Anda di halaman 1dari 30

KISI-KISI UJIAN MADRASAH

Tahun Pelajaran 2021/2022


JENJANG MA

DIREKTORAT KSKK MADRASAH


DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
2022
KISI-KISI UJIAN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Jenjang : Madrasah Aliyah Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadis


Program : Semua Program Kurikulum : 2013 (KMA 183 Tahun 2019)

A. KOMPETENSI PENGETAHUAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


1. 3.1. Menganalisis pengertian Al-Qur`an dan Definisi Al-Qur’an Membandingkan dua definisi Al-
wahyu menurut para ulama’ Qur’an dari para ulama
2. 3.2. Menganalisis sejarah penurunan dan Al-Qur’an secara bertahap Menentukan makna tersirat dari
penulisan Al-Qur'an proses turun Al-Qur’an secara
bertahap
3. 3.4. Menganalisis kemukjizatan Al-Qur'an Ayat tentang kemukjizatan Al- Mengimplementasi kandungan
Qur’an ayat tentang kemukjizatan Al-
Qur’an
4. 3.5. Menganalisis pokok-pokok isi Al-Qur`an Kandungan ayat Al-Qur’an Mengaitkan Ilustrasi dengan
pokok kandungan ayat Al-Qur’an
5. 3.7. Membandingkan pengertian hadis, Pengertian hadis, sunah, khabar, Menemukan perbedaan antara
sunah, khabar, dan asar dan asar dua pengertian dari hadis atau
sunah atau khabar dan asar
6. 3.10. Menganalisis fungsi hadis terhadap Al- Kedudukan dan fungsi hadis Menganalisis fungsi sebuah
Qur`an hadis terhadap ayat Al-Qur’an
7. 3.11. Menganalisis pembagian hadis dari segi Syarat-syarat hadis shahih Mengaitkan syarat-syarat
kuantitas dan pembagian hadis dari kesahihan hadis dengan perilaku
segi kualitasnya kehidupan kekinian
8. 3.13. Menganalisis QS. al-Mukminun [23]: 12- - QS. al-Mukminun [23]: 12-14, - Menemukan makna tersirat
14 tentang fase penciptaan manusia, QS. al-Baqarah [2]: 30-32 dari kandungan ayat atau
QS. an-Nahl [16]: 78 tentang tentang manusia sebagai hadis
kesempurnaan penciptaan manusia khalifah di bumi, - Mengaitkan kandungan ayat
disertai organ-organ, QS. al-Baqarah - HR. Bukhari tentang atau hadis dengan perilaku
[2]: 30-32 tentang manusia sebagai penciptaan manusia. dan
khalifah di bumi, QS. al-Dzariyat [51]: - HR. Bukhari tentang hak
tentang tujuan penciptaan manusia dan Allah dari manusia
jin. HR. Bukhari tentang penciptaan
manusia. dan HR. Bukhari tentang hak
Allah dari manusia
9. 3.14. Menganalisis QS. al-Isra’ [17]: 23–24 - QS. al-Isra’ [17]: 23–24 dan - Menyimpulkan pesan ayat
dan QS. Luqman [31]: 13–17 tentang - QS. Luqman [31]: 13–17 atau hadis
sikap kepada kedua orang tua dan HR. tentang sikap kepada kedua - Menemukan makna tersirat
Muslim dari Abu Hurairah ra. tentang orang tua dan dari ayat atau hadis
berbakti kepada kedua orang tua, dan - HR. Bukhari Muslim dari - Mengaitkan contoh perilaku
HR. Bukhari Muslim dari Abdullah bin Abdullah bin Amr ra. tentang dengan ayat atau hadis
Amr ra. tentang keutamaan merawat keutamaan merawat kedua
kedua orang tua orang tua
10. 3.15. Menganalisis QS. al-Isra’ [17]: 32 - QS. al-Isra’ [17]: 32 tentang - Menemukan makna tersirat
tentang larangan mendekati perbuatan larangan mendekati perbuatan dari kandungan ayat atau
zina, QS. an-Nur [24]: 2 tentang zina dan hadis
hukuman bagi pezina dan HR. Bukhari - HR. Bukhari dari Abu - Menyimpulkan pesan/
dari Abu Hurairah ra. tentang iman Hurairah ra. tentang iman kandungan ayat atau hadis
yang kuat mencegah perbuatan keji yang kuat mencegah
perbuatan keji
11. 3.17. Menganalisis QS. at-Taubah [9]: 122 - QS. at-Taubah [9]: 122 - Menemukan makna tersirat
tentang kewajiban menuntut ilmu, QS. tentang kewajiban menuntut dari ayat atau hadis
Ali Imran [3]: 190-191 tentang ciri-ciri ilmu, - Mengaitkan contoh perilaku
orang yang berilmu, HR. Ibnu Majah - QS. Ali Imran [3]: 190-191 dengan kandungan hadis
dari Anas bin Malik ra. tentang tentang ciri-ciri orang yang
kewajiban menuntut ilmu dan HR. berilmu,
Bukhari dari Abdullah bin Amr ra. - HR. Bukhari dari Abdullah bin
tentang kewajiban menyampaikan ilmu Amr ra. tentang kewajiban
menyampaikan ilmu
12. 3.18. Menganalisis QS. at-Tahrim [66]: 6 - QS. at-Tahrim [66]: 6 tentang - Menemukan makna tersirat
tentang tanggungjawab dalam keluarga, tanggungjawab dalam dari kandungan ayat
QS. Taha [20]: 132 tentang perintah keluarga, - Menemukan kaitan
menegakkan shalat, QS. al-An‘am [6]: - QS. an-Nisa’ [4]:36 tentang pernyataan yang sesuai
70 tentang menjaga diri dari orang- perintah mentauhidkan Allah dengan kandungan ayat atau
orang yang terbuai dunia, QS. an-Nisa’ dan berbuat baik, hadis
[4]:36 tentang perintah mentauhidkan - HR. Bukhari dari Abdullah bin
Allah dan berbuat baik, QS. Hud [11]: Umar ra. tentang
117–119 tentang Allah tidak tanggungjawab
membinasakan secara semena-mena - HR. Abu Dawud dari Rabi’ bin
kepada suatu kaum yang berbuat Sabrah ra. tentang perintah
kebaikan, HR. Bukhari dari Abdullah memerintahkan anak untuk
bin Umar ra. tentang tanggungjawab, menegakkan shalat
dan HR. Abu Dawud dari Rabi’ bin
Sabrah ra. tentang perintah
memerintahkan anak untuk
menegakkan shalat. dan HR. Bukhari
dan Muslim dari Abu Hurairah ra.
tentang hak seorang muslim atas
muslim yang lain
13. 3.19. Menganalisis QS. al-Baqarah [2] :148 - QS. al-Baqarah [2] :148 - Menemukan makna/ pesan
berbuat kebajikan, QS. Fathir [35]: 32 tentang berbuat kebajikan, tersirat dari ayat atau hadis
beberapa penyikapan terhadap Al- - QS. an-Nahl [16]: 97 tentang - Menganalisis kandungan ayat
Qur'an, QS. an-Nahl [16]: 97 tentang balasan amal shalih, atau hadis
balasan amal shalih, dan HR. Bukhari - HR. Bukhari dari Abu
dari Abu Hurairah ra. anjuran beramal Hurairah ra. tentng anjuran
sesegera mungkin beramal sesegera mungkin
14. 3.20. Menganalisis QS. al-Jumu‘ah [62]: 9–11 - QS. al-Jumu‘ah [62]: 9–11 - Menganalisis kandungan ayat
tentang beribadah dan berusaha, QS. tentang beribadah dan atau hadis
al-Qasas [28]: 77 tentang kehidupan berusaha, - Mengaitkan perilaku-perilaku
dunia dan akhirat, HR. Ibnu Majah dari - QS. al-Qasas [28]: 77 tentang manusia yang sesuai dengan
Miqdam bin Ma’dikarib r.a. tentang kehidupan dunia dan akhirat, kandungan ayat atau hadis
kemandirian, dan HR. Ibnu Majah dari - HR. Ibnu Majah dari Miqdam
Hisyam bin Urwah tentang keutamaan bin Ma’dikarib r.a. tentang
bekerja kemandirian, dan HR. Ibnu
Majah dari Hisyam bin Urwah
tentang keutamaan bekerja
15. 3.21. Menganalisis QS. al-Baqarah [2]:168– - QS. al-Baqarah [2]:168–169, - Mengaitkan ilustrasi dengan
169, QS. al-Baqarah [2]: 172–173 QS. al-Baqarah [2]: 172–173 ayat atau hadis
tentang mengonsumsi makanan yang tentang mengonsumsi - Menemukan makna tersirat
baik dan halal, HR. Abu Dawud dari makanan yang baik dan halal, dari hadis atau ayat
Ma’dikarib r.a. tentang beberapa - HR. Abu Dawud dari
makanan yang diharamkan, dan HR. Ma’dikarib r.a. tentang
Tirmizi dari Abu Hurairah ra. tentang beberapa makanan yang
sebab turun ayat perintah makanan diharamkan
yang halal - HR. Tirmizi dari Abu Hurairah
ra. tentang sebab turun ayat
perintah makanan yang halal
16. 3.22. Menganalisis QS. az-Zukhruf [43]: 9–13 - QS. az-Zukhruf [43]: 9–13 - Mengaitkan ilustrasi/
tentang nikmat Allah dan syukur, QS. tentang nikmat Allah dan pernyataan dengan ayat atau
al-‘Ankabut [29]:17 tentang beribadah syukur, hadis
dan bersyukur, HR. Ahmad dari Asy’ab - HR. Ahmad dari Asy’ab bin - Menemukan pesan/ makna
bin Qaisy ra. tentang syukur kepada Qaisy ra. tentang syukur tersirat dari ayat atau hadis
Allah, Dan HR. Abu Dawud dari Abu kepada Allah,
Hurairah ra., dan HR. Muslim dari Abu - HR. Muslim dari Abu Hurairah
Hurairah ra. tentang melihat orang yang ra. tentang melihat orang yang
lebih tidak beruntung agar merasakan lebih tidak beruntung agar
anugerah Allah merasakan anugerah Allah
17. 3.23. Menganalisis QS. al-Furqan (25): 67 - QS. al-Furqan (25): 67 tentang - Menentukan kandungan
tentang kesederhanaan, QS. al-Isra’ kesederhanaan, pokok dari ayat atau hadis
(17): 26–27, 29–30 tentang - QS. al-Isra’ (17): 26–27, 29–30 - Menilai kaitan ilustrasi
kesederhanaan dalam hidup, QS. al- tentang kesederhanaan dalam dengan kandungan ayat atau
Qashash (28): 79–82, QS. al-Baqarah hidup, hadis
(2): 177 tentang beberapa macam - HR. Ibnu Majah dan Ahmad - Mengaitkan perilaku-perilaku
kebajikan, QS. al-Ma‘un (107): 1–7 dari Abdullah bin Amru dengan kandungan ayat atau
tentang bermegah-megahan di dunia tentang larangan berlebih- hadis
dan hadis riwayat Ibnu Majah dan lebihan,
Ahmad dari Abdullah bin Amru tentang - HR. Bukhari dari Hakim bin
larangan berlebih-lebihan, dan HR. Hizam tentang keutamaan
Bukhari dari Hakim bin Hizam tentang memberi daripada menerima,
keutamaan memberi daripada - HR. Tirmidzi, Ibnu Majah dan
menerima, dan Tirmidzi, Ibnu Majah Muslim tentang proporsi
dan Muslim tentang proporsi dalam dalam tubuh seorang muslim
tubuh seorang muslim
18. 3.24. Menganalisis QS. al-Baqarah [2]: 155– - QS. al-Baqarah [2]: 155–157 - Menemukan makna tersirat
157 macam-macam ujian dari Allah macam-macam ujian dari dari ayat atau hadis
Swt., QS. Ali Imran [3]: 186 tentang Allah Swt., - Menyimpulkan kandungan
keniscayaan ujian dari Allah Swt., hadis - QS. Ali Imran [3]: 186 tentang pokok dayat atau hadis
riwayat Muslim dari Suhaib tentang keniscayaan ujian dari Allah
sikap orang mukmin dalam keadaan Swt.,
apapun, dan HR. Tirmidzi dari Mus’ab - HR. Muslim dari Suhaib
bin Sa’ad tentang cobaan bagi manusia tentang sikap orang mukmin
dalam keadaan apapun
19. 3.25. Menganalisis QS. ar-Rum [30]: 41–42 - QS. ar-Rum [30]: 41–42 - Menemukan kandungan
kerusakan alam di bumi, QS. al-A‘raf kerusakan alam di bumi, pokok ayat atau hadis
[7]: 56–58 tentang larangan berbuat - QS. al-A‘raf [7]: 56–58 tentang - Mengaitkan ilustrasi dengan
kerusakan di bumi, QS. Shad [38]: 27 larangan berbuat kerusakan ayat atau hadis
tentang penciptaan alam dengan benar, di bumi, - Mengaitkan perilaku-perilaku
QS. al-Furqan [25]: 45–50 tentang - QS. al-Furqan [25]: 45–50 dengan ayat atau hadis
ciptaan Allah untuk manusia, QS. al- tentang ciptaan Allah untuk
Baqarah [2]: 204–206 tentang perilaku manusia,
orang munafik terhadap kelestarian - QS. al-Baqarah [2]: 204–206
alam, dan HR. Bukhari Muslim dari tentang perilaku orang
Anas bin Malik tentang menanam munafik terhadap kelestarian
tanaman alam,
- HR. Bukhari Muslim dari Anas
bin Malik tentang menanam
tanaman
20. 3.26. Menganalisis QS. al-‘Alaq [96]: 1–5 - QS. al-‘Alaq [96]: 1–5 tentang - Menemukan pesan/ perintah
tentang perintah membaca, QS. Yunus perintah membaca, yang terkadung dalam ayat
[10]: 101 tentang perintah - QS. Yunus [10]: 101 tentang atau hadis
memperhatikan gejala alam, QS. al- perintah memperhatikan - Menganalisis kandungan ayat
Baqarah [2]: 164 tentang fenomena gejala alam, atau hadis
alam sebagai sumber ilmu - QS. al-Hujurat [49]: 6 tentang
pengetahuan, QS. al-Hujurat [49]: 6 sikap selektif terhadap setiap
tentang sikap selektif terhadap setiap informasi,
informasi, dan HR. Abu Dawud dari Abu - HR. Abu Dawud dari Abu
Darda’ tentang keutamaan mencari Darda’ tentang keutamaan
ilmu mencari ilmu
21. 3.27. Menganalisis QS. an-Nahl (16): 125 - QS. an-Nahl (16): 125 tentang - Menemukan makna tersirat
tentang kewajiban berdawah, QS. asy- kewajiban berdawah, dalam ayat atau hadis
Syu‘ara‘ (26): 214–216, tentang fase - QS. asy-Syu‘ara‘ (26): 214– - Menilai kaitan ilustrasi
dakwah secara sembunyi-sembunyi, 216, tentang fase dakwah dengan ayat atau hadis
QS. al-Hijr (15): 94–96 tentang dakwah secara sembunyi-sembunyi, - Menentukan pernyataan yang
secara terang-terangan, Muslim dari - QS. al-Hijr (15): 94–96 tentang sesuaid dengan kandungan
Abu Hurairah tentang balasan bagi dakwah secara terang- ayat atau hadis
motivator kebaikan terangan,
- HR. Muslim dari Abu Hurairah
tentang balasan bagi motivator
kebaikan

22. 3.28. Menganalisis QS. Ali Imran (3): 104 - QS. Ali Imran (3): 104 tentang - Menemukan kandungan
tentang kewajiban amar makruf nahi kewajiban amar makruf nahi pokok ayat atau hadis
munkar, QS. Ali Imran (3): 110 tentang munkar, - Mengaitkan ayat atau hadis
umat terbaik, QS. al-Maidah (5): 78-80 - QS. Ali Imran (3): 110 tentang dengan perilaku kekinian
tentang ancaman bagi yang tidak amar umat terbaik,
makruf nahi munkar, hadis riwayat - HR. Muslim dari Abu Said
Muslim dari Abu Said tentang perintah tentang perintah mengubah
mengubah kemunkaran sesuai kemunkaran sesuai
kemampuan kemampuan
23. 3.29. Menganalisis QS. Ali Imran (3): 159 - QS. Ali Imran (3): 159 tentang - Menilai/ memberi komentar
tentang isyarat berdemokrasi, QS. asy- isyarat berdemokrasi, kaitan ilustrasi dengan ayat
Syura (42): 38 tentang musyawarah, - HR. Muslim dari Malik al- atau hadis
hadis riwayat Muslim dari Malik al- Asyja‘i tentang kepemimpinan, - Menemukan makna tersirat
Asyja‘i tentang kepemimpinan, dan HR. - HR. Bukhari tentang amanah dari ayat atau hadis
Bukhari tentang amanah
24. 3.30. Menganalisis QS. al-Maidah (5): 8–10 - QS. al-Maidah (5): 8–10 - Menemukan pesan/ perintah
tentang menegakkan keadilan, QS. at- tentang menegakkan keadilan, yang terdapat dalam ayat
Taubah (9): 119 tentang bergaul dengan - QS. an-Nahl (16): 90–92 atau hadis
orang yang jujur, QS. an-Nahl (16): 90– tentang perintah berlaku adil - Menentukan pernyataan yang
92 tentang perintah berlaku adil dan dan jujur, sesuali dengan kandungan
jujur, QS. an-Nisa’ (4): 105 tentang - HR. Muslim dari Abdullah ayat atau hadis
larangan berkhianat, dan HR. Muslim tentang dampak dari sikap
dari Abdullah tentang dampak dari jujur dan dusta
sikap jujur dan dusta

B. KOMPETENSI KETERAMPILAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN

1. 4.5. Mengomunikasikan pokok- Kandungan pokok Al-Qur’an Membuat bagan/ skema/ infografis
pokok ajaran Al-Qur`an dan tentang kandungan pokok Al-Qur’an
contoh ayat-ayatnya
2. 4.11. Menyajikan pembagian hadis Pembagian hadis dari segi kualitas Membuat bagan/ skema/ infografis
dari segi kuantitas dan kualitas dan kuantitas pembagian hadis
dalam bentuk bagan
3. 4.12. Mempresentasikan hasil analisis Tokoh hadis dan kitabnya Membuat tabel perbandingan
biografi tokoh-tokoh hadis dan karakteristik, kelebihan,
kitabnya kekurangan kitab-kitab hadis
4. 4.13. Mengomunikasikan Q.S. al- - QS. al-Mukminun (23): 12-14 Membuat infografis fase-fase
Mukminun (23): 12-14, Q.S. an- tentang proses penciptaan penciptaan manusia dikaitkan
Nahl (16): 78, Q.S. al-Baqarah manusia dengan ilmu pengetahuan lain
(2): 30-32, Q.S. al-Dzariyat (51):
dan hadis terkait
5. 4.21. Mengomunikasikan Q.S. al- - QS. al-Baqarah (2):168–169, QS. Membuat daftar variasi menu yang
Baqarah (2):168–169, Q.S. al- al-Baqarah (2): 172–173 tentang sehat selama satu minggu
Baqarah (2): 172–173, dan hadis mengonsumsi makanan yang baik
terkait dan halal
6. 4.23.1. Mendemonstrasikan hafalan, - QS. al-Furqan (25): 67 tentang Membuat laporan analisis profil
terjemahan ayat dan hadis kesederhanaan, tokoh tentang dampak perilaku
tentang sikap sederhana dan - QS. al-Isra’ (17): 26–27, 29–30 sederhana dan perilaku boros, yang
santun tentang kesederhanaan dalam dibuat dalam bentuk infografis
4.23.2. Menyajikan keterkaitan hidup,
analisis ayat dan hadis - HR. Ibnu Majah dan Ahmad dari
tentang sikap sederhana dan Abdullah bin Amru tentang
santun dengan fenomena larangan berlebih-lebihan,
sosial - HR. Bukhari dari Hakim bin
Hizam tentang keutamaan
memberi daripada menerima,
- HR. Tirmidzi, Ibnu Majah dan
Muslim tentang proporsi dalam
tubuh seorang muslim
7. 4.25.1. Mendemonstrasikan hafalan, - QS. ar-Rum (30): 41–42 - Mempraktikkan hafalan ayat,
terjemahan ayat dan hadis kerusakan alam di bumi, terjemah ayat atau hadis
tentang kelestarian - QS. al-A‘raf [7]: 56–58 tentang - Membuat laporan analisis
lingkungan hidup larangan berbuat kerusakan di kerusakan alam
4.25.2. Menyajikan laporan hasil bumi,
perlakuan terhadap - QS. al-Furqan [25]: 45–50 tentang
lingkungan ciptaan Allah untuk manusia,
- QS. al-Baqarah [2]: 204–206
tentang perilaku orang munafik
terhadap kelestarian alam,
- HR. Bukhari Muslim dari Anas
bin Malik tentang menanam
tanaman
8. 4.27.1. Menyajikan hasil analisis ayat - QS. an-Nahl (16): 125 tentang - Merumuskan strategi dakwah
dan hadis tentang dakwah kewajiban berdawah, melalui media sosial atau media
4.27.2. Mempraktikkan cara - HR. Muslim dari Abu Hurairah lainnya yang ditampilkan dalam
berdakwah secara lisan atau tentang balasan bagi motivator bentuk info grafis
tulisan kebaikan
9. 4.28.1. Mendemonstrasikan hafalan, Amar makruf nahi munkar
terjemahan ayat dan hadis
tentang amar makruf nahi
munkar
4.28.2. Menyajikan keterkaitan ayat
dan hadis tentang amar
makruf nahi munkar dengan
fenomena sosial
KISI-KISI UJIAN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Jejang : Madrasah Aliyah Mata Pelajaran : Akidah Akhlak


Program : IPA/IPS/Bahasa Kurikulum : 2013 (KMA 183/2019)

A. KOMPETENSI PENGETAHUAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


1. 3.1. Menganalisis sifat wajib Allah (nafsiyah, Sifat-sifat wajib dan jaiz Menentukan salah satu sifat wajib
salbiyah, ma’ani dan ma’nawiyah) dan Allah (nafsiyah, salbiyah, ma’ani dan
sifat-sifat jaiz Allah Swt. ma’nawiyah), atau sifat-sifat jaiz Allah
2. 3.2. Menganalisis keutamaan dan adab Adab berbakti kepada orang Merinci adab berbakti kepada orang
berbakti kepada orang tua dan guru tua dan guru tua dan guru berdasarkan dalil dan
berdasarkan dalil dan pendapat ulama pendapat ulama
3. 3.7. Menganalisis makna, dalil dan ciri-ciri Islam washatiyah dan Membandingkan makna, dalil, dan ciri-
Islam washatiyah (moderat) dan ciri-ciri radikal ciri antara Islam washatiyah (moderat),
pemahaman Islam radikal dan Islam radikal
4. 3.8. Menganalisis hakikat dan sifat dasar Menundukkan nafsu Menguraikan hakikat dan sifat dasar
nafsu syahwat dan ghadlab; serta cara syahwat dan ghadlab nafsu syahwat, dan ghadlab melalui
menundukkannya melalui mujaahadah mujaahadah dan riyaadhah
dan riyaadhah
5. 3.9. Menganalisis sebab-sebab, contoh dan Menjauhi perilaku tercela
Menjelaskan sebab-sebab, con-toh dan
cara menghindari perilaku licik, tamak, cara menghindar perilaku tercela;
zhalim dan diskriminasi perilaku licik, tamak, zhalim, dan
diskriminasi
6. 3.1. Menganalisis latar belakang munculnya Aliran-aliran kalam dalam Mengidentifikasi aliran-aliran kalam
aliran-aliran kalam dalam peristiwa peristiwa tahkim dalam peristiwa tahkim
tahkim
7. 3.2. Menganalisis perilaku dan dampak Menghindari perilaku dosa Membedakan antara perilaku dosa
negatif serta upaya menghindari dosa- besar besar, dampak negatif, dan upaya
NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN
dosa besar (membunuh, liwath, LGBT, menghindari dosa-dosa besar;
meminum khamr, judi, mencuri, durhaka membunuh, liwath, LGBT, meminum
kepada orang tua, meninggalkan sholat, khamr, judi, mencuri, durhaka kepada
memakan harta anak yatim dan korupsi) orang tua, meninggalkan sholat,
memakan harta anak yatim, dan
korupsi
8. 3.5. Menganalisis sifat-sifat utama Putri Kisah teladan Putri Membandingkan sifat-sifat utama
Rasulullah, Fatimatuzzahra ra. dan Rasulullah Fatimatuzzahra antara Putri Rasulullah Fatimatuz-
Uways al-Qarni ra. dan Uways al-Qarni zahra ra. dan Uways al-Qarni
9. 3.7. Menganalisis bentuk dan cara Menghindari akhlak tercela Membedakan bentuk dan cara
menghindari akhlak tercela; israf, tabzir, seperti israf, tabzir, dan menghindari akhlak tercela antara
dan bakhil bakhil israf, tabzir, dan bakhil
10. 3.9. Menganalisis dalil, kedudukan dan Syari’at, tarekat dan ma’rifat Menentukan dalil, kedudukan, dan
fungsi syari’at, tarekat dan ma’rifat dalam ajaran Islam fungsi syariat, tarekat, dan ma’rifat
dalam ajaran Islam dalam ajaran Islam
11. 3.10. Menganalisis definisi, tokoh utama dan Tokoh utama dan inti ajaran Menguraikan tokoh utama dan inti
inti ajaran tasawuf (Imam Junaid al- tasawuf (Imam Junaid al- ajaran tasawuf Imam Junaid al-
Baghdadi, Rabiah al-Adawiyah, al- Baghdadi, Rabiah al- Baghdadi, Rabiah al-Adawiyah, al-
Ghazali, Syekh Abdul Qadir al-Jailani) Adawiyah, al-Ghazali, Syekh Ghazali, dan Syekh Abdul Qadir al-
Abdul Qadir al-Jailani) Jailani
12. 3.11. Menganalisis kisah keteladanan sahabat Kisah teladan Abdurrah- Menelaah kisah keteladanan
Abdurrahman bin Auf dan Abu Dzar al- man bin Auf dan Abu Dzar Abdurrahman bin Auf dan Abu Dzar
Ghifari al-Ghifari al-Ghifari
13. 3.1. Menganalisis makna dan upaya Cerminan nilai mulia Al Menjelaskan makna dan keteladanan
meneladani Al Asma’ al Husna: al- Asma’ al Husna: al-Afuww, Al Asma’ al Husna: al-Afuww, al-
Afuww, al-Razzaq, al-Malik, al-Hasib, al- al-Razzaq, al-Malik, al-Hasib, Razzaq, al-Malik, al-Hasib, al-Hadi, al-
Hadi, al-Khalik dan al-Hakim al-Hadi, al-Khalik dan al- Khalik, dan al-Hakim
Hakim
14. 3.2. Menganalisis makna, pentingnya, dan Sikap tasamuh (toleransi), Membedakan antara makna,
upaya memiliki sikap tasamuh musawah (persaamaan) pentingnya, dan upaya memiliki sikap
(toleransi), musawah (persamaan) dera-jat, tawasuth tasamuh (toleransi), musawah (per-
NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN
derajat, tawasuth (moderat), dan (moderat), dan ukhuwwah samaan) derajat, tawasuth (moderat),
ukhuwwah (persaudaraan) (persaudaraan) dan ukhuwwah (persaudaraan)
15. 3.3. Menganalisis konsep, penyebab, dan cara Menghindar dari penyakit Menguraikan konsep, penye-bab, dan
menghindari sifat tercela nifaq, keras hati nifaq, keras hati, dan cara menghindari sifat tercela
hati, dan ghadab (pemarah) ghadab (pemarah) diantaranya nifaq, keras hati, dan
ghadab (pemarah) dalam kehidupan
bermasyarakat
16. 3.5. Mengevaluasi kisah kesufian Imam Kisah kesufian Imam Mendeskripsikan kisah kesu-fian
Hanafi, Imam Malik, Imam Asy-Syafei Hanafi, Imam Malik, Imam Imam Hanafi, Imam Malik, Imam Asy-
dan Imam Ahmad bin Hanbal Asy-Syafei dan Imam Ahmad Syafei, dan Imam Ahmad bin Hanbal
bin Hanbal
17. 3.6. Menganalisis konsep dan pentingnya Perilaku semangat sikap Menelaah perilaku semangat sikap
perilaku semangat sikap bekerja keras, bekerja keras, kolaboratif, bekerja keras, kola-boratif, fastabiqul
kolaboratif, fastabiqul khairat, optimis, fastabiqul khairat, optimis, khairat, optimis, dinamis, kreatif, dan
dinamis, kreatif, dan inovatif dinamis, kreatif, dan inovatif inovatif
18. 3.7. Menganalisis konsep dan cara Menghindari perilaku fitnah, Menguraikan konsep dan cara
menghindari perilaku fitnah, berita berita bohong (hoaks), menghindari perilaku fitnah, berita
bohong (hoaks), namimah, tajassus dan namimah, tajassus dan bohong (hoaks), nami-mah, tajassus,
ghibah ghibah dan ghibah dalam kehidupan
bermasya-rakat
19. 3.8. Menerapkan akhlak mulia dalam Etika dalam berorganisasi Menjelaskan etika dalam
berorganisasi dan bekerja dan bekerja (profesi) berorganisasi, dan bekerja (profesi)
20. 3.9. Menganalisis keteladanan sifat-sifat Keteladanan tokoh Islam Mendeskripsikan keteladanan sifat-
positif Kyai Kholil al-Bangkalani, Kyai Kyai Kholil al-Bangkalani, sifat positif tokoh Islam Kyai Kholil al-
Hasyim Asy'ari, dan Kyai Ahmad Dahlan Kyai Hasyim Asy'ari, dan Bangkalani, Kyai Hasyim Asy'ari, dan
Kyai Ahmad Dahlan Kyai Ahmad Dahlan yang patut
dicontoh dalam kehidupan sehari-hari
B. KOMPETENSI KETERAMPILAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


1. 4.2. Menyajikan hasil analisis tentang makna, Kunci kerukunan dalam Membuat karya tulis/makalah
pentingnya, dan upaya memiliki sikap menjaga keutuhan NKRI tentang upaya bersikap tasamuh
tasamuh (toleransi), musawah (persamaan) (toleransi), menjunjung tinggi
derajat, tawasuth (moderat), dan ukhuwwah sikap musawah (persamaan)
(per-saudaraan) dalam menjaga keutuhan derajat, selalu menjaga
NKRI ukhuwwah (persaudaraan)
dalam menjaga keutuhan NKRI
tercinta
2. 4.4. Meyajikan hasil analisis tentang adab Islam Etika bergaul dalam Islam Membuat video mempraktikkan
dalam bergaul dengan sebaya, yang lebih tua, dengan teman sebaya yang contoh etika bergaul dalam
yang lebih muda dan lawan jenis lebih tua, lebih muda dan Islam baik dengan teman
lawan jenis sebaya, yang lebih muda, dan
lawan jenis dalam kehidupan
sehari-hari
KISI-KISI UJIAN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Jejang : Madrasah Aliyah Mata Pelajaran : Fikih
Program : MIPA, IPS dan Bahasa Kurikulum : 2013 (KMA 183 Tahun 2019)

A. KOMPETENSI PENGETAHUAN
NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN
Kelas X
1 3.2 Menganalisis ketentuan pemulasaraan Tata cara pemulasaraan Mengorganisasikan tata
jenazah jenazah cara pemulasaraan jenazah
2 3.3 Mengevaluasi ketentuan zakat dalam hukum Harta benda yang wajib Menelaah ketentuan zakat
Islam dan undang-undang pengelolaan zakat dizakati harta benda
3 3.4 Menganalisis implementasi ketentuan haji Tata cara melaksanakan Mengklasifikasikan tata
dan umrah ibadah haji cara melaksanakan haji
4 3.5 Menganalisis ketentuan pelaksanaan qurban Ketentuan qurban dan Membandingkan ketentuan
dan aqiqah serta hikmahnya aqiqah qurban dengan aqiqah
5 3.6 Menganalisis konsep akad, kepemilikan Macam-macam Membedakan macam-
harta benda, dan ihya’ul mawat kepemilikan macam kepemilikan
6 3.7 Menganalisis ketentuan tentang jual beli, Tata cara jual beli, khiyar, Mengorganisasikan
khiyar, salam dan hajr salam dan hajr ketentuan jual beli, khiyar,
salam dan hajr
7 3.9 Mengevaluasi hukum riba, bank dan Hukum riba, bank dan Mengkritisi hukum riba,
asuransi asuransi bank dan asuransi
Kelas XI
8 3.1 Menganalisis ketentuan tentang jinayat dan Jinayat dan hikmahnya Membandingkan macam-
hikmahnya macam jinayat dan
hikmahnya
9 3.2 Menganalisis ketentuan tentang hukum Macam-macam hudud Membandingkan macam-
hudud dan hikmahnya macam hudud
10 3.5 Menganalisis ketentuan perkawinan dalam Perkawinan dalam hukum Membandingkan
hukum Islam dan perundang-undangan Islam dan perundang- perkawinan dalam hukum
undangan Islam dan perundang-
undangan
11 3.6 Mengevaluasi ketentuan talak dan rujuk Talak dan rujuk dan akibat Mengorganisasikan contoh
dan akibat hukum yang menyertainya hukum yang menyertainya talak dan rujuk serta akibat
hukum yang menyertainya
12 3.7 Menganalisis ketentuan hukum waris dan Cara mengitung waris Mengorganisasikan contoh
wasiat kasus cara menghitung
waris
Kelas XII
13 3.2 Menganalisis sumber hukum Islam yang Sumber hukum Islam Mengorganisasikan sumber
muttafaq (disepakati) dan mukhtalaf (tidak muttafaq dan sumber hukum Islam yang
disepakati) hukum Islam mukhtalaf muttafaq sumber hukum
Islam yang mukhtalaf
14 3.3 Mengevaluasi konsep ijtihad dan bermazhab Hubungan konsep ijtihad Mengkritisi konsep ijtihad
dalam pelaksanaan hukum Islam dan bermazhab dan bermazhab
15 3.4 Menganalisis konsep tentang al-hakim, al- Konsep al-hakim, al- Mengorganisasikan al-
hukmu, al-mahkum fih dan al-mahkum hukmu, al-mahkum fih, al- hakim, al-hukmu, al-
‘alaih mahkum ‘alaih mahkum fih, al-mahkum
‘alaih
16 3.5 Menganalisis al-qawaidul khamsah Al-qawaidul khamsah Mengorganisasikan
penerapan contoh al-
qawaidul khamsah
17 3.6 Menganalisis ketentuan kaidah `amar dan Bentuk lafad amar dan Mengidentifikasi bentuk
nahi nahi lafad amar dan nahi
18 3.7 Menganalisis ketentuan kaidah 'am dan Bentuk lafad ‘am dan khas Mengidentifikasi bentuk
khaash lafad ‘am dan khas
19 3.8 Menganalisis ketentuan kaidah takhshiish Macam-macam takhsis Membandingkan macam-
dan mukhasshish macam takhsis
20 3.9 Menganalisis ketentuan kaidah mujmal dan Macam-macam bayan Membandingkan macam-
mubayyan macam bayan

B. KOMPETENSI KETERAMPILAN
NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN
1 Mengomunikasikan hasil analisis tata cara Tata cara pemulasaraan Mensimulasikan tata cara
pemulasaraan jenazah jenazah pemulasaraan jenazah
2 Menyajikan hasil analisis praktik pernikahan Syarat dan rukun nikah Mensimulasikan akad
yang sesuai dan tidak sesuai dengan ketentuan nikah yang memenuhi
hukum Islam yang terjadi di masyarakat syarat dan rukun nikah
3 Menyajikan hasil analisis praktik waris dan Cara menghitung waris Mensimulasikan
wasiat dalam masyarakat yang sesuai dan tidak menghitung waris
sesuai dengan ketentuan hukum Islam
KISI-KISI UJIAN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Jenjang : Madrasah Aliyah Mata Pelajaran : SKI


Program : MIPA/IPS/Bahasa/Agama Kurikulum : 2013 (KMA 183 Tahun 2019)

A. KOMPETENSI PENGETAHUAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


1 Kebudayaan Masyarakat - Menyimpulkan ciri-ciri
3.1 Menganalisis kebudayaan masyarakat Mekah
Mekah sebelum Islam kebudayaan
sebelum Islam
masyarakat Arab
sebelum Islam
2 3.2 Menganalisis substansi dan strategi dakwah Substansi dan strategi - Menyimpulkan
Rasulullah Saw. periode Mekah dakwah Rasulullah Saw. keutamaan dakwah
Periode Mekah Rasulullah Saw. periode
Mekah.
3 3.5 Menganalisis strategi dakwah Rasulullah pada Substansi dan strategi - Mengidentifikasi
periode Madinah dakwah Rasulullah Saw. strategi dakwah
Periode Madinah Rasulullah Saw. di
Madinah
4 3.9 Menganalisis substansi dan strategi dakwah Perkembangan Islam pada - Membedakan strategi
Khulafaur Rasyidin Masa Khulafaur Rasyidin dakwah dari Khulafaur
Rasyidin
5 3.11 Mengevaluasi perkembangan peradaban dan Perkembangan Peradaban - Menemukan hikmah
ilmu pengetahuan pada masa Daulah dan Ilmu Pengetahuan dari perkembangan
Umayyah di Damaskus Daulah Umayyah di peradaban dan ilmu
Damaskus pengetahuan Daulah
Umayyah di Damaskus
6 Perkembangan Peradaban - Mengapresisasi
3.2 Mengevaluasi perkembangan peradaban dan
dan Ilmu Pengetahuan perkembangan
ilmu pengetahuan pada masa Daulah
Daulah Abbasiyah di peradaban dan Ilmu
Abbasiyah
Damaskus pengetahuan pada
masa Daulah
Abbasiyah
7 3.3 Mengevaluasi proses lahirnya Daulah Usmani Kemajuan peredaban Islam - Mengapresiasi
pada masa Daulah Usmani kemajuan peradaban
Daulah Usmani
8 3.6 Mengevaluasi perkembangan ilmu pengetahuan Kemajuan peredaban Islam - Menemukan hikmah
dan peradaban pada masa Daulah Mughal pada masa Daulah Mughal dari Kemajuan
peradaban Islam
Daulah Mughal di India
9 3.7 Mengevaluasi proses lahirnya Daulah Syafawi Sejarah lahirnya Daulah - Mengidentifikasi proses
Syafawi lahirnya Daulah
Syafawi
10 3.9 Menganalisis kemunduran Islam dan latar Kejayaan Umat Islam - Menyimpulkan
belakang munculnya gerakan tajdid kejayaan umat Islam
11 3.10 Menganalisis tokoh-tokoh pembaharuan dalam Biografi tokoh-tokoh - Mengidentifikasi ide-
Islam dan ide-ide pembaharuan (Ali Pasha, pembaharuan dalam Islam ide dari tokoh-tokoh
Jamaluddin Al-Afghani, Muhammad Rasyid pembaharuan dalam
Ridha) Islam
12 3.12 Menganalisis pengaruh gerakan pembaharuan Pengaruh Gerakan - Mengaitkan gerakan
terhadap perkembangan Islam di Indonesia Pembaharuan Islam di Pembaharauan dengan
Indonesia perkembangan Islam di
Indonesia
13 Organisasi Islam di - Mengaitkan gerakan
3.13 Menganalisis munculnya organisasi Islam
Indonesia Pembaharuan dengan
sebagai dampak dari adanya gerakan
munculnya organisasi
pembaharuan
Islam di Indonesia
14 3.1 Menganalisis jalur dan proses awal masuknya Teori-teori jalur dan proses - Mengidentifikasi teori-
Islam di Indonesia awal masuknya Islam di teori tentang jalur dan
Indonesia proses awal masuknya
Islam di Indonesia
15 Kerajaan Islam di Indonesia - Mengidentifikasi
3.2 Menganalisis sejarah kerajaan Islam di
peranan kerajaan Islam
Indonesia
dalam penyebaran
Islam di Indonesia
16 3.3 Menganalisis biografi Walisanga dan perannya Strategi dakwah Walisanga - Mengaitkan strategi
dalam mengembangkan Islam di Indonesia dakwah Walisanga
dengan dakwah
Kontemporer
17 3.5 Menganalisis peran umat Islam pada masa Perjuangan umat Islam pada - Memberikan
penjajahan dan kemerdekaan masa penjajahan argumentasi
munculnya beberapa
tokoh perjuangan Islam
pada masa penjajahan
18 3.6 Menganalisis peran umat Islam pada masa Perjuangan umat Islam - Mengaitkan perjuangan
pascakemerdekaan pascakemerdekaan umat Islam pada masa
penjajahan dan pasca
kemerdekaan
19 3.7 Menganalisis perkembangan Islam di kawasan Perkembangan umat Islam - Menganalisis
Asia Tenggara di kawasan Asia Tenggara perkembangan umat
Islam di kawasan Asia
Tenggara
20 Perkembangan Islam di - Menganalisis
3.8 Menganalisis perkembangan Islam di kawasan
Afrika perkembangan Islam di
Asia Afrika
Afrika

21 3.9 Menganalisis perkembangan Islam di dunia Perkembangan Islam di - Menganalisis


Barat Amerika perkembangan Islam di
Amerika
B. KOMPETENSI KETERAMPILAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


1 Perkembangan Peradaban - Meceritakan kembali
4.2 Mengapresiasi perkembangan peradaban dan
dan Ilmu Pengetahuan dalam bentuk video
ilmu pengetahuan pada masa Daulah Abbasiyah
Daulah Abbasiyah di pendek/Membuat
Damaskus Sinopsis, tentang
perkembangan Ilmu
Pengetahuan pada
masa Daulah
Abbasiyah
2 4.13 Mengidentifikasi organisasi Islam yang muncul Organisasi Islam di Indonesia - Membuat kajian
sebagai dampak adanya gerakan pembaruan literatur tentang
lahirnya Organisasi
Islam di indonesia
3 4.4 Menilai peranan kerajaan-kerajaan awal Islam Kerajaan Islam di Indonesia - Menceritakan kembali
terhadap perkembangan Islam di Indonesia dalam bentuk
Narasi/Puisi/video
tentang peranan
kerajaan Islam di
Indonesia
KISI-KISI UJIAN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Jenjang : Madrasah Aliyah Mata Pelajaran : Bahasa Arab Wajib
Program : MIPA/IPS/Bahasa/Keagamaan Kurikulum : 2013/ (KMA 183 Tahun 2019)

A. KOMPETENSI PENGETAHUAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


KELAS X SEMESTER GANJIL
1. 3.2 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks deskriptif berkaitan Menemukan fakta tentang
yang berkaitan dengan tema : ّ ّ ّ ّ
dengan tema ‫التحيات والتعارف‬ ‫التحيات والتعارف‬
،‫البيانات الشخصية‬ ،‫التحيات والتعارف ( التحيات‬
)‫وبالغي‬ ‫التعريف بالنفس‬ Bentuk, makna, dan fungsi Membedakan macam-macam
‫ر‬
dari ‫ تقسيم الكلمة‬, – 1 ‫األرقام‬ kata (isim, fi’il, harf)
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan
fungsi dari 100
Mengaitkan bilangan 1-100
100 – 1 ‫تقسيم الكلمة – األرقام‬ ّ
dengan ‫التعارف‬

2 3.4 Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna, Teks deskriptif berkaitan Menganalisis makna tersirat
dan fungsi dari susunan gramatikal ‫الضمي‬
‫ر‬ dengan tema ‫األرسة و البيت‬ pada teks deskriptif
،‫(المنفصل‬ )‫المتصل‬dalam menyusun teks
bahasa Arab yang berkaitan dengan tema:
)‫ أجزاء البيت‬،‫األرسة والبيت (أعضاء األرسة‬ Bentuk, makna, dan fungsi Menggunakan dhamir
dari struktur gramatikal munfashil dan dhamir
‫الضمي‬
‫ر‬ )‫ المتصل‬،‫(المنفصل‬ muttashil dalam kalimat
sesuai tema
3. 3.6 Mengevaluasi teks bahasa Arab yang berkaitan Teks deskriptif berkaitan Menentukan ide pokok dari
dengan tema : dengan tema ‫المدرسة والبيئة‬ paragraf teks deskriptif
‫ األنشطة يف‬،‫ األدوات المدرسية‬،‫المحيطة بها المدرسة (مرافق المدرسة‬
)‫المدرسة‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan
Bentuk, makna, dan fungsi Mendeteksi bentuk isim
fungsi dari susunan gramatikal
dari struktur gramatikal ‫المفرد‬ mufrad, mutsanna, jamak
‫المفرد والمثن والجمع‬ dalam kalimat
‫والمثن والجمع‬

KELAS X SEMESTER GENAP


4. 3.8 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks rekon berkaitan dengan Menemukan informasi tersirat
yang berkaitan dengan tema : ّ
tema ‫اليومية‬ ‫الحياة‬ pada teks
‫ العبادة‬- ‫ الساعة‬- ‫الحياة اليومية (األنشطة اليومية‬
)‫اليومية‬
Bentuk, makna, dan fungsi Menganalisis bentuk dan
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan
dari struktur gramatikal ‫أقسام‬ makna macam-macam fi’il
fungsi dari susunan gramatikal
dalam teks
‫ المذكر والمؤنث‬- ‫الفعل‬
Bentuk, makna, dan fungsi Mengklasifikasikan bentuk
dari struktur gramatikal kata berdasarkan jenis
‫المذكر والمؤنث‬ (mudzakkar/muannats)

5. 3.10 Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna, Teks deskriptif berkaitan Menyusun teks deskriptif
dan fungsi dari susunan gramatikal ‫أدوات‬ dengan tema ‫الهواية‬ sesuai tema
‫االستفهام‬
dalam menyusun teks bahasa Arab yang
berkaitan dengan tema : Bentuk, makna, dan fungsi Menerapkan struktur adawat
‫ ر‬،‫الهواية (أنواع الهواية‬ dari struktur gramatikal istifham dalam kalimat sesuai
)‫اليوي ح يف اإلسالم‬ tema
‫أدوات االستفهام‬
KELAS XI SEMESTER GANJIL
6. 3.2 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks deskriptif berkaitan Menganalisis fakta tentang
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫التسوق‬ ‫التسوق‬
)‫ يف السووبرماركيت‬،‫التسوق ( يف السوق التقليدي‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan
fungsi dari susunan gramatikal Bentuk, makna, dan fungsi Menggunakan bilangan
‫عدد ألف ومليون ومليار وبليون‬ dari struktur gramatikal ‫عدد‬ ribuan-jutaan dalam kalimat
berdasarkan kaidah ‘adad
‫ألف ومليون ومليار وبليون‬ ma’dud sesuai tema

7. 3.4 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks prosedur berkaitan Menyimpulkan isi teks
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫الصحة‬ prosedur
)‫ عيادة المريض‬،‫الصحة (المستشف والصيدلية‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan Bentuk, makna, dan fungsi Menganalisis makna harf jar
fungsi dari susunan gramatikal dari struktur gramatikal atau harf athaf dalam kalimat
‫حروف الجر وحروف العطف حروف الجر وحروف العطف‬
Menyusun kalimat dengan
menggunakan harf jar dan
harf athaf

8. 3.6 Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna, Teks rekon berkaitan dengan Menyusun teks rekon sesuai
dan fungsi dari susunan gramatikal tema ‫السفر والسياحة‬ tema
‫االسم النكرة واالسم المعرفة‬
dalam menyusun teks bahasa Arab yang
berkaitan dengan tema : Bentuk, makna, dan fungsi Mengklasifikasikan isim
)‫ المناطق السياحية‬،‫السفر والسياحة (وسائل المواصالت‬ dari struktur gramatikal ‫االسم‬ nakirah dan isim ma’rifat
‫النكرة واالسم المعرفة‬
KELAS XI SEMESTER GENAP
9. 3.8 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks rekon berkaitan dengan Menganalisis fakta tentang
yang berkaitan dengan tema : tema ‫ مكة والمدينة‬،‫الحج والعمرة‬ urutan kegiatan ‫الحج والعمرة‬
‫ مكة والمدينة‬،‫الحج والعمرة‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan
fungsi dari susunan gramatikal Bentuk, makna, dan fungsi Menilai penggunaan tashrif
‫الماض اللغوي‬ ‫ترصيف الفعل‬ dari struktur gramatikal fi’il madhi dalam kalimat
‫ي‬ berdasarkan dhamir
‫الماض اللغوي‬
‫ي‬ ‫ترصيف الفعل‬

10. 3.10 Mengevaluasi gagasan dari teks bahasa Arab Teks eksposisi berkaitan Menentukan ide pokok dalam
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫تكنولوجيا اإلعالم‬ paragraf
،‫ الجوال‬،‫واالتصال تكنولوجيا اإلعالم واالتصال (الحاسوب‬
)‫األونالين‬ Menyimpulkan isi teks
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan eksposisi
fungsi dari susunan gramatikal
‫ترصيف الفعل المضارع اللغوي‬ Bentuk, makna, dan fungsi Menerapkan tashrif lughawi
dari struktur gramatikal fi’il mudhari’ dalam kalimat
‫المضارع اللغوي الفعل ترصيف‬
11. 3.12 Mengevaluasi gagasan dari teks bahasa Arab Teks deskriptif berkaitan Menganalisis fakta dalam teks
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫األديان يف‬ deskriptif
)‫ التسامح‬،‫األديان يف إندونيسيا (األديان والمعابد‬ ‫إندونيسيا‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan
fungsi dari susunan gramatikal Bentuk, makna, dan fungsi Membandingkan susunan
‫الجملة االسمية والجملة الفعلية‬ dari struktur gramatikal jumlah ismiyyah dan jumlah
‫الجملة االسمية والجملة الفعلية‬ fi’liyyah

Menilai penggunaan jumlah


ismiyyah atau jumlah fi’liyyah
KELAS XII SEMESTER GANJIL
12. 3.2 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks deskriptif berkaitan Menentukan ide pokok dalam
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫الرياضة‬ paragraf
)‫ مسابقات رياضية‬،‫الرياضة (أنواع الرياضة‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan Menilai fakta tentang aktifitas
fungsi dari susunan gramatikal ‫الرياضة‬
‫ اإلضافة‬- ‫النعت‬
Bentuk, makna, dan fungsi Menganalisis susunan na’at
dari struktur gramatikal man’ut atau idhafah dalam
‫النعت – اإلضافة‬ kalimat
13. 3.4 Mengevaluasi teks bahasa Arab yang berkaitan Teks prosedur berkaitan Menyimpulkan isi teks
dengan tema dengan tema ‫الشباب‬ prosedur

)‫ كن متفائال‬،‫الشباب (مرحلة الشباب‬ Bentuk, makna, dan fungsi Menggunakan fi’il mabni
dari struktur gramatikal ‫الفعل‬ ma’lum dan fi’il mabni majhul
dengan memperhatikan bentuk, makna dan
dalam kalimat
fungsi dari susunan gramatikal ‫المبن‬
‫ي‬ ‫المبن للمعلوم – الفعل‬
‫ي‬
‫للمجهول‬ Mengubah fi’il mabni ma’lum
‫المبن للمجهول‬
‫ي‬ ‫المبن للمعلوم – الفعل‬
‫ي‬ ‫الفعل‬
menjadi fi’il mabni majhul atau
sebaliknya

14. 3.6 Mengevaluasi gagasan dari teks bahasa Arab Teks deskriptif berkaitan Menganalisis karakter puisi
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫العرب‬ ‫الشعر‬ al-Bushiri
‫ي‬
)‫ الشاعر البورصي‬،‫العرب (الشعر‬
‫ي‬ ‫الشعر‬
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan Menyajikan contoh puisi arab
fungsi dari susunan gramatikal
‫اسم التفضيل‬ Bentuk, makna, dan fungsi Menentukan makna isim
dari struktur gramatikal ‫اسم‬ tafdhil dalam kalimat
‫التفضيل‬ Menyusun kalimat dengan
menggunakan isim tafdhil

KELAS XII SEMESTER GENAP


15. 3.8 Menganalisis gagasan dari teks bahasa Arab Teks deskriptif berkaitan Menentukan ide pokok dari
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫الحضارة اإلسالمية‬ paragraf
،‫الحضارة اإلسالمية (الحضارة اإلسالمية قديما وحديثا‬
)‫علماء اإلسالم‬ Menyimpulkan isi teks
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan deskriptif
fungsi dari susunan gramatikal
‫األسماء الخمسة واألفعال الخمسة‬ Bentuk, makna, dan fungsi Menerapkan al-asma’ al
dari struktur gramatikal khamsah dalam kalimat
‫األسماء الخمسة واألفعال الخمسة‬ berdasarkan i’rabnya

Menilai penggunaan al-af’al al


khamsah yang benar dalam
kalimat
16. 3.10 Mengevaluasi gagasan dari teks bahasa Arab Teks eksposisi berkaitan Menilai fakta tentang aktifitas
yang berkaitan dengan tema : dengan tema ‫الدراسة يف الجامعة‬ ‫الدراسة يف الجامعة‬
، ‫الدراسة يف الجامعة ( الدراسة يف جامعات إندونيسيا‬
) ‫الدراسة يف خارج البالد‬ Menentukan ide pokok dari
dengan memperhatikan bentuk, makna, dan paragraf
fungsi dari susunan gramatikal
‫المضارع المرفوع والمضارع المنصوب والمضارع المجزوم‬
Bentuk, makna, dan fungsi Menemukan fi’il mudhari’
dari struktur gramatikal marfu’, mansub atau majzum
‫المضارع المرفوع والمضارع‬ dalam teks sederhana
‫المنصوب والمضارع المجزوم‬ Menerapkan fi’il mudhari’
marfu’, manshub, dan majzum
dalam konteks kalimat

Mengevaluasi kalimat yang


benar pada penggunaan fi’il
mudhari’ marfu’, manshub,
dan majzum

B. KOMPETENSI KETERAMPILAN

NO KOMPETENSI DASAR MATERI ESENSIAL INDIKATOR UJIAN


1 4.1 Mendemonstrasikan tindak tutur mengenalkan Tindak tutur tentang Melakukan dialog secara
diri dan orang lain, meminta maaf, berpamitan mengenalkan diri dan berpasangan terkait tema
dengan memperhatikan orang lain sesuai tema berkenalan dengan menerapkan
‫التحيات والتعارف‬ penggunaan isim, fi’il, harf dan
100 - 1 ‫تقسيم الكلمة – األرقام‬ angka 1-100
baik secara lisan maupun tulisan.
2 4.3 Mendemonstrasikan tindak tutur menanyakan Tindak tutur tentang Menceritakan tentang anggota
hubungan keluarga dan menyatakan keinginan menanyakan hubungan keluarga dan rumah dengan
keluarga sesuai tema ‫األرسة‬ menerapkan dhamir munfashil
dengan memperhatikan bentuk, makna dan dan dhamir muttashil
fungsi dari susunan gramatikal ‫والبيت‬
)‫ متصل‬،‫الضمي (المنفصل‬
‫ر‬
baik secara lisan maupun tulisan.
3 4.9 Mendemonstrasikan tindak tutur Tindak tutur tentang Melakukan dialog secara
mengemukakan pendapat dengan mengemukakan pendapat berpasangan tentang hobi,
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari sesuai tema ‫الهواية‬ dengan menerapkan adawat
istifham
susunan gramatikal.

‫أدوات االستفهام‬
baik secara lisan maupun tulisan.

4 4.1 Mendemonstrasikan tindak tutur Tindak tutur tentang Menceritakan pengalaman


mendeskripsikan bentuk, timbangan, sifat dan mendeskripsikan bentuk, berbelanja, baik di pasar
karakteristik suatu benda dengan timbangan, sifat dan tradisional maupun
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari karakteristik suatu benda supermarket, dengan
susunan gramatikal sesuai tema ‫التسوق‬ menerapkan bilangan ribuan
hingga jutaan
‫عدد ألف ومليون ومليار وبليون‬
baik secara lisan maupun tulisan.

5 4.5 Mendemonstrasikan tindak tutur berpamitan, Tindak tutur tentang Menceritakan pengalaman
mengucapkan selamat jalan dan selamat datang berpamitan, mengucapkan berwisata, dengan menerapkan
dengan memperhatikan bentuk, makna dan selamat jalan dan selamat isim nakirah dan isim ma’rifat
fungsi dari susunan gramatikal datang sesuai tema ‫السفر‬
‫والسياحة االسم النكرة واالسم المعرفة‬
baik secara lisan maupun tulisan.
6 4.9 Mendemonstrasikan tindak tutur menyatakan Tindak tutur tentang Menceritakan tentang
dan menanyakan tindakan/kejadian di waktu menyatakan dan penggunaan teknologi informasi
sekarang dan akan datang dengan menanyakan dan komunikasi dalam
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari tindakan/kejadian di kehidupan, dengan menerapkan
waktu sekarang dan akan tashrif lughawi fi’il mudhari’
‫ترصيف الفعل المضارع اللغوي‬ datang sesuai tema
baik secara lisan maupun tulisan. ‫تكنولوجيا اإلعالم واالتصال‬
7 4.11 Mendemonstrasikan tindak tutur memberi dan Tindak tutur tentang Melakukan dialog secara
meminta informasi beberapa ajaran agama di memberi dan meminta berpasangan tentang agama-
Indonesia dengan memperhatikan bentuk, informasi beberapa ajaran agama di Indonesia, dengan
makna dan fungsi dari susunan gramatika agama di Indonesia sesuai menerapkan struktur gramatikal
tema ‫األديان يف إندونيسيا‬ jumlah ismiyyah dan jumlah
‫الجملة االسمية والجملة الفعلية‬ fi’liyyah
baik secara lisan maupun tulisan.
8 4.1 Mendemonstrasikan tindak tutur Tindak tutur tentang Melakukan dialog secara
membandingkan sesuatu dengan membandingkan sesuatu berpasangan tentang olahraga
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari sesuai tema ‫الرياضة‬ favorit, dengan menerapkan
susunan gramatikal struktur gramatikal na’at man’ut
dan idhafah
‫النعت واإلضافة‬
baik secara lisan maupun tulisan.
9 4.3 Menyajikan hasil analisis tindak tutur Tindak tutur tentang Melakukan dialog secara
mendeskripsikan sebuah kejadian dengan mendeskripsikan sebuah berpasangan tentang menjadi
memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari kejadian sesuai tema pemuda yang diharapkan
susunan gramatikal ‫الشباب‬ masyarakat, dengan
menerapkan struktur gramatikal
‫المبن للمجهول‬
‫ي‬ ‫ الفعل‬- ‫المبن للمعلوم‬
‫ي‬ ‫الفعل‬ fi’il mabni ma’lum dan fi’il mabni
majhul
baik secara lisan maupun tulisan.
10 4.9. Mendemonstrasikan tindak tutur menanyakan Tindak tutur tentang Menceritakan keinginan
tujuan dari sebuah kejadian dan aktifitas menanyakan tujuan dari melanjutkan kuliah ke
dengan memperhatikan bentuk, makna dan sebuah kejadian dan universitas, dengan menerapkan
fungsi dari susunan gramatikal aktifitas sesuai tema ‫الدراسة‬ struktur gramatikal fi’il mudhari’
marfu’, manshub, dan majzum
‫يف الجامعة المضارع المرفوع والمضارع المنصوب والمضارع المجزوم‬
baik secara lisan maupun tulisan.

Anda mungkin juga menyukai