Anda di halaman 1dari 2

Peningkatan Pengetahuan Petani Terhadap Nilai ekonomi

Tanaman Singkong
Disusun oleh :

Aji Dwi Waskito. S.T.P NIP.19940704 202012 1 005


Penyuluh Pertanian Kec. Manding Kab. Sumenep
(Untuk Bahan Materi Penyuluhan Pertanian)

Peranan pertanian sebagai penyedia

bahan baku industri merupakan sebuah

potensi besar yang dapat dikembangkan

di Kabupaten Sumenep khususnya pada

kecamatan manding yang merupakan

tempat industri kecil dari olahan

singkong utamanya keripik. Menurut

data disperindag pada tahun 2016

jumlah industri kecil dan menengah

untuk jenis keripik singkong adalah sebanyak 50 insdustri, sehingga menjadi

potensi potensi dalam peranan pertanian sebagai penyedia bahan baku pada

industri keripik singkong.

Salah satu potensi industri hasil produksi pertanian yang ada di Kematan
manding adalah keripik singkong, kebutuhan bulanan dari bahan baku
singkong adalah 1800 ton sedangkan produksi lokal hanya 1.300 ton pada
tahun 2019, sehingga kekurangan bahan baku harus didatangkan dari daerah
lain dan mengakibatkan tidak terjadinya keberlangsungan bahan baku lokal.
Permasalahn mendasar dari kurangnya produksi lokal ini disebebkan oleh
pengetahuan petani terkait potensi ataupun nilai ekonomi sangat minim.
Adanya keberlangsungan bahan baku singkong di kecamatan manding
sangat di perlukan untuk mendukung kluster bisnis industri olahan singkong,
utamanya industri keripik, sehingga tidak perlu mendatangkan singkong dari
daerah lain.

Anda mungkin juga menyukai