Anda di halaman 1dari 24

Referensi :

Multimedia – Alat untuk


meningkatkan keunggulan
bersaing – M. Suyanto, Penerbit
Pengantar Andi

Multimedia MateriKuliah Sistem Multimedia


Benny Mutiara
Fundamental of Multimedia

1
Pendahuluan

Komputer dewasa ini telah menjadi multimedia yang


paling diminati. Bukan saja untuk permainan (audio
dan video), tetapi juga untuk bisnis dan pendidikan.
Komputer multimedia adalah komputer yang mampu
menyajikan data dalam bentuk suara (audio),
tampilan gambar (video) dan animasi gambar.
Sehingga komputer multimedia harus memenuhi
kriteria tertentu.
Dulu, komputer terbatas karena ruang penyimpanan
/ memorinya yang kecil. Sekarang, komputer tidak
lagi dibatasi dengan memorinya. Sehingga
penyimpanan data menjadi sangat luas.
Sejarah Multimedia

• Istilah Multimedia berawal dari teater, bukan komputer.


• Karena pertunjukan memanfaatkan lebih dari 1 medium
• Akhir 1980an mulai diperkenalkan sistem multimedia
• 1987 diperkenalkan Hypercard oleh Apple
• 1989 IBM mengeluarkan software AVC (Audio Visual
Connection) dan video adhapter card bagi PS/2
• 1994 diperkirakan > 700 produk dan sistem multimedia di
pasaran
Citra Audio dan Visual

Citra Visual dimasukkan ke dalam sistem dari paket software


untuk menyatukan digital, dan dari kamera video, pita dan
piringan video dan scanner optik
Input audio dimasukkan melalui mikrofon, pita kaset dan
compact disk.
Output Visual ditampilkan di layar komputer dan monitor TV
yang tersambung.
Output Audio disediakan oleh alat output suara, speaker
stereo dan handset
Beberapa definisi Multimedia

Multimedia adalah kombinasi dari komputer dan video (Rosch,


1996)
Multimedia merupakan kombinasi dari 3 elemen : suara,
gambar & teks (McCormick,1996)
Multimedia adalah kombinasi dari paling sedikit 2 media input
/ output dari data. Media ini dapat berupa audio (suara,
musik), animasi, video, teks, grafik dan gambar (Turban dkk,
2002)
Multimedia merupakan alat yang dapat menciptakan presentasi
yang dinamis dan interaktif yang mengkombinasikan teks,
grafik, animasi, audio dan gambar video (Robin dan Linda,
2001)
Beberapa definisi ultimedia

Multimedia adalah pemanfaatan komputer untuk membuat dan


menggabungkan teks, grafik, audio, gambar bergerak (video
dan animasi) dengan menggabungkan link dan tool yang
memungkinkan pemakai melakukan navigasi, berinteraksi,
berkreasi dan berkomunikasi (Hofstetter, 2001)
Sehingga harus ada :
➢ Komputer yang mengkoordinasikan apa yang dilihat dan didengar
yang berinteraksi dengan kita
➢ Link yang menghubungkan kita dengan informasi
➢ Alat navigasi yang memandu kita menjelajah jaringan informasi
yang saling terhubung
➢ Menyediakan tempat kepada kita untuk mengumpulkan,
memproses, dan mengkomunikasikan informasi dan ide kita sendiri
The basic elements of
Multimedia
The basic…
1. Text
The basic…
2. Graphics
The basic…
3. Animation
The basic…
4. Video
The basic…
5. Audio
Pentingnya Multimedia

Multimedia menjadikan kegiatan membaca menjadi dinamis


dengan memberi dimensi baru pada kata-kata
Multimedia akan menarik indera dan menarik minat, karena
merupakan gabungan antara pandangan, suara dan gerakan.
Menurut CTR (Computer Technology Reseach), orang hanya
dapat mengingat :
20% dari yang dilihat, 30%
dari yang didengar,
50% dari yang dilihat dan didengar
30% dari yang dilihat, didengar dan dilakukan sekaligus
Aplikasi Multimedia
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Aplikasi Multimedia….
Advantages of Multimedia
 It is very user-friendly. It doesn’t take much energy
out of the user, in the sense that you can sit and
watch the presentation, you can read the text and
hear the audio.
 It is multi sensorial. It uses a lot of the user’s senses
while making use of multimedia, for example hearing,
seeing and talking.
 It is integrated and interactive. All the different
mediums are integrated through the digitisation
process. Interactivity is heightened by the possibility
of easy feedback.
 It is flexible. Being digital, this media can easily be
changed to fit different situations and audiences.
 It can be used for a wide variety of audiences, ranging from
one person to a whole group.
Disanvanages of Multimedia
 Information overload. Because it is so easy to use, it can
contain too much information at once.
 It takes time to compile. Even though it is flexible, it
takes time to put the original draft together.
 It can be expensive. As mentioned in one of my previous
posts, multimedia makes use of a wide range of
resources, which can cost you a large amount of money.
 Too much makes it unpractical. Large files like video
and audio has an effect of the time it takes for your
presentation to load. Adding too much can mean that
you have to use a larger computer to store the files.

Anda mungkin juga menyukai