Anda di halaman 1dari 9

SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).

9 (ukbm)

PERADABAN ISLAM DAULAH UMAYYAH DI


ANDALUSIA

1.Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : SKI X
b. Semester :2
c. Kompetensi Dasar :

3.13 Mengevaluasi Perkembangan Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan Pada


Masa Daulah Umayyah Di Andalusia
4.13 Mengapresiasi Peristiwa Penting dalam Perkembangan Peradaban dan
Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia

d. Materi Pokok : Perkembangan Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan


Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia
e. Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
f. Tujuan Pembelajaran :

M kegiatan pembelajaran dengan metode diskusi, tanyajawab, analisis,


Melalui
penugasan, danpresentasi dengan pendekatan saintifik, peserta didik dapat
Mengevaluasi Perkembangan Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan Pada Masa
Daulah Umayyah Di Andalusia.Terampil Mengapresiasi Peristiwa Penting dalam
Perkembangan Peradaban dan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah
Di Andalusia sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran
agama yang dianutnya melalui belajar bahasa Indonesia, mengembangkan sikap/
karakterjujur, peduli, danbertanggungjawab serta dapat mengembangkan
kemampuan berpikirkritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi
(4C)danberliterasi.

g. Materi Pembelajaran
 Bacalah bacaan pada buku teks pelajaran (BTP): Sejarah Kebudayaan Islam
untuk Kelas X Madrasah Aliyah Agama/IPA/IPS/Bahasa. /Kementerian
Agama,- Jakarta: Kementerian Agama 2014 hal. 99 s.d.116
 Internet

1
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

2. Peta Konsep

3. Proses Belajar
a. Pendahuluan

Sebelum mempelajari materi ini, silakan Anda baca dan pahami materi di bawah
ini!

Selama kurang lebih tujuh setengah abad Daulah Umayyah di Andalusia (Spanyol)
berkuasa, banyak prestasi dan kemajuan yang sudah dicapai, bahkan pengaruhnya
membawa Eropa kepada kemajuan. Puncak kejayaan Islam di Andalusia terjadi pada
periode ketiga (912-1013 M) dimulai dari pemerintahan Abdurrahman III, Kemajuan-
kemajuan tersebut antara lain :
Ilmu Pengetahuan dan Sains
Kemajuan ilmu pengetahuan dan sains yang dicapai pada masa ini, antara
lain :
Filsafat
Sains
Fikih
Sejarah
Peradaban dan Pembangunan
Bentuk kemajuan pembangunan fisik, salah satunya adalah sebagai berikut :
Cordoba
Granada
Kemajuan yang dicapai di Andalusia bukan datang dengan tiba-tiba, melainkan
banyak faktor yang menjadi pendukungnya, yaitu :
Heterogenitas komposisi masyarakat di Andalusia mendorong terciptanya iklim
intelektual yang maju
Adanya semangat kesatuan budaya Islam yang timbul pada pemikiran ulama dan
para ilmuwan.
Persaiangan antara Mulk at-Tawaif (kerajaan-kerajaan kecil)
Adanya dorongan dari para penguasa yang mempelopori kegiatan ilmiyah
2
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke kegiatan


berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

b. Kegiatan Inti

1. Petunjuk Umum UKBM


a. Baca dan pahami materi pada buku Sejarah Kebudayaan Islam untuk Kelas
X Madrasah Aliyah Agama/IPA/IPS/Bahasa. /Kementerian Agama,-
Jakarta: Kementerian Agama 2014 hal. 99 s.d.116.
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri
maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian
yang telah disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih,
apabila Anda yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-
permasalahan dalam kegiatan belajar 1 dan 2. Anda boleh sendiri atau
mengajak teman lain yang sudah siap mengikuti tes formatif agar Anda
dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan
konsentrasi!!!

Kegiatan Belajar 1

A. Perkembangan Peradaban Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia

1. Bacalah Sejarah Kebudayaan Islam untuk Kelas X Madrasah Aliyah


Agama/IPA/IPS/Bahasa. /Kementerian Agama,- Jakarta: Kementerian
Agama 2014 hal. 99 s.d.116. Tentang Perkembangan Peradaban Pada Masa
Daulah Umayyah Di Andalusia Kemudian, jawablah pertanyaan – pertanyaan
berikut !

1. Mengapa kita perlu mengetahui Perkembangan Peradaban Dan Ilmu


Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia?
2. Apa bentuk Perkembangan Pembangunan Pada Masa Daulah Umayyah Di
Andalusia?
3. Apa saja Perkembangan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di
Andalusia?

3
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

4. Faktor apa saja yang menjadi pendukung Perkembangan Peradaban Dan


Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia?
5. Pada Tahun Berapa Puncak kejayaan Islam di Andalusia terjadi?

 Setelah memahami isi materi dalam bacaan, berlatihlah untuk berfikir kritis
(tinggi) melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri
maupun bersama teman kelompok atau teman lainnya
 Peserta didik dibimbing untuk membentuk kelompok beranggotakan 6-8
orang. Setiap kelompok mempelajari Perkembangan Peradaban Pada Masa
Daulah Umayyah Di Andalusia. Materi yang dibahas oleh peserta didik
dalam kelompoknya sebagai berikut:
 Perkembangan Pembangunan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia
 Perkembangan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di
Andalusia
 Faktor apa saja yang menjadi pendukung Perkembangan Peradaban
Dan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia.

2. Coba perhatikan gambar dibawah ini, lalu perhatikan dan berikan penjelasan
pada gambar tersebut
1

Sumber:
https://www.kompasiana.com/rht
ourtravel/5d5368e00d82303b4b1b
4432/megahnya-arsitektur-masjid-
cordoba-di-eropa?page=all

Sumber:
https://www.his-travel.co.id/
blog/article/detail/menelusuri-
sejarah-peradaban-islam-di-
granada-dan-cordoba-spanyol

4
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

3 Sumber:
https://tirto.id/alfarabi-sang-guru-
kedua-crvH

sumber :
https://tirto.id/ibnu-sina-filsuf-dokter-islam-
ternama-yang-dianggap-ateis-cqPp

NO Isi Jawaban

Yang kamu ketahui


1
tentang masjid Cordoba

Yang kamu ketahui


2
tentang Granada

Yang kamu ketahui


3
tentang Al-Farabi

5
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

Yang kamu ketahui


4
tentang Ibnu Sina

Setelah memahami uraian materi di atas, maka untuk selanjutnya silahkan kerjakan
UKBM berikutnya

Kegiatan Belajar 2

B. Mempresentasikan Perkembangan Ilmu Pengetahuan Pada Masa


Daulah Umayyah Di Andalusia
3. Bacalah Sejarah Kebudayaan Islam untuk Kelas X Madrasah Aliyah
Agama/IPA/IPS/Bahasa. /Kementerian Agama,- Jakarta: Kementerian
Agama 2014 hal. 99 s.d.116. Kemudian, ceritakan Perkembangan Ilmu
Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia!

Jika sudah membaca dan memahami pembasan di kegiatan pertama , jawablah


pertanyaan berikut :

1. Bagaimana perkembangan ilmu pengetahuan pada saat ini


2. Apakah ilmu pengetahuan masa daulah umayyah masih digunakan sekarang

 Setelah memahami isi materi dalam bacaan, berlatihlah untuk berfikir kritis (tinggi)
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri maupun
bersama teman kelompok atau teman lainnya dengan model Snowball Throwing.
 Peserta didik dibimbing untuk membentuk kelompok beranggotakan 6-8 orang.
Setiap kelompok mempelajari Perkembangan Ilmu Pengetahuan Pada Masa
Daulah Umayyah Di Andalusia
 Selanjutnya peserta didik dalam kelompok, melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
a) Mengidentifikasi materi Perkembangan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah
Umayyah Di Andalusia .temukanlah 5 kalimat pada table terkait materi tersebut
kemudian tulis di kertas .
b) Kertas tersebut lalu dibentuk menyerupai bola (diperbolehkan meremas kertas).
c) Bola kertas tersebut, secara acak tiap kelompok mengoper kepada kelompok lain,
dengan catatan tiap kelompok hanya mendapatkan satu bola kertas
d) Kelompok yang mendapatkan bola kertas dari kelompok lain mencari kalimat yang
akan disusun
e) Apabila ada yang ingin dipertanyakan, diperbolehkan bertanya ke kelompok yang
presentase ataupun kepada guru.
f) Kelompok yang mendapatkan bola kertas dari kelompok lain mencari kalimat yg
sudah di acak

6
c. Penutup
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

Perhatikan tabel berikut:

A I B N U Y A H Y A O P E K
S N F J I B N U S I N A H L
I F S H N M U Y L O D A B F
B V C O R D O B A G Z I H J
N D R T R C A V G R Y F S A
U W R T Y H J F A A B K L R
B X Z F D T I J Y N M Z M R
A E R T Y U R B U A A V C A
T A H A Z M I S C D D B N Z
U T D U U H A L F A R A B I
T R F T J K L T R G N B H J
A E V G H G M Y T F A B N M
H D I B N U K H A L D U N J

Kegiatan Belajar 3

Ayo Berlatih Secara berkelompok!

Bacalah dari sumber lain, materi kemajuan peradaban Daulah Umayyah


di Andalusia. Identifikasi penemuan-penemuan para ilmuwan dalam
bidang sains, sosial dan keagamaan.
Bandingkan hasil temuan kelompokmu dengan kelompok yang lain,
kemudian carilah persamaan dan perbedaannya !

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1 dan 2, berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!

7
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah Anda telah memahami materi tentang


Perkembangan Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan
Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia
2. Apakah Anda telah memahami Perkembangan
Peradaban Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia.
3. Apakah Anda telah memahami Perkembangan Ilmu
Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di
Andalusia.
4. Dapatkah Anda menunjukkan Peninggalan-
peninggalan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia.
5. Dapatkah Anda menyebutkan tokoh-tokoh ilmuan
dalam Perkembangan Ilmu Pengetahuan Pada Masa
Daulah Umayyah Di Andalusia

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu


pertanyaan di atas, maka pelajarilah
kembali materi tersebut dalam buku teks
pelajaran (BTP) dan pelajari ulang
kegiatan belajar 1 dan 2 yang sekiranya
perlu Anda ulang dengan bimbingan guru
atau teman sejawat. Jangan putus asa
untuk mengulang lagi!. Apabila Anda
menjawab “YA” pada semua pertanyaan,
lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.

Di mana posisi Anda?


Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Perkembangan
Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah
Umayyah Di Andalusia dalam rentang 0 – 100, tuliskan ke
dalam kotak yang tersedia.

Setelah Anda menuliskan penguasaan terhadap materi


Perkembangan Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan Pada
Masa Daulah Umayyah Di Andalusia, lanjutkan kegiatan
berikut untuk mengevaluasi penguasaan Anda!

8
SKI – 3.13 / 4.13 / 2 / 5 (rpp).9 (ukbm)

Yuk Cek Penguasaan Anda terhadap Perkembangan Peradaban Dan Ilmu


Pengetahuan Pada Masa Daulah Umayyah Di Andalusia!

1. Buktikan bahwa kemajuan peradaban Islam Daulah Umayyah di Andalusia sejajar


dengan peradaban Daulah Abbasiyah di Baghdad !
2. Buatlah peta konsep tentang ilmuwan-ilmuwan berprestasi pada masa Daulah
Umayyah di Andalusia sesuai dengan kategori keilmuannya!
3. Hubungkan antara kebijakan pemimpin Daulah Umayyah di Andalusia dengan
perestasi gemilang dalam ilmu pengetahuan dan peradaban masa itu!
4. Uraikan secara singkat tentang kemajuan Daulah Umayyah di Andalusia dalam
bidang arsitektur, berikan contoh beserta gambar pendukung!
5. Sebutkan bentuk-bentuk peradaban yang tumbuh pada masa Daulah Umayyah
di Damaskus?
6. Sebutkan Tokoh-tokoh ilmu pengetahuan dan hasil karyanya !
7. Sebutkan karya Abu Bakar Ibnu Thufail dalam bidang Ilmu Filsafat !
8. Apa judul karya Ibnu Rusdy dalam bidang Ilmu Fikih ?
9. Apa judul karya Ibnu Sina dalam Ilmu Kedokteran ?
10. Sebutkan karya Ibnu Khaldun dalam Ilmu Sejarah !

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, 3


dan 4 silakan Anda berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain
jika memang masih ada beberapa hal yang perlu dikaji ulang.
Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi Perkembangan
Peradaban Dan Ilmu Pengetahuan Pada Masa Daulah
Umayyah Di Andalusia, mintalah tes formatif kepada Guru Anda
sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Referensi :
1. Buku
teks pelajaran (BTP): Sejarah Kebudayaan Islam untuk Kelas X Madrasah
Aliyah Agama/IPA/IPS/Bahasa. /Kementerian Agama,- Jakarta:
Kementerian Agama 2014 hal. 99 s.d.116
2. Internet

Anda mungkin juga menyukai