Anda di halaman 1dari 17

PROJECT PLAN

Re-Fuel V 2.0

PT. RAINBOARD TEKNOLOGI ROBOTIK INDONESIA

Bandung Techno Park, Jl. Telekomunikasi No. 1, RT 004/ RW 001


Sukapura, Dayeuhkolot, Kab. Bandung
Telephone 0822-2333-1145/0895-7030-62679
Email rainbot_solus@outlook.com
HALAMAN PENGESAHAN
PROJECT PLAN

Judul Project : RE-FUEL V2.0

Peneliti Utama/Ketua Peneliti


a. Nama lengkap : Naufal Firansyah S.Kom
b. Alamat Surel (e-mail) : firansyahn@gmail.com
c. Nomor HP : 0896-3461-7521

Perusahaan Pengusul
a. Nama Perusahaan : PT. Rainboard Teknologi Robotik Indonesia
b. Nama Pimpinan : Farhan Dwikalindrapura S.Pd
Perusahaan
c. Alamat : Bandung Techno Park, Jl. Telekomunikasi no.1,
Kecamatan Sukapura, Kelurahan Dayeuhkolot
Kabupaten Bandung, Jawa Barat (40257)
d. E-mail : rainboard@outlook.com
e. Telepon : 08222-333-1145

Lama Riset Keseluruhan : bulan


Usulan Riset bulan ke- : 1 (pertama)
Biaya Riset Keseluruhan :

Bandung, 22 November 2019


Mengetahui,
Direktur PT. Rainboard Teknologi Peneliti Utama,
Robotik Indonesia

Farhan Dwikalindrapura Naufal Firansyah


DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN PROJECT PLAN....................................................................................................2


DAFTAR ISI...................................................................................................................................................3
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................................................4
A. Latar Belakang.................................................................................................................................4
B. Tujuan dan Sasaran..........................................................................................................................5
C. Output Program...............................................................................................................................6
BAB II URAIAN TEKNIS.................................................................................................................................7
A. Deskripsi Alat...................................................................................................................................7
B. Cara Kerja........................................................................................................................................7
C. Road Map Project............................................................................................................................8
D. Work Break Down Structure............................................................................................................9
BAB III RANCANGAN PROGRAM................................................................................................................10
A. Personalia TIM Pengembang.........................................................................................................10
B. Timeline.........................................................................................................................................11
C. RAB (Rencana Anggaran Biaya)......................................................................................................13
PENUTUP...................................................................................................................................................14
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) merupakan bagian yang tidak
terpisahkan dari pembangunan nasional. Berbagai upayapun terus dilakukan pemerintah untuk
meningkatkan penguasaan dan penerapan IPTEK tersebut. Seperti halnya “Making Indonesia
4.0”, sebuah gagasan optimis yang pemerintah untuk mendorong perkembangan industri.
Gagasan making Indonesia 4.0 merupakan sebuah ide mengenai pengembangan teknologi
industri. Adapun lima teknologi utama yang menopang pembangunan sistem Industry 4.0, yaitu
Internet of Things, Artificial Intelligence, Human–Machine Interface, teknologi robotik dan
sensor, serta teknologi 3D Printing (Kementrian Perindustrian Republik Indonesia, 2018). Wajar
bila pemerintah Indonesia mengharapkan industri menjadi lebih modern. Karena pada dasarnya
industri 4.0 bertujuan untuk meningkatkan produktivitas industri.

(Revolusi Industri hingga ke 4.0)

Sayangnya teknologi otomasi dan robotika yang merupakan inti dari seluruh konsep Industri 4.0
masih menjadi sebuah komoditas eksklusif. Memang dengan kondisi eksklusifnya teknologi
dapat meningkatkan nilai jual usaha dibidang robotik. Namun di saat yang sama eksklusifnya
teknologi otomasi dan robotika membuat penetrasi teknologi melambat.

Otomatisasi alat pada era modern ini sangat dibutuhkan, terlebih untuk kinerja suatu mesin.
Perlunya otomatisasi dipacu karena beberapa faktor yang sering terjadi di lapangan perkerjaan,
diantaranya yaitu kurang optimalnya penggunaan Re-Fuel karena sebelumnya masih
menggunakan metode manual, harga yang tinggi karena pengambilan komponen import/dari
luar negri, ekspetasi barang import yang tidak sesuai dengan keinginan dan kebutuhan, dan
tidak bisa dilakukan maintenance alat secara langsung oleh engineer yang berkaitan apabila ada
masalah dengan alat tersebut.

Maka dari itu dilakukan upgrade otomatisasi alat untuk Re-Fuel. Dilakukan upgrade guna
meminimalisir ketertinggalan alat dan diharapkan dapat membuat pekerjaan lebih efektif dan
efisien. Terobosan baru yang dibuat diantaranya menggunakan metode pencatatan digital,
harga barang lebih terjangkau karena diperoleh dari dalam negri, ekspetasi barang yang sesuai
karena dapat dilihat secara langsung sebelum dilakukan pemasangan pada alat, dan bisa
dilakukan maintenance oleh engineer yang berkaitan apabila ada masalah. Solusi tersebut
diharapkan menjawab masalah-masalah yang sudah terjadi sebelumnya.

B. Tujuan dan Sasaran


Adapun tujuan dari Re-Fuel V2.0 project plan ini yaitu :

No Tujuan strategis Sasaran program


1. Memberikan solusi teknologi 1. Developer sistem IoT, Robotik, dan otomasi
kontroler berstandar industri dengan 2. UMKM berbasis sistem IoT, Robotik, dan
lebih efektif dan efisien. otomasi
 Economic impact 3. Industri
 Academic impact
2. Meningkatkan ketertarikan 1. Akademisi
masyarakat pada developing teknologi 2. Komunitas hobi sistem IoT, otomasi dan
berbasis mikrokontroler dan PLC robotika.
 Academic impact 3. Masyarakat umum
 Social impact
3. Meningkatkan kualitas produk IoT, 1. sistem IoT, Robotik dan otomasi
Robotik, dan Otomasi hingga 2. Industri
berstandar industri
 Economic impact
 Social impact
C. Output Program
Ada pula target output yang direncanakan untuk R&D Refuel V2.0 ini, yaitu:

1. Rancangan circuit Rainboard Industrial.


2. Case design Rainboard Industrial.
3. HaKI rancangan Rainboard industrial.
4. Pilot project implementasi rainboard Industrial menjadi controller mesin refueling 2.0 PT. Pama
Persada Nusantara.
5. Produksi masal Rainboard Industrial batch pertama 50pcs.
BAB II
URAIAN TEKNIS

A. Deskripsi Alat

(Gambar wiring diagram Re-fuel V2.0)

D. Cara Kerja
Cara kerja alat Re-Fuel V2.0 yaitu dimulai dengan Mode Stand by dari alat Re-Fuel V2.0,
Dengan mode stand by ini adalah tahap untuk menentukan masukan yang diberikan oleh user.
Ada dua kondisi masukan pada tahap ini yaitu :

1. Kondisi pertama adalah pada saat kartu RFID di tap ke RF ID Reader maka masukan data
dari kartu RF ID akan disimpan dan diolah oleh mikrokontroler untuk selanjutnya diolah
dan ditampilkan pada LCD berupa Output Display. Kemudian data yang sudah diolah
akan dilanjutkan pada tahap Pelaporan Km dan user memberi masukan Input yang
dapat dimasukan lewat keypad input 20x4. lalu tahap selanjutnya yaitu Re-Fuel dari
sensor rotary encoder akan menghitung berapa liter bahan bakar yang digunakan oleh
user, dan akan ditampilkan pada display LCD. Setelah selesai melakukan Re-Fuel user
akan menghentikan proses pengisian dengan menekan tombol keypad dan data hasil
Re-Fuel akan ke micro sd untuk selanjutnya diproses upload data ke server.
2. Kondisi Kedua yaitu upload data ke server ketika pengguna ingin melakukan uploading
data maka alat Re-Fuel arus terhubung ke Wifi, selanjutnya data Re-fuel dari
penyimpanan sd card yang sudah ada dikirim melalui koneksi wifi ke server pusat.

(Gambar Alat RE-Fuel V2.0)


(Gambar Flowchart Program)
E. Road Map Project
RAINBOARD PAMA

Konsultan Project Konsep

Report
Perancangan Teknologi Evaluasi Report

Negoisasi Project

Kontrak Project

Report
Perancangan Prototype

Monitoring R&D
Refuel v2.0
Report
Produksi Prototype

Report Cross Check


Instalasi Prototype
Ketersediaan Peralatan
Penunjang Pengujian

Penyediaan Peralatan
Pengujian
Pengujian

Evaluasi

Revisi

Report
Final Pro duct

Monitoring Produksi
Report refuel v2.0
Produksi Massal

Pengamatan Proses
Implementasi Teknologi Implementasi
F. Work Break Down Structure
WBS

Re-Fuel

Hardware Software Mekanik Instalasi


ID Card

Keypad Design
Integrasi Test
Data Case
RTC
Evaluasi
LCD Produksi
Komunikasi
Case Revisi
Wifi
Wifi

Data Kontroler
upload

Komunikasi
data

Flowmeter

Toxico

CC

Rotary Encoder
BAB III
RANCANGAN PROGRAM

A. Personalia TIM Pengembang

Susunan Personalia

No. Personalia Bidang Keahlian Alokasi Waktu Perincian Tugas


(Jam/Minggu)
Kepala Engineer,
1. Naufal Firansyah Head Engineer 30 jam perancangan konsep
teknologi
Perancangan design
Electrical skematik dan PCB,
2. Renaldy 30 jam
Engineer troubleshooting, ,
produksi
Perancangan design
Electrical skematik dan PCB,
3. Bima Agus Arrachman 30 jam
Engineer troubleshooting,
produksi
Penanggung jawab
4. Farhan Dwikalindrapura Project planning 20 jam Project, monitoring,
evaluasi tim
Administrasi
5. Hana Nur Fauziah 20 jam Administrasi
perkantoran
B. Timeline

Pembuatan kontroller re-fuel V2.0

Minggu ke-
No Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

  Perancangan MVP                        

1 Pembuatan flow chart program                        

2 Pembuatan wiring diagram

3 Pembuatan MVP                        

4 Coding MVP                        

5 Pengujian MVP

6 Dokumentasi MVP

7 Pemilihan komponen Industrial grade

8 Pengembangan konsep MVP

Perancangan Prototype                        

9 Perancangan design casing                        

10 Pengadaan bahan baku                        

11 Pembuatan casing                        

12 Asembly Hardware Prototype                        


Minggu ke-
No Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

13 Pengujian protype

14 Dokumentasi protype

15 Instalasi protype pada fuel car

16 Evaluasi protype

17 Revisi protype

Produksi Final Produk

18 Fiksasi design final

19 Produksi masal produk final                        

Implementasi teknologi Re-fuel V2.0

N Bulan ke-
Kegiatan
O 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12

BAYA

1 Instalasi pada site BAYA

2 Troubleshoot BAYA

TOPB
3 Instalasi pada site TOPB

4 Troubleshoot TOPB

KPCS

5 Instalasi pada site KPCS

6 Troubleshoot KPCS

KPCB

7 Instalasi pada site KPCB

8 Troubleshoot KPCB

9 Maintenance Re-fuel V2.0

10 Annual monitoring project re-fuel V2.0

11 Pembuatan Laporan Project re-fuel V2.0

12 Evaluasi project re-fuel V2.0


G. RAB (Rencana Anggaran Biaya)
PENUTUP
Demikian proposal project plan ini dibuat, besar harapan kami dari alat Re-Fuel V2.0 yang
dihasilkan, dapat mempermudah pekerjaan operasional, juga memberikan manfaat dan impact
yang besar bagi perusahaan.

Dari pembahasan yang telah disampaikan, dapat disimpulkan bahwa upgrade dari Re-Fuel ke
Re-Fuel V2.0 yaitu dapat mengubah metode pencatatan manual menjadi digital, harga barang
lebih terjangkau karena diperoleh dari dalam negri, ekspetasi barang yang sesuai karena dapat
dilihat secara langsung sebelum dilakukan pemasangan pada alat, dan bisa dilakukan
maintenance oleh engineer yang berkaitan apabila ada masalah.

Re-Fuel V2.0 memiliki potensi penggunaan untuk jangka waktu panjang pada kegiatan
operasional yang dilakukan oleh PT. PAMAPERSADA NUSANTARA, kami berharap bisa menjadi
bagian dari teknologi yang digunakan oleh PT. PAMAPERSADA NUSANTARA.

Anda mungkin juga menyukai