Anda di halaman 1dari 1

PANITIA UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TA.

2020/2021
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PANCASAKTI TEGAL
Sekretariat: Jl. Halmahera Km.1 Tegal, Telp. (0283) 357122
_____________________________________________________________________________________
Mata Uji : Biofisika Jam ke : III (13.00-14.30)
Prodi/Semester : Pendidikan IPA/VI SKS : 2 SKS
Hari/Tanggal : Jumat/30 April 2021 Dosen : 1. Fahmi Fatkhomi, M.Pd
Sifat : Open Book dan Online 2. Bayu Widiyanto, S.Si, M.Si
Platform : Elsakti E-Learning (Courses : Biofisika)

Kerjakan soal dibawah ini dengan baik dan benar !


1. Pengukuran dalam tubuh ada beberapa kaitanya tanda vital dalam tubuh manusia,
sebutkan pengukuran apa saja!
2. Seorang Pasien mempunyai tekanan darah mencapai 160/100. Coba terangkan apa arti
160/100, dan termasuk orang tersebut dalam keadaan bagaimana?
3. Seorang wanita melakukan push up pada lantai seperti gambar berikut ini.

Gaya yang dilakukan tangan wanita itu pada lantai untuk melakukan satu gerak push up
adalah ...
4. Seorang pasien diinfus larutan glukosa dengan massa jenis 1,05 g/cm3. Permukaan larutan
glukosa pada botol infus berada pada ketinggian 80 cm diatas jarum yang disuntikan pada
tangan pasien itu. Jika percepatan gravitasi bumi adalah g=9,8 m/s2, berapa mmHg tekanan
yang diberikan larutan glukosa itu ?
5. Laju rata-rata darah dalam aorta yang berjari-jari 1,0 cm adalah 30 cm/s. Luas penampang
total arteri besar adalah 20 cm2. Laju aliran volume dalam arteri besar adalah …
6. Sebutkan bagian bagian telinga beserta fungsinya
7. Taraf intensitas seekor lebah adalah 10 dB. Jika ada 100 ekor lebah yang sejenis, maka
taraf intensitasnya menjadi …?

Validasi soal Koordinator Kelompok Bidang


Soal ini telah divalidasi tim dan dinyatakan sesuai Keahlian IPA
dengan kurikulum dan silabi program studi yang
digunakan

Bayu Widiyanto, S.Si., M.Si


NIPY.2386161984

Anda mungkin juga menyukai