Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS BABULU
Jalan Propinsi KM. 48 Babulu Darat 76285(0543)5232053e-mail: pkmbabulu01@gmail.com

Kepada : Kepala UPT Puskesmas Babulu


Dari : Pemegang Program Kesehatan Ibu dan Anak
Sifat : Penting
Nomor : 440 / / TU / UPT PKM-B /III/2021
Tanggal : 25 Maret 2021
Perihal : Pelayanan Antenatal Care

TELAAHAN STAF
POKOK PERMASALAHAN:
Berdasarkan:
1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Standar
Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan
2. Pedoman Pelayanan Antenatal, Persalinan, Nifas dan Bayi. Baru Lahir di Era Adaptasi
Kebiasaan Baru.— Jakarta : Kementerian Kesehatan RI.2020.
3. Undang-undang no 36 tahun 2009 tentang kesehatan
4. DPA UPT Puskesmas Babulu Nomor 917/48.32/DPA-SKPD/BKAD/I/2021

FAKTA DAN DATA


1. Membantu kemajuan kehamilan untuk memastikan kesehatan ibu dan tumbuh kembang
bayi. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan fisik, mental, sosial ibu dan bayi.
2. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan fisik, mental dan sosial ibu serta janin
serta
3. mengenali secara dini kelainan atau komplikasi yang mungkin terjadi selama hamil
4. Mempersiapkan persalinan cukup bulan; melahirkan dengan selamat dan mengurangi
sekecil mungkin terjadinya trauma pada ibu dan bayi serta mempersiapkan ibu untuk
menjalani masa nifas dan mempersiapkan pemberian asi eksklusif

KESIMPULAN
Sesuai dengan perihal tersebut diatas maka dipandang perlu dilaksanakan maka ditugaskan kepada:
1. Siti Munawaroh, Amd.Keb
2. Erna Andriana, Amd.Keb

SARAN DAN TINDAKAN


Demikian telaahan staf ini kami buat , mohon arahan, persetujuan dan petunjuk lebih lanjut. Atas
Perhatiannya tak lupa diucapkan terimakasih.

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Babulu

Dwi Sulistyani, S.ST


NIP. 197703042002122006
PEMERINTAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS BABULU
Jalan Propinsi KM. 48 Babulu Darat 76285(0543)5232053e-mail: pkmbabulu01@gmail.com

Kepada : Kepala UPT Puskesmas Babulu


Dari : Pemegang Program Kesehatan Ibu dan Anak
Sifat : Penting
Nomor : 440 / / TU / UPT PKM-B /VI/2021
Tanggal : 06 Juni 2021
Perihal : Pelayanan Ibu Nifas

TELAAHAN STAF
POKOK PERMASALAHAN:
Berdasarkan:
1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Standar
Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan
2. Undang-undang no 36 tahun 2009 tentang kesehatan
3. Pedoman Pelayanan Antenatal, Persalinan, Nifas dan Bayi. Baru Lahir di Era Adaptasi
Kebiasaan Baru.— Jakarta : Kementerian Kesehatan RI.2020.
4. DPA UPT Puskesmas Babulu Nomor 917/48.32/DPA-SKPD/BKAD/I/2021

FAKTA DAN DATA


1. Menjaga kesehatan ibu dan bayinya baik fisik maupun psikologik, melaksanakan skrining
yang komprehensif, mendeteksi masalah, mengobati atau merujuk bila terjadi komplikasi
pada ibu maupun bayinya, memberikan pendidikan kesehatan tentang perawatan diri, nutrisi,
keluarga berencana, menyusui.
2. Masih ada ibu yang tidak melakukan kunjungan nifas / kontrol nifas ke fasilitas terdekat

KESIMPULAN
Sesuai dengan perihal tersebut diatas maka dipandang perlu dilaksanakan maka ditugaskan kepada:
1. Yuliana. Amd.Keb
2. Paramita,Amd.Keb

SARAN DAN TINDAKAN


Demikian telaahan staf ini kami buat , mohon arahan, persetujuan dan petunjuk lebih lanjut. Atas
Perhatiannya tak lupa diucapkan terimakasih.

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Babulu

Dwi Sulistyani, S.ST


NIP. 197703042002122006

Anda mungkin juga menyukai