Anda di halaman 1dari 8

B.

       Retur Perbekalan Farmasi dari Pasien (Pembeli Perbekalan Farmasi)


Retur perbekalan farmasi dari pasien dibedakan menjadi 2 macam, yaitu :
1.  Pasien rawat jalan
Pasien yang membeli pebekalan farmasi di instalasi farmasi rumah sakit  mempunyai hak untuk meretur
perbekalan farmasi apabila :
a. Perbekalan farmasi tersebut sudah tidak digunakan ( tersisa )
b. Obat menibulkan efek yang tidak diharapkan
Efek obat yang tidak diharapkan meliputi :
 Alergi
 Efek samping yang mengganggu sampai membahayakan pasien
 Efek kebalikan (adverst efek)
c. Obat rusak sebelum digunakan Berubah warna, rasa, bau sebelum digunakan
d. Obat sudah kadaluarsa sebelum digunakan

Syarat pasien meretur perbekalan farmasi yang sudah dibeli yaitu :


Obat belum di buka segel nya
Obat belum digunakan
Pasien harus membawa kwitansi pembayaran perbekalan farmasi
Retur bisa dilayani maksimal 1 minggu setelah pembelian perbekalan farmasi

2.    Pasien rawat inap


a.    Pengelola pengobatan diruang perawatan
b.    Apabila obat sudah di “STOP” / henti terapi oleh dokter, maka perawat WAJIB meretur sisa obatnya.
c.    Apabila ada alkes yang sudah tidak digunakan oleh pasien maka perawat WAJIB mereturkan ke farmasi rawat
inap segera. Dengan mengisi blangko retur dan membawa perbekalan farmasi yang diretur ke farmasi inap.
d.    Perawat TIDAK diperbolehkan menyimpan atau mengelola sisa obat atau alkes yang sudah tidak digunakan
oleh pasien.

Syarat perbekalan farmasi bisa diretur yaitu :


a. Pebekalan farmasi masih tersegel
b. Perbekalan farmasi tidak rusak

Retur dilakukan dengan langsung mengurangi tagihan pasien lewat system komputerisasi. Apabila pasien sudah
pulang atau sudah tutup biling pembiayaan rawat inap sebelum pebekalan farmasi diretur, maka retur tidak bisa
dimasukan untuk pengurangan pembiayaan rawat inap, tetapi dengan pembayaran uang tunai senilai jumlah
nominal retur.

C.       Retur Perbekalan Farmasi pasien rawat jalan dan rawat inap


1.    Pengembalian perbekalan farmasi yang dibeli oleh pasien rawat inap dapat diterima karena alasan ganti terapi,
pulang, pulang paksa atau meninggal dengan membawa Form Return  atau bukti pembayaran asli.
2.    Pengembalian perbekalan farmasi yang dibeli oleh pasien rawat jalan dapat diterima karena alasan alergi
dengan surat pengantar pengambilan dari dokter penulis resep dan bukti pembayaran asli.
3.    Pengembalian perbekalan farmasi tidak dikenai potongan harga.
4.    Pengembalian perbekalan farmasi dilakukan sebelum pasien dan menyelesaikan administrasi pembayaran.
Karakteristik
pasien:
1. Usia
2. Jenis kelamin

Penerapan
Pasien pulang
sistem ODD
dari ruang Sediaan farmasi
pada pasien
perawatan dan BMHP yang
yang
Arafah dan di retur
menjalani
Multazam
perawatan.

Sediaan farmasi
dan BMHP yang
tidak di retur
Sediaan Sediaan
Retur di tolak
farmasi dan farmasi dan
untuk sediaan BMHP yang di BMHP yang
oral.
retur tidak di retur
JENIS YANG DIGUNAKAN YANG DI RETUR
RUANGAN STATUS JAMINAN
KELAMIN SEDIAAN FARMASI SEDIAAN
NAMA
NO MUL SEDIAAN
PASIEN ARA Cairan BMHP
TAZA LK PR UMUM BPJS ASURANSI Parenteral Oral BMHP FARMASI
FAH infus
M
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
32

Anda mungkin juga menyukai