Anda di halaman 1dari 5

Nama: Fajriana hayatun nufus

Kelas: XI – Akuntansi & Keuangan Lembaga


No. Absen: 11
A. Membuat Teks Prosedur

Cara Membuat Bakwan Jagung

Bakwan jagung adalah camilan khas


indonesia yang digemari oleh
banyak orang karna dapat dibuat dengan
bahan-bahan yang sederhana dan
mudah untuk dijumpai. Apakah
anda penasaran bagaimana cara
membuatnya? Berikut ini langkah-
langkah serta alat dan bahan untuk membuat bakwan jagung yang lezat.

Alat & Bahan

 Alat
1. Wajan
2. Kompor
3. Spatula
4. Wadah (Baskom)
5. Cetakan Bakwan
6. Sendok
7. Piring
8. Saringan penggorengan
9. Blender/penghalus bahan

 Bahan
1. Minyak goreng
secukupnya
2. Bawang merah (8 siung)
3. Bawang putih (4 siung)
4. Cabai merah halus (1
SDM)
5. Daun bawang
6. Merica bubuk (1 SDT)
7. Jagung manis (2 buah)
8. Tepung terigu (250 gram)
9. Tepung beras ( 3 SDM)
10. Air secukupnya
11. Garam ( 1 SDT)
12. Kaldu jamur ( 1 SDT)
 Langkah-langkah;
1. Pertama-tama siapkanlah alat dan bahan, setelah itu Iris 2 buah jagung manis
dan daun bawang
2. Kemudian haluskan 8 siung bawang merah dan 4 siung bawang putih
3. Jika sudah halus, masukkan semua bahan ke dalam wadah untuk adonan
4. Aduk adonan menggunakan sendok hingga tercampur rata dan teksturnya
agak kental
5. Selanjutnya, panaskan minyak goreng dengan suhu 180°
6. Masukkan cetakan bakwan kedalam minyak panas agar tidak lengket saat
menggoreng
7. Kemudian tuangkan adonan kedalam cetakan dan goreng hingga setengah
matang lalu lepaskan adonan dari cetakan
8. Sambil menunggu bakwan jagung matang, sesekali di bolak-balik
menggunakan spatula agar matangnya merata. Bakwan yang sudah matang
akan berwarna kuning kecoklatan.
9. Setelah matang, angkat bakwan jagung menggunakan saringan penggorengan
lalu diamkan selama 5 menit agar minyak tersaring
10. Bakwan jagung siap disajikan di piring

B. Menganalisis Struktur Teks Prosedur


 Judul
 Tujuan
 Alat & Bahan
 Langkah-Langkah

Cara Membuat Bakwan Jagung

Bakwan jagung adalah camilan khas indonesia yang digemari oleh banyak orang karna
dapat dibuat dengan bahan-bahan yang sederhana dan mudah untuk dijumpai. Apakah
anda penasaran bagaimana cara membuatnya? Berikut ini langkah-langkah serta alat dan
bahan untuk membuat bakwan jagung yang lezat.

Alat & Bahan

 Alat
10. Wajan
11. Kompor
12. Spatula
13. Wadah (Baskom)
14. Cetakan Bakwan
15. Sendok
16. Piring
17. Saringan penggorengan
18. Blender/penghalus bahan

 Bahan
13. Minyak goreng secukupnya
14. Bawang merah (8 siung)
15. Bawang putih (4 siung)
16. Cabai merah halus (1 SDM)
17. Daun bawang
18. Merica bubuk (1 SDT)
19. Jagung manis (2 buah)
20. Tepung terigu (250 gram)
21. Tepung beras ( 3 SDM)
22. Air secukupnya
23. Garam ( 1 SDT)
24. Kaldu jamur ( 1 SDT)
 Langkah-langkah;
1. Pertama-tama siapkanlah alat dan bahan, setelah itu Iris 2 buah jagung manis
dan daun bawang
2. Kemudian haluskan 8 siung bawang merah dan 4 siung bawang putih
3. Jika sudah halus, masukkan semua bahan ke dalam wadah untuk adonan
4. Aduk adonan menggunakan sendok hingga tercampur rata dan teksturnya
agak kental
5. Selanjutnya, panaskan minyak goreng dengan suhu 180°
6. Masukkan cetakan bakwan kedalam minyak panas agar tidak lengket saat
menggoreng
7. Kemudian tuangkan adonan kedalam cetakan dan goreng hingga setengah
matang lalu lepaskan adonan dari cetakan
8. Sambil menunggu bakwan jagung matang, sesekali dibolak-balik
menggunakan spatula agar matangnya merata. Bakwan yang sudah matang
akan berwarna kuning kecoklatan.
9. Setelah matang, angkat bakwan jagung menggunakan saringan penggorengan
lalu diamkan selama 5 menit agar minyak tersaring
10. Bakwan jagung siap disajikan di piring

C. Menganalisis Kaidah Kebahasaan Teks Prosedur

 Kalimat imperatif/ kalimat perintah


1. Pertama-tama siapkanlah alat dan bahan, setelah itu Iris 2 buah jagung manis
dan daun bawang
2. Kemudian haluskan 8 siung bawang merah dan 4 siung bawang putih
3. Jika sudah halus, masukkan semua bahan ke dalam wadah untuk adonan
4. Selanjutnya, panaskan minyak goreng dengan suhu 180°
5. Kemudian tuangkan adonan kedalam cetakan dan goreng hingga setengah
matang lalu lepaskan adonan dari cetakan

 Kalimat Deklaratif
1. Sambil menunggu bakwan jagung matang, sesekali di bolak-balik
menggunakan spatula agar matangnya merata. Bakwan yang sudah matang
akan berwarna kuning kecoklatan.

 Konjungsi Temporal
1. Pertama-tama siapkanlah alat dan bahan, setelah itu Iris 2 buah jagung
manis dan daun bawang
2. Kemudian haluskan 8 siung bawang merah dan 4 siung bawang putih
3. Selanjutnya, panaskan minyak goreng dengan suhu 180°

 Kata kerja pasif


1. Sambil menunggu bakwan jagung matang, sesekali dibolak-balik
menggunakan spatula agar matangnya merata. Bakwan yang sudah matang
akan berwarna kuning kecoklatan
2. Bakwan jagung siap disajikan di piring

Anda mungkin juga menyukai