Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA

ACARA : KONDUKTOMETRI

DISUSUN OLEH:

NAMA : RIZAL AGENG PANGESTU


NIM : 021180050
PLUG/ KELOMPOK : C/3
FAKULTAS/JURUSAN : FTI/D3 TEKNIK KIMIA
HARI, TANGGAL : KAMIS, 06 SEPTEMBER 2018
ASISTEN : Ir. WASIR NURI, M.T.

LABORATORIUM FISIKA

PROGRAM STUDI D3 TEKNIK KIMIA

FAKULTAS TEKNIK INDUSTRI

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA

2018/2019
LEMBAR PENGESAHAN
“KONDUKTOMETRI”

DISUSUN OLEH :

NAMA : RIZAL AGENG PANGESTU


NIM : 021180053
FAK/JURUSAN : FTI / D3 TEKNIK KIMIA
ASISTEN : Ir. Wasir Nuri, M.T.

Disetujui
Asisten pembimbing,

Ir. Wasir Nuri, M.T.


KATA PENGANTAR

Segala Puji syukur kepada Allah SWT,aas segala rahmat dan hidayah-
Nya,sehingga kami masih diberi kesehatan dan kesempatan ntuk menyusun
laporan praktikum kami tentang “KONDUKTOMETRI” ini sebagai data hasil
pengamatan saya. Saya juga menyampaikan terimakasih kepada :
1. Haslinda P,ST sebagai pembimbing dan asisten laboratorium yang telah
membimbing kami selama praktikum.
2. Kelompok praktikum saya yang telah bekerja sama dalam melakukan
praktikum dan menyelesaikan laporan ini.
Laporan ini dibuat untuk memenuhi tugas praktikum FISIKA pada semester satu
D3 Teknik Kimia Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta.
Semoga laporan ini bermanfaat bagi yang membacanya. Mohon maaf,apabila
dalam laporan ini masih banyak kesalahan dan kekurangan,maka dari itu kami
mengharapkan kritik dan saran bagi pembaca untuk kesempurnaan dalam
menyusun laporan ini.

Yogyakarta, 11 September 2018


Praktikan,

Rizal Ageng Pangestu

Anda mungkin juga menyukai