Anda di halaman 1dari 28

PEMBAHASAN TO 4

TES POTENSI SKOLASTIK DAN TES KOMPETENSI AKADEMIK

SAINTEK
284
TO
PENYELESAIAN PU
4

PEMBAHASAN

1. “Suatu kecamatan tidak mendapatkan intensif pajak apabila jumlah lahan yang bisa
digunakan untuk menanam padi dengan irigasi teknis sedikit.”
Ternyata Kecamatan Simo mendapatkan intensif pajak, maka……..

p (sebab) : Jumlah lahan yang bisa digunakan untuk menanam padi dengan irigasi teknis sedikit

q (akibat) : Kecamatan tidak mendapatkan insentif pajak

Ternyata ⁓ q → ⁓ p

Maka di Kecamatan Simo jumlah lahan yang bisa digunakan untuk menanam padi dengan irigasi
teknis tidak sedikit.

Jawaban B.

2. Berdasarkan kutipan dari paragraf ketiga:


“Sementara itu, terkait pajak, tiap-tiap pemilik lahan dikenakan harga berbeda-beda ,
dengan kisaran paling sedikit Rp 50.000 per tahun hingga ratusan ribu rupiah
tergantung luas bidang. “Oleh karena itu, potensi pajak tiap petani tidak bisa
digeneralisir,” ujar kepala BKD, Agus Partono.

Jawaban C.

3. Berdasarkan perny diasumsikan bahwa data sampai tiga tahun ke depan masih sama
sehingga untuk data tahun 2021 data masih sama.

Kecamatan Jumlah Bidang Jumlah Bidang Selisih Bidang Sertifikat


Sertifikat SPPT Dengan Jumlah Bidang SPPT
Nogosari 6.512 5.552 960
Ngemplak 6.521 4.971 1604
Klego 1.866 1.783 83
Andong 5.398 5.257 141
Karanggede 3.211 2.205 1006
Wonosegoro 3.291 3.166 125
Jawaban D

Prosus INTEN – Penyelesaian TO 4 PU 1


4. D, E, F, I, H, G, J, K, …., ….,
(D,E,F) ( I,H,G) (J,K,L) (O,N,M)

Perhatikan, pada kelompok genap. Urutannya dibalik.


Jawaban A.

5. 15, 14, 12, 15, 19, 14, 8, 15, 23

Jawaban E

6. Yang memenuhi persyaratan adalah M, H, L, J, G, F, K. Karena, mata kuliah M dan J


dipisahkan oleh dua semester. Kemudian, mata kuliah H dan G diambil sebelum mata
kuliah F.
Jawaban C.

7. Jika H diambil pada semester lima, maka urutan mata kuliah yang tidak berubah adalah
Sem 1 2 3 4 5 6 7 8
MK N H G F
Urutan yang mungkin:

N- K- J- L-H- M – G- F

N- K- M- L- H- J- G- F

N- L- J- K- H- M- G- F

N- L- M- K- H- J- G- F

Jadi, ada empat kemungkinan jadwal mata kuliah.

Jawaban D.

Prosus INTEN – Penyelesaian TO 4 PU 2


8. Arman suka jeruk → Azman suka pepaya.
Azman tidak suka pepaya .
Maka, Arman tidak suka jeruk (Modus Tolens), Jawaban C.

9. Perempuan yang hadir = 40% x 50= 20 orang.


Laki-laki yang hadir = 50%x 70= 35 orang.
Total keseluruhan yang hadir = 20 + 35
= 55 orang
Jadi, ada (120-55) = 65 orang yang tidak bisa hadir.
Persentase ketidakhadiran =
banyak yang tidak hadir
100%
banyak yang diundang

100% = 54, 16%

Jawaban dari hasil pembulatan C

10. Dari peristiwa sebab akibat tersebut yang terjadi adalah ⁓ q → ⁓ p


Jika menemui kata sementara, Sebagian, beberapa, ada ( kuantor khusus) maka artinya
adalah tidak semua atau minimal satu anggota tidak. Jika semua dan setiap (kuantor
umum) maka seluruh anggota tanpa kecuali.

Maka, beberapa karyawan tidak memakai helm.

Jawaban E.

Prosus INTEN – Penyelesaian TO 4 PU 3


Pemahaman Bacaan dan Menulis

Bacaan 1
(1) Batik adalah kerajinan yang memiliki nilai seni tinggi dan telah menjadi bagian dari budaya Indonesia
(khususnya Jawa). (2) Banyak warisan nenek moyang bangsa Indonesia sejak dahulu kala. (3) Sejarah perbatikan di
Indonesia berkaitan dengan perkembangan kerajaan Majapahit dan kerajaan sesudahnya. (4) Dalam beberapa catatan,
perkembangan batik banyak terjadi pada masa-masa kerajaan Mataram, kemudian pada kerajaan Solo dan Yogyakarta.
(5) Tradisi membatik pada mulanya merupakan tradisi turun-temurun sehingga kadang kala suatu theme dapat
dikenali berasal dari batik keluarga tertentu.
(6) Beberapa theme batik dapat menunjukkan status seseorang. (7) Bahkan sampai saat ini beberapa theme batik
tradisional hanya dipakai oleh keluarga keraton Yogyakarta dan Surakarta. (8) Jenis dan corak batik tradisional
tergolong amat banyak, namun corak dan variasinya sesuai dengan filosofi dan budaya masing-masing daerah yang
amat beragam. (9) Khasanah budaya bangsa Indonesia yang demikian kaya telah mendorong lahirnya berbagai corak
dan jenis batik tradisional dengan ciri kekhususannya sendiri. (10) Perempuan-perempuan Jawa pada masa lampau
menjadikan keterampilan mereka dalam membatik sebagai mata pencaharian sehingga pada masa tersebut pekerjaan
membatik adalah pekerjaan eksklusif perempuan. (11) Semenjak industrialisasi dan globalisasi yang memperkenalkan
teknik otomatisasi, batik jenis baru muncul dan dikenal sebagai batik top atau batik cetak sementara batik tradisional
yang diproduksi dengan tulisan tangan menggunakan inclining dan malam disebut batik tulis.
Diadaptasi dengan pengubahan dari https://maynimerry.blogspot.com.

Bacalah tulisan di atas, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

11. Kalimat sumbang ditunjukkan pada .... Kalimat sumbang adalah kalimat yang tidak memiliki
(A) kalimat (2) kaitan dengan kalimat lainnya atau tidak berkorelasi
(B) kalimat (3) dengan kalimat lainnya dalam suatu bacaan.
(C) kalimat (4) 11. KUNCI (B)
(D) kalimat (5)
(E) kalimat (11)

12. Dalam bacaan di atas terdapat kata serapan yang Kata theme (kata asing) seharusnya ditulis bercetak
ditulis tidak sesuai dengan aturan penulisan kata miring atau diserap menjadi tema (kata serapan).
baku, yakni .... 12. KUNCI (A)
(A) theme
(B) eksklusif
(C) otomatisasi
(D) tradisional
(E) globalisasi

13. Frasa atributif berimbuhan Tradisi membatik pada Frasa atributif berimbuhan dapat juga disebut tipe frasa
kalimat Tradisi membatik pada mulanya merupakan yang unsur atributnya berupa kata berimbuhan. Frasa
tradisi turun-temurun sehingga kadang kala suatu theme tradisi membatik merupakan endosentris atributif yang
dapat dikenali berasal dari batik keluarga tertentu. paling tipe atributnya (membatik) adalah kata berimbuhan. Tipe
setipe dengan frasa .... frasa yang sama terdapat pada frasa pekerjaan membatik,
(A) perkembangan batik pada kalimat (4) membatik sebagai unsur atribut berupa kata berimbuhan.
(B) filosofi dan budaya pada kalimat (8) 13. KUNCI (D)
(C) amat beragam pada kalimat (8)
(D) pekerjaan membatik pada kalimat (10)
(E) keterampilan mereka pada kalimat (10)
14. Sebagai gagasan pendukung, penulis bacaan di atas Pernyataan pada opsi (D) terdapat pada kalimat (11).
telah menyampaikan bahwa .... 14. KUNCI (D)
(A) Berbagai jenis batik menjadi warisan nenek
moyang bangsa Indonesia sejak dahulu kala.
(B) Sejarah perbatikan di Indonesia dimulai sejak
kerajaan Majapahit.
(C) Perempuan-perempuan Jawa pada masa lampau
sangat terampil dalam membatik.
(D) Batik jenis baru muncul semenjak pengenalan
teknik otomatisasi.
(E) Batik tradisional yang diproduksi dengan tulisan
tangan baru muncul setelah industrialisasi dan
globalisasi memperkenalkan teknik otomatisasi.
Bacaan 2
(1) Dalam rangka memenuhi kebutuhan vitamin E harian, maka kita harus mengkonsumsi makanan-makanan
yang kaya akan vitamin tersebut. (2) Tidak melulu melalui suplemen, lebih baik kita memanfaatkan aneka macam
buah yang mengandung vitamin E sebagai sumber utama.
(3) Kebutuhan harian vitamin E orang dewasa rata-rata yang harus dipenuhi adalah 15 mg per harinya. (4) Karena
tubuh tidak memiliki kemampuan untuk memproduksi sendiri vitamin ini, kita perlu memperolehnya dari luar. (5)
Sebut saja alpukat, mangga, stroberi, dan lain-lain yang tergolong sebagai buah yang mengandung vitamin E, ini
perlu kita konsumsi setiap harinya.
(6) Sama halnya dengan vitamin K, vitamin E juga memiliki sifat larut dalam lemak. (7) Meski kasus kekurangan
vitamin E sangat jarang terjadi, kecuali pada bayi baru lahir atau seseorang yang mengalami masalah penyerapan
lemak, namun hal tersebut tetap bisa terjadi.
Diadaptasi dengan pengubahan dari https://www.honestdocs.id.

Bacalah tulisan di atas, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
15. Kata memenuhi pada kalimat (1) sepadan dengan Kata memenuhi pada kalimat (1) adalah mencukupi dan
makna kata memenuhi dalam kalimat ... sepadan dengan makna memenuhi pada pernyataan opsi
(A) Ratusan penonton memenuhi gedung olahraga (E).
itu. 15. KUNCI (E)
(B) Direktur perusahaan itu memenuhi permohonan
cuti karyawannya.
(C) Hasil pekerjaannya tidak memenuhi harapan
semua anggota.
(D) Baru sekarang ia dapat memenuhi nazarnya.
(E) Berkas-berkas yang disiapkannya telah
memenuhi persyaratan yang ditetapkan.

16. Simpulan yang paling mungkin dari bacaan di atas Simpulan adalah pendapat akhir dalam bacaan.
adalah .... Pernyataan pada opsi (C) merupakan simpulan yang
(A) Mengonsumsi makanan-makanan yang kaya dapat diambil dari kalimat (4).
akan vitamin suatu keharusan bagi setiap orang. 16. KUNCI (C)
(B) Suber vitamin E paling baik adalah aneka macam
buah yang mengandung vitamin E.
(C) Tubuh orang dewasa tidak memiliki kemampuan
untuk memproduksi sendiri vitamin E yang
dibutuhkannya setiap hari.
(D) Untuk memenuhi kebutuhan harian vitamin E,
orang dewasa sebaiknya mengonsumsi alpukat,
mangga, stroberi, dan lain-lain yang tergolong
sebagai buah yang mengandung vitamin E.
(E) Banyak persamaan vitamin K denga vitamin E,
salah satunya memiliki sifat larut dalam lemak.

17. Pembentukan kata yang salah ditunjukkan pada .... Fonem /k/ pada konsumsi akan bervariasi bunyi
(A) mengkonsumsi pada kalimat (1) menjadi fonem /ng/ apabila bertemu dengan prefiks
(B) memanfaatkan kalimat (2) me-.
(C) memproduksi pada kalimat (4) 17. KUNCI (A)
(D) memperolehnya kalimat (4)
(E) penyerapan pada kalimat (7)
Kalimat berikut diikuti oleh empat butir pertanyaan.
Pertimbangkan apakah kata atau kalimat pada setiap
nomor bercetak tebal TIDAK PERLU DIPERBAIKI
(A), atau diganti dengan pilihan yang tersedia (B, C,
D, atau E).

Teknologi perbankan saat ini telah 18mencapai


pada level yang dikatakan maju dibandingkan
beberapa tahun ke belakang. Produk-produk
yang dihasilkan cukup banyak, saya akan
menjelaskan beberapa produk bank yang saya
dapat dari 19 pelajaran Terapan Komputer
Perbankan.
Pertama adalah ATM atau yang dikenal dengan
anjungan tunai mandiri. Ini merupakan produk
bank yang sudah sangat kita kenal atau jumpai
hampir pada setiap tempat dan bahkan
merupakan mesin kasir otomatis pengganti or-
ang karena kita tidak perlu lagi harus 20mengantri
panjang untuk hanya melakukan pembayaran,
penarikan, atau penyetoran dengan jumlah yang
tidak terlalu banyak.

18.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI Kata bercetak tebal tersebut dapat diubah menjadi berada
(B) mencapai di level pada level atau mencapai level.
(C) mencapai pada level 18. KUNCI (D)
(D) berada pada level
(E) mencapai pada level

19.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI Terapan Komputer Perbankan merupakan nama
(B) Pelajaran Terapan Komputer Perbankan pelajaran sehingga sudah tepat diawali kapital.
(C) pelajaran terapan komputer perbankan 19. KUNCI (A)
(D) pelajaran terapan Komputer Perbankan
(E) Pelajaran Terapan komputer perbankan

20.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI Kata mengantri adalah bentuk tidak baku dari mengantre.
(B) mengantre 20. KUNCI (C)
(C) mengantre
(D) mengantri
(E) mengantre
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Bacaan 1
(1) Bentuk sediaan ini konsepnya mirip effervescent dan suspensi. (2) Pada botol biasanya tertera tanda batas
pelarutnya, tetapi kalau tidak ada, kamu bisa meminta bantuan apoteker atau asisten apoteker untuk melarutkan.

(3) Umumnya, sirup kering mengandung antibiotik yang tidak larut seluruhnya (misalnya Amoxicilin) sehingga obat
ini harus habis dalam waktu maksimal tujuh hari setelah dilarutkan atau sesuai petunjuk. (4) Kamu jangan lupa untuk
mengocoknya setiap kali akan menggunakan.

(5) Sebelum mengonsumsi obat-obatan, jangan lupa untuk selalu memperhatikan bentuk sediaan obat dan cara
penggunaanya. (6) Jika ada yang dirasa kurang jelas, kamu jangan ragu meminta penjelasan apoteker daripada kamu
sendiri yang rugi karena penggunaan obat yang keliru.
Diadaptasi dengan pengubahan dari https://www.hipwee.com/tips/cara-pakai-obat/

Bacalah tulisan di atas, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

21. Kalimat Sementara itu, harus dilarutkan terlebih dahulu Gagasan inti sebuah kalimat berada pada unsur inti.
dengan air minum sebelum digunakan. tidak memiliki Unsur inti kalimat dibangun dari inti subjek dan inti
gagasan inti. Hal serupa terdapat pula pada .... predikat. Kalimat tersebut tidak memiliki subjek (inti
(A) kalimat (1) subjek) sehingga tidak memiliki gagasan inti. Hal yang
(B) kalimat (3) sama terdapat pada kalimat (5), tidak memiliki unsur
(C) kalimat (4) subjek.
(D) kalimat (5) 21. KUNCI (D)
(E) kalimat (6)

22. Dari bacaan di atas, frasa yang berpola makna yang Perhatikan kata perangkai yang menunjukkan
setipe dengan bantuan apoteker pada kalimat (2) hubungan makna kata yang membangun frasa
adalah .... endosentris berikut:
(A) asisten apoteker pada kalimat (2) bantuan apoteker 'bantuan (oleh) apoteker'
(B) sesuai petunjuk pada kalimat (3) asisten apoteker 'asisten (dari) apoteker
(C) akan menggunakan pada kalimat (4) penjelasan apoteker 'penjelasan (oleh) apoteker'
(D) cara penggunaannya pada kalimat (5) cara penggunaannya 'cara (untuk) penggunaannya'
(E) penjelasan apoteker pada kalimat (6) akan menggunakan 'akan (siap) menggunakan'
22. KUNCI (E)
TO
PEMBAHASAN B.INGGRIS
4

READING/BACAAN:

(23). JAWABAN: D. Women were discriminated against by the U.S. employment and
finance sectors
TYPE PERTANYAAN: THE AUTHOR’S BIAS (KECONDONGAN BERPIKIR SI PENULIS)
PEMBAHASAN: The author’s bias artinya kecenderungan berpikir seorang penulis ATAU kearah mana si
penulis condong berpikirnya, sehubungan dengan topik/inti bacaan. Pada bacaan ini, penulis cenderung
beranggapan bahwa dunia kerja dan sector keuangan di Amerika Serikat memperlakukan wanita kurang adil,
atau dengan kata lain, wanita sering didiskriminasi oleh dunia kerja dan sector keuangan. Itu sebabnya D. yang
dipilih sebagai jawaban.

(24). JAWABAN: E. Due to negative perception the American employment system had towards women,
female job-seekers found obstacles to get executive positions. In addition, raising capital was also hard for
women. All these inspired women such as Sandra Kurtzig to choose building their own businesses.
TYPE PERTANYAAN: SUMMARY OF THE TEXT (RINGKASAN/GARIS BESAR
BACAAN/RANGKUMAN BACAAN)
PEMBAHASAN: Summary of the text artinya rangkuman ringkas dari bacaan, yang berhubungan dengan
inti bacaan, dan pada umumnya dinyatakan dengan beberapa kalimat padat. Bacaan diatas dapat
dirangkum sbb: Wanita kurang diperlakukan adil pada sector lapangan kerja dan keuangan, yang
mendorong para wanita seperti Sandra Kurtzig membuka perusahaan sendiri. Sehingga dipilih opsi E.
sebagai jawaban.

(25). JAWABAN: B. new American female entrepreneurs


TYPE PERTANYAAN: PARAGRAPH FOLLOWING THE PASSAGE (= PARAGRAF
PELANJUT PARAGRAF TERAKHIR BACAAN)
PEMBAHASAN: Paragraph following the passage artinya paragraph yang kemungkinan melanjutkan
paragraph terakhir bacaan. Cara yang umum untuk menjawab pertanyaan paragraph following the
passage adalah dengan memperhatikan kalimat terakhir paragraph terakhir. Kalimat terakhir bacaan
diatas isinya adalah : meskipun tetap ada tantangan, ternyata muncul juga Sandra Kutzig-Sandra Kurtzig
“baru” di Amerika. Ditekankan disini tentang wanita-wanita pengusaha baru yang mengikuti jejak langkah
Sandra. Itu sebabnya B. dipilih sebagai jawaban.

(26). JAWABAN: D. safety box – money


TYPE PERTANYAAN: ANALOGY (membuat ANALOGI/ASOSIASI)
PEMBAHASAN: Pertanyaan …analogous with … artinya membuat asosiasi antara sepasang benda yang
diberikan pada pertanyaan dengan sepasang benda yang diberikan pada jawaban. Cara menjawabnya
begini! Pertama: pastikan dulu anda sudah memahami hubungan antara sepasang benda yang diberikan
pada pertanyaan. Kedua: selanjutnya, cari asosiasi hubungan tersebut pada sepasang benda yang diberi
pada jawaban. Hubungan dua benda yang ditanya adalah SUPER DEVICE yang dapat mencegah HILANGNYA
ENERGI mesin. Yang berasosiasi dengan hubungan dua benda seperti itu adalah KOTAK UANG yang
tentunya dapat mencegah HILANGnya uang. Itulah sebabnya D. yang dipilih sebagai jawaban.

Prosus INTEN – Pembahasan TO 4 B.Inggris 1


STRUCTURE/STRUKTUR:
(27). JAWABAN: E. the orphanages didn’t provide sufficient foods for the orphans
TYPE PERTANYAAN: SHOULD+HAVE+V3 (ADVISABILITY IN THE PAST) =

SEHARUSNYA)

PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb.: The orphanages should have provided
enough foods for the orphans.
Kalimat Modal Perfect, SHOULD + HAVE + V3, seperti ini, artinya adalah “SEHARUSNYA .. ”, yang berarti “
faktanya selalu KONTRAS atau BERKEBALIKAN DARI APA YANG DIKATAKAN ”. Pada soal dikatakan bahwa,
panti asuhan SEHARUSNYA menyediakan makanan yang cukup kepada para yatim piatu. Real
Fact/Kenyataan dari kalimat modal perfect tersebut ialah panti asuhan tidak menyediakan makanan yang
cukup kepada para penghuni panti. Itu sebabnya E. yang dipilih sebagai jawaban.
(28). JAWABAN: D. hadn’t been operated
TYPE PERTANYAAN: PASSIVE VOICE.

PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb.: The patient’s appendix ____ by the

surgeon as the scalpel was no longer sharp enough. Dari kata “… oleh (by)…” pada kalimat soal tsb,
dengan cepat kita tahu bahwa soal ini membutuhkan kalimat passif. Itulah sebabnya D. yang dipilih sebagai
jawaban.

(29). JAWABAN: B. displays


TYPE PERTANYAAN: NEITHER … NOR …

PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb: Cassandra is glad because neither her brothers nor her father
___ any resentment towards her ambition to become an anthropologist in Jambi Province. Pada soal
concordance NEITHER … NOR …, yang menentukan predikat adalah “subyek ke-2”. Pada pertanyaan ini
subyek ke-2 adalah “her father” yang adalah singular. Sehingga dipilih B. sebagai jawaban.

(30). JAWABAN: E. a deeply rooted willingness


TYPE PERTANYAAN: ARTICLE+ADV. OF MANNER+V3+ NOUN (= noun phrase)
PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb: There has long been ____ among High School students to be
accepted by State-Universities (PTN) outside their dwelling places. Pertanyaan pada soal ini memerlukan
sebuah kata benda sebagai obyek. Satu-satunya kata benda pada jawaban adalah “a deeply rooted
willingness” pada opsi E, yang adalah noun-phrase. Itulah sebabnya E. yang dipilih sebagai jawaban.

Prosus INTEN – Pembahasan TO 4 B.Inggris 2


REGULER
Try Out
Pengetahuan Kuantitatif
4
SOAL PEMBAHASAN

25 5
31. Pada gambar di bawah persegi 𝐴𝐵𝐶𝐷 31. Luas persegi: cm2 → 𝐵𝐶 = 𝐶𝐷 =
2 √2
mempunyai luas 12,5 cm2 .
Jika 𝐷𝑄 ∶ 𝑄𝐵 = 2 ∶ 3 dan 𝐶𝑅 ∶ 𝑅𝐵 = 3 ∶ 2, maka
𝐴 𝐵 3 𝑄𝑆 3 5
panjang 𝑄𝑅 adalah …. = → 𝑄𝑆 = ×
2 3+2 𝐶𝐷 5 √2
3 𝑅 =
3
𝐴 𝐵 √2
1 1
𝑄 𝑆 𝑅𝑆 = × 𝐵𝐶
𝑅 2 2
5
1 5
𝑄 𝐷 𝐶 = ×
5 √2
5Τ√2 1
=
√2
𝐷 𝐶
𝑄𝑅 = √𝑄𝑆 2 + 𝑅𝑆 2
(A) √6 =
(B) √5
2
(C) √2
3
2
(D) √5
3
Kunci: B
(E) 2

(4𝑥 3 −2𝑥+1)(𝑥−1) lim (4𝑥 3 −2𝑥+1)(𝑥−1)


32. Diketahui lim
𝑥→∞ ((𝑎𝑥 2 −5)(2𝑥 2 −3𝑥+7) − 3𝑎 + 1) = 0, 32. 𝑥→∞ ((𝑎𝑥 2 − 3𝑎 + 1) = 0
−5)(2𝑥 2 −3𝑥+7)
Nilai 𝑎 yang memenuhi adalah …. lim (4𝑥 3 −2𝑥+1)(𝑥−1)
𝑥→∞ ((𝑎𝑥 2 ) = 3𝑎 − 1
3 −5)(2𝑥 2 −3𝑥+7)
(A) − 4
2
= 3𝑎 − 1 → 3𝑎2 − 𝑎 − 2 = 0
2𝑎
(B) −1
2 (3𝑎 + 2)(𝑎 − 1) = 0
(C)
3
(D) 1
3
(E) Kunci: D
2

33. Pada balok 𝐴𝐵𝐶𝐷. 𝐸𝐹𝐺𝐻 diketahui 𝑃 terletak 33. 𝐻 𝐺


pada 𝐴𝐸 dengan 𝐴𝑃 = 5 cm.
𝐸 𝐹
𝐻 𝐺 𝑃 𝑄
𝐶
5 𝐷 𝑅
𝐸 𝐹 𝐴 𝐵
𝐷 𝐶
Jarak 𝐺 ke bidang 𝐶𝐷𝑃 = jarak titik 𝐺 ke bidang
𝐴 𝐵 𝐶𝐷𝑃𝑄 = jarak titik 𝐺 ke garis 𝐶𝑄 = 𝐺𝑅
𝐹 𝐺 𝐶𝑄 = √𝐵𝐶 2 + 𝐵𝑄2
Jika 𝐴𝐵 = 20 cm, 𝐵𝐶 = 12 cm, dan 𝐶𝐺 = 7 cm, 𝑄 𝑆
maka jarak titik 𝐺 ke bidang 𝐶𝐷𝑃 adalah …. = 13
5
(A) 2√37 𝐵 𝑅 𝐶
(B) 3√29 12
5 Perhatikan segitiga 𝐶𝐺𝑄 → 𝐺𝑅 × 𝐶𝑄 = 𝐶𝐺 × 𝑄𝑆
(C) 6
13 𝐺𝑅 =
6
(D) 6
13
Kunci: D
(E) 7
34. Tiga pria dan dua perempuan akan duduk 34. Banyak cara duduk (bebas) 3 pria dan 2 perempuan
berjajar. Jika kedua perempuan tidak boleh (5 orang) = 5! = 120
duduk berdekatan, maka banyak cara duduk Banyak cara duduk kelima orang jika kedua
kelima orang tersebut adalah …. perempuan harus berdekatan = 4! × 2! = 48
(A) 36 Banyak cara duduk kelima orang jika kedua
(B) 48 perempuan tidak boleh berdekatan adalah
(C) 60 120 − 48 = 72
(D) 72
(E) 96 Kunci: D

35. Gradien garis singgung kurva 35. 𝑓(𝑥) = 𝑥 3 + 3𝑚𝑥 2 − 4𝑥 + 5


𝑓(𝑥) = 𝑥 3 + 3𝑚𝑥 2 − 4𝑥 + 5 𝑓 ′ (𝑥) = 3𝑥 2 + 6𝑚𝑥 − 4
di titik singgung berabsis −1 sama dengan 𝑓 ′ (−1) = −2𝑚 − 5
gradien garis (2𝑚 + 5)𝑥 + 𝑦 = 3. 3 − 6𝑚 − 4 = −2𝑚 − 5 → 𝑚 = 1
Gradien garis singgung kurva di titik singgung 𝑓 ′ (𝑥) = 3𝑥 2 + 6𝑥 − 4
berabsis 𝑚 adalah ….
Gradien garis singgung kurva di titik singgung
(A) −2 berabsis 𝑚 adalah 𝑓 ′ (𝑚) = 𝑓 ′ (1) = 5
(B) −1
(C) 0
(D) 3
(E) 5 Kunci: E

36. Pada kubus 𝐴𝐵𝐶𝐷. 𝐸𝐹𝐺𝐻, diagonal ruang 𝐻𝐵 36. 𝐻 𝐹


dengan 𝐷𝐹 berpotongan di titik 𝑄.

𝐻 𝐺 𝑄
𝐷 𝐵
𝐸 𝐹 𝐵𝐷𝐻𝐹 adalah persegi panjang.
𝐷 𝐶

𝐴 𝐵

Berdasarkan informasi di atas banyak


pernyataan yang benar ada ….
(1) ∠𝐷𝑄𝐵 = ∠𝐻𝑄𝐹
(2) ∠𝐻𝐷𝑄 = ∠𝑄𝐻𝐹
(3) ∠𝑄𝐹𝐻 = ∠𝐷𝐵𝑄
(4) ∠𝑄𝐻𝐹 = ∠𝑄𝐵𝐷

(A) 0
(B) 1
(C) 2
(D) 3
(E) 4
Kunci: D

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


37. Diketahui 𝑊 menyatakan himpunan mata kuliah 37. Urutan perkuliahan yang mungkin jika seorang
pada jurusan 𝐹𝑖𝑛𝑎𝑛𝑐𝑖𝑎𝑙 𝑇𝑒𝑐ℎ𝑛𝑜𝑙𝑜𝑔𝑦 di mahasiswa akan mengikuti mata kuliah 𝐹𝑇31 :
𝐵𝑒𝑟𝑔 𝑈𝑛𝑖𝑣𝑒𝑟𝑠𝑖𝑡𝑦 dan notasi 𝑊 → 𝑦 diartikan 𝐹𝑇12 → 𝐹𝑇21 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31
mata kuliah 𝑦 bisa diikuti jika sudah mengikuti
𝐹𝑇11 → 𝐹𝑇13 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31
salah satu mata kuliah pada 𝑊.
𝐹𝑇10 → 𝐹𝑇13 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31
Diketahui
{ } → 𝐹𝑇10
{ } → 𝐹𝑇11
{ } → 𝐹𝑇12
{𝐹𝑇10 , 𝐹𝑇11 } → 𝐹𝑇13
{𝐹𝑇12 } → 𝐹𝑇21
{𝐹𝑇13 , 𝐹𝑇21 } → 𝐹𝑇22
{𝐹𝑇22 } → 𝐹𝑇31
Urutan perkuliahan yang mungkin jika seorang
mahasiswa akan mengikuti mata kuliah 𝐹𝑇31
adalah ….
(1) 𝐹𝑇12 → 𝐹𝑇21 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31
(2) 𝐹𝑇10 → 𝐹𝑇13 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31
(3) 𝐹𝑇11 → 𝐹𝑇13 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31
(4) 𝐹𝑇10 → 𝐹𝑇22 → 𝐹𝑇31

(A) (1), (2), dan (3) SAJA yang benar


(B) (1) dan (3) SAJA yang benar
(C) (2) dan (4) SAJA yang benar
(D) HANYA (4) yang benar
(E) SEMUA pilihan benar Kunci: A

38. Dari himpunan bilangan {1, 3, 4, 99} akan dipilih 38. 𝑆: Banyak cara memilih dua bilangan berbeda dari
dua bilangan berbeda. 4 bilangan yang ada
Manakah hubungan yang benar antara kuantitas 𝑛(𝑆) = 4𝐶2
𝑃 dan 𝑄 berikut berdasarkan informasi yang =6
diberikan?
𝐴: Kejadian jumlah dua bilangan terpilih lebih
𝑃 𝑄 besar dari 100: {(3, 99), (4, 99)}
Peluang jumlah dua 3 𝑛(𝐴) = 2
bilangan terpilih lebih 5
besar dari 100
Peluang jumlah dua bilangan terpilih lebih besar
2
dari 100 adalah 𝑃(𝐴) =
(A) 𝑃 > 𝑄 6

(B) 𝑄 > 𝑃
(C) 𝑃 = 𝑄
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk Kunci: B
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di
atas

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


39. Perhatikan gambar di bawah. 39. 𝑆 𝑅
𝑃𝑄𝑅𝑆 adalah persegi dengan panjang sisi 8 cm.

𝑆 𝑅 8 𝑇

𝑇 𝑃 8 𝑄 𝑈

𝑃 𝑄 𝑈 Berapa keliling segitiga 𝑄𝑈𝑇?


(1) 𝑆𝑇 = 10 cm → 𝑅𝑇 = 6 cm
Berapa keliling segitiga 𝑄𝑈𝑇?
𝑄𝑇 = 2 cm
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) berikut
𝑈𝑄 2 𝑈𝑇
cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut? = = → 𝑈𝑄 = bisa dicari
𝑈𝑄+8 8 𝑈𝑇+10
(1) 𝑆𝑇 = 10 cm 𝑈𝑇 = bisa dicari
(2) 𝑄𝑈 = 4 cm Keliling segitiga 𝑄𝑈𝑇 bisa dicari
(Panjang 𝑈𝑄 , 𝑈𝑇, dan keliling segitiga 𝑄𝑈𝑇
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk tidak perlu dihitung sampai hasil akhir)
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
Pernyataan (1) SAJA cukup
(2) SAJA tidak cukup.
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan (2) 𝑄𝑈 = 4 cm
(1) SAJA tidak cukup. 𝑄𝑈 𝑄𝑇 4 𝑄𝑇
= → = → 𝑄𝑇 = bisa dicari
𝑆𝑅 𝑇𝑅 8 8−𝑄𝑇
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU 𝑈𝑇 = bisa dicari
pernyataan SAJA tidak cukup. Keliling segitiga 𝑄𝑈𝑇 bisa dicari
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk (Panjang 𝑄𝑇, 𝑈𝑇, dan keliling segitiga 𝑄𝑈𝑇
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) tidak perlu dihitung sampai hasil akhir)
SAJA cukup. Pernyataan (2) SAJA cukup
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak
Kunci: D
cukup untuk menjawab pertanyaan.

40. Diketahui empat bilangan bulat positif memiliki 40. Misal keempat bilangan bulat positif setelah
median 10. diurutkan adalah 𝑎, 𝑏, 𝑐, 𝑑
𝑏+𝑐
Berapakah rata-rata keempat bilangan tersebut? Median 10 → = 10
2
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) berikut 𝑏 + 𝑐 = 20
cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut?
Berapakah rata-rata keempat bilangan tersebut?
(1) Jangkauan 6 𝒂+𝒃+𝒄+𝒅
(2) Kuartil ketiga dikurang kuartil kesatu sama 𝑹𝒂𝒕𝒂-𝒓𝒂𝒕𝒂 =
𝟒
dengan 6 (1) Jangkauan 6
𝑑−𝑎 =6
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk Pernyataan (1) SAJA tidak cukup
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(2) 𝑄3 − 𝑄1 = 6
(2) SAJA tidak cukup.
𝑐+𝑑 𝑏+𝑎
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk − = 6 → 𝑐 − 𝑏 + 𝑑 − 𝑎 = 12
2 2
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan Pernyataan (2) SAJA tidak cukup
(1) SAJA tidak cukup.
(1) & (2)
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
Dari pernyataan (1) 𝑑 − 𝑎 = 6, pernyataaan (2)
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
𝑐 − 𝑏 + 𝑑 − 𝑎 = 12, dan informasi awal, 𝑏 + 𝑐 = 20
pernyataan SAJA tidak cukup.
diperoleh 𝑏 = 7 dan 𝑐 = 13.
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) Data: 𝒂, 7, 13, 𝒅. Karena 𝑑 − 𝑎 = 6 maka nilai yang
SAJA cukup. memenuhi haruslah 𝑎 = 7 dan 𝑑 = 13.
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
cukup untuk menjawab pertanyaan. Kunci: C

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


MATEMATIKA SAINTEK Try Out 4

SOAL TRY OUT PANDUAN PROGRES

41. Diketahui fungsi ( ) = + + 41. KUNCI : B


dengan a,b,c adalah bilangan bulat. Jika
( )
Uji limit substitusi langsung nilai x = 1
(2) = 4 serta lim = − ,maka
→ ( )

+ + 0
nilai dari adalah. . . . =
0 0
a. −1 maka : + + =0
+ = −
b. −

c. 3 ⸫ = = −
d. −2
e. 4
√ 42. KUNCI : B
42. Nilai dari lim =. . . .

a. 2 ( )
lim

b. −1

c. – lim
→ ( )
d.
( )
e. 1 lim = −1
→ ( )

43. Diketahui bahwa jika Tono mendapatkan 43. KUNCI : C


nilai 95 pada ulangan yang akan datang,
Misalkan sudah mengikuti n kali ulangan dan jumlah nilainya
maka rata-rata nilai ulangannya adalah 88. adalah X.
Jika Tono mendapatkan nilai 71, maka rata- (i)

= 88 : X + 95 = 88 ( n + 1 )

rata nilai ulangannya adalah 84. Jika Tono
mendapatkan nilai 77, maka rata-rata nilai (ii)

= 84 : X + 71 = 84 ( n + 1 )

ulangan Tono adalah. . . .
a. 83 Eliminasi persamaan (i) dan (ii) maka diperoleh n = 5 dan X =
b. 84,5 433
c. 85
d. 87 ∴ = = 85
e. 90
44. Misalkan = 2 − 4 dan y = 3x – 6 44. KUNCI : E
berturut-turut adalah persamaan garis i. = 2 − 4 adalah PGS ( ) di x = 3 maka
′(3) = 2 dan (3) = 2
singgung f(x) dan g(x) di x = 3, jika ( ) =
( ( )) maka nilai dari (3) adalah. . . . ii. y = 3x – 6 adalah PGS ( ) di x = 3 maka ’(3) =
a. 2 3 dan (3) = 3
b. 9
c. 4 ( )= ( ) . ′( ( ))
d. 5
e. 6 (3) = (3) . ′( (3))

(3) = 6

45. Diketahui segitiga ABC dengan panjang 45. KUNCI : A


sisi = 6, = 8 = 10.
A
Jika titik P dan titik Q berturut-turut terletak x
pada AB dan BC dengan = =
maka luas minimum yang mungkin dari P
APQC adalah. . . .
a. 19 6–x

b. 4 B x Q 8–x C
MATEMATIKA SAINTEK Try Out 4

c. 12 = −
d. 18 ( )
= 24 −
e. 6 1
= − 3 + 24
2
syarat stasioner : ′ = 0
−3 =0
=3
maka minimum dari = 19

46. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan 46. KUNCI : C


panjang rusuk 6 cm. Jika titik P terletak H G
pada perpanjangan garis CD dengan
panjang CP = 4 cm, maka jarak antara titik
E F
P dengan garis BD adalah . . .
a. 3√2
b. √82 D P
c. 5√2 ′
d. √34 A B
e. 6 Jarak P ke bidang BDHF = ′

D C P =
. = . ′
. = √ . ′
′= √

P’
B
47. Diketahui pada kubus ABCD.EFGH, titik P 47. KUNCI : D
H Q G
dan titik Q berturut-turut terletak pada
pertengahan EH dan GH. Jika  adalah P
sudut antara garis AP dan CQ, maka nilai E

sin  = . . . .
a. D ′ C
b. √3 ′
c. A B
Geser AP menjadi ’
d. CQ menjadi ’
Misal panjang rusuk = 2 cm
e. √3
H aturan cosinus

cos = =
maka :
sin =

A’ C’
48. Banyak bilangan ganjil lima angka yang 48. KUNCI : D
dapat dibetuk dari angka 2, 3 dan 5 dengan Bilangan yang terbentuk harus bilangan ganjil
(i) satuannya angka 5
angka 2 dan 3 muncul tepat sebanyak 2 kali
adalah. . . . 2 2 3 3 5
!
a. 24 banyak bilangannya = =6
! . !
b. 12 (ii) satuannya angka 3
c. 30 2 2 5 3 3
d. 18 !
e. 6 banyak bilangannya = = 12
!
maka bilangan yang terbentuk ada 18
MATEMATIKA SAINTEK Try Out 4

49. Diketahui 7 orang anak yaitu Ani, Budi, 49. KUNCI : D


Caca, Dodi, Enggar, Fany dan Gery akan
n(A) = Caca, Dodi dan Fany duduk berdampingan
duduk berjajar dengan Ani harus duduk di
tengah. Peluang Caca, Dodi dan Fany C D F A E B G
duduk secara berdampingan adalah . . .
a. = 3! . 3! . 2
b. n(S) = 7!
c. ! . ! .
( )= =
!
d.
e.
50. Gradien garis singgung grafik fungsi = 50. KUNCI : E
( ) di setiap titik P(x,y) sama dengan diketahui = ′( ) = 4 − 3, maka
empat kali absis titik P dikurang tiga . Jika ( ) = ∫(4 − 3)
grafik fungsi melalui titik (2,9) maka nilai ( ) = 2 − 3 +
fungsi pada x = 3 adalah . . . .
Grafik melalui titik (2,9) sehingga :
a. 6
9= 8−6+
b. 7 =7
c. 12 ⸫ (3) = 16
d. 9
e. 16
Solusi Soal Try Out Fisika

BELAJAR SESUAI CARA KERJA OTAK


Fisika TO-4

51. Lampu yang spesifikasinya 20 W/12 V


C1 = C C2 = 2C C3 = 3C
dihidupkan dengan sebuah elemen E = 20 V serta
hambatan dalamnya 1 Ω. Agar lampu dapat A B C D
menyala normal, maka lampu:
(A) dirangkai paralel dengan hambatan 3,8 Ω
susunan seri, pada tiap kapasitor tersimpan
(B) dirangkai seri dengan hambatan 3,8 Ω
muatan yang sama besarnya. Q1 = Q2 = Q3.
(C) dirangkai paralel dengan hambatan 4,8 Ω
(D) dirangkai seri dengan hambatan 4,8 Ω Pada C2:
(E) dirangkai seri dengan hambatan 5,4 Ω
Pada C3 : Q3 = C3V3
o tegangan lampu maksimum VL = 12 V
o arus pada lampu maksimum IL = 5/3 A Jawaban (A)

lebih besar dari VL, maka tegangan E harus


53. Partikel yang bermuatan listrik q1 = + 9 mC
dibagi. Rangkaian yang membagi tegangan
ditempatkan di sumbu x di x = + 3 m, sedangkan
adalah rangkaian seri. Lampu seri ke Rs
partikel q2 = - 4 mC ditempatkan di x = - 2 m.
Agar resultan kuat medan listrik di x = 0 m
VL = 12 V menjadi nol, maka pada x = + 4 m harus
ditempatkan partikel bermuatan listrik …
(A) – 16 mC
IL = 5/3 A (B) + 16 mC
(C) – 24 mC
(D) + 32 mC
Rs E = 20 V
(E) – 32 mC
r=1Ω q2 EO2 q1 q3
O EO3 x
V=8V
EO1
V = I(Rs + r) 8= (5/3)(Rs + 1) x = -2 x=0 x = +3 x=+4
Rs = 3,8 Ω Jawaban (B) o arah EO2 menuju q2, arah EO1 menjauhi q1
o agar resultan kuat medan di O dapat menjadi
nol, maka arah EO3 menuju q3. Maka q3 adalah
52. Tiga kapasitor kapasitasnya masing-masing C1,
muatan bertanda negatif
C2, dan C3 disusun membentuk rangkaian seperti
o agar resultan kuat medan di O menjadi nol,
gambar berikut.
maka: EO1 + EO2 = EO3
C1 = C C2 = 2C C3 = 3C
A B C D

q3 = - 32 mC
Jika pada kapasitor C2 tersimpan energi listrik
sebesar W, maka beda potensial listrik pada C3 Jawaban (E)
dapat dinyatakan dengan
2 W 4 W
(A) V  (D) V 
3 C 3 C
W
(B) V  2
C
1 W 2W
(C) V  (E) V 
2 C 3C

Prosus INTEN – Solusi Soal Try Out – TO – 4 (14 November 2021)


54. Seutas kawat yang panjangnya L dibentuk (E) 0,5 mA, berlawanan arah dengan putaran
menjadi sebuah lop lingkaran penuh kemudian jarum jam
dialiri dengan arus searah. Kuat induksi medan
magnet yang terukur di pusat lop itu adalah A = 250 cm2 = 2,5 x 10-2 m2, N =10
sebesar B. Pada titik Q yang terletak di sumbu arah medan magnet awal menjauhi mata.
lop dan berjarak x dari pusat terukur induksi
 2
magnet sebesar  . Semua satuan dalam SI
 4  B
 
dan  o adalah permeabilitas ruang bebas, maka pada t = 2 s :
L
(A) x = L (D) x 

L
(B) x 
2
karena E bertanda positif, maka medan magnet induksi
2L
(C) x  (E) x  2L searah dengan medan magnet awal, yaitu menjauhi

mata pembaca
Jika seutas kawat yang panjangnya L gunakan kaidah putar sekrup (tangan kanan) untuk
ditekuk membentuk sebuah lingkaran mendapatkan arah arus induksi
penuh, maka radius lingkaran yang
terbentuk R adalah : Jawaban (D)

r i
R B
P x Q 56. Partikel bermassa m dan bermuatan listrik +q
mula-mula diam di permukaan meja datar
dimana terdapat medan magnet homogen yang
kuat medan magnet di pusat P dan di titik besarnya B serta berarah tegak lurus permukaan
Q masing-masing adalah: arah ke atas. Pada t = 0 s, partikel itu diberi
kecepatan awal v yang arahnya mengapit sudut
30o terhadap permukaan meja dan menyebabkan
partikel bergerak naik dengan lintasan spiral.
menurut soal: Tinggi partikel itu di atas meja saat berputar lima
kali dapat dihitung dari
5mv 3 mv 3
x=R Jawaban (B) (A) (D)
qB qB
mv
(B)
55. Suatu lop kawat tertutup berbentuk lingkaran qB
dengan luas penampang 250 cm2 dan terdiri dari
5mv mv 3
10 lilitan kawat diletakkan pada permukaan meja (C) (E)
datar. Suatu medan magnet berarah tegak lurus qB 2qB
meja menjauhi mata pengamat dikenakan voy vo = v
B
terhadap lop, sedangkan besar medan magnet
dinyatakan dengan B(t) = (t 2 – 8t + 7) x 10-3 T. Jika
30o
hambatan lop kawat itu 2 Ω, kuat arus listrik
vox
pada lop yang terukur oleh pengamat saat t = 2 s
Kesimpulan:
adalah
(A) 50,0 mA, searah dengan putaran jarum jam o karena voy sejajar B, maka tidak ada gaya magnet
(B) 5,0 mA, searah dengan putaran jarum jam yang timbul pada arah sumbu y. Kecepatan gerak
partikel pada sumbu y adalah tetap
(C) 5,0 mA, berlawanan arah dengan putaran o karena vox tegak lurus terhadap B, ada gaya
jarum jam magnet yang timbul.
o partikel berputar pada bidang xz, sambil bergerak
(D) 0,5 mA, searah dengan putaran jarum jam naik pada sumbu y (lintasan spiral)

Prosus INTEN – Solusi Soal Try Out – TO – 4 (14 November 2021)


suatu rangkaian seri dihubungkan ke sumber arus searah (DC),
Hitung periode putar pada bidang xz :
jika di rangkaian mengalir arus listrik dapat disimpulkan bahwa
di rangkaian itu tidak ada kapasitor

Tinggi yang dicapai partikel (h) saat berputar R XL


lima kali (t = 5T) adalah : resistor induktor

Jawaban (C) sumber

Saat sumbernya DC, maka hambatan rangkaian hanya R,


57. Sebuah resistor yang memiliki resistansi 100 Ω karena pada sumber DC nilai XL = 0
dan sebuah kapasitor 12,5 F disusun
membentuk rangkaian seri lalu dipasang pada
sumber arus bolak-balik. Tegangan maksimum
Saat sumbernya AC, maka hambatan rangkaian adalah Z,
sumber itu 100 V, sedangkan tegangan masimum
pada resistor adalah 60 V. Hitunglah frekuensi
sumber arus bolak-balik tersebut
(A) 400 rad/s
(B) 500 rad/s
(C) 600 rad/s
(D) 650 rad/s Jawaban (E)
(E) 750 rad/s
R = 100 Ω C = 12,5 F
59. Sebuah galvanometer G memiliki hambatan
x y z internal 100 Ω dan mengalami defleksi skala
maksimum ketika dilewati arus 100 mA.
Vxz = 100 V Vxy = 60 V Galvanometer itu akan diubah menjadi
amperemeter multi skala dengan merangkai
galvanometer ke resistor Rx dan Ry seperti
gambar di bawah. Besarnya resistansi Rx dan Ry
berturut turut adalah
G
(A) 20 Ω dan 5 Ω Ry
Rx
(B) 18,75 Ω dan 6,25 Ω
(C) 6,25 Ω dan 18,75 Ω
(D) 5 Ω dan 20 Ω 2,0 A 0,5 A
(E) 6,50 Ω dan 18,50 Ω

RG = 100 Ω
Jawaban (C)
G
IG = 0,1 A
58. Dua elemen listrik dirangkai seri. Ketika
rangkaian dihubungkan ke sumber arus DC 10
V, di rangkaian mengalir arus 0,5 A. Tetapi jika Skala 0 – 0,5 A :
rangkaian dihubungkan ke sumber arus AC RG = 100 Ω
10V/100 rad/s, arus pada rangkaian turun Rx seri ke Ry,
menjadi 0,4 A. Rangkaian itu terdiri dari G Rx dan Ry paralel ke G :
(A) hanya resistor masing-masing 20 Ω IG = 0,1 A

(B) induktor 150 mH, kapasitor 150 mF


Rx Ry
(C) resistor 20 Ω, kapasitor 150 mF
(D) resistor 20 Ω, induktor 15 mH
(E) resistor 20 Ω, induktor 150 mH Ixy = 0,4 A
0,5 A

Prosus INTEN – Solusi Soal Try Out – TO – 4 (14 November 2021)


Skala 0 – 2,0 A :
RG = 100 Ω

G
IG = 0,1 A RG seri ke Ry
Rx paralel ke RG dan Ry
Rx Ry

Ix = 1,9 A
2,0 A
solusi dari Rx + Ry = 25 dan 19Rx – Ry = 100 adalah
Rx = 6,25 Ω dan Ry = 18,75 Ω  Jawaban (C)

60. Sebuah partikel bermuatan listrik bergerak pada


bidang xy dengan kecepatan v yang mengapit
sudut 30o dengan sumbu x.

Jika partikel itu memasuki medan magnet


homogen B yang berarah ke sumbu z positip,
besar gaya magnet yang dialami partikel beserta
lintasannya di dalam medan magnet adalah
qBv
(A) , heliks
2
(B) qBv, lingkaran
qBv
(C) , lingkaran
2
qBv 3
(D) , heliks
2
qBv 3
(E) , lingkaran
2
Perhatikan bahwa antara B dan v saling tegak lurus.
Lalu ingat bahwa jika B tegak lurus ke v, lintasan
berupa lingkaran.

Jawaban (B)

Prosus INTEN – Solusi Soal Try Out – TO – 4 (14 November 2021)


TO_4
61. Gas methanol dapat dibuat dengan mereaksikan Tentang Stoikiometri, reaksikan lalu
gas karbon monoksida dan gas hidrogen menurut perbandingan koefisien,
reaksi berikut: CO(g) + 2H2(g) → CH3OH(g)
CO(g) + 2H2(g) → CH3OH(g) m : 6 atm 6 atm
Jika pada V dan T tetap, direaksikan gas CO dan H2 b : 3 atm 6 atm
masing-masing 6 atm, tekanan total pada akhir s : 3 atm - 3 atm
reaksi….. - H2 sebagai pembatas (yang kecil setelah
(A) 1 atm dibagi koefisien)
(B) 3 atm - Tekanan total pad akhir reaksi yaitu tekanan
(C) 6 atm setelah reaksi berlangsung, dimana yang
(D) 12 atm tersisa yaitu CO dan CH3OH
(E) 24 atm

62. Sebanyak 50 g cuplikan yang mengandung TiO2 Reaksi setara:


(Ar Ti =48 , O = 16) menghasilkan 0,04 mol Br2. 3TiO2 + 4BrF3 → 3TiF4 + 2Br2 + 3O2
TiO2 + BrF3 → TiF4 + Br2 + O2 0,06 mol 0,04 mol

Persentase (%) TiO2 dalam Cuplikan adalah…. perbandingan koef

(A) 4,8 % Massa TiO2 = 0,06 mol x 80 = 4,8 g


,
(B) 9,6 % % TiO2 = x 100 %= 9,6 %
(C) 14,4 %
(D) 28,8 %
(E) 57,6 %
63. Pernyataan di bawah ini menunjukkan sifat Sifat Koligatif Larutan yaitu sifat larutan encer
koligatif yang benar adalah…. yang tidak mudah menguap (non volatil) yang
(A) Ketika ditambahkan garam, air mendidih di hanya dipengaruhi jumlah zat terlarut.
bawah titik didihnya Akibat adanya zat terlarut (jadi larutan):
(B) Larutan KBr 0,2 M isotonik dengan larutan - Titik Didih (Tb) dan Tekanan Ormosis ( )
urea, CO(NH2)2 0,2 M jadi naik (lebih besar dari pelarut/H2O)
(C) Air mendidih pada suhu lebih tinggi daripada - Titik Beku (Tf) dan Tekanan Uap (P) jadi
larutan gula 0,2 M turun (lebih kecil dari pelarut/H2O)
(D) Air lebih cepat membeku di gunung daripada (A) Tb H2O < Tb H2O+Garam (larutan garam)
di pantai (B) KBr 0,2 M x 2 (i) > CO(NH2)2 0,2 M (non
(E) Tekanan uap larutan glukosa 0,1 M lebih elektrolit)
rendah daripada tekanan uap glukosa 0,2 M (C) Tb H2O < Tb Larutan Gula 0,2 M
(D) Tf H2O di gunung < Tf H2O di pantai
(tekanan udara di gunung lebih rendah
dibanding di pantai)

T Tekanan di pantai
e Tekanan di gunung
k
Cair
a
n Padat Gas
a
n
Suhu
0 oC 100 oC
(E) P glukosa 0,1 M > P glokosa 0,2 M
64. Diketahui reaksi redoks (belum setara) sebagai BrO3- + Br- + H+ → Br2 + H2O
berikut : +5 –1 0

BrO3 + Br + H → Br2 + H2O (belum setara)


- - + Red 5 x1 tidak dikali silang,
tp menyesuaikan
Jika direaksikan BrO3 dan Br masing-masing 0,3
- - Oks 1 x5

mol, banyaknya Br2 dihasilkan adalah…. (Ar BrO3- + 5Br- + 6H+ → 3Br2 + 3H2O
Br=80) m : 0,3 mol 0,3 mol
(A) 2,0 g b : 0,06 mol 0,3 mol
(B) 2,4 g s : 0,24 mol - 0,18 mol
(C) 8,0 g Br– sebagai pembatas
(D) 14,4 g Mol Br2 = 3/5 x 0,3 mol = 0,18 mol
(E) 28,8 g Massa Br2 = 0,18 mol x 160 = 28,8 g

65. Diberikan data Urutan deret:


1. AgBr + e → Ag + Br- Eo = + 0,07 V Cd2+ – Ag+ (AgBr) – Ce4+ – Br+(HOBr)
2. HOBr +H +2e→Br + H2O Eo = + 1,34 V
+ -  Oksidasi, Anoda, (-), Reduktor, Eo kecil
3. Ce4+ + e → Ce3+ Eo = + 1,17 V
(A) Cd2+  Cd (reduksi), Ce3+  Ce4+ (oksidasi);
4. Cd2+ + 2e → Cd Eo = - 0,40 V
tidak sesuai deret, kebalik, tidak spontan
Reaksi yang berlangsung spontan adalah….
(B) AgBr  Ag (reduksi), Ce3+Ce4+ (oksidasi);
(A) Cd2+ + Ce3+ → Cd + Ce4+
tidak sesuai deret, kebalik, tidak spontan
(B) AgBr + Ce3+ → Ag + Br- + Ce4+
(C) Cd2+ Cd (reduksi), Br- HOBr (oksidasi);
(C) Cd2+ + Br- + H2O → Cd + HOBr + H+
tidak sesuai deret, kebalik, tidak spontan
(D) 2AgBr + H2O → HOBr + H+ + 2Ag + Br-
(D) 2AgBr (Ag+)  2Ag (reduksi), AgBr(Br–)
(E) Ce4+ + Ag + Br- → Ce3+ + AgBr
HOBr (oksidasi);
(E) Ce4+ Ce3+(reduksi), Ag AgBr (oksidasi);
sesuai deret, reaksi spontan

66. Pada elektrolisis larutan Ag2SO4 dengan  Cara stoikiometri reaksi (perbandingan koef)
menggunakan elektrode karbon terbentuk mol Ag = 2,16 g/108 = 0,02 mol
endapan logam perak sebanyak 2,16 gram (Ar V CO2 = 1,4 L; mol CO2 = 2,2 g/44 = 0,05 mol
Ag=108). Volume oksigen yang dihasilkan jika mol e– red = mol e– oks
diukur pada suhu dan tekanan tertentu dimana K : Ag+(aq) + e–  Ag(s)
massa 1,4 liter gas karbondioksida 2,2 g 0,02 mol 0,02 mol
adalah…...
(A) 0,14 liter A : 2H2O(l)  O2(g) + 4H+ + 4e–
(B) 0,22 liter ¼ x 0,02 mol 0,02 mol
(C) 0,28 liter V O2 keadaan dibandingkan V1/n1 = V2/n2
(D) 0,44 liter
(E) 0,56 liter ,
=  V O2 = 0,14 L
, ,
 Cara Lain pakai Rumus Hk. II Faraday
mol x biloks (endapan) = mol x e– (gas)
harus tau gas yang dihasilkan (e– gas = 2,
kecualai gasnya O2=4),
,
x 2 = mol O x 4 ; mol O2 = 0,005 mol

,
=  V O2 = 0,14 L
, ,
67. Diketahui lima macam unsur 6X, 7Y, 8Z, 17R, 19U Konfigurasikan, tentukan golongan dan periode
Pernyataan yang benar tentang unsur-unsur 6X : 2 4 (IVA periode 2) Sifat Keperiodikan:
tersebut adalah….. 7Y : 2 5 (VA periode 2) - Atas Kanan Besar
(A) Yang paling elektronegatif adalah R 8Z : 2 6 (VIA periode 2) Elektronegatif,
(B) Jari-jari atom X< Y < Z 17R : 2 8 7 (VIIA periode 3) afinitas elektron,
(C) R dan U cenderung melepas 1 elektron 19U : 2 8 8 1 (IA periode 4)
energi ionisasi,
(D) Atom R lebih elektronegatif daripada Z asam, oksidatror
(E) Z dan U membentuk senyawa ion IA IVA VA VIA VIIA - Kiri Bawah Besar
X Y Z Jari-jari, Logam,
R Titik Leleh, Basa,
U Reduktor

- Elektronegatif Z>R>Y>X>U
- Gol IA (logam) + VIIA (non logam) ikatan ion
- Gol. Logam/I,II,IIIA (lepas elektron)

68. Nilai energi pengionan pertama sampai dengan 578 – 1817 – 2745 – 11577 – 14842 – 18379
ke enam untuk suatu atom pada golongan utama 1239 928 8832 3265 3537
(golongan A) berturut-turut adalah 578, 1817,
2745, 11577, 14842, 18379 kj mol-1. Berdasarkan Data Energi Ionisasi
data di atas, unsur tersebut terletak pada
golongan….
(A) IA
(B) IIA Berubahnya drastis,
(C) IIIA artinya beda kulit
(D) IVA
(E) VA

Elektron valensinya (3 elektron), golongan IIIA


69. Unsur-unsur 6A, 7B, 16C, 17D, dan 18E dapat 6A : 2 4 nangkap 4e–
membentuk senyawa stabil ….. 7B : 2 5 nangkap 3e

(A) AD4 dan BE2 16C : 2 8 6 nangkap 2e , 4e , atau 6e


– – –

(B) BA3 dan CA2 17D : 2 8 7 nangkap 1e


(C) AB2D2 dan BD5 18E : 2 8 8 gas mulia tdk bereaksi


(D) AC2 dan CD6 Senyawa yg mungkin :
(E) BE5 dan AD4 AD4, BD3, AC2, CD6, CD2, CD4
D
B
D A D C A C D D
D
D D D
D D D
C C
C
D D D
D D D D

70. Atom Cl (Z = 17) dapat berkaitan dengan F (Z = 9) : 2 8 7 nangkap 1e–, 3e–, dan 5e–
17Cl
membentuk ClF3. Pertanyaan yang benar untuk 9F : 2 7 nangkap 1e

ClF3 adalah ClF3 : 7e– Cl diikat 3 oleh F (3 PEI), sisa 4e– (2


(A) Memiliki momen dipol nol PEB) total 5 domain, hibridisasi sp3d
3
(B) Orbital hibrida atom pusat sp d - ada momen dipol/ polar (ada PEB di
(C) Geometri molekulnya segitiga datar atom pusat)
(D) Atom pusat memiliki 3 pasang elektron bebas - Bentuk molekul : bentuk T
(E) Merupakan senyawa ionik - Senyawanya merupakan senyawa
kovalen (non logam-non logam)
BIOLOGI
SOLUSI TRY OUT 4

71. Produk akhir reaksi terang yang digunakan dalam 73. Bila urutan Basa Nitrogen pada ARNd adalah
siklus Calvin adalah ..... AGG - GAS - UAU - USA - UGS.Urutan Basa
(A) Asam Posfogliserat Nitrogen pada DNA template nya adalah....
(B) Asam Di Posfogliserat (A) TSS - SGG - AUA - TGT - ASG
(C) Adenosin Tri Posfat (B) TSS -STG - ATA - AGT- ASG
(D) Asam Posfoglirealdehid (C) USS - SGG - TUA - AGU - TSG
(E) Posfoenol piruvat (D) USS -SGG -ATU - AGT - ASG
(E) USS -STG - TAT - TGA- SGA
Pembahasan :
Produk akhir reaksi terang fotosintesis adalah : Pembahasan :
ATP, NADPH dan O2. Dari produk reaksi terang itu Bila diketahui ARN d lalu ditanya DNA template
yang digunakan dalam reaksi gelap nya, maka caranya adalah mencari pasangan dari
( siklus Calvin ) adalah ATP dan NADPH basa tersebut ( komplemennya ). Begitu juga
Jadi Jawabnya adalah C sebaliknya bila diketahui DNA template lalu
ditanya ARNd , maka cari lah basa komplemennya.
Ingat A komplemennya T / U (pada RNA)
G komplemennya S
72. Pada peristiwa respirasi aerob, dibebaskan sejumlah Jadi bila Basa Nitrogen pada ARNd adalah
molekul air. Hidrogen yang terdapat pada molekul AGG - GAS - UAU - USA - UGS.maka urutan basa
air itu berasal dari..... pada DNA template adalah basa komplemennya
(A) NADPH yaitu : (B) TSS -STG - ATA - AGT- ASG
(B) NAD
(C) FADH 74. Berikut beberapa kodon RNAd beserta asam
(D) uap air aminonya : SSA = prolin UUG = leusin dan GSU =
(E) gugus OH alanin. Bila urutan asam amino yang terbentuk
adalah : leusin - alanin - prolin, maka Basa Nitro-
Pembahasan : gen anti kodonnya adalah.....
Respirasi aerob : (A) GGT - AAS - SGA-
C6H12O6 + O2 ----------------> CO2 + H2O + E (B) GAU - SAA - GSA
Hidrogen yang terdapat pada molekul air tersebut (C) AAS -SGA - GGT
berasal dari.... (D) AAS - SGA - GGU
Adik2...masih ingatkan respirasi aerob ada 4 tahap, (E) SAA - AGS - SGG
tahap ke empat adalah rantai transfer elektron.
10 NADH + O2 ------> 10 H2O + 30 ATP Pembahasan :
2 FADH + O2 -------> 2 H2O + 4 ATP Bila diketahui RNA d (kodon) lalu ditanya anti
Jadi sangat jelas bahwa hidrogen yang ada pada kodon nya, maka caranya adalah sama dengan no
molekul air (H2O) itu berasal dari NADH dan 3 diatas tadi yaitu mencari pasangan dari
FADH. Jadi jawabnya adalah C basa tersebut ( komplemennya ). Begitu juga
sebaliknya bila diketahui antikodon lalu
ditanya RNAd (kodon) , maka cari lah basa
komplemennya.
Ingat A komplemennya T / U (pada RNA)
G komplemennya S

lalu urutkan kodon nya berdasarkan asamamino yang


terbentuk adalah : leusin - alanin - prolin,
UGG - GSU - SSA
maka anti kodonnya: ASS - SGA - GGU

PROSUS INTEN Halaman 1


75. Jumlah kodon yang mengkodekan asam amino 77. Pernyataan berikut yang tidak benar tentang
sebanyak..... megasporogenesis tumbuhan angiospermae....
(A) 64 (A) terjadi di ovarium
(B) 63 (B) berlangsung mitosis tanpa sitokinesis
(C 61 (C) dihasilkan megaspora
(D) 20 (D) dihasilkan 8 inti yang haploid (n)
(E) 16 (E) terbentuk endosperm berkromosom 3n

Pembahasan : Pembahasan :
Perhatikan tabel kodon dibawah ini, semuanya ada Perhatikan skema megasporogenesis dibawah ini
64 kode kodon, tapi yang mengkodekan asam
amino adalah 61 kodon, karena ada 3 yang stop
kodon ( tidak mengkodekan asam amino)

76. Bila awal nya ada 2 bakteri, ber amitosis setiap 15


menit., maka jumlah bakteri tersebut setelah 1 jam Yang tidak benar adalah...(E) terbentuk endosperm
adalah..... berkromosom 3n, karena terbentuknya endosperm
(A) 16 bukan lagi pada peristiwa megasporogenesis tapi
(B) 24 sudah pada peristiwa pembuahan ganda
(C) 28
(D) 32 78. Setelah telofase II meiosis, susunan kromosom
(E) 64 setiap sel anak adalah.....
(A) haploid, dan kromosom masing-masing
Pembahasan : tersusun dari satu kromatid tunggal.
Pembelahan amitosis adalah pembelahan yang (B) haploid, dan kromosom masing-masing
tidak punya tahap, disebut juga pembelahan biner. tersusun dari dua kromatid.
Amitosis dialami oleh organisme unisel seperti (C) haploid, dan kromosom masing-masing
bakteri. tersusun dari satu kromosom tetrad
Rumus mencari jumlah bakteri dalam pembelahan (D) diploid, dan kromosom masing-masing
sel amitosis adalah 2n dimana n = jumlah frekwensi tersusun dari satu kromatid tunggal
pembelahannya ( berapa kali membelah) (E) diploid, dan kromosom masing-masing tersusun
Pada soal diketahui bakteri membelah setiap 15 dari dua kromatid.
menit selama 1 jam ( 60 menit)
Jadi n = 60 : 15 = 4 ( 4kali membelah ) Pembahasan :
jadi 2n = 2 4 = 16 Coba perhatikan peristiwa spermatogenesis
karena bakterinya ada 2 maka 16 X 2 = 32 dibawah ini, bahwa setelah mengalami Meiosis II
( telofase II) menghasilkan spermatid yang
haploid masing-masing tersusun satu kromatid
tunggal.

PROSUS INTEN Halaman 2


80. Persilangan ayam berbulu hitam dengan ayam
berbulu putih menghasilkan keturunan F 1
semuanya ayam berbulu biru. Selanjutnya bila F1
disilangkan sesamanya akan dihasilkan keturunan
pada F2 nya adalah.....
(A) 2 macam genotip, 2 macam fenotip
(B) 3 macam genotip, 2 macam fenotip
(C) 3 macam genotip, 3 macam fenotip
(D) 2 macam genotip, 1 macam fenotip
(E) ratio genotip dan fenotip berbeda

Pembahasan :
hitam putih
P1 : HH >< hh
G H h
F1 : Hh
( biru 100%)

P2 : Hh >< Hh
G H, h H, h

F2 : HH : Hh : hh
Hitam Biru putih
79. Kacang ercis bentuk biji bulat,dan warna biji kuning 1 : 2 : 1
(Bulat kuning) bergenotip BbKk di test cross akan
menghasilkan .... Jadi jawaban yang tepat dari opsi pilihan diatas
(A) Bulat kuning : Kisut hijau = 1 : 1 adalah C. 3 macam genotip, dan 3 macam fenotip
(B) Bulat kuning : kisut kuning = 2 : 1
(C) Bulat kuning : Bulat hijau = 3 : 1
(D) Bulat hijau : kisut hijau = 3 : 1
(E) Bulat kuning : Bulat hijau : kisut kuning : kisut
hijau = 3 : 1 : 1 : 3

Pembahasan :
bulat kuning kisut hijau
P: BbKk >< bbkk ( syarat test cross)
G BK, Bk, bK, bk bk
F: BbKk : Bbkk : bbKk : bbkk
bul kun : bul hij : kis kun : kis hij
1 : 1 : 1 : 1

Jadi jawaban yang tepat dari opsi pilihan diatas


adalah A

PROSUS INTEN Halaman 3

Anda mungkin juga menyukai