Anda di halaman 1dari 2

TUGAS UTILITAS: PRODUKSI GAS N2 DARI GAS HASIL PEMBAKARAN

Nama : Fransisca Xaveria Desti

NIM : 121180169

Kelas : B

• Link Video:
https://drive.google.com/drive/folders/15LFR9h4aG8Aqbq7jRZZI1FQtTxQI8TYQ?usp=s
haring

Penjelasan mengenai “Produksi Gas N2 dari Gas Hasil Pembakaran”


• Dalam mereaksikan suatu senyawa diperlukan campuran yang ideal antara bahan bakar
dan udara untuk dibakar pada waktu yang tepat.
• Optimalnya proses pembakaran akan mempengaruhi gas hasil dari pembakaran, karena
gas hasil dari pembakaran terbentuk pada akhir langkah usaha (pembakaran).
• Proses pembakaran yang sempurna secara teoritis adalah pada reaksi pembakaran berikut :

2C8H18 + 25O2 ==== 16CO2 + 18H2O

Faktanya terdapat banyak pengaruh sehingga proses reaksi pembakaran akan terjadi
seperti berikut:

2C8H18 + O2 + N2 ==== CO2 + H2O + CO + HC + Nox + Unsur lainnya

Sistem pembuangan gas hasil pembakaran saat ini sudah hampir semuanya dilengkapi
dengan catalytic converter, pemasangan catalytic converter dimaksudkan untuk
menghilangkan kadar CO, sehingga gas hasil pembakaran lebih ramah lingkungan. Proses
catalytic converter yaitu merubah HC, O2, N2 dan CO menjadi H2O, Nox dan CO2.

• Cara menghasilkan nitrogen


1. Di laboratorium
Beberapa reaksi berikut dapat digunakan untuk memperoleh gas nitrogen di
laboratorium.
3CuO(s) + 2NH3(g) → 3Cu(s) + 3H2O(g) + N2(g) (Dengen Pemanasan)
NaNO2(s) + NH4(s) → NaCL(s) + 2H2O(g) + N2(g) (Dengen Pemanasan)
(NH4 )2Cr2O7(s) → Cr2O3(s) + 3H2O(g) + 4H2O(g) + N2(g) (Dengen Pemanasan)
NH4NO3(s) → 2H2O(g) + N2(g) (Dengen Pemanasan)

2. Dalam Industri
Secara komersil nitrogen dipisahkan dari udara dengan cara distilasi bertngkat
udara cair. Mula – mula udara dibersihkan dari debu dan partikel – partikel padat
lainya, semua dialirkan ke dalam KOH atau NaOH untuk mengikat gas CO2 dan uap
air. Udara kering yang bebeas CO2 dan uap air.Udara kering yang bebas CO2 di
mampatkan didalam ruangan dengan kompresorsampai tekanannya 200 atm ,sambil
sambil didinginkan di dalam ruangan penukar panas.
Udara dingin dengan tekanan tinggi diekspansikan (diturunkan tekanannya)
sampai pada tekananya 20 atm ,sehingga suhunya turun dan mencair.selanjutnya
udara cair ini dinaikan suhunya secara bertahap .Pada suhu sedikit di atas -196oC
(titik didih N2 = -196oC) akan diperoleh gas nitrogen .Gas nitrogen ini dicairkan
kembali dan ditampung pada botol Dewar (terbuat dari baja).Pada saat suhu mencapai
-183oC gas oksigen akan menguap dan dipisahkan tersendiri kemudian dicairkan
kemabali dan diperoleh oksigen cair.

Anda mungkin juga menyukai