Anda di halaman 1dari 9

Implementasi nilai aneka

pada tusi fisioterapi

DYAH USWATUN HASANAH


LATSAR CPNS PEM.KAB PATI
ANGKATAN X KELOMPOK 2

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


AKUNTABILITAS

NASIONALISME

ETIKA PUBLIK

KOMITMEN MUTU

ANTI KORUPSI

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


TUGAS FISIOTERAPI

1.Menyiapkan dan membersihkan ruangan poli fisioterapi sebelum


melakukan pelayanan
2.Menyiapkan peralatan dan bahan untuk pemeriksaan pasien
3.Melakukan anamnesis dan pemeriksaan fisik kepada pasie dan menegakan
diagnosa fisioterapi
4.Melakukan tindakan fisioterapi sesuai dengan masalah pasien tersebut
5. Mengadakan evaluasi dan follow up kepada pasien untuk penanganan
terapi selanjutnya
6. Mendokumentasikan status pasien dibuku laporan fisioterapi maupun
status rekam medis
7.Memberikan / merapikan ruangan poli fisioterapi setelah pelayanan
selesai

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


Deskripsi nilai ANEKA

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


Akuntabilitas

IMPLEMENTASI DALAM TUSI FISIOTERAPI


Akuntabilitas merujuk pada 1.Mengerjakan laporan setiap bulan dengan
kewajiban setiap individu, penuh tanggung jawab
kelompok atau institusi
2. Amanah dalam menjaga diagnosan pasien
untuk memenuhi tanggung
3.Menyimpan lembar RM pada tempatnya
jawab yang menjadi
amanahnya. 4.Bekerja sesuai SOP

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


NASIONALISME

Paham kecintaan warga indonesia terhadap


bangsa dan tanah airnya

1.Berperan aktif dalam organisasi fisioterapi


2.Bersikap adil dan tidak membeda-bedakan
pasien
3.Menjalin kerukunan dengan rekan kerja
4.Membantu pasien atau rekan kerja sesuai
dengan kompetensi

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


Etika Publik
Arahan Moral dalam menjalankan tanggung
jawab Publik

1.Menerapkan 5s
(Senyum,Salam,Sapa,Sopan
,Santun)
2.Melayani pasien dengan jujur,tepat,
dan akurat
3.Membantu dan memberikan
infromasi yang dibutuhkan pasien

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


Komitmen Mutu

Pelaksanaan pelayanan publik yang


berorientasi pada kualitas hasil atau
kepuasan pengguna layanan

1.Mengembangkan kompetensi dengan


melakukan ikut seminar dan pelatihan
2.Memberikan edukasi dan motivasi kepada
pasien
3.Melakukan evaluasi terapi kepada pasien

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved


Anti korupsi

Tidak melakukan penyalahgunaan


wewenang

1.Disiplin sesuai jam kerja


2.Melayani pasien sesuai nomer antrian
3.Menggunakan fasilitas puskesmas secara bijak

© 1999 - 2014 IX Web Hosting. All rights reserved

Anda mungkin juga menyukai