Anda di halaman 1dari 2

Kondisi teknologi yang semakin canggih membuat segala hal dibuat menjadi serba digital

termasuk penyebaran undangan pernikahan. Inilah faktor yang menjadi munculnya bisnis
undangan dengan levideo. Selain harganya yang lebih terjangkau, penyebarannya pun
lebih mudah dibanding harus door to door.

Bisnis undangan dengan levideo menjadi salah satu jenis usaha yang tidak membutuhkan
banyak modal hanya membutuhkan template powerpoint. Bisnis ini sangat cocok untuk Anda
yang bekerja freelance atau sekedar mencari tambahan di waktu senggang. Berikut alasan
penggunaan jasa undangan dengan levideo:

Alasan Bisnis Undangan dengan Levidio


Pada era teknologi yang serba canggih ini, memublikasikan acara seperti pernikahan
maupun acara lainnya tidaklah cukup hanya dengan melalui metode konvensional saja atau
undangan versi cetak.

Bisnis undangan dengan levideo ini menjadi solusi untuk Anda. Melalui media digital seperti
grafis, video maupun website sangat efektif dalam mempublikasikan acara penting Anda.
Selain itu penggunaan versi digital lebih terlihat memikat dengan animasi maupun visualisasi
kreatif lain yang tentunya lebih memukau.

Apabila Anda dapat membuat undangan digital secara mandiri menjadi peluang untuk Anda
karena yang antri membuat undangan versi digitalpun sangat banyak dicari khususnya
musim pernikahan. Selain designnya lebih kreatif dari lainnya tentu akan memiliki nilai lebih
dibanding lainnya.

Namun, bisnis undangan dengan levideo ini tidak menutup kemungkinan untuk Anda yang
yang masih gagap teknologi. Anda tidak perlu khawatir karena saat ini telah banyak jasa
yang menyediakan template undangan digital versi powerpoint yang dapat diedit dan
disesuaikan dengan permintaan pelanggan.

Selain itu alasan lain bisnis undangan dengan levideo ini membuat Anda ikut berpartisipasi
dalam menjaga pelestarian lingkungan melalui pengurangan penebangan pohon yang
digunakan dalam pembuatan kertas.

Untuk Anda yang ingin memulai bisnis undangan dengan Levideo, berikut tips yang dapat
Anda gunakan

1. Persiapkan Alat dan Bahan


Dalam pembuatan bisnis undangan dengan Levideo tentu perlu penggunaan alat
dan bahan. Alat yang Anda butuhkan seperti Komputer atau Laptop, mouse dan
keyboard. Sedangkan untuk bahannya Anda dapat menggunakan Software
Powerpoint.
Untuk Anda yang tidak dapat menjalankan program Powerpoint, Anda perlu
menyediakan template dari yang menyediakan jasa. Selanjutnya, Anda dapat
mempelajari melalui panduan via video maupun via lainnya yang telah disediakan
penyedia jasa.
2. Inspirasi
Sebelum membuat bisnis undangan dengan levidio, Anda juga perlu melihat dari
jasa lainnya yang telah memulai bisnisnya sebagai inspirasi untuk Anda. Dengan
mencari inspirasi, Anda akan lebih memiliki pandangan serta wawasan sehingga
tidak ada kekeliruan dalam pembuatan sehingga meminimalisir kekecewaan
pelanggan.
3. Kreatif
Langkah selanjutnya setelah mencari inspirasi, Anda dapat mengkreasikan animasi
atau lainnya untuk bisnis undangan dengan levidio Anda. Berikan ciri khas tersendiri
untuk membuat pelanggan Anda terpukau dan menambah nilai plus untuk bisnis
Anda.

Anda mungkin juga menyukai