Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Angkasa Mojosari Kelas/Semester : X / 1 Materi Pokok : Teks


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Alokasi Waktu : 12 x 45 Eksposisi
menit (3x pertemuan) Pertemuan ke :1

A. Kompetensi Dasar

3.3 Mengidentifikasi (permasalahan, 4.3 Mengembangkan isi (permasalahan, argumen,


argumentasi, pengetahuan, dan pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi
rekomendasi) teks eksposisi yang secara lisan dan / tulis.
didengar dan atau dibaca

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi, penugasan, analisis, dan praktik, siswa mampu mengidentifikasi (permasalahan,
argumentasi, pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi yang dibaca dengan benar. Siswa
juga mampu membedakan kalimat fakta dan kalimat opini dengan baik. Setelah siswa mampu
membedakan kallimat opini dan fakta, siswa mampu menentukan gagasan pokok pada teks
eksposisi.

C. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (10 menit)


1. Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa, menyanyikan hymne bahasa Indonesia dan
presensi siswa.
2. Guru menyampaikan tujuan dan materi pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
3. Guru mereview dengan cara menanya kepada siswa tentang materi pembelajaran sebelumnya
Kegiatan Inti (160 menit)
1. Siswa diberi bahan bacaan teks eksposisi berjudul “Globalisasi dan Budaya” kemudian
siswa membaca dengan cermat teks eksposisi tersebut
2. Siswa mengamati mengidentifikasi (permasalahan, argumentasi, pengetahuan, dan
rekomendasi) yang ada pada teks eksposisi
3. Siswa dijelaskan oleh guru tentang fakta dan opini teks eksposisi
4. Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya jika belum memahami materi
5. Siswa secara individu mengidentifikasi fakta dan opini yang terdapat pada teks eksposisi
6. Setelah itu, siswa diperintah guru untuk menentukan gagasan pokok pada teks eksposisi
yang telah dibaca
7. Hasil pekerjaan siswa dikumpulkan pada guru.
Kegiatan Penutup (10 menit)
1. Guru memberikan refleksi terhadap pembelajaran ini
2. Guru mengakhiri kelas dengan mengucapkan salam

D. Penilaian
1. Penilaian sikap : Penilaian observasi langsung yang dilakukan oleh guru.
2. Penilaian pengetahuan : LK siswa dalam mengidentifikasi teks eksposisi

Mengetahui Mojokerto, Juli 2020


Kepala Madrasah Guru mata pelajaran

MAHMUDI,S.Pd.I SUCI AMANATUL K., S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah : SMK Angkasa Mojosari Kelas/Semester : X / 1 Materi Pokok : Teks
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Alokasi Waktu : 12 x 45 Eksposisi
menit (3x pertemuan) Pertemuan ke :2

A. Kompetensi Dasar

3.3 Mengidentifikasi (permasalahan, 4.3 Mengembangkan isi (permasalahan, argumen,


argumentasi, pengetahuan, dan pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi
rekomendasi) teks eksposisi yang secara lisan dan / tulis.
didengar dan atau dibaca

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi, penugasan, analisis, dan praktik, siswa mampu mengembangkan isi
(permasalahan, argumen, pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi secara lisan dan / tulis.

C. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (10 menit)


1. Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa, menyanyikan hymne bahasa Indonesia dan
presensi siswa.
2. Guru menyampaikan tujuan dan materi pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
3. Guru mereview dengan cara menanya kepada siswa tentang materi pembelajaran sebelumnya
Kegiatan Inti (160 menit)
1. Siswa diberi bahan bacaan teks eksposisi rumpang berjudul “Rokok Lebih Mematikan
bagi Perokok Pasif”, kemudian siswa membaca dengan cermat teks eksposisi tersebut
2. Siswa secara berpasangan dengan teman sebangku melengkapi teks eksposisi
3. Kelompok siswa ditunjuk oleh guru untuk menyampaikan hasil pekerjaannya
4. Kelompok siswa yang lain mendengarkan dan memberikan tanggapan
Kegiatan Penutup (10 menit)
1. Guru memberikan refleksi terhadap pembelajaran ini
2. Guru mengakhiri kelas dengan mengucapkan salam

D. Penilaian
1. Penilaian sikap : Penilaian observasi langsung yang dilakukan oleh guru.
2. Penilaian keterampilan : LK menulis siswa dalam melengkapi teks eksposisi rumpang
dan kemampuan menyampaikan pendapat

Mengetahui Mojokerto, Juli 2020


Kepala Madrasah Guru mata pelajaran

MAHMUDI,S.Pd.I SUCI AMANATUL K., S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah : SMK Angkasa Mojosari Kelas/Semester : X / 1 Materi Pokok : Teks
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Alokasi Waktu : 12 x 45 Eksposisi
menit (3x pertemuan) Pertemuan ke :3

A. Kompetensi Dasar

3.3 Mengidentifikasi (permasalahan, 4.3 Mengembangkan isi (permasalahan, argumen,


argumentasi, pengetahuan, dan pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi
rekomendasi) teks eksposisi yang secara lisan dan / tulis.
didengar dan atau dibaca

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi, penugasan, analisis, dan praktik, siswa mampu mengembangkan isi
(permasalahan, argumen, pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi secara lisan dan / tulis.

C. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (10 menit)


1. Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa, menyanyikan hymne bahasa Indonesia dan
presensi siswa.
2. Guru menyampaikan tujuan dan materi pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
3. Guru mereview dengan cara menanya kepada siswa tentang materi pembelajaran sebelumnya
Kegiatan Inti (160 menit)
1. Siswa disiapkan 25 potongan-potongan teks eksposisi berupa penggalan-penggalan
kalimat argumentasi oleh guru
2. Penggalan-penggalan kalimat argumentasi tersebut diletakkan di meja guru
3. Siswa secara bergiliran maju untuk memilih 1 penggalan teks eksposisi
4. Siswa secara individu membuat paragraf yang berhubungan dengan kalimat argumentasi
yang telah dipilih
5. Hal tersebut diulangi sebanyak 5 kali, sehingga siswa menulis 5 paragraf teks eksposisi
dengan kalimat argumentasi yang berbeda
6. Hasil pekerjaan siswa dikumpulkan ke guru.
Kegiatan Penutup (10 menit)
1. Guru memberikan refleksi terhadap pembelajaran ini
2. Guru mengakhiri kelas dengan mengucapkan salam

D. Penilaian
1. Penilaian sikap : Penilaian observasi langsung yang dilakukan oleh guru.
2. Penilaian keterampilan : LK menulis paragraf teks eksposisi

Mengetahui Mojokerto, Juli 2020


Kepala Madrasah Guru mata pelajaran

MAHMUDI,S.Pd.I SUCI AMANATUL K., S.Pd

Anda mungkin juga menyukai