Anda di halaman 1dari 2

DESAIN MEDIA ALAT PERAGA MATEMATIKA

1. Aspek : Aljabar
2. Satuan Pembelajaran : SMA
3. Kelas /Semester : XII / IA / 2
4. Standart Kompetensi : Menggunakan konsep barisan dan deret dalam
pemecahan masalah
5. Kompetensi Dasar : Menentukan suku ke –n barisan dan jumlah n suku
deret aritmatika dan deret geometri
6. Materi : Barisan dan deret aritmatika dan geometri
7. Indikator : Menghitung suku ke-n dan jumlah n suku deret
aritmatika dan deret geometri
8. Tujuan : mempermudah pemahaman siswa tentang deret
aritmatika yaitu jumlah n suku pertama deret
1
bilangan asli (1+ 2 + 3 + 4 + . . . + n = n ( n+1) )
2
I . BENTUK ALAT PERAGA
Pemasangan ubin pada kerangka persegi panjang
II. ALAT DAN BAHAN
a. Alat : Gunting , cutter , lem , penggaris , spidol , dll
b. Bahan : Kertas kardus
Kerstas asturo dengan tiga warna yang berbeda
File case
III. CARA PEMBUATAN
1. Ukur kertas kardus sesuai dengan ukuran file case
2. Potong kertas kardus sesuai pola penempatan ubin
3. Tempel kertas asturo warna biru pada pola kertas kardus
4. Potong kertas kardus pola ubin sebanyak
 Ubin 1: 2 ( warna orange dan kuning ) , p= 3cm , l = 3cm
 Ubin 2: 2 ( warna orange dan kuning ) , p= 6cm , l = 3cm
 Ubin 3: 2 ( warna orange dan kuning ) , p= 9cm , l = 3cm
 Ubin 4: 2 ( warna orange dan kuning ) , p= 12cm , l = 3cm

IV CARA PEMANFAATAN
a.Prasyarat : Siswa telah mengetahui pengertian luas persegi panjang
b. Cara : 1. Susun ubin berwarna orange secara berurutan dari banyak ubin
terkecil sampai dengan ubin ter banyak
2. Susun ubin berwarna kuning secara berurutan dari banyak ubin
terbanyak sampai dengan terkecil
3. Dari pemasangan ubin warna orange dan kuning diperoleh satu
bentuk persegi panjang
4. Daerah ubin yang berwarna orange menunjukkan jumlah deret n
bilangan asli pertama
5. Sehingga siswa menemukan ubin yang berwarna sama , luasnya
adalah setengah luas persegi panjang
6. Perhitungan
Luas Persegi panjang = p x l
= (n+1)n
1
Luas daerah ubin warna kuning = n ( n+1)
2
7. Kesimpulan
1
1+2+3+4+...+n = 2
n ( n+1)
CARA PENGGUNAAN ALAT PERAGA MATEMATIKA

1. Susun ubin berwarna orange secara berurutan dari


banyak ubin terkecil sampai dengan ubin terbanyak
2. Susun ubin berwarna kuning secara berurutan dari
banyak ubin terbanyak sampai dengan terkecil
3. Dari pemasangan ubin warna orange dan kuning
diperoleh satu bentuk persegi panjang
4. Daerah ubin yang berwarna orange menunjukkan
jumlah deret n bilangan asli pertama
5. Sehingga siswa menemukan ubin yang berwarna sama ,
luasnya adalah setengah luas persegi panjang
6. Perhitungan
Luas Persegi panjang = pxl
= (n+1)n
1
Luas daerah ubin warna kuning = 2 n ( n+1)
7. Kesimpulan
1
1 + 2 + 3 + 4 + . . . + n = 2 n ( n+1)

Anda mungkin juga menyukai