Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA ANALIS ANGGARAN

Nama : Ari Auria, S.E, M.Si


Jabatan : Analis Anggaran Ahli Muda

A. JUDUL KEGIATAN:
Melakukan Kegiatan Revisi Anggaran Dengan Tema Revisi Perubahan anggaran dalam hal
pagu anggaran berubah dan Penambahan Rincian Output (RO) baru

B. PENUGASAN:
Lembar Penugasan tanggal 17 Pebruari 2021

C. TANGGAL:
18 -19 Pebruari 2021

D. LATAR BELAKANG/TUJUAN:
− Dalam rangka mempercepat kinerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia terutama dalam
Pembangunan Infrastruktur melalui pembiayaan SBSN
− Perbaikan Pola Penyerapan Anggaran dan Rencana Penarikan Dana
− Jenis Revisi yang dilakukan adalah Revisi Administrasi Yaitu perubahan Hal III DIPA

E. BUTIR KEGIATAN:

KodeButi Kode
Usul Angka Yang
r Butir Butir Kegiatan Jenjang
Kredit Mengerjakan
DUPAK PMK
19 Melakukan Revisi Anggaran
I.B.1 19.1 Menyiapkan dan Pertama 0.05 Ari Auria
Mengidentifikasi bahan dan
parameter revisi anggaran
I.B.2 19.2 Menganalisas kebutuhan revisi Muda 0,11 Ari Auria
anggaran
I.B.3 19.3 Menyusun usul revisi anggaran Muda 0,09 Ari Auria

F. TAHAPAN BUTIR KEGIATAN:


19.1 Menyiapkan dan Mengidentifikasi Bahan dan Parameter Revisi Anggaran
1. Surat Usulan Revisi yang diunduh dari aplikasi satu DJA (Lampiran I)
2. Surat Persetujuan Eselon I yang diunduh dari aplikasi satudja (Lampiran II)

1
3. ADK RKAKL yang diunduh dari aplikasi satudja
4. DIPA Awal tahun anggaran 2021 (lampiran III)
Uraian Semula
Pagu 926.989.776.000
Rincian Sumber Dana
RM 10.000.000.000
PNBP 38.250.000.000
PHLN/PHDN 11.750.592.000
SBSN PBS 866.989.184.000
Target Pendapatan 45.000.000.000
Perpajakan
PNBP 45.000.000.000
Catatan Halaman IV DIPA 0

5. Data pagu Satker Pusat Pemanfaatan dan Inovasi IPTEK LIPI perjenis belanja sebelum
revisi
Satker Pagu DIPA sebelum revisi
634242 Pusat Pemanfaatan dan Inovasi 926.989.776.000
IPTEK
52 Belanja Barang 36.206.157.000
53 Belanja Modal 890.783.619.000

6. Matriks semula menjadi (diambil dari aplikasi sakti kemudian diupload di aplikasi satu dja)
sebagai indikasi pergeseran anggaran yang diusulkan revisi termasuk didalamnya
perubahan digital stamp (Lampiran IV)
7. Inventarisasi data/parameter awal sebelum revisi terkait perubahan Rencana Penarikan
pada Halaman III DIPA dan yang diunduh dari dokumen DIPA revisi terakhir sebagai
berikut sebagai berikut :

Pejabat Penandatangan DIPA


Nama : Nur Trie Aries Suestiningtyas
NIP : 196804161994032001
Jabatan : Sekretaris Utama LIPI

8. Identifikasi usulan revisi anggaran dengan substansi dan kewenangan pengesahan revisi
yang diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor 208/PMK.02/2020 Tentang
Tata Cara Revisi Anggaran Tahun Anggaran 2021. Atas Peraturan Menteri Keuangan RI
Nomor 208/PMK.02/2020 sebagai dasar hukum proses penyelesaian revisi.

2
Substansi Revisi Pengaturan dalam PMK Revisi
Kewenangan Pengaturan
Revisi Administrasi KPA Pasal 29 ayat 1
berupa Perubahan KPA, termasuk dalam hal
Rencana Penarikan ini KPA BA BUN, dapat
pada Halaman III melakukan Revisi
DIPA Anggaran dalam 1 ( satu)
Satker yang sama berupa:
a. pergeseran anggaran
antar-RO dalam KRO
yang sama dan/atau antar-
KRO dalam Program
Dukungan Manajemen
yang sama sepanJang
untuk memenuhi
kekurangan belanja
pegawai operasional; dan/
atau b.
penambahan/perubahan
akun beserta alokasi
anggarannya dalam RO
yang sama sepanJang
anggaran RO tetap.
Pasal 29 ayat 3
Revisi Anggaran
sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dilakukan
dengan mengubah
Petunjuk Operasional
Kegiatan (POK) yang
ditetapkan oleh KPA, dan
serta mengubah arsip data
komputer RKA-K/L
berkenaan dengan
menggunakan Sistem
Aplikasi
Pasal 29 ayat ayat 4

3
Revisi Anggaran
sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dilakukan
dengan mengubah
Petunjuk Operasional
Kegiatan (POK) yang
ditetapkan oleh KPA, dan
serta mengubah arsip data
komputer RKA-K/L
berkenaan dengan
menggunakan Sistem
Aplikasi

19.2 Menganalisas kebutuhan revisi anggaran


Dalam rangka mencapai kinerja anggaran yang maksimal serta untuk melakukan
perbaikan pola penyerapan anggaran agar sesuai dengan perencanaan kegiatan yang telah
disusun maka perlu dilakukan perubahan halaman III DIPA tentang rencana penarikan
dana .Data Halaman III yang telah disesuaikan dengan rencana kebutuhan Sebagai berikut
:

19.3 Menyusun Usulan Revisi Anggaran


1) Usulan Revisi Anggaran yang diajukan adalah Dalam Hal Perubahan Halaman III DIPA
Pusat Pemanfaatan dan Inovasi IPTEK
2) Revisi Anggaran yang diusulkan Pusat Pemanfaatan dan Inovasi IPTEK LIPI dalam hal
Revisi Administrasi dengan tema Perubahan Hal III DIPA sesuai dengan Peraturan
Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 208/PMK.02/2020 tentang Tata Cara
Revisi Anggaran Tahun Anggaran 2021 disebutkan bahwa :
− Pada Pasal 29 ayat 1 disebutkan bahwa Pasal 29 ayat 1

4
KPA, termasuk dalam hal ini KPA BA BUN, dapat melakukan Revisi Anggaran
dalam 1 ( satu) Satker yang sama berupa: a. pergeseran anggaran antar-RO dalam
KRO yang sama dan/atau antar-KRO dalam Program Dukungan Manajemen yang
sama sepanJang untuk memenuhi kekurangan belanja pegawai operasional; dan/
atau b. penambahan/perubahan akun beserta alokasi anggarannya dalam RO yang
sama sepanJang anggaran RO tetap.
− Pasal 29 ayat 3 Revisi Anggaran sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan
dengan mengubah Petunjuk Operasional Kegiatan (POK) yang ditetapkan oleh
KPA, dan serta mengubah arsip data komputer RKA-K/L berkenaan dengan
menggunakan Sistem Aplikasi.
− Pasal 29 ayat 4 disebutkan Revisi Anggaran sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
dilakukan dengan mengubah Petunjuk Operasional Kegiatan (POK) yang
ditetapkan oleh KPA, dan serta mengubah arsip data komputer RKA-K/L
berkenaan dengan menggunakan Sistem Aplikasi
− Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan tersebut maka revisi anggaran yang
diusulkan Pusat Pemanfaatan dan Inovasi IPTEK LIPI diajukan
− Usulan revisi anggaran diajukan melalui system aplikasi satuDJA.kemenkeu.go.id
− Beberapa dokumen revisi anggaran tersebut antara lain :
a. Surat usuan revisi anggaran
b. Arsip Data Komputer (ADK) RKA-K/L revisi Satker
c. Matriks perubahan (semula-menjadi).
d. Konsep DIPA Revisi

Mengetahui dan Menyetujui Cibinong, 15 April 2021


AtasanLangsung, Analis Anggaran Ahli Muda

Chichi Shintia Laksani Ari Auria

NIP. 198302062005022001 NIP 198404132008122003

5
6
7

Anda mungkin juga menyukai