Anda di halaman 1dari 2

BERITA ACARA

MECHANICAL COMPLETION DAN PENGECEKAN KELAYAKAN OPERASI


SPM 1 SHAFTHI
NO. BA –………./…………../……………
Pada hari ini, Rabu tanggal Dua Bulan Desember Tahun Dua Ribu Dua Puluh, kami yang bertanda tangan
dibawah ini, telah melaksanakan pemeriksaan kesiapan tangki sekaligus serah terima atas pekerjaan
sebagai berikut :

Informasi Pekerjaan
 Pekerjaan : Major Overhaul (Dry Docking) SPM 1 Kap. 35.000 DWT SHAFTI
 Lokasi: : SPM 1 SHAFTHI (Soekarno Hatta Fuel Terminal & Hydrant Installation)
 Kontrak No. : No. 3950066594 tanggal 3 Juli 2020
 Pelaksana : PT. PAL Indonesia (Persero)
Evaluasi
 Mengacu kepada surat lingkup pekerjaan / BQ pekerjaan, berikut hasil pengecekan komponen
mechanical secara detail sebagai berikut:
No Item Umum Keterangan Hasil
Pekerjaan replating shell plate, Pekerjaan dilakukan
Pekerjaan pada bottom plate, main deck, horizontal dengan baik, bersih,
1
bagian fix part pipe fender, pipe guard, manhole lengkap sesuai BQ
main deck (dokumen terlampir)
Pekerjaan dilakukan
Landing boat platform, mooring
Pekerjaan pada dengan baik, bersih,
2 platform dan bridle, ballast platform,
bagian rotating part lengkap sesuai BQ
turn table
(dokumen terlampir)
Pekerjaan dilakukan
Main Bearing & CPU MRB, swivel bearing incl.
3 dengan baik, pengetesan
Swivel Bearing pengetesan
sesuai (dokumen terlampir)
Pipe system accessories, check Pekerjaan dilakukan
Piping fluid transfer
4 valve 12”, butterfly valve 12”, metal dengan baik, pengetesan
system
expansion joint, ball valve 12” sesuai (dokumen terlampir)

Navigation Aid & Terpasang dengan baik


5 Navigation lamp
Safety Equipment (dokumen terlampir)

Terpasang dan sesuai


Pengecatan primer, midle coat1 & 2,
6 Coating spesifikasi
finish coat, cathodic protection
(dokumen terlampir)

Pressure test, rotating test, inclining Accepted


4 Pengetesan
test, soak test (report pengujian terlampir)

Dokumen lampiran :
1. MDR Project
a. Final inspection Report Class
b. Sertifikat material
c. Sertifikat pengujian soak test lab cepu
d. Data / laporan project
2. As built drawing

TNK-08a
Kesimpulan
Berdasarkan hasil pemeriksaan tersebut di atas SPM 1 SHAFTHI telah siap untuk dioperasikan /
dilaksanakan pengujian pengapalan perdana.

Demikian Berita Acara ini dibuat menurut keadaan sebenarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya.

Tim pengecekan :

No Nama Jabatan Tanda tangan


Dimas Bagus Satriyo Sr Supervisor Plan. & Fac. Maint. –
1
Wibowo SHAFTHI
Supervisor Facilities Maintenance –
2 Andri Asyhari
SHAFTHI
3 Muhammad Iqbal Dias P. Engineer Construction – RPD III

4 Romli Pws Project – RPD III


Manager Dock Gali – PT. PAL Indonesia
5 Dadang Januriyantono
(Persero)
Engineering Support – PT. PAL Indonesia
6 Moch. Vicky Habibi
(Persero)
Inspektur Mutu III – PT. PAL Indonesia
7 Eka Prasetya
(Persero)

Mengetahui,
Operation Head SHAFTHI

Julian Hanafiah Lubis

TNK-08a

Anda mungkin juga menyukai