Anda di halaman 1dari 29

STRATEGI

PENANGANAN
COVID-19
UPTD. PUSKESMAS
BANJARANGKAN I
VISI

Terwujudnya pelayanan kesehatan


yang bermutu menuju kecamatan
banjarangkan sehat yang unggul dan
sejahtera
MISI
1.Menyelenggarakan
pelayanan kesehatan yang
bermutu dan merata
2.Mendorong kemandirian
masyarakat untuk berperan
aktif dalam pembangunan
kesehatan
3.Meningkatkan kualitas
SDM puskesmas
4.Mengembangkan sarana
dan praSarana puskesmas
yang mengutamakan
kualitas pelayanan
MOTTO
1. DISIPLIN DALAM
BEKERJA
2. SANTUN DALAM
BERBAHASA
3. PRIMA DALAM
PELAYANAN
GAMBARAN UMUM
• LUAS WILAYAH KERJA UPT.PUSKESMAS
BANJARANGKAN I ADALAH 21,55 KM

• TERDIRI DARI 7 DESA DAN 29 DUSUN.

• BATAS-BATAS WILAYAH ADALAH SEBAGAI


BERIKUT :

 UTARA : WILAYAH KABUPATEN BANGLI

 BARAT : WILAYAH KABUPATEN GIANYAR

 TIMUR : WILAYAH UPT.PUSKESMAS BA II

 SELATAN: SAMUDRA INDONESIA


DEMOGRAFI
JUMLAH PENDUDUK 2019
No Nama Desa Laki-laki Perempuan Total

1 Tohpati 746 705 1453


2 Bungbungan 1730 1866 3596
3 Nyalian 2128 2197 4325
4 Bakas 1081 1076 2157
5 Tusan 1674 1595 3269
6 Banjarangkan 2476 2441 4917
7 Negari 1509 1508 3017
Puskesmas 11346 11388 22734
SUMBER DAYA MANUSIA
N0 PROFESI JUMLAH
1 DOKTER UMUM 4
2 DOKTER GIGI 3
3 PERAWAT 25
4 BIDAN 18
5 PERAWAT GIGI 2
6 ANALIS 1
7 ASS. FARMASI 2
8 APOTEKER 1
9 KESLING 3
10 GIZI 2
11 TENAGA ADMINISTRASI 3
12 SOPIR 1
13 SKM 1
14 cs 2
KASUS COVID-19 DI WILAYAH UPTD
PUSKESMAS BANJARANGKAN I
NO BULAN ODP PDP PP OTG KONFIRM
1 MARET 0 2 31 0 0
2 APRIL 1 6 56 6 0
3 MEI 0 2 30 1 1
4 JUNI 0 7 18 126 5
5 JULI 0 20 2 101 23
NO BULAN SUSPEK KONTAK PROBABEL DISCARDED KONFIRM
ERAT
6 AGUSTUS 21 61 0 0 19
7 SEPTEMBER 1 56 0 0 13
KEBIJAKAN TERKAIT PENANGANAN
COVID 19
STRATEGI PENANGANAN COVID-19
UPTD PUSKESMAS BANJARANGKAN I
• PENINGKATAN KOORDINASI DAN KERJASAMA DENGAN
LINTAS SEKTOR TERKAIT
• MENINGKATKAN UPAYA PROMOSI KESEHATAN BAIK
SECARA LANGSUNG MAUPUN MELALUI MEDIA
• PENGUATAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI
(PPI) SDM PUSKESMAS
• PENINGKATAN UPAYA SURVEILLANS KASUS COVID-19
PENGUATAN
KOORDINASI  Meningkatkan kerjasama
LINTAS lintas sektor kecamatan
SEKTOR  Advokasi desa dan desa adat
untuk aktif melakukan upaya
pencegahan dan
penanganan COVID-19
Meningkatkan kerjasama
lintas sektor kecamatan

Pertemuan dengan tokoh adat


se kecamatan banjarangkan
dalam rangka sosialisasi dan
advokasi protokol penanganan
COVID-19
Meningkatkan kerjasama
lintas sektor kecamatan

 Promosi protokol COVID


bekerjasama dengan lintas
sektor kecamatan
Banjarangkan
MENINGKAT
KAN UPAYA
PROMOSI
KESEHATAN  Meningkatkan penggunaan
BAIK media dalam promosi COVID-
LANGSUNG 19

MAUPUN  Promosi spesifik pada


kelompok rentan
MELALUI
MEDIA
Promkes terkait Covid-19

 Sosialisasi COVID-19 melalui


media online (whatsapp)
 Peningkatan promosi online
lewat media sosial yang
dimiliki puskesmas
 Promkes spesifik terhadap
kelompok rentan, disertai
intervensi perilaku
 Pelatihan penggunaan dan
PENGUATAN pelepasan APD untuk tenaga
PPI puskesmas
(pencegahan  Penyediaan dan
dan penggunaan APD yang
rasional
pengendalian
Penyediaan sarana dan
infeksi) 
prasarana penunjang
protokol kesehatan
 Mengikuti training IPC
(infection Prevention and
control)/PPI
Training donning dan doffing
APD untuk tenaga puskesmas
Penerapan standar
pencegahan baik untuk
pelayanan UKP maupun UKM
Antrian online
TATA LAKSANA UKM TERKAIT
PANDEMI COVID-19
1. Melakukan kajian kegiatan yang beresiko tidak
terlaksana akibat covid-19 dan melakukan upaya-upaya
untuk meminimalisisir penurunan kinerja upaya
kesehatan dan pencapaian SPM

2. Melakukan perubahan tatalaksana kegiatan sesuai


petunjuk teknis program terkait

3. Melakukan upaya pencegahan infeksi dan kontaminasi


saat turun ke masyarakat dengan pemakaian APD yang
sesuai
Kinerja pelayanan UKM

Penurunan cakupan beberapa program, antara lain:


1. Pelayanan DDTK anak pra sekolah(38%)
2. Pelayanan anak balita (60%)
3. Diare (50%)
4. Pneumonia (39%)
5. Pelayanan lansia (69,23%)
6. Skreening kesehatan anak sekolah
7. UKS
8. UKGS
9. P2PTM
10. Pelayanan usia produktif
 Penelusuran kontak kasus
konfirmasi ke lapangan
bekerjasama dengan desa
dan aparat terkait
SURVEILAN  Pengawasan karantina rumah
COVID-19
Penelusuran kontak erat
Testing COVID-19

 Rapid dilaksanakan di
puskesmas
 Swab dilaksanakan di
kabupaten, dengan
tenaga yang
melaksanakan dari
puskesmas
 Koordinasi dengan dinkes
terkait data tes rapid
maupun swab
CONTACT US

: 085737016711

: Upt Puskesmas Banjarangkan I

: https://www.puskesmas-banjarangkan1.com

: pusk banjarangkan1

SEKARANG SILAHKAN AMBIL HP ANDA


PASTIKAN ANDA MENGIKUTI / LIKE DAN SUBSCRIBE
AKUN DIATAS
OM SANTHI SANTHI SANTHI OM

Anda mungkin juga menyukai