Anda di halaman 1dari 4

Nama : Viska Berlian

NIM : I1C018028
Kelas : B

LATIHAN SOAL
Seorang peneliti menguji empat regimen dosis obat antivirus (kode A, B, C, dan D)
terkait efikasinya dalam membunuh virus SARS-CoV-1. Dalam suatu uji pra-klinik,
sebanyak 28 hewan uji dipaparkan virus ini dan diberikan keempat dosis obatnya. Tabel
berikut menunjukan jumlah virus (viral load) pada setiap kelompok hewan uji setelah 14 hari
perlakuan.

Jumlah Virus (Viral Load) Pada Setiap Kelompok Hewan


Dosis A Dosis B Dosis C Dosis D
229 378 199 358
238 289 165 304
330 400 100 340
208 268 145 451
201 350 198 384
262 365 225 351
287 365 204 316

Data Dosis Dengan Pengurangan Viral Load


No. Dosis Kategori Jumlah Virus
1 dosis A 1 229
2 dosis A 1 238
3 dosis A 1 330
4 dosis A 1 208
5 dosis A 1 201
6 dosis A 1 262
7 dosis A 1 287
8 dosis B 2 378
9 dosis B 2 289
Pertanyaan :
10 dosis B 2 400
1. Apakah ada perbedaan viral
11 dosis B 2 268
load dari keempat dosis obat
12 dosis B 2 350
tersebut (α 13 dosis B 2 365 = 0,05)?
2. Apabila ada 14 dosis B 2 365 perbedaan, dosis
manakah 15 dosis C 3 199 yang berbeda?
3. Regimen 16 dosis C 3 165 dosis mana yang
paling 17 dosis C 3 100 efektif untuk
18 dosis C 3 145 menurunkan viral
load? 19 dosis C 3 198
20 dosis C 3 225
Jawaban : 21 dosis C 3 204
Hasil pengujian 22 dosis D 4 358 dengan SPSS, yaitu
: 23 dosis D 4 304
24 dosis D 4 340
25 dosis D 4 451
26 dosis D 4 384
27 dosis D 4 351
28 dosis D 4 316
UJI NORMALITAS DATA
Tests of Normality

Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk
Jumlah_do
sis Statistic df Sig. Statistic df Sig.

Jumlah_virus Dosis A .180 7 .200* .938 7 .622

Dosis B .256 7 .185 .885 7 .250

Dosis C .263 7 .156 .915 7 .431

Dosis D .212 7 .200* .916 7 .437

a. Lilliefors Significance Correction

*. This is a lower bound of the true significance.

Data signifikansi, jika P > 0,05 maka data terdistribusi normal.

UJI HOMOGENITAS
Test of Homogeneity of Variances

Jumlah_virus

Levene Statistic df1 df2 Sig.

.034 3 24 .991

Data signifikansi, jika P > 0,05 maka data dikatakan homogen.

HASIL ANOVA
ANOVA

Jumlah_virus

Sum of Squares df Mean Square F Sig.

Between Groups 152562.429 3 50854.143 23.429 .000

Within Groups 52094.571 24 2170.607

Total 204657.000 27

Data dengan signifikansi P < 0,05 berarti bahwa terdapat perbedaan signifikan pada setiap
data, namun belum diketahui dosis mana yang memiliki perbedaan. Sehingga dilanjutkan
dengan Uji Post Hoc Test, dengan uji tukey dan Duncan.

1. Ada perbedaan viral load dari keempat dosis obat tersebut, yaitu dapat dilihat pada
tabel hasil post hoc test.
Post Hoc Tests

Multiple Comparisons

Dependent Variable:Jumlah_virus

(I) (J) 95% Confidence Interval


Jumlah_do Jumlah_do Mean Difference
sis sis (I-J) Std. Error Sig. Lower Bound Upper Bound

Tukey HSD Dosis A Dosis B -94.28571* 24.90328 .005 -162.9841 -25.5873

Dosis C 74.14286* 24.90328 .031 5.4444 142.8413

Dosis D -107.00000* 24.90328 .001 -175.6984 -38.3016

Dosis B Dosis A 94.28571* 24.90328 .005 25.5873 162.9841

Dosis C 168.42857* 24.90328 .000 99.7302 237.1270

Dosis D -12.71429 24.90328 .956 -81.4127 55.9841

Dosis C Dosis A -74.14286* 24.90328 .031 -142.8413 -5.4444

Dosis B -168.42857* 24.90328 .000 -237.1270 -99.7302

Dosis D -181.14286* 24.90328 .000 -249.8413 -112.4444

Dosis D Dosis A 107.00000* 24.90328 .001 38.3016 175.6984

Dosis B 12.71429 24.90328 .956 -55.9841 81.4127

Dosis C 181.14286* 24.90328 .000 112.4444 249.8413

*. The mean difference is significant at the 0.05 level.

Dapat dilihat di tabel tersebut pada kolom signifikansi, bahwa hanya dosis B dan D
yang memiliki nilai lebih dari 0,05 kemudian kedua dosis tersebut juga memiliki nilai yang
sama. Serta untuk dosis A dan C, itu memiliki nilai yang berbeda dengan yang lainnya.

2. Ada perbedaan. Kemudian dosis yang berbeda yaitu dapat dilihat dari tabel Post hoc
test, yaitu dosis B dan D (sama), serta dosis A dan dosis C (berbeda).
3. Regimen dosis yang paling efektif untuk menurunkan jumlah virus (viral load), yaitu
dapat dilihat pada tabel homogeneous subsets yang dapat menampilkan jumlah virus
yang tersisa.
Homogeneous Subsets

Jumlah_virus

Subset for alpha = 0.05


Jumlah_do
sis N 1 2 3

Tukey HSDa Dosis C 7 1.7657E2

Dosis A 7 2.5071E2

Dosis B 7 3.4500E2

Dosis D 7 3.5771E2

Sig. 1.000 1.000 .956

Duncana Dosis C 7 1.7657E2

Dosis A 7 2.5071E2

Dosis B 7 3.4500E2

Dosis D 7 3.5771E2

Sig. 1.000 1.000 .614

Means for groups in homogeneous subsets are displayed.

a. Uses Harmonic Mean Sample Size = 7.000.

Pada tabel diatas di dapatkan bahwa regimen dosis yang paling efektif dalam
menurunkan viral load yaitu dosis C karena memiliki jumlah viral load yang paling sedikit
dari pada regimen dosis yang lain. Kemudian diikuti dengan regimen dosis A, lalu regimen
dosis B dan D yang memiliki jumlah viral load yang sama.

Anda mungkin juga menyukai