Anda di halaman 1dari 5

KISI- KISI SOAL PAT SEMESTER GENAP

MADRASAH IBTIDAIYAH BOJONGLOA KOTA UKABUMI

Mata Pelajaran : Matematika


Jenjang : MI
Kurikulum : 2013

Kls/ Nomor
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Bentuk Soal
Smtr Soal
1. 3.7 Menjelaskan dan menentukan Volume Bangun Ruang V/II PG dan 1,16
volume bangun ruang dengan 3.7.1 Siswa mampu memahami pangkat Isian
menggunakansatuan volume (seperti tiga dan akar pangkat tiga. 2,17
kubus satuan). PG dan
3.7.2 Siswa mampu memahami satuan Isian 3,18
PG dan
volume. 4,19
Isian
5,20
3.7.3 Siswa mampu menganalisis unsur PG dan 21
dan volume kubus. Isian 22
PG dan
23
3.7.4 Siswa mampu menganalisis unsur Isian
dan volume balok. 24
Isian
3.7.5 Siswa mampu menentukan volume
kubus Isian 31

4.7 Menyelesaikan masalah yang Isian


berkaitan dengan volume bangun 3.7.6 Siswa mampu menetukan sisi kubus
ruang dengan menggunakan satuan yang diketahui volumenya.
volume (seperti kubus satuan).
3.7.7 Siswa mampu menentukan volume
balok. Essay
3.7.8 Siswa mampu menentukan tinggi
balok yang diketahui volumenya.

4.7.1 Siswa mampu menyelesaikan masalah


yang berkaitan dengan volume bangun
ruang dengan menggunakan satuan
volume.

2. 3.8 Menjelaskan dan menemukan jaring- Jaring-Jaring Kubus dan Balok V/II 6
jaring bangun ruang sederhana 3.8.1 Siswa mampu menganalisis jaring- PG
(kubus dan balok). jaring kubus 7
PG
8
3.8.2 Siswa mampu menganalisis jaring-
PG
jaring balok
25
3.8.3 Siswa mampu mengidentifikasi
bentuk jaring-jaring bangun ruang Isian
4.8 Membuat jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok
sederhana (kubus dan balok).
26
3.8.4 Siswa mampu memahami bentuk
jaring-jaring bangun ruang kubus Isian
dan balok
32

Essay
4.8.1 Siswa mampu menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan jaring-jaring
bangung ruang sederhana (kubus dan
balok)

4.8.2 Siswa mampu menyajikan


penyelesaian masalah yang terkait
dengan jaring-jaring kubus dan balok.
3. 3.9 Menjelaskan data yang berkaitan Penyajian Data V/II PG dan 9,27
dengan diri peserta didik atau 3.9.1 Siswa mampu memahami teknik
Isian
lingkungan sekitar serta cara pegumpulan data. 28
pengumpulannya. 29
3.9.2 Siswa mampu memahami cara Isian
Isian
penyajian data.
10,30
3.9.3 Siswa mampu menganalisis masalah
4.9 Mengidentifikasi data yang berkaitan yang berkaitan dengan penyajian PG dan 33
dengan diri peserta didik atau data tunggal. Isian
lingkungan sekitar serta cara
pengumpulannya. 3.9.4 Siswa mampu memahami berbagai 11
bentuk penyajian data tunggal. Essay

4.9.1 Siswa mampu menyajikan data dalam PG dan


bentuk tabel, diagram gambar Isian
(piktogram), diagram batang, diagram
garis atau diagram ligkaran untuk
menyelesaikan masalah.

4.9.2 Siswa mamu menggunakan diagram


gambar (piktogram), diagram batang,
diagram garis atau diagram ligkaran
untuk menyelesaikan masalah

3.10 Menjelaska npenyajian data yang Interpretasi Data V/II


berkaitan dengan diri peserta didik 3.10.1 Siswa mampu menganalisis data PG dan 12
dan membandingkan dengan data Isian
dari lingkungan sekitar dalam yang berkaitan dengan diri peserta
bentuk daftar, tabel, diagram didik dan membandingkan dengan
gambar (diagram gambar data dari lingkungan sekitar dalam
(piktogram), diagram batang, atau
bentuk daftar, tabel, diagram gambar
diagram garis.
(piktogram), diagram batang, diagram PG dan 13
garis atau diagram lingkaran. Isian

3.10.2 Siswa mampu memahami cara


membaca data dalam bentuk daftar
tabel, piktogram, diagram batang,
4.10 Mengorganisasikan dan diagram garis atau diagram lingkaran. PG 14
menyajikan data yang berkaitan
dengan diri peserta didik dan
membandingkan dengan data dari
lingkungan sekitar dalam bentuk 4.10.1 Siswa mamp menginterpretasikan
daftar,tabel, diagram gambar data yang disajikan dalam berbagai PG dan 15,34
(piktogram), diagram batang bentuk diagram, seperti daftar, tabel, Essay
diagram garis atau diagram piktogram, diagram batang, diagram
lingkaran. garis atau diagram lingkaran.dalam
bentuk lisan ataupun tulisan.

4.10.2 Siswa mampu menyelesaikan masalah


yang terkait dengan interpretasi data
yang disajikan dalam berbagai bentuk Essay 35
diagram, seperti daftar, tabel,
piktogram, diagram batang, diagram
garis atau diagram lingkaran.dalam
bentuk lisan ataupun tulisan.

4.10.3 Siswa mampu menyajikan


penyelesaian masalah yang terkait
dengan interpretasi data yang
disajikan dalam berbagai bentuk
diagram, seperti daftar, tabel,
piktogram, diagram batang, diagram
garis atau diagram lingkaran.dalam
bentuk lisan ataupun tulisan.

Anda mungkin juga menyukai