Anda di halaman 1dari 8

NAMA : LINA NUR FAJRIYAH

KELAS : PGSD 20” B


MATAKULIAH : EVALUASI PEMBELAJARAN

A. PENILAIAN KOGNITIF ( ranah pengetahuan )

1. Tes tulis
Contoh :
Soal :cara menghargai keragaman agama yang ada adalah dengan cara ?
a. Pura-pura tidak tahu
b. Mengikuti tempat ibadah agama orang lain
c. Mengotori tempat ibadah orang lain
d. Tidak gaduh jika ada orang lain yang beribadah.
2. Tes lisan
Contoh : jelaskan bentuk-bentuk perilaku empati?
3. Penugasan ( PR)
Contoh : buatlah 1slogam pendidikan
4. Portofolio
Contoh :

Nama : lina nur fajriyah


Tempat tanggal lahir : batam 04 desember 2004
Berprestasi : tingakat SD samapi tingkat kota batam
Tahun ajaran : 2015/ 2016
URAIAN PRESTASI AKADEMIK

1. Peringkat satu semester satu kelas I TP.2011-2012


2. Peringkat satu semester dua kelas I TP. 2011-2012
3. Peringkat dua semester satu kelas II TP. 2012-2013
4. Peringkat dua semester dua kelas II TP. 2012-2013
5. Peringkat satu semester satu kelas IIITP. 2013-2014
6. Peringkat satu semester dua kelas III TP. 2013-2014
7. Peringkat satu semester satu kelas IV TP. 2014-2015
8. Peringkat satu semester satu kelas IV TP. 2014-2015
9. Peringkat satu semester satu kelas V TP. 2015-2016
10. Juara dua pemilihan siswa berprestasi antar siswa SD negri 006 sagulung tahun 2015
11. Juara satu pemilihan siswa berprestasi antar siswa SD negri 006 sagulung tahun 2016
12. Juara satu pemilihan siswa berprestasi tingkat kec. Sagulung tahun 2016
13. Juara satu pemilihan siswa berprestasi tingkat kota batam tahun 2016

URAIAN PRESTASI NON AKADEMIK

1. Juara dua lomba hatsa karya antar kelas di SD negri 006 sagulung tahun 2014
2. Juara satu lomba hatsa karya antar kelas di SD negri 006 sagulung tahun 2015
3. Juara satu lomba hatsa karya antar gugus II kec. Sagulung tahun 2015
4. Juara satu lomba hatsa karya tingkat kec. Sagulung tahun 2015
5. Juara satu lomba hatsa karya tingkat kota batam tahun 2015
B. PENILAIAN PSIKOMOTORIK ( ketarampilan )

1. Asesmen kinerja
contoh :

A. Penilain proses asesmen kinerja personal dalam kegiatan praktikum


( diadopsi dari,Ratna wulan 2008 )
Nama :………………………… kelas :…………………………………

No Aspek / kinerja yang diharapkan Penilain Ket


Ya Tidak
I persiapan praktikum
1. Membawa perlengkapan praktikum ( alat / bahan yang di gunakan)
2. Memakai jas lab dan berpenampilan rapi
II. selama kegiatan praktikum
A.menggunakan alat dan bahan
3. Mengngambil bahan dengan rapi tidak berceceran
4. Mengngambil bahan praktikum sesuai kebutuhan
5. Mengoprasikan alat dengan benar
6. Menggunakan alat dan bahan sesuai prosedur preaktikum
B.Kemampuan Keterampilan mengamati menganalisis dan
menyimpulkan hasil praktikum
7. Memfokuskan perhatian pada kegiatan praktikum/ tidak mengerjakan
hal-hal lain yang tidak berhubungan dengan prosedur praktikum.
8. Memiliki minat / ketertarikan terhadap aktivitas praktikum
9. Terlibat secara aktif dalam kegiatan praktikum
10. Mengamati hasil praktikum dengan cermat
11. Menafsirkan hasil pengamatan dengan benar
12. Menyajikan data secara sistematis dan komunikatif
13. Menganalisi data secara iduktif
14. Membuat kesimpulan yang sesuai dengan hasil praktikum
III. Kegiatan Akhir Praktikum
15. Membersihkan alat yang telah di pakai
16. Membersihkan meja praktikum dari sampah dan bahan yang telah
dipakai
17. Mengembalikan alat ke tempatnya semula dalam keadaan kering

2. Asesmen proyek
Contoh :

Nama :
Yang di amati :
Kelas :
Materi pokok :
Tanggal :

No Pernyataan sikap spiritual TP KD SR SL


1. Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu
2. Mengucapkan rasa syukur atas karunia tuhan
3. Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat
4. Mengungkapkan ke kaguman secara lisan maupun tulis
terhadap tuhan saat melihat ke kebesaran tuhan
5. Merasakan keberadaan dan ke kebesaran tuhan saat
mempelajari ilmu pengetahuan
Jumlah (………/20)x100 =

No Pernyataan sikap jujur TP KD SR SL


1. Tidak nyontek dalam mengerjakan tugas /ujisn/ulangan
2. Tidak melakukan plagiat ( mengambil / menyalin hasil karya
orang lian tanpa menyebutkan nara sumbernya )
3. Mengungkapkan perasaan terhadap suatu apa adanya
4. Melaporkan data atau informasi apa adanya
5. Mengakui kesalahan atau kekurangan yang di miliki
Jumlah (……/20)x100 =

No Pernyataan sikap tanggung jawab TP KD SR SL


1. Melaksakan tugas induvidu dengan baik
2. Menerima resiko dari tindakan yang di lakukan
3. Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang akurat
4. Mengembalikan barang yang di pinjam
5. Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan
Jumlah (……/20)x100 =

3. Portofolio
Contoh :

PENILAIAN PORTOFOLIO
SD NEGRI 2 KARYAMUKTI
TAHUN PRLAJARAN 2018/2019
Nama :
Kelas :
Mata pelajaran :
Materi pokok/tema :
Sub tema :
Pelaksanaan hari/tgl :
FORMAT PENILAIN PENAMPILAN SIWA

N ASPEK PENILAIAN INDIKATOR SKOR KETERANGAN


O
Bahan
1. Persiapan Mental
fisik
tahapan
2. Proses Keterampilan
Kerjasama
Percaya diri
3. Penampilan Pengentasan
Daya tarik

C.PENILAIN EFEKTIF ( ranah sikap )

1. Tes jurnal
Contoh : jurnal perkembangan sikap spiritual

Nama sekolah : SDN LENTENG TIMUR I


Kelas / semester : VI/ SEMESTER I
Tahun pelajaran : 2014/2015

No Waktu Nama siswa Catatan prilaku Butir sikap


1. 21/07/14 Andreas Membantu temannya ketika lagi Kepedulian
kesusahan
2. 26/08/14 Rumonang Berbohong ketika di Tanya alas an tidak Kejujuran
masuk sekolah di ruang guru
3. 25/09/14 Bathiar Menyerahkan dompet yang di temukan Kjujuran
di halaman sekolah kepada satpam
sekolah
4. 07/09/14 Dadang Tidak menyerahksan “ surat izin tidak Tanggung
masuk sekolah “ dari orang tuanya jawab
kepada guru
5. 25/10/14 Burhan Mempengaruhi teman untuk tidak masuk kedisiplinan
kelas
6. 08/12/14 Dinda Memungut sampah yang berserakan di kebersihan
halaman sekolah

2. Cek lis
Contoh :

No skala
Pernyataan SS SR NT JR TP JLH
1. Saya senang mengikuti pelajaran ini
2. Saya hadir setiap jam mata pelajaran
3. Saya bertanya pada guru bila ada yang tidak jelas
4. Saya menyerahkan tugas tepat waktu
5. Saya mencatat pelajaran dengan rapi
6. Saya menyelesaikan latihan-latihan di rumah
7. Saya mengulang pelajaran di rumah
8. Saya berdiskusi dengan teman mata pelajaran ini
9. Saya membaca di perpustakaan apabila ada tugas
10. Saya menyelesaikan tugas sebaik mungkin
11. Saya bertanya kepada guru kalau di tunjuk guru
12. Saya mengerjakan latihan walaupun tidak di
serahkan kepada guru.

Jumlah……………….

Anda mungkin juga menyukai