Anda di halaman 1dari 10

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

SISTEM INFORMASI LABORATORIUM


PADA KLINIK PRATAMA NUSA MEDIKA
MODJOPANGGOONG

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna
Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom)
Pada Program Studi Sistem Informasi

OLEH:
RIO AGUS SETYAWAN
NPM: 12.1.03.03.0438

FAKULTAS TEKNIK (FT)


UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA
UN PGRI KEDIRI
2016

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 1||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 2||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 3||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

SISTEM INFORMASI LABORATORIUM


PADA KLINIK PRATAMA NUSA MEDIKA
MODJOPANGGOONG
Rio Agus Setyawan
12.1.03.03.0438
Teknik – Sistem Informasi
sioedjnerio@gmail.com
Hermin Istiasih, ST.,MM.,MT dan Daniel Swanjaya, M.Kom
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

ABSTRAK

Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti, bahwa sistem
informasi laboratorium sangat diperlukan untuk mempercepat pekerjaan para tenaga kesehatan,
penggunaan sistem informasi ini memungkinkan para tenaga kesehatan melakukan lebih banyak tes
dalam waktu yang singkat dan hasilnya juga lebih akurat dan dapat dipercaya.
Permasalahan penelitian ini adalah Bagaimana membuat pencatatan keuangan, gaji karyawan
dan data penyakit pasien di laboratorium pada Klinik Pratama Nusa Medika Modjopanggoong?
Penelitian ini menggunakan non eksperimental berupa deskriptif, komparatif, korelasional,
survei, dan histories terhadap objek penelitian. Ada beberapa istilah yang sering dirancukan di dalam
penelitian. Istilah tersebut adalah pendekatan, rancangan, rencana, desain, metode, dan teknik.
Berdasarkan simpulan hasil penelitian ini adalah sistem informasi laboratorium telah mampu
mempermudah dalam hal masalah pencatatan keuangan, gaji karyawan dan data penyakit pasien
khususnya di Klinik Pratama Nusa Medika Modjopanggoong.

Kata Kunci: sistem informasi, laboratorium, klinik.

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 4||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
I. LATAR BELAKANG penelitian dengan judul “Sistem Informasi
Dalam dunia medis, penggunaan Laboratorium Pada Klinik Pratama
sistem informasi sangat diperlukan untuk Nusa Medika Modjopanggoong”.
mempercepat pekerjaan para tenaga II. LANDASAN TEORI
kesehatan, penggunaan sistem informasi ini 1. Sistem Informasi
memungkinkan para tenaga kesehatan Sistem sebagai kumpulan/ grup
melakukan lebih banyak tes dalam waktu dari bagian/komponen apa pun baik
yang singkat dan hasilnya juga lebih akurat fisik yang saling berhubungan satu
dan dapat dipercaya seperti sistem sama lain dan bekerja sama secara
laboratorium. harmonis untuk mencapai satu tujuan.
Di laboratorium Klinik Pratama Nusa Ini berarti kalau tidak ada tujuan, tidak
Medika Modjopanggoong masih ada sistem atau dapat juga dikatakan
menggunakan sistem manual yaitu dengan sistem diperlukan sebagai pedoman
pencatatan buku saja, sistem tersebut bagi organisasi untuk menjadi tujuan
mempunyai banyak kekurangan yang telah ditetapkan (Darmawan &
diantaranya memungkinkan bisa terjadi Fauzi, 2013).
banyak kesalahan dalam penulisan data Informasi merupakan hasil dari
pada buku, membutuhkan waktu lama pengolahan data, akan tetapi tidak
dalam proses pencarian data dan dalam semua hasil dari pengolahan tersebut
membuat laporan juga membutuhkan waktu bisa menjadi informasi, hasil
lama, teknologi informasi yang ada, pengolahan data yang tidak
pekerjaan pengolahan data pada memberikan makna atau arti serta tidak
laboratorium Klinik Pratama Nusa bermanfaat bagi seseorang bukanlah
Medika Modjopanggoong yang masih merupakan informasi bagi orang
menggunakan pencatatan buku bisa tersebut (Darmawan & Fauzi, 2013).
digantikan dengan sistem informasi 2. Laboratorium Klinik
terkomputerisasi, sistem informasi Laboratorium klinik atau
laboratorium yang sudah terkomputerisasi laboratorium medis adalah
bisa meningkatkan kinerja pelayanan laboratorium dimana berbagai macam
laboratorium terhadap pasiennya dengan tes dilakukan pada spesimen
baik dan dapat mempercepat mengolah biologis untuk mendapatkan informasi
data-data pada laboratorium. kesehatan pasien. Laboratorium swasta
Dengan latar belakang permasalahan (masyarakat) menerima sampel untuk
tersebut maka penulis mengusulkan dianalisis dokter umum, perusahaan

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 5||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
asuransi, dan klinikus kesehatan ketika ingin menggambarkan
lainnya yang juga dapat disebut sebagai perilaku paralel atau menjelaskan
laboratorium rujukan dimana tes yang bagaimana perilaku dalam
tidak umum dan tak jelas dilakukan berbagai use case berinteraksi.
(Andriyas, 2012). Dapat digunakan statechart
3. Unified Modeling Language diagram untuk memodelkan
(UML) perilaku dinamis satu kelas atau
a. Use Case Diagram objek (Hariman, 2002).
Sebuah skenario adalah sebuah c. Sequence Diagram
urutan dari langkah-langkah yang Diagram ini bersifat dinamis.
menjelaskan sebuah interaksi Diagram sequence merupakan
antara seorang pengguna dan diagram interaksi yang
sebuah sistem. Sebuah use case menekankan pada pengiriman
adalah sekumpulan skenario yang pesan (message) dalam suatu waktu
saling terkait untuk mencapai tertentu (Sulistyorini, 2009).
tujuan dari pengguna (Ricky, d. Class Diagram
2009). Class Diagram bersifat statis.
b. Activity Diagram Diagram ini memperlihatkan
Activity diagram memodelkan himpunan kelas-kelas, antarmuka-
alur kerja (workflow) sebuah antarmuka, kolaborasi-kolaborasi
proses bisnis dan urutan aktivitas serta relasi (Sulistyorini, 2009).
dalam suatu proses. Diagram ini e. Entity Relationship Diagram
sangat mirip dengan sebuah (ER-D)
flowchart karena dapat Model Entity Relationship
dimodelkan sebuah alur kerja dari diperkenalkan pertama kali oleh
satu aktivitas keaktivitas lainnya P.P Chen pada 1976. Model ini
atau dari satu aktivitas ke dalam dirancang untuk menggambarkan
keadaan sesaat (state). Seringkali persepsi dari pemakai dan berisi
bermanfaat bila dibuat sebuah objek-objek dasar yang disebut
activity terlebih dahulu dalam entitas dan hubungan antar-entitas
memodelkan sebuah proses untuk tersebut yang disebut relationship.
membantu memahami proses Pada model ER ini semesta data
secara keseluruhan. Activity yang ada dalam dunia nyata
diagram juga sangat berguna ditransformasikan dengan me-

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 6||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
manfaatkan perangkat konseptual memanipulasinya (Susilowati &
menjadi sebuah diagram, yaitu Riasti, 2011).
diagram ER (Entity Relationship) i. MySQL
(Darmawan & Fauzi, 2013). MySQL merupakan turunan
f. Conseptual Data Model dari salah satu konsep utama dalam
(CDM) basis data sejak lama, yaitu SQL
Conceptual Data Model (Structured Query Language).
(CDM) adalah konsep yang SQL adalah sebuah konsep
berkaitan dengan pandangan pengoperasian basis data terutama
pemakai terhadap data yang dapat dikerjakan dengan mudah
disimpan dalam basis data, CDM dan otomatis. (Haryanti & Irianto,
sudah dibuat dalam bentuk tabel 2011).
namun belum menggambarkan j. XAMPP
fisik dari database secara XAMPP merupakan tool yang
sesungguhnya (Shalahuddin, menyediakan paket perangkat
2013). lunak ke dalam satu buah paket.
g. Pysical Data Model (PDM) Dengan menginstall XAMPP maka
Physical Data Model (PDM) tidak perlu lagi melakukan instalasi
adalah model yang menggunakan dan konfigurasi web server Apache
sejumlah tabel untuk dan MySQL secara manual
menggambarkan data serta (Susilowati & Riasti, 2011).
hubungan antara data. Setiap tabel k. Delphi
mempunyai sejumlah kolom Delphi merupakan salah satu
dimana setiap kolom memiliki aplikasi pemrograman visual yang
nama yang unik beserta tipe paling banyak digunakan dan
datanya (Shalahuddin, 2013). cukup popular karena kemudahan
h. Database penggunaannya. Selain itu, Delphi
Basis data (database) yang mengadopsi bahasa
merupakan kumpulan dari data pemrograman Pascal juga
yang saling berhubungan satu memiliki segudang fitur dan
dengan lainnya, tersimpan fasilitas yang memudahkan para
diperangkat keras komputer dan programmer mengembangkan
digunakan perangkat lunak untuk sebuah aplikasi (Westriningsih,
2010).

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 7||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
III. IMPLEMENTASI 4. Activity Diagram
Ada beberapa dalam perancangan
sistem ini:
1. Analisa Kondisi Sistem

Gambar 3.4 Aktivity Diagram


Diagnosa
5. Sequence Diagram
sd Diagnosa

Dokter Form Diagnosa Control Diagnosa Data Diagnosa

Gambar 3.1 Analisa Kondisi Sistem 1 : Isi Form Diagnosa()

2 : Data Diagnosa Ditambahkan()

2. Analisa Sistem Yang Diusulkan 3 : Tambah Data Diagnosa()

4 : Tambah Data()

5 : Data Tersimpan()

6 : Data Diagnosa Berhasil Ditambahkan


()

7 : Menampilkan Pesan Data Diagnosa Berhasil Disimpan()

Gambar 3.5 Sequence Diagram


Tambah Diagnosa
6. CDM dan PDM
Gambar 3.2 Analisa Sistem Yang data_karyawan Menerima
ID_Karyawan <pi> Variable characters (5) <M>
Nama_Karyawan Variable characters (25) Memeriksa

Diusulkan Alamat_Karyawan
JK_Karyawan
Variable characters (100)
Variable characters (6)
Bagian Variable characters (15)
Identifier_1 <pi>
3. Use Case Diagram data_pasien
ID_Pasien <pi> Variable characters (5) <M>
uc Use Case Model
Nama_Pasien Variable characters (25)
Alamat_Pasien Variable characters (100) Mempunyai
Umur_Pasien Variable characters (4) diagnosa
Login JK_Pasien Variable characters (6) No_Diagnosa <pi> Variable characters (5) <M>
Tgl_Lahir_Pasien Date Memiliki
Tgl_Diagnosa Date
No_Telp_Pasien Variable characters (12) Hasil Test Variable characters (30)
Kelola Data Kelompok Variable characters (10) Jam Time
Pasien
Identifier_1 <pi> Identifier_1 <pi>
jenis_pemeriksaan
ID_Jenis <pi> Variable characters (5) <M>
Kelola Data
Karyawan Grup_Test Variable characters (20)
Nama_Test Variable characters (20)
Membayar
Identifier_1 <pi>
Kelola Jenis
Dokter Pemeriksaan

transaksi
Kelola Data
Diagnosa No_Transaksi <pi> Variable characters (5) <M> gaji
Tarif Variable characters (15)
Dimiliki No_Gaji <pi> Variable characters (5) <M>
Tgl Date
Gaji_Pokok Integer
Kelola Data Identifier_1 <pi> Bonus Integer
Transaksi Tgl_Gaji Date
Admin
Tunjangan Integer
admin Total_Gaji Integer
Username <pi> Variable characters (10) <M> Identifier_1 <pi>
Laporan
Password Variable characters (10)
Nama_Ptgs Variable characters (10)
Identifier_1 <pi>
Kelola Data Gaji
Karyawan

Gambar 3.6 CDM Sistem Informasi


Gambar 3.3 Use Case Laboratorium
Laboratorium

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 8||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
data_karyawan
ID_Karyawan varchar(5) <pk>
Nama_Karyawan varchar(25)
Alamat_Karyawan varchar(100)
JK_Karyawan varchar(6)
Bagian varchar(15)

data_pasien
ID_Pasien varchar(5) <pk>
Nama_Pasien varchar(25)
Alamat_Pasien varchar(100) diagnosa
Umur_Pasien varchar(4) No_Diagnosa varchar(5) <pk>
JK_Pasien varchar(6) ID_Jenis varchar(5) <fk3>
Tgl_Lahir_Pasien date ID_Karyawan varchar(5) <fk1>
No_Telp_Pasien varchar(12) ID_Pasien varchar(5) <fk2>
Kelompok varchar(10) Tgl_Diagnosa date
Hasil Test varchar(30)
Jam time
jenis_pemeriksaan
ID_Jenis varchar(5) <pk>
Grup_Test varchar(20)
Nama_Test varchar(20)
gaji
No_Gaji varchar(5) <pk>
transaksi ID_Karyawan varchar(5) <fk>
No_Transaksi varchar(5) <pk> Gaji_Pokok integer
ID_Pasien varchar(5) <fk1> Bonus integer
ID_Jenis varchar(5) <fk2> Tgl_Gaji date
Tarif
Tgl
varchar(15)
date admin
Tunjangan
Total_Gaji
integer
integer
Gambar 3.10 Tampilan Diagnosa
Username varchar(10) <pk>
Password varchar(10)
Nama_Ptgs varchar(10)
IV. KESIMPULAN

Gambar 3.7 PDM Sistem Informasi Sistem informasi laboratorium ini

Laboratorium telah mampu mempermudah pekerjaan

7. Tampilan Program admin dalam hal pencatatan keuangan,


gaji karyawan dan data penyakit pasien
Klinik Pratama Nusa Medika
Modjopanggoong.
V. DAFTAR PUSTAKA
Andriyas, M. 2012. Rancang Bangun
Sistem Informasi Laboratorium
Klinik Berbasis Web Pada
Laboratorium Klinik Utama

Gambar 3.8 Tampilan Laporan SAFIRAH Sidoarjo. Surabaya:

Data Pemasukan Sekolah Tinggi Manajemen


Informatika dan Teknik Komputer.
Darmawan, D., & Fauzi, K. N. 2013. Sistem
Informasi Manajemen. Bandung:
PT Remaja Rosdakarya Offset.
Fathansyah, I. 2002. Buku Teks Ilmu
Komputer Basis Data. Bandung:
Informatika.
Hariman, A. 2002. Visual Modelling
menggunakan UML dan Rational
Gambar 3.9 Tampilan Gaji
Rose. Bandung: Informatika.
Karyawan

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 9||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
Haryanti, S., & Irianto, T. 2011. Rancang
Bangun Sistem Informasi E-
Commerce Untuk Usaha Fashion.
Surakarta: Universitas Surakarta.
Ricky, M. Y. 2009. Analisis Dan
Perancangan Sistem Informasi
Laboratorium Rumah Sakit Kanker
Dharmais Dengan Menggunakan
Total Architecture Syntesis. Jakarta:
BINUS University.
Shalahuddin, R. A. 2013. Rekayasa
Perangkat Lunak. Bandung:
INFORMATIKA.
Sulistyorini, P. 2009. Pemodelan Visual
dengan Menggunakan UML dan
Rational Rose. Pekalongan: STMIK
Widya Pratama Pekalongan.
Susilowati, S., & Riasti, B. K. 2011.
Pembuatan Sistem Informasi Klinik
Rawat Inap. Surakarta: Universitas
Surakarta.
Wahyudi, J. 2012. Penerapan Bahasa
Pemrograman Visual Basic Dalam
Pembuatan Sistem Pendataan
Diagnosa Jenis Penyakit Dari Hasil
Test Sampel Darah Pada
Laboratorium Rumah Sakit Umum
Daerah M. Yunus Bengkulu.
Bengkulu: Universitas Dehasen.
Westriningsih. 2010. Step by Step Delphi
2010 Programming. Semarang:
WAHANA KOMPUTER.

Rio Agus Setyawan | 12.1.03.03.0438 simki.unpkediri.ac.id


Teknik – Sistem Informasi || 10||

Anda mungkin juga menyukai