Anda di halaman 1dari 8

SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL

(METODE SUBSITUSI)

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Kelompok: ...........................................................
Nama : ...........................................................
: ...........................................................
: ...........................................................
: ...........................................................

SATUAN PENDIDIKAN : SMPMTs


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
KELAS / SEMESTER : VIII /

Materi Pokok : Sistem Persamaan Linier Dua Variabel (SPLDV)

KD : Menjelaskan sistem persamaan linear dua variabel dan penyelesaiannya yang dihubungkan dengan masal

DIKATOR

engidentifikasi persamaan linear dua variabel dan sistem persamaan linear dua variabel.
embuat model matematika sistem persamaan linear dua variabel dari masalah yang diberikan
enyelesaikan masalah sistem persamaan linear dua variabel dalam kehidupan sehari-hari dengan metode subsitusi
MASALAH 1

Yuk Bantu KALA menghitung harga 1 buku dan 1 pensil yang


harus di bayarkan pada toko segaris yaaa !!!

Nah berapa harga 1 buku dan 1 pensil yang harus dibayar KALA ?
Di Tahun Ajaran Baru semua siswa antusias untuk membeli perlengkapan sekolah. Di
toko “SEGARIS“ banyak siswa berdatangan diantaranya adalah Arshita yang membeli
3 buku dan 6 pensil dengan harga Rp 15.000,- sedangkan Erna membeli 5 buku dan 4
pensil dengan harga Rp 16.000,-. Nah kemudian ada siswa bernama KALA yang
sedang makan cilok di depan toko sambil mencoba berpikir uang tabungannya cukup
untuk membeli berapa buku dan pensil. KALA menghitung harga 1 buku dan 1 pensil
yang harus di bayarkan pada toko segaris.

Nah dari permasalahan tersebut coba kalian buat kalimat matematika dan
sebutkan koefisien, konstanta dan variabel dari kalimat matematika tersebut.

SPLDV ini biasanya digunakan untuk menyelesaikan masalah sehari-hari yang


membutuhkan penggunaan Matematika, seperti menentukan harga suatu barang,
mencari keuntungan penjualan. Seperti permasalahan KALA diatas yaa.
Oh iya, seperti yang sudah kalian tuliskan sebelumnya, terdapat langkah-langkah untuk
menyelesaikan masalah dengan menggunakan SPLDV, yaitu:

Mengganti setiap besaran yang ada di masalah tersebut dengan variabel


(biasanya dilambangkan dengan huruf atau simbol).
Membuat model Matematika dari masalah tersebut. Model Matematika ini dirumuskan mengikuti bentuk umum SPL
Mencari solusi dari model permasalahan tersebut dengan menggunakan metode penyelesaian SPLDV. (Metode Subsit
MASALAH 2

1. Tanpa mengetahui harga sebuah papan penjepit atau pensil, dapatkah kalian
menentukan barang mana yang lebih mahal?
2. Berapa harga sebuah pensil?

REFLEKSI
Setelah memahami dan menyelesaikan permasalahan tersebut
Kendala apa yang dihadapi ?
Kesimpulan apa yang diperoleh setelah memahami permasalahan
tersebut ?
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Lembar Kegiatan Peserta Didik

Anda mungkin juga menyukai