Anda di halaman 1dari 6

Barisan dan Deret LAS

Pola Bilangan
Permasalahan 1

Beberapa kelereng dikelompokkan dan disusun sehingga setiap


kelompok tersusun dalam bentuk persegi sebagai berikut::

Kelereng dihitung pada setiap kelompok dan diperoleh barisan:


1, 4, 9, 16, 25

Tabel dibawah

K1 K2 K3 K4 K5

1 4 9 16 25

Masalah:

Dapatkah kalian menemukan bilangan berikutnya pada


barisan tersebut? Dapatkah kalian menemukan pola
barisan tersebhut? Tentukan banyaknya kelereng pada
kelompok ke-15
Barisan dan Deret LAS
Alternatif Penyelesaian
1

bilangan berikutnya pada barisan tersebut adalah……………………………………..

Kalian dapat menemukan pola barisan tersebut dengan bantuan tabel di


bawah ini.lengkapilah tabel tersebut.

Kelompok Banyak Pola


kelereng
K1 1 …
K2 4 …
K3 9 …
K4 16 …
K5 25 …
… … …
Kn ? ….
Didapat pola barisan tersebut adalah…………………………….

Apakah ada pola lain pada barisan tersebut? Silahkan amati kembali
tabel di atas dan temukan pola lainnya
Didapat pola lainnya dari barisan tersebut adalah…………………………….

banyak kelereng pada kelompok ke-15 adalah….

Kamu dapat dengan mudah menentukan bilangan-bilangan


berikutnya pada sebuah barisan bilangan jika dapat menemukan
pola barisannya.
Barisan dan Deret LAS
Barisan Aritmatika 1
Permasalahan 1

Perhatikan gambar tumpukan jeruk di samping!


Bagaimana cara menentukan atau menduga banyak
buah dalam satu tumpukan?

Alternatif Penyelesaian
Jika diperhatikan gambar, maka akan diperoleh susunan dari beberapa jeruk. Jeruk
itu dapat disusun membentuk sebuah piramida. Jumlah jeruk pada bagian bawah
akan lebih banyak dibandingkan pada susunan paling atas.

Banyaknya jeruk yang tersusun dari setiap kelompok dapat dituliskan dengan
bilangan, yaitu:

Bedanya
adalah:

Ternyata beda antara setiap dua bilangan yang berdekatan membentuk barisan
… … baru.
… Dan barisan… baru tersebut juga
… mempunyai beda.

Bedanya
adalah:
Barisan dan Deret LAS
Kesimpulan
1
Suku pertama barisan tersebut adalah ………..

Beda barisan tersebut adalah ………..

Jumlah jeruk pada tumpukan selanjutnya dapat dicari dengan pola


…………………..

Permasalahan 2

Seorang pengrajin batik di Gunung Kidul dapat menyelesaikan 6


helai kain batik berukuran selama 1 bulan. Permintaan kain batik
terus bertambah sehingga pengrajin tersebut harus menyediakan 9
helai kain batik pada bulan kedua, dan 12 helai pada bulan ketiga.
Dia menduga, jumlah kain batik untuk bulan berikutnya akan 3 kali
lebih banyak dari bulan sebelumnya. Dengan pola kerja tersebut
pada bulan berapakah pengrajin tersebut dapat menyelesaikan 63
helai kain batik?

Alternatif Penyelesaian
Barisan dan Deret LAS
Dari dua permasalahan di atas, kita dapat memperoleh:
1
Definisi
Barisan aritmatika adalah …………………………………………………....………………
……………………………………………………………………………………………………………………..
Beda, dinotasikan b memenuhi pola berikut
b=u2−u 1=u3−u 2=u4 −u3=…

Jadi, b=¿……………………..

Berdasarkan definisi diatas, maka dapat diperoleh bentuk umum barisan deret aritmatika,
yaitu:

Setiap dua suku yang berurutan pada barisan aritmatika memiliki


beda yang sama, maka diperoleh:
u1=a

u2=u 1+ (1 × b )

u3=… … … … … … … .

u 4=… … … … … … … .

….

u 4=… … … … … … … .
Maka : un =… … … … … … … .

Berilah nilai pada LAS ini dengan cara mengarsir


bintang-bintang dibawah ini
Barisan dan Deret LAS
1
LEMBAR AKTIFITAS
SISWA
pola bilangan dan barisan aritmatika

Tujuan pembelajaran
Melalui diskusi siswa dapat menemukan konsep dasar pola
bilangan. Kompetensi Dasar
Melalui diskusi siswa dapat menemukan konsep dasar barisan
Menggeneralisasi pola bilangan dan jumlah pada barisan
aritmatika. Aritmetika dan Geometri
Menggunakan
Melalui diskusi siswa dapat polamasalah
menyelesaikan barisan kontekstual
aritmetika atau geometri untuk
menyajikan
yang berkaitan dengan barisan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk
aritmatika
pertumbuhan, peluruhan, bunga majemuk, dan anuitas).

Petunjuk Pengisian LAS

Bacalah doa terlebih dahulu!


Bacalah LAS berikut dengan cermat, kemudian diskusikan
dengan teman sekelompokmu permasalahn yang ada dalam
LAS berikut!
Tanyakan pada guru apabila kalian mendapat kesulitan atau
kurang jelas dalam mengerjakan LAS.
Lengkapi titik-titik yang ada pada LAS!

Nama kelompok:

1. ______________________
2. ______________________
3. ______________________
4. ______________________
5. ______________________

Anda mungkin juga menyukai