Anda di halaman 1dari 3

INSTRUMEN PEMANTAUAN PEMENUHAN STANDAR ISI

(Contoh)

Nama Sekolah :
Alamat :
Hari/Tanggal :
Kondisi
Aspek yang Deskripsi
Ditemukan
*)
0 1 2
1. Sekolah memfasilitasi siswa untuk dapat menghayati Contoh: Baru sebagian
dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya, yang guru yang dalam
tergambarkan dalam perangkat pembelajaran yang perangkat
dibuat oleh setiap guru: (1)Program tahunan dan √ pembelajarannya
program semester; (2) Silabus; (3) RPP; (4)Buku yang memfasilitasi siswa untuk
digunakan guru dan siswa dalam pembelajaran; dapat menghayati dan
(5) Lembar tugas terstruktur dan kegiatan mandiri mengamalkan ajaran
untuk siswa; (6) Handout; dan (7) Alat evaluasi dan agama yang dianutnya
buku nilai. (perlu pembinaan
khususkepada guru-guru
tententu)
2. Sekolah memfasilitasi siswa untuk dapat menumbuhkan
kompetensi sikap sosial, yaitu menghayati dan
mengamalkan perilaku: (a) jujur; (b) disiplin; (c) santun;
(d) peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai);
(e) bertanggung jawab; (f) responsif; dan (g) proaktif,
yang tampak dalam:
(1)Program tahunan dan program semester; (2) Silabus;
(3) RPP; (4) Buku yang digunakan guru dan siswa
dalam pembelajaran; (5) Lembar tugas terstruktur dan
kegiatan mandiri untuk siswa; (6) Handout; dan (7)
Alat evaluasi dan buku nilai.
3. Sekolah memfasilitasi siswa untuk mengembangkan Contoh: Perangkat
Kompetensi Inti pengetahuannya , yaitu memahami, √ pembelajaran semua
menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi guru sudah menunjukan
pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan upaya untuk
metakognitif, yang tergambarkan dalam: memfasilitasi siswa untuk
(1)Program tahunan dan program semester; (2) Silabus; mengembangkan
(3) RPP; (4) Buku yang digunakan guru dan siswa Kompetensi Inti
dalam pembelajaran; (5) Lembar tugas terstruktur dan pengetahuannya , yaitu
kegiatan mandiri untuk siswa; (6) Handout; dan (7) memahami, menerapkan,
Alat evaluasi dan buku nilai. menganalisis dan
mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural,
dan metakognitif.
4. Sekolah memfasilitasi siswa untuk mengembangkan
Kompetensi Inti Keterampilan pada pendidikan
menengah adalah menunjukkan keterampilan menalar,
mengolah, dan menyaji secara: (a) efektif, (b). kreatif,
(c) produktif, (d) kritis, (e) mandiri, (f) kolaboratif, (g)
komunikatif, dan (h) solutif dalam ranah konkret dan
abstrak, yang tergambarkan dalam:
(1)Program tahunan dan program semester; (2) Silabus;
(3) RPP; (4) Buku yang digunakan guru dan siswa
dalam pembelajaran; (5) Lembar tugas terstruktur dan
kegiatan mandiri untuk siswa; (6) Handout; dan (7)
Alat evaluasi dan buku nilai.
5. Sekolah mengembangkan perangkat pembelajaran
sesuai dengan tingkat kompetensi dan ruang lingkup
materi pembelajaran, yang dibuktikan dengan adanya
RPP , buku sumber, serta hasil telahaan terhadap
silabus dan buku sumber yang telah dibuatnya.
6. Semua guru terlibat aktif dalam pengembang kurikulum
yang ditunjukan dengan daftar hadir kegiatan tersebut
serta bukti-bukti hasil kegiatannya seperti hasil
telaahan SKL, KI dan KD; silabus serta RPP.
7. Sekolah mengembangkan KTSP mengacu pada Kerangka
Dasar pada Standar Isi, meliputi:
(1) Perumusan visi, misi, dan tujuan satuan pendidikan;
(2) Pengorganisasian muatan kurikuler satuan
pendidikan;
(3) Pengaturan beban belajar siswa dan beban kerja
guru pada
tingkat kelas;
(4) Penyusunan kalender pendidikan satuan pendidikan;
(5) Penyusunan silabus muatan atau mata pelajaran
muatan
lokal; dan
(6) Penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran
setiap
muatan pembelajaran.
8. Sekolah mengembangkan Kurikulum dengan prosedur:
(1) Analisis pertauran perundang-undangan dan analsis
kebutuhan;
(2) Penyusunan
(3) Penetapan; dan
(4) Pengesahan.

9. Sekolah melaksanakan kurikulum dengan


mengalokasikan jumlah jam per minggu setiap mata
pelajaran, sesuai dengan Pedoman. (Lihat struktur
kurikulum masing-masing jenjang)
*) 0 Jika belum ada/belum dilaksanakan; 1 Jika sebagian sudah ada/dilaksanakan; 2 Jika sudah ada/sudah
dilaksanakan

Catatan hasil pemantauan:


Berdasarkan pemantauan yang telah dilaksanakan pada tanggal..................... di
SD/SMP/SMA/SMK ....................... ditemukan bahwa baru sebagian guru yang dalam perangkat
pembelajarannya memfasilitasi siswa untuk dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya

Rencana Tindak Lanjut:P

Berdasarkan temuan hasil pemantauan, maka perlu pembinaan khusus kepada guru-guru tententu
dalam hal merencanakan implementasi pengahayatan dan pengamalan agama yang dianut oleh
setiap siswa.

...................................,...............................

Kepala Sekolah, Pengawas Sekolah,

............................................ ......................................................

Anda mungkin juga menyukai