Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

KECAMATAN NANGGUNG
KANTOR DESA NANGGUNG
Alamat : Jl. Ace Tabrani KM. 05 Desa Nanggung Kec. Nanggung Kab. Bogor 16650

BERITA ACARA SERAH TERIMA


PEKERJAAN/KEGIATAN PEMBANGUNAN RABAT BETON
JALAN LINGKUNGAN DESA NANGGUNG
KECAMATAN NANGGUNG KABUPATEN BOGOR

Pada hari ini Jum’at tanggal tiga puluh bulan Oktober, tahun 2020, kami yang bertandatangan dibawah ini:
1. Ahmad Sodik
Selaku Kepala Desa Nanggung. Kecamatan Nanggung Kabupaten Bogor
yang selanjutnya disebut PIHAK KESATU.
2. Ma’mur
Selaku Ketua TPK Desa Nanggung. Kecamatan Nanggung Kabupaten Bogor dalam hal ini bertindak untuk dan
atas nama TPK Desa Nanggung. Kecamatan Nanggung Kabupaten Bogor yang beralamat di Jl. Ace Tabrani
KM. 05 Desa Nanggung Kec. Nanggung Kab. Bogor
yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

Menyatakan bahwa:

1. PIHAK KEDUA telah menyelesaikan pekerjaan/kegiatan


1. Pembangunan Rabat Beton Jaling yang berlokasi Kp. Kelapa Condong Rt. 001/001 dengan
volume panjang 150 M x 1,2 M x 0,07 M, biaya yang dibutuhkan sebesar Rp. 15.241.769,- ;
2. Pembangunan Rabat Beton Jaling yang berlokasi Kp. Dukuh Kaung Rt. 004/002 dengan
volume panjang 100 M x 1,2 M x 0,07 M biaya yang dibutuhkan sebesar Rp. 12.014.061,- ;
3. Pembangunan Rabat Beton Jaling yang berlokasi Kp. Pondok Peucang Rt. 001/002 dengan
volume panjang 209 M x 1,2 M x 0,07 M, biaya yang dibutuhkan sebesar Rp. 21.858.507,- ;
4. Pembangunan Rabat Beton Jaling yang berlokasi Kp. Kebon Awi Rt. 003/002 dengan volume
panjang 196 M x 1,2 M x 0,07 M, biaya yang dibutuhkan sebesar Rp. 20.300.234,- ;
5. Pembangunan Rabat Beton Jaling yang berlokasi Kp. Plamboyan Rt. 003/001 dengan volume
panjang 50 M x 2,2 M x 0,10 M, biaya yang dibutuhkan sebesar Rp. 15.835.429,- ;
dengan total anggaran sebesar Rp. 85.250.000,- (Delapan puluh lima juta dua ratus lima puluh ribu
rupiah) sesuai dengan rencana pelaksanaan pekerjaan/RAB.

2. PIHAK KESATU telah menerima dengan baik hasil pelaksanaan pekerjaan/kegiatan tersebut.

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.

PIHAK KESATU, PIHAK KEDUA,

AHMAD SODIK MAMUR


Kepala Desa Nanggung Ketua TPK Desa Nanggung
DAFTAR HADIR SERAH TERIMA PEKERJAAN
PEKERJAAN/KEGIATAN PEMBANGUNAN RABAT BETON
JALAN LINGKUNGAN DESA NANGGUNG
KECAMATAN NANGGUNG KABUPATEN BOGOR
DESA NANGGUNG KEC. NANGGUNG KAB. BOGOR
Tanggal 30 Oktober 2020

No Nama L/ Alamat Jabatan Tanda Tangan


. P

Anda mungkin juga menyukai