Anda di halaman 1dari 1

Covid 19 (corona virus disease 2019) adalah penyakit yang di sebabkan oleh jenis coronavirus baru yaitu

sars-cov-2 yang di laporkan pertama kali di wuhan tiongkok pada tanggal 31 desember 2019

Hipertensi

Hipertensi atau lebih di kenal tekanan darah tinggi adalah suatu keadaan dimana tekanan darah sistolik
lebih dari 140mmhg dan atau tekanan darah diastolic lebih dari 90 mmhg

Komorbid

Merupakan kondisi dua atau lebih penyakit kronis yang di derita seorang pasien pada pasien covid-19
yang memiliki komorbid, mereka telah memiliki penyakit bawaan sebelummnya, yang membuat mereka
menjadi satu kelompok yang rentan terpapar virus komorbid dapat melemahkan system kekebalan
tubuh sehingga dapat membuat virus semakinmerajalela merusak organ

Menurut amerikan heart association (AHA) mencatat bahwa orang dengan tekanan darah tinggi bias jadi
akan menghadapi resiko komplikasi lebih parah jika terinfeksi virus covid-19

Kaitan hipertensi sebagai komorbid covid-19

Sars-cov-19 dapat mudah menginfeksi pada penderita hipertensi, mengapa ? karena yang di komsumsi
adalah obat dengan golongab ARB dan ACE inhibitor, yang membuat terjadinya peningkatan ACE2 pada
penderita hipertensi, akibatnya membuat sars-cov-2 lebih mudah masuk ke dalam tubuh

Di kutip dari American college of cardiology, infeksi virusberkaitan dengan peradangan di dalam tubuh
yang dapat memperburuk dan meningkatkan resiko kondisi acute coronary sindrom (kondisi yang terjadi
akibat terhambatnya lairan darah ke jantung) covid-19 menyerang terutama ke bagian paru paru
American hear association menyatakan bahwa hal ini dapat mempengaruhi fungsi jantung trutama
jantung yang”tidak sehat” yang perlu bekerja keras memopang darah ke seluruh tubuh

Hipertensi menjadi penyakit penyert (komorbid) dengan presentase tertinggi untuk kasus konfirmasi
(positif) dan kasus meninggal karena pengaruh covid 19

Data kasus covid 19 dengan penyakt penyerta

Total kasus terkonfirmasi covid pertanggal 13/10 tercatat sebanyak 1.488 yang memiliki penyakit
penyerta, dengan presentase terbanyak yaitu 50,5% yang di susul dengan DM, dan jantung hipertensi
mnjadi presentase tertinggi, baik itu kasus konfirmasi positif (50,2%) maupun kasus meninggal karena
pengaruh corona (13,1%)

Anda mungkin juga menyukai