Anda di halaman 1dari 30

Induktansi dan

reaktansi induktif
Induktansi salurantransmisi

Berkas konduktor Berkas konduktor


2 kawat 4 kawat
Induktansi salurantransmisi
(Kesimpulan)
1. Semakin besar jarak antar phasa pada saluran transmisi, semakin besar
induktansi saluran. Karena phasa-phasa pada SUTT harus berjarak yang
cukup untuk menjamin isolasi yang mencukupi , maka SUTT akan memiliki
induktansi yang lebih besar dari pada SUTM dan SUTR. Karena jarak antara
phasa pada SKTT adalah sangat kecil ,maka induktansi seri dari SKTT jauh
lebih kecil dari pada SUTT.
2. Semakin besar radius konduktor dari saluran transmisi, semakin kecil
induktansi dari saluran tsb. Pada SUTT dan SUTET, dari pada menggunakan
konduktor yang besar, tidak fleksibel dan berat dengan radius yang besar,
sering digunakan bundle conductor yang terdiri dari dua atau lebih konduktor
dengan total radius mendekati diameter konduktor besar. Semakin banyak
konduktor dalam bundle conductor maka pendekatan luas penampangnya
semakin baik.
3. Untuk mencari nilai induktansi suatu saluran transmisi, terlebih dahulu dicari
besarnya nilai GMR dan GMD dari saluran tsb. Dengan mengetahui besarnya
induktansi saluran, diketahui pula reaktansi induktif saluran (XL). jadi GMR dan
GMD digunakan untuk mengetahui besarnya reaktansi induktif. Selain itu,
GMD dan GMR juga mampu mengetahui besarnya kapasitansi saluran dan
impedansi saluran, sehingga besarnya susut tegangan dapat dikendalikan
melalui parameter impedansi, kapasitif dan induktansi saluran transmisi.
Contoh soal
No.1.

Jika saluran transmisi tiga fasa dengan masing-masing satu fasa terdiri dari empat
kawat dengan konfigurasi sebagai berikut:

r = 30 mm = 0.03 m
D = 500 mm = 0.5 m
Durat = 7000 mm = 7 m
Dengan nilai permeabilitas µr = 1, maka:
Contoh soal

Mencari GMR : (Persamaan 17)


Contoh soal

Mencari GMD :

Asumsi :
500 mm < 7000mm, maka 500mm bisa diabaikan dengan dianggap kecil.
Dab = 7 m
Dbc = 7 m
Dac = 14 m

Induktansi saluran transmisi :


Contoh soal
No. 2.

Jika saluran transmisi tiga fasa dengan masing-masing fasa terdiri dari empat
kawat dengan konfigurasi seperti gambar dibawah :
Ditanyakan : GMR, GMD, Induktansi (L) dan Reaktansi induktif (XL)

Jawaban :

Mencara GMR :
Contoh soal

Mencari GMR : (Persamaan 17)


Contoh soal

Mencari GMD :

Mencari induktansi L

Mencari reaktansi Induktif XL :

XL = 2 π f L

XL = 2 x 3.14 x 50 x 76.6 x 10-7 = 2.405x 10-3 Ώ/m


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai