Anda di halaman 1dari 2

Webinar Penguatan Mekanisme Orasional Lini Panganan Program Bangga Kencana dalam Rangka Percepatan Penurunan

Ir. Sit Fathonah, MPH Kepala Biro Perencanaan – BKKBN


-Mandat Perpres No 72 Tahun 2021
-Rancangan Rencana Aksi Nasional
-peran TPPS Kecamatan
-kesiapan Pendampingan Keluarga
1. Mandat Perpres No 72/2021
-Penurunan stunting sampai 14% di tahun 2024
-BKKN sebagai Ketua pelaksanan Program Percepatan Penurunan Stunting = Metode Pendekatan
Keluarga
-Masuk dalam STRANAS 5 Pilar Menyelenggarakan Percepatan Penurunan Stunting : komitmen dan visi
kepemimpinan ; komunikasi perubahan perilaku dan pemberdayaan masyaraka ; konvergensi
Intervensi Spesifik dan Intervensi Sensitif, ketahanan pangan dan gizi; sistem, data, informasi, riset, dan
inovasi
-BKKBN menginisiani dalam Rancangan Aksi Nasional Percepatan Penurunan Angka Stunting(RAN
PASTI) yang memiliki Indikator stranas sebanyak 72 namun yang masuk Kewilayahan PEMDA hanya 22
indikator pada sasaran kelompok pada siklus hidup (remaja-bumil-balita)

2. RAN PASTI
-Berisi 4 peraturan , 1 dari bappenas untuk penetapan lokus stunting, 3 dikoordinasi oleh BKKN,
Yaitu
1) Pendekatan Intervensi Gizi terpadu (Intervensi Spesifik dan Sensitif)
2) Pendekatan Keluarga Berisiko Stunting -Spesifik (Lini Kesehatan) = sasaran siklus hidup 1000 HPK
catin, bumil, bufas, bayi, balita
3) Pendekatan Multisektor dan Multipihak
-Layanan Inetrvensi Spesifik oleh lini kesehatan memiliki 9 Indikator : Ibu hamil kek emndapat pmt
asuhan gizi, Tablet Tambah Darah Remaja Putri, MPASI balita, pemantauan tumbuh kembang, TTD
Bumil, pemebrian ASI Eks, Tatalaksana Gizi Buruk pada balita, imunisasi dasar lengkap
Pedoman dan juknis percepatan penurunan stunting sedang di godok dan akan di update
-Perorganisasian RAN PASTI dari Pusat sampai tingkat Desa
3. Tim Percepatan Stunting (TPPS) Tugas Tim: mengkoordinasikan, mensinergikan, dan mengevaluasi
penyelenggaraan Percepatan Penurunan Stunting di wilayahnya. Di inisiasi oleh BKKN dan ada
pendampingan melalui TIM PK (TPK Tim Pendamping Keluarga) = Nakses, Kader PKK/KB,/ Kader
Pembangunan lainnya yang sudah di latih BKKBN
TPPS tingkat Desa di tetapkan oleh Kapala; Desa melibatkan nakes, PLKN, TP PKK/Unsur masy Lainnya

4. Kesiapan Pendampingan Keluarga


Tugas utama: • Meningkatkan akses informasi dan pelayanan melalui: a. penyuluhan; b. fasilitasi
pelayan rujukan, c. fasilitasi penerimaan prorgam bantuan social • Mendeteksi dini faktor resiko
stunting (spesifik & sensitif)
-Banten masih rendah pembentukan TPK urutan terkahir dari 33 provinsi

5. Untuk manajemen data akan ada pengembangan aplikasi El-simil, nantinya akan ada satu penjemen
data pusat percepatan data stunting
BUDIONO SUBAMBANG Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah III Ditjen
Bina Pembangunan Daerah Kemendagri

-Penjabaran 8 AKSI konvergensi stutning

Eppy Lugiarti Plt. Direktur Pengembangan Sosial Budaya dan Lingkungan Desa dan
Perdesaan, Direktorat Jenderal Pembangunan Desa dan Perdesaan

-Penjabaran pemanfaatan Dana Desa


-Dana desa harus dikeluarkan untuk kegiatan kesehatan khsussnya stunting syarat untuk pencairan
dana desa

Anda mungkin juga menyukai