Anda di halaman 1dari 4

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN

BARANG PADA ALBERINDO GRAHA CEMERLANG

MANAJEMEN PROYEK PERANGKAT LUNAK

Oleh :

1. 1211501075 Christian Yonathan S.

2. 1211501877 Eddo Careera Iriyanto Putra

3. 1211503568 Muhammad Kailani Ridwan

FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI


UNIVERSITAS BUDI LUHUR
JAKARTA

SEMESTER GENAP
2014/2015
Identifikasi Proyek

a. Nama Proyek : PERANCANGAN SISTEM INFORMASI


PERSEDIAAN BARANG PADA ALBERINDO GRAHA
CEMERLANG
b. Tanggal : 31-Maret-2015
c. Unit : Divisi Kepala Gudang
d. Sponsor : ALBERINDO GRAHA
CEMERLANG
e. Manajer Proyek : CHRISTIAN YONATHAN S.

1. Ringkasan Kebutuhan Bisnis


a. Jika stok barang sudah mencapai jumlah stok minimum,
maka bagian administrasi gudang akan melakukan
pemesanan ke pemasok.
b. Data pemesanan dicatat ke dalam buku pemesanan.
c. Pemasok datang membawa barang yang dipesan bersama
surat jalan dan faktur.
d. Bagian gudang melakukan verifikasi terhadap barang yang
datang berdasarkan buku pemesanan, surat jalan, dan
faktur.
e. Jika verifikasi sukses, maka bagian gudang akan menerima
barang dan membubuhi tanda terima ke surat jalan.
f. Surat jalan tersebut kemudian dianggap sebagai bukti tanda
terima barang.
g. Bagian administrasi gudang melakukan entry bukti tanda
terima barang beserta data yang terdapat di faktur ke dalam
computer.
h. Faktur yang telah entry ke computer diteruskan ke bagian
akuntansi dan keuangan untuk diurus masalah
pembayarannya, sedangkan bukti tanda terima barang
diarsip.

2. Solusi Masalah
a. Menyediakan layanan berbagai informasi untuk kebutuhan
transaksi proses bisnis perbengkelan, seperti data stok
barang (sparepart), pemesanan barang dari retailer ke
supplier, transasi pembayaran barang pesanan retailer ke
supplier, dan transaksi customer yang melakukan service
motornya.
3. Konsistensi dengan Misi Organisasi
a. Menyediakan kinerja layanan kepada masyarakat terutama
di bidang perbaikan sepeda motor.
b. Meningkatkan kualitas dalam perbaikan sepeda motor pada
pelanggan.
4. Manfaat yang diharapkan
a. Dapat memberikan informasi yang dibutukan oleh
pelanggan.
b. Dapat memudahkan dalam proses pengelolaan Data Barang
dan Customer.
c. Dapat memudahkan dalam proses pengelolaan Transaksi.
d. Bisa mengurangi human errors.
5. Estimasi Anggaran

6. Analisis Biaya/Manfaat
a. Keuntungan berwujud
No Jenis Keuntungan Biaya
1 Pengurangan kesalahan proses Rp. 5.000.000
2 Peningkatan penjualan Rp. 10.000.000
b. Keuntungan tidak berwujud
No Jenis Keutungan Biaya
1 Peningkatan pelayanan Rp. 12.500.000
2 Peningkatan kepuasaan konsumen Rp. 10.000.000
3 Peningkatan keputusan management Rp. 10.000.000

7. Sumber Pendanaan
Sumber pendanaan untuk proyek sistem informasi yang akan
dibuat berasal dari Alberindo Graha Cemerlang.

Anda mungkin juga menyukai