan utama mayor (σ1). Perhatikan bahwa skala absis (tegangan utama)
sama dengan skala ordinat (tegangan geser).
.7.5. Hasil Perhitungan

1. l s u area Cor s
deform o a n corre rect a
.dial a m i ction ed m
read d p t fakto are p
e r a e
d l s l
e t T s
a d r o t
l e a t r
r f i a e
e o n l s
a r l s
d m ( o
ε a σ
) d

div d c Δ CF=1- A'= kg/cm²


k
i m L ε Ao/ g
v / CF
L
o

0 0 0 0 1 8.7 0 0
5
10 1 0 0 1.00 8.7 1 1
54
0 . . 65 5 .
0 0 . 7
1 0 5 7
2

20 2 0 0 1.00 8.7 3 3
0 . . 81 1 .
0 0 5
2 0 3
3

30 3 0 0 0.99 8.7 4 5
0 . . 96 6 .
0 0 . 2
3 0 5 9
5

40 4 0 0 0.99 8.8 6 7
0 . . 11 2 .
0 0 0
4 0 4
7

50 6 0 0 0.99 8.8 7 8
5 . . 50 7 .
0 0 . 7
6 1 5 6
5 1

60 6 0 0 0.99 8.8 9 1
0 . . 42 3 0
0 0 .
6 1 5
0 2

70 7 0 0 0.99 8.8 1 1
0 . . 58 0 2
0 0 8 .
7 1 . 2
2 5 5

55
80 8 0 0 0.99 8.8 1 1
0 . . 73 2 3
0 0 4 .
8 1 9
4 7

90 9 0 0 0.98 8.8 1 1
0 . . 89 3 5
0 0 9 .
9 1 . 6
6 5 9

100 1 0 0 0.98 8.9 1 1


0 . . 05 5 7
0 1 0 5 .
1 4
7 1

110 1 0 0 0.98 8.9 1 1


1 . . 21 7 9
0 1 0 0 .
1 1 . 1
9 5 1

120 1 0 0 0.98 8.9 1 2


2 . . 37 8 0
0 1 0 6 .
2 2 8
1 1

130 1 0 0 0.98 8.9 2 2


3 . . 52 0 2
0 1 0 1 .
3 2 . 5
3 5 1

140 1 0 0 0.98 8.9 2 2


4 . . 68 1 4
0 1 0 7 .
4 2 2
4 0

56
150 1 0 0 0.97 8.9 2 2
5 . . 84 3 5
0 1 0 2 .
5 2 . 8
6 5 8

160 1 0 0 0.97 9.0 2 2


6 . . 00 4 7
0 1 0 8 .
6 2 5
8 5

170 1 0 0 0.97 9.0 2 2


7 . . 17 6 9
0 1 0 3 .
7 3 . 2
0 5 2

180 1 0 0 0.97 9.0 2 3


8 . . 33 7 0
0 1 0 9 .
8 3 8
1 9

190 1 0 0 0.97 9.0 2 3


9 . . 49 9 2
0 1 0 4 .
9 3 . 5
3 5 4

200 2 0 0 0.97 9.0 3 3


0 . . 65 1 4
0 2 0 0 .
3 2
5 0

210 2 0 0 0.96 9.0 3 3


1 . . 82 2 5
0 2 0 5 .
1 3 . 8
57
7 5 4

220 2 0 0 0.96 9.0 3 3


2 . . 98 4 7
0 2 0 1 .
2 3 4
8 8

230 2 0 0 0.96 9.1 3 3


3 . . 15 5 9
0 2 0 6 .
3 4 . 1
0 5 1

240 2 0 0 0.96 9.1 3 4


4 . . 31 7 0
0 2 0 2 .
4 4 7
2 4

250 2 0 0 0.96 9.1 3 4


5 . . 48 8 2
0 2 0 7 .
5 4 . 3
3 5 6

260 2 0 0 0.95 9.1 4 4


6 . . 64 0 3
0 2 0 3 .
6 4 9
5 7

270 2 0 0 0.95 9.1 4 4


7 . . 81 1 5
0 2 0 8 .
7 4 . 5
7 5 8

280 2 0 0 0.95 9.1 4 4


8 . . 98 3 7
0 2 0 4 .
58
8 4 1
9 8

290 2 0 0 0.95 9.2 4 4


9 . . 15 4 8
0 2 0 9 .
9 5 . 7
0 5 8

300 3 0 0 0.95 9.2 4 5


0 . . 32 6 0
0 3 0 5 .
5 3
2 7

TABEL 12.

Tegangan keliling (Q3-2)

def l sa u area C Total s


or o m n correcti o l a
m. a pe i on r o m
dia d l t faktor r a p
l de s e d e
rea d fo t c l
d e r r t s
a m a e t
l i d r
r n a e
e ( r s
a ε e s
d ) a σ

div d c Δ CF=1-ε A k k
i m L ' g g
v / = /
L A c
o o m
/ ²
C
F

59
0 0 0 0 1 6.75 0 0

10 1 0. 0 0.999 6.758 5 0
0 01 . . .
0 7 8
0 5 5
1 1
1
20 2 0. 0 0.998 6.765 1 1
0 02 . 1 .
0 . 7
0 5 0
2 0
3
30 3 0. 0 0.997 6.773 1 2
0 03 . 7 .
0 . 5
0 2 4
3 5 7
4
40 4 0. 0 0.995 6.781 2 3
0 04 . 3 .
0 3
0 9
4 2
5
50 5 0. 0 0.994 6.788 2 4
0 05 . 8 .
0 . 2
0 7 3
5 5 5
6
60 6 0. 0 0.993 6.796 3 5
0 06 . 4 .
0 . 0
0 5 7
6 6
8
70 7 0. 0 0.992 6.804 4 5
0 07 . 0 .
0 . 9
60
0 2 1
7 5 6
9
80 8 0. 0 0.991 6.812 4 6
0 08 . 6 .
0 7
0 5
9 3
0
90 9 0. 0 0.990 6.819 5 7
0 09 . 1 .
0 . 5
1 7 8
0 5 9
2
10 1 0. 0 0.989 6.827 5 8
0 0 1 . 7 .
0 0 . 4
1 5 2
1 2
3
11 1 0. 0 0.988 6.835 6 9
0 1 11 . 3 .
0 0 . 2
1 2 5
2 5 4
4
12 1 0. 0 0.986 6.843 6 1
0 2 12 . 9 0
0 0 .
1 0
3 8
6 4

13 1 0. 0 0.985 6.851 7 1
0 3 13 . 4 0
0 0 . .
1 7 9
4 5 1
7 1

61
14 1 0. 0 0.984 6.858 8 1
0 4 14 . 0 1
0 0 . .
1 5 7
5 3
8 7

15 1 0. 0 0.983 6.866 8 1
0 5 15 . 6 2
0 0 . .
1 2 5
6 5 6
9 1

16 1 0. 0 0.982 6.874 9 1
0 6 16 . 2 3
0 0 .
1 3
8 8
1 3

17 1 0. 0 0.981 6.882 9 1
0 7 17 . 7 4
0 0 . .
1 7 2
9 5 0
2 3

18 1 0. 0 0.980 6.890 1 1
0 8 18 . 0 5
0 0 3 .
2 . 0
0 5 2
3 1

19 1 0. 0 0.979 6.898 1 1
0 9 19 . 0 5
0 0 9 .
2 . 8
1 2 3
5 5 8

62
20 2 0. 0 0.977 6.906 1 1
0 0 2 . 1 6
0 0 5 .
2 6
2 5
6 2

21 2 0. 0 0.976 6.914 1 1
0 1 21 . 2 7
0 0 0 .
2 . 4
3 7 6
7 5 4

22 2 0. 0 0.975 6.922 1 1
0 2 22 . 2 8
0 0 6 .
2 . 2
4 5 7
9 5

23 2 0. 0 0.974 6.930 1 1
0 3 23 . 3 9
0 0 2 .
2 . 0
6 2 8
0 5 3

24 2 0. 0 0.973 6.938 1 1
0 4 24 . 3 9
0 0 8 .
2 8
7 9
1 0

25 2 0. 0 0.972 6.946 1 2
0 5 25 . 4 0
0 0 3 .
2 . 6
8 7 9

63
2 5 5

26 2 0. 0 0.971 6.954 1 2
0 6 26 . 4 1
0 0 9 .
2 . 4
9 5 9
4 7

27 2 0. 0 0.969 6.962 1 2
0 7 27 . 5 2
0 0 5 .
3 . 2
0 2 9
5 5 8

28 2 0. 0 0.968 6.971 1 2
0 8 28 . 6 3
0 0 1 .
3 0
1 9
6 7

29 2 0. 0 0.967 6.979 1 2
0 9 29 . 6 3
0 0 6 .
3 . 8
2 7 9
8 5 4

30 3 0. 0 0.966 6.987 1 2
0 0 3 . 7 4
0 0 2 .
3 . 6
3 5 8
9 9

TABEL 13.
Tegangan keliling (Q3-3)

de lo s u area C To s

64
corre a
ction m
a fakto o p
m r r e
p r l
e e s
l ni c t
d t t r
for e st e e
m. ad f r d s
di de o ai a s
al al r n r tal
re re m (ε e lo σ
ad ad ) a ad
div di c Δ CF=1 A kg k
v m L -ε ' g
/ = /
L A c
o o m
/ ²
C
F
0 0 0 0 1 6 0 0
.
7
5
10 10 0 0. 1.00 6 14 2
. 0 . .6 .
0 0 7 1
1 3 6 6
8
20 20 0 0. 0.99 6 29 4
. 0 . .2 .
0 0 7 3
2 5 8 0
6
30 30 0 0. 0.99 6 43 6
. 0 . .8 .
0 0 8 4
3 8 0 4
4

65
40 40 0 0. 0.99 6 58 8
. 0 . .4 .
0 1 8 5
4 1 2 6
3
50 65 0 0. 0.98 6 73 1
. 0 . 0
0 1 8 .
6 7 6 6
5 9 3

60 60 0 0. 0.98 6 87 1
. 0 . .6 2
0 1 8 .
6 6 6 7
0 7

70 70 0 0. 0.98 6 10 1
. 0 . 2. 4
0 1 8 2 .
7 9 7 8
8 6

80 80 0 0. 0.98 6 11 1
. 0 . 6. 6
0 2 8 8 .
8 1 9 9
7 3

90 90 0 0. 0.98 6 13 1
. 0 . 1. 9
0 2 9 4 .
9 4 1 0
6 0

10 10 0 0. 0.97 6 14 2
0 0 . 0 . 6 1
1 2 9 .
7 3 0
5 5

66
11 11 0 0. 0.97 6 16 2
0 0 . 0 . 0. 3
1 2 9 6 .
1 9 5 0
4 9

12 12 0 0. 0.97 6 17 2
0 0 . 0 . 5. 5
1 3 9 2 .
2 2 7 1
3 2

13 13 0 0. 0.97 6 18 2
0 0 . 0 . 9. 7
1 3 9 8 .
3 5 9 1
2 4

14 14 0 0. 0.96 7 20 2
0 0 . 0 . 4. 9
1 3 0 4 .
4 7 1 1
2 5

15 15 0 0. 0.96 7 21 3
0 0 . 0 . 9 1
1 4 0 .
5 0 3 1
1 5

16 16 0 0. 0.96 7 23 3
0 0 . 0 . 3. 3
1 4 0 6 .
6 3 5 1
1 3

17 17 0 0. 0.95 7 24 3
0 0 . 0 . 8. 5
1 4 0 2 .
7 5 7 1
1 0

67
18 18 0 0. 0.95 7 26 3
0 0 . 0 . 2. 7
1 4 0 8 .
8 8 9 0
0 6

19 19 0 0. 0.95 7 27 3
0 0 . 0 . 7. 9
1 5 1 4 .
9 1 1 0
0 1

20 20 0 0. 0.95 7 29 4
0 0 . 0 . 2 0
2 5 1 .
3 3 9
0 5

21 21 0 0. 0.94 7 30 4
0 0 . 0 . 6. 2
2 5 1 6 .
1 6 5 8
0 8

22 22 0 0. 0.94 7 32 4
0 0 . 0 . 1. 4
2 5 1 2 .
2 9 7 7
1 9

23 23 0 0. 0.94 7 33 4
0 0 . 0 . 5. 6
2 6 1 8 .
3 1 9 7
1 0

24 24 0 0. 0.94 7 35 4
0 0 . 0 . 0. 8
2 6 2 4 .
4 4 1 5
68
2 9

25 25 0 0. 0.93 7 36 5
0 0 . 0 . 5 0
2 6 2 .
5 7 3 4
2 7

26 26 0 0. 0.93 7 37 5
0 0 . 0 . 9. 2
2 6 2 6 .
6 9 5 3
3 4

27 27 0 0. 0.93 7 39 5
0 0 . 0 . 4. 4
2 7 2 2 .
7 2 7 2
4 0

28 28 0 0. 0.93 7 40 5
0 0 . 0 . 8. 6
2 7 2 8 .
8 5 9 0
5 4

29 29 0 0. 0.92 7 42 5
0 0 . 0 . 3. 7
2 7 3 4 .
9 7 1 8
6 8

30 30 0 0. 0.92 7 43 5
0 0 . 0 . 8 9
3 8 3 .
0 3 7
7 0

Table data 14.

69
70

60

50

40

30 sampel stress σ kg/cm² sampel stress σ kg/cm² sampel stress σ kg/cm²

20

10

0
0.002
0.003

0.007
0.011
0.010
0.012

0.017

0.021
0.023
0.024

0.031
0.033
0.035
0.037

0.040
0.042
0.043

0.049
0.050
0.052
0.005

0.014
0.016

0.019

0.026
0.028
0.030

0.038

0.045
0.047
0

Grafik mohr

.7.6. Kesimpulan
Sudut geser dalam Ԛ=60° terhadap bidang vertical Ԛ=30°terhadap bidang horizontal
.2. Geser Langsung UU
2.8.1. Tujuan
Tujuan pengujian ini adalah untuk memperoleh parameter kuat geser tanah, yaitu
kohesi (c) dan sudut geser dalam (𝜑) dari hasil uji geser langsung UU. Dalam hal
ini, parameter yang diperoleh adalah parameter kuat geser jangka pendek, karena
pembebanan dilakukan dalam kondisi tak teralir
2.8.2. Peralatan
1. Alat uji geser langsung lengkap, antara lain meliputi :
 Kotak geser yang terdiri dari 2 bagian, atas dan bawah. Kedua bagian
dapat digabungkan menjadi satu dengan menggunakan sekrup.
Bagian atas berhubungan dengan dudukan cincin beban yang
berbentuk leher angsa. Dalam pengujian, kotak geser ini diletakkan
dalam bak yang kedap air.

70
 Pelat beban bergaris yang mempunyai dudukan untuk dial gage
pergerakan vertikal
 2 buah batu pori
 2 buah pelat bergaris dan berpori untuk menjepit sampel
 Pelat dasar bergaris
 Sistem lengan beban untuk memberikan tegangan normal. Rasio
balok ditentukan oleh produsen alat, biasanya 5:1 atau 10:1.
 Pemberat dengan berbagai variasi ukuran
 Motor dengan berbagai variasi kecepatan mulai dari 1 mm/menit
sampai 0.0025 mm/menit.
 Cincin beban dengan kapasitas 2 kN, atau untuk kuat geser yang
tinggi dapat menggunakan cincin beban dengan kapasitas sampai 10
kN. Ketelitian cincin beban adalah 2.5 N.
 Dial gage vertikal untuk membaca pergerakan vertikal sampel
dengan ketelitian 0.0025 mm
 Dial gage horisontal untuk membaca pergeseran horisontal relatif
sampel bagian atas dan bagian bawah, dengan ketelitian 0.025 mm
2. Silinder (stainless steel, tembaga, atau aluminium) untuk membentuk sampel
dengan tinggi 12 mm dan diameter 50 mm atau kotak dengan ukuran 50 mm
x 50 mm
3. Pisau
4. Air terdestilasi
5. Alat pendorong sampel tanah (extruder) dari tabung bor
6. Alat pendorong sampel tanah dari silinder 50 mm atau kotak 50 mm
7. Minyak pelumas
8. Jangka sorong
9. Timbangan dengan keakuratan 0.01 gr
10. Oven yang mampu mempertahankan suhu tetap 105°C - 115°C selama 24
jam
11. Desikator yang diisi dengan silica gel
12. 3 buah wadah aluminium
71
13. Kertas kerja
2.8.3. Pelaksanaan/Prosedur Pengujian
1. Ukur tinggi silinder (L0 ), diameter dalam silinder (D0 ), dan timbang berat
silinder (WC ), catat di kertas kerja. Atau bila digunakan kotak, ukur tinggi
kotak (L0 ) dan panjang sisi kotak (B0 ).
2. Satukan kotak geser bagian atas dan bawah menggunakan sekrup.
3. Letakkan pelat dasar dalam kotak geser, dengan posisi garis timbul yang
sejajar arah pergeseran.
4. Letakkan batu pori bawah dalam kotak geser.
5. Letakkan pelat bergaris dan berpori bawah untuk menjepit sampel dalam
kotak geser, dengan posisi garis timbul yang tegak lurus arah pergeseran.
6. Untuk sampel tanah kohesif asli, persiapan sampel dilakukan dengan :
 Siapkan sampel yang diambil dari lubang bor, buang bagian ujung
sampel tanah karena biasanya bagian tersebut sudah mengalami
gangguan yang cukup besar.
 Letakkan tabung bor pada alat extruder tabung bor.
 Letakkan silinder/kotak di tengah-tengah tabung bor dalam posisi
sejajar dan bagian silinder yang tajam menghadap ke arah tanah.
 Dorong tanah dalam tabung bor perlahan-lahan sehingga mengisi
silinder/kotak. Pastikan bahwa posisi silinder/kotak tetap sejajar
terhadap tabung bor.
 Potong tanah, sedikit diluar silinder/kotak dengan menggunakan
pisau.
 Rapikan dengan hati-hati permukaan sampel dengan gergaji baja, dan
bersihkan permukaan luar silinder/kotak dari tanah yang menempel.
 Timbang berat silinder/kotak beserta sampel tanah tersebut. Catat di
kertas kerja - WA .
 Dorong sampel keluar dari silinder/kotak, masuk ke dalam kotak
geser dengan bantuan alat bantu dorong silinder/kotak.
7. Untuk sampel tanah non kohesif, sampel dikompaksi langsung dalam kotak
geser dengan kepadatan tertentu sesuai dengan kebutuhan/permintaan.
72
8. Letakkan pelat bergaris dan berpori atas untuk menjepit sampel dalam kotak
geser, dengan posisi garis timbul yang tegak lurus arah pergeseran.
9. Letakkan batu pori atas dalam kotak geser.
10. Letakkan pelat beban dalam kotak geser, dengan posisi garis timbul yang
sejajar arah pergeseran.
11. Catat konstanta kalibrasi dial gage vertikal (DCV) yang tertulis di dial gage
tersebut. Biasanya DCV = 0.01 mm/div atau DCV = 0.001 inci/div. Tuliskan
satuan DC dengan benar.
12. Catat konstanta kalibrasi dial gage horisontal (DCH) yang tertulis di dial
gage tersebut. Biasanya DCH = 0.01 mm/div atau DCH = 0.001 inci/div.
Tuliskan satuan DC dengan benar.
13. Catat konstanta kalibrasi cincin beban (LRC) yang tercantum dalam
sertifikat kalibrasinya. Satuan LRC biasanya adalah kg/div. Tuliskan satuan
LRC dengan benar.
14. Atur posisi dial gage vertikal pada dudukannya, dan dalam posisi di tengah
rentang kapasitas bacaan, sehingga pembacaan dapat menunjukkan
pergerakan positif (turun) maupun negatif (naik).
15. Putar gagang untuk pergerakan horisontal secara manual sampai cincin
beban bergerak sedikit. Ini menunjukkan bahwa cincin beban telah
menyentuh dudukan dengan baik.
16. Atur dial gage horisontal dalam posisi nol.
17. Tuangkan air terdestilasi pada bak kotak geser sampai seluruh sampel
terendam.
18. Berikan tegangan normal pada sampel dengan meletakkan pemberai pada
sistem lengan beban. Perhatikan rasio balok dengan baik agar tegangan
normal yang dikehendaki tercapai. Biasanya rasio balok adalah 5:1 atau
10:1. Catat rasio balok di kertas kerja - RB .
19. Atur kecepatan mesin sesuai dengan permintaan, biasanya diambil kecepatan
yang cukup tinggi.
20. Lepaskan sekrup yang menyatukan kotak geser bagian atas dan bawah. Bila
ini tidak dilakukan, maka pergeseran tidak dapat dilakukan, cincin beban

73
akan mengukur kekuatan sekrup, dan akhirnya sekrup bahkan cincin beban
menjadi rusak.
21. Siapkan kertas kerja
22. Hidupkan motor untuk menggerakkan kotak geser dalam arah horizontal.
23. Baca jarum pada cincin beban (RLD) dan dial gage vertikal (RDDV) untuk
setiap interval bacaan dial gage horisontal tertentu (RDDH). Misal setiap
RDDH menunjukkan kenaikan 10 div, RLD dan RDDV dibaca. Catat di
kertas kerja.
24. Lakukan pembacaan tersebut sampai sampel mengalami keruntuhan atau
bila regangan telah mencapai 15% - 20% diameter/panjang awal sampel.
Sampel disebut mengalami keruntuhan bila bacaan RLD mengecil seiring
dengan kenaikan bacaan RDDH, selama paling sedikit 3 kali berturutturut
25. Setelah uji selesai dilakukan, matikan motor
26. Putar gagang untuk pergerakan horisontal secara manual ke arah berlawanan
dari pergeseran, sampai dial gage horisontal kembali menunjukkan nol, yang
mana menunjukkan posisi kotak geser sudah sejajar.
27. Bongkar sampel dan bersihkan kotak geser.
28. Lakukan proses pengukuran kadar air dengan cara :
 Catat nomor referensi setiap wadah di kertas kerja.
 Timbang wadah kosong. Catat di kertas kerja – W1
 Timbang wadah + sampel tanah basah. Catat di kertas kerja - W2 .
 Masukkan sampel ke dalam oven selama 12 – 24 jam.
 Dinginkan sampel dalam desikator.
 Timbang sampel tanah kering beserta wadahnya. Catat di kertas kerja
- W3
29. Ulangi langkah (2) sampai (28) untuk nilai tegangan normal yang lain.
30. Lakukan perhitungan, pengeplotan grafik, dan pelaporan hasil uji.
2.8.4. Rumus-Rumus Perhitungan
1
1. Hitung luas penampang sampel dengan cara A0 = 𝜋 D0 untuk sampel
2
4
berbentuk silinder, dan 𝐴0 = B0 ¿ ) untuk sampel berbentuk kotak
2

74
Dsp x R
2. Hitung tegangan normal dengan cara σ n= B
¿𝑘g/cm 2)
A0
3. Hitung deformasi horisontal setiap bacaan dengan cara ∆𝐻 = R DDH × 𝐷𝐶𝐻,
lalu konversikan nilai yang diperoleh ke dalam satuan cm
4. Hitung deformasi vertikal setiap bacaan dengan cara ∆𝑉 = R DDV × 𝐷𝐶𝑉, lalu
konversikan nilai yang diperoleh ke dalam satuan cm
5. Hitung beban yang bekerja pada setiap bacaan dengan 𝑃𝐻 = R LD× 𝐿𝑅𝐶 (kg)
PH
6. Hitung tegangan geser untuk setiap bacaan dengan cara 𝜏 = 𝑘𝑔/𝑐𝑚2
A0
7. Tabelkan semua perhitungan pada setiap bacaan, untuk setiap uji
8. Plot grafik deformasi horisontal, ΔH (mm), vs tegangan geser, τ (kg/cm2 ),
dengan ΔH sebagai absis dan τ sebagai ordinat
9. Plot grafik deformasi horisontal, ΔH (mm), vs deformasi vertikal, ΔV (mm),
dengan ΔH sebagai absis dan ΔV sebagai ordinat.
10. Plot tegangan normal, σn (kg/cm2 ), vs tegangan geser, τ (kg/cm2 ), dengan
σn sebagai absis dan τ sebagai ordinat.
11. Pada kurva σn VS τ, tarik garis yang dibentuk oleh ketiga titik yang dibentuk
dari ketiga hasil uji dalam berbagai kondisi tegangan normal.
12. Sudut yang dibentuk oleh garis tersebut terhadap bidang horizontal
merepresentasikan sudut geser dalam, φ (°)
13. Garis akan memotong ordinat (tegangan geser), dan titik pertemuan tersebut
merepresentasikan kohesi, c (kg/cm2 )
14. Hitung berat tanah basah dengan cara W 0 =W A -W C (gr)
15. Hitung volume sampel tanah dengan cara V 0= V 0 x L0 (cm)
W0
16. Hitung berat isi tanah dengan cara 𝛾 =
V0
17. Hitung berat tanah kering dengan cara W S = W 3 –W 1 (gr)
18. Hitung berat air dengan cara W W = W - W S (gr)
WW
19. Hitung kadar air dari setiap sampel dengan rumus 𝑤 = × 100%
WS

75
γ
20. Hitung berat isi kering setiap sampel dengan rumus 𝛾𝑑 = (𝑔𝑟/𝑐𝑚)
1+ W

.8.5. Hasil Perhitungan

Tegangan normal (Q1-1)

perlai lo b l t perg perg


han a e u e erak erak
horizo d b a g an an
di
ntal a s a verti ver
al
n n kal tikal
re
h k g
a
or o a
di
iz r n
n
wa o e g
g
kt nt k e
u al s s
i e
r
(mm) (d (k (kg/cm2)
( (div. (m
iv. g) c ) m)
) m
2
)

0 0 0 0 2 0 0 0
0
.
2
5

0.5 0.2 1 3 2 1 0.5 0.05


0 0 0 .
. 4
2 8
5

1 0.4 2 6 2 2 1 0.1
0 0 0 .

76
. 9
2 6
5

1.5 0.6 3 9 2 4 1.5 0.15


0 0 0 .
. 4
2 4
5

2 0.8 4 1 2 5 2 0.2
0 2 0 .
0 . 9
2 3
5

2.5 1 5 1 2 7 2.5 0.25


0 5 0 .
0 . 4
2 1
5

3 1.2 6 1 2 8 3 0.3
0 8 0 .
0 . 8
2 9
5

3.5 1.4 7 2 2 1 3.5 0.35


0 1 0 0
0 . .
2 3
5 7

4 1.6 8 2 2 1 4 0.4
0 4 0 1
0 . .
2 8
5 5

4.5 1.8 9 2 2 1 4.5 0.45


0 7 0 3

77
0 . .
2 3
5 3

5 2 1 3 2 1 5 0.5
0 0 0 4
0 0 . .
2 8
5 1

5.5 2.2 1 3 2 1 5.5 0.55


1 3 0 6
0 0 . .
2 3
5 0

6 2.4 1 3 2 1 6 0.6
2 6 0 7
0 0 . .
2 7
5 8

6.5 2.6 1 3 2 1 6.5 0.65


3 9 0 9
0 0 . .
2 2
5 6

7 2.8 1 4 2 2 7 0.7
4 2 0 0
0 0 . .
2 7
5 4

7.5 3 1 4 2 2 7.5 0.75


5 5 0 2
0 0 . .
2 2
5 2

8 3.2 1 4 2 2 8 0.8
6 8 0 3

78
0 0 . .
2 7
5 0

8.5 3.4 1 5 2 2 8.5 0.85


7 1 0 5
0 0 . .
2 1
5 9

9 3.6 1 5 2 2 9 0.9
8 4 0 6
0 0 . .
2 6
5 7

9.5 3.8 1 5 2 2 9.5 0.95


9 7 0 8
0 0 . .
2 1
5 5

10 4 2 6 2 2 10 1
0 0 0 9
0 0 . .
2 6
5 3

10. 4.2 2 6 2 3 10.5 1.05


5 1 3 0 1
0 0 . .
2 1
5 1

11 4.4 2 6 2 3 11 1.1
2 6 0 2
0 0 . .
2 5
5 9

11. 4.6 2 6 2 3 11.5 1.15


5 3 9 0 4

79
0 0 . .
2 0
5 7

12 4.8 2 7 2 3 12 1.2
4 2 0 5
0 0 . .
2 5
5 6

12. 5 2 7 2 3 12.5 1.25


5 5 5 0 7
0 0 . .
2 0
5 4

13 5.2 2 7 2 3 13 1.3
6 8 0 8
0 0 . .
2 5
5 2

13. 5.4 2 8 2 4 13.5 1.35


5 7 1 0 0
0 0 . .
2 0
5 0

14 5.6 2 8 2 4 14 1.4
8 4 0 1
0 0 . .
2 4
5 8

14. 5.8 2 8 2 4 14.5 1.45


5 9 7 0 2
0 0 . .
2 9
5 6

15 6 3 9 2 4 15 1.5
0 0 0 4

80
0 0 . .
2 4
5 4

15. 6.2 3 9 2 4 15.5 1.55


5 1 3 0 5
0 0 . .
2 9
5 3

Tegangan normal (Q1-2)

perlaih loa be l te perg perg


an d ba u g erak erak
horizo dia n a a an an
l
ntal ho s n verti verti
re
riz k g kal kal
adi
on o a
ng
tal r n
w
e g
ak
k e
tu
s s
i er
(mm) (di (kg (kg/cm2)
( (div.) (mm
v.) ) c )
m
2
)
0 0 0 0 4 0 0 0
0
.
2
5

0. 0.2 15 30 4 0. 0.45 0.03


5 0 7 2
. 4
2 5
5

1 0.4 30 60 4 1. 0.9 0.06


0 4 4
81
. 9
2 1
5

1. 0.6 45 90 4 2. 1.35 0.09


5 0 2 6
. 3
2 6
5

2 0.8 60 12 4 2. 1.8 0.12


0 0 9 8
. 8
2 1
5

2. 1 75 15 4 3. 2.25 0.16
5 0 0 7
. 2
2 7
5

3 1.2 90 18 4 4. 2.7 0.19


0 0 4 2
. 7
2 2
5

3. 1.4 10 21 4 5. 3.15 0.22


5 5 0 0 2 4
. 1
2 7
5

4 1.6 12 24 4 5. 3.6 0.25


0 0 0 9 6
. 6
2 3
5

4. 1.8 13 27 4 6. 4.05 0.28


5 5 0 0 7 8

82
. 0
2 8
5

5 2 15 30 4 7. 4.5 0.32
0 0 0 4
. 5
2 3
5

5. 2.2 16 33 4 8. 4.95 0.35


5 5 0 0 1 2
. 9
2 9
5

6 2.4 18 36 4 8. 5.4 0.38


0 0 0 9 4
. 4
2 4
5

6. 2.6 19 39 4 9. 5.85 0.41


5 5 0 0 6 6
. 8
2 9
5

7 2.8 21 42 4 1 6.3 0.44


0 0 0 0. 8
. 4
2 3
5 5

7. 3 22 45 4 1 6.75 0.48
5 5 0 0 1.
. 1
2 8
5 0

8 3.2 24 48 4 1 7.2 0.51


0 0 0 1. 2

83
. 9
2 2
5 5

8. 3.4 25 51 4 1 7.65 0.54


5 5 0 0 2. 4
. 6
2 7
5 1

9 3.6 27 54 4 1 8.1 0.57


0 0 0 3. 6
. 4
2 1
5 6

9. 3.8 28 57 4 1 8.55 0.60


5 5 0 0 4. 8
. 1
2 6
5 1

10 4 30 60 4 1 9 0.64
0 0 0 4.
. 9
2 0
5 7

10 4.2 31 63 4 1 9.45 0.67


.5 5 0 0 5. 2
. 6
2 5
5 2

11 4.4 33 66 4 1 9.9 0.70


0 0 0 6. 4
. 3
2 9
5 8

11 4.6 34 69 4 1 10.3 0.73


.5 5 0 0 7. 5 6

84
. 1
2 4
5 3

12 4.8 36 72 4 1 10.8 0.76


0 0 0 7. 8
. 8
2 8
5 8

12 5 37 75 4 1 11.2 0.8
.5 5 0 0 8. 5
. 6
2 3
5 4

13 5.2 39 78 4 1 11.7 0.83


0 0 0 9. 2
. 3
2 7
5 9

13 5.4 40 81 4 2 12.1 0.86


.5 5 0 0 0. 5 4
. 1
2 2
5 4

14 5.6 42 84 4 2 12.6 0.89


0 0 0 0. 6
. 8
2 7
5 0

14 5.8 43 87 4 2 13.0 0.92


.5 5 0 0 1. 5 8
. 6
2 1
5 5

15 6 45 90 4 2 13.5 0.96
0 0 0 2.

85
. 3
2 6
5 0

15 6.2 46 93 4 2 13.9 0.99


.5 5 0 0 3. 5 2
. 1
2 0
5 6

Tegangan normal (Q1-3)

perlai lo be l t perg perg


han ad ba u e erak erak
horizo di n a g an an
al
ntal ho s a verti verti
re
riz n kal kal
ad
on k g
in
tal o a
g
r n
w
e g
ak
k e
tu
s s
i e
r
(mm) (di (k (kg/cm2)
( (div.) (mm
v.) g) c )
m
2
)
0 0 0 0 3 0 0 0
5
.
2
0

0. 0.27 30 30 3 0. 0.40 0.03


5 5 8 2
. 5
2 2
0

86
1 0.54 60 60 3 1. 0.80 0.06
5 7 4
. 0
2 5
0

1. 0.81 90 90 3 2. 1.20 0.09


5 5 5 6
. 5
2 7
0

2 1.08 12 12 3 3. 1.60 0.12


0 0 5 4 8
. 0
2 9
0

2. 1.35 15 15 3 4. 2.00 0.16


5 0 0 5 2
. 6
2 1
0

3 1.62 18 18 3 5. 2.40 0.19


0 0 5 1 2
. 1
2 4
0

3. 1.89 21 21 3 5. 2.80 0.22


5 0 0 5 9 4
. 6
2 6
0

4 2.16 24 24 3 6. 3.20 0.25


0 0 5 8 6
. 1
2 8
0

87
4. 2.43 27 27 3 7. 3.60 0.28
5 0 0 5 6 8
. 7
2 0
0

5 2.7 30 30 3 8. 4.00 0.32


0 0 5 5
. 2
2 3
0

5. 2.97 33 33 3 9. 4.40 0.35


5 0 0 5 3 2
. 7
2 5
0

6 3.24 36 36 3 1 4.80 0.38


0 0 5 0. 4
. 2
2 2
0 7

6. 3.51 39 39 3 1 5.20 0.41


5 0 0 5 1. 6
. 0
2 8
0 0

7 3.78 42 42 3 1 5.60 0.44


0 0 5 1. 8
. 9
2 3
0 2

7. 4.05 45 45 3 1 6.00 0.48


5 0 0 5 2.
. 7
2 8
0 4

88
8 4.32 48 48 3 1 6.40 0.51
0 0 5 3. 2
. 6
2 3
0 6

8. 4.59 51 51 3 1 6.80 0.54


5 0 0 5 4. 4
. 4
2 8
0 9

9 4.86 54 54 3 1 7.20 0.57


0 0 5 5. 6
. 3
2 4
0 1

9. 5.13 57 57 3 1 7.60 0.60


5 0 0 5 6. 8
. 1
2 9
0 3

10 5.4 60 60 3 1 8.00 0.64


0 0 5 7.
. 0
2 4
0 5

10 5.67 63 63 3 1 8.40 0.67


.5 0 0 5 7. 2
. 8
2 9
0 8

11 5.94 66 66 3 1 8.80 0.70


0 0 5 8. 4
. 7
2 5
0 0

89
11 6.21 69 69 3 1 9.20 0.73
.5 0 0 5 9. 6
. 6
2 0
0 2

12 6.48 72 72 3 2 9.60 0.76


0 0 5 0. 8
. 4
2 5
0 5

12 6.75 75 75 3 2 10.0 0.8


.5 0 0 5 1. 0
. 3
2 0
0 7

13 7.02 78 78 3 2 10.4 0.83


0 0 5 2. 0 2
. 1
2 5
0 9

13 7.29 81 81 3 2 10.8 0.86


.5 0 0 5 3. 0 4
. 0
2 1
0 1

14 7.56 84 84 3 2 11.2 0.89


0 0 5 3. 0 6
. 8
2 6
0 4

14 7.83 87 87 3 2 11.6 0.92


.5 0 0 5 4. 0 8
. 7
2 1
0 6

90
15 8.1 90 90 3 2 12.0 0.96
0 0 5 5. 0
. 5
2 6
0 8

15 8.37 93 93 3 2 12.4 0.99


.5 0 0 5 6. 0 2
. 4
2 2
0 0

Chart Title
50

45

40

35

30

25

20

15

10

0
2.5

3.5

6.5

8.5

9.5

10.5

11.5

12.5

13.5

14.5

15.5
4
4.5
5
5.5

7.5

10

12

14
3

11

13

15

1. Grafik mohr

91
2.

.8.6. Kesimpulan
Sudut dalam Q=70° terhadap bidang vertical Q=30° terhadap bidang horizontal

BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Berdasar kan hasil materi ini Sehingga praktikan benar-benar memahami cara
mendapatkan nilai tanah, bukan hanya melalui teori dalam kelas tetapi juga melalui praktikum
secara langsung. Sehingga praktikan dapat mengaplikasikannya baik di dalam kegiatan
laboratorium maupun di lapangan.Dari percobaan yang telah dilakukan, dapat disimpulkan
bahwa kadar tanah Hal ini menunjukan bahwa tanah dapat mempengaruhi suatu pondasi
bangunan dari sampel tanah cukup tinggi.

3.2 Saran
Dalam melakukan sebuah praktikum diperlukan ketelitian dan prinsip kehati-hatian agar
memperoleh data yang tepat dalam praktikum. Selain itu diharapkan agar beberapa praktikum
yang telah dijelaskankan diatas , kita dapat menerapkannya di lapangan.

92
DAFTAR PUSTAKA

93

Anda mungkin juga menyukai