Anda di halaman 1dari 3

PENETAPAN DAN KLASIFIKASI BALITA GIZI

BURUK DI FASILITAS KESEHATAN


No Dokumen : /SOP/UKM/PuskTLG/VI/2021
No.Revisi : 000
SOP Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/3
PUSKESMAS Liza Friemi, ST.r
TALANG NIP. 19690227 200212 2 003
1. Pengertian Tenaga kesehatan (Tim Asuhan Gizi) di fasilitas kesehatan pelayanan
kesehatan akan melakukan penetapan status gizi balita dan kondisi klinis
untuk dapat menentukan klasifikasi kasus masalah gizi balita yang
ditemukan
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan tindak lanjut balita gizi buruk / yang
beresiko mengalami gizi buruk dan gizi kurang yang dirujuk ke fasilitas
kesehatan
3. Kebijakan a. UUD.No.36 tahun 2009 tentang kesehatan
b. Kepmenkes RI No.145/Menkes/SK/I/2007 tentang pedoman
penanggulangan bencana kesehatan
c. PERMENKES NO.741/Menkes/PER/VIII/2008 tentang SPM Bidang
Kesehatan di Kabupaten/Kota
d. PERMENKES NO. 29/Menkes/PERVIII/2019 Tentang
Penanggulangan Masalah Gizi Bagi Anak Akibat Penyakit
e. Permendagri No 19 tahun 2011 tentang pedoman pengintegrasian
layanan sosial dasar di posyandu

4. Referensi a. Buku Pedoman penanganan dan pelacakan kasus balita gizi


buruk,Depkes RI.2009
b. Pedoman tata laksana gizi buruk (Buku I dan II),Depkes RI.2007
c. Buku saku Pencegahan dan Tata Laksana Gizi Buruk Pada Balita Di
Layanan Rawat Jalan Bagi Tenaga Kesehatan, Kemenkes RI; 2020
5. Alat dan bahan a. Alat tulis
b. Surat tugas
c. Timbangan
d. Alat ukur panjang badan / tinggi badan
e. Format pelaporan
6. Prosedur a. Melakukan Penimbangan Berat Badan
b. Melakukan Pemeriksaan Panjang / Tinggi badan
c. Melakukan Pemeriksaan LILA (Balita usia 6-59 bln). Walaupun
balita dirujuk oleh kader atau petugas kesehatan lain karena lila
merah atau kuning, tenaga gizi harus memeriksa ulang LILA balita
7. Diagram Alir
Melakukan penimbangan berat
badan

Melakukan Pemeriksaan Panjang / Tinggi badan

Melakukan Pemeriksaan LILA


(Balita usia 6-59 bln)

8. Hal yang perlu a. Alat pengukuran


diperhatikan b. Status gizi balita
9. Unit terkait a. Petugas gizi
b. Petugas Pustu Poskeskel
c. Pembina wilayah
d. Petugas KIA
10. Dokumen terkait Laporan gizi buruk
11. Rekaman historis
perubahan No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai