Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN B

CONTOH PERHITUNGAN

B.1. Perhitungan Bilangan Reynold (NRe)

Diameter Impeller Propeller (Da): 0,085 m

Kecepatan Pengaduk (N) : 275 rpm : 60 = 4,58 rps

Densitas Air pada 30oC : 995,68 kg/m3 (Geankoplis, 1993)

Viskositas Air pada 30oC : 0,0008007 cP

= 8,007 x 10-4cP (Geankoplis, 1993)

��2 ×�×ρ
��� =
µ

(0,085)2 × 4,58 × 995,68


��� =
8,007 × (10)−4

��� = 41178,38

Nilai NRe yang diperoleh adalah 41178,38yang berarti aliran terjadi pada proses
pengadukan adalah aliran Turbulen.
B.2. Perhitungan Daya

Gambar B.1. Grafik Korelasi antara NRe dengan NP (Geankoplis,1993)

Keterangan :

1. Flat Six-blode turbine with dish

2. Flat six-blode open turbine

3. Six-blode open turbine bat blodes at 45oC

4. Paddle, Pitch = 2 Do

5. Paddle, pitch = Da
Dari grafik korelasi antara NRe dan NP untuk propeller, diperoleh nilai NP = 4563,53
pada NRe = 41178,38 dan N = 4,58 rps


�� =
ρ × � × ��5
3

� = �� × � × �3 × ��5

� = 4563,53 × 995,68 × (4,58)3 × (0,085)5

� = 1941,15 J/s

Anda mungkin juga menyukai