Anda di halaman 1dari 9

Refleksi (Pencerminan)

Bahan Ajar Pertemuan ke-1 Bahan Ajar Pertemuan Ke -2


Menemukan Konsep Refleksi
(Pencerminan)

Materi prasyarat:
1. Fungsi
2. Matriks

Amatilah gambar 4.4 berikut:

Gambar 4.4 Refleksi objek terhadap sumbu y


Setelah kita amati, dari gambar 4.4 diatas dapat kita ambil sebuah kesimpulan
mengenai sifat refleksi (pencerminan) sebagai berikut.

Sifat Refleksi:
Bangun yang dicerminkan (refleksi) dengan cermin datar tidak mengalami
perubahan bentuk dan ukuran. Jarak bangun dengan cermin (cermin datar)
adalah sama dengan jarak bayangan dengan cermin tersebut.

Refleksi (pencerminan) terbagi menjadi: (1) refleksi terhadap sumbu-x; (2)


refleksi terhadap terhadap sumbu-y; (3) refleksi terhadap garis y = x; (4) refleksi
terhadap garis y = -x; (5) refleksi terhadap titik asal O(0,0); (6) refleksi terhadap
titik P(a,b); (7) refleksi terhadap garis x = h; (8) refleksi terhadap garis y = k.
Refleksi Terhadap Sumbu x

Amatilah gambar 4.5 berikut ini.

Gambar 4.5 Refleksi objek terhadap sumbu x

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar 4.5 diatas, secara umum, jika titik
A(x,y) dicerminkan terhadap sumbu x akan mempunyai koordinat bayangan A’(x,
1 0
-y). Dengan demikian, matriks pencerminan terhadap sumbu x adalah ( ).
0 −1

Titik A(x,y) dicerminkan terhadap sumbu x menghasilkan bayangan A’(x’,


y’), ditulis dengan:
𝐶𝑠𝑢𝑚𝑏𝑢 𝑥
𝐴(𝑥, 𝑦) → 𝐴′(𝑥, −𝑦)

𝑥′ 1 0 𝑥
( )=( ) (𝑦)
𝑦′ 0 −1

Sekarang, mari kita gunakan rumus pencerminan terhadap sumbu x diatas untuk
menyelesaikan soal – soal berikut.

Contoh 1

Jika titik A(-3, 3) dicerminkan terhadap sumbu x maka tentukan bayangan titik
tersebut!
Alternatif penyelesaian:
Contoh 2

Jika garis 3𝑥 − 2𝑦 − 5 = 0 dicerminkan terhadap sumbu x maka tentukan


bayangan garis tersebut!
Alternatif penyelesaian:

Refleksi Terhadap Sumbu y


Amatilah gambar 4.6 berikut.

Gambar 4.6 Refleksi objek terhadap sumbu y


Berdasarkan pengamatan terhadap gambar 4.6 diatas, secara umum, jika titik A(x,
y) dicerminkan terhadap sumbu y akan mempunyai koordinat bayangan A’(-x, y).
−1 0
Dengan demikian, matriks pencerminan terhadap sumbu y adalah ( ).
0 1

Titik A(x,y) dicerminkan terhadap sumbu y menghasilkan bayangan A’(x’,


y’), ditulis dengan:
𝐶𝑠𝑢𝑚𝑏𝑢 𝑦
𝐴(𝑥, 𝑦) → 𝐴′(−𝑥, 𝑦)

𝑥′ −1 0 𝑥
( )=( )( )
𝑦′ 0 1 𝑦

Sekarang, mari kita gunakan rumus pencerminan terhadap sumbu y diatas untuk
menyelesaikan soal – soal berikut.

Contoh 1

Jika titik A(-3, -4) dicerminkan terhadap sumbu y maka tentukanlah bayangan
titik tersebut!
Alternatif Penyelesaian:

Contoh 2

Jika garis 3𝑥 − 2𝑦 − 5 = 0 dicerminkan terhadap sumbu y maka tentukan


bayangan garis tersebut!
Alternatif Penyelesaian:
Refleksi Terhadap Sumbu y = x

Amatilah gambar 4.7 berikut ini.

Gambar 4.7 Refleksi titik terhadap garis y = x

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar 4.7 diatas, secara umum, jika titik
A(x,y) dicerminkan terhadap garis y = x akan mempunyai koordinat bayangan
A’(y, x). Dengan demikian, matriks pencerminan terhadap garis y = x adalah
0 1
( ).
1 0

Titik A(x,y) dicerminkan terhadap garis y = x menghasilkan bayangan


A’(x’, y’), ditulis dengan:
𝐶𝑦=𝑥
𝐴(𝑥, 𝑦) → 𝐴′(𝑦, 𝑥)

𝑥′ 0 1 𝑥
( )=( )( )
𝑦′ 1 0 𝑦

Sekarang, mari kita gunakan rumus pencerminan terhadap garis y = x diatas untuk
menyelesaikan soal – soal berikut.

Contoh 1

Jika titik A(-1, 2) dicerminkan terhadap garis y = x maka tentukan bayangan titik
tersebut!
Alternatif penyelesaian:
Contoh 2

Jika garis 4𝑥 − 3𝑦 + 1 = 0 dicerminkan terhadap garis y = x maka tentukan


bayangan garis tersebut!
Alternatif penyelesaian:

Refleksi Terhadap Sumbu y = -x

Amatilah gambar 4.8 berikut ini.

Gambar 4.8 Refleksi titik terhadap garis y = -x


Berdasarkan pengamatan terhadap gambar 4.8 diatas, secara umum, jika titik
A(x,y) dicerminkan terhadap garis y = -x akan mempunyai koordinat bayangan
A’(-y, -x). Dengan demikian, matriks pencerminan terhadap garis y = -x adalah
0 −1
( ).
−1 0

Titik A(x,y) dicerminkan terhadap garis y = -x menghasilkan bayangan


A’(x’, y’), ditulis dengan:
𝐶𝑦=𝑥
𝐴(𝑥, 𝑦) → 𝐴′(−𝑦, −𝑥)

𝑥′ 0 −1 𝑥
( )=( ) (𝑦 )
𝑦′ −1 0

Sekarang, mari kita gunakan rumus pencerminan terhadap garis y = x diatas untuk
menyelesaikan soal – soal berikut.

Contoh 1

Jika titik A(1, 2) dicerminkan terhadap garis y = -x maka tentukan bayangan titik
tersebut!
Alternatif penyelesaian:

Contoh 2

Jika garis 4𝑥 − 3𝑦 + 1 = 0 dicerminkan terhadap garis y = -x maka tentukan


bayangan garis tersebut!
Alternatif penyelesaian:
Refleksi Terhadap Titik Asal O(0,0)

Amatilah gambar 4.9 berikut ini.

Gambar 4.9 Refleksi titik terhadap titik O(0,0)

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar 4.9 diatas, secara umum, jika titik
A(x,y) dicerminkan terhadap titik O(0,0) akan mempunyai koordinat bayangan
A’(-x, -y). Dengan demikian, matriks pencerminan terhadap titik O(0,0) adalah
−1 0
( ).
0 −1

Titik A(x,y) dicerminkan terhadap garis y = -x menghasilkan bayangan


A’(x’, y’), ditulis dengan:
𝐶𝑂(0,0)
𝐴(𝑥, 𝑦) → 𝐴′(−𝑥, −𝑦)

𝑥′ −1 0 𝑥
( )=( ) (𝑦 )
𝑦′ 0 −1
Sekarang, mari kita gunakan rumus pencerminan terhadap titik O(0,0) diatas
untuk menyelesaikan soal – soal berikut.

Contoh 1

Jika titik A(1, 4) dicerminkan terhadap titik O(0,0) maka tentukan bayangan A!
Alternatif penyelesaian:

Contoh 2

Sebuah garis dengan persamaan −2𝑥 + 4𝑦 − 1 = 0 dicerminkan terhadap titik


asal O(0,0). Tentukan persamaan bayangan garis tersebut!
Alternatif penyelesaian:

Anda mungkin juga menyukai