Anda di halaman 1dari 63

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN KKN TEMATIK/PROFESI

PUSKESMAS SUMALING KECAMATAN MARE


KABUPATEN BONE

DISUSUN OLEH :

ASMIRA UTAMI 14120180341

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT

LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

TAHUN 2020
LEMBAR PENGESAHAN

KKN TEMATIK COVID-19 ANGKATAN LXV UMI TAHUN 2020

PUSKESMAS : UPT PUSKESMAS SUMALING

KECAMATAN : MARE

KABUPATEN : BONE

Mengetahui

Pelaksana Kegiatan

ASMIRA UTAMI

Menyetujui

Supervisi

Dr.SITTI PATIMAH, SKM,M.KES

Disahkan :

Ketua LPkM UMI

Prof.Dr.H.Achmad Gani, SE,M.Si


3

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahi rabbil alamin segala puji kepada Allah Tuhan

semesta alam. Shalawat serta salam atas junjungan Nabi kita Rasulullah

Muhammad SAW, keluarga beliau, sahabat-sahabatnya dan para

pengikut-pengikutnya hingga akhir zaman. KKN Tematik Covid-19 ini

merupakan salah satu program studi yang tercantum di dalam kalender

akademik yang wajib dilaksanakan oleh setiap mahasiswa sebagai salah

satu syarat untuk menyelesaikan studi di bangku perkuliahan Universitas

Muslim Indonesia (UMI) Makassar. Pelaksanaan kegiatan program kerja

KKN Tematik Covid-19 ini tidak terlepas dari bantuan dan bimbingan

semua pihak, mulai dari tahap awal hingga selesai program kerja. Untuk

itu melalui tulisan ini kami mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Prof. Dr. H. Achmad Gani, SE.,M.Si selaku ketua LPkM UMI.

2. Ibu Dr.Sitti Patimah, SKM,M.KES, selaku supervisi yang selalu

memberikan masukan dalam menjalankan tugas selama berada di

lokasi KKN

3. Andi Fatahilla SKM,M.Kes selaku kepala UPT Puskesmas Sumaling

4. Ibu Nurlinda, SKM selaku Kasubag TU UPT Puskesmas Sumaling

5. Ibu Nursiah, AMKL, selaku Koordinator Puskesmas yang selama ini

telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk memberikan

bimbingan serta saran kepada saya selama pelaksanaan KKN Tematik

Covid-19
4

6. Seluruh pegawai/staf puskesmas sumaling

7. Semua pihak yang telah mendukung saya dalam penyusunan laporan

ini

Bone, 11 Agustus 2020

Penyusun
5

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................... I

HALAMAN PENGESAHAN.................................................................. II

KATA PENGANTAR ............................................................................ III

DAFTAR ISI ......................................................................................... IV

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................... 1

A. Latar Belakang .......................................................................... 1

B. Tujuan Pelaksanaan ................................................................. 3

C. Manfaat Pelaksanaan................................................................ 4

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI ................................................. 5

A. Gambaran Geografis................................................................. 5

B. Gambaran Demografis .............................................................. 7

BAB III IDENTIFIKASI PERMASALAHAN DAN PEMECAHAN

MASALAH ........................................................................................... 11

A. Identifikasi Masalah................................................................... 11

B. Pemecahan Masalah ................................................................ 12

BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM KERJA.................................... 13

A. Pelaksanaan Program Kerja KKN Tematik Covid-19 ................ 13

B. Evaluasi Hasil Kegiatan............................................................. 18

BAB V HAMBATAN PELAKSANAAN KKN ....................................... 23

BAB VI PENUTUP............................................................................... 24

A. Kesimpulan ............................................................................... 24

B. Saran/Rekomendasi.................................................................. 35
1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Proses terwujudnya pencapaian sebuah kesehatan nasional pastinya

turut didukung dari berbagai elemen yang melengkapi berjalannya proses

tersebut. Salah satunya Puskesmas yang merupakan Unit Pelaksanaan

Teknis Dinas Kesehatan Kabupaten/kota yang bertanggung jawab

terhadap pembangunan kesehatan diwilayah kerjanya. Puskesmas

berperan menyelenggarakan upaya kesehatan untuk meningkatkan

kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap penduduk

agar memperoleh derajat kesehatan yang optimal. Puskesmas berfungsi

sebagai pusat penggerak pembangunan yang berwawasan kesehatan,

pusat pemberdayaan keluarga dan masyarakat serta pusat pelayanan

kesehatan strata pertama.

Agar terselenggaranya Upaya Kesehatan secara optimal, maka

puskesmas harus melaksanakan manajemen dengan baik. Manajemen

Puskesmas terdiri dari Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengendalian

serta Pengawasan dan pertanggung jawaban. Dimana pada situasi saat

ini tugas puskesmas sangat penting dalam pengendalian dan pencegahan

penyakit, karna pada saat ini Indonesia bahkan seluruh dunia sedang

mewabahnya penyakit yang di sebut virus Corona dan secara resmi WHO

menyatakan virus Corona Covid-19 sebagai pandemi. Dimana pandemi

adalah skala penyebaran penyakit yang terjadi secara global di seluruh


2

dunia. Namun, ini tidak memiliki sangkut paut dengan perubahan pada

karakteristik penyakitnya. suatu wabah sebagai pandemi artinya WHO

memberi alarm pada pemerintah semua negara dunia untuk meningkatkan

kesiapsiagaan untuk mencegah maupun menangani wabah. Hal ini

dikarenakan saat sebuah pandemi dinyatakan, artinya ada kemungkinan

penyebaran komunitas terjadi. Dalam menentukan suatu wabah sebagai

pandemi, WHO tidak memiliki ambang batas dalam jumlah kematian atau

infeksi atau juga jumlah negara yang terkena dampak.

Di Indonesia, sejak dua kasus pertama Covid-19 yang diumumkan

pada 2 Maret 2020, jumlah kasusnya terus meningkat dan tersebar di 32

provinsi, salah satunya di Sulawesi Selatan, Virus Corona (Covid-19)

menyebar begitu cepat di Sulawesi Selatan. Gubernur Sulsel Nurdin

Abdullah bahkan menyebut penyebaran virus tersebut sudah di luar

prediksi. Angka kasus virus Corona di Sulsel kian bertambah termasuk di

kabupaten Bone, telah mengkonformasi 3 orang santri asal pondok

pesantren yang ada di Jawa Timur. Kondisi perang melawan Covid-19

yang dialami saat ini menuntut masyarakat harus beraktivitas di rumah,

menjaga jarak dengan orang lain dan menghindari kerumunan. Semua

aktivitas dan komunikasi dilakukan secara online, tanpa harus keluar

rumah. Hal ini dilakukan agar kita segera dapat menahan laju penyebaran

yang terinfeksi virus Corona (Covid-19).

Meliahat situasi ini, percepatan penganan Covid-19 harus dilakukan

secara menyeluruh dan melibatkan semua pihak termasuk perguruan


3

tinggi. Peran perguruan tinggi bisa dijadikan sebagai ujung tombak dalam

peranannya untuk mensosialisasikan penanganan Covid-19 kepada

masyarakat. Oleh karena itu, percepatan penanggulangan Covid-19

sangat srategis jika dilakukan melalui kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN)

Tematik. Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik merupakan salah satu bentuk

pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh mahasiswa secara

interdisipliner, institusional, dan kemitraan sebagai salah satu wujud dari

tridharma perguruan tinggi

B. Tujuan

1. Tujuan Umum

a. Mendukung kegiatan program pencegahan Covid-19 yang

dilakukan oleh Puskesmas

b. Mengedukasi masyarakat tentang bahaya dan cara

pencegahannya Covid-19 di wilayah kerja puskesmas

2. Tujuan Khusus

a. Memberikan informasi kepada masyarakat mengenai pencegahan

Covid-19 melalui media brosur dan poster

b. Mempraktekkan pembuatan media edukasi seperti membuat video

tutorial pembuatan hand sanitizer berbahan alami

c. Meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya

menerapkan social distancing ditengah pandemi Covid-19

d. Meningkatkaan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya

menggunakan masker saat keluar rumah.


4

C. Manfaat

1. Sebagai bahan masukan masyarakat akan pentingnya mematuhi

protokol kesehatan yang telah disepakati oleh pemerintah

2. Sebagai bahan rujukan untuk pelaksanaan KKN selanjutnya yang

diadakan di UPT Puskesmas Sumaling


5

BAB II GAMBARAN UMUM

LOKASI

A. Gambaran Geografis

Kecamatan Mare merupakan salah satu kecamatan yang ada di

wilayah Kabupaten Bone Sulawesi Selatan yang terdiri dari 17 desa dan 1

Kelurahan . Oleh karena wilayahnya yang luas maka didirikan 2

Puskesmas, salah satunya UPT Puskesmas Sumaling yang terletak di

Desa Mattampawalie yang wilayah kerjanya meliputi 5 desa.

Gambar 2.1
Peta Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sumaling
Tahun 2019

PETA WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS SUMALING


6

Adapun batas-batas wilayah adalah sebagai berikut:

a. Sebelah utara berbatasan dengan kecamatan sibulue dan cina

b. Sebelah barat berbatasan dengan ponre

c. Sebelah selatan berbatasan dengan tonra

d. Sebelah timur berbatasan dengan teluk bone

Sebagaimana halnya dengan daerah lain yang ada di Sulawesi

Selatan, Kecamatan Mare mempunyai dua musim yaitu musim hujan yang

berlangsung antara bulan Maret sampai Juli, sedangkan musim kemarau

berlangsung antara bulan Agustus sampai bulan Februari.

Keadaan perhubungan antara ibukota kecamatan dengan setiap

desa di Kecamatan Mare cukup lancar dengan kondisi jalanan yang sudah

dapat di tempuh dengan kendaraan beroda empat dan beroda dua.

Demikian juga dengan hubungan dari ibu kota Kabupaten satu ke

kabupaten lainnya.

Luas wilayah kerja UPT Puskesmas Sumaling yaitu 84,4 Km2.

Sedangkan, Wilayah kerjanya terdiri dari 5 desa yaitu :

a. Sumaling  3 dusun

b. Pattiro  4 dusun

c. Mattampawalie  3 dusun

d. Data  3 dusun

e. Cege  3 dusun
7

B. Gambaran Demografis

Jumlah penduduk dalam wilayah UPT Puskesmas Sumaling 4986

jiwa dengan jumlah perempuan sebesar 2570 jiwa dan jumlah laki-laki

sebanyak 2416 jiwa.

1. Topografi

Jumlah penduduk di wilayah kerja Puskesmas Sumaling adalah 6131

jiwa. Berikut Grafik Persebaran Penduduk Perdesa di Wilayah Kerja UPT

Puskesmas Sumaling.

Grafik 2.2
Persebaran Penduduk Perdesa
Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sumaling
Tahun 2019

Grafik2.1
Persebaran Penduduk Per Desa di
Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sumaling
Tahun 2019
Desa Sumaling

1305 1216
Desa Pattiro

397
Desa Data
1105
963
Desa Mattampa
Walie
Desa Cege
8

Dengan jumlah penduduk perdesa sebagai berikut : Desa Sumaling

1.216 Jiwa, Desa Pattiro 397 Jiwa, Desa Data 963 Jiwa, Desa Mattampa

Walie 1.105 Jiwa dan desa Cege 1.305 Jiwa.

2. Sosial Ekonomi

Sebagian besar mata pencaharian penduduk di wilayah kerja UPT

Puskesmas Sumaling Kec. Mare adalah petani milik sendiri seperti petani

coklat, cengkeh dan lainnya, ada pun mata pencaharian lain yaitu

Pedagang, Pegawai Negeri Sipil, dan Wirausaha lainnya.

3. Jumlah Sekolah

Sekolah yang berada di wilayah kerja Puskesmas Sumaling adalah

sekolah negeri dan sekolah swasta.

Tabel 2.1
Jumlah sekolah tahun 2019
Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sumaling
No TINGKAT JUMLAH SEKOLAH

PENDIDIKAN

1. TK 9

2. SD/MI 7

3. SMP/MTS 1

Dengan jumlah sekolah yang ada di wilayah kerja UPT Puskesmas

Sumaling, yaitu: 2 TK, 1 SD, 1 SMP berada didesa Sumaling, 2 TK, 2 SD

didesa Pattiro. 2 TK 2 SD berada didesa MattampaWalie, 1 TK dan 1 SD

berada didesa Data, 2 TK dan 1 SD berada didesa Cege.


9

Tabel 2.2
Jumlah Murid Sekolah Tahun 2019
Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sumaling

No TINGKAT JUMLAH MURID

PENDIDIKAN

1. TK 311

2. SD 724

3. SMP/MTS 66

Jumlah murid sekolah pertingkat pendidikan yang ada di wilayah

kerja UPT Puskesmas Sumaling pada tahun 2019 adalah jumlah murid TK

311 murid, jumlah murid SD 724 murid dan jumlah murid SMP 66 murid.

4. Jumlah Penduduk Miskin

Jumlah penduduk miskin di wilayah kerja UPT Puskesmas Sumaling

tahun 2019 adalah 593 jiwa.

5. Jarak Tempuh

Wilayah kerja UPT Puskesmas Sumaling terdiri dari 5 Desa

Tabel 2.3
Jarak Tempuh Desa dengan Kriteria
Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sumaling Tahun 2019

NO DESA KRITERIA JARAK/KM

1 SUMALING TERPENCIL 1

2 PATTIRO TERPENCIL 1

3 DATA TERPENCIL 1
10

4 MATTAMPA WALIE TERPENCIL 100 Meter

5 CEGE TERPENCIL 1

Jarak tempuh yang ada di wilayah kerja UPT Puskesmas Sumaling,

dari Puskesmas ke desa atau sebaliknya, yaitu: desa Sumaling 2 KM

untuk Dusun Abbekkae, Dusun Kaculempa 1 KM dan Dusun Cempa 100

Meter, Desa Pattiro 1 Meter dusun Labbulu, Dusun Pattiro 1 KM, dusun

Kampung Baru 1,5 KM dan Dusun Batu Lepang 2 KM, Desa Data 100

Meter Dusun Lalepalla, Dusun Data 1 KM dan Dusun Laggoppo 100

Meter, Desa Mattampa Walie 50 Meter dusun Masumpu, Dusun Tanete 80

Meter, Dusun Loci 1 KM, Desa Cege 1 KM Dusun Cege, Dusun Cilellang

1 KM dan Dusun Nipa 1,5 KM.


11

BAB III

IDENTIFIKASI PERMASALAHAN DAN PEMECAHAN MASALAH

A. Identifikasi Permasalahan

Pelaksanaan KKN Tematik Covid-19 Tahun 2020 dilaksanakan

selama 32 hari yang berlangsung dari tanggal 10 Juli sampai 10 agustus

2020 yang bertempat di UPT Puskesmas Sumaling Kecamatan Mare

Kabupaten Bone. Sebelum dilaksanakan KKN Tematik Covid 19 dilakukan

pertemuan dan Koordinasi program kerja dengan pegawai/petugas

puskesmas kemudian dilakukan intervensi melalui program kerja yang

telah direncanakan dan disepakati bersama terhadapa masalah-masalah

yang ditemui atau yang telah ditentukan. Dari hasil identifikasi masalah

didapatkan masalah yaitu:

1. Kurangnya kesadaran masyarakat dalam pelaksanaan pencegahan

penyakit covid-19

2. Minimnya pengetahuan masyarakat mengenai social distancing

3. Keterbatasan masyarakat dalam menyediakan sendiri hand sanitizer

secara alami

4. Masih ada masyarakat tidak menggunakan masker saat keluar rumah

5. Masih kurangnya pengetahuan masyarakat mengenai langkah-langkah

cuci tangan pakai sabun dengan benar

6. Serta masih ada disetiap rumah atau tempat-tempat umum yang belum

memiliki tempat CTPS (Cuci tangan pakai sabun)


12

B. Pemecahan Masalah

Langkah awal untuk memudahkan dan mencari penyelesaian

terhadap setiap permasalahan yang ada yaitu dengan mendiskusikan dan

mengkonsultasikan dengan petugas puskesmas untuk mengklasifikasi

masalah dan mendiskusikannya bersama sehingga diperoleh solusi yang

terbaik sebagai alternatif pemecahan masalah dan program kerja tersebut

dapat berjalan sesuai dengan harapan yang ada.

Berdasarkan identifikasi masalah yang didapatkan maka dari itu

program kegiatan untuk mengatasi masalah tersebut ialah:

a. Melakukan penyuluhan mengenai pencegahan Covid-19 di posyandu

b. Pembagian brosur mengenai Covid-19 dan brosur mengenai

pentingnya social distancing

c. Penempelan poster mengenai social distancing di tempat umum

d. Edukasi cara membuat hand sanitizer sendiri berbahan alami

e. Door to door edukasi mengenai pentingnya menggunakan masker saat

keluar rumah

f. Edukasi pada masyarakat di posyandu mengenai langkah-langkah cuci

tangan pakai sabun

g. Door to door Sosialisasi kepemilikan CTPS

h. Peninjaun rumah dan tempat-tempat umum yang belum memiliki ctps

serta penempelan stiker CTPS pada tempat cuci tangan


13

BAB IV PELAKSANAAN

KEGIATAN

A. Pelaksanaan Program Kerja KKN Tematik Covid-19

Setelah kegiatan Kuliah Kerja Nyata Tematik Cocid-19 yang telah

dilakukan di Puskesmas Sumaling selama 1 bulan yang berlangsung dari

tanggal 10 Juli sampai 10 agustus 2020 adapun hasil kegiatan Kuliah

Kerja Nyata Tematik Cocid-19 yang telah terlaksana yaitu sebagai berikut:

Tabel 4.1
Implementasi Program Kerja KKN Tematik Covid-19

Sasaran
Media yang dan
No Hari/Tanggal Jenis Kegiatan Ket
digunakan Jumlah
yang hadir
11 Rumah
Rumah
Door to door
di Dusun yang tidak
Selasa Sosialisasi -
Data memiliki
14 Juli 2020 kepemilikan CTPS
CTPS 20
rumah
1
6 Rumah
Rumah
Door to door
Kamis Di Dusun yang tidak
Sosialisasi -
16 Juli 2020 Cilellang memiliki
kepemilikan CTPS
CTPS dari
28 rumah
Penyuluhan dan Anggota
Kantor
pembagian brosur posyandu
Rabu Brosur Desa
mengenai Covid- dan 23
15 Juli 2020 Cege
19 Peserta
Anggota
Penyuluhan Kantor
2 posyandu
Senin mengenai Covid- - Desa
dan 20
13 Juli 2020 19 Pattiro
Peserta
Jumat
Pembagian brosur 12 orang dusun
24 Juli 2020 Brosur
mengenai Covid- yang batu
14

19 di Posyandu mendapat lepang


brosur
Warga
Penyuluhan
Sabtu Desa data
mengenai Covid- - Desa data
25 Juli 2020 dan 8
19
peserta
20
pedagang
Pembagian brosur
Pasar dan
Selasa, 21 Juli mengenai
3 Brosur Mare pembeli
2020 pentingnya social
yang
distancing
menerima
brosur
Peninjauan
Kembali Rumah
1 Rumah
yang sebelumnya
Selasa Stiker di Dusun yang tidak
tidak memiliki
CTPS Data memiliki
28 Juli 2020 CTPS serta
CTPS
penempelan stiker
4 CTPS

Peninjauan
Kembali Rumah
0 Rumah
yang sebelumnya
Rabu 29 Juli Stiker di dusun yang tidak
tidak memiliki
2020 CTPS Data memiliki
CTPS serta
CTPS
penempelan stiker
CTPS

-video
Edukasi - Print out Anggota
Kamis pembuatan hand cara posyandu
5 desa data
23 Juli 2020 sanitizer berbahan pembuatan dan 7
alami hand Peserta
sanitizer

Anggota
Edukasi cara cuci
Senin posyandu
tangan pakai - dan 8 Desa loci
6 27 Juli 2020
sabun orang
Penempelan stiker Tempat 3 stiker
Kamis Stiker
7 ctps di tempat CTPS di yang di
30 Juli 2020 CTPS
umum pasar gunakan
15

Penempelan stiker
7 stiker
Sabtu ctps di toko Stiker Toko
yang di
01 Agustus 2020 penjual yang CTPS penjual
gunakan
memiliki CTPS
Penempelan
5 poster
poster mengenai
8 03 Agustus 2020 Poster di pasar yang
sosial distancing di
dipasang
pasar
Door to door
Selasa pembagikan
Desa
9 Brosur Mengenai
04 Agustus2020 Brosur 15 Rumah Mattampa
pentingnya social
walie
distancing

Edukasi
Rabu pentingnya
Desa
10 menggunakan Poster 11 Rumah
05 Agustus 2020 Sumaling
masker saat keluar
rumah

Peninjauan tempat
cuci tangan di
Sabtu, 08 kantor desa pattiro Kantor Desa
11 -
Agustus 2020 yang akan di desa Pattiro
bagikan
kemasyarakat

1. Door to door Sosialisasi kepemilikan CTPS

Sosialisasi kepemilikan CTPS dari rumah kerumah penting

dilakukan dimasa pandemi Covid-19 guna untuk mewujudkan perilaku

hidup bersih dan sehat (PHBS). Hal ini untuk mencapai tujuan

pembagunan berkelanjutan khususnya dipilar ketiga sebagai syarat

utama pembangunan berkelanjutan. Salah satu kegiatan yang paling

mudah dilakukan adalah cuci tangan pakai sabun.


16

2. Penyuluhan dan pembagian brosur mengenai Covid-19

Memberika penyuluhan kepada masyarakat di wilayah kerja

puskesmas mengenai Covid-19 yang saat ini sedang mewabah di

Negara kita bahkan sampai kepenjuru dunia. Penyuluhan dan

pembagian brosur mengenai covid-19 ini guna untuk memberikan

informasi atau gambaran awal mula terjadinya penularan penyakit

Virus Corona hingga bagaimana cara pencegahan Covid-19 tersebut.

3. Pembagian brosur mengenai pentingnya social distancing di pasar

Membagikan brosur mengenai pentingnya sosial distancing

dibagikan kepada pembeli dan penjual dipasar, karena pasar

merupakan salah satu tempat berkumpulnya banyak orang yang

beresiko tinggi terjadinya penularan penyakit.

4. Edukasi pembuatan hand sanitizer berbahan alami

Edukasi pembuatan hand sanitizer berbahan alami ini

merupakan salah satu cara untuk mengenalkan bahan pembuatan

hand sanitizer yang bahan dasarnya daun sirih dan lidah buaya yang

mudah dijangkau oleh masyarakat, dimana hand sanitizer berbahan

alami ini aman digunakan untuk membersihkan tangan setiap habis

beraktifitas.

Sebelum dilakukannya edukasi pembuatan hand sanitizer

kepada masyarakat terlebih dahulu membuat video mengenai tutorial

membuat hand sanitizer berbahan alami agar masyarakat lebih mudah

memahaminya.
17

5. Edukasi cara cuci tangan pakai sabun

Mencuci tangan dengan sabun adalah cara terbaik untuk

menghentikan penyebaran kuman, bakteri dan virus, dibandingkan

hanya memakai air sja. Sehingga edukasi ini dilakukan untuk

meningkatkan pengetahuan masyarakat menegnai pentingnya cuci

tangan pakai sabun.

Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menambah

pengetahuan masyarakat akan pentingnya cara mencuci tangan pakai

sabun. Dimana Mencuci tangan dengan sabun adalah salah satu

tindakan sanitasi dengan membersihkan tangan dan jari jemari

menggunakan air dan sabun oleh manusia untuk menjadi bersih dan

memutuskan mata rantai kuman atau virus. Mencuci tangan dengan

sabun (CTPS) dikenal juga sebagai salah satu upaya pencegahan

penyakit. Hal ini dilakukan karena tangan sering kali menjadi agen

yang membawa kuman dan menyebabkan patogen berpindah dari

satu orang ke orang lain, baik dengan kontak langsung ataupun kontak

tidak langsung.

6. Penempelan stiker CTPS di tempat umum

Penempelan stiker CTPS di tempat-tempat umum sebagai

media informasi bagi halayak untuk lebih peduli terhadap kebersihan

tangan dan pencegahan penyakit dan virus.

7. Door to door pembagikan Brosur Mengenai pentingnya social

distancing
18

Pembagian brosur mengenai pentingnya sosial distancing

dilakukan dari rumah kerumah dimana social distancing merupakan

salah satu langkah pencegahan dan pengendalian infeksi virus Corona

untuk menganjurkan orang sehat untuk membatasi kunjungan

ketempat ramai dan kontak langsung dengan orang lain.

8. Edukasi pentingnya menggunakan masker saat keluar rumah

Selain mencuci tangan menggunakan masker merupakan salah

satu bentuk pencegahan tertularnya virus Corona dari orang lain. Akan

tetapi masih ada sekelompok masyarakat tidak menggunakannya.

Maka dari itu kami melakukan edukasi pentingnya menggunakan

masker saat keluar rumah.

9. Peninjauan tempat cuci tangan di kantor desa pattiro yang akan di


bagikan kemasyarakat
Di Wilayah kerja puskesmas salah satunya Desa Pattiro adalah

desa yang sadar akan bahaya dari Virus Corona setelah dilakukannya

penyuluhan beberapa hari yang lalu, maka dari itu kepala desa beserta

aparat desa setempat telah menfasilitasi warganya dengan tempat cuci

tangan beserta dengan sabunnya. Yang akan di bagikan di setiap

rumah warga di desa Pattiro

B. EVALUASI HASIL KEGIATAN

1. Door to door sosialisasi kepemilikan CTPS

Setelah dilakukan Sosialisasi kepemilikan CTPS di dusun Data

dan Dusun Cilellang, hampir semua rumah memiliki tempat cuci tangan

di setiap rumah, tetapi masih ada 1 rumah di Dusun Data tidak memiliki
19

tempat cuci tangan dikarenakan tempat cuci tangan yang telah di

bagikan oleh pihak desa, jatuh dan pecah, dan warga tersebut

kesulitan untuk membeli sendiri tempat cuci tangan dikarenakan

ketidak mampuan warga tersebut untuk membelinya, tetapi kami

menyarankan agar warga tersebut bisa membuat sendiri tempat cuci

tangan dari ember yang mereka miliki.

2. Penyuluhan dan pembagian brosur mengenai Covid-19

Hasil penyuluhan dan pembagian brosur mengenai Covid-19

yang telah dilakukan yaitu masih ada masyarakat yang hadir dalam

pelaksanaan penyuluhan yang kurang perduli dan kurang sadar akan

bahaya mengenai virus Corona yang telah dijelaskan saat penyuluhan

sehingga sebagian masyarakat masih ada yang tidak menjalankan

protokol kesehatan salah satunya tidak melakukan sosial Distancing

antar sesama masyarakat dalam berinteraksi dan tidak menggunakan

masker saat keluar rumah.

3. Pembagian brosur mengenai pentingnya social distancing di pasar

Saat pembagian brosur mengenai pentingnya social distancing

di pasar, respon masyarakat sangat baik, dimana sebelumnya

masyarakat di pasar masih ada yang kurang sadar akan pentingnya

menjaga jarak saat melakukan transaksi jual beli, setelah dibagikan

brosur dan memberikan sedikit penjelasan mengenai pentingnya

social distancing, sebagian masyarakat sadar bagaimana penularan


20

penyakit Covid-19 jika kita tidak menaati protokol kesehatan salah

satunya menjaga jarak saat di tempat umum.

4. Edukasi pembuatan hand sanitizer berbahan alami

Setelah melakukan edukasi pembuatan hand sanitizer, anak-

anak tersebut langsung ingin membuat dan mencari bahan-bahan apa

yang akan digunakan untuk membuat hand sanitizer seperti daun sirih

dan lidah buaya. Berbeda dengan anak-anak, bagi ibu-ibu, mereka

hanya menyimak saja apa yang telah kami jelaskan mengenai

pembuatan hand sanitizer.

5. Edukasi cara cuci tangan pakai sabun

Hasil dari kegiatan ini anak-anak maupun ibu-ibu sangat

antusias melakukan langkah-langkah cuci tangan pakai sabun,

dikarenakan adanya video yang mereka lihat mengenai senam

langkah cuci tangan pakai sabun.

6. Penempelan stiker CTPS di tempat umum

Setelah dilakukannya penempelan stiker CTPS pada tempat-

tempat umum yang memiliki tempat cuci tangan, masyarakat yang

datang berkunjung di tempat tersebut telah mengikuti langkah-langkah

cuci tangan dengan benar, namun masih ada masyarakat yang

kurang peduli untuk melihat/mengikuti langkah-langkah cuci tangan

pakai sabun dikarenakan mereka terburu-buru.

7. Door to door pembagikan Brosur Mengenai pentingnya social

distancing
21

Setelah dilakukannya pembagikan Brosur Mengenai

pentingnya social distancing dari rumah kerumah, sebagian

masyarakat membaca brosur tersebut dan membagikannya kepada

anak-anak mereka untuk membacanya agar mereka mengetahui apa

itu virus corona dan bagaimana langkah awal pencegahan penularan

dari virus corona.

8. Edukasi pentingnya menggunakan masker saat keluar rumah

Hasil dari Edukasi pentingnya menggunakan masker saat

keluar rumah yang dilakukan dari rumah kerumah, sebagian

masyarakat telah paham akan pentingnya menggunakan masker,

Saat kami berkunjung ke rumah warga tersebut, mereka

menggunakan masker saat menerima tamu. Meskipun masih ada

masyarakat belum menggunakan masker saat menerima tamu,

namun kami mengingatkan masyarakat tersebut untuk menggunakan

masker saat menerima tamu maupun saat keluar rumah, dan

masyarakat tersebut baru menggunkan masker setelah kami

mengingatkannya.

9. Peninjauan tempat cuci tangan di kantor desa pattiro yang akan di


bagikan kemasyarakat
Peninjauan tempat cuci tangan di kantor Desa Pattiro yang

akan di bagikan ke masyarakat untuk mengetahui berapa jumlah

tempat cuci tangan yang akan dibagikan ke masyarakat, Jumlah

tempat cuci tangan beserta dengan sabunnya sebanyak 320 tempat

cuci tangan. Namun dari 320 tempat cuci tangan ada 4 tempat cuci
22

tangan yang rusak. Jumlah tempat cuci tangan yang dibagikan

kerumah warga ada 310 tempat cuci tangan, sisanya ada 6 buah

tempat cuci tangan dan di simpan di masjid dan posyandu, dimana

masjid yang ada di Desa Pattiro ada 3, dan posyandu juga ada 3.
23

BAB V

HAMBATAN PELAKSANAAN KKN

Adapun kendala-kendala yang menghambat selama pelaksanaan

KKN Tematik Covid-19 berlangsung adalah sebagai berikut :

a. Keterbatasan untuk mengumpulkan masyarakat dikarenakan pandemik

sekarang ini, sehingga untuk melakukan beberapa program kerja

sangat sulit, dan harus dilakukan dari rumah ke rumah.

b. Keterbatasan dana dikarenakan KKN saat ini dilakukan perorangan

dan bukan kelompok sehingga dana yang di keluarkan menjadi lebih

besar

c. Kurangnya ruang gerak dalam melakukan banyak program akibat

himbauan pemerintah untuk mengurangi berkegiatan di luar rumah bila

tidak terlalu penting dan membatasi untuk bertemu banyak orang.

d. Cuaca yang kurang bersahabat dilokasi KKN, sehingga program kerja

yang telah diatur penyelesaiannya berdasarkan jadwal yang telah

direncanakan tidak dapat selesai dengan tepat waktu, tapi

Alhamdulillah semuanya terselesaaikan sebelum penarikan.


24

BAB VI

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil kegiatan program kerja KKN Tematik Covid-19

tahun 2020 di Puskesmas Sumaling sehingga dapat di simpulkan :

1. Pemberian informasi kepada masyarakat mengenai pencegahan

Covid-19 menggunakan brosur yang telah dibagikan ke masyarakat

dengan poster yang telah dipasang di tempat umum, hasilnya

menunjukkan bahwa sebagian masyarakat ada yang peduli dan ada

yang kurang memberhatikan informasi tersebut sehingga masyarakat

masih ada yang tidak menaati protokol kesehatan yang telah

disepakati oleh pemerintah.

2. Praktek pembuatan media edukasi pencegahan Covid-19 bagi

masyarakat dilakukan dengan cara membuat video tutorial pembuatan

hand sanitizer berbahan alami yang mudah ditemukan seperti daun

sirih dan lidah buaya, disertai edukasi kepada masyarakat agar bisa

membuat sendiri hand sanitizer. Adanya video pembuatan hand

sanitizer, masyarakat lebih mudah memahami langkah-langkah cara

membuatnya dan masyarakat sangat antusias ingin membuatnya

sendiri karena bahan yang digunakan sangat mudah dijangkau oleh

masyarakat dengan dana yang lebih sedikit.

3. Berdasarkan pembagian brosur social distancing yang telah dibagikan

kepada masyarakat yang berada dilingkungan pasar dan dirumah,


25

masyarakat belum sepenunya menerapkan cara tersebut, dikarenakan

tingkat kesadaran masyarakat yang variatif tidak semuanya terdidik,

terlebih lagi bangunan dan penjual yang berada dipasar sangatlah

padat sehingga minim sekali untuk menerapkan social distancing

4. Tingkat kesadaran masyarakat masih kurang dan hanya sebagian

orang/masyarakat yang betul-betul sadar dan perduli akan hal-hal

pentingnya menggunkan masker saat keluar rumah. Dilihat dari masih

adanya masyarakat yang belum menggunakan masker saat keluar

rumah, karena sebagian dari mereka ada yang lupa, dan ada yang

tidak suka memakai masker karena mereka susah bernapas/sesak

napas.

B. Saran

Masalah pandemic Covid-19 yang dihadapi saat ini jagan dijadikan

beban tapi jadikan sebuah tugas bersama yang harus dihadapi dengan

menaati protokol kesehatan yang telah disepakati oleh pemerintah agar

dapat memutuskan rantai penularan penyakit Covid-19.


DOKUMENTASI

Pengurusan persuratan sekaligus penerimaan di puskesmas sumaling

Sosialisasi Kepemilikan CTPS

Penyuluhan mengenai Covid-19 sekaligus pembagian brosur


Penempelan stiker 6 langkah cuci tangan pakai sabun di sekolah

Kerja bakti dilingkungan Puskesmas sumaling

Membagikan Brosur Mengenai pentingnya social distancing Pada


Pedagang dan pembeli di pasar
Edukasi Pembuatan Handsanitizer berbahan alami

Edukasi cara cuci tangan pakai sabun di Posyandu di desa loci

Peninjauan kembali rumah yang sebelumnya tidak memiliki ctps serta


penempelan stiker ctps di Dusun Data
Penempelan stiker ctps di pasar

Penempelan poster mengenai sosial distancing di pasar

Door to door pembagikan Brosur Mengenai pentingnya social distancing


Door to door edukasi pentingnya menggunakan masker saat keluar
rumah

Peninjauan tempat cuci tangan di kantor desa pattiro yang akan di


bagikan kemasyarakat

Penarikan
BUKU CATATAN HARIAN (LOG BOOK)

KULIAH KERJA NYATA TEMATIK COVID-19 UMI TAHUN 2019/2020

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

PAS PHOTO

Nama Mahasiswa ASMIRA UTAMI


Stambuk 141 2018 0341
Juurusan/Fakultas KESEHATAN LINGKUNGAN/FKM
Lokasi KKN PUSKESMAS SUMALING
Nama Supervisi Dr.SITI PATIMAH, SKM,M.Kes

LEMBAGA PENGABDIAN MASYARAKAT DAN DA’WAH (LPMD)

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

2020
LOG BOOK
KULIAH KERJA NYATA COVID-19 Minggu : I
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA (Pertama)
2020

Nama Mahasiswa/Stambuk : Asmira Utami / 141 2018 0341

A. Jadwal

Hari Tanggal Jam Kegiatan

Senin 13-07-2020 10:00 Pengurusan Surat

Selasa 14-07-2020 01:30 Sosialisasi kepemilikan CTPS di Dusun


Data, Desa Data

Rabu 15-07-2020 09:30 Penyuluhan dan pembagian brosur


mengenai Covid-19 di Posyandu di desa
cege

Kamis 16-07-2020 10:11 Sosialisasi kepemilikan ctps di dusun


cilellang, Desa Data

Jum’at 17-07-2020 08:30 Kerja Bakti di Lingkungan Puskesmas dan


penempelan brosur di sekolah

Sabtu 18-07-2020 09:00 Presentase hasil kegiatan minggu 1


dengan supervisi

Minggu 19-07-2020 Persiapan materi untuk penyuluhan

B. Catatan penting harian :

1.

2Dokumentasi (foto/link video) kegiatan : (untuk video, cantumkan link unggahan video di youtube)

C. Pengsahan

Tanda tangan/PembimbIing Puskesmas Tanda tangan mahasiswa


DOKUMENTASI KEGIATAN PER HARI

HARI / TANGGAL JENIS KEGIATAN Dokumentasi (Foto, dll)

Senin, 13 Juli 2020 Pengurusan surat

Door to door Sosialisasi


Kepemilikan CTPS di
Selasa, 14 Juli 2020
Dusun Data, Desa Data,
Kec.Mare

Penyuluhan dan
Pembagian brosur
Rabu, 15 Juli 2020 mengenai Covid-19 di
posyandu di Desa Cege
Door to door Sosialisasi
Kepemilikan CTPS Di
Kamis, 16 Juli 2020
Dusun Cilellang Desa
Data, Kec.Mare

1 . Kerja Bakti

Jum’at, 17 Juli 2020

2 . Penempelan stiker
CTPS di sekolah

Sabtu, 18 Juli 2020 Presentase hasil kegiatan


minggu 1 dengan
supervise
LOG BOOK
KULIAH KERJA NYATA COVID-19 Minggu : II
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA (Kedua)
2020

Nama Mahasiswa/Stambuk : Asmira Utami / 141 2018 0341

D. Jadwal

Hari Tanggal Jam Kegiatan

Penyuluhan mengenai Covid-19 di Desa


Senin 20-07-2020 10:23
pattiro, Kec.Mare

Membagikan Brosur Mengenai pentingnya


Selasa 21-07-2020 08:00 social distancing Pada Pedagang dan
pembeli di pasar

Membuat video cara membuat Hand


Rabu 22-07-2020 11:10
sanitizer berbahan alami

Edukasi Pembuatan Handsanitizer


Kamis 23-07-2020 09:30
berbahan alami

Pembagian brosur mengenai Covid-19


Jum’at 24-07-2020 11:00
di Posyandu dusun batu lepang

Penyuluhan mengenai covid-19 di desa


Sabtu 25-07-2020 10:10
data

Minggu 26-07-2020 Membuat persiapan kegiatan

E. Catatan penting harian :


F. Dokumentasi (foto/link video) kegiatan : (untuk video, cantumkan link unggahan video di
youtube)

G. Pengsahan

Tanda tangan/PembimbIing Puskesmas Tanda tangan mahasiswa


DOKUMENTASI KEGIATAN PER HARI

HARI / TANGGAL JENIS KEGIATAN Dokumentasi (Foto, dll)

Penyuluhan mengenai
Senin/ 20-07-2020 Covid-19 di Desa pattiro,
Kec.Mare

Membagikan Brosur
Mengenai pentingnya
Selasa / 21-07-2020 social distancing Pada
Pedagang dan pembeli di
pasar

Edukasi Pembuatan
Rabu / 22-07-2020 Handsanitizer berbahan
alami
Membuat video cara
membuat Hand sanitizer
Kamis / 23-07-2020 berbahan alami

Pembagian brosur
mengenai Covid-19 di
Jumat / 24-07-2020
Posyandu dusun batu
lepang

Sabtu / 25-07-2020 Penyuluhan mengenai


covid-19 di desa data
LOG BOOK
KULIAH KERJA NYATA COVID-19
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA Minggu : III
2020 (Pertama)

Nama Mahasiswa/Stambuk : Asmira Utami / 141 2018 0341

H. Jadwal

Hari Tanggal Jam Kegiatan

Senin 27-07-2020 11:00 Edukasi cara cucitangan pakai sabun di


Posyandu di desa loci

Selasa 28-07-2020 09:38 Peninjauan kembali rumah yang


sebelumnya tidak memiliki ctps serta
penempelan stiker ctps di Dusun Cilellang

Rabu 29-07-2020 10:00 Peninjauan kembali rumah yang


sebelumnya tidak memiliki ctps serta
penempelan stiker ctps di Dusun Data

Kamis 30-07-2020 09:00 Penempelan stiker ctps di tempat umum


yang memiliki CTPS

Jumat 31-07-2020 07:30 Lebaran Idul Adha

Sabtu 01-08-2020 01:00 Penempelan stiker ctps di toko penjual


yang memiliki CTPS

Minggu 02-08-2020 Membuat persiapan kegiatan

I. Catatan penting harian :

J. Dokumentasi (foto/link video) kegiatan : (untuk video, cantumkan link unggahan video di
youtube)

K. Pengsahan

Tanda tangan/PembimbIing Puskesmas Tanda tangan mahasiswa


DOKUMENTASI KEGIATAN PER HARI

HARI / TANGGAL JENIS KEGIATAN Dokumentasi (Foto, dll)

Edukasi cara cuci tangan


pakai sabun di Posyandu di
Senin/ 27-07-2020 desa loci

Peninjauan kembali rumah


yang sebelumnya tidak
Selasa/ 28-07-2020 memiliki ctps serta
penempelan stiker ctps di
Dusun Data

Peninjauan kembali rumah


yang sebelumnya tidak
Rabu/ 29-07-2020 memiliki ctps serta
penempelan stiker ctps di
Dusun Data
Penempelan stiker ctps di
Kamis / 30-07-2020 tempat umum yang memiliki
CTPS

Jum’at / 31-07-2020 Lebaran Idul Adha Libur

Penempelan stiker ctps di


Sabtu / 01-08-2020
toko penjual yang memiliki
CTPS
LOG BOOK
KULIAH KERJA NYATA COVID-19 Minggu : IV
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA (Pertama)
2020

Nama Mahasiswa/Stambuk : Asmira Utami / 141 2018 0341

L. Jadwal

Hari Tanggal Jam Kegiatan

Senin 03-08-2020 09:00 Penempelan poster mengenai sosial


distancing di pasar

Selasa 04-08-2020 08:32 Door to door pembagikan Brosur Mengenai


pentingnya social distancing

Rabu 05-08-2020 09:00 Door to door edukasi pentingnya


menggunakan masker saat keluar rumah

Kamis 06-08-2020 01:32 Door to door edukasi pentingnya


menggunakan masker saat keluar rumah

Jumat 07-08-2020 11:00 Kerja bakti di lingkungan Puskesmas

Sabtu 08-08-2020 Peninjauan tempat cuci tangan di kantor


desa pattiro yang akan di bagikan
kemasyarakat

Minggu 09-08-2020 Pengolahan data hasil kegiatan

M. Catatan penting harian :

1.

N. Dokumentasi (foto/link video) kegiatan : (untuk video, cantumkan link unggahan video di
youtube)

O. Pengsahan

Tanda tangan/PembimbIing Puskesmas Tanda tangan mahasiswa


DOKUMENTASI KEGIATAN PER HARI

HARI / TANGGAL JENIS KEGIATAN Dokumentasi (Foto, dll)

Penempelan poster
Senin/ 03-08-2020 mengenai sosial
distancing di pasar

Door to door pembagikan


Brosur Mengenai
Selasa / 04-08-2020
pentingnya social
distancing

Door to door edukasi


pentingnya menggunakan
Rabu / 05-08-2020 masker saat keluar rumah
Door to door edukasi
Kamis / 06-08-2020 pentingnya menggunakan
masker saat keluar rumah

Kerja bakti dilingkungan


Jumat / 07-08-2020
puskesmas

Peninjauan tempat cuci


Sabtu / 08-08-2020 tangan di kantor desa
pattiro yang akan di
bagikan kemasyarakat
LOG BOOK
KULIAH KERJA NYATA COVID-19 Minggu : V
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA (Pertama)
2020

Nama Mahasiswa/Stambuk : Asmira Utami / 141 2018 0341

P. Jadwal

Hari Tanggal Jam Kegiatan

Senin 10-08-2020 11:00 Penarikan

Q. Catatan penting harian :

1.

R. Dokumentasi (foto/link video) kegiatan : (untuk video, cantumkan link unggahan video di
youtube)

S. Pengsahan

Tanda tangan/PembimbIing Puskesmas Tanda tangan mahasiswa


DOKUMENTASI KEGIATAN PER HARI

HARI / TANGGAL JENIS KEGIATAN Dokumentasi (Foto, dll)

Senin/ 10-08-2020 Penarikan


LAMPIRAN I
LAMPIRAN II
LAMPIRAN III
LAMPIRAN IV

YAYASAN WAKAF UMI UNIVERSITAS


MUSLIM INDONESIA FAKULTAS
KESEHATAN MASYARAKAT
PEMINATAN KESEHATAN LINGKUNGAN
DAFTAR HADIR KEGIATAN
Kegiatan ,~u\<o.,, ~emb.>atl:tl"' HCll"ld &amt 1:::u.,- 0czrbo\"G'n ,A,ton-1-t

HarVTanggal ~\:>-J / '2.-"2. JU" z.o zo


Waktu H: tO
Tempat po\':S"'ndv it• dose( dotcA

--
4
3

5 ~u .-,af-t4t - ._ 5. ~~ v \\
6 n:1n1 -, , - ' '\ 6. rF.1~ .. ,.,::-
7
8 l '// 8.
9 9. -,
10 10.
11 1.
12 12.
13 3.
14 14.
15 5.
16 16.
17 7.
18 18.
19 ~9.
20 20. .

23 ~3.
24 24.
25 ~5.
26 26.
27 27.
28 28.
LAMPIRAN 55


YAYASAN WAKAF UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
PEMINATAN KESEHATAN LINOKUNOAN
DAFTAR HADIR KEGIATAN
Kegiaten
Pen~uluhon Me.o~, vw~hon CDvtd-•9
HarifTanggal ~bu, 15 JULI 202-0
Waktu og :~o
Tempet odu ~ \.1<113, OZ.So
\Xl'b~Q CRI] e • kec.. l\l'la re
No NAMA JABATAN TANDA TANGAN
1 SU/\11\P.Or Sekoes 1.~ I\

3
2 ABouUA'4
<ErilNA.MA.
llAHM4~ KASI Us. c.c~
-,- 3~
- I
2. ,LJ,,,.,t-
I I

4 ft\Sra STAP • OS C.EGE. - ,1 4.~


5 'HIJ r A I(. !co. _,,_ S ki~-
6 \Uharn I Ar-44. P,PO - ,::;--; f,_j
6. run -
7 ~\lCCl\t~c> I.UQrgO, 7tr
8 J~HAII-NI \).)l)ry\"'
/
8. r;v....
9 \t("t"ANQ W"°l\tl" 9. L.c.::s>
10 5tt.H<iMI~ ll..hr-ltd' 10. <c-
11 VJOLtl'{"' ~ 1. I .e.:
12 M·AO.S)'l.O [I~ 12.1.i.~.Q
I I
13 13. C,.0
14
~A \>E j E ppu
~\1-4 .. WA"ll
Iu ,,.,,,,_-
( I inrdty'
-. 14. ~
15 \<At)E.P."' 0x<rifo-- 15.t..lvVY'
16 MJ:1,Ylltr. t,ua.nter 16. 'Lt.
17 SUP.61'>A 0- (..41\ 17. p.,1.,R_ ~,.
18
19
20
21
IOA"t',..
NultGIL,..
(.4A1 SD.,-/
~,r..,.,,o ... ~,,..
~
~
(.v,,.-.

(J.J~
~
0- 19/
I,/

J1.~
/'I

I
IA18.it.·-~
,.~
- t 20. --
A I .. .<J

22 N<ua ,,_, • Le. U,o,.1"'" 22_11.,~


23
24
n,..MIA•~.O"l l
~"" 23.~
. 24.
'

25 25.
28 26.
27 27.
28 28.
29 29.
30 30.
LAMPIRAN 66
LAMPIRAN VII
LAMPIRAN VIII
LAMPIRAN X
YAYASAN WAKAF UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Gedung Menara UMI Lt. 3 Jl. Urip Sumoharjo Km. 05 Makassar 90231 Fax/Telp. (0411 / 428141) 455695
Email : lpmdumi2015@gmail.com / lpmdumi@ymail.com

Makassar, 18 Dzul qa ’i da h 1441 H


10 Juli 2020 M
Nomor : 231/H.06/LPkM-UMI/VII/2020
Lamp. : -
H a l : Penempatan KKN Tematik Covid-19
Universitas Muslim Indonesia (UMI)

Kepada Yang Terhormat


KEPALA UPT PUSKESMAS SUMALING
Di_
Mattampawalie

Assalamu Alaikum Wr.Wb.,

Atas Rahmat Allah SWT., berkenaan dengan pelaksanaan KKN Tematik - UMI
periode II tahun akademik 2019/2020, maka kami mohon kesediaan Bapak/Ibu
menerima mahasiswa kami atas nama:

1. Asmira Utami 141 2018 0341

Insya Allah, pelaksanaan KKN Tematik Covid-19 UMI, Periode II Tahun Akademik
2019/2020 akan berlangsung selama ( 30 hari ) dan secara resmi akan dimulai pada
tanggal 10 Juli s/d 10 Agustus 2020, sekaligus mengharapkan kepada
Bapak/Ibu untuk berkenan membimbing dan mengarahkan yang bersangkutan dalam
melaksanakan aktivitas pengabdian di Instansi Bapak/Ibu
Demikian penyampaian kami, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan banyak
terima kasih.

Wallahu Waliyyut Taufiq Walhidayah

An. Ketua LPkM UMI;


Sekretaris LPkM UMI,

Dr. H. Abd. Rauf Assagaf, M.Pd.

Tembusan, Yth:
1. Ketua Pengurus YW-UMI
2. Rektor UMI ( Sebagai Laporan )
3. Dekan Fakultas Peserta KKN Profesi
4. Supervisi KKN Profesi UMI
5. Arsip
PEMERINT AH I<ABUPATEN BONE
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SUMALING
SUMALING KECAMATAN MARE-KODE POS92n3Mattampawalie, IO Juli 2020

No. : 430/53/PKM-SM/Vll/2020
Mattampawalie, 10 Juli 2020
Kepada Yth:
\VAKIL DEKAN I FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNTVERSITAS MUSLIM INDONESIA
JI. Urif Sumoharjo Km.5
Di-
Makassar

Perihal: Penempatan Lokasi Peserta KKN Tematik Covid-19

Dengan Hormat,
Menunjuk surat saudara Nomor: 0845/K.II/FKM/UMI/VIU2020, Perihal permohonan mengikuti
KKN Tematik Covid-19 selama 30 hari.

Sehubungan dengan hal tersebut diatas, disampaikan bahwa permohonan saudara pada
prinsipnya dapat disetujui dan akan melaksanakan KKN Tematik Covid-19 di UPT
PUSKESMAS SUMALING terhitung mulai tanggal 10 Juli s/d 10 Agustus 2020.

Adapun rnahasiswi yang direkomendasikan adalah :

NO NAMA NIM JURUSAN


1. AS MIRA UT AMI 14120180341 KESEHATAN MASYARAKAT

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terimah kasih.

Mattampawalie, IO Juli 2020


Kepala UPT Puskesmas Sumaling

Tembusan:
1. Dinas Kesehatan Kah.Bone
2. Arsip

q)ipi11dui dcnfj'ln Cunt5c'11111cr


Nomor : /K.11/FKM/UMI/VII/2020 17 Dzulqaidah 1441 H.
Lamp. : - 09 J u l i 2020 M.
Hal : Permohonan

Kepada yang terhormat,


Kepala UPT Puskesmas Sumaling
Di - Tempat

‫ﺗﻪﺎﮐ ﷲ ﻭ ﺑﺮ ﺔﻤﺭﺣﻴﮑﻢ ﻭﻠﻡ ﻋﻼﺴﻟﺃ‬


Atas Rahmat Allah SWT. Sehubungan dengan pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata
(KKN) Tematik Covid-19 Tahun 2020 Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas
Muslim Indonesia (UMI) Makassar sebagai salah satu syarat memenuhi kurikulum
yang berlaku dalam penyelesaian studi untuk Program Strata Satu (S1) maka
dengan ini dimohon kepada Bapak/Ibu kiranya dapat menerima mahasiswa kami
sebagai peserta KKN Tematik Covid-19 Tahun 2020 di Puskesmas Sumaling,
selama 30 (tiga puluh) hari. Mahasiswa tersebut adalah :
NO NAMA MAHASISWA STAMBUK KETERANGAN
1. ASMIRA UTAMI 141 2018 0341
Demikian permohonan ini disampaikan, atas perhatian dan perkenan Bapak/Ibu
diucapkan terimakasih.
‫ﺘﻟﺍ ﻲﻟﻮ ﻮﷲــــﻓﻮ ــﻴــﺍﻟﻖ ﻭــﻬـﻴـﺍدــﺔ‬
An. D e k a n,
Wakil Dekan-I Bidang Akademik

. Arman, SKM., M.Kes


Tembusan : Dr
1.Rektor Universitas Muslim Indonesia (sebagai laporan)
2.Arsip

Anda mungkin juga menyukai