Anda di halaman 1dari 26

PERANCANGAN

SISTEM PRODUKSI

Andung JN, ST., M.Sc


Integrated system Work Station System
Manufacturing System
Enterprise System
SCM System
Industrial System
Real System

Human Activity Management Control


System System
1. Proses Manufaktur 1. Sistem Manajemen
2. Mesin & Peralatan 2. Sistem Pengendalian Kualitas
3. Tata letak & Aliran Bahan 3. Prosedur Peramalan
4. Rancangan Tempat Kerja 4. Pengendalian Biaya Ekonomi
5. Prosedur Peraawatan 5. MRP
6. Material 6. Pengendalian Persediaan
7. Metoda Kerja 7. Penjadwalan Produksi
8. Penanganan Bahan 8. Sistem Informasi Perencanaan
9. Lokasi Penyimpanan 9. Analisa Anggaran dan Alokasi Sumber Daya
10. Prosedur Keselamatan 10. Rancangan Organisasi
BODY OF KNOWLEDGE IE
PRODUKSI
• Sistem Produksi adalah satu
rangkaian operasi yang mengolah atau
memproses input berupa bahan
mentah (raw material), bahan setengah
jadi (intermediate product), part,
komponen dan/atau rakitan
(subassembly) untuk menghasilkan
output bernilai tambah (value added
product) atau produk akhir (finished
good) dengan mempergunakan
sumber daya (resource) dari elemen
teknologi (mesin, peralatan, fasilitas
produksi dan energi) dan elemen
organisasi (tenaga kerja, manajemen,
informasi dan modal).
SISTEM PRODUKSI
• Sistem Produksi
meliputi aktivitas
perancangan (design),
pengadaan (procure),
pembuatan (produce),
penyimpanan (store),
pengiriman (deliver) dan
SISTEM PRODUKSI pelayanan (service).
SIMBOL PETA
KERJA
PEKERJA-MESIN
SETEMPAT
PETA TANGAN
PETA KERJA KANAN –KIRI
(Motion study)
KESELURUHAN
PETA TANGAN
KANAN-KIRI
(MOTION STUDY)
 Frank B. Gilbreth, Lillian M Gilbreth
-1885
 17 GERAKAN → GERAKAN THERBLIGH
GERAKAN
EFEKTIF
GERAKAN
TIDAK
EFEKTIF
PETA KERJA
KESELURUHAN
• Melibatkan sebagian besar
fasilitas, meliputi:
a) Peta proses operasi
b) Peta aliran proses
c) Peta proses kelompok
kerja
d) Diagaram aliran
PETA PROSES OPERASI
• Diagram yang menggambarkan langkah-langkah proses yang akan dialami bahan-bahan
baku sejak awal sampai produk jadi atau setengah jadi ,mengenai urutan-urutan
operasi dan pemeriksaan.

• Ex: waktu yang dibutuhkan, material yang digunakan,tempat /alat/mesin yang


digunakan
CONTOH PETA
PROSES
OPERASI
KEGUNAAN PETA PROSES
OPERASI
1. Bisa mengetahui kebutuhan mesin dan penganggarannya/cost

2. Bisa memperkirakan kebutuhan bahan baku (hitung efisiesnsi di tiap operasi)

3. Alat untuk menentukan tata letak pabrik

4. Alat untuk melakukan perbaikan cara kerja yang sedang dipakai

5. Alat untuk latihan kerja


P R I N S I P P E M B U ATA N P ETA P R O S E S O P E R A S I
Arah material yang masuk proses

Mt Mt Mt Mt

W O-N M
Bagian dari bagian

Urutan perubahan dalam proses


Bagian yang dirakit

Produk utama
yang dirakit

W I-N M

Mt
KETERANGAN:
• W = waktu yang dibutuhakan untuk suatu operasi atau pemeriksaan, biasanya dalam jam
• O-N = nomor urut untuk kegiatan operasi tersebut
• I-N = nomor urut untuk kegiatan pemeriksaan tersebut
• M = menunjukkan mesin atau tempat dimana kegiatan tersenut dilaksanakan

• Setelah semua proses digambarkan dengan lengkap, berikan kesimpulan meliputi : jumlah operasi, jumlah
pemeriksaan dan jumlah waktu yang dibutuhkan
PETA ALIRAN PROSES
• Peta aliran proses : Suatu diagram yang menunjukkan urutan-
urutan dari operasi, pemeriksaan, transportasi, menunggu, dan
penyimpanan yang terjadi selama suatu proses atau prosedure
berlangsung, serta didalamnya memuat pula informasi-informasi
yang diperlukan untuk analisa waktu yang diutuhkan dan jarak
perpindahan.
PERBEDAAN PETA ALIRAN PROSES
DAN PETA PROSES OPERASI
• Peta aliran proses: memperlihatkan semua aktivitas – aktivitas
dasar (transportasi, menunggu, dan penyimpanan)

• Peta Proses Operasi: terbatas pada operasi dan pemeriksaan


saja
MACAM-MACAM PETA
ALIRAN PROSES
• Peta aliran proses tipe bahan
Menggambarkan kejadian yang dialami salah satu bagian dari proses produksi.
• Peta aliran proses tipe orang, dibagi mjd 2:

a. Peta aliran proses pekerja yang menggambarkan aliran


kerja seorang operator
b. Peta aliran proses pekerja yang menggambarkan aliran
kerja sekelompok manusia
KEGUNAAN PETA ALIRAN
PROSES
a. Untuk mengetahui aliran bahan atau aktivitas pekerja mulai dari awal hingga akhir.
b. Memberikan informasi mengenai waktu penyelesaian suatu proses atau prosedur
c. Untuk mengetahui jumlah kegiatan yang dialami nahan atau dilakukan pekerja selama proses
berlangsung
d. Alat untuk melakukan perbaikan-perbaikan proses atau metoda kerja
e. Alat yang mempermudah proses analisa untuk mengetahui dimana tempat-tempat terjadi
ketidakefisienan pada proses.
CONTOH PETA AIRAN
PROSES
DIAGRAM ALIRAN
• Peta aliran proses memuat informasi-informasi yang berkaitan dengan
proses, tetapi TIDAK MENUNJUKKAN GAMBAR DARI ARAH
ALIRAN SELAMA BEKERJA.

• Diagram aliran: Suatu gambaran menurut skala dari susunan lantai dan
gedung , yang menunjukkan lokasi dari semua aktivitas yang terjadi
dalam Peta Aliran Proses
KEGUNAAN DIAGRAM ALIRAN
1. Memperjelas suatu Peta Aliran Proses
2. Membantu dalam perbaikan tata letak tempat kerja
Contoh
Diagram
Aliran
TUGAS
• Amati proses operasi suatu kegiatan produksi (berupa barang)
– Buat PETA PROSES OPERASI dan PETA ALIRAN PROSES dan
DIAGRAM ALIRAN (input-proses-output, harus jelas)
– Analisis permasalahan dan buatlah usulan dari hasil pengamatan tersebut.

– TUGAS TERDIRI DARI 4 HALAMAN, sbb:


H1 → NAMA /NIM dan foto produk
– H2 → PETA PROSES OPERASI
– H3 → PETA ALIRAN PROSES
– H4 → DIAGRAM ALIRAN

Anda mungkin juga menyukai