Anda di halaman 1dari 3

Biji kopi adalah inti bji yang telah disangrai dari buah masak coffea robusta Linden ex de Wildem

dan
beberapa spesies lain Coffela, sinonim coffea canephora Pierre ex Froechner var. Robustan.

Klasifikasi tanaman kopi (Coffea sp.) menurut Rahardjo (2012) adalah sebagai berikut :

a. Kigdom : Plantae
b. Subkigdom : Tracheobionta
c. Super Divisi : Spermatophyta
d. Divisi : Magnoliophyta
e. Kelas : Magnoliopsida
f. Sub Kelas : Asteridae
g. Ordo : Rubiales
h. Famili : Rubiaceae
i. Genus : Coffea
j. Spesies : Coffea sp. ( Cofffea arabica L., Coffea canephora, Coffea liberica, Coffea
excels). (Rahardjo, 2012)
1. Makroskopis
- Makroskopis biji kopi : berbentuk hampis setengah bulat atau jorong, bagian punggung
cembung, bagian perut datar, pada bagian perut terdapat sisa kulit biji, berwarna coklat
tua sampai coklat tua kehitaman.
- Makroskopis serbuk kopi : bau aromatic, rasa khas pahit, warna coklat kehitaman
2. Mikroskopis
- Mikroskopis penampang melintang : pada penampang melintang tampak spermoderm
terdiri dari satu lapis sel batu, dinding tebal, lumen lebar, bernoktah, benntuk dan
ukuran bermacam-macam, tunggal atau berkelompok.
- Mikroskopis serbuk kopi : fragmen pengenal adalah sel batu lumen lebar bernoktah,
parenkim dinding tipis, lapisan pigmen parenkim tetes minyak.
3. Identifikasi secara kimiawi

Simplisia Perlakuan Reaksi Positif Hasil pengamatan Paraf

Coffeae 1. 2 mg serbuk 1. Terbentuk


semen biji + 5 tetes warna coklat
asam sulfat P. tua

2. 2 mg serbuk 2. Terbentuk
biji + 5 tetes warna coklat
asam sulfat 10 tua
N

3. 2 mg serbuk 3. Terbentuk
biji + 5 tetes warna coklat
NaOH P 5% b/v

4. 2 mg serbuk 4. Terbentuk
biji + 5 tetes warna coklat
ammonia P tua
25%

5. 2 mg serbuk 5. Terbentuk
warna biru
biji + 5 tetes
kehitaman
larutan FeCl3 P
5% b/v
Hasil Uji secara mikroskopis

Simplisia Gambar literatur Hasil pengamatan Pafar


Coffeae
semen

1. Gambar sel batu

2. Gambar perisperm
dengan tetes minyak

Anda mungkin juga menyukai