Anda di halaman 1dari 5

EVALUASI BAB 2

UJI KOMPETENSI

A. Pilihan Ganda
Hujan asam adalah segala macam hujan dengan pH dibawah 3,6. Hujan secara alami bersifat
asam (pH sedikit dibawah 6) karena karbondioksida di udara yang larut dengan air hujan memiliki
bentuk sebagai asam lemah. Jenis asam tersebut sangat bermanfaat karena membantu melarutkan
mineral dalam tanah yang dibutuhkan oleh tumbuhan dan binatang. Hujan asam ini pada dasarnya
merupakan bagian dari peristiwa terjadinya deposisi asam. Deposisi asam terdiri atas du jenis, yaitu
deposisi kering dan deposisi basah. Deposisi kering adalah peristiwa terkenanya benda dan molekul
hidup oleh asam yang ada di udara. Hal ini bisa terjadi di daerah perkotaan. Dapat pula terjadi di
daerah perbukitan yang terkena angin dan membawa udara yang mengandung asam. Deposisi
kering biasanya terjadi di tempat dekat sumber pencemaran, sedangkan deposisi basah ialah
turunnya asam di dalam udara dalam bentuk hujan.
1. Pernyataan di bawah ini sesuai dengan isi kutipan di atas, kecuali.......
a. Hujan asam sebenarnya hujan biasa dengan pHyang lebih rendah.
b. Asam dalam hujan biasa sangat bermanfaat bagi tumbuhan dan binatang.
c. Hujan asam berbahaya bagi tumbuhan dan binatang yang ada di bumi.
d. Hujan asam bisa bergua jika memiliki karakteristik tertentu dan pH tertentu.
e. Hujan biasa memiliki pH lebih rendah daripada pH hujan asam.
2. Ditinjau dari bentuknya, kutipan di atas merupakan teks........
a. Ulasan film/drama.
b. Ekspalanasi
c. Cerita ulang
d. Pantun
e. Cerpen.
3. Dilihat dari struktur isi teks, bagian di atas termasuk unsur........
a. Pernyataan umum.
b. Definisi.
c. Penjelasan.
d. Interpretasi
e. Penutup
4. Kutipan diatas jika dianalisis isinya terdiri dari.........
a. Konteks, definisi, penjelasan tambahan, penjelasan klasifikasi
b. Konteks, etimologi, penjelasan tambahan, klasifikasi, penjelasan
c. Definisi penjelasan tambahan, klasifikasi, penjelasan uraian klasifikasi
d. Konteks, definisi, penjelasan tambahan, klasifikasi, penjelasan
e. Definisi, etimologi, penjelasan tambahan, klasifikasi, penjelasan
5. Perbaikilah kata kata yang dicetak miring pada kutipan diatas!
=
6. Berdasarkan kutipan diatas, hujan asam dapat terjadi apabila......
a. pH 3 adalah 10 kali lebih asam dari pada pH 4 dan 100 kali asam dari pH 5
b. air hujan engikat zat zat polutan dan membentuk pH keasaman
c. Polutan CO2 dan pH air hujan yang turun di bawah 5,6
d. Polutan SO2 dan Ph air hujan yang turun minimal 6
e. Polutan SO2 dan pH air hujan yang turun minimal 5,6
7. Kutipan di atas termasuk bagian.....
a. Pernyataan umum
b. Definisi
c. Urutan kejadian
d. Interpretasi
e. Penutup
8. Urutan yang tepat agar sesuai dengan abstraksi proses terjadinya hujan asam adalah........
a. 1,2,3,4,5,6,7
b. 2,1,4,3,5,6,7
c. 1,3,4,2,5,6,7
d. 3,1,2,4,5,6,7
e. 2,4,1,3,5,6,7
9. Buatlah ringkasan terjadinya hujan asama dari kutipan teks eksplanasi kompleks tersebut!
= Dengan semakin meningkatnya ilmu pengetahuan dan teknologi, semakin tinggi pula aktivitas
kegiatan ekonomi manusia, dan semakin pesat perkembangan proses industrialisasi dan system
transportasinya. Polutan yang berperan terhadap terjadinya hujan asam adalah zat SO2 dan NOx di
udara.Sejumlah 50% SO2 yang ada didalam atmosfer adalah alamiah.Polutan tersebut terjadi
karena letusan gunung berapi dan kebakaran hutan yang alamiah.Tetapi , 50% NOx dalam atmosfer
juga bersifat alamiah dan 50% Antrofogenik. Deposisi Asam terjadi di lapisan atmosfer terendah
,yaiti troposfer. Terjadinya deposisi asam dimulai dari naiknya polutan SO2 dan NOx ke atmosfer.
Asam kuat yang terkandung di troposfer ini berupa asam sulfat(H2SO4) dan Asam Nitrat (NHO3).
Asam itu bersifat asam dan tercemar oleh asam yang kuat sehingga pH air hujan turun dibawah
5,6.Hal ini terjadi apabila asam didalam udara larut ke dalam butir-butir air di awan.Jika terjadi
turun hujan dari awan itu, air hujannya akan bersifat asam. Dalam bahasa inggris disebut rain
out.Hujan asam juga dapat terjadi karena hujan turun melalui udara yang mengandung asam
sehingga asam itu larut kebumi. Peristiwa ini disebut wash out. Hujan inilah yang disebut hujan
asam.

10. Bacalah kutipan teks eksplanasi berikut! Variasikan dengan mengubah kata yang dicetak
miring! Perlu diingat, variasi tidak boleh mengubah makna!

Penggunaan Kalimat pada Paragraf Eksplanasi Hasil Variasi


Udara panas dapat membentuk bayangan langit Udara panas dapat membentuk bayangan langit
karena adanya proses pembiasan. Akibat gurun karena adanya proses pembiasan. Akibat gurun
pasir yang panas, udara diastasnya berlapis-lapis. pasir yang panas, udara diastasnya berlapis-lapis.
Udara terdiri atas empat lapis. Tiap lapisan Udara terdiri atas empat lapis. Tiap lapisan
berbeda. Makin dekat dengan gurun pasir maka berbeda. Makin dekat dengan gurun pasir maka
makin panas. Sinar yang berasal dari langit atau makin panas. Sinar yang berasal dari langit atau
awan akan mengalami pembiasan itu. Akibatnya, awan akan mengalami pembiasan itu. Yang
sinar ini berbalik keatas. Ahli sering menyebutnya Mengakibatkan, sinar ini berbalik keatas. Ahli
sebagai pemantulan total. Ketika sinar itu sering menyebutnya sebagai pemantulan total.
mengenai mata orang, orang akan melihatnya Saat sinar itu mengenai mata orang, orang akan
sebagai sesuatu kebiruan muncul dari gurun pasir melihatnya sebagai sesuatu kebiruan muncul dari
(seperti kolam air). Itulah yang dinamakan gurun pasir (seperti kolam air). Peristiwa itu
fatamorgana. disebut juga dengan fatamorgana.
B. Jawablah pertanyaan berikut!
1. Buatlah bagan yang menggambarkan proses terjadinya efek rumah kaca yang menyebabkan
terjadinya pemanasan global!

2. Tulislah tiga kalimat yang menyatakan hubungan sebab-akibat terkait dengan terjadinya pemanasan
global!
 Kenaikan suhu bumi disebabkan oleh pembebasan gas gas karbondioksida yang dan
terkumpul di dalam udara
 Efek rumah kaca merupakan hal utama yang menyebabkan pemanasan global
 Radiasi berlebih menyebabkan kerusakan atmosfer
 Rumah kaca menyebabkan sinar matahari terpantul ke atmosfer
 Padatnya jumlah penduduk menyebabkan peningkatan gas rumah kaca
3. Apakah judul yang diberikan sudah tepat? Berikan lima alasan yang mendukung jawaban kalian!

= Iya, Alasannya adalah:

 karena mendeskripsikan proses terjadinya pemanasan global


 menjelaskan pengertian efek pemanasan global
 menjelaskan uraian tentang pemanasan global
 menjelaskan apa saja dampak pemanasan global
 menjelaskan zat apa saja yang menyebabkan terjadinya pemanasan global
4. Apakah analogi yang digunakan membantu pembaca memahami proses terjadinya fenomena?
Berikan alasan!

= Iya , analogi yang digunakan mudah dimengerti oleh pembaca , kata katanya tidak berbelit belit
sehingga membantu setiap pembaca memahami makna proses terjadinya fenomena pemanasan
global tersebut.
5. Sebutkan dua manfaat yang kalian petik setelah membaca teks eskplanasi kompleks diatas!
 Agar pembaca teks tersebut sadar akan bahaya nya dampak pemanasan global
 Agar pembaca teks tersebut mampu mengurangi hal hal yang dapat meningkatkan faktor
terjadinya pemanasan global.

Anda mungkin juga menyukai