Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 1 AIR NANINGAN


Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak
Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar
Kelas/Semester :X/1
Kompetensi Dasar : Menerapkan alur logika pemrograman komputer
Alokasi Waktu : 2 Jam
Pertemuan ke :1

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik
Komputer dan Jaringan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri
sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.
KI 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim
dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik Komputer dan Jaringan.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Memahami perangkat lunak bahasa pemrograman
4.2 Melakukan Instalasi perangkat lunak bahasa pemrograman
C. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.1 Menjelaskan berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
3.2.2 Menjelaskan prosedur instalasi berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
3.2.3 Mengoperasikan prosedur instalasi berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
4.2.1 Menginstalasi perangkat lunak bahasa pemrograman
4.2.2 Menguji hasil instalasi perangkat lunak bahasa pemrograman
D. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
a. Memahami menjelaskan pengertian perangkat lunak bahasa pemrograman
b. Dapat melakukan Instalasi perangkat lunak bahasa pemrograman

E. Teori Pembelajaran
a. Perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
b. Menginstalasi perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
c. Menguji hasil instalasi perangkat lunak bahasa pemrograman komputer

Melaksanakan K3LH 1
F. Kegiatan Pembelajaran

Langkah Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Waktu
Pertemuan ke 1
Pendahuluan 1. Persiapan psikis dan fisik membuka pelajaran dengan mengucapkan 15 menit
salam dan berdoa bersama kemudian menanyakan keadaan siswa serta
mengecek kahadirannya.
2. Guru menginformasikan tujuan pembelajaran dan mengkaitannya
dengan pelajaran sebelumnya.
3. Guru memberikan motivasi dengan menginformasikan pentingnya
keselamatan kerja dalam merakit komputer
4. Guru memberi gambaran garis besar materi yang akan dipelajari.
Kegiatan 1. Siswa dibagi dalam 8 kelompok yang masing-masing kelompok 90 menit
Inti beranggotakan 4 siswa.
2. Secara berkelompok siswa mencari dan mempelajari perangkat lunak
bahasa pemrograman komputer
3. Secara berkelompok siswa mendiskusikan Menjelaskan prosedur
instalasi berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
4. Secara berkelompok siswa dapat mengoperasikan prosedur instalasi
berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman komputer
5. Secara berkelompok siswa dapat menginstalasi perangkat lunak
bahasa pemrograman
6. Secara berkelompok siswa dapat menguji hasil instalasi perangkat
lunak bahasa pemrograman
7. Secara bergantian setiap kelompok mempresentasikan hasil
diskusinya di kelas untuk mendapatkan tanggapan dari kelompok
siswa yang lain dan/atau guru.
8. Secara individual siswa membuat laporan tentang keselamatan daan
keamanan kerja dan mengumpulkannya kepada guru.
9. Menggunakan lembar observasi guru melakukan pengamatan
terhadap pelaksanaan pekerjaan siswa yang mencakup (a) persiapan,
(b) pelaksanaan diskusi dan pembuatan laporan, dan (c) akhir
pekerjaan.
Penutup 1. Secara individual siswa mengerjakan tes tulis yang diberikan guru. 15 menit
2. Guru mengajak para siswa untuk merefleksi belajarnya: apa yang
sulit dipelajari, masalah apa yang dirasakan, bagaimana kesuksesan
dan/atau kegagalan dalam pekerjaannya.
3. Guru mendiskusikan berbagai permasalahan belajar siswa dengan
para siswa.
4. Guru memberikan umpan balik secara lisan terhadap permasalahan
dan hasil kerja siswa.
5. Guru memberikan tugas rumah yang berkaitan dengan materi yang
telah dipelajari siswa.
6. Guru menjelaskan secara singkat topik belajar pada pertemuan
berikutnya.

G. Penilaian Hasil Belajar (PHB)


Bentuk Penilaian
1. Jenis/teknik penilaian
a. Pengetahuan : Tes Tertulis dan Penugasan
b. Keterampilan : Penugasan
c.

2. Instrumen Penilaian
Melaksanakan K3LH 2
A. Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan (KD 3.1)

Prosedur Penilaian :
1. Penilaian Pengetahuan
No. Aspek yang dinilai Teknik Instrumen
Waktu Penilaian
Penilaian Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan Penyelesaian tugas Tes tertulis
a. Menjelaskan dan tes individu dan kelompok
berbagai perangkat
lunak bahasa
pemrograman
komputer
b. Menjelaskan
prosedur instalasi
berbagai perangkat
lunak bahasa
pemrograman
komputer
c. Mengoperasikan
prosedur instalasi
berbagai perangkat
lunak bahasa
pemrograman
komputer
d. Menginstalasi
perangkat lunak
bahasa
pemrograman
e. Menguji hasil
instalasi perangkat
lunak bahasa
pemrograman
2. Psikomotorik
a. Pelaporan tertulis Pengamatan Proses pembuatan Lembar
laporan dan Pengamatan
penyelesaian laporan

2. Penilaian ketrampilan

Skor perolehan
Nilai = X 100
Skor Maksimal

I. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media
a. Beberapa jenis perangkat keras
b. Video berita
c. Media pembelajaran presentasi (PPT)

2. Alat dan Bahan


b. Laptop
c. LCD proyektor, Whiteboard
d. Obeng, Tang dan Avometer
e. Komponen Komputer

3. Sumber Belajar :
 Buku-buku komputer
Melaksanakan K3LH 3
 Sarana perpustakaan
 Internet
 www.ilmukomputer.com
 www.wikipedia.com
.

Tanggamus, 19 Agustus 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah, Guru Pengajar,

Aprida, S.Si
Agi Husni Widodo, S.Kom
NIP. 197904172008012019

Melaksanakan K3LH 4

Anda mungkin juga menyukai