Anda di halaman 1dari 5

12

Pada dasarnya alat ukur kumparan putar digunakan untuk mengukur arus lebih
kurang di bawah 30 mA. Untuk mengukur arus-arus besar diperlukan penambahan
tahanan shunt.

A. Tahanan Shunt
Gulungan kumparan dari sebuah gerakan dasar adalah kecil dan ringan, hanya
dapat dialiri arus bernilai kecil. Untuk pengukuran arus besar, sebagian arus
dialirkan pada sebuah tahanan shunt, sehingga arus yang mengalir menuju
meter tidak melebihi arus maksimum yang telah ditentukan. Pemasangan
tahanan shunt (Rs) diperlihatkan pada gambar berikut:

Im
+

Is gerakan
Rs Rm
d'Arsonval

Rm = tahanan alat ukur


Rs = tahanan shunt
Im = arus defleksi skala penuh dari alat ukur
Is = arus shunt
I = arus skala penuh ampermeter termasuk arus shunt

Drs. Putra Jaya, MT./Isntrumentasi dan Pengukuran


13

Untuk penunjukan jarum pada setengah skala penuh, penurunan tegangan


pada tahanan shunt dan alat ukur harus sama:
Vshunt  Valat ukur
I s  Rs  I m  Rm
I m  Rm
Rs 
Is
Is  I  Im ,
Persamaan tahanan shunt

I m  Rm
Rs 
I  Im
Contoh 1: Sebuah alat ukur 1mA dengan Rm = 100  akan diubah menjadi
batas ukur 0 – 100A. Tentukan tahanan shunt yang diperlukan.
Penyelesaian
I s  I  I m  100mA  1mA  99mA

I m  Rm 1mA  100
Rs    1,01
Is 99mA

Contoh 2: Tentukan batas ukur skala penuh, bila tahanan shunt 5,005 
dipasang paralel dengan tahanan meter 5K  dari suatu gerakan
dasar d’Arsonval yang memiliki skala maksimum 100A.
Penyelesaian
Rm  Rs
Batas ukur I   I meter
Rs

5000  5,005
I  100A  100mA
5,005

B. Multirange Ampermeter

Batas ukur ampermeter arus searah dapat diperbesar dengan menggunakan


sejumlah tahanan shunt yang dipilih melalui range switch, seperti
diperlihatkan pada gambar berikut.

Drs. Putra Jaya, MT./Isntrumentasi dan Pengukuran


14

Im
+

Ra Rb Rc Rd Is

Rm gerakan
d'Arsonval
S

-
S = sakelar posisi ganda dari jenis menyambung
sebelum memutuskan (make-before-break )

C. Shunt Ayrton

Adalah shunt universal untuk mencegah pemakaian alat ukur tanpa tahanan
shunt. Keuntungan yang diperoleh adalah nilai tahanan total sedikit lebih
besar. Bentuk rangkaian diperlihatkan pada gambar berikut.

Contoh
Tentukan nilai tahanan shunt ayrton pada gambar di samping untuk
membentuk ampermeter dengan batas ukur 1A, 5A dan 10A. Gerakan
d’Arsonval yang digunakan mempunyai tahanan dalam Rm = 50  dan
defleksi skala penuh 1mA.
1A

Rc
Im
+ 5A
gerakan
Rb Rm
d'Arsonval
10A
Ra

Penyelesaian

Untuk batas ukur 1A: Batas arus shunt ( Im) = 1A – 1mA = 999 mA.
I m  Rm 1mA  50
Tahanan shunt: Ra  Rb  Rc    0,05005 ........ (i)
Is 999mA

Drs. Putra Jaya, MT./Isntrumentasi dan Pengukuran


15

Untuk batas ukur 5A : Batas arus shunt ( Im) = 5A – 1mA = 4999 mA.
Tahanan shunt:
I m  ( Rc  Rm ) 1mA  ( Rc  50)
Ra  Rb  
Is 4999mA
4999Ra  4999Rb  Rc  50 .................................. (ii)
Untuk batas ukur 10A : Batas arus shunt ( Im) = 10A – 1mA = 9999 mA.
Tahanan shunt:

I m  ( Rb  Rc  R m ) 1mA  ( Rb  Rc  50)
Ra  
Is 9999mA
9999 Ra  Rb  Rc  50 ......................................... (iii )

Persamaan (i), (ii) dan (iii) membentuk persamaan linear simultan dan dapat
diselesaikan dengan metoda substitusi, eliminasi atau metoda matriks. Hasil
penghitungan diperoleh nilai tahanan shunt Ayrton Ra = Rb = 0,005005 
dan Rc = 0,04004  . Hasil yang diperoleh menunjukkan bila arus semakin
besar, tahanan shunt semakin kecil.

D. Tindakan Pencegahan Yang Perlu Diperhatikan

1. Jangan menghubungkan ampermeter ke sumber tegangan, karena


tahanannya rendah. Bila dialiri arus yang besar dapat merusak alat ukur.
2. Periksa polaritas sebelum mengukur. Polaritas yang terbalik
menyebabkan defleksi berlawanan arah yang dapat merusak jarum
penunjuk.
3. Letakan sakelar range switch pada nilai tertinggi pada permulaan
mengukur. Kemudian pindahkan sakelar range switch pada nilai yang
lebih rendah secara bertahap sampai diperoleh defleksi pada pembacaan
terdekat ke skala penuh.

Drs. Putra Jaya, MT./Isntrumentasi dan Pengukuran


16

Tugas dan Evaluasi Pertemuan kuliah minggu ke 6 dan 7

Soal:

1. Sebuah alat ukur memiliki tahanan dalam Rm = 100  dengan kemampuan


batas ukur 0,5mA. Alat ukur ini dapat diperbesar batas ukurnya dengan
menggunakan sejumlah tahanan shunt yang dipilih melalui range switch.
Tentukan tahanan shunt yang diperlukan untuk membuat alat ukur
ampermeter arus searah skala ganda dengan batas ukur 5mA, 15mA dan 30mA.

2. Diketahui gerakan d’Arsonval dengan Rm  2000 dan arus defleksi penuh


I dp  500 A.

Ditanya:
Hitung nilai tahanan Ayrton yang dibutuhkan untuk membuat alat ukur
ampermeter dengan rangkuman batas ukur 0  30mA , 0  45mA , dan
0  60mA .

Drs. Putra Jaya, MT./Isntrumentasi dan Pengukuran

Anda mungkin juga menyukai