Anda di halaman 1dari 4

INSTRUMEN EVALUASI DIRI MADRASAH 2021

A. Aspek Kedisiplinan Warga Madrasah


Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
A.1 Siswa menunjukkan perilaku religius Tingkat - 3 A-1_tata_tertib_.docxA-1_sholat_berj Sekolah dengan rutin mengadakan
dalam aktifitas sehari-hari di madrasah amaah.jpeg sholat dzuhur berjamaah apabila
KBM melebihi jam 12 siang
A.2 Guru hadir di madrasah melakukan Tingkat - 3 A-2_a.1_rekap_absensi_guru.xls Guru mengajar sesuai jadwal yang
fungsi pembelajaran, pembimbingan, diberikan madrasah
dan pelatihan sesuai jadwal dan waktu
yang ditetapkan oleh madrasah baik
secara daring maupun luring
A.3 Kepala madrasah atau guru senior yang Tingkat - 2 A-3_a.3_rekap_supervisi_akademik.xl Keputusan yang ditetapkan kepala
ditugasi dengan Surat Keputusan (SK) sxA-3_sk-supervisi.docx sekolah berdasarkan hasil rapat
melakukan supervisi proses berama
pembelajaran terhadap seluruh guru
A.4 Siswa hadir di madrasah mengikuti Tingkat - 3 A-4_a.4_rekap_absensi_siswa.xlsx Siswa menghadiri kegiatan sekolah
pelajaran baik daring ataupun luring dengan baik
sesuai jadwal yang ditetapkan
A.5 Siswa aktif membaca/meminjam buku Tingkat - 2 A-5_a.5_rekapitulasi_peminjaman_bu Siswa Kurang Tartarik pada bacana
yang tersedia di perpustakaan ku_perpustakaan.xlsx yang disediakan sekolah dikarenakan
(termasuk perpustakaan digital)r kurangnya pembaharuan pada edişi
buku di sekolah
A.6 Madrasah terbiasa melaksanakan Tingkat - 2 A-6_b.4_keaktifan_tendik_dalam_pela Tenaga pendidik dan kependidikan
evaluasi terhadap kinerja pendidik dan tiha_workshop.xlsx sekolah aktif dalam mengikuti
tenaga kependidikan kegiatan pengembangan diri di kota
A.7 Madrasah secara rutin melakukan Tingkat - 2 A-7_c.4_daftar_guru_dan_penilain_ote Guru mengikuti arahan yang
pertemuan dengan guru dan tenaga ntik.xlsx diberikan oleh sekolah
kependidikan, dan komite madrasah/
perwakilan orang tua untuk melakukan
evaluasi diri terhadap kinerja madrasah
dalam rangka pemenuhan 8 Standar
Nasional Pendidikan baik secara daring
Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
maupun luring

B. Aspek Pengemabangan Diri Guru dan Tenaga Kependidikan


Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
B.1 Kepala Madrasah aktif mengikuti Tingkat - 2 B-1_b.6_keaktifan_kepala_perpustak Kepala Madrasah aktif dalam
kegiatan pengembangan diri aan_dalam_pelatiha_workshop.xlsx mengikuti kegiatan Pengembangan
diri di tingkat kota
B.2 Guru aktif mengikuti KKG/MGMP atau Tingkat - 2 B-2_b.2_keaktifan_guru_di_kkg_mgmp Guru aktif mengikuti kegiatan MGMP
kegiatan sejenis pelatihan/workshop .xlsx di tingkat Kota
dalam rangka peningkatan kompetensi
baik secara daring maupun luring
B.3 Kepala Madrasah membuat Tingkat - 3 B-3_b.3.docx Kepala sekolah membuat jurnal
perencanaan program peningkatan bertujuan untuk peningkatan mutu
mutu pembelajaran bagi guru madrasah
B.4 Tenaga kependidikan di madrasah aktif Tingkat - 3 B-4_b.4_keaktifan_tendik_dalam_pela Tenanga kependidikan aktif
mengikuti kegiatan sejenis pelatihan/ tiha_workshop.xlsx mengikuti kegiatan pengembangan
workshop/ bimtek dalam rangka diri di tingkat kota
peningkatan kompetensi dan
keterampilan baik secara daring
maupun luring

C. Aspek Persiapan, Pelaksanaan dan Penilaian Proses Pembelajaran


Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
C.1 Guru mengembangkan RPP sesuai Tingkat - 4 C-1_c.1_daftar_guru_pembuat_rpp.do SEMUA GURU MADRASAH
ketentuan yang berlaku cx MENYUSUN RPP SESUAI
KURIKULUM YANG BERLAKU
C.2 Guru menggunakan metode Tingkat - 4 C-2_c.2_daftar_guru_pengguna_mato Guru-guru madrasah menyesuaikan
pembelajaran yang sesuai karakteristik de.docx cara mengajar sesuai dengan
siswa dan materi pembelajaran karakteristik sista
Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
C.3 Guru menggunakan media Tingkat - 4 C-3_c.4_daftar_guru_dan_penilain_ote Semua guru madrasah melakukan
pembelajaran (termasuk media berbasis ntik.xlsx pembelajaran mengikuti
TIK) yang sesuai karakteristik siswa dan perkembangan jaman
materi pembelajaran
C.4 Guru melakukan penilaian otentik dalam Tingkat - 2 C-4_c.5_daftar_guru_dan_pelaksanaa Guru melaksanakan ujian-ujian kelas
proses pembelajaran n_ulangan.xlsx untuk mengukur tingkat kepahaman
murid
C.5 Guru melakukan penilaian terhadap Tingkat - 4 C-5_c.6_daftar_guru_dan_pelaksana_r setelah melakukan ujian wajib guru
siswa emidi.xlsx pun mengadakan ujian remedial
C.6 Guru memanfaatkan hasil penilaian Tingkat - 3 C-6_c.7_jadwal_pelaksana_remidi.xls Setelah Minggu Ujian selesai
untuk perencanaan program remedial, x dilanjutkan dengan minggu-minggu
pengayaan dan perbaikan proses perbaikan nilai
pembelajaran
C.7 Madrasah menyelenggarakan kegiatan Tingkat - 4 C-7_c.6_daftar_guru_dan_pelaksana_r Setiap mata pelajaran diwajibkan
remedial dan/atau pengayaan secara emidi.xlsx untuk mengadakan kelas tambahan
rutin pelaksanaan perbaikan nilai

D. Aspek Penggunaan Materi Pembelajaran


Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
D.1 Buku teks dan bacaan, baik cetak Tingkat - 2 D-1_d.2_daftar_guru_dan_alat_bantu_ Madrasah menyediakan buku bacaan
maupun digital, tersedia di madrasah pembelajaran.xlsx untuk peserta didik
D.2 Media/alat peraga/alat bantu proses Tingkat - 2 D-2_d.1_daftar_buku_teks_dan_baca Penyediaan media/ alat peraga
pembelajaran dimanfaatkan guru secara an.docx pembelajaran oleh madrasah
optimal
D.3 Alat peraga (MI) atau peralatan Tingkat - 1 Penyediaan alat peraga/media
pendukung praktek di laboratorium (MTs belajar siswa kurang
dan MA) tersedia di madrasah
D.4 Guru menggunakan buku teks dalam Tingkat - 1 Guru memiliki buku pegangan
bentuk cetakan dan/atau digital dalam pembelaan secara fisio maupun E-
proses pembelajaran book
Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
D.5 Siswa menggunakan buku teks dalam Tingkat - 2 D-5_d.5_daftar_rekapitulasi_buku_tek Siswa aktif dalam membaca di
bentuk cetakan dan/atau digital dalam s_siswa.xlsx perpustakaan
proses pembelajaran

E. Aspek Perencanaan Pembiayaan


Kode Pertanyaan Jawaban Bukti Deskripsi
Soal
E.1 Madrasah menyusun rencana kerja dan Tingkat - 4 E-1_0b5e3fa4-81ec-42b5- Sekolah sudah melaksanakan RKAM
anggaran madrasah dalam e-RKAM aa06-132df4d4960a.pdf online berdasarkan kesepakatan dan
basil rapat madrasah
E.2 Madrasah menyediakan bantuan biaya Tingkat - 1 Setiap kegiatan yang menyangkut
bagi guru dan tenaga kependidikan yang mutu pendidik, madrasah
mengikuti pelatihan yang dilaksanakan menanggung akomodasi peserta
di luar madrasah
E.3 Madrasah telah membuat laporan Tingkat - 1 Setiap semesternya madrasah
keuangan dan dilaporkan kepada orang mengadakan rapat berama seluruh
tua siswa/masyarakat masyarakat madrasah untuk
melaporkan anggaran BOS

Anda mungkin juga menyukai