Anda di halaman 1dari 3

MAJELIS TAKLIM

NURUUN ‘ALAA NUUR


Alamat : Jl. Lampu Gg Pelita 4 No 28 P. Brayan Bengkel Baru. Kec. Medan Timur. Medan
Hp ; 0813 9721 9120

SURAT REKOMENDASI SELEKSI DEWAN EKSEKUTIF BAN-PT

Yang bertanda-tangan di bawah ini :

1. Nama : Khalifah H. Nazaruddin Lubis An-Naqsyabandiyah


2. Tempat / Tanggal lahir : Kisaran
3. Jabatan : Pimpinan Majelis Taklim Nuruun ‘Alaa Nuur
4. Alamat : Jalan Lampu Gg Pelita 4 No 28 Pulo Brayan Bengkel
Baru Kec. Medan Timur, Kota Medan (20239)
5. Unit Kerja :
6. Instansi :

Atas nama ...................................


memberikan Rekomendasi kepada atas nama yang tersebut di bawah ini ;

1. Nama : Dr. Muhammad Sontang Sihotang, S.Si, M.Si


2. Tempat / Tanggal lahir : Tanjung Putus - Langkat / 13 Maret 1968
3. Alamat : Jalan Sei Batu Gingging, Pasar X, Gang Pasar
Melintang 1 - No.48 B - Kel. Medan Merdeka, Kec.
Medan Baru, Kodya Medan (20155)
4. Unit Kerja : Program Studi Fisika - Fakultas Matematika dan Ilmu
Pengetahuan Alam (FMIPA).
5. Instansi : Universitas Sumatera Utara (USU)-Medan

adalah benar Saudara Dr. Muhammad Sontang Sihotang, S.Si, M.Si. sebagai Dosen FMIPA USU
dengan ini kami memberikan Surat Rekomendasi kepadanya untuk memenuhi dan melengkapi
persyaratan administratif sebagai Dewan Eksekutif dalam Seleksi Anggota Majelis Akreditasi
dan Dewan Eksekutif Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (BAN-PT) Tahun
2021- Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi d/a Sekretariat Direktorat
Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi Gedung D Lantai 8, Jalan Jenderal Sudirman,
Senayan, Jakarta Pusat dan di buat dalam keadaan sadar dan tidak ada paksaan dari pihak
manapun.
MAJELIS TAKLIM
NURUUN ‘ALAA NUUR
Alamat : Jl. Lampu Gg Pelita 4 No 28 P. Brayan Bengkel Baru. Kec. Medan Timur. Medan
Hp ; 0813 9721 9120

Surat Rekomendasi ini kami keluarkan berdasarkan penilaian kinerja, kedisiplinan, sifat dan
sikap yang baik serta loyalitas selama i n i kami berhubungan / komunikasi selama kami
mengenal b a i k d e n g a n Beliau.

Surat ini diterbitkan guna untuk menjadi bahan pertimbangan Kepada Yth. Bapak Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi dan Ketua Panitia Seleksi Anggota Majelis
Akreditasi dan Dewan Eksekutif Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (BAN-
PT) Tahun 2021, bahwa yang bersangkutan dapat dan mampu untuk mengikuti Proses Seleksi
Pengisian Jabatan Dewan Eksekutif Badan Akreditasi Nasional, Perguruan Tinggi dan kami
sangat mengharapkan dapat diterima oleh Bapak Mendikbudristek, Pihak Dewan Juri dan
Ketua Tim Seleksi, Bapak Prof. Nizam, M.Sc, Ph.D, IPM, ASEAN Eng yang juga sebagai
Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik
Indonesia.

Kami yakin bahwa Saudara Dr. Muhammad Sontang Sihotang, S.Si, M.Si akan dapat
memberikan p e n i n g k a t a n k i n e r j a B A N - P T m e l a l u i Inovasi pelayanan Sistem
Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi sedangkan untuk layanan Sistem Akreditasi
Program Studi sebagai bentuk akuntabilitas publik dilakukan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri
(LAM) yang terdiri atas LAM Pemerintah dan LAM Masyarakat pada masa yang akan datang.

Demikian Surat Rekomendasi ini kami perbuat agar dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Dibuat di : Medan,
Pada tanggal : 27 September 2021.

Yang Memberikan Rekomendasi,


Khalifah H. Nazaruddin Lubis An-Naqsyabandiyah

Anda mungkin juga menyukai