Anda di halaman 1dari 6

TUGAS

MANAJEMEN STRATEGIS

DOSEN :

DR. IR. NAZARUDDIN MATONDANG, M.T., PhD., IPU

JEREMIA F.O HALAWA

207007088

49 – 1 REGULER

MAGISTER MANAJEMEN
SEKOLAH PASCASARJANA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2022
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL RSUD MURNI TEGUH

1. Bangunan dan peralatan


RSUD Murni Teguh Memorial Hospital adalah rumah sakit yang berada
di Medan, Sumatera Utara.Murni Teguh Memorial Hospital terletak di Jalan Jawa
No.2 di pusat kota Medan. Bangunan atau peralatan yang terdapat dalam RSUD
murni teguh terdiri dari dari banguna-bangunan Gedung, yakni Gedung untuk
insatalasi gawat darurat, Rawat jalan, Rawat Inap, laboratorium, Farmasi, dan
sebagainya untuk memberikan pelayanan kesehatan, maupun pelayan pelayanan
kesehatan, maupun pelayanan penunjang. Selain bangunan gedung-gedung tersebut,
di RSUD Murni Teguh juga disediakan tempat parkir untuk para karyawan dan
pengunjung rumah sakit, kantin, dan mushola. Di dalam gedung-gedung tersebut
terdapat peralatan dan perlengkapan sesuai dengan kebutuhan setiap ruang. Peralatan
terdiri dari peralatan untuk medis maupun non medis.

2. Sumber Daya Manusia


Selain bangunan gedung dan peralatan serta perlengkapan rumah sakit,
operasional pelayanan kesehatan di RSUD Murni Teguh dijalankan oleh sumber daya
manusia.Sumber daya manusia yang terdapat pada RSUD Murni Teguh terdiri dari
tenaga kesehatan dan tenaga non kesehatan. Tenaga kesehatan meliputi para dokter
spesialis dan subspesialis, dokter umum, dokter gigi (umum dan spesialis), perawat,
apoteker, asisten apoteker, ahli gizi, petugas laboratorium, petugas radiologi, dan
sebagainya yang langsung berhubungan dengan pelayanan kesehatan kepada pasien.
Selain menjalankan fungsi pelayanan kesehatan (medis) juga menjalankan fungsi
manajerial. Fungsi manajerial ini terdiri dari RUPS, Dewan komisaris, Presiden
Direktur, Sekretaris, Direktur Operasional, Direktur Kuangan, Direktur Perencanaan

3. Struktur Organisasi
Model struktur organisasi yang terdapat di RSUD Murni Teguh model struktur
organisasi fungsional. Stryktur organisasi Di RSUD Murni Teguh sebagai berikut:
Tabel Matriks SWOT RSUD Murni Teguh

Factor internal Kekuatan (S) Kelemahan (w)


❖ Pelaksanakan pelayanan ❖ Lamanya waktu
prima sesuai kebutuhan tunggu pelayanan di
pelanggan dan standar RSUD Murni Teguh
pelayanan Kesehatan. rawat inap dan jalan.
❖ Adanya fasilitas yang
Memadai
❖ Adanya dokter umum
dan spesialis
❖ RSUD Murni Teguh
melayani rujukan dari
berbagai kecamatan yang
ada di kota Medan rumah
sakit swasta yang ada di
Medan

Peluang (O) Strategi S-O Strategi W-O


❖ Semakin terbuka Melaksanakan pelayanan prima Mendatangkan dokter
kesempatan memiliki Sesuai kebutuhan pelanggan dan spesialis, di mulai dari
SDM yang baik, standar pelayanan kesehatan di mahasiswa magang
RSUD ini berpeluang tunjang lingkungan yang bersih,
menjadi rujukan bagi RSUD Murni Teguh melayani
puskesmas-puskesmas rujukan dari berbagai kecamatan
di derah Medan yang ada di Medan dan rumah
❖ Terdapat institusi sakit swasta yang ada di Medan
pendidikan yang
memerlukan tempat
praktek atau magang
dan belajar bagi
mahasiswa
❖ Dapat bekerjasama
dengan kementrian RI
untuk lebih meningkatkan
fasilitas
Ancaman (T) Strategi S-T Strategi W-T
❖ Pemberian layanan Adanya rumah sakit swasta yang Melaksanakan pelayanan
kesehatan yang lambat didirikan di daerah Medan kota prima sesuai kebutuhan
mengakibatkan warga menjadi ancaman terbesar rsu pelanggan dan standar
tidak terdorong untuk ke ini, namun dari sisi ruangan yang pelayanan kesehatan di
RSUD Murni Teguh. banyak dan berbagai kelas maka tunjan dengan ruangan yang
❖ Adanya rumah sakit ini di jadikan kekuatan atau daya banyak untuk pasien rawat
swasta yang didirikan di tarik untuk tetap berobat. inap berbagai kelas.
daerah kota Medan.

NO Factor Internal Bobot Rating Skor


S1 Pelaksanakan pelayanan prima sesuai 0,088 3,625 0,319
kebutuhan pelanggan dan standar
Strenght (s) pelayanan Kesehatan
Adanya fasilitas yang memadai 0,112 3,75 0,420
RSUD Murni Teguh melayani rujukan dari 0,117 3,625 0,424
berbagai kecamatan
Adanya dokter umum dan spesialis 0,105 3,25 0,341
W1 Factor Internal
Lamanya waktu tungguLamanya waktu 0,113 2 0,226
tunggu pelayanan di RSUD
Weakness (w) Murni Teguh rawat inap dan jalan

TOTAL 1,73

Analisis Lingkungan Eksternal (EFE)


Matriks EFE digunakan untuk merangkum peluang dan ancaman pada suatu unit usaha
NO Faktor Eksternal Bobot Rating Skor
O1 Terbuka kesempatan memiliki 0,09 3,5 0,315
Oppottunity SDM yang baik
O2 (O) RSUD ini berpeluang menjadi 0,122 3,75 0,458
rujukan bagi puskesmas-puskesmas
di derah Kota Medan
03 Terdapat institusi pendidikan yang 0,122 3,875 0,475
memerlukan tempat praktek atau
magang dan belajar bagi mahasiswa
04 Dapat bekerjasama dengan 0,122 3,625 0,442
kementrian RI untuk lebih
meningkatkan fasilitas
T1 Pemberian layanan kesehatan yang 0,111 3,25 0,361
lambat mengakibatkan warga tidak
terdorong untuk ke RSUD Murni
Teguh
T2 Ketidakadilan dalam pelayanan 0,115 2,875 0,331
kesehatan
T3 Adanya rumah sakit swasta yang 0,108 2,875 0,311
didirikan di daerah Kota Medan
Total 2,713

Anda mungkin juga menyukai