Anda di halaman 1dari 3

Nama : Aylsa Ryandhita Ginaris

Kelas : XII MIPA 2


Nomor : 35

KARYA SENI KRIYA KERAMIK ( VAS BUNGA )

1. Unsur yang terdapat pada produk tsb.


: a.) warna : putih ( melambangkan kesucian dan kebersihan )
biru ( melambangkan kepercayaan dan professionalisme )
hijau ( melambangkan ketenangan, asri )
collate kekuningan ( melambangkan kehangatan )
b.) bidang : berbentuk vas seperti silinder pejal
C.) tekstur : vas ini bertekstur nyata yang mana bisa dilihat teksturnya dan bisa dipegang

2. Unsur yang terdapat pada produk tsb.


: Tanah liat atau Clay.
• Pasir, umumnya sebagai bahan pengisi.
• Feldspar, sebagai bahan pengikat.
• Kaolin, merupakan tanah liat putih.
• Kuarsa, adalah mineral dari bebatuan beku.

3. Alat
: Kayu bulat atau penggiling. Digunakan membuat lempengan.
• Meja putar.
• Tali pemotong.
• Cetakan.
• Pisau pahat.
• Butsir.
• Sudip.
• Tungku pembakaran.

4. Jenis karya
: Karya seni riya keramik

5. Simbol yang terdapat pada produk


: simbol kupu-kupu yang menggambarkan tentang freedom atau kebebasan dalam
berkehidupan dan terdapat simbol bunga melati yang menggambarkan kesucian dan
kesederhanaan

6. Nilai estetis
: nilai objektif : menerapkan penggunaan unsur yang tepat seperti perpaduan warna yang
memiliki warna primer seperti biru dan diaplikasikan kepada vas yang berwarna dasar puts,
dan karya ini dibuat jelas dan kontras agar bisa dinikmati

nilai subjektif : memilih bunga melati yang berwarna butih yang menandakan kesucian dan
kesederhanaan

7. Langkah-langkah
: -siapkan bahan dan alat yg diperlukan
-ambil tanah liat secukupnya
-lenturkan tanah liat di triplek agar lentur dan mudah dibentuk
-lumuri dgn minyak gr supaya tdk lengket
-siapkan alas untuk ukuran dan bentuk bagian bawahnya
-bentuk badan vas bunga
-rapikan dgn tangan dan lumasi minyak gr agar tdk lengket
-jemur selama 1-2 hari supaya tidak pecah2
-bakar hasil karya agar kering dan tdk meleleh lagi
-amplas permukaan supaya halus
-cat sesuai keinginan dan keringkan

Anda mungkin juga menyukai