Anda di halaman 1dari 100

| Ebook Formasi Perumahan 0

Kata Pengantar

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan semesta alam. Atas
izin dan karunia-Nya, penulis dapat membagikan sedikit ilmu dan pengalaman
penulis ketika lolos seleksi CPNS 2018 di Pemprov SKI Jakarta. Tak lupa pula penulis
haturkan shalawat serta salam kepada junjungan Rasulullah Muhammad SAW.
Semoga syafaatnya mengalir pada kita di hari akhir kelak.
Penulisan Ebook berjudul ‘Ebook Perumahan SKB CPNS 2019’ bertujuan untuk
membantu rekan-rekan yang akan mengahadapi ujian SKB CPNS di bualan
September-Oktober 2020 mendatang. Semoga dapat membantu rekan-rekan yang
melamar SKB CPNS Formasi Perumahan baik itu di dinas Pemda maupun
Kementerian Pusat.
Selama proses penyusunan makalah, penulis mendapatkan bantuan dan
bimbingan dari beberapa pihak. Oleh karena itu, penulis berterima kasih kepada:

1. Ibunda dan ayahanda tercinta


2. Suami yang sangat penulis kasihi
3. Mertua yang terkasih
4. Saudara-saudari penulis

Penulis menyadari bahwa ebook ini masih jauh dari sempurna. Besar harapan
penulis agar pembaca memaklumi dan berkenan memberikan saran. Semoga ebook
ini bisa memberikan manfaat bagi berbagai pihak. Aamiin.

| Ebook Formasi Perumahan 1


1. Berikut adalah fungsi-fungsi geosintetik kecuali?
a. Reinforcement
b. Separator
c. Drainase
d. Radiasi
e. Containment
2. Apa yang dimaksud dengan reinforcement?
a. Pembatas
b. Perkuatan
c. Penyaring
d. Drainase
e. Penahan
3. Pengertian sifat filtrasi pada geosintetik adalah?
a. sebagai kekuatan tanah dan perataan beban
b. untuk mencegah bercampurnya agregat pilihan dengan lapisan asli tanah lunak
c. untuk mengalirkan air baik secara horisontal maupun secara vertical
d. sebagai pelindung dimana air bisa melewati bahan ini tetapi bahan tersebut dapat
menahan butiran-butiran tanah
e. sebagai penahan air
4. berikut adalah jenis sifat geosintetik?
a. Permeable dan impermeable
b. Woven dan non woven
c. Kaku dan elastic
d. Kuat dan lemah
e. Tebal dan tipis
5. Berikut adalah keuntungan menggunakan menggunakan bahan geosintetik,kecuali?
a. Tidak akan mudah rusak oleh mikroba
b. Lebih ekonomis
c. Lebih mudah penggunaaannya
d. Telah diakui oleh internasional
e. Tahan api

| Ebook Formasi Perumahan 2


6. geosintetik yang bersifat impermeable atau tidak tembus air, biasanya dibuat dari
bahan High Density Polyethylene (HDPE) adalah pengertian dari?
a. Geocomposite
b. Geomembrane
c. Geocell
d. Geospacer
e. Geotekstil
7. Berikut adalah jenis geostekstil kecuali?
a. Geogrid
b. Geocomposite
c. Geomembrane
d. Geoluck
e. Geospancer
8. Berikut adalah jenis geotekstil yang cocok untuk dinding penahan tanggul adalah?
a. Geogrid
b. Geokomposit
c. Geocell
d. Geomembrane
e. Geospancer
9. Berikut adalah langkah penaganan banjir di wilayah perkotaan,kecuali?
a. Pembangunan waduk
b. Pengerukan sungia
c. Menambah kapasitas pompa
d. Membangunan sumur resapan
e. Menggunakan air tanah di rumah-rumah
10. Berapa panjang keseluruhan banjir kanal timur Jakarta?
a. 1km
b. 1,4km
c. 2,1km
d. 3,2km
e. 4km
11. Pengertian urban adalah?
| Ebook Formasi Perumahan 3
a. wilayah yang mempunyai kegiatan utama pertanian
b. wilayah yang mempunyai kegiatan utama tempat permukiman perkotaan,
pemusatan dan distribusi pelayanan jasa pemerintahan, pelayanan sosial, dan
kegiatan ekonomi
c. wilayah yang mempunyai kegiatan utama adalah wilayah militerisasi
d. wilayah yang termasuk kedalam daerah terisolasi
e. wilayah yang mempunyai kegiatan utama sebgaai pedagang dan nelayan
12. proses penyusunan dan penciptaan elemen-elemen interior agar menjadi suatu
kesatuan yang saling berkaitan untuk mencapai tujuan tertentu pada aspek
estetis, keamanan dan kenyamanan ruangan, merupakan pengertian dari?
a. Desain eksterior
b. Desain interior
c. Arsitektur
d. Penataan ruang
e. Furniture
13. Berikut adalah bagian elemen-elemen pada desain interior kecuali?
a. Lantai
b. Dinding
c. Langit-langit
d. Elemen cahaya
e. Elemen kendaraan
14. Elemen estitka fungsinya adalah?
a. Mempertegas fungsi ruangan
b. Memberikan keindahan pada ruangan
c. Memberikan keamanaan pada penghuni
d. Memberikan kenyamanan
e. Memberikan ventilasi udara yang baik
15. Berikut termasuk ruang lingkung dalam desain interior kecuali?
a. Merancang bentuk perabot furnitur
b. Menentukan tipe dan gaya jendela atau daun penutup lain
c. Memilih bentuk dan metode yang tepat
d. Memilih jenis pelapis dinding yang tepat
| Ebook Formasi Perumahan 4
e. Memilih penghuni yang tepat
16. Apa yang dimaksud dengan eklektisme?
a. Gaya ini menggabungkan unsur gaya historis dari masa sebelumnya untuk
menciptakan sesuatu yang baru dan asli
b. gaya tren kekinian, memiliki karakteristik ruangan yang tidak banyak menggunakan
dekorasi untuk menghiasi ruangan, terlihat rapih dan bersih
c. lebih cair dan fleksibel dibanding gaya modern yang lebih kaku.
d. menggunakan pilihan warna netral yang menimbulkan kesan lapang, perabot yang
sederhana dan ramping, dan sedikit aksesoris yang sangat sederhana —
menghindari kesan berlebihan atau flamboyant
e. sering kali terkesan tidak selesai, yang terlihat dari batu bata yang dibiarkan begitu
saja, atau saluran pipa yang dibiarkan terbuka
17. jenis pola berikut adalah pola yang sering digunakan pada gaya ekletisme,kecuali?
a. Lingkaran
b. Zigzag
c. Vertical
d. Trapezium
e. Horizontal
18. Ekletisme mencerminkan?
a. Kenyamanan
b. Kemodernan
c. Kemakmuran
d. Kesederhanaan
e. Kesimpelan
19. Apa yang dimaksud dengan sloof?
a. beton bertulang yang diletakkan secara horisontal di atas pondasi
b. batang tekan vertikal dari rangka struktur yang memikul beban dari balok
c. bangun ruang tiga dimensi yang dibentuk oleh tiga pasang persegi atau persegi
panjang
d. suatu bagian dari bangunan yang berhubungan langsung dengan tanah
e. permukaan bawah dari sebuah ruangan

| Ebook Formasi Perumahan 5


20. berikut adalah fungsi sloof kecuali?
a. Menerima beban dari bagian bangunan diatasnya, seperti pasangan dinding, pintu,
jendela, dan sejenisnya
b. Menghilangkan beban yang diterima dari bangunan dibawahnya untuk kemudian
disalurkan menuju atap
c. Sebagai pengikat antar kolom sehingga struktur bangunan menjadi kaku dan aman
terhadap goncangan akibat angin, gempa, dan lain-lain
d. Sebagai dinding penahan material urugan tanah, pasangan keramik dan berbagai
macam pekerjaan lantai bangunan agar bisa tetap berada pada posisi yang
direncanakan
e. Sloof juga bisa difungsikan sebagai ornamen untuk memperindah arsitektur
bangunan, terutama sloof yang lokasinya diatas permukaan tanah sehingga bisa
langsung terlihat oleh orang
21. Berikut adalah jenis material yang mungkin dapat digunakan sebagai sloof kecuali?
a. Beton readymix
b. Beton bertulang
c. Batu bata
d. Kayu
e. Pasir
22. Berikut adalah fungsi hutan kota kecuali?
a. Identitas Kota dan Pelestarian Plasma Nutfah
b. Penahan dan Penyaring Partikel dari udara
c. Penyerap dan penyerap partikel Timbal
d. Peredam kebisingan
e. Pencegah kebakaran gedung-gedung tinggi
23. Pengertian hutan kota menurut Peraturan Pemerintah No. 63 tahun 2002 adalah?
a. Suatu hamparan lahan yang bertumbuhan pohon-pohon yang kompak dan rapat di
dalam wilayah perkotaan, baik pada tanah negara maupun tanah hak yang
ditetapkan sebai hutan kota oleh pejabat yang berwenang.
b. padang rumput yang dipenuhi oleh semak atau perdu dan diselingi oleh beberapa
jenis pohon yang tumbuh menyebar, seperti palem dan akasia. Sistem biotik ini
biasanya terbentuk di antara daerah tropis dan subtropics
| Ebook Formasi Perumahan 6
c. suatu daerah yang menerima curah hujan yang sedikit - kurang dari 250 mm per
tahun. Gurun dianggap memiliki kemampuan kecil untuk mendukung kehidupan
d. berupa hutan yang selalu basah atau lembap, yang dapat ditemui di wilayah sekitar
khatulistiwa; yakni kurang lebih pada lintang 0°–10° ke utara dan ke selatan garis
e. tumbuhan yang mampu beradapatasi dengan musim kemarau dan musim
penghujan serta tahan terhadap perubahan cuaca yang ekstrim
24. berikut adalah termasuk kedalam bentuk hutan kota kecuali?
a. Bentuk jalur
b. Bentuk kompak
c. Bentuk menyebar
d. Bentur lingkaran
e. D dan E salah
25. Pengertian hutan kota dengan bentuk menyebar adalah?
a. bentuk ini berupa pepohonan dalam wilayah hamparan yang menyatu
b. bentuk ini banyak ditemukan di sepanjang jalur tol dan kereta api. Selain itu,
daerah sempadan sungai, danau dan pantai juga bisa dimanfaatkan. Lebar hutan
kota dengan bentuk jalur umumnya lebih dari 30 meter
c. bentuk ini dapat berupa bentuk jalur dan kelompok yang terpisah oleh pembatas,
seperti jalan dan bangunan yang masih dalam pengelolaan yang sama
d. didominasi oleh kumpulan pohon – pohon tinggi yang tumbuh sangat rapat dan
mempunyai daun lebar yang selalu hijau
e. bentuk hutan yang dengan tanaman perdu saja yang berwarna warni
26. berikut adalah hal-hal yang harus diperhatikan sebelum membangun hutan kota
kecuali?
a. Strategik
b. Antisipasi
c. Futuristic
d. Fungsional
e. Actual
27. Ruang di dalam lingkup perkotaan yang strukturnya bersifat alami dengan hanya
sedikit bagian yang terbangun. Ruang ini biasanya berisi pepohonan dan lahan kosong

| Ebook Formasi Perumahan 7


luas yang memiliki multi-fungsi. Ruang ini merupakan bagian dari area publik dan bisa
diakses oleh semua orang adalah pengertian dari?
a. Hutan kota
b. Tempat public
c. Taman kota
d. Taman pribadi
e. Privat island
28. Berikut adalah fungsi taman kecuali?
a. Fungsi ekologis
b. Fungsi social
c. Fungsi estetika
d. Fungsi bisnis
e. Fungsi pencemaran
29. RTH adalah singkatan dari?
a. Ruang tertutup hijau
b. Ruang terancang hijau
c. Ruang terbuka hijau
d. Ruang terencana hijau
e. Ruang terpapar hijau
30. Luasan minimum suatu hutan kota adalah?
a. 0,1ha
b. 0,25ha
c. 0,5ha
d. 1ha
e. 2ha
31. Luas minimal tanah kota untuk persatuan pendududk adalah?
a. 0,1 m2 per penduduk kota
b. 0,2 m2 per penduduk kota
c. 0,3 m2 per penduduk kota
d. 0,4 m2 per penduduk kota
e. 0,5 m2 per penduduk kota
32. Jumlah penduduk minmal yang harus terlayani untuk satu taman kota adalah?
| Ebook Formasi Perumahan 8
a. 150ribu
b. 300rbu
c. 480ribu
d. 520ribu
e. 650ribu
33. Berikut adalah jenis jenis taman kota kecuali?
a. Neighboarhood park
b. Community park
c. National park
d. Metropolitan park
e. Regional park
34. Berikut adalah fasilitas yang biasa ada di taman kota kecuali?
a. Jogging track
b. Kursi taman
c. Pos jaga
d. Kran air
e. Kandang ayam
35. Berikut adalah pertimbangan teknis yang harus diperhitungkan dalam perencanan
pembangunan pagar kecuali?
a. Perhatikan Sirkulasi Udara
b. Jadikan Elemen Estetika Rumah
c. Mudah Dibersihkan
d. Material & Struktur Pagar Harus Kuat
e. Tahan terhadap kebakaran
36. Pada rumah kavling untuk mempertahankan konsep tetap terbuka dan ramah maka
tinggi pagar yang seharusnya adalah?
a. 1-1,2m
b. 1,7-2,5m
c. 2,5-3m
d. 3-4m
e. 4-5m

| Ebook Formasi Perumahan 9


37. Untuk rumah yang berada di pinggir jalan dalam mempertimbangkan tinggi pagar
harus memperhatikan faktor utama yaitu?
a. Estetika
b. Biaya
c. Keamanan
d. Kenyamanan
e. Pekerjaan
38. Berikut adalah faktor yang perlu dipertimbangankan saat pembangunan
gedung,kecuali?
a. Kekuatan
b. Stabilitas
c. Estetika
d. Ekonomis
e. Pendidikan
39. Contoh kenyamanan untuk pembangunan gedung adalah?
a. dengan membuat format tertentuk, memadukan warna, pemilihan material serta
hal-hal beda yang dapat meningkatkan keindahan bangunan
b. menjaga eksistensi pepohonan yang telah ada sebelum menegakkan bangunan,
mengotimalkan penyinaran alami guna menghemat pemakaian energi listrik.
c. jarak septictank paling tidak 10 meter dari sumur bilamana menggunakan sumber
air tanah, masing-masing ruangan dicoba ada jendela sebagai ventilasi udara bersih
d. posisi pintu kamar istirahat tidak langsung menghadap menghadap ruang tamu
e. pondasi yang kuat menyangga beban diatasnya, sloof, kolom dan balok yang tahan
terhadap berat sendiri bangunan, beban bergerak, beban angin, gempa
40. garis tipis melengkung memberikan kesan berikut kecuali?
a. Luwes
b. Lemah
c. Ringkih
d. tegas
e. lembut
41. Kolom pada ruang sidang garis lurus memberi kesan?
a. Tegas
| Ebook Formasi Perumahan 10
b. Lemah
c. Keindahan
d. Keanggunan
e. Kemewahan
42. bagian terkecil dari suatu objek geometri, yang menempati suatu tempat, yang tidak
memiliki panjang, lebar, dan tinggi, merupakan pengertian dari?
a. Titik
b. Bintik
c. Garis
d. Bidang
e. Ruang
43. bentuk geometri yang dilukiskan oleh sebuah titik yang bergerak, hanya mempunyai
satu dimensi yaitu panjang, merupakan pengertian dari?
a. Titik
b. Bintik
c. Garis
d. Bidang
e. Ruang
44. permukaan datar dan memiliki dua dimensi yaitu?
a. Titik
b. Bintik
c. Garis
d. Bidang
e. Ruang
45. Konsep gaya less is more dipopulerkan oleh siapa?
a. Ludwig Mies van der Rohe
b. Gustave Eiffel
c. Adolphe alphand
d. Paul virilo
e. Ange Jacques G.
46. Berikut adalah ciri ruangan dengan konsep “less is more” yaitu?
a. Bentuk Geometrik yang mewah bahkan terkesan berlebihan
| Ebook Formasi Perumahan 11
b. Minimalisasi Perabot yang Tak Begitu Terpakai
c. Batasi Palet Warna Interior Minimalis
d. Interior Minimalis tanpa Dekorasi Berlebihan
e. Utamakan Fungsi Interior Minimalis
47. dimana desain memiliki perhatian yang besar terhadap fungsi ruang, yang didapatkan
dari pola aktivitas penghuni, memiliki perhatian yang besar terhadap material
bangunan yang digunakan untuk mendapatkan hasil akhir (estetika) yang diinginkan
berdasarkan fungsi, merupakan pengertian dari konsep?
a. Less is more
b. Form follow function
c. More is expensive
d. Luxury of every part
e. Modern
48. Form follow function dicetuskan oleh?
a. Louis Sullivan
b. Frank Lloyd wright
c. Ludwig mies van der rohe
d. Louis henry Sullivan
e. Cesar pelli
49. Berikut adalah jenis gambar konstruksi kecuali?
a. Gambar perencanaan
b. Gambar tender
c. Gambar konstruksi
d. Gambar kerja
e. Gambar sketsa
50. Apa yang dimaksud dengan gambar tender?
a. Gambar awal permulaan
b. Gambar yang dibuat setelah pekerjaan selesai
c. Gambar ayng dibuat oleh kontraktor
d. Gambar yang dibuat oleh konsultan
e. Gambar yang dibuat untuk kepentingan untuk memperoleh penyedia
51. Siapa yang membuat as built drawing?
| Ebook Formasi Perumahan 12
a. Konsultan
b. Kontraktor
c. Owner
d. Penyedia
e. Teknisi
52. Tujuan as built drawing adalah?
a. sebagai pedoman pengoperasian bangunan
b. dipakai untuk acuan pelaksanaan suatu pekerjaan
c. menjadi acuan untuk kontraktor untuk melaksanakan pekerjaan dan menjadi dasar
pihak ketiga
d. berisi uraian pekerjaan, spesifikasi teknis untuk lelang untuk para kontraktor,
sehingga semua kontraktor dapat memahami dan menghitung analisa volume dan
harga suatu gedung yang bakal dibangun
e. sebagai perangkat komunikasi perencana untuk owner atau si pemberi tugas
sampai-sampai dia tau sejauh mana bangunan yang bakal direncanakan itu
memenuhi kemauan dan kebutuhanya.
53. Apa yang dimaksud dengan Unconfined unreinforced masonry?
a. sistem bangunan yang hanya terdiri atas susunan dinding bata atau batu, tanpa

elemen pengikat (kolom atau balok) yang kuat dan kaku


b. sistem bangunan yang terdiri atas dinding bata yang diberi elemen pengikat (kolom
atau balok) berupa rangka di keempat sisi dinding
c. elemen struktur pengekang (pengikat untuk masing-masing struktur) kurang kuat
dan kaku. Pada sudut dindingnya tidak diberi kolom praktis
d. sistem ini terdiri atas rangkaian struktur utama bangunan yang kaku sebagai
elemen struktural (elemen utama bangunan yang membuat bangunan itu bisa
berdiri kokoh) dan dinding batu bata sebagai elemen non-struktural
e. dinding bata terikat dengan balok ring (struktur yang diletakkan di atas pasangan

batu dan bata) yang kurang kuat dan kurang kaku.


54. sistem bangunan yang terdiri atas dinding bata yang diberi elemen pengikat (kolom
atau balok) berupa rangka di keempat sisi dinding, merupakan pengertian dari?
a. Unconfined unreinforced masonry
b. Confined Masonry

| Ebook Formasi Perumahan 13


c. Kuda-kuda
d. Beton precast
e. tulangan
55. berikut adalah faktor-faktor penyebab kerusakan struktur akibat bencana,kecuali?
a. Rancangan struktur bangunan dan detail penulangan (besi) yang diaplikasikan
kurang memadai.
b. Penggunaan material bangunan yang berat dan getas (rapuh) seperti
beton/dinding tanpa tulangan atau dinding bata tanpa elemen pengikat (Sistem
bangunan yang digunakan tidak sesuai dengan tingkat kerawanan daerah setempat
terhadap gempa).
c. Kualitas material dan praktek konstruksi yang kurang baik.
d. Perawatan bangunan yang kurang baik.
e. Penggunaan material terlalu bagus dan berlebihan
56. Standar jarak antar kolom adalah?
a. 1-2m
b. 3-4m
c. 5-6m
d. 6-8m
e. 8-10m
57. komponen struktur yang terbuat dari besi beton yang berfungsi sebagai penahan
beban geser disebut?
a. Kolom
b. Balok
c. Sloof
d. Sengkang
e. Tulangan utama
58. Berikut adalah penyebab tulangan kolomsampai terespose,kecuali?
a. Kurang semen
b. Sengkang terlalu jarang
c. Tulangan memanjang hanya menggunakan tulangan polos
d. Tanpa angkur
e. Menggunakan semen terlalu banyak

| Ebook Formasi Perumahan 14


59. Apa yang dimaksud dengan desain tapak?
a. bagian dari zona pemanfaatan taman nasional karena letak, kondisi dan potensinya
dimanfaatkan untuk kepentingan pengusahaan pariwisata alam bagi usaha
penyediaan sarana wisata alam
b. pembagian ruang pengelolaan pariwisata alam di zona pemanfaatan dan zona
rimba yang diperuntukan bagi ruang publik dan ruang usaha penyediaan
jasa/sarana pariwisata alam
c. bagian dari zona rimba/pemanfaatan di Taman Nasional karena letak, kondisi dan
potensinya dimanfaatkan untuk kepentingan pengunjung, pengelolaan dan
pengusahaan pariwisata alam bagi usaha penyediaan jasa wisata alam serta sarana
pendukung wisata alam
d. pengunjung antara lain pusat informasi, dermaga/jetty, areal parkir, tambat
kapal/mooring buoy, pintu gerbang, pondok teduh/shelter, jalan wisata
beraspal/berpengeras dan jalan setapak dan lainnya
e. ruang pemanfaatan privat hanya untuk penduduk tertentu dan khusus
60. apa yang dimaksud dengan kawasan pelestarian alam?
a. kawasan dengan ciri khas tertentu, baik daratan maupun perairan yang
mempunyai fungsi pokok perlindungan sistem penyangga kehidupan, pengawetan
keanekaragaman jenis tumbuhan dan satwa, serta pemanfaatan secara lestari
sumber daya alam hayati dan ekosistemnya
b. tujuan koleksi tumbuhan dan/atau satwa yang alami, jenis asli dan/atau bukan asli,
yang Desain Tapak TAHURA Gunung Tumpa MKS 10 tidak invasif dan dimanfaatkan
untuk kepetingan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan, menunjang budidaya,
budaya, parawisata, dan rekreasi
c. unsur-unsur hayati di alam yang terdiri dari sumberdaya alam nabati (tumbuhan)
dan sumberdaya alam hewani (satwa) yang bersama dengan unsur non-hayati di
sekitarnya secara keseluruhan membentuk ekosistem
d. upaya untuk menjaga agar keanekaragaman jenis tumbuhan dan satwa beserta
ekosistemnya baik di dalam maupun di luar habitatnya tidak punah
e. upaya untuk mengenal jenis, keadaan umum status populasi dan tempat hidupnya
yang dilakukan di dalam habitatnya
61. berikut adalah jenis jenis desain tapak kecuali?
| Ebook Formasi Perumahan 15
a. Taman Hutan raya
b. Taman wisata alam
c. Taman nasional
d. Suaka marga satwa
e. Taman komersil
62. Berikut adalah zona-zona dalm taman hutan raya,kecuali?
a. Zona rimba
b. Zona pengembangan
c. Zona kenyamanan
d. Zona pemanfaatan
e. Zona inti
63. Desain tapakdiatur dalam permen LH nomor ?
a. Permen LH Nomor P.8 Tahun 2016

b. Permen LH Nomor P.8 Tahun 2017

c. Permen LH Nomor P.8 Tahun 2018

d. Permen LH Nomor P.8 Tahun 2019

e. Permen LH Nomor P.8 Tahun 2020


64. ASCE merupakan singkatan dari?
a. Australia Society of Civil Engineers
b. American Society of Civil Engineers
c. Arab saudy Society of Civil Engineers
d. Albania Society of Civil Engineers
e. Angola Society of Civil Engineers
65. Kapan ASCE didirikan?
a. 5 November 1850
b. 5 November 1851
c. 5 November 1852
d. 5 November 1853
e. 5 November 1854
66. Misi ASCE adalah?

| Ebook Formasi Perumahan 16


a. memberikan nilai penting untuk anggota dan mitra kami, memajukan teknik sipil,
dan melayani kepentingan public
b. memberikan bantuan konsultan pengawasan untuk setiap kegiatan proyek
anggotanya
c. melakukan bisnis dan berjualan barang jasa di bidang konstruksi
d. membagiankan bantuan khusus untuk kegiatan pembangunan diseluruh dunia
e. melakukan penelitian ilmiah dibidnag konstruksi
67. DIN adalah komunitas teknik sipil yang ada di?
a. Belanda
b. Inggris
c. Norwegia
d. Palestina
e. Indonesia
68. Berikut adalah alat ebrat yang digunakan untuk pengerukan sungai kecuali?
a. Bechou
b. Dump truck
c. Excavator
d. Vibro roller
e. Hammer
69. Berikut adalah pekerjaan yang dapat dilakukan oleh excavator kecuali?
a. Pengerukan sungai
b. Pemecah batu
c. Pembuatan slooping
d. Pembuatan loading
e. Memukul tiang pancang
70. Apa yang dimaksud dengan beton precast?
a. sebuah produk yang terbuat dari material beton yang proses pembuatannya
dilakukan di pabrik.
b. Sebuah beton yang dibuat insitu
c. Sebuah beton yang menggunakan material khusus yang mudah kering
d. Sebuah beton yang pembuatannya menggunakan alat terbaru
e. Pembuatan beton dengan material terbaik
| Ebook Formasi Perumahan 17
71. Berikut adalah kelebihan beton recast kecuali?
a. Lebih hemat waktu pengerjaan
b. Kualitas beton precast yang lebih baik dan terjain mutu sesuai standar
c. Harga lebih mahal
d. Praktis dan efisien dalam penggunaannya
e. Ramah lingkungan dan tidak menimbulkan limbah
72. Sambungan pada beton pra cetak basah dilakukan dengan?
a. Di bor
b. Diberi plat besi
c. Di grouting
d. Dilem
e. Dibaut
73. Berikut adalah penggunakan beton pracetak yang basah yaitu, kecuali?
a. Konstruksi yang butuh kekuatan awal yang besar
b. Butuh knerja yang besar
c. Memiliki kapasitas pengurangan air yang besar
d. Perlu pekerjaan yang instan dan cepat
e. Tidak memerlukan pekerjaan yang instan
74. Fungsi utama dari beton pracetak kering adalah?
a. Membantu proses pemadatan agar lebih efisien dalam waktu pemadatan dan
meningkatkan output yang dihasilkan
b. Berfungsi untuk pengurangan air dalam jumlah besar,sehingga beton yang
dihasilkan memiliki kekuatan dan kinerja yang baik
c. Berfungsi untuk membantu memeroleh kualitas beton yang baik
d. Mempermudah pengerjaan konstruksi tanpa perlu cor insitu
e. Mempermurah biaya pengerjaan dan waktu pengerjaan
75. Berikut adalah contoh beton pracetak non structural yaitu?
a. U-ditch
b. Road barrier beton
c. Girder beton
d. Buis beton
e. Paving block
| Ebook Formasi Perumahan 18
76. Berikut adalah kekurangan beton pracetak kecuali?
a. Tidak ekonomis bagi produksi tipe elemen yang jumlahnya sedikit
b. Panjang dan bentuk elemen pracetak yang terbatas, sesuai dengan kapasitas alat
angkat dan alat angkut
c. Hanya dapat dilaksanakan didaerah yang sudah tersedia peralatan
untuk handling dan erection
d. Kebutuhan jumlah tenaga kerja dapat disesuaikan dengan kebutuhan produksi
e. Diperlukan ruang yang cukup untuk pekerja dalam mengerjakan sambungan pada
beton pracetak
77. Peletakan pondasi pada tanah berpasir lepas seringkali menimbulkan masalah?
a. Penurunan tidak seragam
b. Tanah jenuh dengan air
c. Penurunan yang besar
d. Terjadi patahan
e. Terjadi longsor
78. Jenis pondasi yang cocok untuk pondasi tanah berpasir adalah?
a. Pondasi tapak
b. Pondasi cakar ayam
c. Pondasi bor pile
d. Pondasi cerucuk
e. Pondasi sumuran
79. Berikut adalah uji yang perlu dilakukan untuk menguji penurunan pada tanah
pasir,kecuali?
a. SPT
b. NSPT
c. Uji beban pelat
d. Uji statis kerucut
e. Uji porositas
80. Apabila hendak membuat pondasi pada tanah timbunan maka yang perlu dilakukan
pada tanah adalah?
a. Perataan
b. Perencanaan
| Ebook Formasi Perumahan 19
c. Pemadatan
d. Penyiraman
e. Penataan
81. Pohon dan semak mampu menyerap berapa persen udara kotor?
a. 10%
b. 30%
c. 50%
d. 60%
e. 80%
82. Tinggi rata-rata semak dan pohon yang efektif untuk menyerap polusi udara?
a. 0-5-1m
b. 1-3m
c. 3-4m
d. 4-6m
e. 6-8m
83. Ketinggian panggung pada rumah panggung adalah?
a. 0,5-2m
b. 1-5m
c. 3-6m
d. 2-8m
e. 10m
84. Pondasi rumah panggung berupa?
a. Tiang kayu semen
b. Tiang kayu yang ditumpuk pada batu
c. Beton cor
d. Batu bata yang disemen
e. Batu kali yang disusun
85. Berikut adalah kelebihan dari rumah panggung kecuali?
a. Ramah lingkungan
b. Menggunakan bahan yang ringan
c. Konstruksi tiang yang mudah untuk dipindahkan
d. Aman banjir
| Ebook Formasi Perumahan 20
e. Biaya pembangunannya sangatlah mahal
86. Berikut adalah jenis jalan setapak penghubung kecuali?
a. Penghubung antar desa dengan lokasi pemasaran
b. Penghubung antar hunian atau rumah
c. Penghubung antar desa
d. Penghubung antar desa dengan kecamatan
e. Penghubung antara kota metropolitan
87. Berikut adalah manfaat dari pembangunan jalan desa adalah, kecuali?
a. Memperlancar hubungan dan komunikasi dengan tempat lain,
b. Mempermudah pengiriman sarana produksi ke desa,
c. Mempermudah pengiriman hasil produksi ke pasar, baik yang di desa maupun
yang di luar
d. Meningkatkan laju bisnis dan jasa di daerah
e. Meningkatkan jasa pelayanan sosial, termasuk kesehatan, pendidikan, dan
penyuluhan
88. Standar untuk jalan antar desa tanjaka maksimum adalah?
a. 1%
b. 3%
c. 5%
d. 7%
e. 10%
89. Rumah tonggak tuo adalah nama lain dari rumah?
a. Rumah balon
b. Rumah gadang
c. Rumah krong bade
d. Rumah limas
e. Rumah nowou sesat
90. Rumah gadang merupakan rumah asal?
a. Sumatera utara
b. Sumatera barat
c. Sumatera selatan
d. Banda aceh
| Ebook Formasi Perumahan 21
e. Lampung
91. Atap pada rumah gadang disebut ?
a. Atap gonjong
b. Atap kayu
c. Atap rumbia
d. Atap bamboo
e. Atap tembikar
92. tinggi rumah gadang rata-rata adalah?
a. 2m
b. 3m
c. 5m
d. 7m
e. 15m
93. Kelemahan baja adalah,kecuali?
a. Biaya pemeliharaan mahal
b. Biaya perlindungan terhadap kebakaran
c. Rentan terhadap buckling
d. Keruntuhan getas
e. Kuat tekan besar
94. Apa yang dimaksud dengan fatik pada baja?
a. Kekuatan menurun akibat beban siklik
b. Kekuatan bertambah akibat beban hidup
c. Getas
d. Kemampuan tekan bertambah
e. Tahan terhadap panas
95. Pada kondisi apa baja data mengami getas?
a. Cuaca panas
b. Beban tinggi
c. Tegangan tinggi
d. Cuaca dingin
e. Mengembang akibat air
96. Berikut adalah kelebihan baja kecuali?
| Ebook Formasi Perumahan 22
a. kemudahan penyambungan baik dengan baut, paku keling maupun las
b. lambat dalam pemasangan
c. dapat dibentuk menjadi profil yang diinginkan
d. kekuatan terhadap fatik
e. kemungkinan untuk penggunaan kembali setelah pembongkaran
97. berikut adalah sifat baja kecuali?
a. Kekuatan tinggi
b. Keseragaman
c. pasif
d. Liat
e. Permanen
98. Berikut adalah jenis-jenis baja sesuai komposisinya kecuali?
a. Karbon
b. Paduan
c. Paduan khusus
d. High speed steel
e. High carbon concreate
99. Kandungan karbon pada high speed steel adalah?
a. 0-1-0,5%
b. 0,7-1,5%
c. 1,5-2%
d. 2,5-3%
e. 3-5%
100. Baja paduan biaya disebut juga dengan istilah?
a. Carbon steel
b. Alloy steel
c. Hola steel
d. Dreep steel
e. Down steel
101. Berikut adalah baja dengan sifat fisik dan kimia khusus kecuali?
a. Baja tahan garam
b. Baja tahan panas
| Ebook Formasi Perumahan 23
c. Baja tanpa sisik
d. Baja tahan karat
e. Baja tahan banting
102. Kerusakan struktur akibat kelebihan beban diakibatkan oleh faktor berikut kecuali?
a. Kecelakaan
b. Kesengajaan (misalnya karena perubahan fungsi ruang atau menambahkan beban
melebihi batas yang ditentukan)
c. Kesalahan perencanaan
d. Kesalahan selama masa konstruksi (misalnya meletakan material konstruksi
berlebihan yang membebani elemen struktur, perancah yang dipasang kurang atau
bisa juga karena terlalu cepat melepas bekisting
e. Alih fungsi suatu struktur
103. Berikut adalah metode perbaikan yang mungkin ditemouh untuk memperbaiki
kerusakan struktur akibat overloading adalah kecuali?
a. Penambahan bahan fiber pada tulangan yang telah rusak
b. Memperbaiki tulangan yang baru
c. Mengurangi pembebanan
d. Melakukan penebalan lapisan struktur
e. Melakukan pengecat an ulang
104. Berikut adalah inspeksi awal yang perlu diketahui steelah mengetahui struktur kolom
yang rusak, yaitu?
a. beban mati aksial
b. jenis tulangan yang digunakan
c. beban aktif aksial
d. beban horisontal
e. momen yang terkait
105. re-alkalisasi baja adalah metode konvensioanl pada beton bertualng untuk
memperbaiki?
a. Untuk memperbaiki tulang yang telah korosi
b. Untuk memperbaiki selimut beton yang keropos
c. Untuk memperbaiki cat yang mengelupas
d. Untuk memperbaiki kolom yang buckling
| Ebook Formasi Perumahan 24
e. Untuk memperbaiki struktru yang roboh
106. Hal yang dapat dilakukan untuk menghambat korosi adalah?
a. Ekstraksi naatrium
b. Ekstraksi clorida
c. Ekstraksi alcohol
d. Ekstraksi calium
e. Ekstraksi seng
107. Plane truss adalah?
a. permukaan bawah dari sebuah ruangan
b. rangka utama dalam penyusunan dinding struktur
c. elemen dan joint berada dalam suatu bidang 2 dimensi
d. suatu susunan rangka batang yang berfungsi untuk mendukung
beban atap termasuk juga beratnya sendiri dan sekaligus dapat memberikan
bentuk pada atapnya
e. penataan dalam pembuatan vinil
108. sistem rangka 3 dimensi disebut?
a. plane truss system
b. space truss system
c. plane frame system
d. grid system
e. space frame system
109. pada kerangka 3 dimensi hanya aka nada 2 gaya yang bekerja yaitu?
a. Gaya aksial desak dan tarik
b. Gaya aksial tekan dan tarik
c. Gaya aksial goyang dan tarik
d. Gaya aksial gempa dan tarik
e. Gaya aksial mendatar dan vertical
110. Sistem rangka batang 3 dimensi ini biasa digunakan untuk bagunan berikut,kecuali?
a. Stadion
b. Mall
c. Convention hall
d. Hangar pesawat terbang
| Ebook Formasi Perumahan 25
e. Rumah hunian
111. struktur kuda-kuda penyangga atap bangunan yang relatif luas adakah ciri dari
sistem atap?
a. Sistem rangka batang 2-dimensi
b. Sistem rangka batang 3 dimensi
c. Sistem portal 2 dimensi
d. Sistem balok silang
e. Sistem portal 3-dimensi
112. Berikut adalah gaya-gaya yang bekerja pada sistem portal 3-dimensi (space frame
system) kecuali yaitu?
a. momen lentur (bending moment ) dalam 2 arah sumbu putar
b. mornen torsi (torsional mornent)
c. gaya geser dalam 2 arah
d. gaya aksial.
e. Gaya inersia
113. Berikut adlaah gaya yang bekerja pada sistem porta 2 dimensi (plane frame system ,
kecuali?
a. Gaya aksial desak
b. Gaya aksial tarik
c. Momen lentur (bending momen)
d. Gaya geser
e. Gaya angin
114. gaya yang bekerja tegak lurus terhadap arah panjang batang (terhadap potongan
melintang) yang menyebabkan suatu penampang akan bergeser bergerak keatas atau
kebawah satu sama lain, merupakan pengertian dari?
a. Gaya lintang
b. Gaya inersia
c. Gaya momentum
d. Gaya benturan
e. Gaya tekan
115. Apa yang dimaksud dengan momen?
a. gaya pada suatu struktur yang menyebabkan stuktur tersebut mengalami tekan
| Ebook Formasi Perumahan 26
b. gaya pada suatu struktur yang menyebabkan stuktur tersebut mengalami tarik
c. gaya pada suatu struktur yang menyebabkan stuktur tersebut mengalami momen
d. gaya pada suatu struktur yang menyebabkan stuktur tersebut mengalami lentur
e. gaya pada suatu struktur yang menyebabkan stuktur tersebut mengalami inersia
116. apa yang dimaksud dengan beban mati?
a. segala sesuatu bagian struktur yang bersifat tetap, termasuk dalam hal ini berat
sendiri struktur
b. segala sesuatu bagian struktur yang bersifat dinamis, termasuk dalam hal ini berat
kendaraan yang lewat
c. segala sesuatu bagian struktur yang bersifat tak terlihat dan terduga, termasuk
dalam hal ini gempa, angin, hujan
d. segala sesuatu bagian struktur yang bersifat permanen, termasuk dalam hal ini
kendaraan yang lewat
e. segala sesuatu bagian struktur yang bersifat hanya sementara, termasuk dalam hal
ini gempa, angin, hujan
117. Berikut adalah termasuk kedalam pondasi dangkal kecuali?
a. Pondasi sumuran
b. Pondasi rakit
c. Pondasi tikar
d. Pondasi lingkaran
e. Pondasi tapak
118. Kedalam rata-rata pondasi sumuran adalah?
a. 1-2m
b. 2-3m
c. 3-4m
d. 4-5m
e. 5-6m
119. Pondasi yang tahan terhadap gempa adalah jenis pondasi?
a. Pondasi cakar ayam
b. Pondasi sumuran
c. Pondasi umpak
d. Pondasi tikar
| Ebook Formasi Perumahan 27
e. Pondasi bore pile
120. Berikut adalah termasuk kedalam jenis pondasi dalam kecuali?
a. Pondasi piers
b. Pondasi pancang
c. Pondasi caissons
d. Pondasi bore pile
e. Pondasi umpak
121. Kedalaman minimum agar termasuk kedalam jenis pondasi dalam adalah?
a. 0,5m
b. 1m
c. 2m
d. 3m
e. 4m
122. Berikut adalah termasuk kedalam pondasi yang cocok untuk lahan berair seperti
rawa gambut adalah kecuali?
a. Sumuran
b. Pelat setempat
c. Bore pile
d. Cerucuk
e. Cakar ayam
123. Berikut adalah jenis-jenis kerusakan pada struktur bangunan kecuali?
a. Kerusakan ringan non structural
b. Kerusakan ringan terstruktur
c. Kerusakan total
d. Kerusakan struktur berat
e. Kerusakan struktur ringan
124. Dinding partisi retak tembus atau roboh sebagian, termasuk kedalam kerusakan ?
a. Non structural
b. Ringan
c. Sedang
d. Berat
e. Parah
| Ebook Formasi Perumahan 28
125. Tindakan yang dianjurkan untuk kerusakan bangunan adalah?
a. Dirobohkan dan dibangun ulang
b. Diperbaiki sebagian
c. Di beri perkuatan gempa
d. Ditambahkan daya tahnnya dengan menambahkan struktur
e. Memperbaiki kerusakan yang terlihat saja
126. Yang dimaksud kerusakan total berapakah persentase kerusakannya?
a. <30%
b. >30-45%
c. 45-65%
d. >65%
e. 100%
127. Apa yang dimaksd dengan girder?
a. sebuah kolom yang berada di antara dua penyangga yang dapat berupa pear atau
abutment
b. sebuah balok yang berada di antara dua penyangga yang dapat berupa pear atau
abutment
c. sebuah sloof yang berada di antara dua penyangga yang dapat berupa pear atau
abutment
d. sebuah lantai yang berada di antara dua penyangga yang dapat berupa pear atau
abutment
e. sebuah pondasi yang berada di antara dua penyangga yang dapat berupa pear atau
abutment
128. berikut adalah tipe girder kecuali?
a. Tipe plate
b. Tipe T
c. Tipe box
d. Tipe U
e. Tipe buis beton
129. Berikut adalah jenis jenis beton kecuali?
a. Beton hampa
b. Beton prategang
| Ebook Formasi Perumahan 29
c. Beton berpasir
d. Beton pracetak
e. Beton bertulang
130. Kelebihan dari beton serat adalah?
a. Meningkatkan daya dukung tekan beton
b. Meningkatkan tahan beton terhadap daktilitas
c. Membuat beton tahan api
d. Membuat beton tidak akan karat
e. Membuat beton tidak akan mudah patah
131. Bobot terendah beton ringan adalah?
a. 300 kg/m3
b. 400kg/m3
c. 500kg/m3
d. 600kg/m3
e. 700kg/m3
132. Berikut adalah alat uji yang terkait dengan kuat tekan beton kecuali?
a. Rebar locator
b. Crack depth gauge
c. Rebar corrosion detector
d. Crack width gauge
e. Concrete test roller
133. Berikut adalah kelebihan hebel kecuali?
a. Untuk waktu pelaksanaannya lebih cepat daripada pemakaian bata biasa
b. Tidak memerlukan plesteran yang tebal, karena umumnya ditentukan hanya 2,5
cm saja
c. Struktur kedap suara dan kedap air, sehingga kecil kemungkinan terjadinya
rembesan air
d. Harga lebih murah dari batu bata
e. Kuat terhadap tekan yang tinggi sehingga mempunyai ketahanan yang baik
terhadap gempa bumi
134. Berikut adalah kekurangan pada hebel yaitu kecuali?

| Ebook Formasi Perumahan 30


a. Karena ukurannya yang besar, untuk ukuran tanggung, membuang sisa cukup
banyak
b. Harganya relatif lebih mahal daripada bata merah
c. Untuk mendapatkannya agak susah
d. Hanya toko material besar yang menjual bata ringan ini dan penjualannya pun
dalam volume besar
e. Memiliki bentuk, ukuran dan kualitas yang seragam sehingga dapat menghasilkan
dinding yang rapi
135. Berikut adalah sifat tanah lanau?
a. Porositasnya tinggi
b. Susuah menyatu
c. Kembang susutnya tinggi
d. Butirannya kasar
e. mudah menyerap dan melepaskan air
136. berikut adalah langkah perbaikan untuk dinding yang retak rambut yaitu,kecuali?
a. Kupas cat sampai lapisan acian
b. Perlebar retakan dengan mengerik acian sepanjang retakan
c. Sisi lubangnya dengan acian (sering kali ditambahkan lem putih)
d. Setelah kering, cat ulang dinding tersebut dengan baik
e. Melakukan pengecoran ulang
137. Apa yang dimaksud dengan daya dukung ijin?
a. kekuatan tanah yang dari tanah dalam menahan beban yang bekerja di atasnya
b. kekuatan tanah yang diijinkan dari tanah dalam menahan beban yang bekerja di
atasnya
c. kekuatan tanah yang diketahui dari tanah dalam menahan beban yang bekerja di
atasnya
d. kekuatan tanah yang bekerja dari tanah dalam menahan beban yang bekerja di
atasnya
e. kekuatan tanah yang sedang berlangsung dari tanah dalam menahan beban yang
bekerja di atasnya
138. proses keluarnya udara dari pori pori tanah akibat pemberian energi yang berulang
ulang dalam jangka waktu yang relatif cepat, merupakan pengertian dari?
| Ebook Formasi Perumahan 31
a. Porositas
b. Pemadatan
c. Penekanan
d. Penempaan
e. Pemanasan
139. pemampatan tanah yang disebabkan oleh proses keluarnya udara dan air dari pori
tanah secara ber-angsur2 akibat pembebanan secara terus menerus dalam jangka
yang waktu lama, disebut proses?
a. Reduksi
b. Konsolidasi
c. Penurunan
d. Longsor
e. Erosi
140. Atterberg limit adalah uji tanah untuk mengetahui batas?
a. Plastisitas tanah
b. Elastisitas tanah
c. Konsolidasi tanah
d. Porositas tanah
e. Kelongsoran tanah
141. Uji direct shear digunakan untuk mengetahui?
a. Daya dukung tanah
b. Kuat geser tanah
c. Daya kembang susut tanah
d. Porositas tanah
e. Sifat drainase tanah
142. Berikut adalah tipe uji triaxial,kecuali?
a. Uji tidak terkonsolidasi tidak terdrainase
b. Uji terkonsolidasi terdrainase
c. Uji terkonsolidasi tidak terdrainase dengan pengukuran tekanan air pori
d. Uji beban triaksial siklik
e. Uji beban terkonsolidasi keatas

| Ebook Formasi Perumahan 32


143. mengidentifikasi apakah tanah lempungan yang diuji bersifat mudah tergerus atau
tidak. Adalah tujuan untuk uji?
a. Uji pinhole
b. Uji collapse potensial
c. Uji swelling
d. Uji triaxial
e. Uji direct shear
144. Uji yang digunakan untuk mengetahui potensi kembang susut suatu tanah lempung
adalah?
a. Uji pinhole
b. Uji collapse potensial
c. Uji swelling
d. Uji triaxial
e. Uji direct shear
145. Tanah lanau akan lolos ayakan nomor berapa?
a. 40
b. 60
c. 80
d. 100
e. 200
146. istilah untuk beton yang telah di-blend dengan rangkaian bahan material terdiri dari
pasir dengan formulasi khusus, adalah pengertian dari?
a. Beton pratekan
b. Beton prategang
c. Beton readymix
d. Beton cor insitu
e. Beton manual
147. Dinding gedung yang merupakan beton pracetak disebut dengan istilah?
a. Panel wall
b. Plate cuiss
c. Cuise wall
d. Downplate
| Ebook Formasi Perumahan 33
e. Plate prategang
148. Alat berat yang digunakan untuk membangun gedung-gedung tinggi adalah?
a. Vibro roller
b. Hammer
c. Crane
d. Bulldozer
e. Dumptruck
149. Berikut adalah kelebihan dari dinding pracetak kecuali?
a. Kualitas produk lebih baik, karena dibuat dengan kontrol yang ketat (in-factory),
penampang lebih standar, biasanya mutu tinggi digunakan pada beton pracetak
dan prategang.
b. Waktu pelaksanaan konstruksi lebih cepat, dilakukan secara pararel factory-in-site.
c. Biaya lebih ekonomis, produk massal dan repetitif, pemakaian tenaga kerja
disesuaikan dengan kebutuhan produksi, penggunaan perancah atau scafolding
dirasa tidak diperlukan lagi.
d. Penyelesaian finishing yang mudah, variasi untuk finishing permukaan struktur
pracetak dilakukan saat pembuatan komponen, termasuk coating untuk attack-
hazard seperti korosif dan kedap suara
e. perlu ketelitian yang tinggi agar tidak terjadi deviasi yang besar antara elemen
yang satu dengan elemen yang lain, sehingga tidak menyulitkan dalam
pemasangan di lapangan
150. berikut adalah kekurangan dari dinding pracetak kecuali?
a. Perlu ketelitian yang tinggi agar tidak terjadi deviasi yang besar antara elemen
yang satu dengan elemen yang lain, sehingga tidak menyulitkan dalam
pemasangan di lapangan.
b. Panjang dan bentuk elemen pracetak terbatas, sesuai dengan kapasitas alat angkat
dan alat angkut.
c. Jarak maksimum transportasi yang ekonomis dengan menggunakan truk adalah
antara 150 km sampai 350 km.
d. Hanya dapat dilaksanakan pada daerah yang sudah tersedia peralatan untuk
handling dan erection.

| Ebook Formasi Perumahan 34


e. Sesuai untuk digunakan pada lahan yang terbatas atau yang tidak luas, mengurangi
kebisingan, lebih bersih serta ramah lingkungan
151. Berikut adalah bagian utama dalam konstruksi bangunan rumah kecuali?
a. Atap
b. Kuda-kuda
c. Balok ring
d. Taman
e. Dinding
152. Apa fungsi usuk?
a. menerima beban dari penutup atap dan reng dan meneruskannya ke gording
b. menjadi tempat ikatan bagi usuk, dan posisi gording harus disesuaikan dengan
panjang usuk yang tersedia
c. mampu mendukung beban-beban atap dalam satu luasan atap tertentu
d. digunakan untuk bentang lebih dari 20 meter
e. meneruskan beban ke tanah
153. menjadi tumpuan langsung penutup atap dan meneruskannya ke usuk/kaso adalah
fungsi dari?
a. Kuda-kuda
b. Reng
c. Usuk
d. Gording
e. Dinding
154. Garis sambungan antara atap yang satu dengan bidang atap yang lainnya disebut?
a. Gording
b. Reng
c. Kuda-kuda
d. Jurai
e. Bubungan
155. Berikut adalah bagian-bagian dari atap kecuali?
a. Kuda-kuda
b. Jurai
c. Gording
| Ebook Formasi Perumahan 35
d. Sagron
e. Kanopi
156. Berikut adalah jenis materil yang memungkinkan untuk digunakan sebagai penutup
atap kecuali?
a. Genteng
b. Seng
c. Sirap
d. Beton bertulang
e. gabion
157. Berikut adalah jenis-jenis bentuk atap kecuali?
a. Bentuk limas
b. Atap gerigi
c. Pelana
d. Gerigi
e. Kaku
158. Berikut adalah kekurangan atap menggunakan asbes,kecuali?
a. Harga murah
b. Mudah pecah
c. Tidak sejuk
d. Sulit dipakai karna ukurannya besar-besar
e. Kurang indah
159. Berikut adalah bagian dari penangkal petir kecuali?
a. Kawat konduktor
b. Splitzen
c. Grounding
d. Karet
e. D dan E salah
160. Grounding atau pembumian pada penangkal petir,bagaimana kerjanya?
a. menyalurkan sambaran petir kabel yang digunakan kawat tembaga
b. pembuang muatan petir dari kabel BC ke batang pembumian dan ketanah
c. melepaskan muatan yang disimpanya
d. menyalurkan listrik melalui udara
| Ebook Formasi Perumahan 36
e. meredamkan suara Petir yang menyambar
161. berikut adalah fungsi HPS kecuali?
a. Alat penilaian penawaran harga
b. Penetapan jaminan penawaran
c. Alat untuk melakukan negosiasi
d. Sebagai alat bantu pengdaan barang jasa
e. Sebagai patokan penilaian untung rugi
162. rumah tersebut memiliki hanya dipisah oleh satu dinding, memiliki penampakan
yang sama, dan ukurannya pun imbang, disebut rumah?
a. Rumah townhouse
b. Rumah cluster
c. Rumah kopel
d. Rumah tunggal
e. Rumah susun
163. berbahan dasar aspal atau coal tar sering digunakan sebagai waterproofing pada
beton atau untuk perlindungan terhadap pelapukan, merupakan pengertian dari
material?
a. Silicones
b. Mortar
c. Bituminous coating
d. Betonite
e. Elastomeric sealant
164. bubuk batuan yang diambil dari debu vukanik yang mengandung mineral tanah liat
dengan persentase tinggi, merupakan pengertian dari material?
a. Silicones
b. Mortar
c. Bituminous coating
d. Betonite
e. Elastomeric sealant
165. Berikut tidak termasuk kedalam material yang biasa digunakan untuk perbaikan
struktur yaitu?
a. Epoxy
| Ebook Formasi Perumahan 37
b. Mortar
c. plastic
d. Betonite
e. Silicones
166. Merode perbaikan pada kerusakan voids adalah dengan?
a. Jacketing
b. Dry pack
c. Overlay
d. Coating
e. Shotcrete
167. Berikut adalah tidak termasuk kedalam metode perbaikan yang tepat untuk
menangani spalling ?
a. Overlay
b. Coating
c. Shotcrete
d. Patching
e. Resurfacing
168. Campuran 1:2:3 adalah urutan untuk?
a. Semen : pasir: kerikil
b. Semen: kerikil: pasir
c. Kerikil: pasir: semen
d. Pasir: kerikil: semen
e. Pasir : semen: kerikil
169. anyaman kawat berlapis zinc heavy galvanize berisikan batuan bulat dengan lilitan
ganda (double twist) yang membentuk lobang segi enam (hexagonal) dengan cara
diikat kuat di antara sisi-sisinya, merupakan pengertian dari?
a. Cerucuk
b. Gabion
c. Bronjong
d. Stepping
e. Pagar
170. Apa yang dimaksud dengan kerusakan retak yang dormant?
| Ebook Formasi Perumahan 38
a. Retak ini berefek pada kegunaan atau kemampuan layan dari objek itu

b. Retak ini tidak mengefek pada kegunaan atau kemampuan layan dari objek itu
c. Retak ini berupa retak rambut yang memanjang
d. Retak ini merupakan retak besar yang hanya ada disatu tempat
e. Retak setempat yang seperti retak rambut
171. Apa yang dimaksud dengan kerusakan honeycomb?
a. sebuah retakan/lubang yang biasanya ukuran nya ukuran nya lebar berada pada
beton
b. sebuah retakan/lubang yang biasanya ukuran nya ukuran nya dalam berada pada
beton
c. sebuah retakan/lubang yang biasanya ukuran nya ukuran nya kecil berada pada
beton
d. sebuah retakan/lubang yang biasanya ukuran nya ukuran nya sempit berada pada
beton
e. sebuah retakan/lubang yang biasanya ukuran nya ukuran nya tidak besar berada
pada beton
172. metode yang tepat untuk perbaikan kerusakan honeycomb adalah sebagai berikut
kecuali?
a. Patching
b. Resurfacing
c. Shotcrete
d. Replace aggregate
e. Perkuatan
173. Berikut adalah ciri-ciri tanah gambut kecuali?
a. Bertekstur basah dan lembek
b. Warna agak gelap
c. Basa tinggi
d. Cenderung kurang subur
e. Mudah terbakar
174. sifat kering tak balik (irreversible drying) adalah sifat tanah gambut yang artinya?
a. Begitu mengering akan sulit untuk kembali ke keadaan basah semulanya

| Ebook Formasi Perumahan 39


b. Begitu sudah basah tidak akan mudah dikeringkan
c. Begitu sudah kering dapat dengan mudah kembali menjadi basah
d. Begitu basah akan mudah sekali terbakar
e. Begitu basah mudah sekali mengembang dan tidak mau kering
175. Berikut adalah beberapa metode yang dapat dilakukan untuk membantu konstruksi
diatas tanah gambut kecuali?
a. pengelupasan lapisan gambut (Replacement Method)
b. Cerucuk kayu (Mini Wood Pile)
c. Galar kayu (Corduroy)
d. pembebanan awal (Preloading)
e. vertical drain
176. berkut adalah jenis kerusakan yang mungkin terjadi pada material baja kecuali?
a. Penurunan mutu cat
b. Korosi
c. Perubahan bentuk
d. Keretakan
e. Pecah
177. Berikut adalah kekurangan kayu sebagai material kecuali?
a. Penyusutan
b. Rayap atau serangga
c. Pecah
d. korosi
e. lapuk
178. mutu beton untuk konstruksi bangunan 1 lantai?
a. K100
b. K125
c. K150
d. K175
e. K200
179. Geotekstil berbentuk tabung memanjang yg difungsikan di daerah pantai merupakan
pengertian dari?
a. Geobag
| Ebook Formasi Perumahan 40
b. geotube
c. geocell
d. geocontainer
e. geocomposite
180. Geotextile dapat difungsikan jadi perkuatan timbunan tanah pada kendala tanah
berikut kecuali?
a. Timbunan tanah diatas tanah lunak
b. Timbunan diatas pondasi tiang
c. Timbunan diatas tanah yang rawa subsidence
d. Timbunan tanah diatas tanah yang mudah terbawa arus air
e. Timbunan tanah buangan
181. Berikut ini adalah bentuk-bentuk beton pracetak kecuali?
a. Profil wf
b. Culvert
c. Uditch
d. Kanstin
e. Buis beton
182. Berikut adalah jenis material yang sering digunakan sebagai plafond bangunan
kecuali?
a. Triplek
b. Gypsum
c. Asbes
d. Grc
e. Beton
183. Berikut adalah kelemahan GRC sebagai plafond kecuali?
a. Selalu retak pada setiap koneksi
b. Baut sulit dihindari, karena teksturnya padat
c. Slaughter agak rumit karena harus dipotong dengan bantuan gerida.
d. Pola yang telah produk terbatas.
e. Mudah dibentuk
184. Kelebihan dari palfond GRC adalah kecuali?
a. Tahan air
| Ebook Formasi Perumahan 41
b. Mudah dibentuk
c. Pemasangan cepat
d. Aman untuk kesehatan
e. Lebih mahal
185. Fungsi fly ash pada campurna beton adalah?
a. Mengurangi porositas
b. Meningkatkan kuat daya beton
c. Mengurangi material lainnya
d. Dapat membuat beton hampa
e. Dapat meringankan bobot beton
186. Pengertian slump test adalah?
a. pengetesan sederhana untuk mengetahui workability beton segar sebelum
diterima dan diaplikasikan dalam pekerjaan pengecoran
b. pengetesan beton yang telah berumur lebih dari 28 hari untuk mengetahui
kekerasan beton
c. pengetesan beton menggunakan hammer pemukur untuk mengetahui
kemampuan beton
d. pengetesan untuk mengetahui jumlah kandungan semen dalam adukan
e. pengetesan untuk mengetahui kladasr pasi yang tepat untuk sebuah beton
187. uji slump berbentuk?
a. slinder
b. kubus
c. segitiga
d. kerucut
e. bola
188. berikut adalah jenis-jenis material kayu yang paling awet dan bias diguankan untuk
bangunan,kecuali?
a. Meranti
b. Jati
c. Kamper
d. Merbau
e. Nangka
| Ebook Formasi Perumahan 42
189. Berikut adalah ciri interior dengan american klasik?
a. Furniture yang besar
b. Memasukan detail dinding
c. Penggunaan bahan alam
d. Serba minimalis
e. Pemilihan warna yang lembut
190. Berikut adalah ciri rumah bergaya skandanavian kecuali?
a. Warna netral
b. Jendela besar
c. Terdapat eleven kain
d. Sederhana
e. Dekorasi emas
191. sebuah ruang transisi antara bagian luar dan dalam rumah dalam dekorasi rumah
jepang disebut?
a. Genkan
b. Suho
c. Mushiko
d. Mado
e. Tokonama
192. Berikut adalah kelemahan beton pracetak kecuali?
a. Biaya transport lebih tinggi
b. Tambahan masalah teknis dna biaya di lapangan
c. Perlu alat pengangkat berat
d. Lebih ramah lingkungan
e. Butuh ketrampilan khusus untuk pemasangannya
193. Berikut adalah kelebihan dari beton pracetak kecuali?
a. Pemasangan butuh ketrampilan
b. Tahan air api dan gempa
c. Lebih praktis
d. Dn lebih cepat pengerjaannya
e. Lebih ramah lingkkungan

| Ebook Formasi Perumahan 43


194. Semen yang digunakan untuk konstruksi bangunan yang membutuhkan daya tahan
tinggi terhadap kadar asam sulfat tingkat tinggi lebih dari 0,20 persen, adalah jenis?
a. Portland I
b. Portland II
c. Portland III
d. Portland IV
e. Portland V
195. digunakan untuk pembuatan bangunan tingkat tinggi, jalan beton atau jalan raya
bebas hambatan, hingga bandar udara dan bangunan dalam air yang tidak
memerlukan ketahanan asam sulfat, adalah jenis semen?
a. Portland I
b. Portland II
c. Portland III
d. Portland IV
e. Portland V
196. Semen portlandn yang digunakan untuk bangunan di laut adalah?
a. Portland I
b. Portland II
c. Portland III
d. Portland IV
e. Portland V
197. Semen Portland tipe I digunakan untuk,kecuali?
a. Rumah pemukiman
b. Jalan raya
c. Gedung bertingkat
d. Bangunan
e. Konstruksi diatas rawa
198. bendungan, pelabuhan, konstruksi dalam air, hingga pembangkit tenaga nuklir,
adalah contoh jenis konstruksi yang cocok untuk semen?
a. Portland I
b. Portland II
c. Portland III
| Ebook Formasi Perumahan 44
d. Portland IV
e. Portland V
199. Semen Portland tipe IV digunakan untuk bangunan?
a. Bendungan
b. Bangunan nuklir
c. Lapangan udara
d. Banguann diatas rawa
e. Pemukiman
200. Ciri khas semen Portland type IV adalah?
a. Sangat kuat
b. Minim keretakan
c. Ringan
d. Mudah pengerjaannya
e. Tahan asam
201. Berikut adalah jenis semen campuran kecuali?
a. PCC
b. PPC
c. SBC
d. SMC
e. SAC
202. Semen yang biasa digunakan sebagai finishing biasa disebut dengan semen putih
yang memiliki istilah lain yaitu?
a. Mortar TR10
b. Mortar TR20
c. Mortar TR30
d. Mortar TR40
e. Mortar TR50
203. Semen thang long pcb 40 memeiliki kelebihan ?
a. tahan terhadap air
b. tahan api
c. memiliki kekuatan yang stabil
d. tahan retakan
| Ebook Formasi Perumahan 45
e. tahan terhadap tekanan besar
204. Super Masonry Cement (SMC) adalah untuk membuat struktur berikut kecuali?
a. Paving block
b. Hollow Brick
c. Tegel
d. Genteng beton
e. Kistdam
205. Berikut amerupakan campuran dari semen PCC,kecuali?
a. Terak
b. Semen
c. Gypsum
d. Kapur
e. Pozzolan
206. Berikut adalah pengertian kebutuhan akan rumah menurut hirarti maslow,kecuali?
a. Aktualisasi diri
b. Harga diri/kehormatan ego
c. Kebuthan social
d. Rasa aman
e. Kebutuhan akan biologi
207. Apa yang dimaksud dengan pemukiman?
a. Tempat atau ruang dengan funsgi dominan untuk tempat tinggal
b. Tempat atau ruang untuk berkehidupan berkelompok manusia
c. Kumpukan dari rumah-rumah tinggal
d. Wilayah yang dipenuhi oleh pusat kehdupan dan bisnis
e. Wilayah yang dipenuhi oleh hunia-hunian
208. Berikut adalah persayratan dasar untuk penialain keyalayakan suatu tempat sebagai
hunian,kecuali?
a. Aksesibilitas
b. Kompatibilitas
c. Fleksibilitas
d. Ekologi
e. Terminology
| Ebook Formasi Perumahan 46
209. sebidang tanah dengan ukuran tertentu (untuk perkebunan atau perumahan),
disebut?
a. Kavling
b. Persil
c. Kebun
d. Lahan
e. Tanah
210. Angka ISPU untuk pencemaran udara kategori berat adalah?
a. 0-50
b. 51-100
c. 101-199
d. 200-299
e. 300-500
211. TOD adalah istilah untuk?
a. Transport oriented development
b. Transit oriented development
c. Transit organization development
d. Transit oriented direction
e. Transmisi oriented development
212. Berikut adalah manfaat dari suatu kawasan berbasis TOD kecuali?
a. Mengurangi penggunaan kendaraan pribadi
b. Menciptakan komunitas pejalan kaki
c. Meningkatkan angkutan penumpang
d. Membuat bahan bakar tidak laku
e. Memperluas mobilitas
213. Penduduk di sebuah kota metropilitan minimal berapa jumlahnya?
a. 1juta
b. 2juta
c. 3juta
d. 4juta
e. 5juta

| Ebook Formasi Perumahan 47


214. Pasta adalah?
a. Campuran air dan semen
b. Campuran air dan pasir
c. Campuran agregat dengan pasir
d. Campuran kerikil dengan air
e. Campuran kapur dengan pasir
215. Jumlah penduduk lebih dari 5juta maka itu tergolong kadalam kota?
a. Metropolitan
b. Megapolitan
c. Kota besar
d. Kota sedang
e. Kota kecil
216. Beton dapat menjadi keropos diakibatkan oleh faktor berikut kecuali?
a. Cara pemadatan yang salah
b. Hilangnya cairan beton
c. Terlalu rapatnya baja tulangan
d. Menggunakan bahan yang terlalu bagus
e. Campuran tidak sesuai dengan job mixing
217. Druminess adalah?
a. Beton dengan mutu jelek dibagian dalam terdapat lubang
b. Beton dengan mutu terbaik
c. Beton yang terlalu pada karena terlalu banyak agaregat
d. Beton yang memiliki kekuatan yang besar
e. Beton yang kelebihan tulangan
218. Karat yang ada pada besi tulangan mendorong sebagian permukaan beton dan
Perbaikan yang tidak baik bila penambalan yang dilakukan tidak menempel dengan
baik pada bahan dasar dan terjadi lapisan yang terpisah, adalah penyebab dari?
a. Keropos
b. Beton kurang padat
c. Kerontokan
d. Drumminess
e. Lendutan
| Ebook Formasi Perumahan 48
219. Berikut adalah contoh kerusakan pada material beton kecuali?
a. Defleksi
b. Drumminess
c. Korosi
d. Rayap
e. Retak
220. Retak utama pada balok diakibatkan oleh hal-hal berikut kecuali?
a. Momen (sekitar daerah tengah bentangan) Retak ini merupakan retak yang
tegak/vertical
b. Gaya kaku dekat landasan
c. Retak ini biasanya membuat sudut 40 sampai 50 derajat terhadap
d. sumbu elemen yang bersangkutan.
e. Kombinasi momen dan gaya lintang
221. beton biasanya terjadi pada permukaan yang terbuka dari bagian lantai dan pelat
(atau bagian-bagian lain dengan permukaan yang lebar) dimana akan terjadi
kehilangan banyak kadar air yang disebabkan oleh kelembaban yang rendah, angin,
dan/atau temperatur yang tinggi, sehingga mengakibatkan?
a. Retak permukaan

b. Retak struktur
c. Retak susut
d. Retak akibat gerak

e. Retak akibat muai


222. Berikut adalah guna studi amdal,kecuali?
a. Sebagai bahan bagi perencana dan pengelola usaha dan pembangunan wilayah
b. Menahan proses pembangunan agar tidak terjadi
c. Memberi masukan untuk penyusunan desain rinci teknis dari rencana usaha.
d. Memberi masukan untuk penyusunan rencana pengelolaan dan pemantauan
lingkungan hidup dari rencana usaha
e. Memberi informasi kepada masyarakat atas dampak yang ditimbulkan dari suatu
rencana usaha
223. Berikut adalah hal-hal yang harus tercakup dalam amdal kecuali?
a. PAL
| Ebook Formasi Perumahan 49
b. PEL
c. RKL
d. RPL
e. KA
224. Berikut adalah termasuk kedalam beban hidup struktur kecuali?
a. Benda bergerak
b. Kendaraan
c. Manusia
d. Angin
e. Balok itu sendiri
225. Berikut adalah faktor-faktor yang mempengaruhi gaya momen kecuali?
a. Momen gaya
b. Jarak
c. Arah gaya
d. Besar gaya
e. Pencahayaan
226. Berikut adalah penyebab keretakan kecuali?
a. Beban berlebihan
b. Karbonasi
c. Benturan
d. Ada tumbuhan
e. Akibat pekerjaan pemadatan
227. Berikut adalah karakteristik retak akibat karat kecuali?
a. Retak dapat juga terjadi akibat terjadinya karat pada tulangan baja di bawah
permukaan.
b. Karena karat tersebut mengembang, itu akan mengangkat permukaan dan
mengakibatkan retak.
c. Jika keretakan tersebut tidak diperiksa, maka akan terjadi kerontokan pada
beton
d. Setiap tulangan yang terbuka/terlihat harus dicatat supaya dapat ditutup
secepatnya
e. Akibat cuaca yang terlalu panas sehingga kadar air pada beton berkurang
| Ebook Formasi Perumahan 50
228. Berikut adalah proses karbonisasi pada beton kecuali?
a. Natrium dalam udara bereaksi dengan kalsiumdioksida melalui pori-pori beton
b. Alcohol dalam udara bereaksi dengan kalsiumdioksida melalui pori-pori beton
c. oksigen dalam udara bereaksi dengan kalsiumdioksida melalui pori-pori beton
d. Karbondioksida dalam udara bereaksi dengan kalsiumdioksida melalui pori-pori
beton
e. Monoksida dalam udara bereaksi dengan kalsiumdioksida melalui pori-pori beton
229. Berikut adalah cara-cara yang dapat dilakukan untuk mencegah korosi pada tulangan
beton yaitu, kecuali?
a. Pemakaian bahan-bahan yang bermutu baik. Menggunakan Semen PC Type V
untuk daerah dengan potensi serangan senyawa korosif tinggi
b. Mempertebal selimut beton
c. Penambahan dimensi struktur
d. Memberikan cairan resin
e. Cara pemampatan beton yang tepat
230. lapisan beton berkualitas rendah yang dibandung di bawah tanah dalam proses
pendirian bangunan adalah pengertian dari?
a. Cor insitu
b. Beton readymix
c. Rabat beton
d. Beton manual
e. Beton prategang
231. Berikut adalah gedung tertinggi di dunia?
a. Menara shanghai
b. Burj khalifa
c. Makkah rock clocl tower
d. Ping an finance
e. One world trade center
232. Tinggi gedung burj khlaifa adalah?
a. 600
b. 700

| Ebook Formasi Perumahan 51


c. 800
d. 900
e. 1000
233. Pondasi pada jembatan suramadu menggunakan semen tipe apa?
a. Portland 1
b. Portland 2
c. Semen PCC
d. Semen SBC
e. Semen PPC
234. Berikut adalah contoh alat berat yang dapat digunakan untuk pekerjan
borepile,kecuali?
a. Drilling Machine
b. stamper
c. Crawler Crane
d. Excavator
e. Dumptruck
235. Bouwplank berfungsi sebagai, kecuali?
a. mengetahui letak atau titik-titik pekerjaan kolom, pondasi, maupun dinding bata
b. sebagai pedoman penentuan elevasi bangunan
c. sebagai patokan Panjang dan lebar suatu bangunan
d. membuat perkuatan pada bangunan
e. sebagai penanda elevasi bangunan
236. berikut adalah alur pembuatan shopdrawing kecuali?
a. Kontraktor melihat gambar kontrak
b. Softfile gambar kontrak dioleh oleh kontraktor disesuaikan dengan kondisi
lapangan
c. Kontraktor mengajukan gambar yang dibuat
d. Konsultan pengawas menyetujui
e. Kemudian konsultan pengawas membuat sendiri lagi gambar yang final
237. Berikut adalah gaya yang menagkibatkan lendutan pada balok kecuali?
a. Momen lentur
b. Gaya geser
| Ebook Formasi Perumahan 52
c. Gaya normal
d. Gaya gerak
e. D dan E salah
238. ketidakstabilan yang mengarah ke modus kegagalan. Tegangan tekuk disebabkan
oleh bifurkasi dalam solusi untuk persamaan keseimbangan statis adalah pengertian
dari?
a. Buckling
b. Bearing
c. Tension
d. Crack
e. Lendut
239. suatu ukuran bagaimana suatu materi atau struktur akan rusak dan berubah bentuk
jika ditempatkan di bawah tegangan adlaah pengertian dari?
a. Modulus plastisitas
b. Modulus dinamis
c. Modulus statis
d. Modulus elastisitas
e. Modulus bifurkasi
240. Analis elastisitas baja dapat dihitung mengguanakn analisa?
a. ASTM
b. LRFD
c. ASN
d. ASCE
e. WWF
241. Pengamplikasian beton berbentuk kayu yang natural yang sering digunakan untuk
trotoar dan lantai disebut dengan?
a. Ply wood
b. Concreate wood
c. Beton cetak
d. Dam wood
e. Beton precast

| Ebook Formasi Perumahan 53


242. jenis beton yang dibuat dari bahan-bahan yang banyak mengandung unsur silica dan

alumina. Disebut jenis beton?


a. Beton geopolimer
b. Beton tulangan
c. Beton ringan
d. Beton pra cetak
e. Beton prategang
243. Kekurangan pada beton ringan adalah, kecuali?
a. Ukuran terlalu besar sehinggan menimbulkan waste material
b. Nilai kuat tekan terbatas
c. Harga cenderung mahal
d. Ringan
e. Butuh perekat yang diproduksi oleh produsen khusus
244. Berikut adalah istilan beton yang cetak insitu dengan berbagai bentuk dan warna
yang unik seprti pada trotoar jalanan dewasa ini disebut dengan istilah?
a. Conreate wood
b. Stamped consreate
c. Beton prategang
d. Ply wood
e. Beton cor insitu
245. Muatan minimum untuk alat ready mix adalah?
a. 1m3
b. 2m3
c. 3m3
d. 4m3
e. 5m3
246. Hammer test beton data dilkukan untuk beton berumus minimal?
a. 1hari
b. 7 hari
c. 14 hari
d. 28 hari

| Ebook Formasi Perumahan 54


e. 50 hari
247. Crushing test adalah uji untuk?
a. Uji tekan
b. Uji kelenturan
c. Uji plastisitas
d. Uji elastisitas
e. Uji kepadatan
248. K250 setara dengan FC berapa?
a. FC 15.01 mpa
b. Fc 16.60 mpa
c. Fc 18,68 mpa
d. Fc 20.75 mpa
e. Fc 22,83 mpa
249. Pekerjaan yang pertama dilakukan ketika konstruksi adalah?
a. Persiapan lahan
b. Pembangunan direksi keet
c. Pembuatan patok
d. Pembuatan kontur tanah
e. Pengangkutan bahan material
250. Berikut adalah fungsi tiang pancang kecuali?
a. Untuk meneruskan beban bangunan ke tanah pendukung yang kuat yang
terdapat diatas air atau tanah lunak
b. Untuk meneruskan beban ke tanah yang relatif kuat sampai kedalaman tertentu
sehingga pondasi bangunan mampu memberikan dukungan yang cukup untuk
mendukung beban tersebut oleh gesekan sisi tiang dengan tanah disekitarnya
c. Untuk menopang bangunan akibat tekanan hidrostatis atau momen
penggulingan yang dipengaruhi oleh gaya angkat ke atas
d. Untuk menahan gaya-gaya horizontal dan yang dipengaruhi oleh gaya angkat ke
atas
e. Untuk mengumpulkan tanah liat, agar elastisitas tanahnya

| Ebook Formasi Perumahan 55


Kunci Jawaban dan Penjelasan
1. D
Penjelasan:
Filtrasi yang tepat
2. B
Penjelasan:
Perkuatan (Reinforcement) ; sebagai kekuatan tanah dan perataan beban. example :
untuk perkuatan lereng, perkuatan tanah dasar timbunan tanggul, jalan, lapangan
parkir, run way dll.
3. D
Penjelasan:
Filtrasi (Filtration) ; sebagai pelindung dimana air bisa melewati bahan ini tetapi
bahan tersebut dapat menahan butiran-butiran tanah. example : pada struktur
tebing pelindung pantai.
4. A
Penjelasan:
Geosintetik secara umum dibedakan berdasarkan sifat bahan yaitu :
a. Geosintetik yang dapat meloloskan air (permeable) dikenal sebagai geotekstil.
b. Geosintetik yang kedap air (impermeable) dikenal sebagai geomembran.
5. E
Penjelasan:
Keunggulan menggunakan geosintetik :
1. Karena terbuat dari bahan polimer maka bahan ini tidak terdegradasi atau rusak
oleh mikroba.
2. Relatif lebih ekonomis dibandingkan dengan menggunakan metode konvensional
(seperti beton bertulang dll.)
3. Telah diakui secara internasional melalui ASTM dan ISO.
6. B
Penjelasan: -
7. D
Penjelasan: -

| Ebook Formasi Perumahan 56


8. A
Penjelasan: -
9. E
Penjelasan:
Hal lainnya yang dapat dilakukan adalah:
- Pembuatan biopori
- Memanfaatkan tangkapan air hujan melalui tandon-tandon dirumah tangga
- Mengurangi pembetonan
- Menambahkan RTH
- Menambahkan tananamn hijau di rumah-rumah
10. B
Penjelasan:
Taman Kanal Banjir Timur terletak di ruas Jalan Raden Inten, Duren Sawit,
Jakarta Timur. Taman ini memiliki panjang 1,4 km dan luas 3,9 ha. Kanal Banjir
Timur atau biasa disebut KBT adalah upaya pengendalian banjir di bagian timur dan
sebagian utara Jakarta.
11. B
Penjelasan: -
12. B
Penjelasan: -
13. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah elemen bukaan dan elemen estetika
14. B
Penjelasan: -
15. E
Penjelasan:
Ruang lingkup dalam desain interior lainnya adalah:
- Memilih jenis tanaman yang sesuai
- Menggambar rencana ruang dan tata letak perabotan
- Memilih jenis dan bentuk lampu
- Menentukan bahan,bentuk,warna dan pola lantai
| Ebook Formasi Perumahan 57
16. A
Penjelasan:
17. D
Penjelasan: -
18. C
Penjelasan:
konsep ini mulai pada abad ke-20 sebagai simbol kekayaan dan kemakmuran. Secara
estetika, gaya ini berkaca pada gaya masa lampau. Bergeser ke era sekarang, menurut
desainer interior Patricia Herdita dari RuangkaRya, desain eklektik kini dapat dimaknai
sebagai penggabungan dari gaya modern dengan ciri khas tradisional.
19. A
Penjelasan: -
20. B
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
Meratakan beban yang diterima dari bangunan diatasnya untuk kemudian disalurkan
menuju pondasi
21. E
Penjelasan:
 Konstruksi sloof ini bisa digunakan di atas pondasi batu kali apabila pondasi
tersebut dimaksudkan untuk rumah atau gedung (bangunan) tidak bertingkat
dengan perlengkapan kolom praktis pada jarak dinding kurang lebih 3 m. Untuk
ukuran lebar / tinggi sloof beton bertulang adalah > 15/20 cm. Konstruksi sloof
dari beton bertulang juga bisa dimanfaatkan sebagai balok pengikat pada
pondasi tiang.
 Rollag dibuat dari susunan batu bata yang di pasang dengan cara melintang dan
diikat dengan adukan pasangan (1 bagian portland semen : 4 bagian pasir).
Konstruksi rollag ini tidak memenuhi syarat untuk membagi beban.
 Konstruksi rumah panggung dengan pondasi tiang kayu (misalnya di atas pondasi
setempat), sloof dapat dibentuk sebagai balok pengapit. Jika sloof dari kayu ini
terletak di atas pondasi lajur dari batu atau beton, maka dipilih balok tunggal.
22. E

| Ebook Formasi Perumahan 58


Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Penyerab debu dan semen
 Menanggulangi hujan asam
 Penyerap karbon monoksida
 Penghasil gas oksigen
 Penahan angin
 Peredam bau
 Mengurangi penggenangan
 Mengatasi intrusi air laut
 Mengatasi ameliorasi iklim
 Konservasi air tanah
 Peredam cahaya silau
 Meningkatkan keindahan
 Sebagai habitat burung dan makhluk hidup lainnya
23. A
Penjelasan: -
24. E
Penjelasan: -
25. C
Penjelasan:
 Bentuk Jalur, bentuk ini banyak ditemukan di sepanjang jalur tol dan kereta api.
Selain itu, daerah sempadan sungai, danau dan pantai juga bisa dimanfaatkan. Lebar
hutan kota dengan bentuk jalur umumnya lebih dari 30 meter.
 Bentuk Kompak, bentuk ini berupa pepohonan dalam wilayah hamparan yang
menyatu.
26. E
Penjelasan:
Efektif,efisien, kecocokan, luas kawasan hutan harus cukup, tata letak tanaman,
ketahanan
27. C

| Ebook Formasi Perumahan 59


Penjelasan: -
28. E
Penjelasan: -
29. C
Penjelasan: -
30. B
Penjelasan:
Luasan 0,25 (dua puluh lima per seratus) hektar merupakan hamparan terkecil hutan
kota dengan pertimbangan teknis bahwa pohon-pohon yang tumbuh dapat
menciptakan iklim mikro.
31. C
Penjelasan: -
32. C
Penjelasan:
RTH Taman kota adalah taman untuk melayani penduduk satu kota atau bagian
wilayah kota. Taman ini melayani minimal 480.000 penduduk dengan
standar minimal 0,3 m2 per penduduk kota. Luas taman minimal 144.000 m2.
33. C
Penjelasan: -
34. E
Penjelasan:
Kandang ayam tidak termasuk fasilitas bagi pengunjung taman
35. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Tahan terhadap perubahan cuaca
 Ukurna pagar sesuai kebutuhan
 Tidak menyalahi aturan
36. A
Penjelasan:
Bila rumah sudah berada di kawasan yang nyaman, aman, dan asri, sebaiknya pagar
tak perlu terlalu tinggi. Pagar lebih pada hiasan dan pembatas kavling saja dan cukup
| Ebook Formasi Perumahan 60
setinggi 1-1,2 meter atau setinggi pinggang orang dewasa. Pagar rendah akan
mempertahankan konsep rumah ramah dan terbuka. Desain pagar rendah dengan
pemlihan material atau bentuk yang indah sesuai dengan konsep bangunan utama
37. C
Penjelasan:
Rumah pinggir jalan itu strategis dan banyak peminat ketika dijual. Tapi,
kelemahannya ialah keamanan dan kenyamanan yang rendah. Untuk itu, pagar
sebaiknya dibangun tinggi sekitar 1,8-2 meter. Tinggi yang akan memberikan rasa
aman dan nyaman.
38. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Ramah lingkungan
 Kesehatan
 Kenyamanan
39. D
Penjelasan:
Apa Faktor Yang Harus Diperhatikan Pada Saat Perencanaan Bangunan ?
 Kekuatan / Strength, dibuka dari pondasi yang kuat menyangga beban diatasnya,
sloof, kolom dan balok yang tahan terhadap berat sendiri bangunan, beban
bergerak, beban angin, gempa dan yang lainya.
 Stabilitas / Stability, bagaimana caranya supaya bangunan dapat tetap berada
pada posisi yang direncanakan, tidak oleng atau bahkan roboh.
 Estetika / Keindahan / Aesthetic, bila yang ini dapat dilakukan otak-atik guna
mendapatkan desain terbaik, dengan membuat format tertentuk, memadukan
warna, pemilihan material serta hal-hal beda yang dapat meningkatkan
keindahan bangunan.
 Ekonomis / Economic, faktor ongkos juga paling penting, tidak sedikit orang
mengharapkan bangunan terbaik dan termegah namun ongkos yang terdapat
terbatas, oleh karena tersebut desainya pun perlu dicocokkan dengan budget
yang tersedia.

| Ebook Formasi Perumahan 61


 Ramah lingkungan / Green, contohnya tetap menjaga eksistensi pepohonan yang
telah ada sebelum menegakkan bangunan, mengotimalkan penyinaran alami
guna menghemat pemakaian energi listrik.
 Kesehatan / Health, misalnya jarak septictank paling tidak 10 meter dari sumur
bilamana menggunakan sumber air tanah, masing-masing ruangan dicoba ada
jendela sebagai ventilasi udara bersih.
 Kenyamanan / Comfort, ada tidak sedikit hal yang berhubungan kenyamanan
laksana lebar dan tinggi anak tangga yang pas, posisi pintu kamar istirahat tidak
langsung menghadap menghadap ruang tamu, dan yang lainya.

40. D
Penjelasan:
Garis tebal tegak lurus misalnya, dapat memberikan kesan kuat dan tegas,
sedangkan garis tipis melengkung, memberikan kesan kelembutan, keluwesan,
lemah dan ringkih.
41. A
Penjelasan:-
42. A
Penjelasan: -
43. C
Penjelasan: -
44. D
Penjelasan: -
45. A
Penjelasan:
“Less is More” dipopulerkan oleh arsitek Ludwig Mies van der Rohe. Konsep ini
banyak dijadikan panutan saat menata rumah urban. Inti dari ungkapan ini adalah
setiap elemen di dalam ruangan dikembalikan pada fungsi dasarnya. Dengan cara ini
maka ruangan akan tampil minimal dengan fungsi maksimal.
46. A
Penjelasan:
Yang tepat adalah:

| Ebook Formasi Perumahan 62


Bentuk geometric yang ergonomis
Eksplorasi Penggunaan Sebuah Material
Kurangi Detail pada Interior Minimalis yang bersifar Non-Fungsional
47. B
Penjelasan:
Open Layout membuat suhu sejuk secara alami. Selain itu, penggunaan material
baru, dan fokus utama arsitektur pada masjid ini untuk fungsi ibadah menunjukkan
ciri khas bangunan modern sebagai bentukan dari form follow function.
48. A
Penjelasan:
Paradigma “Form follow Function” atau bentuk mengikuti fungsi, pertama kali
diperkenalkan oleh Louis Sullivan. Ia mengatakan bahwa bentuk adalah akibat dari
perwadahan fungsi, suatu konsekuensi terstruktur dari hadirnya fungsi yang
merupakan gambar dari kegiatan dimana kegiatan tersebut membutuhkan ruang
untuk keberlangsungannya. Bentuk mengikuti fungsi adalah salah satu persepsi /
teori arsitektur yang paling modern di era arsitektur modern.
49. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah gambar jadi,
 Gambar Perencanaan/Preliminary Drawing
 Gambar Tender
 Gambar Konstruksi
 Gambar Kerja/Shop Drawing
 Gambar Jadi/As Built Drawing
50. E
Penjelasan:
Gambar Tender merupakan pengembangan lebih lanjut dari Gambar Perencanaan.
Gambar Tender dibuat sebagai pelengkap dari dokumen tender dalam rangka
mengadakan lelang untuk kontraktor. Tahapan lelang/tender biasanya diadakan
guna menseleksi kontraktor yang akan mengerjakan proyek yang dilelang. Gambar
tender harus cukup jelas untuk kontraktor dapat memahami dan menganalisa
volume dan harga bangunan yang akan dibangun, sehingga kontraktor dapat
| Ebook Formasi Perumahan 63
memberikan proposal berisi budget dan jadwal konstruksi kepada pihak
perencana/owner sebagai bahan pertimbangan lelang. Tahapan ini biasa dilakukan
oleh instansi resmi pemerintah atau developer swasta, akan tetapi tidak semua
proyek melalui tahapan ini. Kontraktor juga bisa dipilih melalui penunjukkan
langsung oleh owner sehingga gambar tender tidak diperlukan.
51. B
Penjelasan:
Gambar jadi atau As Built Drawing dibuat oleh kontraktor atau pelaksana dengan
persetujuan Penyedia Jasa / Owner . Gambar jadi adalah gambar yang dibuat sesuai
kondisi terbangun di lapangan setelah mengadopsi semua perubahan yang terjadi
(spesifikasi dan gambar) selama proses konstruksi yang menunjukkan dimensi,
geometri, dan lokasi yang aktual atas semua elemen proyek.
52. A
Penjelasan:
Gambar jadi atau As Built Drawing dibuat oleh kontraktor atau pelaksana dengan
persetujuan Penyedia Jasa / Owner . Gambar jadi adalah gambar yang dibuat sesuai
kondisi terbangun di lapangan setelah mengadopsi semua perubahan yang terjadi
(spesifikasi dan gambar) selama proses konstruksi yang menunjukkan dimensi,
geometri, dan lokasi yang aktual atas semua elemen proyek.
Tujuan gambar ini adalah sebagai pedoman pengoperasian bangunan yang dibuat
dari shop drawing dimana telah mengadopsi perubahan yang dilakukan pada saat
konstruksi dimana perubahan tersebut ditandai secara khusus.
Dalam pelaksanaannya, bisa terjadi beberapa jenis gambar konstruksi bangunan di
atas ditiadakan dengan alasan untuk menghemat waktu dan biaya, tergantung pada
perjanjian yang dilakukan antara pemilik pekerjaan dengan kontraktor.
53. A
Penjelasan:
Sistem ini hanya bergantung pada dinding dalam menahan beban gempa. Makanya
ini adalah salah satu bangunan yang mengalami kerusakan akibat terjadinya gempa.
Di bawah ini adalah salah satu contohnya

| Ebook Formasi Perumahan 64


54. B
Penjelasan:
Pada sistem ini, dinding bata dan rangka, bekerja bersama-sama dalam menahan
pembebanan gempa. Simak contoh dibawah ini!

55. E
Penjelasan:
Bangunan yang Seharusnya Dibangun
 Terdiri atas rangka yang lengkap, terdiri atas kolom, balok sloof dan balok keliling
 Rangka membentuk kesatuan yang kompak
| Ebook Formasi Perumahan 65
 Sambungan antar rangka dilakukan dengan baik
56. B
Penjelasan:
Kolom praktis (struktur kolom yang biasanya dari beton, umunya dipasang pada
dinding bangunan dengan jarak 3–4 meter. Berfungsi untuk perkuatan dinding agar
lebih kokoh, stabil, tidak mengalami keretakan)
57. D
Penjelasan:
Tulangan begel/ sengkang (komponen struktur yang terbuat dari besi beton yang
berfungsi sebagai penahan beban geser)
58. E
Penjelasan:

59. B
Penjelasan:
60. A
Penjelasan: -
61. E
Penjelasan: -
62. C
Penjelasan:
Sesuai dengan Undang-Undang No. 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumberdaya
Alam Hayati didefinisikan bahwa Taman Hutan Raya (TAHURA) adalah kawasan

| Ebook Formasi Perumahan 66


pelestarian alam untuk tujuan koleksi tumbuhan dan atau satwa yang alami atau
bukan alami, jenis asli dan atau bukan jenis asli, yang dimanfaatkan untuk
kepentingan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan, menunjang budidaya,
budaya, pariwisata, dan rekreasi. Pada pengelolaan TAHURA dikenal zona-zona
pengelolaan, yaitu zona inti, zona pemanfaatan, dan zona lainnya, yaitu zona rimba,
zona pengembangan, zona tradisional, zona rehabilitasi, zona khusus dan
seterusnya.

63. D
Penjelasan: -
64. B
Penjelasan: -
65. C
Penjelasan: -
66. A
Penjelasan: -
67. A
Penjelasan:-

| Ebook Formasi Perumahan 67


68. C
Penjelasan: -
69. E
Penjelasan:

Berikut ini beberapa fungsi atau manfaat penggunaan dari alat berat excavator:

 Proyek pengerukan sungai

 Pembuatan sloping atau kemiringan

 Pembuatan loading atau dumptuck

 Pemecahan batu

 Pertambangan khususnya pertambangan pit terbuka

 Penghancuran bangunan

 Pekerjaan kehutanan

 Perataan tanah

 Penggalian lubang, parit, atau pondasi suatu bangunan

 Pemotongan semang

 Penanganan material

 Pemasangan batang pondasi

 dan sebagainya
70. A
Penjelasan: -
71. E
Penjelasan:
Harga mahal termasuk kekurangan bukan kelebihan beton precast
72. C
Penjelasan:
Pada beton pracetak keirng dapat dilakukan seperti plat besi biasa dilakukan
menggunakan baut atau dilas, sedangkan pada pracetak bawah dilakukan dengan
cara di cor atau di grouting
73. D
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 68


Pekerjaan yang instan dan cepat dapat dilakukan menggunakan beton pracetak
kering seperti kistdam, culvert, buis beton dan lainnya.
74. A
Penjelasan:-
75. C
Penjelasan:
Yang termasuk beton pracetak non structural adalah:
 Paving block dan grass block
 Buis beton
 Pagar panel beton
 u-ditch
 road barrier beton (batas tol, kanstin beton)
beton pracetak structural
 sheet pile beton
 box culvert
 girder beton jembatan
76. D
Penjelasan:
Kelebihan dan Kekurangan Beton Precast

Struktur elemen pracetak memiliki beberapa keuntungan dibandingkan dengan


struktur konvensional, antara lain :

1. Penyederhanaan pelaksanaan konstruksi.


2. Waktu pelaksanaan yang cepat.
3. Waktu pelaksanaan struktur merupakan pertimbangan utama dalam
pembangunan suatu proyek karena sangat erat kaitannya dengan biaya Proyek.
Struktur elemen pracetak dapat dilaksanakan di pabrik bersamaan dengan
pelaksanaan pondasi di lapangan.
4. Penggunaan material yang optimum serta mutu bahan yang baik.
5. Salah satu alasan mengapa struktur elemen pracetak sangat ekonomis
dibandingkan dengan struktur yang dilaksanakan di tempat (cast in-situ) adalah

| Ebook Formasi Perumahan 69


penggunaan cetakan beton yang tidak banyak variasi dan biasa digunakan
berulang-ulang, mutu material yang dihasilkan pada umumnya sangat baik
karena dilaksanakan dengan standar-standar yang baku,pengawasan dengan
sistem komputer yang teliti dan ketat.
6. Penyelesaian finishing mudah.
7. Variasi untuk permukaan finishing pada struktur elemen pracetak dapat dengan
mudah dilaksanakan bersamaan dengan pembuatan elemen tersebut di pabrik,
seperti: warna dan model permukaan yang dapat dibentuk sesuai dengan
rancangan.
Lihat informasi harga beton Jayamix
8. Tidak dibutuhkan lahan proyek yang luas, mengurangi kebisingan, lebih bersih
dan ramah lingkungan.
9. Dengan sistem elemen pracetak, selain cepat dalam segi pelaksanaan, juga tidak
membutuhkan lahan proyek yang terlalu luas serta lahan proyek lebih bersih
karena pelaksanaan elemen pracetaknya dapat dilakukan dipabrik.
10. Perencanaan berikut pengujian di pabrik.
11. Elemen pracetak yang dihasilkan selalu melalui pengujian laboratorium di pabrik
untuk mendapatkan struktur yang memenuhi persyaratan, baik dari segi
kekuatan maupun dari segi efisiensi.
12. Sertifikasi untuk mendapatkan pengakuan Internasional. Apabila hasil produksi
dari elemen pracetak memenuhi standarisasi yang telah ditetapkan, maka dapat
diajukan untuk mendapatkan sertifikasi ISO 9002 yang diakui secara
internasional.
13. Secara garis besar mengurangi biaya karena pengurangan pemakaian alat-alat
penunjang, seperti : scaffolding dan lain-lain.
14. Kebutuhan jumlah tenaga kerja dapat disesuaikan dengan kebutuhan produksi
Namun demikian, selain memiliki keuntungan, struktur elemen pracetak juga
memiliki beberapa keterbatasan, antara lain :

1. Tidak ekonomis bagi produksi tipe elemen yang jumlahnya sedikit.

| Ebook Formasi Perumahan 70


2. Perlu ketelitian yang tinggi agar tidak terjadi deviasi yang besar antara elemen
yang satu dengan elemen yang lain, sehingga tidak menyulitkan dalam
pemasangan di lapangan.
3. Panjang dan bentuk elemen pracetak yang terbatas, sesuai dengan kapasitas alat
angkat dan alat angkut.
4. Jarak maksimum transportasi yang ekonomis dengan menggunakan truk adalah
antara 150 sampai 350 km, tetapi ini juga tergantung dari tipe produknya.
Sedangkan untuk angkutan laut, jarak maksimum transportasi dapat sampai di
atas 1000 km.
5. Hanya dapat dilaksanakan didaerah yang sudah tersedia peralatan
untuk handling dan erection.
6. Di Indonesia yang kondisi alamnya sering timbul gempa dengan kekuatan besar,
konstruksi beton pracetak cukup berbahaya terutama pada daerah
sambungannya, sehingga masalah sambungan merupakan persoalan yang utama
yang dihadapi pada perencanaan beton pracetak.
7. Diperlukan ruang yang cukup untuk pekerja dalam mengerjakan sambungan
pada beton pracetak.
8. Memerlukan lahan yang besar untuk pabrikasi dan penimbunan (stock yard)
77. A
Penjelasan:
Permasalahan yang sering terjadi pada perletakan pondasi diatas tanah pasir adalah
penurunan yang tidak seragam. Untuk itu perlu dilakukan berbagai tes atau
pengujian tanah seperti uji soil penetration tets (SPT), uji kerucut statis, dan uji
beban pelat.
78. C
Penjelasan: pondasi yang cocok untuk podasi pada tanah berpasir adalah pondasi
dalam seperti tiang pancang atau jika tidak memungkinkan bisa menggunakan
spopile atau bore pile.
79. E
Penjelasan: -
80. C
Penjelasan:-
| Ebook Formasi Perumahan 71
81. D
Penjelasan: -
82. B
Penjelasan: -
83. A
Penjelasan: -
84. B
Penjelasan: -
85. E
Penjelasannya:
Pembangunnya sangat sederhana sehingga justri biayanya sangatlah murah
86. E
Penjelasan: -
87. D
Penjelasan:
Laju bisnis dan jasa hanya ada di perkotaan besar
88. D
Penjelasan:
 Untuk peningkatan keselamatan dan penggunaan jalan, pilih trase jalan tanjakan
yang tidak terlalu curam. Jika jalan menanjak terus, tanjakan maksimal dibatasi 7
%
 Pada bagian pendek, tanjakan di batasi 20 %. Setelah 150 m, harus disediakan
bagian datar atau menurun.
89. B
Penjelasan:
Rumah Gadang adalah nama untuk rumah adat Minangkabau yang
merupakan rumah tradisional dan banyak di jumpai di provinsi Sumatra
Barat, Indonesia. Rumah ini juga disebut dengan nama lain oleh masyarakat
setempat dengan nama Rumah Bagonjong atau ada juga yang menyebut dengan
nama Rumah Baanjuang
90. A
Penjelasan: -
| Ebook Formasi Perumahan 72
91. A
Penjelasan:
Bentuk gonjong yang runcing diibaratkan seperti harapan untuk mencapai Tuhan dan
dindiang, yang secara tradisional terbuat dari potongan anyaman bambu,
melambangkan kekuatan dan utilitas dari masyarakat Minangkabau yang terbentuk
ketika tiap individu menjadi bagian masyarakat yang lebih besar dan tidak berdiri
sendiri.

Ada pula yang mengatakan bahwa atap gonjong merupakan simbol dari tanduk
kerbau, simbol dari pucuk rebung, simbol kapal, dan simbol dari bukit. Kerbau karena
kerbau dinilai sebagai hewan yang sangat erat kaitannya dengan nama
Minangkabau. Pucuk rebung karena rebung merupakan bahan makanan adat. Kapal
karena orang Minangkabau dianggap berasal dari rombongan Iskandar Zulkarnaen
yang berlayar. Bukit karena daerah Minangkabau yang berbukit.
92. D
Penjelasan: -
93. E
Penjelasan:
Yang mempunyai kuat tekan besar adalah beton bertulang, baja justru memiliki kuat
tarik yang besar.
Maka kelemahan baja selanjutnya adalah fatik.
94. A
Penjelasan: -
95. C
Penjelasan: -
96. B
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
Kelebihan lain dari materia baja struktur adalah:
 kemudahan penyambungan baik dengan baut, paku keling maupun las,
 cepat dalam pemasangan,
 dapat dibentuk menjadi profil yang diinginkan,

| Ebook Formasi Perumahan 73


 kekuatan terhadap fatik,
 kemungkinan untuk penggunaan kembali setelah pembongkaran,
 masih bernilai meskipun tidak digunakan kembali sebagai elemen struktur,
 adaptif terhadap prefabrikasi.
97. C
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Elastisitas
 Daktilitas
 Dapat menjadi material penambah
98. E
Penjelasan: -
99. B
Penjelasan: -
100. B
Penjelasan: -
101. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
Baja dengan sifat fisik dan kimia khusus:
 Baja tahan garam (acid-resisting steel)
 Baja tahan panas (heat resistant steel)
 Baja tanpa sisik (non scaling steel)
 Electric steel
 Magnetic steel
 Non magnetic steel
 Baja tahan pakai (wear resisting steel)
 Baja tahan karat/korosi
Dengan mengkombinasikan dua klasifikasi baja menurut kegunaan dan komposisi
kimia maka diperoleh lima kelompok baja yaitu:
 Baja karbon konstruksi (carbon structural steel)
 Baja karbon perkakas (carbon tool steel)
| Ebook Formasi Perumahan 74
 Baja paduan konstruksi (Alloyed structural steel)
 Baja paduan perkakas (Alloyed tool steel)
 Baja konstruksi paduan tinggi (Highly alloy structural steel)
102. E
Penjelasan: -
103. E
Penjelasan:-
104. B
Penjelasan:
Sebelum memulai perbaikan kolom beton, beberapa hal harus diketahui terlebih
dahulu: beban mati aksial, beban aktif aksial, beban horisontal dan momen yang
terkait harus diketahui.
Perbaikan kolom beton dapat dibagi menjadi dua kategori. Permukaan atau
perbaikan kosmetik hanya mencakup kerusakan lokal dan perbaikan struktural
mengembalikan atau memperkuat kolom yang terkena dampak.
105. A
Penjelasan: -
106. B
Penjelasan: -
107. C
Penjelasan: -
108. B
Penjelasan: -
109. A
Penjelasan: -
110. E
Penjelasan: -
111. B
Penjelasan: -
112. E
Penjelasan: -
113. E
| Ebook Formasi Perumahan 75
Penjelasan: -
114. A
Penjelasan: -
115. D
Penjelasan: -
116. A
Penjelasan: -
117. D
Penjelasan:
Yang tepat adalah pondasi jalur atau memanjang
118. A
Penjelasan:-
119. C
Penjelasan: -
120. A
Penjelasan:
Umpak merupakan pondasi dangkal
121. D
Penjelasan:
Pondasi dalam adalah pondasi yang didirikan permukaan tanah dengan kedalam
tertentu dimana daya dukung dasar pondasi dipengaruhi oleh beban struktural dan
kondisi permukaan tanah, pondasi dalam biasanya dipasang pada kedalaman lebih
dari 3 m di bawah elevasi permukaan tanah.
122. E
Penjelasan: -
123. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah kerusakan struktur sedang
124. C
Penjelasan:-
125. A
Penjelasan: -
| Ebook Formasi Perumahan 76
126. D
Penjelasan: -
127. B
Penjelasan:-
128. E
Penjelasan:-
129. C
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Beton mortar
 Beton ringan
 Beton non pasir
 Beton pra tegang
 Betin pratekan
 Beton hampa
 Beton pertulang
 Beton massa
 Beton siklop
 Beton serat
130. B
Penjelasan: -
131. B
Penjelasan: -
132. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah concrete test hammer dan digital concrete tes hammer
133. D
Penjelasan:
Harga hebel jelas lebih mahal dari pada bata merah
Yang lainnya adalah:
Kelebihan Bata Ringan

| Ebook Formasi Perumahan 77


 Memiliki bentuk, ukuran dan kualitas yang seragam sehingga dapat
menghasilkan dinding yang rapi.
 Dapat menghemat penggunaan perekat karena tidak memerlukan siar yang
tebal.
 Beban struktur lebih kecil karena lebih ringan dari pada bata biasa sehingga
memudahkan dalam proses pengangkutannya.
 Untuk waktu pelaksanaannya lebih cepat daripada pemakaian bata biasa.
 Tidak memerlukan plesteran yang tebal, karena umumnya ditentukan hanya 2,5
cm saja.
 Struktur kedap suara dan kedap air, sehingga kecil kemungkinan terjadinya
rembesan air.
 Kuat terhadap tekan yang tinggi sehingga mempunyai ketahanan yang baik
terhadap gempa bumi.
134. E
Penjelasan: -
135. D
Penjelasan: -
Sifat-sifat tanah lanau adalah:
136. E
Penjelasan: -
137. B
Penjelasan:
 Daya dukung batas dari tanah adalah kekuatan menahan (sebelum terjadi
keruntuhan) dari massa tanah terhadap beban yang bekerja di atasnya.
 Daya dukung ijin dari tanah adalah kekuatan tanah yang diijinkan dari tanah
dalam menahan beban yang bekerja di atasnya.
 Daya dukung tersebut sangat penting untuk mengevaluasi kemampuan
tanah untuk menyangga dengan aman suatu bangunan semi kaku melalui
fondasi, baik fondasi dangkal maupun fondasi dalam.
138. B
Penjelasan:-
139. B
| Ebook Formasi Perumahan 78
Penjelasan: -
140. A
Penjelasan: -
141. B
Penjelasan:-
142. E
Penjelasan: -
143. A
Penjelasan: -
144. C
Penjelasan: -
145. E
Penjelasan:

146. C
Penjelasan: -

| Ebook Formasi Perumahan 79


147. A
Penjelasan:-
148. C
Penjelasan: -
149. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
Sesuai untuk digunakan pada lahan yang terbatas atau yang tidak luas, mengurangi
kebisingan, lebih bersih serta ramah lingkungan.
150. E
Penjelasan:
 Perlu ketelitian yang tinggi agar tidak terjadi deviasi yang besar antara
elemen yang satu dengan elemen yang lain, sehingga tidak menyulitkan
dalam pemasangan di lapangan.
 Panjang dan bentuk elemen pracetak terbatas, sesuai dengan kapasitas alat
angkat dan alat angkut.
 Jarak maksimum transportasi yang ekonomis dengan menggunakan truk
adalah antara 150 km sampai 350 km.
 Hanya dapat dilaksanakan pada daerah yang sudah tersedia peralatan untuk
handling dan erection.
 Diperlukan ruang yang cukup untuk pekerja dalam mengerjakan sambungan
pada beton pracetak.
 Memerlukan lahan yang besar untuk pabrikasi dan penimbunan (stock yard).
 Memerlukan perhatian yang lebih besar terhadap keselamatan dan
keamanan kerja.
151. D
Penjelasan:
Taman bukan merupakan bagian struktur , taman hanyalah bagian pelengkap
estetika rumah
152. E
Penjelasan: -

| Ebook Formasi Perumahan 80


153. B
Penjelasan:-
154. D
Penjelasan: -
155. E
Penjelasan:
Kanopi bukan bagian dari atap melainkan jenis atap.
Berikut adalah bagian-bagian dari atap selengkapnya:
Bagian-bagian atap antara lain :

 Kuda-kuda
 Ikatan angin
 Jurai
 Gording
 Sagrod
 Bubungan
 Usuk
 Reng
 Penutup atap
 Talang

156. E
Penjelasan:
Gabion adalah susuna batu bulat tidak umum digunakan sebagai penutup atap.
Berikut adalah material yang umum digunakan sebagai penutup atap:
 genteng (keramik, tanah bakar, beton)
 lembaran bergelombang seng atau asbes
 papan kayu atau sirap
 lembaran polycarbonat
 polycarbonat dengan bentuk menyerupai genteng
 beton bertulang (pada atap datar)

157. E
Penjelasan: -
158. A
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 81


Yang tepat adalah kurang begitu awet. Kalaulah harganya murah memang kelebihan
bahan asbes disbanding material lainnya.
159. E
Penjelasan: -
160. B
Penjelasan: -
161. E
Penjelasan: -
162. C
Penjelasan: -
163. C
Penjelasan: -
164. D
Penjelasan: -
165. C
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
1. Material cementitious seperti: beton, grout, mortar
2. Material berbahan resin: epoxy resin dan epoxy concrete
3. Elastomeric sealant
4. Silicones
5. Betonite
6. Bituminous coating
166. B
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 82


167. E
Penjelasan: -
168. A
Penjelasan: -

| Ebook Formasi Perumahan 83


169. B
Penjelasan:

170. B
Penjelasan:-
171. A
Penjelasan: -
172. E
Penjelasan:
Yang tepat adaalah penggantian
173. C
Penjelasan:
Tanah gambut bersifat asam
174. A
Penjelasan: -
175. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah metode stabilitas bukan vertical drain
176. E
Penjelasan:

177. D
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 84


178. D
Penjelasan:
K 175 adalah mutu beton yang standard digunakan untuk struktur bangunan 1 lantai,
termasuk rumah tinggal. Jadi apabila anda membangun rumah 1 lantai, maka
struktur betonnya adalah menggunakan mutu k 175 ini.
179. B
Penjelasan: -
180. E
Penjelasan: -
181. A
Penjelasan: -
182. E
Penjelasan: -
183. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Selalu retak pada setiap koneksi
 Banyak menghabiskan confoud karena begitu sedikit mengconfoud, maka
kepala baut tidak dapat ditutupi.
 Baut sulit dihindari, karena teksturnya padat.
 Sulit instalasi, karena GRC tersebut begitu berat dan sulit untuk menaikkan.
 Slaughter agak rumit karena harus dipotong dengan bantuan gerida.
 Pola yang telah produk terbatas.

184. E
Penjelasan:
GRC cenderung murah dan lebih awet

| Ebook Formasi Perumahan 85


185. B
Penjelasan:-
186. A
Penjelasan: -
187. A
Penjelasan:-
188. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Kayu jati
 Kayu merbau
 Kayu kamper
 Kayu bengkirai
 Kayu kelapa
 Kayu mernati merah
189. D
Penjelasan:
Yang tepat adalah menambahkan sentuhan warna emas
190. E
Penjelasan:
7 Ciri Khas Scandinavian
 Karakter Warna Netral yang Dominan.
 Jendela dan Bukaan yang Relatif Besar dan Pencahayaan Alami.
 Kehadiran Elemen Kain pada Desain Scandinavian Interior.
 Sederhana dan Penekanan pada Fungsi yang Lebih.
 Scandinavian Interior yang Minim Detail.
 Dekorasi Natural Pelengkap Scandinavian Interior.
191. A
Penjelasan:-
192. D
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 86


Ramah lingkungana dalah kelebihan dari beton pracetak
193. A
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
Lebih presisi dan lebih hemat penggunaan bekistingnya
194. E
Penjelasan:-
195. C
Penjelasan:-
196. B
Penjelasan: -
197. E
Penjelasan:
Konstruksi diatas rawa dan laut lebih cocok menggunakan porttland type II
198. E
Penjelasan: -
199. C
Penjelasan: -
200. B
Penjelasan: -
201. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
 Portland Composite Cement (PCC)
 Super Portland Pozzolan Composite Cement (PPC)
 Special Blended Cemeny (SBC)
 Super Masonry Cement (SMC)
 Oil Well Cement (OWC) Class G-HSR (High Sulfate Resistance)
 Semen Thang Long PCB40
 Semen Thang Long PC50
 Semen Putih ( white portland cement)

| Ebook Formasi Perumahan 87


 Semen Acian Putih/Mortar TR30
202. C
Penjelasan: -
203. A
Penjelasan:
Karakteristik semen thang long PCB40 yang memiliki daya tahan tinggi terhadap
sulfat sesuai untuk konstruksi bangunan bawah tanah dan air. Tak hanya itu, semen
ini juga memeiliki daya tahan terhadap penyerapan air, erosi lingkungan, dan tahan
lama. Jenis ini juga hemat digunakan karena kekuatannya. Iklim Vietnam sangat pas
untuk penggunaan jenis semen ini.
204. E
Penjelasan: -
205. D
Penjelasan: -
206. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah kebutuhan akan fisiologis

207. B
Penjelasan: -
208. E
Penjelasan: -
209. A

| Ebook Formasi Perumahan 88


Penjelasan: -
210. E
Penjelasan:

211. B
Penjelasan: -
212. D
Penjelasan: -
213. D
Penjelasan: -
214. A
Penjelasan: -
215. B
Penjelasan:-
216. D
Penjelasan:-
217. A
Penjelasan: -
218. D
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 89


219. D
Penjelasan:

220. B
Penjelasan:
Yang tepat adalah gaya lintang dekat landasan
221. C
Penjelasan: -
222. B
Penjelasan:
Yang tepat adalah membantu proses pengambilan dan perijinan proyek sesuai
peraturan yang berlaku
223. A
Penjelasan:
Yang tepat adalah:

Berikut ini 4 hal yang tercakup dalam studi AMDAL.

| Ebook Formasi Perumahan 90


1. Penyajian informasi lingkungan (PIL) dan analisis dampak lingkungan (Amdal)
untuk studi bagi kegiatan yang direncanakan
2. Penyajian evaluasi lingkungan (PEL) dan studi evaluasi lingkungan (SEL) bagi
studi untuk kegiatan yang telah berjalan
3. Rencana kelola lingkungan (RKL), studi yang merencanakan pengelolaan dampak
kegiatan kepada lingkungannya.
4. Rencana pemantauan lingkungan (RPL), studi pemantauan pengelolaan
lingkungan.
5. Kerangka Acuan (KA), kerangka acuan yang memberikan dasar arahan
pelaksanaan SEL atau AMDAL dengan merinci hal-hal yang perlu dilaksanakan
dan bersifat khusus untuk kegiatan yang telah berjalan atau sedang
direncanakan.
224. E
Penjelasan:
Balok termasuk beban mati
225. E
Penjelasan:

226. E
Penjelasan:
Kesalahan pada peadatan kengakibatkan drumminess
227. E

| Ebook Formasi Perumahan 91


Penjelasan:
Itu merupakan pengertian dari retak susut yang termasuk kedalam retak non
structural
228. D
Penjelasan:

Senyawa dengan basa kuat PH 11 sd 12 terurai menjadi basa PH kurang dari 9


Tulangan yang sebelumnya terlindungi oleh alkalinitas beton (basa) menjadi tidak
terlindungi lagi. Dalam kasus ini laju korosi tulangan baja mengikuti pasivasi
alkalitinas beton karena pengaruh karbonasi secara alami dari udara
229. D
Penjelasan: -
230. C
Penjelasan: -
231. B
Penjelasan:
232. C
Penjelasan:
Yang tepat adalah 828meter
233. D
Penjelasan: -
234. B
Penjelasan:
Stamper adalah alat untuk meratakan aspal
235. D
Penjelasan; -
236. E
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 92


237. D
Penjelasan:
Lendutan pada struktur sering kali disebabkan oleh gaya dalam seperti momen
lentur, gaya geser, atau gaya normal. Pada umumnya metode untuk
menentukan lendutan balok hanya
mempertimbangkan lendutan yang diakibatkan oleh momen lentur saja.
238. A
Penjelasan: -
239. D
Penjelasan: -
240. B
Penjelasan:
Metode ASD dan LRFD dalam desain steel structure telah lama dikenal. LRFD (Load
and Resistance Factor Design) adalah suatu metode yang didasari oleh konsep
keadaan batas dimana keadaan batas tersebut dicapai melalui proses interaksi
antara faktor kelebihan beban dan berkurangnya kekuatan material
241. B
Penjelasan:

| Ebook Formasi Perumahan 93


242. A
Penjelasan:
Beton geopolimer adalah jenis beton yang dibuat dari bahan-bahan yang banyak
mengandung unsur silica dan alumina. Jenis beton ini terbentuk karena sintesa dari
bahan-bahan alam nonorganik melalui proses polimerisasi. Bahan-bahan untuk
pembuatan beton geopolimer memanfaatkan material buangan industri seperti sisa-
sisa pembakaran batu bara. Karena itu pula jenis beton geopolimer disebut beton
yang ramah lingkungan dan prosesnya tidak membutuhkan energi. Hanya dengan
pemanasan 600C selama seharian, maka diperoleh beton berkualitas tinggi. Saat ini
beton geopolimer telah diproduksi oleh sebuah perusahaan di Australia dalam
bentuk beton pracetak untuk pipa beton, bantalan kereta api, dan saluran
pembuangan air.
243. D
Penjelasan:
Ringan merupakan kelebihan dari beton ringan
244. B
Penjelasan:-
245. C
Penjelasan:
246. D

| Ebook Formasi Perumahan 94


Penjelasan: -
247. A
Penjelasan: -
248. D
Penjelasan: -
249. A
Penjelasan: -
250. E
Penjelasan:
Yang tepat adalah:
Untuk memadatkan tanah pasir, agar bertambahnya kapasitas dukungan tanah
tersebut

Daftar Pustaka

https://aboutsoil.wordpress.com/2012/07/27/perbaikan-tanah-dengan-
geosintetik/#:~:text=Fungsi%20geosintetik%20%3A,lapangan%20parkir%2C%20run%20way%20dll.
https://pandu-equator.com/pengenalan-
geosintetik/#:~:text=Menurut%20ASTM%20D%204439%20pengertian,suatu%20pekerjaan%2C%20
struktur%20atau%20system.
https://jakarta.go.id/artikel/konten/1902/kanal-banjir-timur-
taman#:~:text=Taman%20Kanal%20Banjir%20Timur%20terletak,timur%20dan%20sebagian%20utar
a%20Jakarta.
https://serupa.id/desain-interior-pengertian-sejarah-tujuan-ruang-lingkup/
https://www.arsitag.com/article/gaya-desain-eklektik-yang-unik
https://sains.kompas.com/read/2011/10/24/16282864/melirik.gaya.eklektik
https://www.asdar.id/pengertian-sloof/
https://geograph88.blogspot.com/2016/06/pengertian-hutan-kota-dan-fungsinya.html

| Ebook Formasi Perumahan 95


https://rimbakita.com/hutan-kota/
http://www.lingkungan.lovelybogor.com/fungsi-dan-manfaat-taman-kota-penting-bagi-
warganya/
http://www.bpkp.go.id/uu/filedownload/4/63/1104.bpkp#:~:text=Luasan%200%2C25%20(d
ua%20puluh,tumbuh%20dapat%20menciptakan%20iklim%20mikro.
https://js.bsn.go.id/index.php/standardisasi/article/viewFile/234/pdf#:~:text=RTH%20Tama
n%20kota%20adalah%20taman,Luas%20taman%20minimal%20144.000%20m2.
https://blog.ub.ac.id/hanoemturshina/2010/10/30/standar-taman-kota-2/
https://wurk.net/tips-membangun-pagar-untuk-rumah/
https://ekonomi.bisnis.com/read/20160526/48/550934/trik-properti-ini-cara-tentukan-
tinggi-ideal-pagar-rumah
https://ekonomi.bisnis.com/read/20160526/48/550934/trik-properti-ini-cara-tentukan-
tinggi-ideal-pagar-rumah
https://jasa-arsitek.com/faktor-yang-harus-diperhatikan-pada-saat-perencanaan-bangunan/
https://ardra.biz/topik/kesan-makna-unsur-garis-seni-
rupa/#:~:text=Garis%20tebal%20tegak%20lurus%20misalnya,%2C%20keluwesan%2C%20lemah%20
dan%20ringkih.
https://today.line.me/id/article/Mengulik+7+Contoh+Konsep+Less+is+More+pada+Interior+
Minimalis-gZMWPp
https://saptamaulida.wordpress.com/2016/04/11/form-follow-function-or-function-follow-
form/#:~:text=Paradigma%20%E2%80%9CForm%20follow%20Function%E2%80%9D%20atau,kali%2
0diperkenalkan%20oleh%20Louis%20Sullivan.&text=Sullivan%20berpendapat%20bahwa%20bentu
k%20mengikuti,alam%20dengan%20identitasnya%20masing%2Dmasing.
https://bildeco.com/blog/5-jenis-gambar-konstruksi-yang-perlu-anda-ketahui/
https://www.kanalinfo.web.id/pengertian-gambar-konstruksi-bangunan-dan-jenisnya
http://siagabencana.com/kesiapsiagaan-bencana/post/sistem-bangunan-salah-yang-wajib-
kamu-ketahui
http://tngciremai.com/desain-
tapak/#:~:text=Desain%20tapak%20adalah%20pembagian%20ruang,penyediaan%20jasa%2Fsarana
%20pariwisata%20alam.
https://tahuragntumpahvworang.files.wordpress.com/2015/08/desain_tapak.pdf
https://www.rimbawan.net/2019/04/peraturan-menteri-lhk-pengusahaan-pariwisata-
alam.html
http://fajarsuryaa1204.blogspot.com/2017/04/tugas-3-etika-profesi.html

| Ebook Formasi Perumahan 96


https://tridoyoafit11.wordpress.com/2015/11/15/standard-teknik-dan-
manajemen/#:~:text=The%20American%20Society%20of%20Civil,teknik%20sipil%20di%20seluruh
%20dunia.&text=Ulasan%20tersebut%20prestasi%20teknik%20sipil,kategori%20penting%20dan%2
0proyek%20profesi.
https://virajayariauputra.com/blog/?p=121
https://asiacon.co.id/blog/pengertian-beton-pracetak-fungsi-beton-precast
https://betonprecast.com/pengertian-beton-precast-
adalah/#:~:text=Pengertian%20beton%20pracetak%20atau%20beton,proses%20pembuatannya%2
0dilakukan%20di%20pabrik.&text=Yang%20awalnya%20beton%20hanya%20dapat,hingga%20kem
udian%20muncul%20beton%20pracetak.
https://readymixbdg.com/pengenalan-beton-precast-untuk-konstruksi-fungsi-dan-definisi/
https://www.scribd.com/document/346787819/Pondasi-Pada-Tanah-Pasir
http://www.ilmusipil.com/pertimbangan-perancangan-pondasi-berdasarkan-jenis-tanah
https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20190722120911-284-414304/6-tanaman-anti-
polutan-untuk-kurangi-polusi-udara
https://repository.ipb.ac.id/bitstream/handle/123456789/73578/A14aha.pdf;jsessionid=00
A820CAC7F07627B811D0E4EB6206E2?sequence=1
https://economy.okezone.com/read/2012/09/07/478/686770/rumah-panggung-tradisi-
yang-mulai-
hilang#:~:text=RUMAH%20panggung%20merupakan%20rumah%20tradisional,bahkan%20ada%20s
ampai%20dua%20meter.
https://www.rumah.com/panduan-properti/7-ciri-unik-rumah-panggung-untuk-desain-
rumah-18962
https://dpupr.grobogan.go.id/info/standart-dan-juknis/34-panduan-teknis-jalan-desa
https://www.arsitag.com/article/rumah-gadang-rumah-tradisional-minangkabau
https://forum.teropong.id/2017/08/04/pengertian-baja-serta-kelebihan-dan-kekurangan-
baja-sebagai-material-struktur/
https://forum.teropong.id/2017/08/04/pengertian-baja-serta-kelebihan-dan-kekurangan-
baja-sebagai-material-struktur/
https://nikifour.co.id/jenis-baja-dan-penggunaannya/
http://libratama.com/jenis-jenis-baja/
https://hesa.co.id/pola-kerusakan-struktur-beton-akibat-kelebihan-beban/
https://www.ikons.id/perbaikan-kerusakan-dan-keretakan-kolom-beton/

| Ebook Formasi Perumahan 97


http://tukangbata.blogspot.com/2014/09/rangka-batang-atau-
truss.html#:~:text=Plane%20Truss%20(rangka%20bidang),sering%20digunakan%20untuk%20konstr
uksi%20atap.
http://jharwinata.blogspot.com/2018/06/jenis-jenis-sistem-struktur.html
https://brainly.co.id/tugas/14428091#:~:text=GayaGESER%2FLintang%20adalah%20gaya%2
0yang,menyebabkan%20stuktur%20tersebut%20mengalami%20lentur.
https://www.gurusipil.com/jenis-jenis-beban-pada-struktur/
http://ilmukonstruksitekniksipil.blogspot.com/2016/01/macam-macam-pondasi.html
http://jagobangunan.com/article/read/4-jenis-pondasi-ini-cocok-untuk-membangun-rumah-
di-atas-tanah-berair-dan-gembur
https://dikbudkonsel.id/wp-
content/uploads/2018/10/4_Analisis_kerusakan_dapodikdasmen_2019.pdf
https://dapo.paud-dikmas.kemdikbud.go.id/wp-
content/uploads/2019/02/Panduan_Kerusakan_Bangunan.pdf
https://www.situstekniksipil.com/2018/05/5-tipe-girder-jembatan.html
https://www.ilmubeton.com/2019/10/JenisBetonDanKegunaannya.html
https://simantu.pu.go.id/epel/edok/4247c_BIMTEK_SIFAT2_TANAH.pdf
https://kargo.tech/blog/kenali-jenis-jenis-beton-dan-cara-mengirimnya-ke-luar-kota/
https://www.ilmutekniksipil.com/struktur-bangunan/atap-struktur-bangunan
http://luk.staff.ugm.ac.id/phk/adm/2004/PenyusunanHPS.pdf
https://www.99.co/blog/indonesia/jenis-rumah-dan-hunian/
https://www.arsitag.com/article/mengenal-gabion-atau-
bronjong#:~:text=Gabion%20terbuat%20dari%20anyaman%20kawat,kuat%20di%20antara%20sisi%
2Dsisinya.
https://media.neliti.com/media/publications/70557-ID-tanah-gambut-berserat-solusi-dan-
permasa.pdf
https://hesa.co.id/pola-kerusakan-struktur-beton-akibat-kelebihan-beban/
https://bpsdm.pu.go.id/center/pelatihan/uploads/edok/2019/02/2b924_MODUL_6_B_-
_JENIS_KERUSAKAN.pptx
https://www.rabrumah.net/analisa-beton-k-
175/#:~:text=K%20175%20adalah%20mutu%20beton,menggunakan%20mutu%20k%20175%20ini.
https://medium.com/@batagorbandung09/fungsi-dan-jenis-dari-geotextile-ee8022feb103
https://www.archify.com/id/archifynow/mengenal-6-material-populer-untuk-plafon
https://www.99.co/blog/indonesia/plafon-grc-untuk-rumah/

| Ebook Formasi Perumahan 98


https://www.99.co/blog/indonesia/jenis-material-kayu-untuk-bangunan/
https://www.popmama.com/life/home-and-living/bella-lesmana/ciri-khas-desain-interior-
bergaya-american-classic-yang-elegan/5
https://www.klopmart.com/article/detail/keunggulan-dan-kelemahan-beton-pracetak
https://www.lamudi.co.id/journal/macam-jenis-semen-dan-fungsi/
https://slideplayer.info/slide/4879541/
https://www.kompas.com/skola/read/2020/01/20/190000069/kota--pengertian-klasifikasi-
ciri-dan-fungsinya?page=all
https://bpsdm.pu.go.id/center/pelatihan/uploads/edok/2019/02/66dba_Modul_6_Prosedu
r_Pemeriksaan_Detail_Jembatan.pdf
https://sabdojagad.com/2018/08/28/tujuan-dan-kegunaan-studi-
amdal/#:~:text=Kegunaan%20dilaksanakannya%20studi%20AMDAL%3A,lingkungan%20hidup%20d
ari%20rencana%20usaha.
https://hesa.co.id/mencegah-dan-mengatasi-kerusakan-beton-karena-korosi/
https://renovasimakassar.com/2020/03/02/tips-menggunakan-bowplank-pada-
bangunan/#:~:text=Kemudian%20fungsi%20bouwplank%2C%20bouwplank%20berfungsi,bouwplan
k%20terhadap%20permukaan%20jalan%20raya.
http://www.ilmusipil.com/pengertian-gambar-shop-drawing-
adalah#:~:text=Pengertian%20gambar%20shop%20drawing%20adalah%20gambar%20teknik%20ya
ng%20dibuat%20oleh,bertugas%20membuat%20gambar%20ini%20adalah
https://journal.maranatha.edu/index.php/jts/article/view/1354#:~:text=Lendutan%20pada
%20struktur%20sering%20kali,diakibatkan%20oleh%20momen%20lentur%20saja.
https://modulusyoungbaja.wordpress.com/2017/10/11/modulus-young-
baja/#:~:text=Modulus%20Young%20adalah%20suatu%20ukuran,jika%20ditempatkan%20di%20ba
wah%20tegangan.&text=Modulus%20young%20disasarkan%20pada%20elastisitas,dengan%20me
mbagi%20stress%20dengan%20regangan.
https://megaconbeton.com/blog/bagaimanakah-cara-pembuatan-tiang-
pancang.html?v=b718adec73e0

| Ebook Formasi Perumahan 99

Anda mungkin juga menyukai