Anda di halaman 1dari 278

363.

72
Ind
k

KurikulumdanModul
PelatihanuntukPelatih(TOT)Fasilitat
or

STBM
SanitasiTotalBerbasisMasyara
kat diindonesia

KEMENTERIANKESEHATANREPUBLIKINDONESIA

2014

i
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
KatalogDalam Terbitan. KementerianKesehatanRI

363.72 Indonesia. KementerianKesehatanRI. DirektoratJenderalPengendalian


Ind Penyakitdan PenyehatanLingkungan
k Kurikulum dan Modul Pelatihanuntuk PelatihFasilitator Sanitasi Total
Berbasis Masyarakat (STBM) di Indonesia._
Jakarta: KementerianKesehatanRI. 2014
ISBN978-602-235-523-6
1.Judul I. SANITATION– EDUCATION
II. SANITARYENGINEERING III. WASTEMANAGEMENT
IV.NVIRONMENTANDPUBLICHEALTH

ii
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
KataPengantarDirekturJenderal
PP&PLKemenkes

P
emerintah Indonesia melakukan upaya
percepatan peningkatan akses terhadap
sanitasiyanglayak.Tahun2005,pendekatan
Community-LedTotalSanitation(CLTS)diujicobakan di
6 kabupaten dan selanjutnya direplikasi pada
tahun2006dan2007.Hasilnya,padatahun2007ada
680 desa yang telah mendeklarasikan kondisi terbatas dari
praktekbuangairbesarsembarangan(BABS)ataubiasadisebutOpen
DefecationFree(ODF).Inimemperlihatkanbahwapendekatansubsidi
danpenyediaansaranafisik(hardware),yangsebelumnyadilakukan
pemerintah, ternyata tidak mampu menjamin perubahan perilaku
masyarakat maupun meningkatkan akses sanitasi.

Tahun 2009,pemerintahmenekankanperhatiankepadaaspeksanitasi
dan higiene dengan memasukkan pada Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Nasional (RPJMN 2010 – 2014) prioritas 3 bidang
kesehatan memprioritaskan upaya preventif dan promotif terpadu
melaluipeningkatanaksesairminum67%dansanitasi75%padatahun
2014. Hal ini sejalan dengan komitmen pemerintah dalam pencapaian
target MDG’s 2015.

SanitasiTotalBerbasisMasyarakat(STBM) merupakanpendekatan
yangcukupefektif untukmempercepataksesterhadapsanitasiyang layak
melalui perubahan perilaku secara kolektif dan pemberdayaan
masyarakat.SaatiniSTBM dilaksanakanmelaluiberbagaiprogram
pembangunansanitasi,diantaranyaprogramPenyediaan AirMinum
danSanitasiMasyarakat(PAMSIMAS), PAMSTBM,programUrban
Sanitation and Rural Infrasructure (USRI), program Sanitasi Berbasis
Masyarakat(SANIMAS), danprogram-programyangdilakukanoleh
mitrasepertiWater SanitationProgram-BankDunia,Wes UNICEF,
IUWASH,HighFive-USAID,PlanInternasionalIndonesia,WVI,Simavi,
USDP,YPCII,CD Bethesda,YayasanDian Desa dan lain-lain.
STBM yangmengutamakanpendekatanperubahanperilaku
membutuhkansumberdayamanusia(SDM)yangterampildantersebar
diseluruhwilayahIndonesia,baiksebagaifasilitatorSTBM, wirausaha
sanitasi maupun tenaga pelatih yang akan menghasilkan SDM STBM
baru di masa depan.

Sehubungan dengan hal tersebut, Kementerian Kesehatan berupaya


untuk menjaga kualitas pelatihan melalui proses akreditasi kurikulum
dan modul pelatihan sebagai berikut :

1. Kurikulum dan Modul Pelatihan Fasilitator STBM


2. Kurikulum dan Modul TOTFasilitator STBM
3. Kurikulum Pelatihan Wirausaha Sanitasi
4. Kurikulum Pelatihan TOTWirausaha Sanitasi

Diharapkanpesertalatihnantinyaakanmemilikiketerampilandibidang
pemberdayaanmasyarakatdenganpendekatanperubahanperilakudan
mampuberkontribusidalampercepatanpencapaiantargetMDG7cdan
pembangunan kesehatan nasional khususnya untuk memberdayakan
masyarakat untuk hidup sehat mandiri dan berkeadilan.

Terimakasih kamisampaikankepadaWSP-BankDunia,yangtelah
memfasilitasipenyusunankurikulumdanmodulSTBM, sertatim penyusun
yang telah berbagi pembelajaran dan pengalaman berharga hingga
modul STBMterakreditasi.

Semoga modul ini bermanfaat.

Jakarta, 21 November 2013


Direktur Jenderal PP dan PL

Prof.dr.TjandraYogaAditama

iv
Kurikulum dan Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
DAFTAR ISI

Bagian1 - Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator

SanitasiTotalBerbasis Masyarakat (STBM)..........................................................1

Bagian 2 - Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator

SanitasiTotalBerbasis Masyarakat (STBM)..........................................................25

Modul MD.1 - Kebijakan dan Strategi Nasional STBM................................................27

Modul MI.1 - Konsep Dasar Pendekatan STBM.........................................................39

Modul MI.2 - Pemberdayaan Masyarakat Dalam STBM............................................63

Modul MI.3 - Komunikasi,Advokasi dan Fasilitasi STBM...........................................73

Modul MI.4 - Pemicuan STBMdi Komunitas..............................................................111

Modul MI.5 - TeknikMelatih........................................................................................187

Modul MP.1 - Membangun Komitmen Belajar (BLC)...................................................243

Modul MP.2 - RencanaTindakLanjut (RTL)................................................................255

Kurikulum dan Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Komponen Pokok STBM..................................................................................34


Gambar 2 TupoksiSTBM.................................................................................................37
Gambar 3 TigaPilar Utama PRA......................................................................................49
Gambar 4 TanggaPerubahan Perilaku VisiSTBM...........................................................55
Gambar 5 Pendekatan Penilaian Partisipatif....................................................................94
Gambar 6 Jamban Individual............................................................................................149
Gambar 7 Jamban Komunal............................................................................................149
Gambar 8 Jenis Jamban..................................................................................................150
Gambar 9 SeptikTankdengan Ventilasi...........................................................................150
Gambar 10 Jamban Permanen...........................................................................................150
Gambar 11 Desain Lantai Kamar Mandi.............................................................................150
Gambar 12 Jamban yangAman.........................................................................................151
Gambar 13 Contoh Sarana CuciTanganPakai Sabun yang Layak...................................154
Gambar 14 PengelolaanAir Baku.......................................................................................155
Gambar 15 PengolahanAir Minum di RumahTangga........................................................156
Gambar 16 PengolahanAir Minum di RumahTangga.......................................................156
Gambar 17 PengomposanTakakura,Sumber ICWMRIP...................................................159
Gambar 18 Contoh Pengelolaan Sampah Berbasis Komunitas.........................................161
Gambar 19 Bak Penangkap Lemak...................................................................................162
Gambar 20 Bio Filter, Sumber: Buku OpsiTeknologiSanitasi...........................................162

vi
Kurikulum dan Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
DAFTAR TABEL

Gambar 1 Komponen Pokok STBM..................................................................................34


Gambar 2 TupoksiSTBM.................................................................................................37
Gambar 3 TigaPilar Utama PRA......................................................................................49
Gambar 4 TanggaPerubahan Perilaku VisiSTBM...........................................................55
Gambar 5 Pendekatan Penilaian Partisipatif....................................................................94
Gambar 6 Jamban Individual............................................................................................149
Gambar 7 Jamban Komunal............................................................................................149
Gambar 8 Jenis Jamban..................................................................................................150
Gambar 9 SeptikTankdengan Ventilasi...........................................................................150
Gambar 10 Jamban Permanen...........................................................................................150
Gambar 11 Desain Lantai Kamar Mandi.............................................................................150
Gambar 12 Jamban yangAman.........................................................................................151
Gambar 13 Contoh Sarana CuciTanganPakai Sabun yang Layak...................................154
Gambar 14 PengelolaanAir Baku.......................................................................................155
Gambar 15 PengolahanAir Minum di RumahTangga........................................................156
Gambar 16 PengolahanAir Minum di RumahTangga.......................................................156
Gambar 17 PengomposanTakakura,Sumber ICWMRIP...................................................159
Gambar 18 Contoh Pengelolaan Sampah Berbasis Komunitas.........................................161
Gambar 19 Bak Penangkap Lemak...................................................................................162
Gambar 20 Bio Filter, Sumber: Buku OpsiTeknologiSanitasi...........................................162

Kurikulum dan Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 7


viii
Kurikulum dan Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
KURIKULUM
FASILITATORSTBM

PELATIHANUNTUK
PELATIH(TOT)
Bagian1
Kurikulum PelatihanuntukPelatih(TOT)
Fasilitator
SanitasiTotalBerbasisMasyarakat(STBM)

1
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
BABI.PENDAHULUAN..........................................................................................................3
A. Latar Belakang..........................................................................................................3
B. Filosofi Pelatihan......................................................................................................4
BABII.PERAN, FUNGSI,DAN KOMPETENSI......................................................................5
A. Peran........................................................................................................................5
B. Fungsi.......................................................................................................................5
C. Kompetensi...............................................................................................................6
BABIII.TUJUAN PELATIHAN................................................................................................6
A. TujuanUmum...........................................................................................................6
B. TujuanKhusus..........................................................................................................6
BABIV.STRUKTUR PROGRAM............................................................................................7
BABV.GARIS-GARISBESAR PROGRAMPEMBELAJARAN..............................................8
BABVI.DIAGRAMPROSESPEMBELAJARAN....................................................................19
BABVII.PESERTA,PELATIHDAN PENGENDALI PELATIHAN...........................................22
A. Peserta.....................................................................................................................22
B. Pelatih/Fasilitator/Instruktur......................................................................................22
C. Pengendali Pelatihan (Master ofTraining)................................................................22
D. Narasumber.............................................................................................................22
BABVIII.PENYELENGGARADANTEMPATPENYELENGGARAAN...................................23
A. Penyelenggara..........................................................................................................23
B. TempatPenyelenggaraan.........................................................................................23
BABIX.EVALUASI..................................................................................................................23
A. Evaluasi terhadap peserta melalui :........................................................................23
B. Evaluasi terhadap pelatih/fasilitator/narasumber.....................................................23
C. Evaluasi terhadap penyelenggara pelatihan...........................................................24
BABX.SERTIFIKAT................................................................................................................24

2 Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


BAB I.PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

S
anitasiTotalBerbasisMasyarakatyangselanjutnyadisebutSTBMmerupakanpendekatan dan
paradigma baru pembangunan sanitasi di Indonesia yang mengedepankan
pemberdayaanmasyarakatdanperubahanperilaku.STBMditetapkansebagaikebijakan
nasionalberdasarkanKeputusanMenteriKesehatanRepublikIndonesiaNomor852/MENKES/
SK/IX/2008untukmempercepatpencapaianMDGstujuan7C,yaitumengurangihinggasetengah
pendudukyangtidakmemilikiaksesterhadapairbersihdansanitasipadatahun2015.Tahun2014,
KepmenkesinidigantidenganPeraturanMenteriKesehatanNo.3Tahun2014tentangSTBM.
AdapuntujuanpenyelenggaraanSTBMadalahuntukmewujudkanperilakumasyarakatyang
higienisdansanitersecaramandiridalamrangkameningkatkanderajatkesehatanmasyarakat
yangsetinggi-tingginya.Diharapkanpadatahun2025,Indonesiabisamencapaisanitasitotaluntuk
seluruhmasyarakat,sebagaimanatercantumdalamRencanaPembangunanJangkaPanjang
Nasional (RPJPN) Indonesia.

Dalampelaksanaannya,STBM membutuhkansumberdayamanusiaterampilyang tersebar di


seluruh wilayah Indonesia. Salah satu komponen terpenting dalam penerapan STBM adalah
adanya fasilitator-fasilitator yang berkualitas dan tersebar diseluruh pelosok nusantara.
HasilstudikerjasamaantaraBappenasdanBankDunia(2012)menunjukkanbahwadalamjangka
pendek, dibutuhkan 12.000 tenaga sanitasi profesional dan dalam jangka menengah diperlukan
tambahan 18.000 tenaga sanitasi profesional. Sehubungan dengan hal tersebut, Kementerian
KesehatanberupayauntukmeningkatkankompetensipelaksanaSTBMmelaluipelatihan-pelatihan
terakreditasi.Diharapkandenganpelatihan-pelatihantersebut,tenagaSTBM,khususnyafasilitator
STBM,memiliki keahlian dan kompetensi yang terstandar dan mumpuni.

PendekatanSTBMdiadopsidarihasilujicobaCommunityLedTotalSanitation(CTS) yang telah


sukses dilakukan di beberapa lokasi proyek air minum dan sanitasi di Indonesia, khususnya
dalam mendorong kesadaran masyarakat untuk mengubah perilaku buang air besar
sembarangan(BABS)menjadibuangairbesardijambanyanghigienedanlayak.Perubahan
perilakuBABmerupakanpintumasukperubahanperilakusantasisecaramenyeluruh.Atasdasar
pengalamankeberhasilanCLTS, pemerintahmenyempurnakanpendekatanCLTS denganaspek
sanitasilainyangsalingberkaitanyangditetapkansebagai5pilarSTBM,yaitu(1)StopBuangAir
BesarSembarangan(SBS),(2)CuciTanganPakaiSabun(CTPS),(3)PengelolaanAirMinumdan
MakananRumahTangga(PAMM-RT),(4)PengamananSampahRumahTangga(PS-RT),dan(5)
Pengamanan Limbah Cair RumahTangga(PLC-RT).

PendekatanSTBM terdiridaritigakomponenyangharusdilaksanakansecaraseimbang
dankomprehensif, yaitu:1)peningkatankebutuhansanitasi,2)peningkatanpenyediaanakses sanitasi,
dan 3) peningkatan lingkungan yang kondusif.

DalamupayapenguatankapasitaspelaksanaprogramSTBM, perludisusunBuku
KurikulumdanModulPelatihanFasilitatorSanitasiTotalBerbasisMasyarakat(STBM).Diharapkan

Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 3


pelatihantersebutmampumencetaklebihbanyakfasilitatorSTBMyanghandal,yangmampu
merencanakandanmelaksanakanprogramSTBMuntukmeningkatkankebutuhanmasyarakat untuk
mempraktikkan hidup bersih dan sehat, termasuk melakukan monitoring dan evaluasi program
STBMsecara partisipatif dengan masyarakat.

Kurikulum ini didesain dengan pendekatan “learner centered” yakni pendekatan yang
menempatkan pembelajar sebagai pusat perhatian, sedangkan pelatih/fasilitator lebih berperan
sebagaikatalisator (catalyst),pembantuproses(processhelper),danpenghubungsumberdaya
(resourcelinker).Mengingatadanyaperbedaangayapengajarandanbudayasetempat,maka
tujuanpembelajarannyapundiarahkanpadatumbuhnyaprosespenemuansendiri(self-discovery),
sehingga kompetensi yang telah diperoleh dapat diterapkan dalam pelaksanaan tugas sebagai
seorang fasilitator STBM.

KebutuhanterhadapPelatihanFasilitatorSTBM inimasihbelumdiimbangidengan
ketersediaan jumlah tenaga pelatih yang mencukupi, mumpuni dan mampu memahami serta
menyampaikan atau memfasilitasi materi sesuai kurikulum dan modul pelatihan yang telah
ditetapkan. sehingga untuk mengakomodir kebutuhan ini maka perlu dilakukan suatu Pelatihan
untukPelatih(TraningofTrainer/TOT)FasilitatorSTBMini.Sehubungandenganhalitu,Pelatihan
untukPelatih(TOT) FasilitatorSTBM inimenjadibegitupentingdanperlusegeradilaksanakan
untukmencetakfasilitator-fasilitatorSTBM yanghandal,yangmampumendorongpercepatan
pencapaiantargetsanitasiIndonesiayangberkelanjutandanjugauntukmeningkatkanketerampilan
para fasilitator dalam hal melatih, serta untuk memberikan penyamaan persepsi diantara para
fasilitator agar terdapat keseragaman materi yang akan disampaikan pada pelatihan Pelatihan
fasilitatorSTBMsesuaikurikulumyangtelahditetapkan. Adapunpenyelenggaraanpelatihanini
mengacu pada kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBMbagi pelaksana STBM.

B. Filosofi Pelatihan
Filosophi pelatihan untuk pelatih (TOF) Fasilitator STBM ini diselenggarakan dengan
memperhatikan:
1. Prinsippembelajaranorangdewasa(andragogi),dimanaselamapelatihanpesertaberhak untuk:
a. Didengarkan dan dihargai pengalamannya mengenai pemberdayaan masyarakat,
perubahan perilaku, dan STBM.
b. Dipertimbangkan setiap ide dan pendapat, sejauh berada di dalam konteks pelatihan.
c. Diberikankesempatanyangsamauntukberpartisipasidalamsetiapprosespembelajaran.
d. Tidakdipermalukan, dilecehkan ataupun diabaikan.
2. Berorientasi kepada peserta, di mana peserta berhak untuk:
a. Mendapatkan 1 paket bahan belajar tentang STBM.
b. Mendapatkanpelatihprofesionalyangdapatmenfasilitasidenganberbagaimetode,
melakukan umpan balik, dan menguasai materi STBM.

4 Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


c. Belajarsesuaidengangayabelajaryangdimiliki,baiksecaravisual,auditorialmaupun
kinestetik (gerak).
d. Belajardenganmodalpengetahuanyangdimilikimasing-masingtentangSTBM,saling berbagi
antar peserta maupun fasilitator.
e. Melakukan refleksi dan memberikan umpan balik secara terbuka.
f. Melakukan evaluasi dan dievaluasi tingkat kemampuannya.
3. Berbasis kompetensi, yang memungkinkan peserta untuk
a. Mengembangkanketerampilanlangkahdemilangkahdalammemperolehkompetensi yang
diharapkan dalam mengelola program STBM.
b. Memperolehsertifikatsetelahdinyatakanberhasilmencapaikompetensiyangdiharapkan
pada akhir pelatihan.
4. Melakukan experimentasi dengan menggunakan metode Experimental Learning Cycle (ELC)
yang memberikan petunjuk praktis tentang desain pembelajaran, dengan karakteristik:
a. terkait dengan kehidupan nyata,
b. mendorong pesertauntukdapatmengekspresikan perasaan dan opini berdasarkan
pengalaman dan pengetahuan mereka, dan
c. menerapkanevaluasiterintegrasidenganmemberikanumpanbalikkepadapesertalatih
tentang kemajuan yang telah dicapai.
5. Berdasarkan azas manfaatartinyasetelahmenyelesaikanpelatihan pesertadiharapkan dapat
meningkatkan pengetahuan, sikap dan keterampilan sebagai pelatih pada Pelatihan
Fasilitator STBM

BAB II.PERAN, FUNGSI,DAN KOMPETENSI


PesertayangtelahmenyelesaikanPelatihanuntukPelatih(TOT)FasilitatorSTBMbagi pelaksana
STBMmempunyai peran dan fungsi serta kompetensi sebagai berikut:

A. Peran
Setelahmengikutipelatihanini,pesertaberperansebagaipelatihpadapelatihanfasilitator STBMdi
wilayah kerjanya masing-masing.

B. Fungsi
Dalam melaksanakan perannya peserta mempunyai fungsi sebagai berikut:
1. Menjelaskan konsep dasar STBM
2. Menjelaskan pemberdayaan masyarakat dalam STBM
3. Melakukan komunikasi, advokasi dan fasilitasi
4. Melakukan pemicuan STBMdi komunitas
5. Melatih pada pelatihan fasilitator STBM

Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


C. Kompetensi
Untukmelaksanakanperandanfungsitersebut,makapesertamemilikikompetensisebagai
berikut :
1. Menjelaskan Konsep Dasar STBM.
2. Menerapkan Pemberdayaan Masyarakat dalam STBM.
3. Melakukan Komunikasi,Advokasi dan Fasilitasi.
4. Melakukan Pemicuan STBMdi Komunitas.
5. Melatih pada Pelatihan Fasilitator STBM.

BAB III.TUJUAN PELATIHAN


A. TujuanUmum
Setelahmengikutipelatihanini,pesertamampumelatihdalampelatihanfasilitatorSTBMdi wilayah
kerjanya masing-masing sesuai dengan peran dan fungsinya.

B. TujuanKhusus
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta mampu:
1. Menjelaskan Konsep Dasar STBM.
2. Menerapkan Pemberdayaan Masyarakat dalam STBM.
3. Melakukan Komunikasi,Advokasi dan Fasilitasi.
4. Melakukan Pemicuan STBMdi Komunitas.
5. Melatih pada Pelatihan Fasilitator STBM.

6 Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


BAB IV.STRUKTUR PROGRAM
Untuk mencapai tujuan pelatihan yang telah ditetapkan tersebut, maka disusun materi
pelatihandenganstrukturprogramyangterdiridarimateridasar, materiintidanmateripenunjang
denganjumlahkeseluruhanjampelajaran(JP)sebanyak55JPsepertiyangterterapadastruktur program
sebagai berikut :

WAKTU
No MATERI JML
T P PL

A MATERIDASAR
1 Kebijakan dan Strategi Nasional STBM 2 0 0 2

Subtotal“A” : 2 0 0 2

B MATERIINTI
1 Konsep Dasar STBM 2 2 0 4
2 Pemberdayaan Masyarakat dalam STBM 1 2 0 3
3 Komunikasi,Advokasi dan Fasilitasi. 2 2 0 4
4 Pemicuan STBMdi komunitas 4 2 10 16
5 TeknikMelatih 6 9 0 15

Subtotal“B” : 15 17 10 42

C MATERIPENUNJANG
1 Membangun Komitmen Belajar (BLC) 0 3 0 3

2 RencanaTindakLanjut (RTL) 1 2 0 3

Subtotal“C” : 2 5 0 6

Total 18 22 10 50

Keterangan: T:Teori;P:Penugasan; PL:Praktik Lapangan 1


JP@45 menit
50 JP=6 hari pelatihan
Untuk praktek micro teaching per orang 30 menit

Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 7


BAB V.GARIS-GARISBESAR PROGRAM PEMBELAJARAN
8

Nomor : MD.1
Judul Materi : Kebijakan dan Strategi Nasional STBM
Waktu : 2 JP(T=2jp; P=0 jp; PL= 0 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu memahami arah kebijakan dan strategi nasional STBM.

TujuanPembelajaranPokokBahasandan Mediadan
Metode Referensi
Khusus(TPK) SubPokokBahasan AlatBantu

Setelahmengikutimateriini
pesertamampu:
1. Arahkebijakandan • CTJ, • Bahantayang • Bappenas,KebijakanNasionalPembangunanAirMinumdan
strategipembangunan • Curah (slideppt), Sanitasi,2003.
1. Menjelaskanarahkebijakan sanitasidiIndonesia Pendapat • LCDprojector, • SetnegRI,Undang-UndangNo.17Tahun2007tentang
danstrategipembangunan a. Arahkebijakandan • Komputer/laptop, RPJPN2005-2025,Jakarta:2005.
sanitasiIndonesia, strateginasional • Modul. • DepkesRI,KepmenkesNo.852/2008,tentangStrategi
pembangunan NasionalSTBM,Jakarta:2008.
sanitasi, • DepkesRI,StrategiNasionalSTBM,Jakarta:2008.
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

b. Arahkebijakandan • SetnegRI,Undang-UndangNo.36Tahun2009tentang
strategiSTBM. Kesehatan,Jakarta:2009.
• KemenkesRI,Renstra2010-2014,Jakarta:2010.
• KemenkesRI,BukuProfiProgramPenyehatanLingkungan
2. Menjelaskanperandan 2. PerandanstrategiSTBM • CTJ, DitjenP2PL,Jakarta:2013.
strategiSTBM. a. PeranSTBMdalam • Curah • KemenkesRI,PermenkesNo.3/2014tentangSTBM
pencapaianRPJPN, Pendapat.
• UpdateSTBM,www.stbm-indonesia.org.
RPJMNdanMDGs
tujuan7C,
b. StrategiSTBM,
c. Pemetaanperan
dantanggungjawab
pemangkukebijakan
dimasing-masing
tingkatan.

Nomor : MI.1
Judul Materi : Konsep Dasar Pendekatan STBM
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

Waktu : 4JP(T=2jp; P=2 jp; PL=0 jp)


TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu memahami konsep dasar STBM.
Tujuan
PokokBahasandan SubPokok MediadanAlat
Pembelajaran Metode Referensi
Bahasan Bantu
Khusus(TPK)

Setelah mengikuti materi


ini peserta mampu:
• Bahan tayang (slide • Kar, Kamar, Working Paper 184,
1. Menjelaskan 1. Pengertian STBM • CTJ, ppt, film), Subsidy or Self-Respect? Total
pengertian STBM, a. Pengertian STBM, • Putar film, • LCD, Community Sanitation in Bangladesh,
• Komputer/laptop, InstituteforDevelopment Studies,
b. TujuanSTBM, • Tanyajawab,
September 2003.
c. Sejarah program pembangunan • Curah Pendapat, • Flipchart,
• Kelompok KerjaAntar Departemen,
sanitasi, • Bermain Peran. • Spidol, Project WASPOLA,Film Awakening
d. Konsep STBM. • Meta plan, Change, Community Led Total
• Kain tempel, Sanitation in Indonesia, Jakarta:
• Modul, 2006.
• Panduan Diskusi, • Kemenkes RI,Film STBM,Jakarta:
• Panduan Bermain 2009.
2. Menjelaskan 2. TigaKomponen STBM • CTJ, Peran. • Kemenkes RI,Modul Higiene Sanitasi
komponen STBM, a. Peningkatan kebutuhan dan permintaan • Curah Pendapat. Makanan dan Minuman, Dit.
sanitasi, PL,Jakarta: 2012.
b. Peningkatan layanan penyediaan • Kemenkes RI,MateriAdvokasi
sanitasi, dan STBM,Sekretariat STBMNasional,
c. Penciptaan lingkungan yang kondusif. Jakarta: 2012.
• Kemenkes RI,Buku Sisipan STBM:
Kurikulum dan Modul Pelatihan
Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat
3. Menjelaskan lima 3. Lima Pilar STBM • CTJ, di Bidang Kesehatan, Jakarta: 2013.
pilarSTBM, a. Pengertian, • Curah Pendapat. • Update STBM,
b. Penyelenggaran pelaksanaan 5 pilar www.stbm-indonesia.org.
STBM, • Sejarah Sanitasi, SeriAMPL23, www.
c. Manfaat pelaksanaan 5 pilar STBM, ampl.or.id.
d. Tujuanpelaksanaan 5 pilar STBM.
9
10

Tujuan
PokokBahasandan SubPokok MediadanAlat
Pembelajaran Bahasan Metode Bantu Referensi
Khusus(TPK)

4. Menjelaskan 4. Prinsip-Prinsip STBM • CTJ,


prinsip-prinsip a. Tanpasubsidi, • Curah Pendapat,
STBM, b. Masyarakat sebagai pemimpin, • Diskusi.
c. Tidakmenggurui/ memaksa,
Totalitasseluruh komponen masyarakat.

5. Menjelaskan 5. TanggaPerubahan Perilaku • CTJ,


tangga perubahan a. Perilaku BABS, • Curah Pendapat,
perilaku. b. Perilaku SBS, • Diskusi.
c. Perilaku Higienies dan Saniter,
d. Perilaku SanitasiTotal.
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
Nomor : MI.2
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

Judul Materi : Pemberdayaan Masyarakat dalam STBM


Waktu : 3 JP(T=1jp; P=2 jp; PL=0 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu menerapkan pemberdayaan masyarakat dalam
STBM.

Tujuan
PokokBahasandan SubPokok MediadanAlat
Pembelajaran Bahasan Metode Bantu Referensi
Khusus(TPK)

Setelah mengikuti materi


ini peserta mampu:

• Bahan tayang (slide • DepKes RI,Pusat Promkes,


1. Menjelaskan 1. Pemberdayaan Masyarakat • CTJ, Kebijakan Nasional Promosi
pemberdayaan a. Pengertian pemberdayaan masyarakat, • Diskusi ppt),
Kesehatan, Jakarta: 2004.
masyarakat, b. Tahapankegiatan pemberdayaan kelompok. • LCD, • DepKes RI,Pusat Promkes,
masyarakat, • Komputer/ laptop, Pedoman Pelaksanaan Promosi
c. Prinsip dasar pemberdayaan • Flipchart, Kesehatan di Daerah, Jakarta: 2005.
masyarakat. • Spidol • TotokMardikanto, Konsep-Konsep
• Meta plan, Pemberdayaan Masyarakat,
• Kain tempel, Surakarta, 2010
• Panduan Diskusi • Kemenkes RI,Buku Sisipan STBM:
Kelompok, Kurikulum dan Modul Pelatihan
2. Menerapkan 2. Partisipasi Masyarakat Dalam STBM • CTJ, • Panduan Bermain Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat
partisipasi a. Pengertian partisipasi masyarakat • Diskusi Peran. di Bidang Kesehatan, Jakarta: 2013.
masyarakat dalam dalam STBM, kelompok,
STBM. b. Tingkatanpartisipasi masyarakat di • Bermain Peran.
STBM.
11
Nomor : MI.3
12

Judul Materi : Komunikasi,Advokasi, dan Fasilitasi STBM


Waktu : 4 JP(T=2 jp; P=2 jp; PL= 0 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melakukan komunikasi, advokasi dan fasilitasi STBM.

Tujuan
PokokBahasandan SubPokok MediadanAlat
Pembelajaran Metode Referensi
Bahasan Bantu
Khusus(TPK)

Setelah mengikuti materi


ini peserta mampu:

1. Melakukan 1.Komunikasi • CTJ, • Bahan tayang (slide • Dinkes RI,Pusat Promosi Kesehatan,
komunikasi yang a. Pengertian komunikasi, • Diskusi ppt,) ModulTeknologiAdvokasi Kesehatan,
efektif, b. Bentuk-bentuk komunikasi, kelompok, • LCD, Jakarta: 2002.
c. Membangun komunikasi yang efektif. • Bermain peran, • Komputer/ laptop, • Kemenkes RI,Buku Sisipan STBM:
• Flipchart, Kurikulum dan Modul Pelatihan
• Spidol, Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat
2. Melakukan 2.Advokasi • CTJ, di Bidang Kesehatan, Jakarta: 2013.
• Meta plan,
advokasi, a. Pengertian advokasi, • Bermain peran.
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

• Skenario,
b. Langkah-langkah advokasi STBM,
• Kain tempel,
c. Cara melakukan advokasi yang efektif.
• Lembar diskusi
kelompok,
3. Menerapkan 3.Prinsip-Prinsip Dasar Fasilitasi • CTJ, • Panduan Bermain
prinsip-prinsip a. Prinsip dasar fasilitasi, • Diskusi Peran.
dasar fasilitasi, b. Peran dan fungsi fasilitator, kelompok.
c. Perilaku fasilitator dalam STBM,
d. Fasilitasi yang harus dilakukan dan dihindari
dalam STBM.

4. Menerapkan 4.TeknikFasilitasi • CTJ,


teknik-teknik a. Teknikmendengar, • Curah Pendapat,
fasilitasi. b. Teknikbertanya, • Bermain peran.
c. Teknikmenghadapi situasi sulit,
d. Dinamika bertanya,
e. Curah pendapat.
Nomor : MI.4
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

Judul Materi : Pemicuan STBMdi Komunitas


Waktu : 16 JP(T=4jp; P=2 jp; PL=10 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melaksanakan pemicuan STBMdi komunitas.

TujuanPembelajaran PokokBahasandan SubPokok MediadanAlat


Metode Referensi
Khusus(TPK) Bahasan Bantu

Setelah mengikuti materi ini peserta


mampu:
1. Memahamikegiatan 1. Kegiatan Pra-Pemicuan • CTJ, • Bahan tayang (slide • WSP,Film Memicu
pra-pemicuan, a. Observasi kebiasaan PHBS masyarakat, • Diskusi ppt, Film), Perubahan Menuju
b. Persiapan pemicuan dan menciptakan kelompok, • LCD, SanitasiTotaldi
suasana yang kondusif sebelum pemicuan • Simulasi. • Komputer/ laptop, Maharashta, India, New
• Flipchart, Delhi: 2004.
• Spidol, • Depkes RI,Sekretariat
2. Melakukan pemicuan, 2. Pemicuan • Meta plan, STBM,Film Proses
a. Alat-alat utama partisipasi untuk pemicuan, • CTJ, • Lembar diskusi Pemicuan di Kenongo,
b. Elemen pemicuan dan faktorpenghambat • Diskusi kelompok, 2005.
pemicuan, kelompok, • Tali, • Depkes RI,Sekretariat
c. Langkah-langkah pemicuan, • Bermain peran, • Kain tempel, STBM,Film Pemicuan di
d. Proses Pemicuan Lima Pilar STBM • Putar film, • Alat-alat dan bahan Muara Enim, 2006.
e. Komposisi tim pemicu. untuk pemicuan, • Kemenkes RI,Pedoman
• Lembar observasi, TeknisLapangan STBM,
• Panduan Praktik Kerja Ditjen PP&PL,Jakarta:
Lapang, 2013.
• Pedoman simulasi.
13
14

TujuanPembelajaran PokokBahasandan SubPokok MediadanAlat


Metode Referensi
Khusus(TPK) Bahasan Bantu

3. Melakukan fasilitasi paska 3. Fasilitasi Paska Pemicuan • CTJ,


pemicuan, a. Cara membangun ulang komitmen, • Diskusi
b. Pilihan teknologi sanitasi untuk 5 pilar kelompok,
STBM, • Simulasi.
c. Cara membangun jejaring layanan
penyediaan sanitasi,
d. Pendampingan dan monitoring,
e. Media promosi untukperubahan
perilaku yang berkelanjutan.

4. Melakukan simulasi pemicuan 4.Simulasi Pemicuan STBMdi Komunitas • Pemilihan


STBMdi komunitas, a. Pembentukan kelompok dan tim pemicu, kelompok secara
b. Penyiapan alat dan bahan, partisipatif,
c. Pembagian peran pada kelompok Simulasi • Penugasan.
Pemicuan Kelompok.

5. Mampu mempraktikkan 5.Praktik Pemicuan di Lapangan • Praktik Kerja


pemicuan di lapangan. Lapang.
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
Nomor : MI.5
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

Judul Materi :TeknikMelatih


Waktu : 15 JP(T=6jp; P=9 jp; PL=0 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melatih pada pelatihan fasilitator STBM

Tujuan
MediadanAlat
Pembelajaran PokokBahasandan SubPokokBahasan Metode Referensi
Bantu
Khusus(TPK)

Setelahmengikutimateri
ini peserta mampu : • LAN RI,Modul
Widyaiswara, Jakarta:
1. Menjelaskan model 1. Model pendekatan Pembelajaran Orang Dewasa (POD). • Curah pendapat • Komputer, 2008.
pendekatan a. Perubahan Paradigma Pendidikan • CTJ • LCD, • Kemenkes RI,Modul
Pembelajaran orang b. Pedagogi danAndragogi • Latihan • Papan/ kertas Flipchart, Pelatihan untuk Pelatih
dewasa (POD). c. Prinsip-prinsip POD • DiskusiKelompok • Spidol Program Kesehatan,
d. Ruang lingkup Pendekatan &tujuan POD • Praktik melatih • Lembar latihan Jakarta: 2009.
e. Strategi POD (micro-teaching) • Panduan diskusi • WSP-EAP,
kelompok Penyelenggaraan
2. Menyusun satuan 2. SatuanAcara Pembelajaran (SAP). • Pedoman praktik Pelatihan Wirausaha
acara pembelajaran a. PengertianSAP melatih Sanitasi, Jakarta: 2012.
(SAP) b. Manfaat SAP (micro-teaching) • Kemenkes RI,Buku
c. TujuanSAP Sisipan STBM:Kurikulum
d. SistematikaSAP dan Modul Pelatihan
e. TeknikPenyusunanSAP Fasilitator Pemberdayaan
f. Kegiatan Pembelajaran Masyarakat di Bidang
Kesehatan, Jakarta:
3. Menciptakan iklim 3. Penciptaan iklim pembelajaran yang kondusif : 2013.
pembelajaran yang a. Pengelolaan kelas secara efektif
kondusif dalam b. Perkembangan kelompok
sebuah proses c. Kondisi dan situasi belajar yang berpusat pada
pembelajaran pembelajar
d. Jurnal pembelajaran

4. Menggunakan teknik 4. Teknikpresentasi interaktif dalam proses pembelajaran.


presentasi interaktif a. Pengertian dan tujuan presentasi interaktif
dalam proses b. Menghantar sesi pembelajaran
pembelajaran . c. Merangkum sesi pembelajaran
d. Tekniktanya jawab efektif
e. TeknikMengelola hubungan interaktif
15
16

Tujuan
MediadanAlat
Pembelajaran PokokBahasandan SubPokokBahasan Metode Referensi
Bantu
Khusus(TPK)

5. Menentukan metode 5. Metode pembelajaran :


pembelajaran a. Pengertian dan Manfaat metode pembelajaran
yang sesuai b. Delapan Ragam metode pembelajaran
dengan tujuan c. Keunggulan dan kelemahan masing-masing metode
pembelajaran pembelajaran.
d. Metode pembelajaran yang efektif

6. Media dan alat bantu pembelajaran


a. Pengertianmedia dan alat bantu pembelajaran
6. Menggunakan media b. Peranan media dan alat bantu pembelajaran
dan alat bantu c. Kriteria pemilihan media dan alat bantu
pembelajaran pembelajaran
yang sesuai d. Jenis-jenis media dan alat bantu pembelajaran.
dengan metode e. Karakteristik media dan alat bantu pembelajaran.
pembelajaran
dan tujuan 7. Evaluasi hasil pembelajaran
pembelajaran yang a. Pengertian
ingin dicapai. b. Tujuan
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

c. Prinsip evaluasi hasil pembelajaran


d. Jenis-jenis, tujuan dan prosesevaluasi hasil
pembelajaran
e. Bentuk, kaidah dan instrument serta pengukuran
evaluasi hasil pembelajaran
7. Melakukan evaluasi f. Nilai hasil pembelajaran
hasil
pembelajaran
Nomor : MP.1
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

Judul Materi : Membangun Komitmen Belajar (BLC)


Waktu : 3 JP(T=1jp; P=2 jp; PL=0 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu membangun komitmen belajar dalam rangka
menciptakan iklim pembelajaran yang kondusif selama proses pelatihan berlangsung.

PokokBahasandan MediadanAlat
TujuanPembelajaranKhusus(TPK) Metode Referensi
SubPokokBahasan Bantu

Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:


1. Mengenal sesama warga pembelajar pada
proses pelatihan 1. Perkenalan • CTJ • Bahan tayang (slide • Munir, Baderal, Dinamika
• Curah pendapat ppt), Kelompok,Penerapannya
• Flipchart/ papan tulis, Dalam Laboratorium Ilmu
• Spidol, Perilaku, Jakarta: 2001.
2. Menyiapkan diri untuk belajar bersama secara 2. Pencairan (ice breaking) • Permainan • Meta plan, • Depkes RI,Pusdiklat
aktifdalam suasana yang kondusif • Kain tempel, Kesehatan, Kumpulan
• Jadwal dan alur Games dan Energizer,
pelatihan, Jakarta: 2004.
3. Merumuskan harapan- harapan yang ingin dicapai 3. Harapan-harapan dalam • CTJ
• Norma/tata tertib • LAN dan Pusdiklat
bersama baik dalam proses pembelajaran proses pembelajaran dan • Curah pendapat
standar pelatihan, Aparatur Kemenkes RI,
maupun hasil yang ingin dicapai di akhir hasil yang ingin dicapai • Diskusi kelompok
• Panduan permainan, Buku Panduan Dinamika
pelatihan.
• Petunjuk games. Kelompok, Jakarta: 2010.

4. Merumuskan kesepakatan norma kelas yang 4. Norma kelas dalam • CTJ


harus dianut oleh seluruh warga pembelajar pembelajaran • Curah pendapat
selama pelatihan berlangsung • Diskusi kelompok

5. Merumuskan kesepakatan bersama tentang 5. Kontrol kolektif dalam • CTJ


kontrol kolektif dalam pelaksanaan norma kelas pelaksanaan norma kelas • Curah pendapat
• Diskusi kelompok

6. Membentuk organisasi kelas 6. Organisasi kelas • Diskusi kelompok


17
Nomor : MP.2
18

Judul Materi : RencanaTindakLanjut (RTL)


Waktu : 3 JPT=1jp; P=2 jp; PL=0 jp)
TujuanPembelajaran Umum : Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu menyusun rencana tindak lanjut dan mengevaluasi
pelaksanaan kegiatan STBM.

PokokBahasandan MediadanAlat
TujuanPembelajaranKhusus(TPK) Metode Referensi
SubPokokBahasan Bantu

Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:

1. Menjelaskan pengertian dan ruang lingkup RTL. 1. RTL: • CeramahTanya • Flipchart, • Kemenkes RI,Pusdiklat
a. Pengertian RTL Jawab • Spidol, Aparatur, Rencana
b. Ruang lingkup RTL. • Latihan • Meta plan, TindakLanjut, Kurmod
• Diskusi kelompok • Kain tempel, Surveillance, Jakarta:
2. Menjelaskan langkah-langkah penyusunan RTL 2. Langkah-langkah penyusunan • LCD, 2008.
RTL. • Presentasi, • BPPSDM Kesehatan,
Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

• Lembar/Format RTL. RencanaTindakLanjut,


3. Melakukan evaluasi dan penyusunan RTL 3. Evaluasi danRTL Modul TOTNAPZA,
a. Evaluasi Pelaksanaan STBM Jakarta: 2009.
b. Penyusunan RTLdan gantt • Kemenkes RI,Pedoman
4. Pelaksanaan STBM chart Umum Pengembangan
Desa dan Kelurahan
SiagaAktif,Jakarta: 2010.
• Kemenkes RI,Second
Decentralized Health
Services Project, Model
Pelatihan Pemberdayaan
Masyarakat Bagi Petugas
Puskesmas, Jakarta:
2010.
BAB VI.DIAGRAM PROSESPEMBELAJARAN

Rincian rangkaian alur proses pelatihan sebagai berikut :


1. Pembukaan
Proses pembukaan pelatihan meliputi beberapa kegiatan berikut:
a. Pembacaan susunan acara pembukaan oleh pembawa acara.
b. Laporan ketua penyelenggara pelatihan dan penjelasan program pelatihan.
c. Pengarahandaripejabatyangberwenangtentanglatarbelakangperlunyapelatihan TOT
fasilitatorSTBM dandukungannyaterhadapprogramSTBM, sekaligusmembukapelatihan
dengan resmi serta penyematan tanda peserta pelatihan sebagai tanda pelatihan dimulai.

Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 1


d. Pembacaan doa agar pelatihan berjalan dengan lancar dan berhasil tanpa ada hambatan
yang berarti.

2. Pelaksanaan Pre-Test
Pelaksanaan pre-test dimaksudkan untuk mengetahui sejauh mana pemahaman awal peserta
terhadap materi yang akan diberikan pada proses pembelajaran.

3. MembangunKomitmen Belajar
Kegiatan ini ditujukan untuk mempersiapkan peserta dalam mengikuti proses belajar mengajar
selanjutnya dan menciptakan komitmen terhadap norma-norma kelas yang disepakati bersama
olehseluruhpesertasertamembentukstruktur kelassebagaipenghubungantarapeserta,MOT, dan
panitia penyelenggara, sehingga proses pembelajaran dapat berlangsung dengan baik dan
kondusif.
Kegiatannya antara lain:
a. PenjelasanolehMOTtentangtujuanpembelajarandankegiatanyangakandilakukandalam materi
membangun komitmen belajar.
b. Perkenalanantarapesertadanparafasilitatordanpanitiapenyelenggarapelatihan,dan juga
perkenalan antar sesama peserta. Kegiatan perkenalan dilakukan dengan permainan,
dimana seluruh peserta terlibat secara aktif.
c. Mengemukakan kebutuhan/harapan, kekhawatiran dan komitmen masing-masing peserta
selama pelatihan.
d. Kesepakatanantaraparafasilitator,penyelenggarapelatihandanpesertadalamberinteraksi
selama pelatihan berlangsung, meliputi: pengorganisasian kelas (pemilihan ketua kelas dan
sekretaris), kenyamanan kelas, keamanan kelas, dan yang lainnya.

4. Pengisianwawasan
Setelah materi Membangun Komitmen Belajar, kegiatan dilanjutkan dengan memberikan materi
sebagai dasar pengetahuan/wawasan yang sebaiknya diketahui oleh peserta dalam pelatihan ini,
yaitu Kebijakan dan Strategi Nasional SanitasiTotalBerbasis Masyarakat (STBM).

5. Pemberian pengetahuan dan keterampilan


Pemberian materi pengetahuan dan keterampilan dari proses pelatihan mengarah pada
kompetensi keterampilan yang akan dicapai oleh peserta. Penyampaian materi dilakukan dengan
menggunakanberbagaimetodeyangmelibatkansemuapesertauntukberperansertaaktifdalam
mencapaikompetensitersebut,yaitumetodeceramahtanyajawab,studikasus,diskusikelompok,
bermainperan,tugasbaca,simulasi,presentasi,pemutaranfilmdanlatihan-latihantentangkonsep
dasar dan fasilitasi dengan menggunakan kurikulum dan modul pelatihan fasilitator sanitasi total
berbasis masyarakat.

2 Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


6. Pelaksanaan Praktik Kerja Lapang
TujuandariPelaksanaanPraktikKerjaLapanganiniadalahagarpesertamampumenerapkan peran dan
fungsinya sebagai pelatih fasilitator STBMdi Indonesia.

7. Evaluasi
Evaluasi dilakukan setiap hari dengan cara melakukan review terhadap kegiatan proses
pembelajaran yang sudah berlangsung sebagai umpan balik untuk menyempurnakan proses
pembelajaranselanjutnya.Prosesumpanbalikjugadilakukandaripelatihkepesertaberdasarkan
penjajagan awal melalui pre-test, pemetaan kemampuan dan kapasitas peserta, penilaian
penampilanpeserta,jugamelaluipengamatanlangsungbaikdikelasselamaprosespembelajaran
maupun selama mengikuti praktik kerja lapangan.

8. Microteaching
Setelahsemuamateriselesaidipaparkandanpraktikkerjalapangantelah dilaksanakanmaka
dilanjutkandenganmicroteachingyangdilaksanakansecaraperkelompokdenganmasing-masing
pesertamenyiapkanmateriSatuanAcaraPembelajaran(SAP)danbahanpaparanterkaitmateri
yangtelahdisampaikansebelumnya.Danmasing-masingpesertadiberikanwaktuselamakurang lebih
30 menit untuk pemaparan materinya dalam praktik microteaching (teknik melatih) dengan
penilaian dilakukan oleh seorang widyaiswara dan faslitator pelatihan dimana hasil microteaching
ini menentukan layak atau tidaknya seorang peserta menjadi fasilitator STBM.

9. Rencana TindakLanjut(RTL)
Masing-masing peserta menyusun rencana tindak lanjut dari hasil pelatihan berupa rencana
peserta latih untuk mengintegrasikan pendekatan STBMke dalam pekerjaannya masing-masing.

10. Post-Test
Post-test dilakukanuntukmengetahuisejauhmanapesertadapatmenyerapmateriselama
pelatihan.Selainpost-test, dilakukanevaluasikompetensiyaitupenilaianterhadapkemampuan yang
telah didapat peserta melalui penugasan-penugasan dan praktik lapangan, termasuk didalamnya
pengamatan yang dilakukan oleh fasilitator terhadap peserta latih selama proses pelatihan.

11. Penutupan
Acara penutupan dapat dijadikan sebagai upaya untuk mendapatkan masukan dari peserta
kepadapenyelenggaradanpelatihuntukperbaikanpelatihanyangakandatang.Dalampenutupan
dilakukan laporan hasil evaluasi penyelenggaraan pelatihan termasuk terhadap fasilitator,
narasumber, peserta, sarana dan prasarana yang ada maupun kepada penyelenggara sendiri
yang disampaikan oleh Ketua panitia penyelenggara. Selanjutnya pelatihan ditutup dengan resmi
olehpejabatyangberwenang,denganditandaipelepasankartutandupesertaolehmasing-masing
pesertalatihdandiakhiridenganpembacaandoasemogahasildaripelatihaninidapatbermanfaat sesuai
dengan harapan dan tujuan pelatihan fasilitator STBM.

Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 2


BAB VII.PESERTA,PELATIHDAN PENGENDALI PELATIHAN
A. Peserta
Kriteria peserta :
Peserta pelatihan untuk pelatih (TOT)Fasilitator SanitasiTotalBerbasis Masyarakat ini adalah:
a. Aparatur Dinas Kesehatan Provinsi yang terkait dengan program STBM.
b. Widyaiswara, diutamakan Widyaiswara yang memiliki minat di bidang STBM.
c. Master Trainer(MT)/ Pelatih Nasional STBMyang telah mengikuti pelatihan kepemimpinan
dan sejenisnya.
d. Bersedia menyelesaikan seluruh rangkaian pelatihan.
e. Berkomitmen sebagai pelatih pada pelatihan fasilitator STBMminimal 3 tahun ke depan.
Jumlah Peserta : Jumlah peserta dalam satu kelas maksimal 30 orang.

B. Pelatih/Fasilitator/Instruktur
Pelatihadalahtimpelatih/fasilitatorSTBM dariKementerianKesehatandanpraktisiSTBM dari
berbagaiinstansidanproyekpendukungSTBM,denganmemenuhisalahsatudarikriteriaberikut ini
yaitu :
a. Memiliki latar belakang pengetahuan dan pengalaman serta terlibat dalam kegiatan STBM,
b. Memiliki pengalaman menjadi pelatih untuk STBM,
c. Widyaiswara sesuai dengan bidang keahlian yang dimiliki,
d. Pejabat struktural yang membidangi sanitasi dan penyehatan lingkungan.

C. Pengendali Pelatihan (Master ofTraining)


Pengendalipelatihanadalahorangyangmengaturproseskegiatanpelatihandariawalsampai akhir
pelaksanaan pelatihan.

Persyaratan:
a. Mengetahui program STBM,
b. Merancang kerangka acuan,
c. Menguasai materi secara garis besar,
d. Pernah mengikuti pelatihan MOT,atau
e. Pernah mengikuti TrainingofTrainer(TOT).

D. Narasumber
Narasumber berasal dari:
a. Ditjen PPdan PL,Badan PPSDM Kementerian Kesehatan RI dan Master Trainer/Pelatih
Nasional STBM.
b. Narasumber/pelatih dari mitra STBM.

Kriteria narasumber:
a. Menguasai materi di bidangnya.
b. Menguasai teknik melatih.
c. Pernah mengikuti pelatihan fasilitator STBM.
d. Pelaksana di salah satu program STBM

2 Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


BAB VIII.PENYELENGGARADAN TEMPATPENYELENGGARAAN
A. Penyelenggara
Penyelenggara pelatihan untuk pelatih (TOT)fasilitator STBMdi Indonesia adalah:
1. Pusat Pendidikan dan PelatihanAparatur, Badan PPSDM Kesehatan,
2. Pusat Pendidikan dan PelatihanTenagaKesehatan Badan PPSDM Kesehatan,
3. Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK),Badan PPSDM Kesehatan,
4. Balai Pelatihan Kesehatan Nasional, Badan PPSDM Kesehatan,
5. Balai Pelatihan Kesehatan Daerah di tingkat Provinsi, atau
6. Dinas atau lembaga / institusi yang sudah bekerja sama dengan Balai Pelatihan Kesehatan.

B. TempatPenyelenggaraan
Pelatihanakandiselenggarakanpadatempat/lokasiprogramyangtelahmenggunakanpendekatan
STBMdi seluruh wilayah Republik Indonesia.

BAB IX.EVALUASI
Evaluasi yang dilakukan dalam pelatihan ini meliputi :

A. Evaluasi terhadap peserta melalui :


a. Menilai penyerapan materi pelatihan oleh peserta latih (pre dan post-test),
b. Evaluasi penyusunan SAP,
c. Evaluasi praktik melatih (microteaching).

B. Evaluasi terhadap pelatih/fasilitator/narasumber


Evaluasi ini dimaksudkan untuk mengetahui seberapa jauh penilaian yang menggambarkan
tingkat kepuasan peserta terhadap kemampuan pelatih dalam menyampaikan pengetahuan dan
atauketerampilankepadapesertadenganbaik,dapatdipahamidandiserapolehpeserta,meliputi:
a. Penguasaan materi,
b. Ketepatan waktu memulai dan mengakhiri pembelajaran,
c. Sistematika penyajian materi,
d. Penggunaan metode dan alat bantu pembelajaran,
e. Empati, gaya dan sikap terhadap peserta,
f. Penggunaan bahasa dan volume suara,
g. Pemberian motivasi belajar kepada peserta,
h. PencapaianTujuanPembelajaran (TPU/TPK),
i. Kesempatan tanya jawab,
j. Kemampuan menyajikan,
k. Kerapihan berpakaian,
l. Kerjasama antarTimPengajar.

Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 2


C. Evaluasi terhadap penyelenggara pelatihan
Evaluasi dilakukan oleh peserta terhadap pelaksanaan pelatihan. Obyek evaluasi adalah
pelaksanaan administrasi dan akademis, yang meliputi :
a. Tujuanpelatihan,
b. Relevansi program pelatihan dengan tugas,
c. Manfaat setiap materi bagi pelaksanaan tugas peserta di tempat kerja,
d. Manfaat pelatihan bagi peserta/instansi,
e. Hubungan peserta dengan pelaksana pelatihan,
f. Pelayanan sekretariat terhadap peserta,
g. Pelayanan akomodasi dan lainnya,
h. Pelayanan konsumsi,
i. Pelayanan komunikasi dan informasi.

BAB X.SERTIFIKAT
BerdasarkanPeraturanMenteriNegaraPendayagunaan AparaturNegaranomor01/PER/M.
PAN/2008tanggal28Januari2008tentangPedomanPenyusunandanPengangkatanTenaga
FungsionaldanAngkaKreditnya,makabagipesertayangtelahmenyelesaikanprosespelatihan
selama30jpdengankehadiranminimal95persendandinyatakanlulusberdasarkanhasilevaluasi
pelatihan akan diberikan sertifikat dengan angka kredit 1 (satu).

Sertifikat akan ditandatangani oleh pejabat yang berwenang atas nama Menteri Kesehatan
dan oleh panitia penyelenggara. Sertifikat juga bisa diberikan oleh Lembaga yang berwenang
menerbitkansertifikatuntukpelatihanuntukpelatihFasilitatorSanitasiTotalBerbasisMasyarakat.

2 Kurikulum Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


FASILITATORSTBM

PELATIHANUNTUK
PELATIH(TOT)

MODUL
Bagian2
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator
SanitasiTotalBerbasis Masyarakat (STBM)

25
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
26
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
STRATEGINASIONAL
KEBIJAKANDAN
MD.1
STBM
ModulMD.1
Kebijakan dan Strategi Nasional STBM

27
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMD.1 - KEBIJAKANDAN STRATEGINASIONALSTBM..........................................27
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................29
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................29
A. TujuanPembelajaran Umum.................................................................................29
B. TujuanPembelajaran Khusus................................................................................29
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................30
A. Pokok Bahasan 1 - Kebijakan dan Strategi Pembangunan Sanitasi di Indonesia.30
B. Pokok Bahasan 2 - Peran dan Strategi STBM.......................................................30
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................30
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................30
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................30
A. Langkah 1:Pengkondisian (20 menit)...................................................................30
B. Langkah 2:Pengkajian Pokok Bahasan (60 menit)...............................................30
C. Langkah 3:Rangkuman (10 menit):.......................................................................31
VII. URAIAN MATERI......................................................................................................31
A. POKOKBAHASAN 1 - KEBIJAKANDAN STRATEGIPEMBANGUNAN
SANITASIDI INDONESIA....................................................................................31
B. POKOKBAHASAN 2 - PERAN DAN STRATEGISTBM.......................................32
VIII. REFERENSI.............................................................................................................37

2 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMD.1
KEBIJAKAN DAN STRATEGINASIONALSTBM

I. DESKRIPSI SINGKAT
ModulKebijakandanStrategiNasionalSTBM inidisusununtukmembekalipesertaagardapat
memahamikebijakandanstateginasionalSanitasiTotalBerbasisMasyarakat(STBM),dalam kaitannya
dengan keberhasilan pembangunan kesehatan manusia Indonesia.

STBM merupakanpendekatandanparadigmapembangunansanitasidiIndonesiayang
mengedepankanpemberdayaanmasyarakatdanperubahanperilaku.STBMdiadopsidarihasil
ujicobaCommunityLedTotalSanitation(CLTS) yangtelahsuksesdilakukandibeberapalokasi proyek
air minum dan sanitasi di Indonesia, khususnya dalam mendorong kesadaran masyarakat
untukmengubahperilakubuangairbesarsembarangan(BABS) menjadibuangairbesardi jamban yang
saniter dan layak.

STBMditetapkansebagaikebijakannasionalberdasarkanKeputusanMenteriKesehatanRepublik
Indonesia Nomor 852/MENKES/SK/IX/2008 untuk mempercepat pencapaian MDGs tujuan 7C,
yaitu mengurangi hingga setengah penduduk yang tidak memiliki akses terhadap air bersih dan
sanitasi pada tahun 2015. . Pada tahun 2014, Kepmenkes tersebut diganti dengan Peraturan
MenteriKesehatanNo.3Tahun2014tentangSTBM.AdapuntujuanpenyelenggaraanSTBM adalah
untuk mewujudkan perilaku masyarakat yang higienis dan saniter secara mandiri dalam rangka
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya. Selanjutnya, pada tahun
2025, diharapkan seluruh masyarakat Indonesia telah memiliki akses sanitasi dasar yang layak
dan melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat dalam kesehariannya, sebagaimana amanat
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) Indonesia 2005-2025.

PendekatanSTBM terdiridaritigastrategiyangharusdilaksanakansecaraseimbangdan
komprehensif,yaitu:1)peningkatankebutuhansanitasi,2)peningkatanpenyediaanaksessanitasi,
dan3)peningkatanlingkunganyangkondusif.PenerapanSTBMdilakukandalamnaungan5pilar
STBM,yaitu(1)StopBuangAirBesarSembarangan(SBS),(2)CuciTanganPakaiSabun(CTPS),
(3) PengelolaanAirMinumdanMakananRumahTangga(PAMM-RT),(4)PengamananSampah
RumahTangga(PS-RT),dan Pengamanan Limbah Cair RumahTangga(PLC-RT).

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum
Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu memahami kebijakan dan strategi nasional STBM.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


Setelah mengikuti materi ini peserta mampu :
1. Menjelaskan arah kebijakan dan strategi pembangunan sanitasi Indonesia.
2. Menjelaskan peran dan strategi STBM.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 2


III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN
A. POKOKBAHASAN 1
KEBIJAKANDAN STRATEGIPEMBANGUNAN SANITASIDI INDONESIA
a. Arah kebijakan dan strategi nasional pembangunan sanitasi.
b. Arah kebijakan dan strategi STBM.

B. POKOKBAHASAN 2
PERAN DAN STRATEGISTBM
a. Peran STBMdalam pencapaian RPJPN, RPJMN dan MDGs tujuan 7C,
b. Strategi STBM,
c. Pemetaan peran dan tanggung jawab pemangku kebijakan di masing-masing tingkatan.

IV. BAHAN BELAJAR


Bahan tayang (slide ppt),LCD projector, komputer / laptop, modul.

V. METODEPEMBELAJARAN
Ceramah tanya jawab dan curah pendapat.

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak2jampelajaran(T=2 jp,P=0jp, PL=0jp)
@45 menit.Untukmempermudah proses pembelajarandan meningkatkanpartisipasi seluruh
perserta, dilakukan langkah-langkah kegiatan sebagai berikut:

A. Langkah 1: Pengkondisian (20 menit)


a. Fasilitator memperkenalkan diri,
b. Perkenalan dan pencairan suasana,
c. Fasilitatormenyampaikantujuanpembelajaran,pokokbahasandanmetodeyangdigunakan,
d. Menggali pendapat peserta tentang kebijakan STBM dan mendiskusikannya. Proses
pembelajaran menggunakan metode dimana semua peserta terlibat secara aktif,
e. Berdasarkan pendapat peserta, fasilitator menjelaskan tentang kebijakan STBM.

B. Langkah 2: Pengkajian Pokok Bahasan (60 menit)


1. Fasilitator menyampaikan pokok bahasan:
• Arah kebijakan dan strategi pembangunan sanitasi di Indonesia,
• Peran dan Strategi STBM.
2. Fasilitatormemberikesempatankepadapesertauntukmenanyakanhal-halyangkurang
jelas, dan memberikan jawaban dan klarifikasi atas pertanyaan-pertanyaan peserta.
3. Fasilitatormemberikankesempatansebanyak-banyaknyasehinggaantarpesertajugaterjadi
diskusi dan interaksi yang baik.

3 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


C. Langkah 3: Rangkuman (10 menit):
1. Pesertadipersilahkanuntukmenanyakanhal-halyangkurangjelas,danfasilitatormemfasilitasi
pemberian jawaban, baik dari fasilitator maupun dari peserta lain.
2. Memintakomentar,penilaian,saranbahkankritikdaripesertapadakertasevaluasiyangtelah
disediakan.
3. FasilitatormenutupsesipembelajarandenganmemastikantercapainyaTPUdanTPKsesiini.

VII. URAIAN MATERI


A. POKOKBAHASAN 1
KEBIJAKANDAN STRATEGIPEMBANGUNAN SANITASIDI INDONESIA
a. Arah Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi

Undang-UndangNo.17 Tahun2007tentangRencanaPembangunanJangkaPanjangNasional
(RPJPN) Tahun2005-2025menetapkanbahwaPembangunanKesehatandiarahkanuntuk
meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar
peningkatan derajat kesehatan masyarakat setinggi-tingginya dapat terwujud. Selanjutnya dalam
RencanaStrategis KementerianKesehatan(RenstraKemenkes)Tahun 2010-2014yang tertuang
dalam Keputusan Menteri Kesehatan Repulik Indonesia No. HK.03.01/160/1/2010 ditetapkan
bahwaVisiKemenkesadalahMasyarakatSehatyangMandiridanBerkeadilan. AdapunMisi Kemenkes
adalah1) Meningkatkanderajat kesehatan masyarakatmelalui pemberdayaan masyarakat
termasuk swasta dan masyarakat madani; 2) Melindungi kesehatan masyarakat
denganmenjamintersedianyaupayakesehatanyangparipurna,merata,bermutudanberkeadilan;
3) Menjamin ketersediaan dan pemerataan sumber daya kesehatan; dan 4) Menciptakan tata
kelola kepemerintahan yang baik.

Tantangan yangdihadapiIndonesiaterkaitpembangunankesehatan,khususnyabidangair minum,


higiene dan sanitasi masih sangat besar. Berdasarkan hasil studi Indonesian Sanitation Sector
Development Program (ISSDP)tahun 2006, sebanyak 47% masyarakat masih berperilaku
buangairbesarsembarangan.LebihlanjutberdasarkanstudiBasicHumanServicesdiIndonesia,
kurang dari 15% penduduk Indonesia yang mengetahui dan melakukan cuci tangan pakai sabun
pada waktu-waktu kritis.Kondisiini berkontribusiterhadap tingginyaangka diare yaitu423 per
seribupendudukpadatahun2006dengan16provinsimengalamiKejadianLuarBiasa(KLB)diare
dengan Case Fatality Rate (CFR) sebesar 2,52.

Untuk memperbaiki capaian ini, perlu dilakukan intervensi terpadu melalui pendekatan sanitasi
total.Untukitu,pemerintahmerubahpendekatanpembangunansanitasinasionaldaripendekatan
sektoraldengan penyediaan subsidi perangkatkeras yangselama ini tidakmemberi dayaungkit
terjadinya perubahan perilaku higienis dan peningkatan akses sanitasi, menjadi pendekatan
sanitasi total berbasis masyarakat yang menekankan pada 5 (lima) perubahan perilaku higienis.

Padatahun2005,pemerintahmelakukanujicobaimplementasiCommunityLedTotal Sanitation
(CLTS)atauSanitasiTotalBerbasisMasyarakatdi6kabupaten.Padatahun2006,ujicobainitelah

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 3


berhasilmenciptakan160desabebasbuangairbesarsembarangan(opendefecationfree-ODF),
sehingga pada tahun 2006, pemerintah mencanangkan gerakan sanitasi total dan kampanye cuci
tanganpakaisabunnasional.Padatahun2007,sebanyak500desasudahODF danpadatahun
2008pemerintahmenetapkankebijakannasionalSanitasi TotalBerbasisMasyarakat(STBM) melalui
Keputusan MenteriKesehatan RepublikIndonesia No.852/MENKES/SK/IX/2008.Pada tahun 2014,
Kepmenkes tersebut disesuaikan dan diganti dengan Peraturan Menteri Kesehatan No.
3Tahun2014 tentang STBM

b. Arah Kebijakan dan Strategi STBM

SanitasiTotalBerbasisMasyarakat(STBM) adalahpendekatanuntukmerubahperilakuhigiene dan


sanitasi melaluipemberdayaanmasyarakat denganmetode pemicuan.PendekatanSTBM memiliki
indikator outcome dan indikator output.

Indikator outcome STBMyaitumenurunnyakejadianpenyakitdiaredanpenyakitberbasis lingkungan


lainnya yang berkaitan dengan sanitasi dan perilaku.

Sedangkan indikatoroutputSTBM adalah sebagai berikut:


1. Setiapindividudankomunitasmempunyaiaksesterhadapsaranasanitasidasarsehingga
dapat mewujudkan komunitas yang bebas dari buang air di sembarang tempat (SBS).
2. Setiaprumahtanggatelahmenerapkanpengelolaanairminumdanmakananyangaman di
rumah tangga.
3. Setiap rumah tangga dan sarana pelayanan umum dalam suatu komunitas (seperti
sekolah,kantor,rumahmakan,puskesmas,pasar,terminal)tersediafasilitascucitangan (air,
sabun, sarana cuci tangan), sehingga semua orang mencuci tangan dengan benar.
4. Setiap rumah tangga mengelola limbahnya dengan benar.
5. Setiap rumah tangga mengelola sampahnya dengan benar.

B. POKOKBAHASAN 2
PERAN DAN STRATEGISTBM
a. Peran STBM Dalam Pencapaian RPJPN, RPJMN danMDGs Tujuan7C

STBM adalah pendekatan yang digunakan dalam program nasional pembangunan sanitasi di
Indonesia yang dipilih untuk: memperkuat upaya pembudayaan hidup bersih dan sehat,
mencegahpenyebaranpenyakit berbasis lingkungan,meningkatkankemampuanmasyarakat
sertamengimplementasikankomitmenpemerintahuntukmeningkatkanaksessanitasidasaryang
layakdanberkesinambungan.Komitmenpemerintahtersebuttercantumdalampencapaiantarget
pembangunanmilennium(MilleniumDevelopmentGoal), khususnyatarget7C,yaitumengurangi
hinggasetengahpendudukyangtidakmemilikiaksesterhadapairbersihdansanitasipadatahun 2015.
Komitmen pemerintah terkait sanitasi lainnya tercantum dalam Rencana Pembangunan Jangka
Panjang Nasional (RPJPN) adalah sanitasi total untuk seluruh rakyat Indonesia pada tahun 2025.

3 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Kontribusi STBMdalam MDGs,terlihat pada tabel di bawah:

Goal7
MenjaminKelestarianLingkunganHidup

Target Menurunkanhinggaseparuhnyaproporsirumahtanggatanpaakses

10 terhadap sumber airminum yang aman dan berkelanjutan serta


fasilitassanitasidasarpadatahun2015

Baseline Capaian TargetMDGs


INDIKATOR
1993 2010*) 2015

Proporsirumah Kota 50,58% 42,51% 75,29%


tanggadengan
aksesberkelanjutan Desa 31,61% 45,85% 65,81%
terhadapairminum
layak(Kota&Desa) Total 37,73% 44,19% 68,87%

Proporsirumah Kota 53,64% 72,78% 76,82%


tanggadengan
aksesberkelanjutan Desa 11,10% 38,50% 55,55%
terhadapsanitasi
layak(Kota&Desa) Total 24,81 55,54% 62,41%

*)BPS;Susenas

Tabel1: TujuanMDG

b. Strategi STBM
Untuk mencapai kondisi sanitasi total,STBMmemiliki 6 strategi, yaitu :
1. Penciptaan lingkungan yang kondusif (enabling environment)
Prinsip :
• Meningkatkan dukungan pemerintah dan pemangku kepentingan lainnnya
dalam meningkatkan perilaku higienis dan saniter.
Pokok Kegiatan :
• Melakukan advokasi dan sosialisasi kepada pemerintah dan pemangku
kepentingan lainnya secara berjenjang,
• Mengembangkan kapasitas lembaga pelaksana di daerah,
• Meningkatkan kemitraan antara pemerintah, pemerintah daerah, organisasi
masyarakat, lembaga swadaya masyarakat dan swasta.
2. Peningkatan kebutuhan sanitasi (demand creation)
Prinsip :
• Menciptakanperilakukomunitasyanghigienisdansaniteruntukmendukung
terciptanya sanitasi total.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 3


Pokok Kegiatan :
• Meningkatkan peran seluruh pemangku kepentingan dalam perencanaan dan
pelaksanaan sosialisasi pengembangan kebutuhan
• Mengembangkan kesadaran masyarakat tentang konsekuensi dari kebiasaan
buruk sanitasi (buang air besar) dan dilanjutkan dengan pemicuan perubahan
perilaku komunitas,
• Meningkatkan kemampuan masyarakat dalam memilih teknologi, material dan
biaya sarana sanitasi yang sehat.
• Mengembangkan kepemimpinan di masyarakat (natural leader) untuk
memfasilitasi pemicuan perubahan perilaku masyarakat.
• Mengembangkan sistem penghargaan kepada masyarakat untuk
meningkatkan dan menjaga keberlanjutan sanitasi total.
3. Peningkatan penyediaan suplai (supply improvement)
Prinsip :
• Meningkatkankertersediaansaranasanitasiyangsesuaidengankebutuhan
masyarakat.
Pokok Kegiatan :
• Meningkatkan kapasitas produksi swasta lokal dalam penyediaan sarana
sanitasi
• Mengembangkankemitraandengankelompokmasyarakat,koperasi,lembaga
keuangan dan pengusaha lokal dalam penyediaan sarana sanitasi
• Meningkatkankerjasamadenganlembagapenelitianperguruantinggiuntuk
pengembangan rancangan sarana sanitasi tepat guna.

Peningkatan
lingkungan
yangkondusif

Institusionalisasi

Peningkatan Peningkatan
kebutuhansanitasi penyediaansanitasi

Gambar 1: KomponenPokokSTBM

3 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Ketigakomponensanitasitotaltersebutmenjadilandasanstrategipelaksanaanuntukpencapaian 5
(lima) pilar STBM,yaitu:
1. Stop BuangAir Besar Sembarangan (SBS);
2. CuciTanganPakai Sabun (CTPS);
3. PengelolaanAir Minum dan Makanan RumahTangga(PAMM-RT);
4. Pengamanan Sampah RumahTangga(PS-RT);
5. Pengamanan Limbah Cair RumahTangga(PLC-RT).

c. Pemetaan Peran danTanggungJawab Pemangku Kebijakan diMasing-Masing


Tingkatan

STBM dilakukandisemuatingkatandenganmemperhatikankoordinasilintassektordanlintas
pemangkukepentingan,termasuklintasprogrampembangunanairminumdansanitasi,sehingga
keterpaduan dalam persiapan dan pelaksanaan STBMdapat tercapai.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 3


Tahapan penyelenggaraanSTBM terlihat pada bagan dibawah :

Tabel 2: Tahapan Penyelenggaraan STBM

3 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Tugasdanfungsipemangkukebijakan(stakeholder)dalammenfasilitasipenyelenggaraanSTBM di
setiap tingkatan, digambarkan pada bagan dibawah:

a. Advokasi kebijakan program, koordinasi dan


penyediaan bantuan teknis
b. Penyiapan NSPK,modul pelatihan, sistem
monitoring dan evaluasi

Tugasdan a. Advokasi program, pendanaan dan koordinasi


FungsiPusat b. Menyapkan panelpelatih master STBMpropinsi
c. Pemantauan dan fasilitasi pembelajaran
d. Bekerjasama dengan lembaga riset pasar untuk
mengembangkan strategi pemasaran &komunikasi
TugasdanFungsi perubahan perilaku
Propinsi
a. Mengelola dan memantau program
b. Advokasi dan komunikasi kepada Bupati/DPRD
untk pendanaan dan dukungan program.
TugasdanFungsi c. Mengorganisir pelatihan fasilitator CLTS
Memfasilitasi wirausaha sanitasi melayani
Kabupaten konsumen warga ekonomi rendah.
d. Memfasilitasi wirausaha sanitasi

TugasdanFungsi a. Memicu masyarakat &melakukan


Kecamatan pendampingan tindak lanjut pasca
pemicuan.
b. Memantauan , melaporkan data secara
regular ke kabupaten,verifikasi ODF.
c. Melakukan fasilitasi kepada masyarakat
TugasdanFungsi
dalam memilih teknologi sanitasi.
Puskesmas/Mitraditingkatmasyarakat d. Melakukan fasilitasi di antara masyarakat
yang dipicu dan wirausaha sanitasi

Gambar 2: TupoksiSTBM

VIII. REFERENSI
1. Bappenas, Kebijakan Nasional PembangunanAir Minum dan Sanitasi, Jakarta: 2003.
2. Setneg RI,Undang-Undang No.17Tahun2007 tentang RPJPN 2005-2025, Jakarta: 2005.
3. DepkesRI,KepmenkesNo.852/MENKES/SK/IX/2008tentangStrategiNasionalSanitasiTotal
Berbasis Masyarakat, Jakarta: 2008.
4. Depkes RI,Strategi Nasional STBM,Jakarta: 2008.
5. Setneg RI,Undang-Undang No. 36Tahun2009 tentang Kesehatan, Jakarta: 2009.
6. Kepmenkes RI,Rencana Strategis Kementerian Kesehatan 2010-2014, Jakarta: 2010.
7. Kepmenkes RI, Buku Profil Program Penyehatan Lingkungan Ditjen P2PL, Jakarta: 2013.
8. KemenkesRI,PermenkesNo.3Tahun2014tentangSanitasiTotalBerbasisMasyarakat, 2014.
9. Update terkait STBM,www.stbm-indonesia.org

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 3


3 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
ModulMI.1

PENDEKATANSTBM
KONSEPDASAR
MI.1
Konsep Dasar Pendekatan STBM

39
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMI.1- KONSEPDASAR PENDEKATANSTBM.........................................................39
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................41
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................41
A. TujuanPembelajaran Umum.................................................................................41
B. TujuanPembelajaran Khusus................................................................................41
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................41
A. Pokok Bahasan 1:Pengertian STBM....................................................................41
B. Pokok Bahasan 2:TigaKomponen STBM............................................................42
C. Pokok Bahasan 3:Lima Pilar STBM.....................................................................42
D. Pokok Bahasan 4:Prinsip-prinsip STBM..............................................................42
E. Pokok Bahasan 5:TanggaPerubahan Perilaku....................................................42
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................42
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................42
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................42
VII. URAIAN MATERI.....................................................................................................43
A. POKOKBAHASAN 1:PENGERTIANSTBM.........................................................43
B. POKOKBAHASAN 2:TIGAStrategi STBM..........................................................50
C. POKOKBAHASAN 3:LIMAPILAR STBM............................................................52
D. POKOKBAHASAN 4:PRINSIP-PRINSIPSTBM..................................................52
E. POKOKBAHASAN 5:TANGGAPERUBAHAN PERILAKU..................................54
VI. REFERENSI.............................................................................................................57
VII. LAMPIRAN...............................................................................................................57

4 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMI.1.
KONSEPDASAR PENDEKATANSTBM

I. DESKRIPSI SINGKAT
ModulKonsepDasarPendekatanSTBM inidisusununtukmembekalipesertaagarmemahami
pengertian, komponen-komponen pokok, pilar-pilar, prinsip-prinsip dasar,dan tangga perubahan
perilaku pada STBMsecara lebih rinci dan mendalam.

BerdasarkandataBadanPusatStatistik(BPS)tahun2011,baru55,60%pendudukIndonesia
yangmemilikiaksessanitasiyanglayak,yangterbagiantara72,54%diperkotaandan38,97%
diperdesaan.AngkainimasihjauhdaritargetMDGyaitu62,40%atau76,82%diperkotaandan 55.55% di
perdesaan. Dari target RPJMN bidang kesehatan untuk mencapai 20.000 desa SBS pada tahun
2014, usaha keras masih sangat diperlukan.Berdasarkan data Kemenkes, hingga November
2013, baru 14.189 desa yang sudah Stop BuangAir Besar Sembarangan.

Olehkarenaitu,pemahamanterkaitkonsepdasarpendekatanSTBMmenjadisangatpentingagar
peserta pelatihan bisa memahami secara utuh, untuk selanjutnya dapat memfasilitasi penerapan
STBMdi masyarakat.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum
Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu memahami konsep dasar pendekatan STBM.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


Setelah mengikuti materi ini peserta mampu :
1. Menjelaskan pengertian STBM,
2. Menjelaskan strategi STBM,
3. Menjelaskan lima pilar STBM,
4. Menjelaskan prinsip-prinsip STBM,dan
5. Menjelaskan tangga perubahan perilaku.

III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN


A. POKOKBAHASAN 1:PENGERTIANSTBM
1. Pengertian STBM,
2. TujuanSTBM,
3. Sejarah program pembangunan sanitasi,
4. Konsep STBM.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 4


B. POKOKBAHASAN 2:TIGAKOMPONENSTBM
1. Peningkatan kebutuhan dan permintaan sanitasi,
2. Peningkatan layanan penyediaan sanitasi, dan
3. Penciptaan lingkungan yang kondusif.
C. POKOKBAHASAN 3:LIMAPILAR STBM
1. Pengertian,
2. Penyelenggaraan pelaksanaan 5 pilar STBM,
3. Manfaat pelaksanaan 5 pilar STBM,
4. Tujuanpelaksanaan 5 pilar STBM.
D. POKOKBAHASAN 4:PRINSIP-PRINSIPSTBM
1. Tanpasubsidi,
2. Masyarakat sebagai pemimpin,
3. Tidakmenggurui/memaksa,
4. Totalitasseluruh komponen masyarakat.
E. POKOKBAHASAN 5:TANGGAPERUBAHAN PERILAKU
1. Perilaku BABS,
2. Perilaku SBS,
3. Perilaku Higienis dan Saniter,
4. Perilaku SanitasiTotal.

IV. BAHAN BELAJAR


Bahantayang(slideppt,FilmCLTSdanSTBM), LCD,komputer/laptop,flipchart(lembarbalik), spidol
papan tulis, meta plan, kain tempel, panduan diskusi dan panduan bermain peran serta modul.

V. METODEPEMBELAJARAN
Ceramah tanya jawab, putar film, curah pendapat, diskusi dan bermain peran.

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak4jampelajaran(T=2 jp,P=2jp, PL=0 jp)
@45 menit. Untuk mempermudah proses pembelajaran dan meningkatkan partisipasi seluruh
perserta, dilakukan langkah-langkah kegiatan sebagai berikut:

A. Langkah 1: Pengkondisian (30 menit)


1. Penyegaran dan pencairan suasana,
2. Fasilitatormenggaliharapanpesertatentangmateridanketerampilanyangingindicapai melalui sesi
ini,
3. Fasilitator menyampaikan tujuan pembelajaran, pokok bahasan dan metode yang digunakan,

4 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


4. Fasilitatormengajakpesertauntukcurahpendapatmengenaisejarahprogramsanitasidi Indonesia
dan lahirnya STBM,
5. Berdasarkan pendapat peserta, pelatih menjelaskan tentang konsep dasar STBM.

B. Langkah 2: Pengkajian Pokok Bahasan (135 menit)


1. Fasilitator menyampaikan pokok bahasan:
• Pengertian STBM,
• TigaStrategi STBM,
• Lima Pilar STBM,
• Prinsip-prinsip STBM,
• TanggaPerubahan Perilaku.
2. Fasilitatormemberikesempatankepadapesertauntukmenanyakanhal-halyangkurangjelas,
dan memberikan jawaban dan klarifikasi atas pertanyaan-pertanyaan peserta.
3. Fasilitatormemberikankesempatansebanyak-banyaknyasehinggaantarpesertajugaterjadi
diskusi dan interaksi yang baik.
4. Fasilitator menugaskan peserta untuk melakukan diskusi kelompok tentang:
a. Pembelajaran Penerapan STBM(30 menit),
b. Komponen STBM(30 menit),
c. KaitanTigaKomponen STBM(15 menit).

C. Langkah 3: Rangkuman (15 menit):


1. Pesertadipersilahkanuntukmenanyakanhal-halyangkurangjelas,danfasilitatormemfasilitasi
pemberian jawaban, baik dari fasilitator maupun dari peserta lain.
2. Memintakomentar,penilaian,saranbahkankritikdaripesertapadakertasevaluasiyangtelah
disediakan.
3. FasilitatormenutupsesipembelajarandenganmemastikanbahwaTPUdanTPKsesitelah tercapai.

VII. URAIAN MATERI


A. POKOKBAHASAN 1:PENGERTIANSTBM
a. PengertianSTBM
STBM adalah pendekatan untuk merubah perilaku higiene dan sanitasi higienis dan
saniter melalui pemberdayaan masyarakat dengan cara pemicuan.
Penyelenggara pelaksanaan pendekatan STBMadalah masyarakat, baik yang terdiri dari
individu, rumah tangga maupun kelompok-kelompok masyarakat.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 4


Definisi Operasional STBM
• Kondisi Sanitasi Totaladalahkondisiketikasuatukomunitas(i)tidakbuangairbesar
sembarangan; (ii) mencuci tangan pakai sabun; (iii) mengelola air minum dan makanan
yang aman; (iv) mengelola sampah dengan aman; dan (v) mengelola limbah cair rumah
tangga dengan aman.

• Sanitasidalam dokumen ini meliputi kondisi sanitasi total di atas.

• Berbasismasyarakatadalahkondisiyangmenempatkanmasyarakatsebagaipengambil
keputusan dan penanggungjawab dalam rangka menciptakan/meningkatkan kapasitas
masyarakat untuk memecahkan berbagai persoalan terkait upaya peningkatan kualitas
hidup, kemandirian, kesejahteraan, serta menjamin keberlanjutannya.

• ODF(OpenDefecationFree)atauSBS(StopBuangairbesarSembarangan)adalah
kondisiketikasetiapindividudalamsuatukomunitastidaklagimelakukanperilakubuang air
besar sembarang yang berpotensi menyebarkan penyakit.

• Jambansehatadalahfasilitaspembuangantinjayangefektifuntukmemutusmatarantai
penularan penyakit.

• CuciTangan PakaiSabun(CTPS)adalahperilakucucitangandenganmenggunakan air


bersih yang mengalir dan sabun.

• SaranaCTPS adalahsaranauntukmelakukanperilakucucitanganpakaisabunyang
dilengkapi dengan sarana air mengalir, sabun dan saluran pembuangan air limbah.

• PengelolaanAirMinumdanMakananRumahTangga(PAMM-RT))adalahmelakukan
kegiatan mengelola air minum dan makanan di rumah tangga untuk memperbaiki dan
menjagakualitas air dari sumber air yang akan digunakanuntuk air minum, sertauntuk
menerapkan prinsip hygiene sanitasi pangan dalam proses pengelolaan makanan di
rumah tangga.

• PengamananSampahRumahTangga (PS-RT) adalah adalah melakukankegiatan


pengolahan sampah di rumah tangga dengan mengedepankan prinsip mengurangi,
memakai ulang, dan mendaur ulang.

• Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga (PLC-RT) adalah melakukan kegiatan


pengolahan limbah cair di rumah tangga yang berasal dari sisa kegiatan mencuci,
kamar mandi dan dapur yang memnuhi standar baku mutu kesehatan lingkungan
danpersyaratankesehatanyangmampumemutusamatarantaipenularanpenyakit.

• Pemerintahdaerahadalahgubernur,bupati,atauwalikotadanperangkatdaerahsebagai
unsur penyelenggara pemerintahan daerah.

4 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


• Pemerintahpusat yang selanjutnya disebut Pemerintah adalah Presiden Republik
Indonesia yang memegang kekuasaan pemerintahan Negara Republik Indonesia
sebagaimanadimaksuddalamUndang-UndangDasarNegaraRepublikIndonesiaTahun
1945.

• Peningkatan kebutuhan sanitasi adalah upaya sistematis untuk meningkatkan


kebutuhan menuju perubahan perilaku yang higienis dan saniter.

• Peningkatan penyediaansanitasiadalahmeningkatkandanmengembangkan percepatan


penyediaan akses terhadap produk dan layanan sanitasi yang layak dan terjangkau
dalam rangka membuka dan mengembangkan pasar sanitasi.

• Penciptaan lingkungan yangkondusifadalahmenciptakankondisiyangmendukung


tercapainyasanitasitotal, yangterciptamelaluidukungankelembagaan,regulasi,dan
kemitraanantarpelakuSTBM, termasukdidalamnyapemerintah,masyarakat,lembaga
swadaya masyarakat, institusi pendidikan, institusi keagamaan dan swasta.

• Sanitasi komunal adalahsaranasanitasiyangmelayanilebihdarisatukeluarga,


biasanyasaranainidibangundidaerahyangmemilikikepadatantinggidanketerbatasan lahan.

• Verifikasi adalah proses penilaian dan konfirmasi untuk mengukur pencapaian


seperangkat indikator yang dijadikan standar.

• LSM/NGO adalahorganisasiyangdidirikanolehperoranganatausekelompokorang
secarasukarelayangmemberikanpelayanankepadamasyarakatumumtanpabertujuan
untuk memperoleh keuntungan dari kegiatannya.

• Natural leader merupakan anggota masyarakat baik individu maupun kelompok


masyarakat, yang memotori gerakan STBMdi masyarakat tersebut.

• RencanaTindak Lanjut (RTL)merupakanrencanayangdisusundandisepakatioleh


masyarakat dengan didampingi oleh fasilitator.

• Desa/kelurahan yang melaksanakan STBM adalah desa/kelurahan intervensi


pendekatanSTBM dandijadikantargetantarakarenauntukmencapaikondisisanitasi
totaldibutuhkanpencapaiankelimapilarSTBM.Ada3indikatordesa/kelurahanyang
melaksanakanSTBM:(i)minimaltelahadaintervensimelaluipemicuandisalahsatu
dusundalamdesa/kelurahantersebut;(ii)adamasyarakatyangbertanggungjawabuntuk
melanjutkanaksiintervensiSTBM sepertidisebutkanpadapoinpertama,baikindividu
(naturalleader)ataupunbentuk komite;(iii)sebagairespondariaksi intervensiSTBM,
masyarakat menyusun suatu rencana aksi kegiatan dalam rangka mencapai komitmen-
komitmenperubahanperilakupilar-pilarSTBM,yangtelahdisepakatibersama;misal:
mencapai statusSBS.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 4


• Desa/KelurahanODF(OpenDefecationFree)/SBS(StopBuangairbesarSembarangan)
adalah desa/kelurahan yang 100% masyarakatnya telah buang air besar di jamban
sehat,yaitu, mencapai perubahan perilaku kolektif terkait Pilar 1 dari 5 pilar STBM

• DesaSTBM,selainmenyandangstatus ODF,100%rumahtanggamemilikidan menggunakan


sarana jamban yang ditingkatkan dan telah terjadi perubahan perilaku untuk pilar lainnya
seperti memiliki dan menggunakan sarana cuci tangan pakai sabun dan 100% rumah
tangga mempraktikan penanganan yang aman untuk makanan dan air minum rumah
tangga.

• Desa/kelurahanSanitasiTotalselainmenyandangstatusDesaSTBM/ODF++, 100% rumah


tangga melaksanakan praktik pembuangan sampah dan limbah cair domestik
yangaman,yaitudesa/kelurahanyangtelahmencapaiperubahanperilakukolektifterkait
seluruh Pilar 1-5 STBM,artinya KondisiSanitasiTotal.

b. TujuanSTBM
TujuanpendekatanSTBMadalahuntukmencapaikondisisanitasitotaldenganmengubah
perilaku higiene dan sanitasi melalui pemberdayaan masyarakat yang meliputi 3 strategi
yaitu penciptaan lingkungan yang mendukung, peningkatan kebutuhan sanitasi, serta
peningkatan penyediaan akses sanitasi.

c. Sejarah Program Pembangunan Sanitasi


Jauh sebelum Indonesia merdeka, program sanitasi sudah dilakukan oleh masyarakat
Indonesia.BerdasarkancatatanpejabatVOC Dampier,padatahun1699masyarakat
Indonesia sudah terbiasa mandi ke sungai dan buang air besar di sungai dan di pinggir
pantai,sedangkanpadamasaitu, masyarakatdiEropadanIndiamasihmenggunakan jalan-
jalankotaatauairtergenanguntukBAB. Ditahun1892,HCCClockenerBrouson mencatat
bahwa orang Indonesia terbiasa mandi 3 kali sehari, menggunakan bak,
menyabun,membilasdanmengeringkanbadannya.Padaakhirtahun1800an,pemerintah
Belandasudahmembuatsambunganairkerumah-rumahdikawasankomersialdiJakarta
danmembuatInstalasiPengolahanAirLimbah(IPAL)diBandungpadatahun1916.
Selanjutnya di tahun 1930, mantri hygiene Belanda, Dr. Heydrick melakukan kampanye
untukBAB dikakus.Dr.Heydricksendiridikenalsebagaimantrikakus.Ditahun1936,
didirikanlah sekolah mantri higiene di Banyumas. Siswa mendapatkan pendidikan 18
bulan sebelum mereka diterjunkan ke kampung-kampung untuk mempromosikan hidup
sehat dan melakukan upaya-upaya pencegahan penyakit.

Setelahmerdeka,pemerintahmencanangkanprogramSarana AirMinumdanJamban
Keluarga(SAMIJAGA) melaluiInpresNo.5/1974.Untukmendapatkansumberdaya manusia
dalam melaksanakan program-program tersebut, Kementerian Kesehatan
mendirikansekolah-sekolahkesehatanlingkungan,yangsekarangdikenaldengannama
PoliteknikKesehatan(Poltekes).Periode1970-1997,pemerintahmelakukanberagam

4 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


programpembangunansanitasi.Program-programtersebutumumnyadilakukandengan
pendekatankeproyekan,sehinggafaktorkeberlanjutannyasangatrendah.Halinisecara tidak
langsung menyebabkan rendahnya peningkatan akses sanitasi masyarakat. Hasil
studiISSDPmencatathanya53%darimasyarakatIndonesiayangBABdijambanyang
layakpadatahun2007,sedangkansisanyaBABdisembarangtempat.Lebihjauhhalini
berkorelasi dengan tingginya angka diare dan penyakit-penyakit yang disebabkan oleh
lingkungan yang tidak bersih.

Dengan mempertimbangkan kebutuhan keberlanjutan program dan tingkat keberhasilan


yangingindicapai,pemerintahmelakukanperubahanpendekatanpembangunansanitasi,
dari keproyekan menjadi keprograman. Pada tahun 2008, pemerintah mencanangkan
SanitasiTotalBerbasis Masyarakat (STBM).

Secararingkas,perbedaanpendekatanpembangunansanitasisebelumdansaatiniterlihatpada tabel
di bawah ini:

Program-Program Terdahulu Kecenderungan Saat Ini


(biasanya TargetOriented)

Perkembangan jumlah sarana Perubahan perilaku dan kesehatan

Subsidi Solidaritas sosial

Model-model sarana disarankan oleh pihak Model-model sarana digagas dan


luar dikembangkan oleh masyarakat

Sasaran utama adalah kepala keluarga Sasaran utama adalah masyarakat desa
secara utuh

Topdown (dari atas ke bawah) Bottomup (dari bawah ke atas)

Fokus pada: jumlah jamban Fokus pada: berhentinya BABdi sembarang


tempat

Pendekatannya bersifat ‘blue print’ Pendekatannya lebih fleksibel.

Tabel3: Kecenderungan Pelaksanaan ProgramAir danSanitasidiIndonesia

d. KonsepSTBM
KonsepSTBM diadopsidarikonsepCommunityLedTotalSanitation(CLTS)yangtelah
disesuaikan dengan konteks dan kebutuhan di Indonesia. Sebelum memahami konsep
dan prinsip STBM,berikut dijelaskan secara singkat konsep CLTS.
CLTS adalahsebuahpendekatandalampembangunansanitasipedesaandanmulai
berkembang pada tahun 2001. Pendekatan ini awalnya diujicobakan di beberapa
komunitas diBangladeshdansaatinisudah diadopsisecaramassaldinegara tersebut. Salah
satu negara bagian di India yaitu Provinsi Maharasthra telah mengadopsi

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 4


pendekatanCLTS kedalamprogrampemerintahsecaramassalyangdisebutdengan
programTotalSanitationCampaign(TSC). BeberapanegaralainsepertiCambodia,
Afrika,Nepal, dan Mongolia juga telah menerapkan CLTS.
Pendekatan ini berawal dari sebuah penilaian dampak partisipatif air bersih dan sanitasi
yangtelahdijalankanselama10tahunolehWaterAid.Salahsaturekomendasidari penilaian
tersebut adalah perlunya mengembangkan sebuahstrategi untuk secara perlahan-
lahanmencabut subsidi pembangunantoilet.Ciriutamapendekataniniadalah tidak adanya
subsidi terhadap infrastruktur (jamban keluarga), dan tidak menetapkan model standar
jamban yang nantinya akan dibangun oleh masyarakat.
PadadasarnyaCLTSadalah“pemberdayaan”dan“tidakmembicarakanmasalahsubsidi”.
Artinya,masyarakatyangdijadikan“guru”dengantidakmemberikansubsidisamasekali.
GambarantentangCLTSdapatdiperolehmelaluiVCDtentangimplementasiCLTSdi Propinsi
Maharashtra di India dan pengembangan CLTSdi Indonesia (Awakening).
Community lead (dipimpin oleh masyarakat) tidak hanya dalam sanitasi, tetapi dapat
dalamhallainsepertidalampendidikan,pertanian,danlain–lain,prinsipyangterpenting
adalah:
• Inisiatif masyarakat,
• Totalataukeseluruhan,keputusanmasyarakatdanpelaksanaansecarakolektif adalah
kunci utama,
• Solidaritas masyarakat (laki perempuan, kaya miskin) sangat terlihat dalam
pendekatan ini,
• Semuadibuatolehmasyarakat,tidakadaikutcampurpihakluar,danbiasanyaakan muncul
“natural leader”.
Dasar dari CLTSadalah tiga pilar utama PRA,yaitu:
1. Attitude and Behaviour Change (perubahan perilaku dan kebiasaan)
2. Sharing (berbagi)
3. Method (metode)

4 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Personal

Profesional Perilakudan
kebiasaan

Proses Penerapan
Berbagi Metode

Gambar 3: TigaPilarUtama PRA

KetiganyamerupakanpilarutamayangharusdiperhatikandalampendekatanCLTS,namun
dariketiganyayangpalingpentingadalah“perubahanperilakudankebiasaan”(Attitude and
BehaviorChange)”,karenajikaperilakudankebiasaantidakberubahmakakitatidakakanpernah
mencapai tahap “berbagi(sharing)”dan sangat sulit untuk menerapkan “metode” yang tepat.

Perubahanperilakudankebiasaantersebutharustotal, dimanadidalamnyameliputiperilaku personal


atau individual, perilaku institusional atau kelembagaan dan perilaku profesional atau yang
berkaitan dengan profesi.

Salah satu perilaku dan kebiasaan yang harus berubah adalah perilaku fasilitator, diantaranya:

• Pandanganbahwaadakelompokyangberadaditingkatatas(upper)dankelompokyang
beradaditingkat bawah(lower). Carapandang“upper-lower”harusdirubahmenjadi
“pembelajaran bersama”, bahkan menempatkan masyarakat sebagai “guru” karena
masyarakat sendiri yang paling tahu apa yang terjadi dalam masyarakat itu.

• Cara pikir bahwa kita datang bukan untuk “memberi” sesuatu tetapi “menolong”
masyarakat untuk menemukan sesuatu.

• Bahasatubuh(gesture);sangatberkaitandenganpandanganupperlower.Bahasatubuh
yangmenunjukkanbahwaseorangfasilitatormempunyaipengetahuanatauketerampilan
yang lebih dibandingkan masyarakat, harus dihindari.

Ketika perilaku dan kebiasaan (termasuk cara berpikir dan bahasa tubuh) dari fasilitator telah
berubah maka “sharing” akan segera dimulai. Masyarakat akan merasa bebas untuk mengatakan
tentang apa yang terjadi di komunitasnya dan mereka mulai merencanakan untuk melakukan
sesuatu. Setelah masyarakat dapat berbagi, maka metode mulai dapat diterapkan. Masyarakat
secara bersama-sama melakukan analisa terhadap kondisi dan masalah masyarakat tersebut.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 4


DalamCLTS fasilitatortidakmemberikansolusi.Namunketikametodetelahditerapkan(proses
pemicuan telah dilakukan) dan masyarakat sudah terpicu sehingga diantara mereka sudah ada
keinginanuntukberubahtetapimasihadakendalayangmerekarasakanmisalnyakendala teknis,
ekonomi, budaya, dan lain-lain maka fasilitator mulai memotivasi mereka untuk mecapai
perubahan ke arah yang lebih baik, misalnya dengan cara memberikan alternatif pemecahan
masalah-masalahtersebut. Tentangusahaataualternatifmanayangakandigunakan,semuanya harus
dikembalikan kepada masyarakat tersebut.

Konsep-konsepinilahyangkemudian diadopsi oleh STBMdan disesuaikan dengan kondisi


dankebutuhandiIndonesia.KonsepSTBM menekankanpadaupayaperubahanperilakuyang
berkelanjutan untuk mencapai kondisi sanitasi total melalui pemberdayaan masyarakat.

B. POKOKBAHASAN 2:TIGASTRATEGISTBM
PendekatanSTBMmerupakaninteraksiyangsalingterkaitantaraketigakomponenpokoksanitasi, yang
dilaksanakan secara terpadu, sebagai berikut:

a. Peningkatan Kebutuhan dan Permintaan Sanitasi


Komponen peningkatan kebutuhan sanitasi merupakan upaya sistematis untuk
mendapatkan perubahan perilaku yang higienis dan saniter, berupa:
• Pemicuan perubahan perilaku;
• Promosi dan kampanye perubahan perilaku higiene dan sanitasi secara langsung;
• Penyampaian pesan melalui media massa dan media komunikasi lainnya;
• Mengembangkan komitmen masyarakat dalam perubahan perilaku;
• Memfasilitasi terbentuknya komite/ tim kerja masyarakat;
• Mengembangkan mekanisme penghargaan terhadap masyarakat/institusi.
b. PeningkatanLayanan Penyediaan Sanitasi
Peningkatan penyediaan sanitasi yang secara khusus diprioritaskan untuk meningkatkan
dan mengembangkan percepatan penyediaan akses dan layanan sanitasi yang layak
dalam rangka membuka dan mengembangkan pasar sanitasi, yaitu:
• Mengembangkan opsi teknologi sarana sanitasi yang sesuai kebutuhan dan
terjangkau;
• Menciptakan dan memperkuat jejaring pasar sanitasi perdesaan dan;
• Mengembangkan mekanisme peningkatan kapasitas pelaku pasar sanitasi.
c. PenciptaanLingkunganyangKondusif.
Komponen ini mencakup advokasi kepada para pemerintah, pemerintah daerah dan
pemangkukepentingandalammengembangkankomitmenbersamauntukmelembagakan
program pembangunan sanitasi perdesaan yang diharapkan akan menghasilkan :
• Komitmenpemerintahdaerahuntukmenyediakansumberdayauntukmelaksanakan
program STBMyang dinyatakan dalam surat kepemintaan;

5 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


• Kebijakan daerah dan peraturan daerah mengenai program sanitasi seperti SK
Bupati, Perda, RPJMP,Renstra, dan lain-lain;
• Terbentuknya lembagakoordinasiyangmengarusutamakansektorsanitasi,
menghasilkan peningkatan anggaran sanitasi daerah, koordinasi sumber daya dari
pemerintah maupun non-pemerintah;
• Adanya tenaga fasilitator, pelatih STBMdan program peningkatan kapasitas;
• Adanya sistem pemantauan hasil kinerja program serta proses pengelolaan
pembelajaran.
Komponen strategi peningkatan kebutuhan sanitasi dapat dilaksanakan terlebih dulu untuk
memberikan gambaran kepada masyarakat sasaran tentang resiko hidup di lingkungan yang
kumuh, seperti mudah tertular penyakit yang disebabkan oleh makanan dan minuman yang tidak
higienis, lingkungan yang kotor dan bau, pencemaran sumber air terutama air tanah dan sungai,
daya belajar anak menurun, dan kemiskinan. Salah satu metode yang dikembangkan untuk
peningkatankebutuhandanpermintaansanitasiadalahCommunityLedTotal Sanitation(CLTS)
yangmendorongperubahanperilakumasyarakatsasaransecarakolektifdanmampumembangun
sarana sanitasi secara mandiri sesuai kemampuan.

Peningkatan penyediaan akses sanitasi dilakukan untuk mendekatkan pelayanan jasa


pembangunan sarana sanitasi dan memudahkan akses oleh masyarakat, menyediakan bebagai
tipesarana yang terjangkauolehmasyarakatdanopsikeuangankhususnyaskemapembayaran
sehingga masyarakat yang kurang mampu memiliki akses terhadap sarana sanitasi yang sehat.
Pendekatan ini dapat dilakukan tidak hanya dengan melatih dan menciptakan para wirausaha
sanitasi,namunjugamemperkuat layananmelaluipenyediaanberbagaivariasi/opsijenissarana yang
dibangun, sehingga dapat memenuhi harapan dan kemampuan segmen pasar. Infomasi yang
rinci, akurat dan mudah dipahami oleh masyarakat sangat diperlukan untuk mendukung promosi
sarana sanitasi yang sehat yang dapat disediakan oleh wirausaha sanitasi dan hal ini dapat
disebarluaskan melalui jejaring pemasaran untuk menjaring konsumen.

Kedua komponen tersebut dapat berinteraksi melalui mekanisme pasar bila mendapatkan
dukungandaripemerintahyangdituangkandalambentukregulasi,kebijakan,penganggaran dan
pendekatan yang dikembangan. Bentuk upaya tersebut adalah penciptaan lingkungan yang
kondusifuntukmendukungkeduakomponenberinteraksi.Adabeberapaindikatoryangdapat
menggambarkan lingkungan yang kondusif antara lain:

• Kebijakan, • Produk dan perangkat,


• Kelembagaan, •Keuangan,
• Metodologi pelaksanaan program, • Pelaksanaan dengan biaya yang efektif,
• Kapasitas pelaksaan, • Monitoring dan evaluasi

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


C. POKOKBAHASAN 3:LIMAPILAR STBM
a. Pengertianpilar– pilardalam STBM
Lima Pilar STBMterdiri dari:
1. Stop BuangAir Besar Sembarangan (Stop BABS)
Suatu kondisi ketika setiap individu dalam suatu komunitas tidak lagi melakukan perilaku
buang air besar sembarangan yang berpotensi menyebarkan penyakit.
2. CuciTanganPakai Sabun (CTPS)
Perilaku cuci tangan dengan menggunakan air bersih yang mengalir dan sabun.
3. PengelolaanAir Minum dan Makanan di RumahTangga(PAMM-RT)
melakukankegiatanmengelolaairminumdanmakanandirumahtanggauntukmemperbaiki dan
menjaga kualitas air dari sumber air yang akan digunakan untuk air minum, serta
untukmenerapkanprinsiphygienesanitasipangandalamprosespengelolaanmakanandi
rumah tangga.
4. Pengamanan Sampah RumahTangga(PS-RT)
melakukankegiatanpengolahansampahdirumahtanggadenganmengedepankanprinsip
mengurangi, memakai ulang, dan mendaur ulang
5. Pengamanan Limbah Cair RumahTangga(PLC-RT)
melakukan kegiatan pengolahan limbah cair di rumah tangga yang berasal dari sisa
kegiatan mencuci, kamar mandi dan dapur yang memnuhi standar baku mutu kesehatan
lingkungan dan persyaratan kesehatan yang mampu memutusa mata rantai penularan
penyakit.

b. Penyelenggara pelaksanaan 5 pilarSTBM


Penyelenggarapelaksanaan5pilarSTBM adalahmasyarakat,baikyangterdiridariindividu, rumah
tangga maupun kelompok-kelompok masyarakat.

c. Manfaat pelaksanaan 5 pilarSTBM


AdanyalimapilarSTBM akanmembantumasyarakatuntukmencapaitingkathiginieneyang paripurna,
sehingga akan menghindarkan mereka dari kesakitan dan kematian akibat sanitasi yang tidak
sehat.

d. Tujuanpelaksanaan 5 pilarSTBM
DibaginyapelaksanaanSTBMdibawahnaunganlimapilarakanmempermudahupayamencapai
tujuanakhirSTBM, tidakhanyauntukmeningkatkanaksessanitasimasyarakatyanglebihbaik tetapi
juga merubah dan mempertahankan keberlanjutan praktik-praktik budaya hidup bersih dan
sehat.Sehingga dalam jangka panjang dapat menurunkan angka kesakitan dan kematian yang
diakibatkan oleh sanitasi yang kurang baik, dan dapat mendorong tewujudnya masyarakat sehat
yang mandiri dan berkeadilan.

5 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


D. POKOKBAHASAN 4:PRINSIP-PRINSIPSTBM
Prinsip-prinsip STBM adalah:
a. Tanpasubsidi.
Masyarakat tidak menerima bantuan dari pemerintah atau pihak lain untuk menyediakan sarana
sanitasi dasarnya.

Penyediaan sarana sanitasi dasar adalah tanggung jawab masyarakat. Sekiranya individu
masyarakatbelummampumenyediakansanitasidasar,makadiharapkanadanyakepeduliandan
kerjasama dengan anggota masyarakat lain untuk membantu mencarikan solusi.

b. Masyarakat sebagai pemimpin


Inisiatif pembangunan sarana sanitasi hendaknya berasal dari masyarakat. Fasilitator maupun
wirausaha sanitasi hanya membantu memberikan masukan dan pilihan-pilihan solusi kepada
masyarakat untuk meningkatkan akses dan kualitas higiene dan sanitasinya. Semua kegiatan
maupunpembangunansaranasanitasidibuatolehmasyarakat.Sehinggaikutcampurpihak luar tidak
diharapkan dan tidakdiperbolehkan. Dalam praktiknya, biasanya akan terciptanatural- natural
leader di masyarakat.

c. Tidakmenggurui/memaksa
STBMtidakbolehdisampaikankepadamasyarakatdengancaramengguruidanmemaksamereka untuk
mempraktikkan budaya higiene dan sanitasi, apalagi dengan memaksa mereka membuat/
membeli jamban atau produk-produk STBM.

d. Totalitas seluruh komponen masyarakat


Seluruh komponen masyarakat terlibat dalam analisa permasalahan-perencanaan-pelaksanaan
sertapemanfaatan dan pemeliharaan.Keputusan masyarakat dan pelaksanaansecara kolektif
adalah kunci keberhasilan STBM.
Secaralebihrinci,keempatprinsipdiatasbisadipahamidariperbedaanantarasistemkejartarget/ protek
dengan STBMyang dapat dilihat pada table di bawah:

Kriteria Sistem Kejar Target STBM


(Proyek)

Input dari luar Subsidi benda-benda untuk Pemberdayaan masyarakat


masyarakat jamban

Model Model ditentukan Muncul inovasi lain dari masyarakat.

Cakupan Sebagian Menyeluruh

Indikator keberhasilan Menghitung jamban Tidakada lagi kebiasaan BABdi sembarang


tempat

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


Kriteria Sistem Kejar Target STBM
(Proyek)

Bahan yang digunakan Semen, porselen, batu bata, Bisa dimulai dengan bambu, kayu, dan lain-
dan lain-lain lain

Biaya Berkisar antara Rp. 500.000- Relatif lebih murah


1.000.000 per model

Pemanfaat Yangpunya uang Masyarakat yang sangat miskin

Waktuyang dibutuhkan Seperti yang ditargetkan oleh Ditentukan oleh masyarakat


proyek

Motivasi utama Subsidi / bantuan Harga diri

Model penyebaran Oleh organisasi luar / formal Oleh masyarakat melalui hubungan
persaudaraan, perkawanan dan lain-lain

Keberlanjutan Sulit untuk dipastikan Dipastikan oleh masyarakat

Sanksi bila melakukan Tidakada Disepakati oleh masyarakat. Contoh denda


BABsembarangan Rp. 1.000.000 di desa Jombe, kecamatan
Turatea,kab. Jeneponto

Tipemonitoring Oleh proyek Oleh masyarakat (bisa harian, bulanan,


mingguan)

Tabel4: Perbedaan Pendekatan Proyek danPendekatan STBM

E. POKOKBAHASAN 5:TANGGAPERUBAHAN PERILAKU


Tangga perubahanperilakuhigienedansanitasimasyarakatadalahtahapperkembangan perubahan
perilaku dari kebiasaan awal yang masih buang air besar sembarangan, tidak berperilaku cuci
tangan dengan benar, tidak mengelola sampah dan limbah cair rumah tangga
berubahmempraktikkanperilakuhigienisdansaniterdenganbudayasehari-harihidupbersihdan sehat.

Bila budaya masyarakat sudah mempraktikkan perilaku hieginies dan saniter secara permanen
maka sarana sanitasi menjadi suatu hal yang tidak terpisahkan sehingga akan terjadi kondisi
sanitasi total sesuai dengan tujuan dari pendekatan STBMini.

Tanggaperubahanperilaku(terlihatdalamgambardibawah), belajardaripengalamanglobal,
diketahuiperilakuhigienetidakdapatdipromosikanuntukseluruhrumahtanggasecarabersamaan.
Promosi perubahan perilaku kolektif harus berfokus pada satu atau dua perilaku yang berkaitan
pada saat bersamaan.

5 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Masyarakat

TanggaPerubahanPerilaku SANITASI
sudah
mempraktekk
an perilaku
TOTAL
Hygienes
Visi STBM sanitasisecara
permanen

• Terjadinyapeningkatan
Improved kualitassaranasanitasi.
• Terjadinyaperubahan
+ perilakuhygieneslainnya
Perilaku dimasyarakat.
Hygienes • Adanyaupayapamasaran
lainnya danpromosisanitasi.
• Adanyapemantauandan
evaluasi

• 100%masyarakatsudah
berubahperilakunya
denganstatusODF
(terverifikasi).
ODF • Adanyarencanauntuk
merubahperilaku
Hygieneslainnya.
• Adanyaaturandari
masyarakatuntuk
menjagastatusODF
• Adanyaprosespemicuan • Adanyapemantauandan
• AdanyaKomite/”Natural verifikasisecaraberkala
leaders” Diterbitkan oleh:Sekretariat STBM
• AdanyaRencanaAksi
OD • Adanyapemantauanterus
menerus
• Tersedianyasupply

Gambar 4: Tangga Perubahan Perilaku Visi STBM

a. Perilaku BABS
PerilakuBABS(Buang AirBesarSembarangan)adalahkebiasaan/praktikbudayasehari-hari
masyarakatyangmasihmembuangkotoran/tinjanyaditempatterbukadantanpaadapengelolaan tinja
yang higienis.

TempatterbukauntukBABS biasanyadilakukandikebun,semak-semak,hutan,sawah,sungai maupun


di tempat-tempat masyarakat secara kolektif membuat jamban helikopter/ jamban plung lap
(jamban yang dibuat tanpa ada lubang septik langsung dibuang ke tempat terbuka seperti sungai,
rawa dll).

KebiasaanBABS initerjadikarenatidakadanyapengelolaantinjayangmemenuhisyarat-syarat
kesehatan, sehingga menimbulkan dampak yang merugikan bagi kesehatan baik untuk individu
yang melakukan praktik BABSmaupun komunitas lingkungan tempat hidupnya.

Kondisi masyarakat seperti ini perlu diubah melalui sebuah kegiatan perubahan perilaku secara
kolektif dengan pendekatan STBM,yang bisa dilakukan dengan cara:

1. Diadakanpemicuankemasyarakatyangdifasilitasiolehtenagakesehatanataumasyarakat yang
sudah terlatih menjadi fasilitator STBM.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


2. Daripemicuantersebutdiharapkanmunculnyanaturalleaderataukomiteyangdibentukoleh
komunitas masyarakat tersebut.
3. Komiteyangterbentukmempunyairencanaaksiyangsistematisdalamrangkamenujustatus SBS.
4. Adanyakegiatanpemantauansecaraterusmenerusyangdilakukanolehindividumaupun
kelompok dari masyarakat tersebut.
5. Tersedianya supply atau layanan pemenuhan akses sanitasi untuk masyarakat dengan
kualitas sesuai dengan standar kesehatan dengan harga yang terjangkau.

b. Perilaku SBS
PerilakuSBS(StopBuangairbesarSembarangan)adalahkebiasaan/praktikbudayasehari- hari
masyarakat yang tidak lagi membuang kotoran/tinjanya di tempat yang terbuka dan sudah
dilakukan pengelolaan tinjanya yang efektifuntuk memutus rantai penularan penyakit.

PerilakuSBSinibiasanyadiikutidengankemauanmasyarakatnyayangmempunyaikemampuan
untukmendapatkansaranaaksessanitasiyangdimulaidarisaranajambansehatpalingsederhana
sampai dengan tingkatsarana jamban yangsudah bagus sistem pengelolaannya sepertiIPAL
komunalmaupunIPAL terpusat.Kemauansertakomitmendarimasyarakatinidilakukansecara kolektif
dan partisipatif dalam mengambil keputusannya.

KetikamasyarakatsecarakeseluruhansudahberperilakuSBSmakadikatakankomunitastersebut
mencapaikondisiDesa/KelurahanSBS/ODF dimanakondisikomunitastersebutdengankondisi
sebagai berikut:
1. 100%masyarakatsudahberubahperilakunyadenganstatusSBS(sudahterverifikasiolehtim
verifikasi dari puskesmas setempat),
2. Adanya rencana untuk merubah perilaku higiene lainnya,
3. Adanya aturan dari masyarakat untuk menjaga statusSBS,dan
4. Adanya pemantauan dan verifikasi secara berkala.

c. Perilaku HigienenedanSaniter
Perilaku Higienene dan Saniter dalam dokumen ini diartikan sebagai kebiasaan/ praktik budaya
sehari-harimasyarakatyangsudahtidaklagiBAB sembarangandenganaksessaranasanitasi jamban
yang sehat dan berperilaku higienis saniter lainnya yang merupakan bagian dari salah satu 4 pilar
yang lainnya seperti berperilaku cuci tangan pakai sabun, mengelola air minum dan makanan
yang aman, mengelola sampah dan mengelola limbah cair rumah tangga.

Ketika masyakat secara keseluruhan sudah berperilaku higienis dan saniter maka dikatakan
komunitastersebutmencapaikondisiDesa/KelurahanSTBM dimanakondisikomunitastersebut
dengan kondisi sebagai berikut:
1. 100%masyarakatsudahberubahperilakunyadenganstatusDesa/KelurahanSBS(sudah
terverifikasi oleh tim verifikasi dari puskesmas setempat),

5 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


2. Terjadipeningkatan kualitas sarana sanitasi yang ada,
3. Terjadiperubahan perilaku higienis saniter lainnya di masyarakat,
4. Adanya upaya pemasaran dan promosi sanitasi untuk pilar-pilar STBMyang lainnya, dan
5. Adanya pemantauan dan evaluasi secara berkala.

d. Perilaku SanitasiTotal
PerilakuSanitasi Totaladalahkebiasaan/praktikbudayasehari-harimasyarakatyangsudah
mempraktikkan perilaku higiene sanitasi secara permanen dimana kebiasaan ini meliputi (i) tidak
buang air besar sembarangan; (ii) mencuci tangan pakai sabun; (iii) mengelola air minum dan
makananyangaman;(iv)mengelolasampahdenganaman;dan(v)mengelolalimbahcairrumah tangga
dengan aman.

Ketikamasyarakatsecarakeseluruhansudahberperilakusanitasitotalmakadikatakankomunitas
tersebut mencapai kondisi Desa/Kelurahan STBMdengan Kondisi SanitasiTotal.

VI. REFERENSI
1. Kar,Kamar, WorkingPaper184,Subsidy orSelf-Respect Total CommunitySanitation in
Bangladesh, InstituteforDevelopment Studies, September 2003.
2. KelompokKerja AntarDepartemen,ProjectWASPOLA,FilmAwakeningChangeCommunity Led
TotalSanitation in Indonesia, Jakarta: 2006.
3. Kemenkes RI,Film STBM,Jakarta, 2009.
4. Kemenkes RI,Modul Higiene Sanitasi Makanan dan Minuman, Dit. PL,Jakarta: 2012.
5. Kemenekes RI,MateriAdvokasi STBM,Sekretariat STBMNasional, Jakarta: 2012.
6. KemenkesRI,BukuSisipanSTBM:KurikulumdanModulPelatihanFasilitatorPemberdayaan
MasyarakatdiBidangKesehatan,Jakarta:enkesRI,BukuSisipanSTBM:KurikulumdanModul
Pelatihan Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat di Bidang Kesehatan, Jakarta:2013.
7. Update STBM,www.stbm-indonesia.org
8. Sejarah Sanitasi, SeriAMPL23,www.ampl.or.id

VII. LAMPIRAN
Lembar Penugasan
a. Pembelajaran Penerapan STBM
Dilakukan melalui Diskusi Kelompok. Maksimal waktu 30 menit.
Langkah-langkah melakukan diskusi kelompok:
1. Pembelajaran/Refleksi
• Ajukan pertanyaan kepada peserta program/proyek apa saja yang memfasilitasi
penerapanSTBM yangsedangataupernahdilaksanakandikabupaten/wilayahkerja
peserta.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


• Sepakatilahdenganpeserta3-4program/proyekpelaksanaSTBM yangakandiambil
pembelajarannya,danjuga1-2narasumberyangmemahamiprogram/proyektersebut.
• Minta peserta berbagi dalam 3-4 kelompok sesuai program/proyek yang akan
didiskusikan.Aturlah agar jumlah peserta setiap kelompok seimbang.
• Minta setiap kelompok untuk menganalisa/mendiskusikan program/proyek yang
menjadi pilihannya (selama 10 menit) dengan pokok-pokok kajian, sebagai berikut:
• Capaian ODF/SBSdibandingkan dengan target? dan kenapa capaiannya seperti itu?
• Kesinambunganprogram(replikasiataupenyebarluasankewilayahlain)?Dankenapa
kondisinya seperti itu?
• Mintakelompokmenuliskanhasildiskusipadakertasplano, danjikasudahselesai
menempelkannya di dinding atau kain rekat.
• Setelah seluruh kelompok menyelesaikan diskusinya, minta masing-masing kelompok
mempresentasikansecarasingkathasildiskusinyaselama3menit.Berikankesempatan
kepada peserta lain untuk mengajukan pertanyaan klarifikasi, tetapi bukan pertanyaan
diskusi.
• Dari hasil diskusi pleno, Pemandu memfasilitasi penyimpulan diskusi refleksi
pelaksanaanSTBM. Penyimpulanjanganterlaludifokuskanpadahasildiskusiyang
membahas mengenai “kenapa”, karena akan dibahas pada diskusi selanjutnya.

Poinkunciuntukpemandu:
Ada 2 kemungkinan hasil diskusi peserta tentang pembelajaran penerapan STBM:
1. Jawaban Pesimis, yaitu target ODF/SBSsulit tercapai dan penerapan
STBMtidak berkesinambungan atau tidak di replikasi,
2. Jawaban Optimis,yaitu target ODF/SBSakan tercapai dan penerapan
STBMberkesinambungan atau akan menyebar ke wilayah lain.

2. Diskusi Faktor Pendukung dan Penghambat


• Sebagaipengantar diskusi,pemandumengangkatkembalihasildiskusisebelumnya bahwa
ada 2 kondisi berbeda yaitu a) optimis, target tercapai dan penerapan STBM
berkesinambungan,danb)pesimis,targetsulittercapaidanpenerapanSTBM tidak
berkesinambungan.
• Pemandu meminta peserta kembali ke kelompok diskusi semula untuk mendiskusikan
hal berikut selama 10 menit:
a. Apa yang menjadi faktorpendukung untuk kondisi yang optimis?
b. Apa yang menjadi faktorpenghambat bagi kondisi yang pesimis?
• Minta kelompok menuliskan hasil diskusi pada kertas metaplan dengan warna yang
berbeda untuk jawaban faktorpendukung dan faktorpenghambat.

5 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


• Sementara peserta berdiskusi, pemandu menyiapkan kain rekat dengan 2 kolom
terpisahdenganjudul”faktor pendukung”dan”faktor penghambat”dalamkertas metaplan
panjang.
• Mintalah salah satu kelompok untuk menempelkan terlebih dahulu jawaban faktor
pendukung. Kemudian kelompok lain menambahkan jika ada jawaban yang berbeda.
Lakukan hal yang sama untuk jawaban faktorpenghambat.
• Lakukan proses klarifikasi dan penyepakatan dengan peserta jika ada beberapa
jawaban yang kurang pas atau tidak jelas.
3. Penutup

Darihasildiskusipleno,pemandumemfasilitasipenegasan(bukanpenyimpulan)tentang faktor-
faktorpendukung dan penghambat.

b. KomponenSTBM
Dilakukan melalui Diskusi Kelompok. Maksimal waktu 30 menit.
Langkah-langkah melakukan diskusi kelompok:
1. Pemandu menanyakan apakah peserta pernah mendengar mengenai komponen STBM.
Mintalah 2-3 peserta untuk menjelaskan mengenai komponen STBM.
2. Tuliskanpoin-poin kunci jawaban peserta ke dalam kertas plano.

Poinkunciuntukpemandu:
• Pilih peserta yang sudah mengenal 3 komponen STBM
• Giring diskusi untuk menyepakati 3 komponen STBMberikut: peningkatan
kebutuhan, penyediaan layanan, dan lingkungan yang kondusif.
• Jika muncul komponen lain tanyakan pada peserta apakah komponen tersebut
berdiri sendiri atau bagian dari dari salah komponen tersebut.

3. Peserta diminta untuk kembali dalam kelompoknya untuk mendiskusikan hal berikut
dengan menggunakan hasil diskusi tentang faktorpendukung dan penghambat:
• Kegiatan apa saja yang diperlukan untukmemunculkan faktorpendukung dan
mengatasi faktorpenghambat dalam pelaksanaan STBM?
4. Mintalah kelompok menulis kegiatan-kegiatan tersebut pada kertas metaplan.
5. Sementarapesertaberdiskusi,pemandumenuliskan3komponenSTBM (demand, supply,
enabling) dalam kertas metaplan dan menempelkan pada kain rekat di 3 tempat berbeda
yang berbentuk segitiga.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 5


ilustrasi:

6. Pemandu meminta kelompok untuk menempelkan kegiatan-kegiatan yang sudah


diidentifikasiperkomponen.Mulailahdengankomponenpeningkatankebutuhan,mintalah
peserta untuk mengidentifikasikegiatan mana yang masuk komponen peningkatan
kebutuhan, ingatkan peserta mengenai pengertian peningkatan kebutuhan dari diskusi
sebelumnya.
7. Lanjutkan proses diatas untuk komponen penyediaan dan lingkungan yang mendukung.
8. Lakukan klarifikasi agar tidak terjadi pengelompokan yang kurang tepat.

Poinkunciuntukpemandu:
• Kegiatan peningkatan kebutuhan adalah kegiatan-kegiatan yang terkait dengan
penumbuhan kebutuhan terhadap sanitasi (perubahan perilaku), misalnya:
pemicuan, promosi kesehatan dan sanitasi, pendampingan tindak lanjut, dll.
• Kegiatan penyediaan layanan adalah kegiatan-kegiatan yang terkait dengan
peningkatan penyediaan layanan sanitasi (wirausaha sanitasi), misalnya:
memfasilitasi pemilihan opsi teknologi jamban sehat, menciptakan wirausaha
sanitasi, menghubungkan masyarakat dengan wirausaha sanitasi, dll.
• Kegiatan penciptaan lingkungan yang mendukung adalah kegiatan-kegiatan
yang terkait dengan penciptaan dan penguatan lingkungan pendukung
(dukungan dan keterlibatan para pelaku), misalnya: advokasi kebijakan
dan pendanaan, peningkatan kapasitas (pelatihan, fasilitasi pembelajaran),
pemantauan, dll.

9. Jika sebagian komponen memiliki kegiatan yang terbatas, pemandu dapat meminta
peserta untuk menambahkan kegiatan dalam komponen tersebut, atau pemandu dapat
juga menambahkan dengan terlebih dahulu meminta tanggapan dan konfirmasi peserta.
10. Darihasildiskusipleno,pemandumemfasilitasipenegasan(bukanpenyimpulan)tentang
kegiatan-kegiataan untuk 3 komponen STBM

6 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


c. Kaitan TigaKomponen
Dilakukan melalui Diskusi Kelompok. Maksimal waktu 15 menit.
Langkah-langkah melakukan diskusi kelompok:
1. Pemandu memulai sesi belajar dengan menanyakan apakah kegiatan-kegiatan di
masing-masing komponen dapat berdiri sendiri? Kenapa?
2. Mintalah4-5pesertauntukmenanggapidengansingkat(catatanuntukpemandu:jikaada
peserta yang menjawab bisa, biarkan jangan ditanggapi dulu).
3. Ajaklahpesertauntukmengetesjawabanmerekadenganpertanyaan-pertanyaanberikut:
• Jika timfasilitator melakukan pemicuan dengan baik dan masyarakat terpicu,
namun pada saat bersamaan Bupati meluncurkan program bantuan jamban.
Apakah upaya pemicuan akan berhasil?
• Jika masyarakat sudah terpicu untuk berubah dan ingin segera membuat jamban
sendiri,namunmaterialuntukjambansulitdiperolahatauharganyasangatmahal.
Apakah upaya perubahan perilaku tidak terhambat?
• Jika pemerintahdaerahsudahtermotivasiuntuk untuk mendukungpercepatan
program STBM,namun kondisi wilayahnya sulit dan belum tersedia opsi teknologi
jamban yang terjangkau.Apakah tujuan programnya akan berhasil?
4. Dari hasil curah pendapat dengan 3 pertanyaan diatas, pemandu menanyakan kembali,
apakahpesertamasihragubahwa3komponenSTBMsalingterkaitdantidakdapat dipisahkan?
5. TegaskankembaliketerkaitankomponenSTBMdenganmembuattulisandalamkartuke 3
komponen STBMdan menempelkan di kain tempel dalam bentuk segitiga besar.
6. Dari visualisasi ke 3 komponen tersebut, ajak peserta melakukan análisis bersama:
1. Komponen mana saja sudah dan belum dilaksanakan?
2. Mengapa itu terjadi?
3. Bagaimana seharusnya?
7. Minta 2-3 peserta untuk memberikan tanggapannya.
8. Pemandu memfasilitasi penyimpulan dengan menegaskan kembali bahwa dalam
penerapanSTBMketigakomponenharusditerapkansecaraterintegrasi.Pemandudapat
memotivasipesertauntukmulaidarisekarangmenerapkanke3komponenSTBMsecara
lengkap.
9. Penutup. Pemandu memberikan salam penutup.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 6


62
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
ModulMI.2
Pemberdayaan Masyarakat Dalam STBM

PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
DALAMSTBM

MI.2

63
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMI.2- PEMBERDAYAANMASYARAKATDALAM STBM..........................................63
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................65
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................65
A. TujuanPembelajaran Umum.................................................................................65
B. TujuanPembelajaran Khusus................................................................................65
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................65
A. Pokok Bahasan 1:Pemberdayaan Masyarakat.....................................................65
B. Pokok Bahasan 2:Partisipasi Masyarakat dalam STBM.......................................66
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................66
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................66
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................66
A. Langkah 1:Pengkondisian (15 menit)...................................................................66
B. Langkah 2;Pengkajian Pokok Bahasan (105 menit).............................................66
C. Langkah 3:Rangkuman (15 menit):.......................................................................66
VII. URAIAN MATERI.....................................................................................................67
A. POKOKBAHASAN 1:PEMBERDAYAANMASYARAKAT....................................67
B. POKOKBAHASAN 2:PARTISIPASIMASYARAKATDALAM STBM....................67
VIII. REFERENSI.............................................................................................................70
IX. LAMPIRAN...............................................................................................................70
A. Pokok Bahasan 1:Prinsip Pemberdayaan Masyarakat.........................................70
B. Pokok Bahasan 2:TingkatPartisipasi....................................................................70

64 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMI.2
PEMBERDAYAANMASYARAKATDALAM STBM

I. DESKRIPSI SINGKAT
MasyarakatmerupakanpondasipalingutamadaripendekatanSTBM. SuksesnyaSTBM hanya akan
terjadi apabila masyarakat terpicu untuk mau, berdaya dan melakukan praktik-praktik hidup
bersihdansehat.KegiatanSTBMdimulaidariadanyapemahamanmasyarakatataspermasalahan
yangmerekahadapi,adanyainisiatifdankeputusanmasyarakatuntukberubah,dandiikutidengan
pelaksanaan kegiatan secara bersama-sama menggunakan sumber daya yang mereka miliki.

Untukmemberdayakanmasyakat,dibutuhkanfasilitator-
fasilitatorhandalyangmampumembantumasyarakat menyadari permasalahan yang mereka
hadapi, mencari solusi dan mewujudkan
solusiyangmerekasepakati.Dalammelakukanpemberdayaanmasyarakat,fasilitatorhendaknya
memiliki pemahaman dan kompetensi untuk melakukan promosi kesehatan, yaitu upaya
meningkatkan kemampuan masyarakat melalui pembelajaran dari, oleh, untuk, dan bersama
masyarakat, agar mereka dapat menolong dirinya sendiri, serta mengembangkan kegiatan yang
bersumber daya masyarakat, sesuai dengan kondisi sosial budaya setempat dan didukung oleh
kebijakan publik yang berwawasan kesehatan.

ModulpemberdayaanmasyarakatdalamSTBM disusununtukmemberikanpemahamankepada
parapihakyangmenfasilitasipeyelenggaraanSTBM untukmemahamisecarautuhperannya sebagai
fasilitator STBM.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum
Setelah mengikuti materi ini peserta mampu menerapkan pemberdayaan masyarakat dalam
STBM.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:
1. Menjelaskan pemberdayaan masyarakat,
2. Menerapkan partisipasi masyarakat dalam STBM.

III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN


A. POKOKBAHASAN 1:PEMBERDAYAANMASYARAKAT
a. Pengertian pemberdayaan masyarakat,
b. Tahapankegiatan pemberdayaan masyarakat,
c. Prinsip dasar pemberdayaan masyarakat.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 6


B. POKOKBAHASAN 2:PARTISIPASIMASYARAKATDALAM STBM
a. Pengertian partisipasi masyarakat dalam STBM,
b. Tingkatanpartisipasi masyarakat di STBM.

IV. BAHAN BELAJAR


Bahantayang(slideppt),LCD,komputer/laptop,flipchart(lembarbalik),spidol,metaplan,kain tempel,
panduan diskusi kelompok, panduan bermain peran.

V. METODEPEMBELAJARAN
Ceramah tanya jawab, diskusi kelompok, dan bermain peran.

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak3jampelajaran(T=1 jp,P=2jp, PL=0jp)
@45 menit.Untukmempermudah proses pembelajarandan meningkatkanpartisipasi seluruh
perserta, dilakukan langkah-langkah kegiatan sebagai berikut:

A. Langkah 1: Pengkondisian (15 menit)


1. Penyegaran dan pencairan suasana,
2. Fasilitatormenggaliharapanpesertatentangmateridanketerampilanyangingindicapai melalui
sesi ini,
3. Fasilitatormenyampaikantujuanpembelajaran,pokokbahasandanmetodeyangdigunakan,
4. Menggali pendapat peserta tentang pemberdayaan masyarakat dan mendiskusikannya.
Proses pembelajaran menggunakan metode dimana semua peserta terlibat secara aktif,
5. Berdasarkan pendapat peserta, pelatih menjelaskan tentang pemberdayaan masyarakat
dalam STBM.
B. Langkah 2; Pengkajian Pokok Bahasan (105 menit)
1. Fasilitator menyampaikan pokok bahasan:
• Pemberdayaan masyarakat,
• Partisipasi masyarakat dalam STBM.
2. Fasilitatormemberikesempatankepadapesertauntukmenanyakanhal-halyangkurang
jelas, dan memberikan jawaban dan klarifikasi atas pertanyaan-pertanyaan peserta,
3. Fasilitatormengajakpesertauntukterlibataktifdalampembelajaranmelaluidiskusikelompok dan
simulasi,
4. Fasilitatormemberikankesempatankepadapesertauntukmenanggapihasildiskusikelompok dan
simulasi yang dilakukan.
C. Langkah 3: Rangkuman (15 menit):
1. Fasilitator merangkum sesi pembelajaran,
2. Pesertadipersilahkanuntukmenanyakanhal-halyangkurangjelas,danfasilitatormemfasilitasi
pemberian jawaban, baik dari fasilitator maupun dari peserta lain,
3. Memintakomentar,penilaian,saranbahkankritikdaripesertapadakertasevaluasiyangtelah
disediakan,
4. FasilitatormenutupsesipembelajarandenganmemastikanTPUdanTPKsesitelahtercapai.

66 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


VII. URAIAN MATERI
A. POKOKBAHASAN 1:PEMBERDAYAANMASYARAKAT
a. PengertianPemberdayaan Masyarakat
Istilah “pemberdayaan masyarakat” sebagai terjemahan dari kata “empowerment” mulai
ramaidigunakan dalambahasasehari-haridi Indonesiabersama-samadenganistilah
“pengentasankemiskinan”(povertyalleviation)sejakdigulirkannyaProgramInpresDesa
Tertinggal(IDT).Sejakitu,istilahpemberdayaandanpengentasankemiskinanmerupakan
“saudara kembar” yang selalu menjadi topik dan kata kunci dari upaya pembangunan.

Pemberdayaan dapat diartikan sebagai upaya peningkatan kemampuan masyarakat


(miskin, marjinal, terpinggirkan) untuk menyampaikan pendapat dan atau kebutuhannya,
pilihan-pilihannya, berpartisipasi, bernegosiasi, mempengaruhi dan mengelola
kelembagaan masyarakatnya secara bertanggung-gugat (accountable) demi perbaikan
kehidupannya.

Dalam pengertian tersebut, pemberdayaan mengandung arti perbaikan mutu hidup atau
kesejahteraan setiap individu dan masyarakat baik dalam arti :
1. Perbaikan ekonomi, terutama kecukupan pangan,
2. Perbaikan kesejahteraan sosial (pendidikan dan kesehatan),
3. Kemerdekaan dari segala bentuk penindasan,
4. Terjaminnyahak asasi manusia yang bebas dari rasa takutdan kekhawatiran, dan
lain-lain.
Beberapa komponen penting yang harus diperhatikan dalam upaya pemberdayaan
masyarakat yaitu (1) Enabling ; menciptakan suasana atau iklim yang memungkinkan
potensimasyarakatuntukberkembang(enabling).Artinyatidakadamasyarakatyang sama
sekali tanpa daya, karena jika demikian maka dapat dikatakan sudah punah.
Pemberdayaan adalah upaya untuk memotivasi dan membangkitkan kesadaran akan
potensiyangdimilikinya serta berupayauntuk mengembangkannya.(2)Empowering;
memperkuatpotensiataudayayangdimilikimasyarakat.Pengkuataninimeliputilangkah lebih
nyata dan menyangkut penyediaaan potensi berbagai masukan serta pembukaan akses
ke dalam berbagai peluang yang akan membuat masyarakat berdaya upaya
berupapeningkatantaraf pendidikandanderajatkesehatan,sumberkemajuanekonomi
sepertimodal,teknologidaninformasi,sertapeningkatanpranata, kerjakeras,hemat,
keterbukaan dan kebertanggungjawaban.

b. Tahapan Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat


Adapun tahapan kegiatan pemberdayaan masyarakat yaitu penyadaran, menunjukkan
adanya masalah, membantu pemecahan masalah, memproduksi dan mempublikasi
informasi, melakukan pengujian dan demonstrasi, menunjukkan pentingnya perubahan
dan akhirnya melaksanakan pemberdayaan/penguatan kapasitas. Untuk dapat

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 6


memaksimalkanpemberdayaanmasyarakat,diperlukanpendekatan-pendekatanberupa:
1. Pendekatan Mikro: berpusat pada tugas, pemberdayaan dilakukan terhadap
penerimamanfaat secara langsungberupabimbingan,konseling,stress management
dan crisis intervention.
2. Pendekatan Meso:dilakukan terhadap sekelompok penerima manfaat,
pemberdayaan dengan menggunakan kelompok, berupa pelatihan dan pendidikan
3. Pendekatan Makro: berupa perumusan kebijakan, perencanaan sosial, kampanye,
aksi sosial, lobi-lobi, pengorganisasian masyarakat, manajemen konflik, dan lain-
lain.
Selain pendekatan-pendekatan tersebut diatas, diperlukan juga strategi pemberdayaan
masyarakatberupapengembangansumberdayamanusia,pengembangankelembagaan
kelompok, pemupukan modal masyarakat (swasta), pengembangan usaha produktif dan
penyedia tepat guna.

c. PrinsipDasar Pemberdayaan Masyarakat.


Ada beberapa prinsip dasar pemberdayaan masyarakat yang perlu dipahami. Dalam
pemberdayaanmasyarakat dikenalistilah pengorganisasianmasyarakat (community
organization)danpengembanganmasyarakat(communitydevelopment). Keduanya
berorientasi pada proses pemberdayaan masyarakat menuju tercapainya kemandirian
melaluiketerlibatandanperansertaaktifdarikeseluruhananggotamasyarakat.Lima prinsip
dasar pemberdayaan masyarakat adalah:
1. Menumbuhkembangkan kemampuan, peran serta masyarakat dan semangat
gotong royong.
2. Melibatkan partisipasi masyarakat baik dalam perencanaan maupun pelaksanaan,
serta dalam operasi dan pemeliharaan. Berbasis masyarakat (community based),
memberikankesempatanmengemukakan pendapat,memilih dan menetapkan
keputusanbagidirinya(voiceandchoice), keterbukaan(openness), kemitraan
(partnership),kemandirian (self reliance).
3. Menggalangkemitraandenganberbagaipihakuntukmemaksimalkansumberdaya,
khususnyadalamdana,baikyangberasaldaripemerintah,swastamaupunsumber
lainnya seperti penyandang dana dan sponsor pembangunan sosial.
4. Fasilitatorberperansebagaipendorongdanpendampingmasyarakatdalammencari
solusi permasalahan yang mereka hadapi.

B. POKOKBAHASAN 2:PARTISIPASIMASYARAKATDALAM STBM


a. PengertianPartisipasi Masyarakat Dalam STBM
DalampendekatanSTBMdanpendekatanpartisipatiflainnya,partisipasiatauketerlibatan
masyarakat merupakan hal yang mutlak diperlukan.

68 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


`Beberapa hal terpenting dalam STBMadalah:
• STBMadalah inisiatif masyarakat,
• Total ataukeseluruhan,keputusanmasyarakatdanpelaksanaanbersama(kolektif) adalah
kunci utama,
• Solidaritasmasyarakat(laki-laki,perempuan,kaya,miskin,tua, muda)sangatpenting dan
terlibat dalam pendekatan STBM,
• Semuadibuatolehmasyarakat,tidakadacampurtanganpihakluar,danbiasanyaakan muncul
“natural leader” di masyarakat.

b. TingkatanPartisipasi Masyarakat diSTBM


Tingkatan partisipasimasyarakat, mulaidariyangterendahsampaiyangtertinggiadalah sebagai
berikut:
• Masyarakat hanya menerima informasi; keterlibatan masyarakat hanya sampai
diberi informasi (misalnya melalui pengumuman) dan bagaimana informasi itu diberikan
ditentukan oleh si pemberi informasi (pihak tertentu).
• Masyarakatmulaidiajakuntukberunding;Padalevelinisudahadakomunikasidua arah,
dimana masyarakat mulai diajak untuk diskusi atau berunding. Dalam tahap ini
meskipun sudah dilibatkan dalam suatu perundingan, pembuat keputusan adalah orang
luar atau orang-orang tertentu.
• Membuat keputusan secarabersama-samaantaramasyarakatdan pihak luar; Pada
tahapan ini masyarakat dilibatkan dalam memutuskan sebuah kegiatan/program,
namaun dalam pelaksanaan, evaluasi, monitoring dan pengembangan masih dilakukan
oleh pihak luar
• Masyarakatmendapatkanwewenanguntukmengatursumberdayadanmembuat
keputusan; Pada tahapan ini masyarakat dilibatkan secara keseluruhan, yaitu mulai
darimelakukanperencanaan,pelaksanaan,monitoringdanevaluasisampaipadatahap
replikasi/pengembangan.

Darikeempattingkatanpartisipasitersebut,yangdiperlukandalamSTBM adalahtingkat
partisipasitertinggidimanamasyarakattidakhanyadiberiinformasi,tidakhanyadiajak berunding
tetapi sudah terlibat dalam proses pembuatan keputusan dan bahkan sudah mendapatkan
wewenang atas kontrol sumber daya masyarakat itu sendiri serta terhadap keputusan yang
mereka buat.

Dalamprinsipcommunity-led(dipimpinmasyarakat)disebutkanbahwa“keputusanbersama dan
aksi bersama” dari masyarakat itu merupakan kunci utama.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 6


VIII. REFERENSI
1. DepKes RI,Pusat Promkes, Kebijakan Nasional Promosi Kesehatan, Jakarta: 2004.
2. DepKesRI,PusatPromkes,PedomanPelaksanaanPromosiKesehatandiDaerah,Jakarta: 2005.
3. TotokMardikanto, Konsep-Konsep Pemberdayaan Masyarakat, Surakarta: 2010.
4. KemenkesRI, DirektoratJenderalPengendalianPenyakitdanPenyehatanLingkungan, Kurikulum
dan Modul Pelatihan Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kesehatan: Buku Sisipan
STBM,Jakarta: 2013.

IX. LAMPIRAN
PanduanDiskusi Kelompok
A. POKOKBAHASAN 1:PRINSIPPEMBERDAYAANMASYARAKAT
1. Peserta di bagi ke dalam 3 kelompok.
2. Setiap kelompok diminta berdiskusi mengenai:
a. Kelompok 1 : Pengertian Pemberdayaan Masyarakat
b. Kelompok 2 :TahapanKegiatan Pemberdayaan Masyarakat
c. Kelompok 3 : Prinsip-prinsip Pemberdayaan Masyarakat
3. Setelah 10 menit, tuliskan hasil diskusi ke dalam kertas flipchart. Beri kesempatan masing-
masing kelompok untuk mempresentasikan hasilnya.
4. Berdasarkan hasil diskusi kelompok, bahas dan sepakati rumusan masing-masing sub
pokok bahasan.
B. POKOKBAHASAN 2:TINGKATPARTISIPASI
1. Minta masing-masing peserta menggambarkan contoh partisipasi masyarakat dari
pengalaman sendiri yang mereka pahami dalam bentuk gambar (masing-masing mengambil
selembar kertas dan alat tulis/gambar).
2. Sementara mereka membuat gambar, fasilitator menyiapkan kartu-kartu yang bertuliskan
tingkatan partisipasi yang terdiri dari 4 kriteria (tingkat terendah sampai dengan tertinggi):

MenerimaInformasi

Membuat keputusan
Diajak Berunding secara bersama-sama
antara masyarakat dan
pihak luar

Mendapatkanwewenang
untuk mengatur sumber
dayadan membuat
keputusan

3. Tempelkankeempattingkatankelompoktersebutpadadindingataukaintempel.
Tanpamemberikan tingkatan partisipasi

70 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


4. Saatpesertatelahselesaimenggambar,tempelkangambar-gambartersebutdikaintempel.
Setelah itu minta mereka menjelaskan maksud dari gambar-gambar tersebut, lalu mereka
diminta untuk mengelompokkan gambar mereka kedalam kelompok-kelompok tingkat
partisipasi mana yang ada dalam keempat kelompok tersebut.
5. Mintapesertauntukmembuatperingkattingkatpartisipasidariyangterendahsampaitertinggi
(dimulai dengan tingkat terendah dan tertinggi, baru kemudian yang ada diantaranya).
6. Tanyakan padatingkatpartisipasimanayangdibutuhkandalamprosespelaksanaanSTBM.
Fasilitasikanbeberapadiskusitentanghaltersebutsekitar5-10menit,kemudianmintapeserta
untukmemilih(voting)tentangtingkatanyangseharusnyaada.Akhiridengankesepatandari hasil
pilihan tersebut.

PanduanBermain Peran
1. Fasilitator membagi kelompok menjadi 3 kelompok.
2. Setiap kelompok akan bermain peran dengan skenario yang sudah disiapkan.
3. Setiap kelompokmempunyaiwaktu 10 menit untuk persiapandan 10 menit untuk bermain
peran sementara peserta lain yang tidak sedang bermain peran memperhatikan kelompok
yang sedang bermain peran.
4. Setelahsemuakelompokbermainperan,tanyakanbagaimanaperasaanpeserta? Apakah
kegiatantersebutdapatmembantu pemahamanpesertatentangpemberdayaanmasyarakat dan
juga tingkatan partisipasi masyarakat?

Skenario pertama:
Desa Suka Damai, terletak di kecamatan Pantang Mundur merupakan salah satu desa yang
cukup jauh dari perkotaan.Sebagianbesar masyarakatnyabekerja sebagaiburuhtani,sebagian
mempunyailadangyangcukupjauhdarirumahnya.Didesatersebutmengalirsungaiyangsetiap hari
dipergunakan masyarakat untuk melakukan aktivitas mencuci pakaian, mandi dan juga BAB.
SelaindisungaimerekajugaterbiasaBAB dikebun/ladang.Setelahdilakukanpemicuanoleh
fasilitatorSTBM, masyarakatdesaSukaDamaiberkeinginanuntukmembangunjamban.Pak kepala
desa mengundang tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda, kader dan anggota
masyarakat untuk melakukan pertemuan dengan agenda menyusun rencana kegiatan siapa saja
yang sudah berminat untuk membangun jamban, kapan akan dilaksanakan, jenis jamban yang
akan dibangun dan besarnya dana yang diperlukan serta bagaimana melaksanakan rencana
tersebut.
Tugas: Sepakati bentuk partisipasi yang bisa diberikan oleh warga.

Skenario kedua:
KelurahanRiuhRendahterletakdiKecamatanSukaSenang.RW 10merupakanRW terpadat dengan
gang-gang sempit dan juga kumuh. Sebagian besar penduduknya bekerja sebagai buruh
pabrik,pedagangdanpenarikbecak.Sebagianbesartidakmempunyaijamban,kalaupunada

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 7


rumah yang mempunyai jamban pembuangannya disalurkan ke sungai yang mengalir di dekat
permukimanRW10.Hanya15rumahyangmempunyaijambandengantangkiseptik.Karena
layananpembuangansampahdaripemerintahtidaksampaikeRW merekadanbelumada petugas
yang mengumpulkan sampah sehingga masyarakat membuang sampah di sungai
bahkanadayangmembuangsampahbegitusajadipinggirjalan, sehinggalingkunganmereka
terlihatsangatkotor.SetelahdilakukanpemicuanolehfasilitatorSTBM, masyarakattergerak
untukmemperbaikilingkunganmereka.Masyarakatberkeinginanuntukmempunyaijambantetapi
karena lahan terbatas mereka memutuskan untuk membangun jamban umum, hanya saja belum
mendapatkanlahan.Masyarakatjugaberkeinginanuntukmembersihkanlingkungandarisampah.
Disepakati akan dibuat pertemuan untuk membahas rencana tersebut dipimpin oleh Pak RW.
PadapertemuantersebuthadirjugaKetuaRT 01danRT 02,tokohagama,Ibukaderkesling, kader
PKKdan masyarakat.
Tugas: Sepakati bentuk partisipasi yang bisa diberikan oleh warga.

Skenario ketiga:
Kelurahan Nyiur Melambai terletak di Kecamatan Pantai Indah. Sebagian besar masyarakatnya
adalahNelayan.Adabeberapamasyarakatmempunyaikapalikan.DiKelurahanNyiurMelambai
jugasudahadaKoperasinelayan. Rumahmerekaterletakdipinggirpantaibahkanadasebagian
yangrumahnyaterletakdiataslaut.MasyarakatmempunyaikebiasaanuntukBAB dipinggir pantai,
sementara rumah di atas laut tinggal membuat lubang di lantai rumah yang dipergunakan
untukBABdanjugauntukmembuangsampahkelaut.Akibatpasangsurut,sampah-sampah
yangberasaldarirumah-rumahpendudukmenumpukdiperumahandekatlautdankolong-kolong
rumahdiataslaut.Sehinggalingkunganmenjadikotor.Setelahdilakukanpemicuanolehfasilitator
STBM, masyarakattergerakuntukmelakukanperubahandanberkeinginanuntukmemperbaiki
lingkunganmereka.PakLurahmengundangtokohmasyarakat,tokohagama,penguruskoperasi, tokoh
pemuda, kader dan masyarakat untuk membahas rencana tersebut.
Tugas: Sepakati bentuk partisipasi yang bisa diberikan oleh warga.

72 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


ModulMI.3
Komunikasi,Advokasi dan Fasilitasi STBM

FASILITASISTBM
ADVOKASIDAN
KOMUNIKASI,
MI.3

73
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMI.3- KOMUNIKASI,ADVOKASIDAN FASILITASISTBM.......................................73
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................75
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................75
A. TujuanPembelajaran Umum.................................................................................75
B. TujuanPembelajaran Khusus................................................................................75
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................75
A. Pokok Bahasan 1:Komunikasi.............................................................................75
B. Pokok Bahasan 2:Advokasi..................................................................................76
C. Pokok Bahasan 3:Prinsip-Prinsip Dasar Fasilitasi................................................76
D. Pokok Bahasan 4:TeknikFasilitasi........................................................................76
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................76
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................76
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................76
A. Langkah 1:Pengkondisian (15 menit)...................................................................76
B. Langkah 2:Pembahasan Pokok Bahasan (150 menit)..........................................77
C. Langkah 3:Rangkuman (15 menit):.......................................................................77
VII. URAIAN MATERI.....................................................................................................77
A. POKOKBAHASAN 1:KOMUNIKASI...................................................................77
B. POKOKBAHASAN 2:ADVOKASI.........................................................................85
C. POKOKBAHASAN 3:PRINSIP-PRINSIPDASAR FASILITASI............................92
D. POKOKBAHASAN 4:TEKNIKFASILITASI..........................................................96
VIII. REFERENSI.............................................................................................................105
IX. LAMPIRAN...............................................................................................................105

7 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMI-3
KOMUNIKASI,ADVOKASI, DAN FASILITASISTBM

I. DESKRIPSI SINGKAT
KeberhasilanSTBM ditentukanolehperubahanperilakumasyarakatuntukmenerapkanperilaku
sanitasiyangsehatdanberkelanjutan,yangdidukungolehtigakomponenSTBM,yaitupeningkatan
kebutuhan, penyediaan layanan, dan lingkungan yang kondusif. Untuk itu diperlukan fasilitator-
fasilitator yang terampil, khususnya dalam berkomunikasi, melakukan advokasi dan memfasilitasi
kegiatan-kegiatan masyarakat.

Komunikasidapatdiartikansebagaiprosespertukaranpendapat,pemikiranatauinformasi,melalui
ucapan,tulisan,maupuntanda-tandayangdapatmencakupsegalabentukinteraksidengan
oranglain.Advokasiadalahupayaatauprosesyangstrategisdanterencanauntukmendapatkan
komitmen dan dukungan dari pihak-pihak yang terkait (stakeholders). Fasilitasi adalah proses
sadar untuk membantu sebuah kelompok sehingga dapat berhasil melaksanakan tugas mereka
sambil tetap berhasil menjaga eksistensi kelompok tersebut.

Modul komunikasi, advokasi dan fasilitasi ini disusun untuk memberikan pemahaman dan
keterampilankepadaparapelaksanaSTBM untukmemahamisecarautuhperannyasebagai fasilitator
STBM.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum
Setelahmengikutimateriini,pesertamampumelakukankomunikasi,advokasidanfasilitasiSTBM.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:
1. Melakukan komunikasi yang efektif,
2. Melakukan advokasi,
3. Menjelaskan prinsip-prinsip dasar fasilitasi,
4. Melakukan teknik-teknik fasilitasi.

III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN


A. POKOKBAHASAN 1:KOMUNIKASI
a. Pengertian komunikasi,
b. Bentuk-bentuk komunikasi,
c. Membangun komunikasi yang efektif.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 75


B. POKOKBAHASAN 2:ADVOKASI
a. Pengertian advokasi,
b. Langkah-langkah advokasi STBM,
c. Cara melakukan advokasi yang efektif.
C. POKOKBAHASAN 3:PRINSIP-PRINSIPDASAR FASILITASI
a. Prinsip dasar fasilitasi,
b. Peran dan fungsi fasilitator,
c. Perilaku fasilitator dalam STBM,
d. Fasilitasi yang harus dilakukan dan dihindari dalam STBM.
D. POKOKBAHASAN 4:TEKNIKFASILITASI
a. Teknikmendengar,
b. Teknikbertanya,
c. Teknikmenghadapi situasi sulit,
d. Dinamika bertanya,
e. Curah pendapat.

IV. BAHAN BELAJAR


Bahantayang(slideppt),LCD,komputer/laptop,flipchart(lembarbalik),spidol,metaplan,kain tempel,
skenario, lembar diskusi kelompok dan panduan bermain peran.

V. METODEPEMBELAJARAN
Ceramah tanya jawab, diskusi kelompok, curah pendapat dan bermain peran.

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak4jampelajaran(T=2 jp,P=2jp, PL=0 jp)
@45 menit. Untuk mempermudah proses pembelajaran dan meningkatkan partisipasi seluruh
perserta, dilakukan langkah-langkah kegiatan sebagai berikut:

A. Langkah 1: Pengkondisian (15 menit)


1. Penyegaran dan pencairan suasana,
2. Fasilitatormenggaliharapanpesertatentangmateridanketerampilanyangingindicapai melalui
sesi ini,
3. Fasilitatormenyampaikantujuanpembelajaran,pokokbahasandanmetodeyangdigunakan,
4. Menggalipendapatpesertatentangkomunikasi,advokasi,danfasilitasi,danmendiskusikannya.
Proses pembelajaran menggunakan metode dimana semua peserta terlibat secara aktif,
5. Berdasarkan pendapat peserta, pelatih menjelaskan tentang komunikasi, advokasi, dan
fasilitasi.

7 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


B. Langkah 2: Pembahasan Pokok Bahasan (150 menit)
1. Fasilitator menyampaikan pokok bahasan:
• Komunikasi,
• Advokasi,
• Prinsip-prinsip dasar fasilitasi, dan
• Teknikfasilitasi.
2. Fasilitatormemberikesempatankepadapesertauntukmenanyakanhal-halyangkurang
jelas, dan memberikan jawaban dan klarifikasi atas pertanyaan-pertanyaan peserta.
3. Fasilitatormembagipesertakedalam4kelompokdanmemintamerekauntukbermainperan
komunikasi, advokasi dan fasilitasi yang efektif.
4. Fasilitatormemberikankesempatankepadapesertauntukmenanggapihasildiskusikelompok dan
simulasi yang dilakukan.

C. Langkah 3: Rangkuman (15 menit):


1. Fasilitator merangkum sesi pembelajaran.
2. Pesertadipersilahkanuntukmenanyakanhal-halyangkurangjelas,danfasilitatormemfasilitasi
pemberian jawaban, baik dari fasilitator maupun dari peserta lain.
3. Memintakomentar,penilaian,saranbahkankritikdaripesertapadakertasevaluasiyangtelah
disediakan.
4. FasilitatormenutupsesipembelajarandenganmemastikanTPUdanTPKsesitelahtercapai.

VII. URAIAN MATERI


A. POKOKBAHASAN 1:KOMUNIKASI
a. PengertianKomunikasi
Komunikasimerupakanprosespenyampaianpesan,pendapat, perasaan,atauberitakepada orang
lain. Komunikasi dapat pula diartikan sebagai proses pertukaran pendapat, pemikiran atau
informasi melalui ucapan, tulisan maupun tanda-tanda.
Dengan demikian maka komunikasi dapat mencakup segala bentuk interaksi dengan orang lain.
b. Bentuk-Bentuk Komunikasi
1. Komunikasi Verbal
Yang dimaksuddengan verbaladalah lisan,dengan demikian komunikasi verbaladalah
penyampaiansuatuinformasisecaralisan,yangbiasakitakenaldenganberbicara.Namun
dalam praktiksehari-hari, informasi juga disampaikanmelalui tulisan.Meskipun dalam
bentuk tulisan tetapi bahasa yang dipakai adalah bahasa lisan, sehingga digolongkan ke
dalamkomunikasiverbal.PengirimanSMS (ShortMessageService)merupakansalah
satucontoh.Bahasayangdigunakanadalahbahasalisan,yangmenunjukkanhubungan
personal yang tinggi. Penerima pesan juga dapat langsung memberikan umpan balik.
BahkanorangdapatbertransaksimelaluiSMS,seolah-olehberbicarasatusamalain.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 77


Contohlainnyaadalahmediatulisan,sepertibuletin,pamflet,leaflet,dansebagainya
yang juga bertutur menyampaikan maksud dan tujuannya.

2. Komunikasi Non Verbal


Selain melalui lisan atau tulisan, pesan dapat disampaikan melalui cara berpakaian,
waktu,tempat,isyarat(gestures),gerak-gerik(movement),sesuatubarang,atausesuatu yang
dapat menunjukkan suasanan hati perasaan pada saat tertentu.
Contoh komunikasi non verbal:
a. Cara berpakaian
Orangyangsedangberkabungkarenakematianseseorang, biasanyaakan
berpakaianhitam-hitamataumemasangtandadengankainhitamdilenganbajunya,
dengandemikiankitamenjaditahubahwaorangtersebutdalamsuasanaberkabung.
Seseorang yang biasanya berpakaian biasa-biasa saja tiba-tiba berpakaian lengkap
dengan jas atau dasi, ini tentu juga suatu informasi bahwa yang bersangkutan
mungkin sedang dalam suasana yang lain misalnya akan dilantik menjadi pejabat,
akan menghadiri pesta atau pertemuan yang penting dan sebagainya.
b. Waktu
Bunyi beduk atau lantunan suara azan di mesjid atau mushola, memberikan
informasibahwawaktushalattelahtiba.Contohlainadalahbunyibeldisekolahyang
menunjukkan bahwa waktu masuk kelas, istirahat atau pulang telah tiba.
c. Tempat
Pemimpinsuatu pertemuanatau rapat biasanyadudukdidepanatau di kepala meja.
Ini menginformasikan bahwa yang bersangkutan adalah pemimpin rapat
yangbiasanyaorangpentingataumemilikijabatantertentu. Ruangkerjakepala
Puskesmastentunyaakanberbedadenganruangkerjajuruimunisasidemikianjuga ruang
kerja dan peralatannya.
d. Isyarat
Peserta di suatu seminar secara spontan bertepuk tangan dengan riuh setelah
mendengarkanpaparanseorangpenyajiyangmempresentasikanmaterinyadengan
baikdanmenarik. Tepuktangantersebutmerupakanisyaratbahwapesertapuas
terhadappaparanpenyajitersebut.Sebaliknya,jikapeserta mulaimenguap,atau keluar
masuk kelas, atau ada yang berbisik-bisik ketika fasilitator memberikan
materi/kuliah,inisuatuisyaratbahwamateri,ataucaramembawakanmateritersebut
kurangberkenandihatipeserta.Contohlainmisalnyamengacungkanduajaritanda victory
(kemenangan), menggeleng tanda tidak tahu, raut wajah yang asam tanda tidak
senang, murung tanda bersedih, tangan mengepal tanda marah, tatapan mata bisa
bermacam arti dan sebagainya.

7 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


c. MembangunKomunikasiyangEfektif
1. Strategi Membangun Komunikasi yang Efektif
Komunikasiyangefektif dapatterjadiapabilapesanyangdikirimolehkomunikator (sender)
dapat diterima dengan baik dalam arti kata menyenangkan, aktual, nyata oleh si
penerima (komunikan), kemudian penerima menyampaikan kembali bahwa pesan telah
diterima dengan baik dan benar. Dalam hal ini terjadi komunikasi dua arah atau
komunikasitimbalbalik. Agarterjadikomunikasiyangefektif,makaperludiperhatikan hal-hal
sebagai berikut:
a. Mengetahui siapa mitra bicara
Dalam berkomunikasi kita harus menyadari benar dengan siapa kita berbicara,
apakahdengancamat,lurah,bidandesa,tokohmasyarakat,ataukader.Kenapakita harus
mengetahui dengan siapa kita bicara? Karena dengan mengetahui audience, kita
harus cerdas dalam memilih kata-kata yang digunakan dalam menyampaikan
informasibuahpikirankita.Kitaharusmemakaibahasayangsesuaidanmudah dipahami
oleh audience kita.
Selainitupengetahuanmitrabicarakitajugaharusdiperhatikan.Informasiyangingin
kitasampaikanmungkinbukanmerupakanhalyangbarubagimitrakita,tetapikalau
penyampaiannya menggunakan istilah-istilah yang tidak dipahami oleh mitra kita,
informasi atau gagasan yang kita sampaikan bisa saja tidak dipahami oleh mitra.
Dengan memperhatikan mitra bicara kita akan dapat menyesuaikan diri dalam
berkomunikasi dengannya.
b. Mengetahui apa tujuan komunikasi
Cara kita menyampaikan informasi sangat tergantung kepada tujuan kita
berkomunikasi, misalnya:
- FasilitatorSTBMinginmenyampaikaninformasimengenaipelatihanpembuatan
jambandiwilayahkecamatanA.Jikatujuannyahanyamenyampaikaninformasi
maka komunikasi dapat dilakukan dengan membuat pengumuman atau surat
edaran.
- SebagianbesarmasyarakatdidesaA masihBABsembarangan,sehingga
angkadiaredidesaA tinggi.Untukitu,fasilitatormengusulkandilakukan pemicuan
di masyarakat. Bila tujuannya seperti ini tentu pendekatannya bukan dengan
surat tapi melalui advokasi.
- MasyarakatdesaAyangsudahterpicu,inginmembuatjambansehat,namun,
mereka tidak memiliki cukup biaya untuk membayar biaya pembuatan jamban
secara kontan. Mereka mampu membayar secara mencicil selama beberapa
waktu. Untuk kasus seperti ini tentunya yang paling cocok adalah melalui
negosiasi dengan penyedia jasa (wirausaha STBM).
- Mengetahui dalam konteks apa komunikasi dilakukan.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 79


 Dalam berkomunikasi maka kita perlu mempertimbangkan keadaan
atau lingkungan saat kita berkomunikasi. Bahasa dan informasi yang
disampaikan harus sesuai dengan keadaan dan lingkungan dimana
komunikasiituterjadi.Bisasajakitamenggunakanbahasadaninformasi
yangjelasdantepattetapikarenakonteksnyatidaktepat, reaksiyang kita
peroleh tidak sesuai dengan yang diharapkan.
 Misalnya penggunaan kata mendukung :
 Kita harus mendukungpelaksanaan STBMdi desa/kelurahan kita.
 Pemuda itu mendukungnenek tua yang sakit itu.
 Penggunaankatamendukungpadakeduakalimattersebutkonteksnya
berbeda satu sama lain.
c. Mengetahui kultur
Dalam berkomunikasi harus diingat peribahasa “dimana bumi dipijak, disitu langit
dijunjung”artinyadalamberkomunikasikitaharusmemperhatikandanmenyesuaikan diri
dengan budaya atau kebiasaan orang atau masyarakat setempat. Misalnya
berbicarasambilmenunjuksesuatudengantelunjukkepadaorangyanglebihtuaatau
lebihtinggikedudukannyadidaerahJawaBaratatauJawa Tengahbisadianggap
kurangsopanataukurangajarwalaupunmungkindidaerahlainitubiasa-biasa
saja.AtaukalaudidaerahSumateraUtaraorangbisaberbicaradenganintonasi
dansuarayangkeras,makaapakahorangnonSumateraUtaraharusmengimbangi
puladengannadayangkeras?Dalamhalini,misalnyaorangSundakalauberbicara
denganorangBataktidakperlubertutursepertiorangBatak,begitupulasebaliknya.
Dengandemikianmakatidakterjadisalahtafsir yangmengakibatkankegagalan
komunikasi.
d. Mengetahui bahasa
Dalamberkomunikasiseyogyanyakitamemahamibahasamitrakita. Halinitidak
berartikitaharusmemahamisemuabahasadarimitrabicara.Olehkarenaadakata-
katayangmenurutetnistertentumerupakanhalyanglumrahtapimenurutetnis lain
merupakan hal yang tabu untuk dikatakan atau mempunyai arti yang berbeda.
Misalnyaucapan‘nangkatok’ menurutbahasaSundaberarti‘nangkasaja’,tetapi
untukorangJawainilainartinya.Begitujuga‘gedang’menurutorangSundaartinya
‘pepaya’ tapimenurutorangJawaartinya‘pisang’.Bahasaasingjugaperlukita
pahamimanakalakitaberkomunikasidenganorangasingyangtidakbisaberbahasa
Indonesia,misalnyaadaturisasingyangtersasarkekampungkita, kitaingin
menolongnyatapitidakmengertibahasaasingmisalnyabahasaInggris,padahal si turis
tidak menguasai Bahasa Indonesia, maka jelas komunikasi akan terhambat sebab
komunikasi verbal tidak jalan. Selain itu untuk memperjelas pesan yang
hendakdisampaikandalamberkomunikasi,gunakanlahkalimat-kalimatsederhana

8 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


yang mudah dipahami. Kalimat panjang dan kompleks seringkali mengaburkan arti
danmaknapesan yangakandisampaikan.Misalnya kepala puskesmas,berbicara
kepada para sanitarian dalam suatu rapat “Bapak Ibu Sanitarian sekalian dalam
rangkamensukseskanSTBM,makasemuasanitarianharusmenyadariakanarti
pentingnya pembangunan kesehatan dengan memberdayakan semua potensi yang
ada dalam masyarakat, untuk itu maka Bapak Ibu Sanitarian harus berusaha
sekuattenagauntukmembuatmasyarakatberdayadanmendukungSTBM”.Kalimat
tersebut terlalu panjang dan kompleks. Padahal informasi yang perlu disampaikan
adalahbahwaagarprogramsanitasiyangmenggunakanpendekatanSTBM dapat
dilaksanakan dengan memberdayakan potensi yang ada di masyarakat.
2. Komunikasi Verbalyang Efektif
Komunikasiakanefektif bilapesanyangdisampaikanpemberipesanditerimaoleh penerima
pesan sesuai dengan maksud penyampai pesan dan menimbulkan saling pengertian.
Dalam komunikasi verbal atau berbicara yang didengar adalah suara yang diucapkan
melalui kata-kata yang keluar dari mulut. Suara-suara itu harus mempunyai
maknasehinggamaksuddariberbicaraitudapatdimengerti.Komunikasidapatdikatakan
efektifapabila:
- Pesan diterima dan dimengerti sebagaimana yang dimaksud oleh si pengirim.
- Pesandisetujuiolehpenerimadanditindaklanjutidenganperbuatanyangdikehendaki
oleh pengirim.
- Tidak ada hambatan untuk melakukan apa yang seharusnya dilakukan untuk
menindaklanjuti pesan yang dikirim.
a. Ciri-ciri komunikasi verbal yang efektif
- Langsung (tothe point, tidak ragu menyampaikan pesan).
- Asertif(tidak takutmengatakan apa yang diinginkan dan mengapa).
- Ramah dan bersahabat (congenial).
- Jelas (hal yang disampaikan mudah dimengerti).
- Terbuka(tidak ada pesan dan makna yang tersembunyi).
- Secaralisan(menggunakankata-katauntukmenyampaikangagasan
dengan jelas).
- Dua arah (seimbang antara berbicara dan mendengarkan).
- Responsif (memperhatikan keperluan dan pandangan orang lain).
- Nyambung(menginterpretasipesandankebutuhanoranglaindengan
tepat).
- Jujur (mengungkapkan gagasan, perasaan, dan kebutuhan yang
sesungguhnya).

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 81


b. Ciri-ciri komunikasi verbal yang tidak efektif
- Tidaklangsung (bertele-tele).
- Tidakmengatakan.
- Pasif (malu-malu, tertutup).
- Antagonistis (marah-marah, agresif, atau bernada kebencian).
- Kriptis (pesan atau maksud yang sesungguhnya tidak pernah
diungkapkan secara terbuka).
- Satu arah (lebih banyak berbicara daripada mendengarkan).
- Tidak responsif(sedikit/tidakadaminatterhadappandanganatau
kebutuhan orang lain).
- Tidaknyambung(respondankebutuhanoranglaindisalahartikandan
disalah interpretasikan).
- Tidak terusterang(perasaan,gagasandankeputusandiungkapkan
secara tidak jujur).
c. Keterampilan berbicara
Pada dasarnya keterampilan berbicara dapat dipelajari dan ditingkatkan
denganberlatih,agarmampuberbicarasecaraefektif makadalamtiap
komunikasibaikinformalmaupunformal,beberapateknikdapatdimanfaatkan
dalam meningkatkan efektivitas berbicara sebagai berikut:
- Percaya diri.
- Ucapkan kata-kata dengan jelas dan perlahan-lahan.
- Bicaradenganwajar,seperibiasanyajanganterkesansebagaipenyair
atau sedang deklamasi.
- Aturiramadantekanansuaradanjanganmonoton.Gunakantekanan
daniramatertentu, untukmenampilkanpoin-pointertentu, tapi hindarkan
kesan sebagai pemain drama.
- Tariknafasdalam-dalam2atau3kaliuntukmengurangiketegangan.
Mengaturnafas secaranormaldanjangan terkesansepertiorang yang
dikejar-kejar. Bila perlu menghentikan pembicaraan sejenak, selain
untuk mengambil napas juga berfungsi menarik perhatian.
- Hindarisindrom:ehm,ah,au,barangkali,mungkin,anu,apa,dan lain-
lain.Jikaterpojok dan kehabisanbicaraataulupa cukup berhenti
sejenak,carainimenunjukkanbahwaseakan-akankitasedangberpikir
danakanberdampakpositifdibandingmengatakanmengatakan’apa’, ’ya,
eh ...’,’apa ya,saya pikir...’,’barangkali’, dan seterusnya.

8 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


- Membacaparagrafyangdianggappentingdariteks tulisan.Jangan
merasa malu melakukan hal ini, karena pendengar akan berpikir
bahwa kitahanya menekankan poin pembicaraantertentuagarlebih
lengkap.
- Siapkan air minum. Ini sangat membantu pembicara berhenti sejenak
juga untuk membasahi kerongkongan.
3. Komunikasi Non-Verbal yang Efektif
Komunikasinon verbal adalahproses pertukaranpesan/maknamelaluiberbagaicara
selainkata-kata,yaitumelaluibahasatubuh,ekspresimuka,tatapan,sentuhantampilan
vokalsuara(volume,intonasi,irama,dsb.),bajuyangdipakai,penggunaanruangan,dll.
Wajahmengekspresikanbagaimanaperasaankita, tubuhmengekspresikanintensitas
emosi. Misal kalau sedih wajah terlihat murung atau dengan tangan mengepal kalau
sedang marah.
Dalam komunikasi pertukaran makna verbal dan non verbal saling melengkapi, saling
mempengaruhidan tidak terpisahkansatusama lain. Komunikasiinterpersonalselalu
menyangkutpesanverbaldannonverbal.Suatukatayangsamadiekspresikandengan
berbeda emosi yang berbeda akan bermakna berbeda. Misal: ”sebaiknya Bapak tidak
buang air besar di sungai lagi, tapi di rumah”, bila disampaikan dengan kata-kata yang
lembut akan diterima berbeda jika disampaikan dengan dengan kata-kata yang sama
tapi dengan volume suara yang keras dan tegas. Kualitas komunikasi verbal seringkali
ditentukanolehbeberapafaktor,antaralain:intonasisuara,ekspresirautwajah,gerakan tubuh
(body language).
Sebuahhasilriset(Mechribian& Ferris)menunjukkanbahwadalamkomunikasiverbal,
khususnya pada saat presentasi keberhasilan penyampaian informasi adalah sebagai
berikut :
- 55 % ditentukan oleh bahasa tubuh (body language),
- 38 % ditentukan oleh isyarat dan kontak mata,
- 7 % ditentukan oleh kata-kata.
Beberapa contoh yang dapat dikembangkan, agar komunikasi non verbal dapat lebih
efektif:
a. Cara berpakaian
Caraberpakaianmengkomunikasikansiapadanapastatus seseorang,baik
dalampekerjaansehari-harimaupundalamwaktutertentu. DalamSTBM, fasilitator
yang bertugas untukmembantu masyarakat,hendaknyaberpakaian seperti
masyarakat. Fasilitator janganlah berpakaian yang berbeda, misalnya datang ke
masyarakat dengan menggunakan jas atau pakaian dokter, karena masyarakat
akan merasa sungkan untuk berdiskusi dengan fasilitator ataupun
dengananggotamasyarakatlainnyadidekatfasilitator.Janganpulafasilitator

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 83


datangdenganpakaiancompang-campingsepertipengemis,karenamasyarakat
akan merasa fasilitator sebagai orang yang lebih rendah dari mereka dan tidak
bisa menghargai fasilitator secara setara dengan mereka.
b. Waktu
Didalamberkomunikasimanfaatkanwaktusecaratepat, artinyamanfaatkanlah
waktudengansebaik-baiknya.Karenawaktuadalahsesuatuyangsangatberarti.
Misalnya, kalau fasilitator akan berdiskusi dengan masyarakat, maka pilihlah
waktu ketika masyarakat sedang santai, misalnya di sore atau malam hari.
c. Tempat
Tempatsangatmenentukanefektivitaskomunikasi,misalnyakantoradalahtempat
kerja, restoran adalah tempat makan, lapangan tenis adalah tempat olahraga.
Namundemikianseringkaliurusankantorbisadiselesaikandilapangantenisatau
bahkan di hotel atau restoran. Dalam dunia bisnis dikenal istilah entertain yaitu
untuk melobi rekan bisnis, pertemuan diadakan di restoran atau di hotel sambil
menjamu rekan bisnis. Dan hal ini ternyata banyak membawa hasil ketimbang
pertemuandilakukansecaraformaldikantor.Demikianpulamisalnyatimfasilitator
STBM bertemudenganmasyarakatdisawah,disela-selawaktuistirahatdapat
berkomunikasi secara informal mengenaihal-hal yang berhubungandengan
sanitasi masyarakat. Selanjutnya hasil pembicaraan tersebut ditindaklanjuti di
puskesmas bersama sanitarian dan tim fasilitator kecamatan lainnya.
Selainhal-haltersebutdiatas,perlujugadipahamifungsi-fungsiyangmenunjukkan ke-
non-verbal-an komunikasi, antara lain :
• Pengulangan (repetition) yaitu pengulangan pesan dari individu dilakukan
dengan verbal.
• Penyangkalan (contradiction) yaitu penyangkalan pesan yang dilakukan
terhadap seseorang. Misalnya mengangkat bahu menyatakan ”tidak tahu”,
menggeleng kepala sama dengan ”tidak”, dan sebagainya. Namun
penggunaannya juga harus memperhatikan budaya atau kebiasaan, misal,
untuk orang India menggelengkan kepala bukan berarti tidak.
• Pengganti pesan (substitution) misal mendelik berarti marah.
• Melengkapi pesan verbal, misalnya mengatakan ”bagus” sambil
mengacungkan ibu jari, dan sebagainya.
• Penekanan (accenting) menggarisbawahi pesan verbal misalnya berbicara
dengan sangat pelan atau menekan kaki.

8 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


B. POKOKBAHASAN 2:ADVOKASI
a. PengertianAdvokasi
Advokasiadalahusahauntukmempengaruhikebijakanpublikmelaluimacam-macambentuk
komunikasi persuasif (JHU, 1999).
Advocacyisacombinationonindividualandactionto designto gainpoliticalcommitment,
policysupport,socialacceptanceandsystem supportforparticularhealthgoalprograms
(WHO,1989).
Advokasikesehatandapatdiartikanjugasuaturangkaiankomunikasistrategisyangdirancang
secara sistematis dan dilaksanakan dalam kurun waktu tertentu baik oleh individu maupun
kelompok agar pembuat keputusan membuat suatu kebijakan publik yang menguntungkan
masyarakat.
Advokasi adalah upaya atau proses yang strategis dan terencana untuk mendapatkan
komitmen dan dukungan dari pihak-pihak yang terkait (stakeholders). Berbeda dengan bina
suasana,advokasidiarahkanuntukmenghasilkandukunganyangberupakebijakan(misalnya
dalam bentuk peraturan perundang-undangan), dana, sarana, dll.Stakeholders yang
dimaksudbisatokohmasyarakatformalyangumumnyaberperansebagaipenentukebijakan
pemerintahandanpenyandangdanapemerintah.Jugadapatberupatokoh-tokohmasyarakat
informal seperti tokoh agama, tokoh adat, dan lain-lain yang umumnya dapat berperan
sebagaipenentu“kebijakan”(tidaktertulis)dibidangnya.Yangjugatidakbolehdilupakan
adalahtokoh-tokohduniausaha,yangdiharapkandapatberperansebagaipenyandangdana non-
pemerintah.
Pada diri sasaran advokasiumumnya berlangsungtahapan-tahapan,yaitu(1)mengetahui
ataumenyadariadanyamasalah,(2)tertarikuntukikutmengatasimasalah,(3)peduliterhadap
pemecahanmasalahdenganmempertimbangkanberbagaialternatifpemecahanmasalah,
(4) sepakat untuk memecahkan masalah dengan memilih salah satu alternatifpemecahan
masalah,dan(5)memutuskantindaklanjutkesepakatan.Dengandemikian,makaadvokasi harus
dilakukan secara terencana, cermat,dan tepat.
Bahan-bahan advokasi harus disiapkan dengan matang, yaitu:
1. Sesuai minat dan perhatian sasaran advokasi,
2. Memuat rumusan masalah dan alternatif pemecahan masalah,
3. Memuat peran si sasaran dalam pemecahan masalah,
4. Berdasarkan kepada fakta(evidence-based),
5. Dikemas secara menarik dan jelas,
6. Sesuai dengan waktu yang tersedia.
Advokasiakanlebihefektif biladilaksanakandenganprinsipkemitraanyaitudengan membentuk
jejaring advokasi atau forum kerjasama.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 85


b. Langkah-LangkahAdvokasi STBM
Mendefinisikan isu strategis
Untuk melakukan advokasi, langkah pertama yang harus dilakukan adalah menetapkan
atau mendefinisikan isu-isu strategis di suatu wilayah. Penetapan isu ini sangat penting
sebagai dasar untuk melakukan kebijakan.
Sebagaicontoh,isustrategisdibidangSanitasi TotalBerbasisMasyarakatadalah sebagai
berikut :
- EnampuluhpersenpendudukIndonesiayangtinggaldiperdesaantidakmempunyai
aksesterhadap sanitasi yanglayakdanmenghadapiresikokesehatan yanglebih
tinggi,setiaptahuntercatatsekitar121.100kasusdiareyangmemakankorbanlebih
dari50.000jiwaakibatkondisisanitasiyangburuk,biayakesehatanpertahunakibat
sanitasi yang buruk mencapai 31 triliun rupiah. Indonesia kehilangan 5 triliun per
tahun akibat buruknya sanitasi dan kebersihan, dan air limbah yang tidak diolah
menghasilkan6jutatonkotoranmanusiapertahunyangdibuanglangsungkebadan air,
sehingga biaya pengolahan air bersih menjadi semakin mahal.
Setelahditerapkanisu-isustrategis,kemudiandilakukaninventarisasipemangkukepentingan, dan
kemudian ditetapkan kegiatan-kegiatan advokasi yang perlu dilakukan. Sebagai contoh,
dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

PEMANGKU
NO. ISU
KEGIATANADVOKASI
KEPENTINGAN
1 Kurangnya Pemda, dinas kesehatan, • Peningkatan kebijakan dan pendanaan
pengetahuan dan dinas pendidikan dan untuk mendukung kegiatan PHBS.
kepedulian pada kebudayaan,TPPKK,LSM, • Penelitian formatifmengenai perilaku
kondisi PHBS orsosmas, toga / toma, masyarakat dan strategi perubahan
media massa. perilaku masyarakat yang berkelanjutan.
• Peningkatan ekspos media massa
tentang PHBS.
•Pengkajian peraturan-perundang-
undangan terkait dengan penerapan
PHBS.

2 Masyarakat tidak Pemda,dinas kesehatan, • Kajian mengenai jamban sehat (cost


mampu dalam dinas pendidikan dan benefit analysis).
penyediaan kebudayaan,TPPKK,LSM, • Peningkatan ekspos media massa
jamban sehat orsosmas, toga/toma, media tentang cost benefit dan benchmarking
massa. penyediaan jamban sehat.

Tabel5: Inventarisasi Pemangku KepentingandanKegiatanAdvokasi


Kerangka Isu Pilihan

8 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


NILAI(P)
NO KRITERIAUNTUK MEMILIHISU
1 2 3

1 Isuyang mempengaruhi banyak orang

2 Isuyang mempengaruhi terhadap program kesehatan

3 Isudengan misi/mandat organisasi

4 Isudengan tujuan pembangunan berwawasan kesehatan

5 Isudapat dipertanggung jawabkan dengan intervensi advokasi

6 Isudapat memobilisasi para mitra/pemangku kepentingan

TOTALNILAI

Tabel 6: Pemilihan IsuAdvokasi

MenentukanTujuanAdvokasi
Tujuan adalahsuatupernyataantentangsuatukeadaanyangakandicapaipadamasa
tertentu. Dalammenetapkantujuanadvokasilebihdiarahkanpadaperubahanperilaku untuk
meyakinkan para penentu kebijakan yang berkaitan dengan isu-isu yang telah
ditetapkan.Olehkarenaitu, dalammenetapkanharusdidahulukandenganpertanyaan,
”Siapa yang diharapkan mencapai seberapa banyak dalam kondisi apa, berapa lama,
dan dimana?”.
Jadi secara umum dapat dikatakan tujuan advokasi adalah :
- Realistis, bukan angan-angan.
- Jelas dan dapat diukur.
- Isuyang akan disampaikan.
- Siapa sasaran yang akan diadvokasi.
- Seberapa banyak perubahan yang diharapkan.
Penetapan tujuan advokasi sebagai dasar untuk merancang pesan dan media advokasi
dalam merancang evaluasi. Jika tujuan advokasi yang ditetapkan tidak jelas dan tidak
operasionalmakapelaksanaanadvokasimenjaditidakfokus. Berikutadalahsalahsatu contoh
menetapkan tujuan mengenai pentingnya sanitasi yang layak untuk masyarakat.
TujuanUmum:
MeningkatnyaaksesmasyarakatperdesaandiKabupatenBojonegoroatasjambanyang layak
dari 37% menjadi 100% pada tahun 2014.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 87


MengembangkanPesanAdvokasi
Pesanadalahterjemahantujuanadvokasikedalamungkapanataukatayangsesuai untuk
khalayak sasaran.
Mengembangkan pesan advokasi diperlukan kemampuan perpaduan antara ilmu
pengetahuandanseni.Pesanadvokasimengajukanfaktadandataakurat,jugadiharuskan
mampu untuk membangkitkan emosi dan kemampuan seni untuk mempengaruhi para
penentu kebijakan.
Efektivitas pesan (Seven C’s forEffectiveCommunication)
Suatupesanadvokasidapatdikatakanefektifdankreatifjikamemenuhitujuhkriteria sebagai
berikut :
- CommandAttention
Kembangkansuatuisuatauideyangmerefleksikandesainsuatupesan.Bilaterlalu
banyak ide akan membingungkan penentu kebijakan, sehingga mudah dilupakan.
- Clarify the Message
Buatlahpesanadvokasiyangmudah,sederhanadanjelas.Pesanyangefektifharus
memberikan informasi yang relevan dan baru bagi penentu kebijakan. Sebab bila
diremehkan oleh mereka secara otomatis pesan tersebut sudah gagal.
- Create Trust
Pesan advokasi dapat dipercaya dengan menyajikan data dan faktayang akurat.
- Communicate the Benefit
Tindakan yangdilakukanharusmemberikeuntungansehinggapenentukebijakan
merasa termotivasi untuk menerapkan kebijakan yang baru.
- Consistency
Pesanadvokasiharuskonsisten. Artinyasampaikansuatupesanutamadimedia apa
saja secara terus-menerus, baik melalui pertemuan, tatap muka, atau pun melalui
media.
- Cather tothe Heart and Head
Pesanadvokasiharusbisamenyentuhakaldanrasa.Komunikasiyangefektiftidak hanya
memberikan alasan teknis, tetapi harus menyentuh nilai-nilai emosi dan
membangkitkan kebutuhan yang nyata.
- Call toAction
Pesan advokasi harus dapat mendorong penentu kebijakan untuk bertindak atau
berbuatsesuatu.KebijakanSanitasiTotalBerbasisMasyarakat(STBM) yang
dicanangkanolehpemerintah,merupakansuatutindakannyatauntukmeningkatkan
akses masyarakat perdesaan terhadap jamban yang layak.

PesanAdvokasi
- Merupakan pernyataan yang singkat, padat dan bersifat membujuk.
- Berhubungan dengan tujuanAnda dan menyimpulkan apa yang inginAnda capai.
- Bertujuan untuk menciptakan aksi yang Anda inginkan untuk dilakukan oleh
pendengar pesanAnda.

8 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Gaya PesanAdvokasi
- Seruan : Emosional vs Rasional
- Seruan :Positif vs Negatif
- Seruan : Masa vs Individu
- KesimpulanTertutupvs KesimpulanTerbuka

Pengemasan Pesan
- Presentasi adalah kunci untuk menyampaikan pesan.
- Sebuahpresentasiyangberhasiladalahpresentasiyangmenarik,didukungoleh
faktayang sahih dan tampilan yang menarik.
- Pengemasan mencakup cetakan, materi audiovisual.
- Dukungan kemasan dengan ilustrasi sederhana, grafik dan foto.

a. Pengemasan materi bagi kelompok sasaran berbeda.

b. Penggalangan sumberdaya termasuk dana.


Kenali dan coba dapatkan sumber daya (uang, tenaga, keahlian, jejaring dan
perlengkapan lainnya) untuk melaksanakan kampanye advokasi.

c. Mengembangkan rencana kerja


Pelaksanaan rencana kegiatan advokasi sesuai dengan identifikasi kegiatan, tugas
pokok, dan fungsi dari para pelaksana, jangka waktu, serta sumber daya, POA
yang dibutuhkan.

c. Cara MelakukanAdvokasi yangEfektif


1. Analisa Pemangku Kepentingan
Analisis pemangku kepentingan diperlukan karena sangat penting peranannya dalam
pengembanganrencanaadvokasiselanjutnya.Dalamanalisistersebut,setiappemangku
kepentingan potensial dijajagi siapa dan seberapa besar peranannya dalam isu yang
akan diadvokasi.
ContohAnalisis Pemangku Kepentingan:

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 89


PengambilKeputusan
Hal yang perlu diidentifikasi adalah:
- Siapa, jumlah, lokasi dan jenis kelamin.
- Pengetahuan tentang masalah atau isu advokasi.
- Saluran untuk mencapai pengambil keputusan.
- Seberapa jauh pengaruhnya terhadap isi advokasi.
- Apakah mendukung atau menentang masalah/isu advokasi dan alasannya.

Sekutu/mitra/teman
Hal yang perlu diidentifikasi adalah :
• Siapa, jumlah, lokasi dan jenis kelamin.
• Pengetahuan tentang isu advokasi.
• Jejaring kerja dan besarnya kelompok.
• Kekuatanspesialsepertihubungandenganmedia,kemampuanmobilisasimassa.
• Pengalaman masa lalu di bidang advokasi.
• Keinginan untuk membagi pengalaman keahlian dan sumber daya.
• Harapan bergabung sebagai anggota sekutu.

Kelompok bertahan/menolak lawan


Hal yang perlu diidentifikasi adalah :
• Siapa, jumlah, lokasi dan jenis kelamin.
• Pengetahuan tentang masalah atau isu advokasi.
• Alasan bertahan/menentang.
• Bagaimana menjangkau kelompok oposisi.
• Kepada siapa kelompok tersebut berkonsultasi dan melihat kelemahan dan
kekuatannya.

2. StrategiAdvokasi
Adalahsebuahkombinasidaripendekatan,teknikdanpesan-pesanyangdiinginkan oleh
para perencana untuk mencapai maksud dan tujuan advokasi.

Langkah-langkah kunci dalam merumuskan strategi advokasi:


- Mengidentifikasi dan menganalisa isu advokasi.
- Mengidentifikasi dan menganalisa pemangku kepentingan utama.
- Merumuskan tujuan yang terukur.
- Mengembangkan pesan-pesan utama advokasi.
- Mengembangkan strategi (pendekatan, teknik-teknik, pesan-pesan, dll).
- Mengembangkan rencana aksi advokasi.
- Merencanakan pengawasan, pemantauan, dan penilaian.

9 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Rangkaian Perubahan Perilaku :
StrategiAdvokasi yang memungkinkan perubahan

3. Pendekatan
Pendekatan merupakan kunci advokasi
- Melibatkan para pemimpin/pengambil keputusan,
- Menjalin kemitraan,
- Memobilisasi kelompok peduli.

a. Lobi Politik
Merupakan suatu teknik advokasi yang bertujuan untuk menyampaikan kebijakan
publik melalui pertemuan, telepon resmi, surat,intervensi media, dll. Lobi politik
seringkali diarahkan kepada sekelompok pemimpin politik.
Hal-hal yang harus diingat:
- Akan efektif bila terdapat kebutuhan bersama yang spesifik dari sistem legislatif.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 91


- IdentifikasianggotaDPRDkunciyangandainginraih,jadikanmerekasebagai
individu atau komite yang berhubungan dengan pokok persoalan.
- Bertindaklahsecaraterfokus, tetapkanhanyapadasatupokokpersoalanuntuk tiap-
tiap komunikasi.
- Cari tahu posisi anggota DPRD dan latar belakangnya.
- Buatlahhubunganpribadi,jika Andamemilikitemanataukolegayangakrab dengan
anggota parlemen tersebut, beritahu dia mengenai hal ini.
- Sampaikan kebenaran, memberikan informasi yang salah akan berakibat
sebaliknya.
- Melobi membutuhkan kesinambungan, kadang-kadang melebihi waktu yang
telah ditentukan.
b. Petisi
• Merupakanpernyataantertulisdanresmiuntukmenyampaikanisumasalahyang
sedang hangat diperbincangkan.
• Mewakili suatu pandangan kolektif dan tidak hanya individu dan kelompok
tertentu.
• Merupakan pernyataan yang singkat dan jelas atas isu permasalahan dan
tindakanapayangperludilakukandiikutidengannamadanalamatdarisejumlah besar
inividu yang mendukung petisi tersebut.

C. POKOKBAHASAN 3:PRINSIP-PRINSIPDASAR FASILITASI


a. PrinsipDasar Fasilitasi
Fasilitasi adalah proses sadar untuk membantu sebuah kelompok sehingga dapat berhasil
melaksanakan tugas mereka sambil tetap berhasil menjaga eksistensi kelompok tersebut.

b. Peran danFungsiFasilitator
Sesuai dengan semangat partisipatif, fasilitator mempunyai peran:
1. Sebagai Katalisator (Catalyst),
2. Sebagai Pemberi Bantuan dalam Proses (Process helper),
3. Sebagai Pengubung dengan Sumber Daya (Resource Linker),
4. Sebagai Pemandu Masyarakat untuk Menemukan Solusi,
5. Sebagai Pendamping dalam Proses Pemantauan dan Evaluasi.

c. Perilaku Fasilitatordalam STBM


Tugas seorang fasilitator dalam pendekatan STBM adalah memfasilitasi suatu proses
pemicuan agar terjadi perubahan perilaku masyarakat atas inisiatif masyarakat sendiri.

9 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Atasdasar prinsip-prinsip dalam metode pemicuan STBMyaitu:
1. Tanpasubsidi kepada masyarakat,
2. Tidakmenggurui, tidak memaksa dan tidak mempromosikan jamban,
3. Masyarakat sebagai pemimpin,
4. Totalitas;seluruhkomponenmasyarakatterlibatdalamanalisapermasalahan–
perencanaan – pelaksanaan serta pemanfaatan dan pemeliharaan.
5. Hindariformalitas(berpakaianseragamdinasdanmembawanamainstansiatau
lembaga).
Makaperilakuseorangfasilitatorpemicukepadamasyarakatberdasarkanprinsipkesetaraan,
tidakadayangdianggaplebihtinggi(upper)ataudianggaplebihrendah(lower). Bahkan
masyarakatsasaranadalahpihakyanglebihtahutentangperilakudankebiasaanyangsudah
mereka lakukan selama bertahun-tahun.
Untuk menggali dan mengidentifikasi bagaimana seharusnya sikap dan perilaku seorang
fasilitator pemicu pada saaat proses pemicuan, lakukan curah pendapat dan diskusi secara
partisipatifkepadasemuapesertapelatihan.Tanyakanbagaimanasikapkitasaatberhadapan
denganorangyanglebihbanyaktahudibandingdirikita.Hubunganantaraseorangfasilitator dan
masyarakat sasaran dapat diumpamakan seperti sikap antara seorang murid (diri fasilitator)
terhadap guru (masyarakat sasaran). Jawaban peserta yang diharapkan muncul adalah
bahwa perilaku seorang fasilitator haruslah:
• Penuh sopan santun dan hormat,
• Banyak bertanya untuk memperoleh informasi yang dibutuhkan,
• Selalu mendengarkan apapun informasi yang disampaikan masyarakat,
• Bersikap kritis dan ingin menggali lebih dalam (misalnya tentang kenapa masyarakat
berperilaku buruk, dan apa sebenarnya pendapat masyarakat terhadap perilaku
buruknya),
• Sabar dan tidak terburu-buru dalam memfasilitasi proses,
• Tidak mengajari/tidakmenggurui/tidakmenyuruhataupunmanganjurkansasaranharus
berbuat ini dan itu,
• Tidak langsungmenjawabterhadappertanyaanmasyarakatsasaran,tetapi mengembalikan
mereka untuk mencoba menjawabnya (tidak memberikan solusi. Solusi ada pada
masyarakat sendiri).

Dariberbagai informasi danpendapat masyarakat,fasilitatorkemudianmeramusuatu


pertanyaan tentang apa yang akan diperbuat masyarakat ke depan untuk keluar dari kondisi
buruk/tidaknyamanseperti sekarangini. Jawabanmasyarakatakan menjadikomitmen mereka
tentang apa yang akan mereka lakukan (berubah perilaku), kapan memulai dan bagaimana
caranya.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 93


Jikaseorangcalonfasilitatorbelumbersikapdanperilakusepertidiatasmakasangatpenting untuk
memulai perubahan sikap dan perilaku dari sisi diri sendiri (sebagai individu), juga dari sisi
profesi dan dari sisi institusi. Jika perubahan sikap dan perilaku seorang fasilitator sudah
terjadimakadiaakanbisaberbagi(sharing)informasidenganmasyarakatsasarandandapat
berupayauntukmerubahperilakumasyarakatmenggunakanmetodepemicuanyangada.Hal
diatasmenjadi3pilarutamadalampendekatanpenilaiansecarapartisipatifsepertitergambar dalam
segitiga berikut:

Gambar 5: Pendekatan PenilaianPartisipatif

d. Fasilitasi yang Harus Dilakukan dan Dihindari dalam STBM


DalamSTBM, faktorpenentukeberhasilandankegagalan(dapatditerapkandantidaknya)
pendekatan ini sangat tergantung dari masyarakat.
Meskipun bukan merupakan kesalahan fasilitator jika masyarakat “menolak” untuk
mengimplementasikanpendekatanSTBM dalamkomunitasmereka,namunperanfasilitator
sangat berpengaruh. Sehingga, ada beberapa hal yang harus dihindari oleh fasilitator dan
beberapa hal yang sebaiknya dilakukan saat memfasilitasi masyarakat. misalnya:

JANGAN LAKUKAN LAKUKAN

Menawarkan subsidi Memicu kegiatan setempat.

Dari awal katakan bahwa tidak akan pernah ada subsidi


dalam kegiatan ini. Jika masyarakat bersedia maka
kegiatan bisa dilanjutkan tetapi jika mereka tidak bisa
menerimanya, hentikan proses.

Mengajari Memfasilitasi

9 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Menyuruh membuat jamban, sarana dan Memfasilitasi masyarakat untuk menganalisa kondisi
prasarana sanitasi, atau memperlihatkan mereka, yang memicu rasa jijik dan malu dan
contoh-contoh tipe jamban selama proses mendorong orang dari BABdi sembarang tempat
pemicuan menjadi BABdi tempat yang tetap dan tertutup.

Memberikan alat-alat atau petunjuk kepada Melibatkan masyarakat dalam setiap pengadaan alat
orang perorangan untuk proses fasilitasi.

Menjadi pemimpin, mendominasi proses Fasilitator hanya menyampaikan “ pertanyaan sebagai


diskusi. (selalu menunjukkan dan menyuruh pancingan” dan biarkan masyarakat yang berbicara/
masyarakat melakukan ini dan itu pada saat diskusi lebih banyak.
fasilitasi)
(masyarakat yang memimpin).

Memberitahukan apa yang baik dan apa yang Membiarkan mereka menyadarinya sendiri
buruk

Langsung memberikan jawaban terhadap Kembalikan setiap pertanyaan dari masyarakat kepada
pertanyaan-pertanyaan masyarakat masyarakat itu sendiri, misalnya: “jadi bagaimana
sebaiknya menurut bapak/ibu?”

APAYANGDILAKUKAN(DO)DANTIDAKDILAKUKAN(DON’T)UNTUKPELATIHAN DAN
PERLUASAN KEGIATAN
Dilakukan
• Identifikasi orang yang sudah dilatih dengan kinerja yang baik selama melakukan
pemicuan.
• Pilih, latih dan dukung fasilitator yang baik kinerjanya.
• Menegaskan bahwa semua pelatihan memanfaatkan pengalaman pembelajaran
pemicuan dan tindak lanjut yang segera dapat dilaksanakan.
• Komitmen untuk bekerja penuh waktu (full time) bagi tenaga pelatih dan fasilitator.
• Arahkan fasilitator untuk berkerja secara tim.
• Mulai dengan situasi yang menyenangkan.
• Cari dan bentuk jejaring dengan duta (champion).
• Penyuluhan/kampanye.
• Mendorong kompetisi dan rayakan bila ada yang sukses.
• Perkuat inovasi dan pembelajaran.
• Identifikasi dan dukung fasilitator masyarakat.
• Monitor progress setelah pemicuan.
• Kembangkan metode yang menjadikan STBMsebuah gerakan yang luas dan mandiri.
• PertimbangkanpenggunaanSTBMbagaipintumasukuntukpengembanganstrategi program
lain.

Mungkin yang Paling Penting dari Semua adalah


Pastikan bahwa semua pelatihan dilaksanakan sesuai prinsip STBMtermasuk pemicuan
masyarakat

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 95


TidakDilakukan

• Jangan mengorbankan kualitas untuk mempercepat perluasan kegiatan.


• Janganmengijinkanataumendukungpelatihanbagipelatihataufasilitatordalam kelas
tanpa proses pemicuan dan tidak lanjut.
• Janganmerekrutlembagapelatihanataulembagalainnyayangtidakpernah
melakukan prosesSTBMdi lapangan.
• Janganmerekrutataumendukung lembagaatauLSMyangmenyalah-gunakan
metode STBM.

D. POKOKBAHASAN 4:TEKNIKFASILITASI
a. TeknikMendengar
Apakah bedanya mendengardan”mendengarkan”?Apakah bedanya menggambar
dan”menggambarkan”? Mendengaryangpertamaadalahmemasukkansuaraketelinga,
sedangkanmendengaryangkedua(mendengarkan)adalahmengolahsuarayangmasuk
ketelingamenjadilebihbermakna.Menggambaryangpertamaadalahkerjateknistangan
kitadenganpensilataualattulis diatas kertas, sedangkan menggambaryang kedua
adalahmenggambarkan bentukyangbermakna.

Untukmendengarsecaralebihbermakna,kitadibantusejumlahpertanyaan.Pertanyaan
itumembuatkitalebihmengertimaknadaripernyataanatauucapandarisipembicara.Ketika
sipembicaramengatakan”Sayasetujubahwa”.Makakitaajukanpertanyaan:”Apayang
andasetujutadi?”.Sehinggakitamenjadipendengaryang lebih baik, ataumendorongorang
lainuntukmendengarsecaralebihbaik.

Apabilaterdapatpesertayangberbicaraberputar-putardannampak tidakyakinapakah
penjelasannya ditangkap oleh pendengar sehingga mengulang-ulang dan menjadi bingung
sendiri,triksparaphrasingdiperlukanuntukmembantusipembicaramemperjelasGAGASAN
POKOKyangingin disampaikannya.Itujuga berarti kitamendengarkansipembicara
secaralebihbaikdanmembantupendengaruntukmendengarkansecaralebihbaik.

Untukpesertaataupembicarayang’pelit’bicara,ataupesertayangkesulitanmenyampaikan
gagasannyasecaralengkap,triks”drawingpeopleout”diperlukan.Triksiinidimaksudkan untuk
meminta pembicara menjelaskan lagi pernyataannya dan atau mengklarifikasi,
sertamerumuskankembaligagasanpokoknya. Triks”mirroring” serupatapitidaksama dengan
paraphrasing, karena menyampaikan kembali pembicaraan peserta tetapi
denganmengutipkembalikalimatnyasecaralengkap.Jadi,fasilitatortidakmenggunakan
kalimatnyasendirimelainkankalimatsipeserta(sipembicara)sepertiapaadanya.

9 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Trik-TrikMendengarkan
Berikutadalah11macamteknikmendengarkanyangsebaiknyadimilikifasilitator:

Triks1:MembahasakanKembali(Paraphrasing)
• Membahasakankembalimerupakanteknikyangpalingpentinguntukdipelajari.
Teknikinimerupakandasardaritekniklainnya.
• Teknikinibersifat menenangkan, membuat peserta paham bahwaucapannya
dimengertioranglain.
• Terutamadigunakanuntukmenanggapijawabanyangberbelitdanmembingungkan.
BagaimanaCaranya?
• Gunakankalimatsendiriuntukmembahasakankembalijawabanwarga.
• Kalaujawabannyapendek,bahasakankembalisecarapendekpula,jikapanjang,
bahasakan kembalidenganmeringkasnya.
• Awalidengankalimatseperti,”Tadiibumengatakan.............................................”
• Sesudahnyaperhatikanreaksiorangitu.Sertaidengankata,misalnya:”Apaitu
yangibumaksud?”

Trik2:MenarikKeluar(DrawingPeopleOut)
• Karenajawabanwargakuranglengkap,fasilitatorperlumenarikkeluargagasan
yangbelumdikatakan.
• Gunakanteknikinibilawargamengalamikesulitanmenjelaskangagasan.
BagaimanaCaranya?
• Dahuluidenganteknikmembahasakankembali,”tadiBapakmengatakan.........”
• Lanjutkandenganpertanyaanterbuka,seperti,”bisalebihdiperjelas?.”
• Adajugacaralain.Setelahpesertaselesaibicarasambutdengankatasambung
seperti,”karena”atau”jadi”.

Trik3:Memantulkan(Mirroring)
• Fasilitator berfungsi sebagai dinding, yang memantulkan kata-kata warga.
Tujuannya,meyakinkanwargabahwafasilitatormendengarkanucapannya.
• Biasanyadigunakanmempercepat diskusiyanglamban.Sesuaiuntukmemfasilitasi
prosescurahpendapat.
BagaimanaCaranya?
• Kalauwargamengatakansatukalimat,pantulkankatademikatasetepat-tepatnya.
Tidakkurangtidaklebih.Jikalebihdarisatukalimat,pantulkankata-katayangpenting.
• Gunakankata-katawarga,bukankata-katafasilitator.
• Kalaudiaberkata-katadenganmenggebu-gebu,pantulkandengannadabicara tenang.
• Tujuanutamanyaadalahmembangunkepercayaanpeserta.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 97


Trik-4:MengumpulkanGagasan(GatheringIdeas)
• Adalah teknik mendata gagasan secara cepat. Hanya untuk mengumpulkan dan bukan
hendakmendiskusikannya.
• Kumpulkangagasandenganmemadukanteknikmembahasakankembali. Agarlebih cepat,
gunakan teknik memantulkan. Dengan memantulkan ucapan, warga merasa didengarkan
dan mereka akan ikut menyampaikan gagasan secara singkat. Biasanya
dalam3sampai5kata.Jadi,kitalebihmudahmenuliskannyadipapantulis.
BagaimanaCaranya?
• Awali dengan penjelasan tugas secara singkat. Lakukan curah pendapat.
Kumpulkangagasansebanyak-banyaknya.
• Tuliskan gagsaanparapeserta,apapunyangmerekakatakan,denganmemakai
teknikmemantulkanatauteknikmembahasakankembali.
• Jikapeserta telah merasa cukup,sudahi proses ini.Berikan penghargaan terhadap
semuapandanganpeserta

Triks-5:Mengurutkan(stacking)
• Adalah semacam teknik menyusun antrian bicara, ketika beberapa orang
bermaksudberbicarapadawaktubersamaan.
• Denganteknikini,setiaporangakanmendengarkantanpagangguandariorangyang
berebutkesempatanbicara.
• Karenasetiaporangtahugilirannya,tugasfasilitatormenjadilebihringan.

BagaimanaCaranya?
• Fasilitatormemintamerekayanghendakbicarauntukmengacungkantangan.
• Fasilitatormengurutkangiliranyangakanbicara.
• Fasilitatormempersilahkanpesertauntukbicaraketikatibagilirannya.
• Sesudah peserta terakhir selesai bicara, fasilitator memeriksa jika ada peserta lain
yanghendakbicara.Jikaada,fasilitatorkembalimelakukanteknikmengurutkan.

Triks-6:MengembalikankeJalurnya(Tracking)
• Bayangkan bila ada lima orang yang ingin membicarakan berbagai akibat dari
penumpukan sampah. Empat orang ingin menghitung biaya pengadaan kereta
pengangkutsampah. Tigaorangtertarikmembahaspemanfaatansampahmenjadi
pupukorganik.
• Biasanyaorangmenganggapbahwaapayangiaanggappentingseharusnyaterpilih
menjadi topik diskusi. Pada keadaan ini, fasilitator bertugas mengembalikan diskusi
kejalurnya
• Teknik iniakanmenenangkanorangyangbingungkarenagagasannyatidak
mendapatkansambutandarioranglain.

9 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Biasanya teknik ini membuat orang lebih memahami situasi diskusi. Jika ada yang
mencobamenjelaskanbahwasarandiapenting,tunjukkanperhatian.Namun,jangan
bersikappilihkasih.Tanyakanjugapendapatorangyanglain.

Triks-7:Menguatkan(Encouraging)
• Adalah teknik mengajak orang ikut terlibat dalam diskusi, tanpa membuat mereka
tersiksakarenaterpaksamenjadipusatperhatian.
• Dalamdiskusibiasanyaadapesertayanghanyadudukdandiam.Diambukanberarti
malasatautidakmautahu.Merekamerasakurangterlibat.Dengansedikitdorongan,
temukansesuatuyangmenarikperhatianmereka.
• Teknik menguatkanterutamamembantuselamatahapawaldiskusi,padasaatpara
peserta masih menyesuaikan diri. Bagi peserta yang lebih terlibat, mereka tidak
membutuhkanbegitubanyakpenguatanuntukberpartisipasi.
Bagaimanacaranya?
• ”Siapalagiyanginginmenyumbangkangagasan?”,
• ”Sudahadabeberapapendapatdariperempuan,sekarangmarikitadengarpendapat
darilaki-laki”.
• ”Kitasudahmendengarpendapatibu Tinitentangprinsip-prinsipumummemilih
kepaladesa. Adakahyanginginmemberikancontohtentangpelaksanaanprinsip
tersebut?”.
• ”Apakahmasalahinidirasakanolehsemuayanghadirdisini?”.
• ”Marikitadengarpendapatdariteman-temanyangsementarainibelumberbicara”.

Triks8:Menyeimbangkan(Balancing)
• Pendapatpaling kuatdalamsuatudiskusiseringkali datangdariorangyang
mengusulkan topik diskusi. Mungkin ada sebagian peserta yang mempunyai
pendapatlain,tapibelummaubicara.
• Teknikmenyeimbangkanmembantahanggapanumumbahwa”diamberartisetuju”.
Teknikmenyeimbangkan gunanya untuk membantu orang yang tidak bicara
karenamerasapendapatnyapastitidakdisetujuibanyakorang.
• Dengan teknik menyeimbangkan, fasilitator sebenarnya menunjukkanbahwa dalam
diskusiorangbolehmenyatakanpendapatapapun.
BagaimanaCaranya?
• ”Baiklah,sekarangkitamengetahuipendiriandaritigaorang.Adakahyanglainatau
memilikipendirianyangberbeda”?
• ”Adayangmempunyaipendanganlain?”
• ”Apakahklitasemuasetujudenganini?”.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 99


Triks9:MembukaRuang(MakingSpace)
• Teknik membukaruangadalahteknikmembukakesempatankepadapesertayang
pendiamuntukterlibatdalamdiskusi.
• Dalamsetiapdiskusiselaluadayangbicaraterus, adayangjarangbicara.Pada saat
diskusi berlangsung cepat, orang pendiam dan yang berpikir lambat mungkin
mengalamikesulitanuntukmenyesuaikandiri.
• Ada orang yang tidak mau berperan banyak, karena tidak ingin dianggap ingin
menangsendiri. Adapulayangikutdalamdiskusisambilmeraba-rabaapakahia dapat
diterima atau tidak. Banyak juga yang enggan bicara karena menganggap
dirinyabodoh.Maka,fasilitatorperlumembukaruangpartisipasi.
BagaimanaCaranya?
• Amati peserta diskusi yang pendiam. Perhatikan gerak tubuhatau mimik mukanya,
apakahmenunjukkanbahwamerekaadahasratuntukbicara?
• Persilakan mereka untuk bicara.”Apakah ada yang hendak Ibu kemukakan?”.
”ApakahBapakinginmenambahkansesuatu?”.”KelihatannyaAndamaumengatakan
sesuatu?”.
• Jika mereka mundur, perlakukan mereka dengan ramah dan segeralah beralih.
Tak seorangpunsukadipermainkan.Setiaporangberhakmemilihkapania
berpartisipasi.
• Jikasipendiamtampaknyainginbicara,jikaperlutahanoranglain,untukbicara.

Triks-10:DiamSejenak(IntentionalSilence)
• Adalah berhenti bicara selama beberapa detik. Menunggu sejenak agar si
pembicaramenemukanapayanginginiakatakan.
• Banyakorangmembutuhkankeadaantenanguntukuntukmengenalipemikiran atau
perasaannya. Kadang - kadang berhenti bicara beberapa detik sebelum
mengatakansesuatuyangmungkinberisiko.Adapulayangdiamsejenakuntuk
menyusunpikirannya.
• Gunakanteknikinijikapesertadiskusiterlalumudahberbicara. Teknikiniakan
mengajakmerekauntukberpikirlebihmendalam.
BagaimanaCaranya?
• Hening selama lima detik tampaknya begitu lama, Banyak orang tak sabar dengan
”keheningan” tersebut. Jika fasilitator mampu melakukannya, orang lain pun
akanmampu.
• Tetaplahtenang.Peliharakontakmatapadapembicara.
• Jangan berkata apapun. Bahkan tidak juga berdehem atau batuk-batuk kecil atau
menggarukdanmenggeleng-gelengkankepala. Tetaplahtenangdanberikan perhatian.
• Jika perlu, angkat tangan untuk memberi isyarat kepada orang-orang agar tidak
memecahkankeheningan.

1 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Triks-11:MenemukanKesamaanPemikiranDasar
• Teknik menemukankesamaanpemikirandasarterutamabergunaketikapeserta
diskusiterbelaholehperbedaanpendapat. Teknikinidapatmemperjelasletak
persamaandanpertentanganpendapatyangterjadidalamdiskusi.
• Teknik inidapatmembangkitkanharapan.Membuatwargatersadarbahwamereka
salingbertentangan,merekamemilikikesamaantujuan.Untukhalyangdasarmereka
memilikibanyakkesamaan.
BagaimanaCaranya?
• Katakan bahwa kita akan merangkum hal-hal yang menjadi perbedaan dan
persamaandidalamkelompokdiskusi.
• Ringkaskanperbedaan-perbedaan.
• Catataspek-aspekdasaryangsama.
• Periksacatatantersebutbersamapeserta.

b. TeknikBertanya
Agar proses fasilitasi berhasil, fasilitator harus mempersiapkan segala sesuatunya dengan
matang.Sebagaiacuan dalam diskusi penting dilakukanuntukmembuat daftarpertanyaan
kuncisupayaprosesdiskusitidakmelebarkemana-mana. Dalampelaksanaanjugaperlu
diperhatikan karakteristik peserta supaya kita dapat mengatasi peserta-peserta yang ‘sulit’
(dominan, diam saja, ngobrol sendiri dan sebagainya).
Anggapan banyak pihak, keterampilan yang paling dibutuhkan untuk memfasilitasi adalah
“pandaiberbicara”padahalketerampilanyangsangatpentingdimilikiolehseorangfasilitator
adalahmendengarkan dan bertanya. Bertanya adalahketerampilan yang mutlak harus
dikuasai oleh fasilitator, karena hakekat dari fasilitasi dan komunikasi partisipatif adalah
menggalidenganpertanyaan-pengalamanpesertadanmembantu prosesagarpesertabisa
menganalisasendiri masalah-masalahyangdihadapidanmenemukan jalan pemecahannya.
Tidak jarangditemui,biasanyaterjadipadafasilitatorpemula,fasilitatorpanikdanbukannya
menggalipemahamanpesertaakantetapimalahmenyimpulkandanberceramahberdasarkan
pengetahuannya dengan mengatasnamakan pengalaman belajar para peserta. Di lain pihak
fasilitator juga seiringkali tidak sabar untuk “menunggu” peserta berpikir dan mendengarkan
peserta dalam mengungkapkan isi pikirannya.

Agar peserta bisa mengungkapkan isi pikirannya, dan fasilitator konsentrasi mendengarkan
yangdiungkapkanpesertamakakitaperludibantuolehbeberapapertanyaan.Pertanyaan itu akan
membuat peserta lain dan kita lebih mengerti makna yang ingin diungkapkan oleh si
pembicara.

Teknikbertanyadalamprosesfasilitasisebenarnyasederhana,yangpalingpentingharustetap
mencerminkankomunikasiyangdialogisdanmultiarahsehinggaprosesdiskusibukanhanya

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 10


milikfasilitatorakantetapimilikparapesertadiskusi.Artinyafasilitatorharusmemberikan ruang
kepada peserta untuk mengungkapkan pendapat dan pengalamannya.

Secara teknis sebaiknya diperhatikan agar:


1) Setiappertanyaanyangdiajukantidakpanjanglebar–singkatdanjelas,jikaperluulangi
sampai peserta merasa jelas, terutama jika pertanyaan tersebut hanya ditujukan pada
peserta tertentu.
2) Usahakan jangan sampai peserta “gelagapan” atau malah gugup menjawabnya, maka
hindaripertanyaan-pertanyaanyangbersifattendensiusapalagidengangayabertanya yang
menghakimi.
3) Tidak terjadidebatkusirapabilaadapertanyaandaripesertadilemparkepadapeserta
lainnya.
Contoh jenis-jenis pertanyaan yang paling sering digunakan :
 Pertanyaan Ingatan
• DimanaAnda mengalami?
• Kapan hal itu terjadi?
• Apakah kejadian seperti itu pernah terjadi pada diriAnda?
• Dengan pengalaman ini, apakah bisa dikatikan dengan pengalaman Anda
sebelumnya?
 Pertanyaan Pengamatan
• Apa yang sedang terjadi?
• ApakahAnda melihatnya?
 PertanyaanAnalitis
• Mengapa perbedaan itu terjadi?
• Bagaimana akibat kegiatan ini terhadap perilaku kelompok?
 Pertanyaan Hipotetik(MemancingPraduga)
• Apa yang akan terjadi jika….?
• Kemungkinan apa akibat seandainya….?
 Pertanyaan Pembanding
• Siapakah yang dalam hal ini yang benar?
• Mana yangAnda anggap paling tepat antara…. dan ….?
 Pertanyaan Proyektif (Mengungkapke Depan)
• CobabayangkanseandainyaAndamenghadapisituasisepertiitu,apayangakan Anda
lakukan?

1 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Apapun bentuk dan jenis pertanyaannya, semuanya mengacu pada pertanyaan pokok,
APA,SIAPA,DIMANA,MENGAPA,KAPANdanBAGAIMANA. Biladihubungkandengan
tahapandalamalurbelajarpengalamanberstruktur,makakunci–kuncipertanyaanyangbiasa
dipakai adalah:
Mengungkapkan;
1) Mengungkapkanfaktabiasanyamemakaikatatanya:APA,SIAPA,DIMANAdanKAPAN
2) Mengungkapkan faktaatau pendapat (opini) bisanya memakai kata kunci BAGAIMANA;
3) Mengungkapkan apa yang nyata-nyata terjadi dan dialami peserta memakai kata kunci
APA,SIAPA,DIMANAdanKAPANselainitujugajenis-jenis’pertanyaaningatan’dan
’pengamatan’banyak digunakan dalam tahap ini.
Menganalisa dan kesimpulan menggunakan kata kunci BAGAIMANA dan MENGAPA.
Jenispertanyaan’analitik’,hipotetik’ dan’pembanding’ jugalebihbanyakdigunakan.Jenis
pertanyaan ’proyektif lebih tepat digunakan pada tahap kesimpulan.

c. Teknik Menghadapi Situasi Sulit


• Cek perasaan semuapeserta/seluruhkelompok:lemparkanpertanyaankepada
seluruhkelompokuntukmemperoleh pendapatkelompoktentangmasalahyang muncul:
“Bagaimana menurut yang lain?”
• Pusatkankembaliperhatian“Ok Lin,sayarasaitumasalahyangberbedadengan apa
yang sedang kita bahas–boleh disimpan dulu untuk kemudian kita diskusikan?
• Gunakanbahasatubuh.Berdirilahdanberjalanmenujutengah-tengahruangan,ajak
peserta untuk terlibat dengan kontak mata dan mencondongkan badan ke depan.
• Gunakan humor yang sepantasnya; kalau digunakan dengan pantas, humor akan
mengurangiketegangan. Tetapi,kalaubercandajanganmembuatoranglain
ditertawakan.
• Ingatkan akan norma kelompok,”Satuhal yang kitasepakati pada awal pertemuan
adalah jangan ada diskusi swasta. Bisakah kita mentaati norma ini?”
• Alihkanperhatian, “Bisamintawaktu2menitlagisebelumkitalanjutkanke kesimpulan?”
• Jangan mengabaikan atau menghindar. Memang sulit untuk menghadapi resistensi
ketikakitamendeteksinya. Tetapi,mengabaikanataumenghindardariresistensi
yangadaakanmengacaukanproses-prosesselanjutnya.Bukantidakmungkinakan
menghentikan (membubarkan) proses itu sama sekali.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 10


d. Dinamika Bertanya
Metodeinikitaterapkanuntukmelakukanpendalamanmateri.Sesuaidenganprinsip,bahwa orang
dewasa adalah orang yang telah memiliki berbagai pengalaman, proses tanya jawab tidak
berarti pertanyaan dari peserta harus kita jawab. Kita bisa memberikan kesempatan
kepadapesertayangbersangkutanuntukmenggalipengalamannyasendiri,ataumemberikan
kesempatan kepada peserta lain untuk memberikan jawaban.
Biasanya metode ini digunakan setelah kita menyampaikan materi (seperti ceramah,
demonstrasi, atau penugasan).
LangkahUmumPenggunaanMetode
Jikaprosesdiawalidenganpertanyaandaripesertabelajar:

• Persilakan peserta untuk bertanya tentang topik yang disampaikan.


• Ketika sebuah pertanyaan diajukan, persilakan peserta yang lain untuk memberikan
jawaban terhadap pertanyaan tersebut berdasarkan pengalaman mereka.
• Pada saat tanya jawab berlangsung, jaga proses agar tetap mengarah pada
persoalan yang sedang dipertanyakan, tidak melebar ke mana-mana.
• Simpulkan jawaban-jawaban tersebut, jika perlu kita bisa memberikan masukan.

Jikaprosesdiawalidenganpertanyaandarifasilitator:
• Persiapkan beberapa pertanyaan kunci untuk memperdalam pemahaman materi
yang akan disampaikan.
• Ajukan pertanyaan kunci tersebut dan minta peserta untuk menanggapinya.
• Pada saat tanya jawab berlangsung, jaga proses agar tetap mengarah pada
persoalan yang sedang dipertanyakan, tidak melebar kemana-mana.
• Simpulkan jawaban- jawaban tersebut, jika perlu kita bisa memberikan masukkan.

e. Curah Pendapat
Metodecurahpendapat(asahotak/brainstorming) adalahsuatucarayangcocokuntuk
menghasilkanide-idebaru. Asahotakmemungkinkanwargabelajarsaling bekerjasama
mengumpulkanide-ideuntukmemecahkan masalah mereka.
Metode ini umumnya kita gunakan untuk kegiatan yang berhubungan dengan pemecahan
masalahtertentu, ataukegiatan-kegiatanlainyangmembutuhkanmunculnyagagasan- gagasan
baru.
Ada dua tahap pengorganisasian dan peraturan dari kegiatan asah otak :
• Tahappertamaadalahuntukmenghasilkansebanyakmungkinide.Idetersebut
bisaditulisdiataslembarankertasdanmemperkenalkannyadiataspapanatau

1 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


menuliskannya secara langsung dalam sebuah bagan-bagan. Warga dilarang
berkomentar selama tahap ini.
• Tahap kedua adalah mengevaluasi ide-ide yang dihasilkan selama tahap
pertama. Kemudian, warga belajar diminta mengelompokan ide-ide yang sama, lalu
memberikan tanda pada setiap kelompok dalam sebuah prioritas (ada kelompok ide
dengan prioritas paling penting, kedua terpenting, dan seterusnya)
LangkahUmumPenggunaanMetode
• Identifikasidantulismasalah-masalah yangdihadapiolehpesertadipapantulis
ataulembarankertas,
• Mintalahpesertauntukmemikirkanmasalah-masalahtersebutselamabeberapa menit,
• Mintalah ide-ide/gagasan seketika peserta (tanpa perlu dipikirkan terlebih
dahulu) terhadap pemecahan masalah tersebut,
• Mintalahwargabelajaruntukmemberitanggapanataumendebatide-ideyang
dilontarkan tersebut,
• Tunjuklahseseorang untuk menulis ide-ide tersebut di papan tulis,
• Hentikankegiatanbrainstormingpadabeberapatitikpermasalahandanmintalah
wargabelajaruntukmenjelaskansetiapidetersebut,
• Kelompokkanide-idetersebut, lalutentukantingkat prioritasnya,dan
• Diskusikandangarisbawahiide-ideyangtelahdisetujuibersama.

VIII. REFERENSI
1. Depkes RI,Pusat Promosi Kesehatan, ModulTeknologiAdvokasi Kesehatan, Jakarta: 2002.
2. KemenkesRI,BukuSisipanSTBM:KurikulumdanModulPelatihanFasilitatorPemberdayaan
Masyarakat di Bidang Kesehatan, Jakarta: 2013.

IX. LAMPIRAN
LEMBAR KERJA
a. Simulasi (Games) Perubahan Perilaku:
1. Minta peserta untuk membagi dalam 3 kelompok kecil, dan masing-masing kelompok
membahassekurang-kurangnya 5 pointsiapa yangdianggapupper danlower (1
kelompok membahas personal, 1 kelompok membahas institusional dan yang lainnya
membahas dari segi profesional).
2. Setelah diskusi dalam kelompok kecil, minta masing-masing mempresentasikan dan
kelompok lain memanggapi atau memberi masukan.
3. Kembangkanlah diskusi tentang mengapa seseorang atau sesuatu dianggap “upper”
dan yang lainnya dianggap “lower”.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 10


4. DiakhirdiskusisepakatibahwadalampendekatanSTBMcarapandangtersebutharus
diubahsehingga tidak adapendapat siapaupper dansiapalower (tidakadayang
memposisikan dirinya sebagai upper dan tidak ada pula pihak lain yang dipandang
sebagai lower).
5. Setelah diskusi pleno 1 selesai, minta kelompok yang sama untuk membuat skenario
melaluibahasatubuh(gesture), masing-masingkelompokmenggambarkankegiatan yang
top – down, partisipatif dan bersahabat.
6. Minta masing-masing kelompok untuk menampilkan skenarionya (hanya melalui
bahasa tubuh) dan kelompok lain menjadi pengamat.
7. Disetiapakhirpenampilankelompok,tanyakankepadakelompokpengamatapayang
menjadi karakteristik dari bahasa tubuh yang ditampilkan.
8. Pada diskusi pleno, tanyakan kepada peserta bahasa tubuh yang bagaimana yang
sesuai untuk pendekatanSTBM(didasarkanpada pemahamanbahwa tidak ada yang
dianggap upper dan lower).

b. PanduanRole-play Guru
Andamempunyai10menituntukmempersiapkanrole-playsepanjang7menit.Salahsatuanggota
kelompokakanmemainkanperanseorangguru,sementarayanglainnyamenjadipeserta.Sebagai
persiapan, perhatikan beberapa ciri seorang guru sebagai berikut.
Seorang guru adalah seseorang yang:
1. Memberitahu peserta apa yang perlu mereka ketahui,
2. Harus menjadi (atau pura-pura menjadi) seorang ahli yang bisa menjawab apa saja,
3. Datang dengan kuliah yang disiapkan sebelumnya, dan menyampaikan faktaserta gagasan,
4. Mempunyai fokus pada materi teoritis dan teori-teori,
5. Tidaktertarik akan pengetahuan atau latar belakang peserta,
6. Mendominasi materi dan proses,
7. Hanya mengijinkan pertanyaan sesekali saja,
8. Menguji pengetahuan dan keterampilan.

Selamat berpentas!

c. PanduanRole-Play Fasilitator
Kelompok anda mempunyai 10 menit untuk mempersiapkan role-playsepanjang 7 menit. Salah
satu anggota kelompok akan memainkan peran seorang fasilitator, sementara yang lainnya
menjadi peserta. Sebagai persiapan, perhatikan beberapa ciri seorang fasilitator sebagai berikut.
Seorang fasilitator adalah seorang yang:
1. Mendukung peserta dalam berbagi dan belajar sendiri,
2. Memobilisasi pengetahuan yang sudah dimiliki peserta,
3. Tertarikakan pengalaman dan masalah peserta,

1 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


4. Tidakmendominasi materi atau proses, tetapi menjamin partisipasi yang setara,
5. Hanya melakukan intervensi kalau peserta mengalami kesulitan,
6. Membantu peserta untuk merangkum, menyimpulkan dan mengambil keputusan,
7. Tidakmenguasai hasilnya.

Selamat berpentasi!

d. Diskusi “Strategi/Cara danMateriAdvokasi”


 Peserta berbagi ke dalam beberapa kelompok beranggota 5-7 orang setiap kelompok.
 Setiap kelompok berdiskusi selama 10 menit menjawab tugas berikut ini:

Siapkanlahsuatukonsepadvokasiyangmemuatmateridanstrategi/caraadvokasinyauntuk
suatukabupaten yangmemilikibanyakpermasalahansanitasidanbelumadadukungan
kebijakan yangmemadai daripemerintah danDPRD setempat serta jugamasyarakatnya.

e. Mempraktikkan Kemampuan Menyimak


Pengantar
Menyimakadalahketrampilanfasilitasiyangpalingmendasaruntuksetiapfasilitatorkarenasemua
keterampilan fasilitasi lain tidak bisa dilakukan tanpa menyimak.

Tujuan:
Pada akhir praktik, peserta:
❒ Dapat menjelaskan perbedaan antara mendengar dan menyimak,
❒ Dapatmenjelaskankenapamenyimakitusulitdenganmendaftarbeberapahambatan dalam
menyimak,
❒ Dapatmendaftarapayangdilakukandantidakdilakukanselamamenyimaksebagai seorang
fasilitator.

Langkah-langkah :
1. Bentuk kelompok menjadi 5.
2. Mintapesertadalamsetiapkelompokjanganmenulisapapunselamamenyelesaikan teka-teki
yangAnda akan bacakan berikut. Bacakan keras-keras (jangan dibagikan):

Anda seorang sopir bis. Pada pemberhentianberikutnya12 orangnaik. Pada


pemberhentian berikutnya 3 orang turun dan 5 naik. Pada pemberhentian ketiga 1
turundan6naik.Padapemberhentiankeempat5naik8turun.Padapemberhentian kelima
9 turun dan 3 naik. Pada pemberhentian keenam 3 turun dan 7 naik. Siapa kah sopir
bisnya?

Jawab: namaAnda!

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 10


3. Mintasetiapkelompok(5kelompok)untukmendiskusikanapayangterjadi.Gunakan
pertanyaan panduan berikut:
• Kenapa kebanyakan orang tidak tahu jawabannya (melewatkan bagian awal,
asumsi mengenai masalahnya)?
• Apakah perbedaan antara mendengar dan menyimak?
• Bagaimana kaitannya dengan menyimak sebagai seorang pelatih? (menyimak
masukan dan opini peserta tanpa mengadili, membandingkan, mengambil poin-
poin utama, elemen-elemen umum, merumuskan dll.)
4. Mintasetiapkelompokmenuliskanapayangbolehdantidakbolehdilakukansaat menyimak
sebagai fasilitator pada flipchart seperti berikut ini;
seorang fasilitator yang baik akan....
Seorang fasilitator yang baik tidak akan.....
5. Bantukelompokuntukmelakukansharingdenganmemintamenempelhasilnya(kertas
flipcharts) dan minta semua orang berkeliling untuk membaca

Komentar :
Aktifitas ini bisa digunakan sebagai ilustrasi pendek yang menyegarkan mengenai fakta bahwa
menyimaksecaraaktif tidaksegampangsepertiyangdibayangkan.Halinimenunjukkanbetapa
gampangnya untuk tenggelam dalam detail dan melewatkan poin-poin kritis.

f. MengembangkandanMenggunakanPertanyaan Berenergi

Pengantar
Ada keterampilan yang bisa diuji dan bisa membantu seorang fasilitator untuk melakukan sesi
pelatihanataupemicuanyanglebihefektif. Jadilahseorangpendengaryangbaikkemudian
menjadiahlidalamsenimenggunakanpertanyaanyangtepatdengancarayangtepatpadawaktu
yangtepat. BeberapacarayangbisaAndalakukan,Andabisamendorongpartisipasipeserta dan
memberi mereka kesempatan untuk merefleksikan, berpikir, menemukan dan belajar sendiri.
Mengajukan pertanyaan adalah alat fasilitasi yang sangat berguna dalam lingkungan pelatihan
partisipatifdanpemicuanSTBM.Fasilitatorharusbisamengajukanpertanyaanyangtepatdengan cara
yang tepat pula.

Diskusikan dalam kelompokselama 20 menit:


1. Mengapa kita sebagai fasilitator perlu mengajukan pertanyaan.
2. Apa perbedaan antara pertanyaan tertutup dan terbuka, berikan contoh keduanya.
3. Buat 1 contoh pertanyaan yang mampu menjawab alasan seperti tabel berikut:

1 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Buatkan 1 contoh kalimat pertanyaan
Alasan untuk: yangtepat

1) Meraih keterlibatan peserta

2) Merasakan pikiran, ide-ide atau opini peserta

3) Melibatkan orang yang non-partisipatif

4) Mengenali kontributor penting

5) Mengelola waktu kelas

6) Meraih pemahaman dengan menggali pertanyaan dari


kedua belah pihak tentang suatu hal.

4. Diskusikan pertanyaan yang tepat untuk memicu berbagai elemen pemicuan

Daftar minimal 3 contoh pertanyaan dari setiap elemen


Elemen Pemicuan pemicuan

1. Memicu Rasa Malu

2. Memicu Rasa Jijik

3. Memicu RasaTakutBerdosa
(aspekAgama)

4. MemicuTakutSakit

5. Privacy (terutama dengan


kelompok perempuan)

6. Jawaban kelompok ditulis di kertas plano untuk dipresentasikan setelah diskusi selesai.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 10


g. Diskusi kelompok ”Bentuk Intervensi Dalam Menghadapi Situasi Sulit”
Selama 10 menit diskusikan dalam kelompok apa bentuk intervensi yang memungkinkan untuk
menghadapi berbagai tipe dan kesulitan orang yang difasilitasi.

Tipepadaumumnya KemungkinanIntervensi yangtepat

1. Pendiam atau pemalu

2. Marah terhadap tugas atau


mengecewakan orang

3. Agresif

4. Terlaludominan

5. Motivasi rendah atau malas

6. Pelawak

7. Penyendiri

Setelah selesai diskusi pleno, bagikan tulisan “Tipsuntuk menyeimbangkan dinamika dan
mengelola anggota kelompok yang sulit” terlampir.

11 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


ModulMI.4 Pemicuan STBMdi Komunitas

PEMICUANSTBM
DIKOMUNITAS

MI.4

111
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMI.4- PEMICUAN STBMDI KOMUNITAS................................................................111
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................113
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................113
A. TujuanPembelajaran Umum.................................................................................113
B. TujuanPembelajaran Khusus................................................................................113
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................113
A. Pokok Bahasan 1:Pra Pemicuan..........................................................................113
B. Pokok Bahasan 2:Pemicuan.................................................................................113
C. Pokok Bahasan 3:Paska Pemicuan......................................................................113
D. Pokok Bahasan 4:Simulasi Pemicuan STBMdi Komunitas.................................114
E. Pokok Bahasan 5:Praktik Pemicuan di Lapangan................................................114
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................114
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................114
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................114
A. Langkah 1:Pengkondisian (15 menit)...................................................................114
B. Langkah 2:Pengkajian Pokok Bahasan (1050 menit)...........................................114
C. Langkah 3 : Rangkuman (15 menit).......................................................................115
VII. URAIAN MATERI.....................................................................................................115
A. POKOKBAHASAN 1:PRAPEMICUAN................................................................115
B. POKOKBAHASAN 2:PEMICUAN........................................................................117
C. POKOKBAHASAN 3:PASKAPEMICUAN...........................................................145
D. POKOKBAHASAN 4:SIMULASIPEMICUAN STBMDI KOMUNITAS................175
E. POKOKBAHASAN 5:PRAKTIKPEMICUAN DI LAPANGAN...............................177
IV. REFERENSI.............................................................................................................177
V. LAMPIRAN...............................................................................................................177

11 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMI-4
PEMICUAN STBM DI KOMUNITAS

I. DESKRIPSI SINGKAT
Modulinibertujuanuntukmemperkuatpengetahuandanketerampilanpesertadalammenerapkan
pendekatanSTBM ketikamemfasilitasiprosespemberdayaanmasyarakat,khususnyadalam
melakukan pemicuan STBMdi komunitas.
Dalammateriinidibahasbagaimanamelakukanprapemicuan,pemicuan,fasilitasipaskapemicuan,
simulasipemicuanSTBM dikomunitasdanmempraktikkanpemicuandilapanganuntukpilar1 (Stop
BuangAir Besar Sembarangan/SBS).
Metode ini dapat digunakan untuk melakukan pemicuan pada pilar-pilar lainnya.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum
Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melaksanakan pemicuan STBMdi komunitas.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu:
1. Melakukan pra pemicuan,
2. Melakukan pemicuan,
3. Melakukan fasilitasi paska pemicuan
4. Melakukan simulasi pemicuan STBMdi komunitas
5. Mampu mempraktikkan pemicuan di lapangan.

III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN


A. POKOKBAHASAN 1:PRAPEMICUAN
a. Observasi kebiasaan PHBS masyarakat,
b. Persiapan pemicuan dan menciptakan suasana yang kondusif sebelum pemicuan.
c. Persiapan teknis dan logistic.

B. POKOKBAHASAN 2:PEMICUAN
a. Alat-alat utama partisipasi untuk pemicuan,
b. Memahami elemen pemicuan dan faktorpenghambat pemicuan,
c. Langkah-langkah pemicuan,
d. Memahami apa yang boleh dan tidak boleh dalam pemicuan,
e. Komposisi tim pemicu.

C. POKOKBAHASAN 3:PASKAPEMICUAN
a. Membangun ulang komitmen,
b. Pilihan teknologi sanitasi untuk 5 pilar STBM,
c. Membangun jejaring layanan penyediaan sanitasi,

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 11


d. Pendampingan dan monitoring,
e. Menggali media promosi untukperubahan perilaku yang berkelanjutan.

D. POKOKBAHASAN 4:SIMULASIPEMICUAN STBMDI KOMUNITAS


a. Pembentukan kelompok dan tim pemicu,
b. Penyiapan alat dan bahan,
c. Pembagian peran pada kelompok Simulasi Pemicuan Kelompok.

E. POKOKBAHASAN 5:PRAKTIKPEMICUAN DI LAPANGAN.

IV. BAHAN BELAJAR


Bahan tayang (slide ppt, film), LCD, komputer/laptop, flipchart (lembar balik), spidol, metaplan,
lembardiskusikelompok,tali,kaintempel,Alat-alatdanbahanuntukpemicuan,lembarobservasi,
pedoman simulasi, dan panduan praktik kerja lapang.

V. METODEPEMBELAJARAN
Ceramah tanya jawab, diskusi kelompok, simulasi, bermain peran, putar film, pemilihankelompok
secara partisipatif, penugasan, dan praktik kerja lapang.

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak16jampelajaran(T=4 jp,P=2jp,
PL=10jp)@45menit. Untukmempermudah prosespembelajaran danmeningkatkan partisipasi
seluruh perserta, dilakukan langkah-langkah kegiatan sebagai berikut:

A. Langkah 1: Pengkondisian (15 menit)


1. Energizer penyegaran dan pencairan suasana,
2. Fasilitatormenggaliharapanpesertatentangmateridanketerampilanyangingindicapai melalui
sesi ini,
3. Fasilitatormenyampaikantujuanpembelajaran,pokokbahasandanmetodeyangdigunakan,
4. MenggalipendapatpesertatentangpemicuanSTBMdikomunitas,danmendiskusikannya.
Proses pembelajaran menggunakan metode dimana semua peserta terlibat secara aktif,

B. Langkah 2: Pengkajian Pokok Bahasan (1050 menit)


1. Fasilitator menyampaikan pokok bahasan:
• Pra pemicuan,
• Pemicuan,
• Paska pemicuan,
• Simulasi pemicuan STBMdi komunitas,
• Praktik pemicuan di lapangan.
2. Fasilitatormemberikesempatankepadapesertauntukmenanyakanhal-halyangkurang
jelas, dan memberikan jawaban dan klarifikasi atas pertanyaan-pertanyaan peserta.
3. Fasilitatormengajakpesertauntukmelakukandiskusikelompok,simulasi,dancurahpendapat.

11 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


4. Membagipesertakedalam4kelompokdanmemintamerekauntukbermainperanterkait pemicuan
STBMdi masyarakat.
5. Fasilitatormemberikankesempatankepadapesertauntukmenanggapihasildiskusikelompok dan
simulasi yang dilakukan.

C. Langkah 3 : Rangkuman (15 menit)


1. Fasilitator merangkum sesi pembelajaran.
2. Pesertadipersilahkanuntukmenanyakanhal-halyangkurangjelas,danfasilitatormemfasilitasi
pemberian jawaban, baik dari fasilitator maupun dari peserta lain.
3. Memintakomentar,penilaian,saranbahkankritikdaripesertapadakertasevaluasiyangtelah
disediakan.
4. Fasilitator menutup sesi pembelajaran dengan memastikan tercapainyaTPU danTPKsesi.

VII. URAIAN MATERI


Pengantar
Pemicuan adalah kegiatan bersama masyarakat untuk memfasilitasi masyarakat melakukan
analisa terkait perilaku mereka dalam melakukan buang air besar.
Maksudpemicuan adalah masyarakatsecarabersama-sama bisamenyadari bahaya kebiasaan
buangairbesarsembarangandanmerasajijikmelakukankebiasaanBABS, meskipunmereka hanya
melakukan BABSsatu hari saja, dan sudah tiap hari.
Tujuannya adalahagarmasyarakatmauberubahperilakunyadaribuangairbesarsembarangan
menjadi buang air besar di jamban yang higiene dan layak.
Sering kali dalam pemicuan, masyarakat berkomentar mengenai sulitnya mengubah kebiasaan
BABS karenabeberapaalasankliseseperti:kitainiorangmiskindantidakmampuuntuk
membangunjamban. Apakah Andabisamembantuuntukmembangunjamban?kamiakan
berhentimelakukanBABSsecepatnyadankamiakansegeramembangunlubangdll.Olehkarena itu
pemicuan dilakukan bersama-sama sekelompok masyarakat agar masyarakat yang sudah terpicu
dapat dengan cepat mengambil keputusan secara kolektif untuk menghentikan kebiasaan BABS.
Kegiatanpemicuandilakukansecarabertahap,yangterdiridaritigakegiatanutamayaitukegiatan pra-
pemicuan, saat pemicuan dan pasca pemicuan. Penjelasan lebih detail akan dijabarkan pada
pokok bahasan berikut.

A. POKOKBAHASAN 1:PRAPEMICUAN
a. Observasi PHBS Masyarakat
Sebelum melakukan pemicuan di masyarakat, peserta hendaklah sudah memiliki informasi dan
data-data dasar terkait perilaku hidup bersih dan sehat masyarakat.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 11


Untuk itu peserta pelatihan sebaiknya sudah melakukan observasi (peninjauan) maupun diskusi
dengan masyarakat di lokasi pemicuan untuk mendapatkan informasi. Beberapa informasi yang
perlu dicari adalah:
• Jumlah KK/ kependudukan dibedakan atas kaya, sedang, miskin.
• Pendidikan dan pekerjaan masyarakat setempat.
• Kondisi geografis.
• Kepemilikan jamban: cemplung terbuka, cemplung tertutup,leher angsa.
• Ada tidaknya aliran sungai, kolam, rawa.
• Tradisi/budaya : karakter, tokoh masyarakat.
• Saranadanprasaranayangadadimasyarkatsepertisekolah,madrasah,masjid, gereja
dll.
• Ada tidaknya program sanitasi 3 tahun terakhir (proyek/pemberian subsidi jamban).

b. Persiapan Pemicuan danMenciptakan Suasana yangKondusifSebelumPemicuan


Persiapanpemicuandanmenciptakansuasanayangkondusifsebelumpemicuanmenjadibagian
yangtak terpisahkandalamprosespemicuan.Persiapaninidilakukandengankunjungankepada
pemerintah setempat yang akan digunakan sebagai lokasi pemicuan dan dijelaskan secara rinci
kegiatanyangakandilaksanakanselamaprosespemicuanSTBMtermasukprosespemberdayaan
masyarakat yang akan dilaksanakan di lapangan.

Kordinasi yang perlu dilakukan dengan pemerintah setempat lokasi pemicuan:


- PentingdanperlunyakegiatanpemicuanSTBMinidilakukanberdasarkanhasildatadanfakta
observasi PHBS yang dilakukan sebelumnya.
- Pemilihanprioritaslokasipemicuanberdasarkandatadanmasukandaripemerintahsetempat.
- Dukungandaritokoh-tokohutamayangadadimasyarakat,misalkantokohagamadantokoh adat.
- Penyusunan rencana jadwal dan kegiatan yang akan dilaksanakan.

Komponen yang perlu diketahui oleh pemerintah setempat antara lain:


• Tanggalkunjungan lapangan dan jumlah peserta.
• Kegiatan di lapangan yang meliputi pemberdayaan masyarakat melalui perubahan perilaku
secara kolektif, keluaran yang diharapkan setelah praktik, produk yang akan diserah kepada
pemerintah daerah untuk ditindak lanjuti.
• Peran dan tanggung jawab pemerintah daerah pada waktu kegiatan dan tindak lanjutnya.
• Logistik yang disediakan.

c. Persiapan TeknisdanLogistik
SebelumkitamelakukankegiatanpemicuanSTBM dikomunitas/masyarakatkitamemerlukan
beberapa peralatan dan logistik yang akan digunakan untuk mendukung proses partisipatif
masyarakat. Persiapan teknis dan logistik ini menjadi bagian penting yang akan mendukung
prosesanalisapartisipatifyangmembantumasyarakatuntukmengenalkondisiwilayahnyabeserta

11 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


dengan permasalahan dan potensi yang ada sehingga diharapkan bisa membantu masyarakat
untuk menemukan solusi secara kolektif dari mereka sendiri.
Persiapan teknis dan logistik ini rinciannya tergantung dari lokasi dan rencana proses pemicuan
yangdilakukanolehtimfasilitatorsehinggatidakadastandarbakuyangharusdisiapkan,misalnya
bagaimana teknis pemberangkatan tim pemicu, teknis masuk sebelum pemicuannya dan proses
pemicuannya.Bisajadiprosespemicuandilakukanpadasaatadakegiatanposyandu,PKK,temu warga
dll.

Dalam pemicuan di masyarakat langkah-langkah pemicuan sebenarnya tidak dibakukan, namun


pemetaan sosial mesti dilakukan pertama sekali. Lokasi pemetaan sosial sebaiknya dilakukan di
lahan (halaman) terbuka. Hasilnya kemudian harus dipindahkan ke kertas plano.

Pemicuanbisadilakukandiruangterbukamaupuntertutup,asalbisamengoptimalkanrasa jijik,takut
penyakit,berdosa,dll.,yangbisamemicumasyarakatuntukberubah.Beberapa
kegiatanbisadilakukanpadaprosespemicuan.Untukpemicuanpilar1STBM,StopBuang Air Besar
Sembarangan, tim pemicu bisa mengajak masyarakat melakukan kegiatan mencari tinja,
menghitungtinja,dandemonstrasiairyangterkenatinja.Untukpilar2STBM,CuciTanganPakai
Sabun,timpemicubisamengajakmasyarakatbermainalurpenularanpenyakit(diagramF) dan
simulasicucitanganpakaisabun.Timpemicubisamenyesuaikankegiatansesuaidengantujuan
pemicuan yang akan dilakukan, baik untuk pilar 1,2,3,4,ataupun 5.

Sebelum melakukan pemicuan, tim pemicu perlu mempersiapkan alat-alat yang dibutuhkan,
sepertitepung,dedak,botolairmineral,puzzlesimulasidiagramF,sabun,ember,kertasmetaplan,
spidol, kertas potong, lem, dll.

Pesertaperlumendiskusikanlebihdetaildengananggotakelompokmengenaialatyangdiperlukan
sesuai dengan kondisi dan rencana proses melakukan pemicuan di masyarakat.

B. POKOKBAHASAN 2:PEMICUAN
a. Alat-Alat Utama Partisipasi Untuk Pemicuan
Dasar utama pemicuan adalah bagaimana masyarakat memahami alur penularan penyakit yang
disebabkan kondisi lingkungan yang tidak sehat, sehingga masyarakat menjadi tahu dengan
sendirinya, terkait perilaku dan kondisi lingkungannya selama ini. Dengan mengetahui kondisi
tersebut,masyarakatdiharapkanmempunyaikomitmensecarakolektifuntukberubahperilakunya dan
mempunyai kemauan untuk membangun akses sanitasi secara mandiri dan bersama-sama.
Alat-alat utama partisipasi untuk pemicuan digunakan sebagai sarana untuk memfasilitasi
masyarakat dalam menganalisa kondisinya.Ada beberapa alat yang diperlukan, seperti:
 Pemetaan,yangbertujuanuntukmengetahui/melihatpetawilayahBABmasyarakatserta sebagai
alat monitoring (paska pemicuan, setelah ada mobilisasi masyarakat),
 TransectWalk,bertujuanuntukmelihatdanmengetahuilokasiyangpalingseringdijadikan
tempatBAB.DenganmengajakmasyarakatberjalankelokasiBABsembarangandan

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 11


berdiskusi di tempat tersebut, diharapkan masyarakat akan merasa jijik. Lebih jauh,
diharapkan orang yang biasa BABdi tempat tersebut akan terpicu rasa malunya,
 AlurKontaminasi(OralFecal);mengajakmasyarakatuntukmelihatbagaimanakotoran manusia
dapat dimakan oleh manusia yang lainnya.
Alur penularan penyakit (diagram F):

PenjelasanTanda:
Alur Penularan Penyakit
--- (garis merah): penghambat

Gambar 6:Alur PenularanPenyakit (Diagram F)

LaporanWHO tahun2009menyebutkanbahwasekitar1,1jutaanakusiadibawahlimatahun
meninggalkarenadiare.SementaraUNICEFmemperkirakanbahwasetiap30detikadasatuanak
yangmeninggalkarenadiare.Kematiandiarepadabalitadinegara-negaraberkembangmencapai 1,5
juta jiwa. Data di Indonesia menunjukkan diare adalah pembunuh balita kedua setelah ISPA
(InfeksiSaluranPernafasanAkut).DiIndonesiasetiaptahun100.000balitameninggalkarena diare.

PenyebabutamadiareadalahbakteriEschericiacoliselanjutnyadisingkatmenjadiE.coli.E. coli adalah


tipe bakteri fecal coliform yang biasanya terdapat pada alat pencernaan binatang dan
manusia.AdanyaE.colididalamairadalahindikasikuatadanyakontaminasiadanyakotoran manusia
dan hewan.

11 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


DiagrampenyebarankumandiarebiasadisebutDiagramF. Diagraminipertamaditemukanoleh
E.G. WagnerdanJ.N. Lanoixpadatahun1958. DiagramFmenggambarkanbagaimanabakteri
E.coliyangadadidalamkotoranmanusiadanhewanbisamasukkeperutmelaluibeberapacara, antara
lain melalui tangan (fingers),air (fluid),dan lalat (flies).

Lalat sering hinggap dikotoran manusiadan hewan. Pada saathinggapdimakanan, lalat


menempelkan kotoran manusia dan hewan ke makanan dan minuman yang tidak ditutup dengan
baik, yang bisa menyebabkan diare. Makanan dan minuman yang tidak ditutup rapat, juga bisa
terkena udara yang mengandung kuman penyakin dan bisa menyebabkan diare.
Kotoranmanusiayangberserakanataupuntidakdibuangkesaluranyangbenar,dapatmencemari air.
Jika langsung diminum, air tersebut bisa berbahaya.
Sehabisbuangairbesar/buangairkecil,tangankitajugabisamengandungkumanpenyakitdiare, yang
bisa masuk ke tubuh kita jika kita tidak membersihkan tangan. Perilaku buang air besar
sembaranganmerupakanperilakuyangdapatmembantupenyebaranbakteriE. Coli.Saatturun
hujan,E. Colidapatterbawakesumber-sumberairmisalnyakesungai,danau,danairbawah
tanah.Jikasumber-sumberairinitidakdiolahdenganbaik,makaE. Coliakanmasukkedalam
makanandanminumankita. Kumanpenyakityangterdapatdalamtinja,tidaksengajamasukke dalam
mulut.
Bagaimana kita bisa mencegah penyakit diare tersebut?
1. Pembuatan jamban sehat, sehingga lalat tidak dapat menyentuh kotoran manusia.
2. Pengelolaan air minum mulai dari sumber sampai siap untuk diminum.
3. Mengolah makanan dengan benar serta menutup makanan.
4. Mencuci tangan menggunakan sabun pada waktu-waktu penting.
 Simulasi air yang telah terkontaminasi; mengajak masyarakat untuk melihat
bagaimana kotoran manusia dapat dimakan oleh manusia yang lainnya.
 DiskusiKelompok (FGD);bersama-samadenganmasyarakatmelihatkondisiyang ada
dan menganalisanya sehingga diharapkan dengan sendirinya masyarakat dapat
merumuskan apa yangsebaiknyadilakukan atautidakdilakukan.Pembahasannya
meliputi:
1. FGDuntukmenghitungjumlahtinjadarimasyarakatyangBABdisembarang tempat
selama 1 hari, 1 bulan, dan dalam 1 tahunnya.
2. FGDtentang privacy, agama, kemiskinan, dan lain-lain
Adapun alat yang digunakan dalam proses monitoring, diantaranya:
 Pemetaandanskoringpemetaan,untukmelihataksesmasyarakatterhadaptempat-tempat
BAB(dengancaramembandingkanantaraaksessebelumpemicuandanaksesyangterlihat paska
pemicuan dan tindak lanjut masyarakat).

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 11


 RatingScale atau Convinient,yang bertujuan untuk:
 melihat dan mengetahui apa yang dirasakan masyarakat (bandingkan antara yang
dirasakanduluketikaBAB disembarangtempatdenganyangdirasakansekarang ketika
sudah BABdi tempat yang tetap dan tertutup).
 mengetahui apa yang masyarakat rasakan dengan sarana sanitasi yang dipunyai
sekarang, dan hal lain yang ingin mereka lakukan Hal ini berkaitan dengan tangga
sanitasi di masyarakat.

Langkahkerjadarimasing-masingalattersebutdapatdilihat(untukdikembangkansesuaidengan
kebutuhan lapangan) dalam lampiran “PANDUAN FASILITASIDITINGKATKOMUNITAS”
b. Elemen Pemicuan dan Faktor Penghambat Pemicuan.
Dalampemicuandimasyarakatterdapatbeberapafaktoryangharusdipicusehinggatargetutama
yangdiharapkandaripendekatanSTBM,salahsatunya,yaitu:merubah perilakusanitasidari
masyarakat yang masih melakukan kebiasaan BABdi sembarang tempat dapat tercapai.

Secaraumumfaktor-faktoryangharusdipicuuntukmenumbuhkanperubahanperilakusanitasi dalam
suatu komunitas, diantaranya:
Perasaan jijik,
o Perasaan malu dan kaitannya dengan privacy seseorang,
o Perasaan takutsakit,
o Perasaan takutberdosa,
o Perasaan tidak mampu dan kaitannya dengan kemiskinan.
Berikutiniadalahelemen-elemenyangharusdipicu,danalat–alatPRAyangdigunakanuntuk pemicuan
faktor-faktortersebut.

Hal – hal yang harus


dipicu Alat yangdigunakan

Rasa jijik • Transectwalk


• Demo air yang mengandung tinja, untuk digunakan cuci muka,
kumur-kumur, sikat gigi, cuci piring, cuci pakaian, cuci makanan /
beras, wudlu, dll

Rasa malu • Transectwalk (mengelaborasi pelaku BABsembarangan)


• FGD(terutama untuk perempuan)

Takutsakit FGD:
• Perhitungan jumlah tinja
• Pemetaan rumah warga yang terkena diare dengan didukung data
puskesmas
• Alur kontaminasi

Aspek agama Mengutip hadits atau pendapat-pendapat para ahli agama yang relevan
dengan perilaku manusia yang dilarang karena merugikan manusia itu
sendiri.

12 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Privacy FGD(terutama dengan perempuan)

Kemiskinan Membandingkan kondisi di desa/dusun yang bersangkutan dengan


masyarakat “termiskin” seperti di Bangladesh atau India.

Tabel5: Elemen Pemicuan


Dalammemicuelemen-elemendiatas, dalamsuatukomunitasbiasanyaadajugafaktor-faktor
penghambat pemicuan. Salah satunya adalah bahwa masyarakat sudah terbiasa dengan subsidi,
sementaradalampendekatanSTBMtidakadaunsursubsidisamasekali.Berikutadalahbeberapa hal
yang biasanya menjadi penghambat pemicuan di masyarakat, dengan alternatif solusi untuk
mengurangi atau mengatasi faktorpenghambat tersebut.

Hal-hal yang Menjadi Penghambat Pemicuan di


Solusi
Masyarakat

Kebiasaan dengan subsidi / bantuan Jelaskan dari awal bahwa kita tidak punya apa-
apa, kita tidak membawa bantuan

Faktorgengsi; malu untuk membangun jamban yang Gali model-model jamban menurut masyarakat
sangat sederhana (ingin jamban permanen) dan jangan memberikan 1 pilihan model
jamban

Tidakada tokoh panutan Munculkan natural leader, jangan mengajari


dan biarkan masyarakat mengerjakannya
sendiri.

Tabel 6: Faktor Penghambat Pemicuan


c. Langkah-langkah pemicuan
1. Perkenalan dan penyampaian tujuan
Perkenalkan terlebih dahulu anggota tim fasilitator dan sampaikan tujuan bahwa tim ingin
“melihat” kondisi sanitasi dari kampung tersebut. Jelaskan dari awal bahwa kedatangan
timbukanuntukmemberikanpenyuluhanapalagimemberikanbantuan. Timhanyaingin melihat
dan mempelajari bagaimana kehidupan masyarakat, bagaimana masyarakat mendapat air
bersih, bagaimana masyarakat melakukan kebiasaan buang air besar, dan lain-
lain.Tanyakankepadamasyarakatapakahmerekamaumenerimatimdenganmaksud dan
tujuan yang telah disampaikan
2. Bina suasana
Untuk menghilangkan “jarak” antara fasilitator dan masyarakat sehingga proses fasilitasi
berjalan lancar, sebaiknya lakukan pencairan suasana. Pada saat itu temukan istilah
setempat untuk “tinja” (misalnya tai,dll) dan BAB(ngising, naeng, dll)
3. Analisa partisipatif dan pemicuan
Memulaiprosespemicuandimasyarakat,yangdiawalidengananalisapartisipatifmisalnya
melaluipembuatanpetadesa/dusun/kampung yang akan menggambarkan wilayahBAB
masyarakatnya.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 12


Pemetaan
Tujuan:
 Mengetahui/ melihat peta wilayah BABmasyarakat,
 Sebagai alat monitoring (pasca pemicuan, setelah ada mobilisasi masyarakat).
Alat yang diperlukan:
 Tanahlapang atau halaman,
 Bubuk putih untuk membuat batas desa,
 Potongan-potongan kertas untuk menggambarkan rumah penduduk,
 Bubuk kuning untuk menggambarkan kotoran,
 Spidol,
 Kapur tulis berwarna untuk garis akses penduduk terhadap sarana sanitasi,
 Bahan tersebut bisa digantikan dengan bahan lokal seperti daun, batu, ranting, kayu.
Proses:
 Ajak masyarakat untuk membuat outline desa/ dusun/ kampong, seperti batas desa/
dusun/kampong, jalan, sungai, dll.
 Siapkan potongan-potongan kertas dan minta masyarakat untuk mengambilnya,
menuliskan nama kepala keluarga masing-masing dan menempatkannya sebagai
rumah, kemudian peserta berdiri di atas rumah masing-masing.
 MintamerekauntukmenyebutkantempatBAB diluarrumahnya,baikituditempat terbuka
maupun “numpang di tetangga”, tunjukkan tempatnya dan tandai dengan bubuk
kuning. Beri tanda (garis akses) dari masing-masing KKke tempat BABnya.
 TanyakanpuladimanatempatmelakukanBAB dalamkondisidaruratsepertimalam hari,
saat hujan atau saat terserang penyakit perut.
Pendalaman/Analisa Partisipatif dari Kegiatan Pemetaan
 Tanyakan berapakira-kirajumlah“tinja”yangdihasilkanolehsetiaporangsetiap harinya.
Sepakati jumlah rata-ratanya.
 Minta masyarakat untuk menulis jumlah anggota keluarga di atas kertas yang berisi
namaKK danberapajumlahtotal“tinja”yangdihasilkanoleh1keluarga/rumahsetiap
harinya.
 Ajakmasyarakatuntukmelihatrumahmana(yangmasihBAB disembarangtempat) yang
paling banyak menghasilkan tinja. (Beri tepuk tangan).
 Pada penduduk yang BABdi sungai, tanyakan ke mana arah aliran airnya.
 Pada penduduk yang berada di daerah hilir, tanyakan dimana mereka mandi. Picu
masyarakat bahwa bapak/ibu telah mandi dengan air yang ada tinjanya.
 Ajakmasyarakatmenghitungjumlah“tinja”darimasyarakatyangmasihBAB di sembarang
tempat per hari, dan kemudian per bulan. Berapa banyak “tinja” yang ada
didesa/dusuntersebutdalam1tahun?BerapalamakebiasaanBAB sembarangan tempat
berlangsung?
 Tanyakankemana kira-kira “perginya” tinja-tinja tersebut.

12 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


 Diakhirkegiatan,tanyakan:kira-kirakemanabesokmerekaakanBAB? Apakah mereka
akan melakukan hal yang sama?
Catatan:
 Untuk kepentingan masyarakat dalam memonitor kondisi wilayahnya sendiri, peta di
atas lahan “harus” disalin ke dalam kertas flipchart,
 Jikatempattidakmemungkinkan, pemetaanbisadilakukandenganmenggunakan kertas
yang cukup besar.
TransectWalk
Tujuan
MelihatdanmengetahuitempatyangpalingseringdijadikantempatBAB,denganmengajak
masyarakat berjalan ke sana dan berdiskusi di tempat tersebut, diharapkan masyarakat
akanmerasajijikdanbagiorangyangbiasaBAB ditempattersebut,diharapkanakan terpicu
rasa malunya.
Proses :
 Ajak masyarakat untuk mengunjungi wilayah-wilayah yang sering dijadikan tempat
BAB(didasarkan pada hasil pemetaan),
 Lakukan analisa partisipatf di tempat tersebut,
 TanyasiapasajayangseringBABditempattersebutatausiapayanghariinitelahBAB di
tempat tersebut.
 Jikadiantara masyarakatadayangikuttransectwalkadayangbiasa melakukanBAB di
tempat tersebut, tanyakan:
o Bagaimana perasaannya,
o Berapa lama kebiasaan itu berlangsung,
o Apakah besok akan melakukan hal yang sama?
 Jikadiataramasyarakatyangikut transecttidakadasatupunyangbiasamelakukan BAB
ditempattersebut,tanyakanpulabagaimanaperasaannyamelihatwilayah tersebut.
Tanyakanhalyangsamapadawargayangrumahnyaberdekatandengan tempat yang
sering dipakai BABtersebut.
 Jika ada anak kecil yang ikut dalam transect atau berada tidak jauh dengan tempat
BAB itu,tanyakanapakahmerekasenangdengankeadaanitu?Jikaanak-anakkecil
menyatakantidaksuka,ajakanak-anakituuntukmenghentikankebiasaanitu, yang bisa
dituangkan dalam nyanyian, slogan, puisi, dan bentuk-bentuk kesenian (lokal) lainnya.
Catatan:
Jikamasyarakat sudahterpicutetapibelumtotal(yangmauberubahbarusebagian), natural
leader dan anggota masyarakat lainnya dapat melakukan kembali transect walk
denganmembawa“peta”.Transect walkinidilakukandenganmengunjungirumah-rumah dan
menanyakan kepada mereka kapan mereka mau berubah seperti masyarakat lainnya
yangsudahmulaiberubah?Mintawaktuyangdetil,misalnyatanggalberapa.Tandairumah
masing-masing dengan tanggal sesuai kesiapan mereka.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 12


Alur Kontaminasi(OralFecal)
Tujuan
Mengajakmasyarakatuntukmelihatbagaimanakotoranmanusiadapatdimakanoleh manusia
yang lainnya.
Alat yang digunakan:
 Gambar tinja dan gambar mulut,
 Potongan-potongan kertas,
 Spidol.
Proses
 Tanyakan kepadamasyarakatapakahmerekayakinbahwatinjabisamasukkedalam
mulut?
 Tanyakanbagaimanatinjabisa“dimakanolehkita”?melaluiapasaja?Mintamasyarakat
untuk menggambarkan atau menuliskan hal-hal yang menjadi perantara tinja sampai
ke mulut.
 Analisa hasilnya bersama-sama dengan masyarakat dan kembangkan diskusi
(misalnya FGDuntuk memicu rasa takutsakit).

SimulasiAir yang Telah Terkontaminasi


Simulasidenganmenggunakanairinidapatdilakukanpadasaattransect,saatpemertaan atau
pada saat diskusi kelompok lainnya/
Tujuan
Mengetahuisejauhmanapersepsimasyarakatterhadapairyangbiasamerekagunakan sehari-
hari.
Alat yang digunakan
 Ember yang diisi air (air mentah/sungai atau air masak/minum),
 Polutan air (tinja).
Proses
 Dengan disaksikan oleh seluruh peserta, ambil 1 ember air sungai dan minta salah
seoranguntukmenggunakanairtersebutuntukcucimuka,kumur-kumur,cucipakaian dan
lain-lain yang biasa dilakukan warga disungai,
 Bubuhkan sedikit tinja ke dalam ember yang sama, dan minta salah seorang peserta
untuk melakukan hal yang dilakukan sebelumnya.
 Tunggureaksinya.Jikaiamenolakmelakukannya,tanyakanapaalasannya? Apa bedanya
dengan kebiasaan masyarakat yang sudah terjadi dalam kurun waktu tertentu?Apa
yang akan dilakukan masyarakat di kemudian hari?
Peragaam ini bisa ditambhakan dengan hal-hal lain seperti mencampur sedikit kotoran ke
dalam gelas dan minta mereka untuk meminumnya, meminta masyarakat untuk mencuci
beras,sikatgigiatauberwudludenganairsungaiyangtelahdicampurdengankotoran,dll.

12 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Bila peragaan ini dilakukan pada saat transect ke wilayah sungai, untuk menunjukkan
bahwaairtelahterkontaminasitidakperlumemasukkankotorankedalamairdalamember,
melainkan bisa langsung mengambil air yang di sekitar air tersebut terdapat tinja.
Kegiatan-kegiatan pemicuan tersebut dilakukan dengan cara simulasi dan dilanjutkan
dengan:

Diskusi Kelompok(FGD)
Tujuan
Bersama-samadenganmasyarakatmelihat kondisiyangadadanmenganalisanya sehingga
diharapkandengan sendirinya masyarakatdapatmerumuskan apayang sebaiknya
dilakukan atau tidak dilakukan.
Banyak hal yang harus dipicu yang dapat dilakukan melalui diskusi dengan masyarakat,
diantaranya:

FGD untuk memicu rasa “malu” dan hal-hal yang bersifat “pibadi”
 Tanyakan seberapabanyakperempuanyangbiasamelakukanBABditempatterbuka dan
alasan mengapa mereka melakukannya
 BagaimanaperasaankaumperempuanketikaBAB ditempatterbukayangtidak terlindung
dan kegiatan uang dilakukan dapat dilihat oleh setiap orang?
 Bagaimanaperasaanlaki-lakiketikaistrinya,anaknyaatauibunyamelakukanBAB di
tempatterbukadandapatdilihatolehsiapapunjugayangkebetulanmelihatnyasecara
sengaja atau tidak sengaja?
 ApayangdilakukanperempuanketikaharusBAB (ditempatterbuka)padahalia sedang
mendapatkan rutinitas bulanan.Apa yang dirasakan?
 Apayangakandilakukanbesokhari?Apakahtetapakanmelakukankebiasaanyang sama?
Catatan:
DalamkebiasaanBABdisembarangtempat, perempuanadalahpihakyangpaling
terbebani(kehilanganprivacy0,jadiperempuantermasukkelompokyangpalingkompeten
untuk dipicu.

FGDuntukmemicu rasa “jijik”dan“takut sakit”


 Ajakmasyarakatuntukmenghitungkembalijumlah“tinjadikampungnya”,dankemana
perginya sejumlah tinja tersebut,
 Jika dalam diagram alur terdapat pendapat masyarakat bahwa lalat adalah salah satu
media penghantar kotoran ke mulut, lakukan probing tentang lalat. Misalnya: jumlah
dan anatomi kaki lalat, bagaimana lalat hinggap di kotoran dan terbang kemana saja
dengan membawa kotoran di kaki-kakinya, bagaimana memastikan bahwa rumah-
rumah dan makanan-makan di dalam kampong itu dijamin bebas dari lalat, dsb.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 12


 Ajak untuk melihat kembali peta, dan kemudian tanyakan rumah mana saja yang
pernah terkena diare (2-3 tahun yang lalu), berapa biaya yang dikeluarkan untuk
berobat,adakahanggotakeluarga(terutamaanakkecil)yangmeninggalkarenadiare,
bagaimana perasaan bapak/ibu atau anggota keluarga lainnya.
 Apa yang dilakukan kemudian?

FGD untuk memicu hal-hal yang berkaitan dengan keagamaan


(Contohnya dalam komunitas yang beragama Islam)
 Bisadenganmengutiphadist ataupendapatpara alim ulama yang relevandengan
laranganataudampakburukdarimelakukanBAB sembarangan,sepertiyang
dilakukanolehsalahseorangfasilitatordiSumbawa,yangintinyakuranglebih:“bahwa
ada3kelompokyangkarenaperbuatannyatermasukorang-orangyangterkutuk,yaitu orang
yang biasa membuang air (besar) di air yang mengalir (sungai/kolam), di jalan dan di
bawah pohon (tempat berteduh)”,
 Bisa dengan mengajak untuk mengingat hokum berwudlu, yaitu untuk menghilangkan
“najis”.Tanyakanairapayangselamainidigunakanmasyarakatuntukwudlu?Apakah
benar-benar bebas dari najis?
 Apa yang akan dilakukan kemudian?

FGDMenyangkutKemiskinan
FGDinibiasanyaberlangsungketikamasyaraktsudahterpicudaninginberubah,namun
terhambat dengan tidak adana uang untuk membangun jamban.
 Apabila masyarakat mengatakan bahwa membangun jamban itu perlu dana besar,
fasilitator bisa menanyakan apakah benar jamban itu mahal? Bagaimana dengan
bentuk ini (berikan alternatif yang paling sederhana).
 Apabila masyarakat tetap beralasan mereka cukup miskin untuk bisa membangun
jamban (meskipun dengan bentuk yang paling sederhana), fasilitator bisa mengambil
perbandingan dengan masyarakat yang “jauh lebih miskin” daripada masyarakat
Indonesia, misalnya Bangladesh. Bagaimana masyarakat miskin di Bangladesh
berupaya untuk merubah kebiasaan BABdi sembarang tempat.
 Apabila masyarakat masih mengharapkan bantuan, tanyakan kepada mereka:
tanggungjawabsiapamasalahBABini?ApakahuntukBABsajakitaharusmenunggu diurus
oleh pemerintah dan pihak luar lainnya?

CATATANPENTINGSAATPEMICUAN
Di setiap akhir fasilitasi (FGD)tanyakan kepada mereka
 “Bagaimana perasaan Ibu/Bapak terhadap kondisi ini?”
 “Apakah Bapak/Ibu ingin terus berapa dalam kondisi seperti ini?”

12 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Fasilitator menyampaikan kesimpulan atas analisa yang telah dilakukan oleh masyarakat.
Jikamasyarakatmasihsenangdengankondisisanitasimereka,artinyatidakmauberubah
dengan berbagai macam alasan, fasilitator bisa menyampaikan:
Terima kasihtelahmemberikankesempatanmelakukananalisatentangsanitasididesa
bapak/ibu, silahkan bapak/ibu meneruskan kebiasaan ini, dan ibu/bapak adalah satu-
satunya kelompok masyarakat yang masih senang untuk membiarkan masyarakatnya
saling mengkonsumsi kotoran.
Dengan senang hati kami akan menyampaikan hasil analisa Bapak/Ibu ini kepada bapak
Camat/Bupati,dst. Bahwadiwilayahkerjamerekamasihterdapatmasyarakatyangmau
bertahan dengan kondisi seperti ini.
4. Tindaklanjut oleh masyarakat
Jika masyarakat sudah terpicu dan kelihatan ingin berubah, maka saat itu juga susun
rencanatindaklanjutolehmasyarakat.Semangatimasyarakatbahwamerekadapat100%
terbebas dari kebiasaan BABdi sembarang tempat.
5. Monitoring
Lebihkepada“memberikanenergi”bagimasyarakatyangsedangdalammasaperubahan di
bidang sanitasinya.

127
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
UNTUK SELANJUTNYAPENEKANAN PADABLOKINGYANGDIKEHENDAKI.
FECALORALYANGDIGUNAKAN SATUUNTUK SEMUAPADATAHAPAWALKEMUDIAN

Proses pemicuan akan dijelaskan pada tabel di bawah ini.


Pemicuan bisa dilakukan untuk semua pilar STBM.
d. Proses Pemicuan LimaPilarSTBM
128

ALAT/ELEMEN STOPBABS CTPS PAM-RT SAMPAH LIMBAH

Pemetaan ++ ++ ++

Transect Walk ++ ++ ++

Oral fecal ( diagram F) ++ ++ ++ ++ ++

Hitung volumeTinja ++ -- -- -- --

Hitung volume sampah -- -- -- ++ --

Hitung Volume Limbah -- -- -- -- ++

Focus Group Discution ++ ++ ++ ++ ++

Simulasi/demoair + ++ -- -- -- --
tinja

Simulasi /cuci tangan ++

Simulasi

ELEMEN PEMICUAN Rasa Jijik, Rasa Takut Sakit, Jijik, Takut sakit, Jijik, Takut sakit, Jijik, Takut sakit, Jijik,
Malu,Takut Dosa/ rasa Agama, Gaya hidup, Gengsi, Ekonomis, Najis,Bau, Banjir, Kotor, Najis, Bau,
bersalah/takut masuk Rasa malu. Hemat, Dosa Kecelakaan, Agama, Dosa,Tokoh
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

neraka,Takut sakit, terhadap keluarga,Air Pencemaran, Perda masyarakat/


Harga diri, Privasi, Hidup keteladanan
Rasa aman, Rasa Nilai ekonomi Pecemaran
gengsi, Faktor Keindahan lingkungan, kumuh,
ekonomi, Rasa takut/ nyaman,Perselisihan.
mistis, Perumpamaan
spt hewan (kucing,
anjing, babi dll)

Hasil yang diharapkan ODF = 100 % 100 % masyarakat 100 % masyarakat 100 % masyarakat 100 % KK mengelola
masyarakat akses CTPS, dengan benar mengelolaair (...) mengelola sampah limbah secara aman.
ke wc dan pada saat yang dan melakukan 5 ditingkat keluarga/ Ada resapan atau
tepat kunci keamanan lingkungan dialirkan.
pangan Kawasan Bebas
Sampah.
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATORSTBM KOMPONEN 1 (STOPBABS)
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan dan  Agar masyarakat dengan fasilitator saling 1. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan. 15 menit -
penyampaian mengenal, 2. Fasilator melakukan bina suasana/ice breaking yang
tujuan.  Agar masyarakat mengetahui maksud sesuai dengan situasi kondisi.
kedatangan fasilitator.
 Agar masyarakat mengetahui bahwa fasilitator
tidak membawa bantuan apapun.

2. Pencairan  Agar masyarakat merasa senang mengikuti 1. Ajak masyarakat melakukan perma-inan/game yang 15 menit Sesuai
suasana acara pertemuan menimbulkan rasa lucu dan membuat gembira. kebutuhan
 Agar masyarakat tidak merasa rendah diri 2. Atau ajak masyarakat bernyanyi atau membuat joke/
terhadap fasilitator lelucon.
 Agar tidak ada kekakuan suasana acara
pertemuan

3. Kesepakatan  Agar ada kesepakatn istilah tinja, BAB&Jamban 1. Tanyakankebiasaan masyarakat setiap bangun pagi. 10 menit -
istilah tinja, antara masyarakat dengan fasilitator. 2. Gali intilah tinja, BAB&jamban yangdipakai sehari-
BAB & Jamban  Agar istilah tinja, BAB&Jamban yang digunakan hari masyarakat setempat.
betul-betul istilah sehari-hari dan cenderung 3. Sepakati istilah istilah tersebut yang akan dipakai
bahasa kasar sehingga efektifdipakai sebagai selama pertemuan berlangsung.
bahasa pemicu.
1. Minta beberapa sukarelawan untuk meng-gambarkan
4. Pemetaan  Digunakan untuk alat P.R.A. batas desa/dusun/RW. 25 menit Bahan
 Digunakan untuk mengetahui tempat-tempat 2. Minta sukarelawan menggambarkan tempat-tempat setempat
masyarakat biasa BABS. yang mungkin dipakai sebagai BABS.
 Digunakan sebagai alat bantu pemicuan 3. Minta sukarelawan menandai posisi melakukan
 Digunakan sebagai alat monitoring pertemuan.
4. Minta kepada semua peserta/masya-rakat yang hadir
menandai rumah-nya masing-masing dengan benda
sesuai kesepakatan.

5. Pemicuan
denganFGD:

a. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa malu melakukan BABS.  Buat posisi masyarakat melingkar satu lapis. 15 menit -
Malu  Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah  Tanyakepada peserta pertemuan : siapa yang pagi
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakanStop ini tadi BABdi sungai/sawah/kebun dll ? (Jangan
BABS. sebut : tidakdijamban).Minta untuk tunjuk tangan.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun &
129

menggunakan jamban sebagai tempat BAB.


130

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

 Yangtunjuk tangan pisahkan/minta maju satu


langkah dari lingkaran (dipisahkan dari lingkaran
diharapkan sudah muncul rasa malu)
 Gali Rasa Malu mereka dengan per-tanyaan-
pertanyaan yang ada kaitannya dengan rasa malu.
 Bila ada yang menyatakan malu, tanyakan :Apakah
mau seperti ini terus ?
 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan
reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat
yangterpicu.

b. Elemen Rasa Jijik  Menimbulkanrasajijikterhadaptinjayangdibuang  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen rasa 15 menit Visualisasi
sembarangan. malu, lanjutkan dengan elemen rasa jijik. tinja
 Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah  Tanyakanberapa anggota keluarga dan berapa kali
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakan Stop setiap hari BAB.
BABS.  Mintamerekamembuattumpukanbahanmenyerupai
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun & tinja (yang sudah disiapkan) sejumlah anggota
menggunakan jamban sebagai tempat BAB. keluarganya.
 Minta mereka untuk melihat visualisasi tumpukan
tinja dan tanyakan perasaan mereka
 Bila ada yang menyatakan jijik, tanyakan :Apakah
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

mau seperti ini terus ?


 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan
reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat
yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, kita ajak menghitung jumlah
tinja yang dihasilkan perhari/bulan dan tahun.

c. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa takutsakit karena tahu bahwa  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen rasa 15 menit Diagram F,
Takut Sakit tinja yang dibuang sembarangan bisa termakan malu dan jijik lanjutkan dengan elemen rasa takut Meta plan
dan mengakibatkan sakit. sakit. &alat tulis,
 Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah  Simulasikan air minum yang tercemar tinja atau gali Flip Chart
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakan Stop pengetahuan masyarakat bagaimana tinja seseorang
BABS. bisa masuk kemulut.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun &  Tanyakanperasaan mereka setelah melihat
menggunakan jamban sebagai tempat BAB. peragaan tinja bisa masuk mulut.
 Bila ada yang menyatakan jijik atau takutsakit
tanyakan :Apakah mau seperti ini terus ?
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan


reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat
yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, gunakan elemen selanjutnya.

d. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa takutdosa karena tahu bahwa  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen rasa 15 menit -
Takut Dosa tinja yang dibuang sem-barangan bisa membuat malu, jijik danrasa takutsakit lanjutkan dengan
najis alat ibadah atau orang lain yang mau elemen rasa takutdosa.
beribadah.  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa
 Menimbulkan rasa takutdosa karena tahu bahwa tinja merekabisa masuk mulut orang lain dan
tinja yang dibuang sem-barangan bisa membuat menimbulkan sakit atau
orang lain jatuh sakit.  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa tinja
 Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah mereka bisa membuat ibadah orang lain tidak
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakan Stop diterimaTuhankarena alat ibadah atau badannya
BABS. tidak suci karena terkenan najisnya ? atau
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun &  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa
menggunakan jamban sebagai tempat BAB. tinja merekabisa masuk mulut orang lain dan
menimbulkan sakit.
 Bila ada yang menyatakan takutdosatanyakan :
Apakah mau seperti ini terus ?
 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan
reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat
yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, gunakan elemen selanjutnya
atau gunakan hadist atau ayat dari Kitab Suci.

e. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa jatuh harga diri karena masih  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen- 15 menit -
HargaDiri berperilaku BABS. elemen diatas lanjut-kan dengan elemen rasa harga
 Menumbuhkan kebanggaan karena telah diri.
mempunyai jamban dan telah melaksanakan Stop  Tanyakanperasaan mereka kalau ada tamu yang
BABS. sangat dihormatinya mau numpang BABdan
 Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah ternyata nggak punya jamban atau
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakan Stop  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa banyak
BABS. orang yang lebih miskin darinya sudah mau berubah
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun & atau sudah punya jamban ? atau
menggunakan jamban sebagai tempat BAB.  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa dirinya
tidak lebih baik dari kucing dalam hal BAB.
131
132

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

 Bila ada yang menyatakan jatuh harga diri/gengsi


tanyakan :Apakah mau seperti ini terus ?
 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan
reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat
yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, gunakan elemen selanjutnya
atau gunakan hadist atau ayat dari Kitab Suci.

f. Elemen lain.  Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah  Tanyakanperasaan mereka dengan menggunakan
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakan Stop elemen-elemen pemicu lain yang sesuai dengan
BABS. situasi dan kondisi setempat.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun &
menggunakan jamban sebagai tempat BAB.

5. Transect Walk  Menimbulkan rasa malu/jijik/takut sakit/takutdosa/  TransectWalkadalah kegiatan mengajak peserta 30 menit -
jatuh harga diri pertemuan untuk menelusuri desa/dusun/kampung
 Menimbulkan keinginan kuat untuk merubah untuk melihat dimana masyarakat biasa melakukan
kebiasaan BABS-nya dengan melaksanakan Stop BAB.
BABS.  Transectbisa dilakukan sebelum pemetaan, atau
 Menimbulkan keinginan kuat untuk membangun & sesudah pemetaan dan tidak ada yang terpicu
menggunakan jamban sebagai tempat BAB. (setelah ada pemicuan) atau tidak usah dila-kukan
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

bila dengan pemetaan dan elemen pemicunya sudah


berhasil ada yang terpicu.
 Ditempat yang ada tumpukan tinja lakukan FGD
dengan elemen-ele-men pemicuan.
 Bila ada yang menyatakan mau berubah, berikan
reward/pujian.

6. Kesepakatan  Membangun komitmen dari masyara-kat yang  Minta kepada masyarakat yang terpicu untuk 30 menit Flip Chart
mau berubah: kapan akan merealisasikan menuliskan komitmen/ kesanggupan mereka untuk &alat tulis
keinginannya untuk berubah. mulai membangun jamban
 Membuat kesepakatan keberadaan Komite  Minta kepada masyarakat yang terpicu : kapan hasil
Masyarakat yang akan mempelopori karya mereka bisa dilihat oleh ..........?
pembangunan jamban di komunitasnya.  Fasilitasi masyarakat yang terpicu dalam menyusun
StrukturOrganisasi Komite Masyarakat.

7. RTL  Memfasilitasi masyarakat yang terpicu untuk  Minta kepada Komite untuk membu-at Rencana 30 menit Flip Chart
membuat RencanaTindakLanjut untuk TindakLanjut dalam rangka untuk merealisasikan &alat tulis
merealisasikan Komitmen mereka komit-men mereka untuk mewujudkan ODF.
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATORSTBM(CTPS)
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan Salingmengenal (antar masyarakat dengan fasilitator), 1. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan. 15 menit
Masyarakat/ Peserta pertemuan merasa senang, tanpa 2. Fasilator melakukan bina suasana/ice breaking
beban mengikuti orientasi.Maksud dan tujuan diketahui yang sesuai dengan situasi kondisi.
oleh masyarakat.

2 Alur Penyakit Untuk mengetahui penyebab penyakit, cara penularan, 1. Fasilitator menanyakan beberapa penyakit o Kertas
pencegahan. yang sering muncul. meta plan
2. Masyarakat diminta menuliskan di kertas meta Spidol
plan. Stikycloth
3. Pilih salah satu penyakit yang berkaitan
dengan sanitasi (contoh diare)
4. Buat alur penyakit tersebut
5. Fasilitator menanyakan bagaimana
cara pencegahannya dan masyarakat
menuliskannya.

3 Demo cuci Memberi penjelasan pentingnya cuci tangan pakai 1. Minta kesediaan dua orang(siAdan B) dari Aqua botol
tangan pakai sabun masyarakat Lem dari
sabun 2. SiApraktik ctpsyang benar tepung
3. Si Bpraktik ctpsyang tidak benar kanji
4. Fsilitator meminta masyarakat untuk menilai Betadin
dan memberikan tanggapan Ember
5. Fasilitator menyimpulkan perilaku CTPSyang Sabun
benar Tisu
133
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATORSTBM(PAM RT/AIR)
134

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan Salingmengenal 1. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan 15 menit


(antar masyarakat Note: Sampaikan akan belajar mengenai upaya warga disini dalam menyediakan air minum
dengan fasilitator), di rumah tangga Karena mau belajar maka kami sekelompok tidak membawa bantuan
Masyarakat/ Peserta 2. Perkenalan dimulai dari lead fasilitator dilanjutkan anggota kelompok. Cukup sebutkan
pertemuan merasa nama dan kota asal (jangan sebutkan asalinstansi karena akan membangun gap anatar
senang, tanpa beban fasilitator dengan masyarakat)
mengikuti orientasi. 3. Fasilator melakukan bina suasana/ice breaking yang sesuai dengan situasi kondisi.
Maksud dan tujuan
diketahui oleh
masyarakat.

Pemetaan Fokus disamping wc/sumber air: 15 menit


Pemetaan rumah, tempat buang air besar, metode mendapatkan air minum di RT(gali mulai
dari pengolahan, wadah penyimpanannya dan perilaku pennganannya)
Lanjutkan dengan simulasi air minum yang terkontaminasi

Transect Diagram 5 Fdimainkan oleh masyarakat 15 menit


Masyarakat diajak untuk menyusuri lokasi tempat BAB(upayakan cari yang masih ditempat
terbuka/sembarangan)
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

Lakukan simulasi minum air, lalat, tinja.

Alur kontaminasi Peserta menyusun alur kontaminasi 20 menit


Peserta membuat blocking kontaminasi
Peserta menyajikan dan menyimpulkan

FGD Gali informasi mengenai upaya penyediaaan air minum di rumah masing-masing peserta
(pengolahan, penyimpanan dan perilaku penanganannya) --- grand tour
Tandai/ingatbeberapa peserta yang belum melakukan upaya pengelolaan air minum dan gali
menuju 3 komponen PAMRT-- mini tour
Lemparkan kepada peserta yang telah melakukan upaya 3 komponen PAMRT
Lakukan simulasi minum air yang terkontaminasi
TakutSakit

Kesepakatan Dilakukan penyediaan air minum di rumah tangga masing-masing


Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

RTL Memperbaiki cara pengelolaan air minum di rumah tangga masing-masing

HASIL Perubahan sikap pengetahuan perilaku dalam pengelolaan air minum RT.
100 % masyarakat mengelolaairminum dan melakukan 5 kunci keamananpangan .

Totalsafe drinking water.


135
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATORSTBM(PAMRT/PENGELOLAANMAKANAN DI RUMAHTANGGA)
136

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan Salingmengenal (antar masyarakat 1. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan. 15 menit
dengan fasilitator), Masyarakat/ 2. Fasilator melakukan bina suasana/ice breaking yang sesuai dengan
Peserta pertemuan merasa senang, situasi kondisi.
tanpa bebanmengikuti orientasi.
Maksud dan tujuan diketahui oleh
masyarakat.

Pemetaan.  Dimana Sumber airnya


 Dimana keluargaBAB 30 menit
 Dimana keluarga membuang sampah
 Dimana keluarga membuang limbahnya?
 Dimana keluarga memasak makanan
 Siapa yang memiliki tudung saji?

Pemutaran Fasilitator Memutar film tentang ”makanan yang dihinggapi lalat” 5 menit Media
Film audiovisual

Diagarma F Peserta diminta untuk membuat alur kontaminasi makanan dengan gambar- 5 menit Gambar
gambar diagaram lima F. Alur
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

FGD TakutSakit,Rosa Jijik 20 menit Poster


• Fasilitator melakukan simulasi dengan menawarkan makanan yang
diwadahi pada tempat yang kotor
• Fasilitator melakukan simulasi mencuci buah yang langsung dimakan
menggunakan air yang kotor
• Fasilitator menanyakan Bagaimana keluarga melakukan Cara Pengelolaan
MakananYangBaik di Rumahnyaal :
 Menjaga Kebersihan
- CTPSsebelummengolah pangan dan sesering mungkin
- CTPSdari toilet
- Mencuci peralatan masak dan makan
- Menjaga dapur tetap bersih (dari serangga, hama dan binatang)
 Pisahkan makanan mentah dengan yang matang
- Memisahkan daging, ikan , pangan dari laut dengan pangan lain
- Menggunakan peralatan (pisau, talenan) terpisah untuk pangan
mentah
- Simpan pangan pada wadah untuk menghindari kontak pangan
mentah dan matang.
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

 Masaklah dengan benar


- Masaka pangan (daging, telur, ikan, unggas, dan pangan hasil laut)
- Rebus pangan seperti sup sampai mendidih, kalau daging usahakan
airnya bening tidak merah muda)
- Memasakan kembali pangan ( sisa) dengan benar.
 Jagalah Pangan Pada SuhuYangAman
- Jangan membiarkan pangan matang pada suhu kamar lebih dari dua
jam
- Simpan semua pangan yang cepat rusak dalam lemari es
- Sajikan makanan dengan suhu yang hangat
- Jangan menyimpan makanan di lemari es terlalu lama
- Makanan yang sudah beku harus dipanaskan kembali.
 Gunakan air dan bahan baku yang aman
- Gunakan air yang aman atau beri perlakuan agar air aman
- Pilih pangan yang segar dan bermutu
- Pilih pangan yang aman
- Cuci buah dan sayur yang dimakan mentah
- Jangan mengkonsumsi pangan kadaluwarsa

Kesepakatan - Fasilitator memfasilitasi peserta untuk membuat kesepakatan bahwa 10 menit Kertas
seluruh komunitas di desa tsbakan menerapkanCPMB (Cara Pengelolaan flano
MakananYangBaik ) dengan menerapkan5 kunci kemanan pangan spidol

RTL - Buat RTLdengan masyarakat sbb : 10 menit Kertas


- kapan komunitas akan meimulai mengelola makanan makanan dengan flano
CPMB yaitumenerapkan 5 kuncikemanan pangan (CPMB) Cara spidol
Pengelolaan Makanan yang Baik
- Siapa yang akan memonitoring

Merubah perilaku masyarakat untuk menjaga kebersihan makanan &minuman(Total


Food Safety)
137
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATORSTBM( LIMBAH)
138

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan • Salingmengenal ( antar 1. Fasilitator memperkenalkan diri dan mencoba mengenal beberapa anggota 5 menit
masyarakat dengan masyarakat yang hadir
fasilitator), 2. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan.
• Maksud dan tujuan
diketahui oleh masyarakat.

2 Bina Masyarakat/peserta merasa Fasilitator melakukan bina suasana/ice breaking yang sesuai dengan situasi kondisi 10 menit
suasana senang, tanpa beban dalam
mengikuti pertemuan

3 Identifikasi Mengajak masyarakat • Fasilitator menyampaikan pertanyaan apa saja yang menjadi air limbah di rumah? 25 menit • Kertas
limbah mengenali permasalahan • Ketikamasyarakattelahmenyampaikanwujudlimbahcairyangdihasilkan,fasilitator flipchart
cair rumah pengelolaan limbah cairnya menuliskan pada kertas metaplan dan menempelkan pada kain tempel. • Spidol
tangga, sendiri • Fasilitator meminta peserta membagi kelompok sesuai dengan wujud limbah yang • Kertas
Pemetaaan disampaikan, kemudian diminta untuk menggambarkan bagaimana air limbah itu metaplan
Hitung disalurkan?
Volume • Fasilitatormenanyakanapakah nilai positif dannegatifdariadanya limbah cairdari
limbah cair setiap jenis penyaluran?
• Ajukanpertanyaankunci:Bagaimanaperasaankitakalaumelihatlingkungankita
dengan limbah cair seperti tergambarkan dalam bagan identifikasi?
• Fasilitator menanyakan berapa banyak limbah cair yang dihasilkan setiap harinya?
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

3 Pemicuan:

A Alur Mengajak masyarakat untuk • Tanyakan kepadamasyarakatapakahmerekayakinbahwatinjabisamasukke dalam 10 menit • Gambar


kontaminasi melihat bagaimana kotoran mulut? tinja dan
manusia dapat dimakan oleh • Tanyakan bagaimanalimbahcairmasukketubuhkita?melaluiapasaja?Minta gambar
manusia yang lainnya masyarakat untuk menggambarkan hal – hal yang menjadi perantara limbah cair mulut
sampai ke mulut. • Potongan
• Analisis hasilnya bersama–sama dengan masyarakat dan kembangkan diskusi kertas
(misalnya FGD) • Spidol
WAKTU BAHAN
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

NO KEGIATAN TUJUAN PROSES


(DURASI) ALAT

C FGD Bersama dengan masyarakat, • Ajaksemuapesertauntukberjalan-jalanmengelilingikampungmereka. Tujuan 20 menit


mendiskusikan kondisi yang ada perjalanan adalah lokasi-lokasi dimana masyarakat membuang limbah cair tidak
dan menganalisisnya, sehingga pada tempatnya
diharapkan dengan sendirinya • Jika menemukan lokasi pembuangan limbah cair, ajukan pertanyaan: siapa yang
masyarakat dapat merumuskan buang limbah cair di sini?
yang sebaiknya dilakukan atau • Bagaimana perasaan kita dengan melihat kondisi lingkungan yang seperti ini?
tidak dilakukan

Penelusuran • Untuk melihat dan • Fasilitator bertanya:Apakah bapak/ibu mau terus dalam kondisi seperti ini? 5 menit
Wilayah mengetahui tempat yang • Apa yang akan dilakukan?
paling seringdijadikan • Apakah kita sepakat untuk melakukan tindakan tersebut?
tempat buang limbah cair.
• Dengan mengajak
masyarakat berjalan
ke sana dan berdiskusi di
tempat tersebut,
diharapkan masyarakat
akan merasa jijik, bau, dsb
• Memicu rasa malu bagi
yang membuang limbah
cair tidak pada tempatnya.

Kesepakatan • Fasilitator mengajak masyarakat untuk menuliskan rencananya dalam rangka 5 menit • kertas
mewujudkan kesepakatan flipchart
• spidol

RTL • Fasilitator mengajak masyarakat untuk menuliskan rencananya dalam rangka 5 menit • kertas
mewujudkan kesepakatan flipchart
• spidol
139
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATOR
140

STBM KOMPONEN 4 ( PENGELOLAANSAMPAH RUMAH TANGGA)


WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan  Agar masyarakat dengan fasilitator 1. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan. 15 menit -
dan saling mengenal, 2. Fasilator melakukan bina suasana/ice breaking yang sesuai
penyampaian  Agarmasyarakatmengetahuimaksud dengan situasi kondisi.
tujuan. kedatangan fasilitator.
 Agar masyarakat mengetahui bahwa
fasilitator tidak membawa bantuan
apapun.

2. Pencairan  Agar masyarakat merasa senang 1. Ajak masyarakat melakukan perma-inan/game yang menimbulkan 15 menit Sesuai
suasana mengikuti acara pertemuan rasa lucu dan membuat gembira. kebutuhan
 Agar masyarakat tidak merasa 2. Atau ajak masyarakat bernyanyi atau membuat joke/lelucon.
rendah diri terhadap fasilitator
 Agar tidak ada kekakuan suasana
acara pertemuan

3. Pemetaan  Digunakan untuk alat P.R.A. 1. Minta bbrp sukarelawan untuk meng-gambarkan batas desa/ 25 menit Bahan
 Digunakan untuk mengetahui tempat- dusun/RW. setempat
tempat masy. biasa Buang Sampah. 2. Minta sukarelawan menggambarkan tempat-tempat yang mungkin
 Digunakan sbg alat bantu pemicuan dipakai sebagai tempat buang sampah.
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

 Digunakan sbg alat monitoring 3. Minta sukarelawan menandai posisi melakukan pertemuan.
4. Minta kepada semua peserta/masya-rakat yang hadir menandai
rumah-nya masing-masing dengan benda sesuai kesepakatan.

4. Pemicuan
denganFGD:

a. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa malu melakukan  Buat posisi masyarakat melingkar satu lapis. 15 menit -
Malu buang sampah sembarangan  Tanyakepada peserta pertemuan : siapa yang pagi ini tadi buang
 Menimbulkan keinginan kuat untuk sampah di sungai/sawah/kebun dll ? Minta untuk tunjuk tangan.
merubah kebiasaan buang sampah  Yangtunjuk tangan pisahkan/minta maju satu langkah dari
sembarangan. lingkaran (dipisahkan dari lingkaran diharap-kan sudah muncul
 Menimbulkan keinginan kuat untuk rasa malu)
mengelola sampah yang memenuhi  Gali Rasa Malu mereka dengan per-tanyaan-pertanyaan yang ada
syarat kesehatan. kaitannya dengan rasa malu.
 Bila ada yang menyatakan malu, tanyakan :Apakah mau seperti
ini terus ?
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan reward/pujian.


 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat yangterpicu.

b. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa jijik terhadap sam-  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen rasa malu, lanjutkan 15 menit Visualisasi
Jijik pah yang dibuang sembarangan. dengan elemen rasa jijik. sampah
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Tanyakanberapa anggota keluarga dan berapa kali setiap hari
merubah kebiasaan buang sampah membuang sampah
sembarangan.  Minta mereka membuat tumpukan bahan menyerupai sampah
 Menimbulkan keinginan kuat untuk (yang sudah disiapkan) sejumlah berapa kali keluarga mereka
mengelola sampah yang memenuhi buang sampah.
syarat kesehatan.  Minta mereka untuk melihat visuali-sasi sampah berserakan dan
tanyakan perasaan mereka
 Bila ada yang menyatakan jijik, tanyakan :Apakah mau seperti ini
terus ?
 Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, kita ajak menghitung jumlah sampah yang
dihasilkan perhari/bulan dan tahun.

c. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa takutsakit karena  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen rasa malu dan jijik 15 menit Diagram F,
TakutSakit tahu bahwa sampah yang dibuang lanjutkan dengan elemen rasa takutsakit. Meta plan
sembarangan bisa termakan dan  Simulasikan air minum yang terce-mar kotoran dari sampah atau &alat tulis,
mengakibatkan sakit. gali pengetahuan masyarakat bagaima-na kotoran disampah Flip Chart
 Menimbulkan keinginan kuat untuk seseorang bisa masuk kemulut.
merubah kebiasaan buang sampah  Tanyakanperasaan mereka setelah melihat peragaan kotoran
sembarangan. disampah bisa masuk mulut.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Bila ada yang menyatakan jijik atau takutsakittanyakan :Apakah
mengelola sampah yang memenuhi mau seperti ini terus ?
syarat kesehatan.  Bila mereka menyatakan mau berubah, berikan reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, gunakan elemen selanjutnya.
141
142

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

d. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa takutdosa karena  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen rasa malu,jijik dan 15 menit Visualisasi
TakutDosa tahu bahwa sampah yang dibuang rasa takutsakit lanjutkan dengan elemen rasa takutdosa. sampah
sembarangan bisa membuat najis  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa sampah yang mereka
alat ibadah atau orang lain yang mau buang bibit penyakit yang dibawanya bisa masuk mulut orang lain
beribadah. dan menimbulkan sakit atau
 Menimbulkan rasa takutdosa karena  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa sampah yang mereka
tahu bahwa sampah yang dibuang buang (misalnya ke sungai)bisa membuat ibadah orang lain tidak
sembarangan bisa membuat orang lain diterimaTuhankarena alat ibadah atau badannya tidak suci karena
jatuh sakit. terkenan najis dari sampah ? atau
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa bibit penyakit yang
merubah kebiasaan buang sampah ada disampah yang mereka buang sembarangan bisa masuk mulut
sembarangan. orang lain dan menimbulkan sakit.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Bila ada yang menyatakan takutdosatanyakan :Apakah mau
mengelola sampah yang memenuhi seperti ini terus ?
syarat kesehatan.  Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan reward/pujian.
 Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat yangterpicu.
 Bila belum terpicu juga, gunakan elemen selanjutnya atau gunakan
hadist atau ayat dari Kitab Suci.

e. Elemen Rasa  Menimbulkan rasa jatuh harga diri  Kalau belum ada yang terpicu dengan elemen-elemen diatas 15 menit -
Harga Diri karena masih berperilaku buang lanjut-kan dengan elemen rasa harga diri.
sampah sembarangan.  Tanyakanperasaan mereka kalau ada tamu yang sangat
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

 Menumbuhkan kebanggaan karena dihormatinya tau disekitar rumahnya banyak sampah berserakan.
telah mengelola sampah dengan atau
baik sehingga tidak menimbulkan  Tanyakanperasaan mereka kalau tau bahwa banyak orang yang
efek negatif bahkan mendapatkan lebih miskin darinya sudah mau berubah atau sudah mengelola
peningkatan nilai ekonomis.. sampahnya dengan baik/memenuhi syarat kesehatan ? atau
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Bila ada yang menyatakan jatuh harga diri/gengsitanyakan :
merubah kebiasaan buang sampah Apakah mau seperti ini terus ?
sembarangan.  Bila mereka menyatakan mau ber-ubah, berikan reward/pujian.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Yangmenyatakan mau berubah itulah masyarakat yangterpicu.
mengelola sampah yang memenuhi  Bila belum terpicu juga, gunakan elemen selanjutnya atau gunakan
syarat kesehatan. hadist atau ayat dari Kitab Suci.

f. Elemen Nilai  Menimbulkan keinginan kuat untuk  Tanyakanapakah masyarakat tau bahwa ada kegiatan 15 menit Barang
Tambah dari merubah kebiasaan buang sampah pengelolaan sampah yang bisa mendatangkan keuntungan secara hasil
sampah sembarangan. ekonomi ? Reuse &
 Menimbulkan keinginan kuat untuk  Tanyakanapakah ada yang sudah kenal dengan 3 R dan apa Recycle
mengelola sampah yang memenuhi manfaat yang didapatkannya.
syarat kesehatan dan memberikan nilai
ekonomi dengan 3 R.
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

g. Elemen lain.  Menimbulkan keinginan kuat untuk  Tanyakanperasaan mereka dengan menggunakan elemen-elemen -
merubah kebiasaan buang sampah pemicu lain yang sesuai dengan situasi dan kondisi setempat.
sembarangan.
 Menimbulkan keinginan kuat untuk
mengelola sampah yang memenuhi
syarat kesehatan dan memberikan nilai
ekonomi dengan 3 R.

5. Transect  Menimbulkan rasa malu/jijik/takut sakit/  TransectWalkadalah kegiatan mengajak peserta pertemuan 30 menit -
Walk takutdosa/jatuh harga diri untuk menelusuri desa/dusun/kampung untuk melihat dimana
 Menimbulkan keinginan kuat untuk masyarakat biasa melakukan buang sampah sembarangan.
merubah kebiasaan buang sampah  Transectbisa dilakukan sebelum pemetaan, atau sesudah
sembarangan. pemetaan dan tidak ada yang terpicu (setelah ada pemicuan)
 Menimbulkan keinginan kuat untuk atau tidak usah dila-kukan bila dengan pemetaan dan elemen
mengelola sampah yang memenuhi pemicunya sudah berhasil ada yang terpicu.
syarat kesehatan dan memberikan nilai  Ditempat yang ada tumpukan sam-pah lakukan FGDdengan
ekonomi dengan 3 R. elemen-elemen pemicuan.
 Bila ada yang menyatakan mau berubah, berikan reward/pujian.

6. Kesepakatan  Membangun komitmen dari masyara-  Minta kepada masyarakat yang terpicu untuk menuliskan 30 menit Flip Chart
katyang mau berubah : kapan akan komitmen/ kesanggupan mereka untuk mulai melaksanakan 3 R &alat tulis
merealisasikan keinginannyauntuk dan membentuk PSRT-BM
berubah.  Minta kepada masyarakat yang terpicu : kapan hasil karya mereka
 Membuat kesepakatan keberadaan bisa dilihat oleh ..........?
Komite Masyarakat yang akan  Fasilitasi masyarakat yang terpicu dalam menyusun Struktur
mempelopori Pengelolaan Sampah Organisasi PSRT-BM
RumahTanggaBerbasis Masyarakat
dengan 3 R ( Reduce, Reuse &
Recycle )di komunitasnya.

7. RTL  Memfasilitasi masyarakat yang terpicu  Minta kepada Komite PSRT-BMuntuk membuat RencanaTindak 30 menit Flip Chart
untuk membuat RencanaTindak Lanjut dalam rangka untuk merealisasikan komitmen mereka untuk &alat tulis
Lanjut untuk merealisasikan Komitmen mewujudkan Kawasan Bebas Sampah (KBS).
mereka membentuk PSRT-BM.
143
LEMBAR PROSESUNTUK FASILITATOR
144

STBM,(KOMPONEN 5 LIMBAH)
WAKTU BAHAN
NO KEGIATAN TUJUAN PROSES
(DURASI) ALAT

1. Perkenalan • Salingmengenal ( antar masyarakat 3. Fasilitator memperkenalkan diri dan mencoba mengenal beberapa 5 menit
dengan fasilitator), anggota masyarakat yang hadir
• Maksud dan tujuan diketahui oleh 4. Fasilitator menyampaikan maksud dan tujuan.
masyarakat.

2 Bina suasana Masyarakat/peserta merasa senang, tanpa Fasilitator melakukan bina suasana/ice breaking yang sesuai dengan 10 menit
beban dalam mengikuti pertemuan situasi kondisi

2 Identifikasi Mengajak masyarakat mengenali • Fasilitator menyampaikan pertanyaan apa saja yang menjadi air 25 menit • Kertas
limbah cair permasalahan pengelolaan limbah cairnya limbah di rumah? flipchart
rumah tangga, sendiri • Ketika masyarakat telah menyampaikan wujud limbah cair yang • Spidol
Pemetaaan dihasilkan, fasilitator menuliskan pada kertas metaplan dan • Kertas
Hitung Volume menempelkan pada sticky cloth metaplan
limbah cair • Fasilitator meminta peserta membagi kelompok sesuai dengan
wujud limbah yang disampaikan, kemudian diminta untuk
menggambarkan bagaimana air limbah itu disalurkan?
• Fasilitator menanyakan apakah nilai positif dan negatif dari adanya
limbah cair dari setiap jenis penyaluran?
• Ajukan pertanyaan kunci: Bagaimana perasaan kita kalau melihat
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

lingkungan kita dengan limbah cair seperti tergambarkan dalam


bagan identifikasi?
• Fasilitator menanyakan berapa banyak limbah cair yang dihasilkan
setiap harinya?

3 Pemicuan:

a Alur Mengajak masyarakat untuk melihat • Tanyakan kepadamasyarakat apakahmereka yakin bahwatinja bisa 10 menit • Gambar
kontaminasi bagaimana kotoran manusia dapat dimakan masuk ke dalam mulut? tinja dan
oleh manusia yang lainnya • Tanyakanbagaimanalimbahcairmasukketubuhkita?melalui apa gambar
saja? Minta masyarakat untuk menggambarkan hal – hal yang mulut
menjadi perantara limbah cair sampai ke mulut. • Potongan
• Analisis hasilnya bersama–sama dengan masyarakat dan kertas
kembangkan diskusi (misalnya FGD) • Spidol

Tabel9:Lembar Proses Pemicuan STBM


e. Komposisitim pemicu

KomposisitimpemicuyangbiasanyadigunakandalammemfasilitasiSTBMdikomunitas,sebagai
berikut:

Leadfacilitator: fasilitator utama, yang menjadi motor utama proses fasilitasi, biasanya 1 orang

Co–facilitator :membantufasilitatorutamadalammemfasilitasiprosessesuaidengan kesepakatan


awal atau tergantung pada perkembangan situasi

Content recorder:perekamproses,bertugasmencatatprosesdanhasiluntukkepentingan
dokumentasi/pelaporan program

Processfacilitator :penjagaalurprosesfasilitasi,bertugasmengontrolagarprosessesuaialur dan


waktu, dengan cara mengingatkan fasilitator (dengan kode-kode yang disepakati) bilamana ada
hal-hal yang perlu dikoreksi.

Environment Setter:penatasuasana,menjagasuasana‘serius’prosesfasilitasi,misalnya dengan:


mengajak anak-anak bermain agar tidak mengganggu proses (sekaligus juga bisa
mengajakmerekaterlibatdalamkampanyeSTBM, misalnyadengan:menyanyibersama,
meneriakkanslogan,dsb.), mengajakberdiskusiterpisahpartisipanyangmendominasiatau
mengganggu proses, dsb.

C. POKOKBAHASAN 3:PASKAPEMICUAN
a. MembangunUlangKomitmen
Membangun ulang komitmen masyarakat ini dimaksudkan untuk meningkatnya motivasi
masyarakat untuk melaksanakan rencana kegiatan yang mereka susun pada saat memberikan
komitmenmerekadikegiatanpemicuansebelumnya.Hasilakhirdaritahapiniadalahdisepakatinya
komitmen semua pihak untuk keberhasilan pencapaian rencana kegiatan masyarakat.

Membangun komitmen ini diawali dengan mempersilahkan kepada wakil masyarakat untuk
mempresentasikankondisisanitasidikomunitasnyadanrencanamerekakedepan.Selanjutnyakita
melakukanpenegasan-penegasanuntukmeningkatkanmotivasimasyarakat,misalnya:mengajak
pesertamemberitepuktangan,menegaskantentangtanggalbebasdariBABterbukauntuksetiap
komunitas, menunjukkan para natural leader yang akan memotori gerakan masyarakat, dll.

Pada akhir kegiatan berikanlah penegasan-penegasan untuk membangun komitmen bersama


semua pihak dalam upaya pencapaian bebas dari BABterbuka di tingkat yang lebih luas.

Hasil komitmen yang telah disepakati bersama dengan masyarakat, diserahkan oleh perwakilan
kelompok masyarkat kepada pejabat yang berwenang di daerah untuk dilakukan tindak lanjut
sesuaidenganrencana.Diharapkanpemerintahdaerahdapatmenindaklanjutisesuaiprosesyang telah
terjadi dan dapat menghasilkan keluaran yang diharapkan oleh masyarakat.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 14


b. Pilihan Teknologi Sanitasi Untuk 5 Pilar STBM
PencapaianDesa/KelurahanSTBM dengankondisisanitasitotalyangmencakup5pilarSTBM akan
diikuti dengan pencapaian akses sarana dan prasarana sanitasi di masyarakat. Pencapaian
saranasanitasiiniakanadadimasyarakatmulaiteknologiyangpalingsederhanahinggateknologi
yangcanggihdanterkeloladenganbaik.Pilihanteknologisanitasiuntuk5pilarSTBMiniberprinsip harus
sesuai dengan standar kesehatan, mudah dan terjangkau oleh masyarakat.

Dalampemilihanopsiteknologiyangada,masyarakatharusmemahamitanggasanitasi. Tangga
sanitasi ini akan membantu masyarakat untuk mempraktikkan kebiasan pola hidup bersih dan
sehat, dengan bantuan alat yang sederhana hingga alat yang lebih canggih dan permanen.
Sebagaicontoh,untukpilar1,masyarakatnaikdarikebiasaanawalyangmasihBABsembarangan
hinggamencapaikondisiberperilakuhigienisdansaniterdenganBAB dijambanyangsehatdan
permanen.Untukpilar2, masyarakatberubahperilakunyadaritidakmencucitanganhingga
mencucitanganpakaiairdansabun,dannaiklagimisalnyadenganmelakukannya diwastafel yang
permanen. Begitupun dengan pilar-pilar lainnya, yang menunjukkan adanya perubahan dan
peningkatan perilaku menjadi lebih baik.

c. TanggaSanitasiUntuk 5 PilarSTBM
Sanitation Ladder atau tangga sanitasi merupakan tahap perkembangan sarana sanitasi yang
digunakan masyarakat, dari sarana yang sangat sederhana sampai sarana sanitasi yang sangat
layak dilihat dari aspek kesehatan, keamanan dan kenyamanan bagi penggunanya.

DalamSTBM,masyarakattidakdimintaataudisuruhuntukmembuatsaranasanitasitetapihanya
mengubahperilakusanitasimereka.Namunpadatahapselanjutnyaketikamasyarakatsudahmau
merubah kebiasaan BABnya, sarana sanitasi menjadi suatu hal yang tidak terpisahkan.

Seringkali pemikiran masyarakat akan sarana sanitasi adalah sebuah bangunan yang kokoh,
permanen, dan membutuhkan biaya yang besar untuk membuatnya. Pemikiran ini sedikit banyak
menghambat animo masyarakat untuk membangun sarana sanitasi, seperti jamban, karena
alasan ekonomi dan lainnya sehingga kebiasaan masyarakat untuk buang air besar pada tempat
yang tidak seharusnya tetap berlanjut.

Padaprinsipnyasebuahjambanyangsaniterdanlayakterbagimenjaditigakelompokberdasarkan letak
konstruksi dan kegunaannya. Pertama adalah bangunan bawah tanah yang berfungsi sebagai
tempat pembuangan tinja. Fungsi bangunan bawah tanah adalah untuk melokalisir tinja
danmengubahnyamenjadilumpurstabil.Keduaadalahbangunandipermukaantanah(landasan).
Bangunan di permukaan ini erat kaitannya dengan keamanan saat orang tersebut membuang
hajat.Terminologiamandisinidapatdiartikanamandariterperosokkepadalubangkotoran,aman saat
membuang hajat (malam hari/saat hujan/ aman digunakan oleh orang jompo). Ketiga adalah
bangunandinding.Bangunanataudindingpenghalangeratkaitannyadenganfaktorkenyamanan,
psikologis dan estetika.

14 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Definisi jamban sehat (improved latrine) mengacu kepada definisi dalam Joint Monitoring
Program (JMP), dengan batasan sebagai berikut:

Jamban sehat adalah fasilitas pembuangan tinja yang memenuhi syarat :

 Tidakmengkontaminasi badan air.


 Menjaga agar tidak kontak antara manusia dan tinja.
 Membuang tinja manusia yang aman sehingga tidak dihinggapi lalat atau
serangga vektor lainnya termasuk binatang.
 Menjaga buangan tidak menimbulkan bau.
 Konstruksi dudukan jamban dibuat dengan baik dan aman bagi pengguna.

d. Tangga Perubahan Perilaku Pilar-Pilar STBM


KondisiperilakumasyarakatyangmenjadisasaranintervesipelaksanaanSTBMtentunyaberbeda satu
dengan yang lainnya. Sasaran perubahan perilaku dalam STBMada 5 pilar perilaku yaitu :
• Menghentikan kebiasaan BAB sembarangan,
• Membiasakan cucitangan pakai sabun dengan air yang mengalir,
• Mengelola air minum dan makanan secara aman,
• Mengelola sampah rumah tangga secara aman,
• Mengelola air limbah cair denga aman.
Pencapaianmasyarakatpadastatus sanitasitotaladalah“padakondisimasyarakatyangtelah
mencapai5pillarSTBM. Status sanitasitotaltentunyatidakdicapaisekaligus,tapimemerlukan
tahapanproses.TanggaperubahanperilakuSTBM berikutdapatmenggambarkanproses
pencapaiantahapanstatus untukmencapaisuatukomunitasmasyarakatyangtelahbersanitasi total.

e. Desa/Kelurahan mencapai status ODF/Stop BABS


Parameter desa/kelurahan dikatakan telah mencapai statusODF/SBSadalah
• SemuamasyarakatBAB hanyadijambanyangsehatdanbuangtinja/kotoranbayihanyake jamban
yang sehat ( termasuk di sekolah),
• Tidakterlihat tinja/kotoran manusia di lingkungan sekitar,
• Adapenerapansangsi,peraturanupayalainolehmasyarakatuntukmencegahkejadiaan BABdi
sembarang tempat,
• Adamekanismepemantauanumumyangdibuatolehmasyarakatuntukmencapai100%KK
mempunyai jamban sehat,
• Ada upaya strategi yang jelas untuk mencapai SanitasiTotal.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 14


f. Desa/kelurahan Mencapai Status Sanitasi Total
Indikator untuk mencapai SanitasiTotalsebagai berikut :
No. Pilar STBM Indikator Keberhasilan Indikator Keberhasilan terkait Indikator
terkait dengan perilaku dengan akses Keberhasilan

1 Stop Buang Jumlah dan • Jumlah dan persentase rumah 100%


Air Besar persentase penduduk tangga menggunakan jamban
Sembarangan tidak buang air besar sehat
sembarangan • Jumlah desa/kelurahan di
kabupaten /kotayang mencapai
Stop BABS/ODF, dievaluasi
setiap tahun setelah deklarasi
ODF

2 CuciTangan Setiap anggota • Jumlah dan persentase 100%


Pakai Sabun keluarga cuci tangan rumah tangga memiliki dan
pakai sabun pada menggunakan saran untuk
waktu kritis melakukan CTPS
• Setiap institusi pendidikan dan
kesehatan mempunyai sarana
untuk melakukan CTPS

3 PengelolaanAir • Jumlah dan • Jumlah dan persentase rumah 100%


Minum/ Makanan persentase tangga yang mempunyai
yang aman ( rumah tangga sarana untuk melakukan
PAMMRT) yang melakukan pengeloaan air minum dengan
pengelolaan aitr aman,
dengan aman • Jumlah dan persentase rumah
• Jumlah dan tangga yang memiliki sarana
persentase untuk melakukan pengeloaan
rumah tangga makanan dengan aman
yang melakukan
pengelolaan
makanan dengan
aman

4 Pengelolaan Setiap rumah tangga Setiap rumah tangga dapat 100%


Sampah Rumah melakukan melakukan akses terhadap
Tangga pengelolaan sampah sarana pengelolaan sampah
dengan aman

5 Pengelolaan Jumlah dan Jumlah dan prosentase rumah 100%


limba cair rimah prosentase rumah tangga yang mempunyai saran
tangga tangga yang pengelolaa limbah cair yang aman
mengelola limbah cait
dengan aman

Tabel7: IndikatorSanitasiTotal

14 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


OpsiTeknologiuntuk5 PilarSTBM
a. Jamban Sehat
UntukpilarISTBM:StopBuangAirBesarSembarangan,jenisprodukSTBMyangbisaditawarkan ke
masyarakat adalah jamban sehat.
Jamban sehat memiliki kriteria sebagai berikut:
1. Tidakmencemari air (badan air, air tanah),
2. Tidakmencemari tanah permukaan (air resapan),
3. Bebas dari serangga,
4. Tidakmenimbulkan bau dan nyaman digunakan,
5. Aman digunakan oleh pemakainya,
6. Mudah dibersihkan dan tidak menimbulkan gangguan bagi pemakainya,
7. Tidakmenimbulkan pandangan yang kurang sopan.

Berikut deskripsi singkat terkait dengan kriteria diatas:


1. Jamban individual yang tidak mencemari badan air dan air tanah memiliki lobang septiktank
yang dipadatkan dengan plester atau di cor semen dan pasir.

Gambar 6: Jamban Individual


2. Jamban komunal atau jamban individu di daerah padat permukiman, agar tidak mencemari
badan air dan air tanah haruslah memiliki dinding septiktank komunal yang kedap air atau
memiliki Instalasi PengolahanAir Limbah (IPAL)Komunal.

Gambar 7: Jamban Komunal

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 14


3. Jambanyangbebasdariseranggamemilikilobangjambanyangtertutupatauberupajamban
leherangsa.Lobangjambanyangterbukaakanmemudahkanlalatmasukkelobangtersebut,
sebagai contoh “jamban cubluk” haruslah dibuatkan tutup dari kayu atau benda lain agar
serangga atau lalat tidak dapat menembusnya.

Gambar 8: Jenis Jamban


4. Agarjambantidakmenimbulkanbaudannyamandigunakan,untukjambancemplungharus
dibuatkantutupdarikayuataubendalainsehinggabautidakkemana-mana.Septiktankharus
dibuatkanlobangbuanganatauventilasiudarakeatasminimal2meteruntukmembuangbau.
Namun,akanlebihbaikjikamenggunakanklosetleherangsakarenapadapermukaanselalu
tertutuprapatolehair.Ruangjambanharusbersihdarigenanganairdantidaklicin.Untukitu perlu
dibersihkan secara rutin.

Gambar 9: SeptikTankdenganVentilasi
5. Jambanyangamandigunakansebaiknyamemilikiseptiktankpadatanahyangtidakmudah

longsor, jambannya aman dari hujan dan panas.

Gambar 10: Jamban Permanen Gambar 11: Desain LantaiKamar Mandi

15 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Jamban hendaknya mudah dibersihkan, dimana lantai kamar mandi berada pada posisi miring
1 derajat mengarah ke saluran pembuangan air supaya kamar mandi selalu bersih dan kering.
Disana juga dilarang membuang sampah, seperti plastik, puntung rokok atau benda lainnya
karena bisa menghambat saluran pembuangan.
6. Tidakmenimbulkanpandanganyangkurangsopansehinggajambansebaiknyamemiliki dinding
yang lebih tinggi dari manusia dan memiliki pintu. Sebaiknya jamban
7. juga memiliki atap agar penggunanya aman dari hujan dan panas.

11.
12.
13.

Gambar 12: Jamban yangAman

b. Sarana CuciTanganPakai Sabun


Kriteria sarana cuci yangan yang memenuhi syarat kesehatan adalah:
1. Adanya air bersih yang dapat dialirkan,
2. Adanya sabun, dan
3. Adanya penampungan atau saluran air limbah yang aman.

Saranacucitangantidakperluterdiridari kerandanwastafel yangmewahataumahal.Sarana


CTPSyangsederhanadanyangtepatgunayaitudibuatdaribahan/materialyangdapatdiperoleh
denganmudah,misalnya:dapatdibuatdariruasbambu,tempat-tempatbekassepertibotolplastik besar,
jerigen, gentong, kaleng besar dan lain sebagainya, yang dibolongi sehingga air dapat mengalir
dan ditutup kembali.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 15


Contoh-contoh sarana CTPSyang memenuhi persyaratan minimum adalah antara lain:

Kiri dan bawah: penyimpanan air menggunakan


potongan paralon sisa dilengkapi dengan penutup
dibagian bawah. Paralon dilubangi dan dilengkapi
penutup lubang.

Sarana CTPSini digantung dekat sarana air


Sarana CTPSsederhana dari ruas bersih dan dilengkapi dengan penampung limbah
bambu yang dilubangi dan air.Sabun dimasukkan ke dalam jala plastik dan
dilengkapi penyumbat dan ember. digantung. Foto:WSP
Sabun dapat dimasukan jala
plastik dan digantung.FotoWSP.

Sarana CTPSini ditemukan di restaurant di


Yogyakarta,dibuat dari tempat air tradisionil
dari keramik .
Sarana CTPSdi sekolah.
Sumber fotoESP-USAID Sumber foto:ESP-USAID

15 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Sarana CTPS(CARE) dibuat dari jerigen
Sarana CTPSdibuat untuk acara gerakan dileng-kapi stand dan penampungan
CTPSserempak pada hari-hari perayaan air limbah untuk acara gerakan CTPS
khusus. Suplai air adalah melalui selang yang serempak pada hari-hari perayaan khusus.
disambung ke trukair. Sumber: Hari CTPS Sumber: PP&PL,
Sedunia 15 Oktober 2008/ Unilever Departemen Kesehatan

Sarana CTPSyang dibuat khusus dengan Sarana CTPSdari gentong plastik


ukuran tinggi untuk anak-anak sekolah. ditemukan di Posyandu Subang Cijambe.
Sumber foto:WSLIC-2 Foto:ESP-USAID

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 15


Tippy-tap– contoh dari Kenya.

Tippy-tapatau “keran miring” dikembang-


kan di tempat-tempat yang sulit air seperti
Sarana CTPSdisekolah di Sambak, Magelang
Amerika Selatan danAfrika dengan
dibuat dari bambu, diisi ulang dengan air
menggunaan bahan bekas (botol atau
bersih pakai ember.
jerigen platik). Lihat sketsaTippy-tap
untuk rincian cara membuatnya. Sumber: ESP-USAID
Sumber: www.kwaho.org/t-tipitap.html

Sarana CTPSsederhana menggunakan


botol “gallon” dan ember yang dilubangi Sarana CTPSmenggunakan bak sampah
untuk mengalirkan air, dilengkapi sumbat platik dilengkapi keran dan stand kerangka
dan ember penampungan air limbah. besi ditemukan di sekolah di Jawa Panggung
Sumber: Muhammdiyah, Jakarta. Rejo.

Gambar 13: Contoh Sarana Cuci Tangan Pakai Sabun yang Layak

15 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


c. Sarana PengelolaanAir Minum dan Makanan di Rumah Tangga
Hal penting untuk dilakukan :
- Cucilah tangan sebelum menangani air minum dan mengolah makanan siap santap.
- Mengolah air minum secukupnya sesuai dengan kebutuhan rumah tangga.
- Gunakanairyangsudahdiolahuntukmencucisayurdanbuahsiapsantapdanmengolah makan siap
santap.
- Tidakmencelupkan tangan ke dalam air yang sudah diolah menjadi air minum.
- Secara periodik meminta petugas untuk melakukan pemeriksaan air guna pengujian
laboratorium.

(1) PengelolaanAir Minum Rumah Tangga


• Pengolahan air Baku
Apabila air baku keruh perlu dilakukan pengolahan awal :
1. Pengendapan dengan gravitasi alami.
2. Penyaringan dengan kain.
3. Pengendapan dengan bahan kimia/tawas.

Gambar 14: PengelolaanAir Baku

• PengolahanAir Minum RumahTangga


Pengolahan air minum di rumah tangga merupakan kegiatan mengolah air untuk
kebutuhan sehari-hari keluarga.
Masyarakat dapat melakukan dengan cara :
1. Mengolah air minum
2. Menyimpan air minum yang aman.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 15


1. Bagaimana MengolahAir Minum yang Saniter?
Air untuk minum harus diolah terlebih dahulu untuk menghilangkan kuman dan
penyakit,selainituwadahairharusbersihdantertutup,airyangtidakdikeloladengan
standarPengelolaan AirMinumRumahTangga(PAMRT)dapatmenimbulkan penyakit.

Gambar 15: PengolahanAir Minum di Rumah Tangga

(a). Filtrasi/ Penyaringan


- Biosan Filter
- Keramik Filter
(b). Khlorinasi
- Khlorine Cair
- Khlorine tablet
(c).Penggumpalan dan Disinfeksi
- SODIS(Solar WaterDisinfektion)

- Merebus
Gambar 16: PengolahanAir Minum di Rumah Tangga

15 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


2. WadahPenyimpananAir Minum :
- Wadahyangamanadalahbertutup,berlehersempitdanlebihbaikjugadilengkapi
dengan keran.
- Air minum sebaiknya di simpan di wadah pengolahannya
- Airyangsudahdiolahsebaiknyadisimpandalamtempatyangbersihdanselalu
tertutup.
- Janganminumairlangsungdarimulut/wadahkeran,gunakangelasyangbersih dan
kering.
- Letakkan wadah penyimpanan air minum di tempat yang bersih dan sulit
terjangkau oleh binatang.
- Wadah airminumsebaiknyadicucisetiahtigahariatausaatairhabis.Gunakan air
yang sudah diolah sebagai air bilasan terakhir.

(2) Pengelolaan Makanan Rumah Tangga


Makanan harus dikelola dengan baik dan benar agar tidak menyebabkan gangguan
kesehatandanbermanfaatbagitubuh.Carapengelolaanmakananyangbaikyaitudengan
menerapkanprinsiphigienedansanitasimakanan.Pengelolaanmakanandirumahtangga,
walaupun dalam jumlah kecil atau skala rumah tangga juga harus menerapkan prinsip
higiene sanitasi makanan.
Berbicaratentanghigienesanitasimakananada4(empat)aspekyangsalingberpengaruh
satusamalainyaitutempat/bangunan, peralatan,orang/penjamahmakanandanbahan
makanan, sedangkan prinsip higiene sanitasi makanan adalah :

1. Pemilihan bahan makanan


Pemilihan bahan makanan harus memperhatikan mutu dan kualitas serta memenuhi
persyaratan yaitu untuk bahan makanan tidak dikemas harus dalam keadaan segar,
tidak busuk,tidak rusak/berjamur, tidak mengandung bahan kimia berbahaya dan
beracunsertaberasaldarisumberyangresmiataujelas.Untukbahan makanan
dalamkemasanatau hasilpabrikan, mempunyailabeldan merk,komposisijelas, terdaftar
dan tidak kadaluarsa.

2. Penyimpanan bahan makanan


Menyimpan bahan makanan baik bahan makanan tidak dikemas maupun dalam
kemasan harus memperhatikan tempat penyimpanan, cara penyimpanan, waktu/lama
penyimpanan dan suhu penyimpanan. Selama berada dalam penyimpanan harus
terhindar dari kemungkinan terjadinya kontaminasi oleh bakteri, serangga, tikus dan
hewan lainnya serta bahan kimia berbahaya dan beracun. Bahan makanan yang
disimpanlebihduluataumasakadaluarsanyalebihawaldimanfaatkanterlebihdahulu.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 15


3. Pengolahan makanan
Empataspekhigienesanitasimakanan sangat mempengaruhiprosespengolahan
makanan, oleh karena itu harus memenuhi persyaratan, yaitu :
• Tempat pengolahanmakanan ataudapurharusmemenuhipersyaratan teknis
higienesanitasiuntukmencegahrisikopencemaranterhadapmakanansertadapat
mencegah masuknya serangga, binatang pengerat, vektor dan hewan lainnya.
• Peralatan yang digunakan harus tara pangan (food grade) yaitu aman dan tidak
berbahayabagikesehatan(lapisanpermukaanperalatantidaklarutdalamsuasana
asam/basadantidakmengeluarkanbahanberbahayadanberacun)sertaperalatan
harus utuh, tidak cacad, tidak retak,tidak gompel dan mudah dibersihkan.
• Bahan makanan memenuhi persyaratan dan diolah sesuai urutan prioritas
Perlakukanmakananhasilolahansesuaipersyaratanhigienedansanitasimakanan,
bebas cemaran fisik, kimia dan bakteriologis.
• Penjamah makanan/pengolah makanan berbadan sehat, tidak menderita penyakit
menular dan berperilaku hidup bersih dan sehat

4. Penyimpananmakanan matang
Penyimpanan makanan yang telah matang harus memperhatikan suhu, pewadahan,
tempatpenyimpanandanlamapenyimpanan.Penyimpananpadasuhuyangtepat baik
suhu dingin, sangat dingin, beku maupun suhu hangat serta lama penyimpanan sangat
mempengaruhi kondisi dan cita rasa makanan matang.

5. Pengangkutanmakanan
Dalam pengangkutan baik bahan makanan maupun makanan matangharus
memperhatikanbeberapahal yaitu alat angkut yang digunakan, teknik/cara
pengangkutan,lamapengangkutandanpetugaspengangkut.Haliniuntukmenghindari
risiko terjadinya pencemaran baik fisik, kimia maupun bakteriologis.

6. Penyajianmakanan
Makanandinyatakanlaiksantapapabilatelahdilakukanujiorganoleptikatauujibiologis
atauujilaboratorium,halinidilakukanbilaadakecurigaanterhadapmakanantersebut.
Adapun yang dimaksud dengan :
• Ujiorganoleptikyaitumemeriksamakanandengancaramenelitidanmenggunakan
5 (lima) indera manusia yaitu dengan melihat (penampilan), meraba (tekstur,
keempukan), mencium (aroma), mendengar (bunyi misal telur) menjilat (rasa).
Apabila secara organoleptik baik maka makanan dinyatakan laik santap.
• Uji biologis yaitu dengan memakan makanan secara sempurna dan apabila
dalam waktu 2 (dua) jam tidak terjadi tanda – tanda kesakitan, makanan tersebut
dinyatakan aman.

15 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


• Uji laboratorium dilakukan untuk mengetahui tingkat cemaran makanan baik kimia
maupun mikroba. Untuk pemeriksaan ini diperlukan sampel makanan yang diambil
mengikutistandar/proseduryangbenardanhasilnyadibandingkandenganstandar yang
telah baku.
Beberapa hal yang harus diperhatikan pada penyajian makanan yaitu tempat penyajian,
waktu penyajian, cara penyajian dan prinsip penyajian. Lamanya waktu tunggu makanan
mulaidariselesaiprosespengolahandanmenjadimakananmatangsampaidengandisajikan
dandikonsumsitidakbolehlebihdari4(empat)jamdanharussegeradihangatkankembali
terutamamakananyangmengandungproteintinggi,kecualimakananyangdisajikantetap dalam
keadaan suhu hangat. Hal ini untukmenghindari tumbuh dan berkembang biaknya bakteri
pada makanan yang dapat menyebabkan gangguan pada kesehatan.

(3) Sarana Pengelolaan Sampah di Rumah Tangga


Pengelolaansampahdapatdilakukandiskalarumahtanggadanskalakomunitas.Prinsip
pengelolaan sampah adalah Pilah-Pilih-Kumpul-Jual. Prinsip ini memandang sampah
sebagai sumber daya yang mempunyai nilai ekonomi dan dapat dimanfaatkan, misalnya,
untuk energy, kompos, pupuk, ataupun untuk bahan baku industri, dsb.

Pengomposan Takakura (Skala Rumah Tangga)

Gambar 17: PengomposanTakakura,Sumber ICWMRIP

Pengomposan ini diperkenalkan oleh Mr. KojiTakakuradari Jepang. Langkah-langkah


membuat komposTatakura:
a) Sampah sisa sayur/nasi, sebelum dimasukkan ke dalam keranjang/komposter perlu
dicacah terlebih dahulu,
b) Masukkan sisa makanan yang akan dikompos ke dalam keranjang, dan usahakan
sampah yang dimasukkan adalah sampah baru,
c) Tekan-tekanatau masukkan sampah ke dalam materi kompos dalam keranjang
atau aduk-aduk sehingga materi sampah tertutup oleh komps dalam keranjang.
Tutupdengan bantal sekam hingga rapat untuk mencegah lalat atau binatang lain
masuk.
d) Tutupdengan kain hitam.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 15


Selain kompos, kita juga bisa mendaur ulang kertas.Berikut alat-alat dan langkah-
langkah daur ulang kertas yang bisa dilakukan di skala rumah tangga:

Alat-Alat:
1. Blender,
2. Sceen (Cetak saring),
3. Rekel (dapat dibeli di toko kertas),
4. Papan kayu yang dilapisi kain tipis (disebut sebagai kain hero),
5. Bak besar.

Bahan-Bahan:
1. Kertas bekas (sewarna dan sejenis lebih baik),
2. Lem kertas,
3. Air.

Langkah Pembuatan:
1. Kertasbekasdipotongkecil-kecildenganukuransekitar3x3cm.Potongankertas direndam
di dalam bak air selama sekitar tiga jam (tergantung jenis kertasnya). Kertas
dilunakkan dengan blender hingga halus hasilnya dan menyerupai bubur kertas
(pulp). Masukkan bubur kertas (pulp) ke dalam bakbesar lagi. Bubur kertas dan lem
kemudian dimasukkan ke dalam bak besar berisi air. Perbandingan antara air, bubur
kertas dan lem adalah: 15 liter air : liter bubur kertas :
2 sendokmakanlem.Masukkankarakteristikyangdipilihkedalambak,laluaduk hingga
merata dengan campuran pulp dan lem.
3. Masukkan screen ke dalam bak.Angkat screen hingga pulp tinggal di atas screen.
4. Basahipapanyangtelahdilapisidengankainhero.Tempelkanscreenkepapanlalu dirakel
sehingga airnya turun.Angkat screen hingga kertas menempel di papan.
5. Ulangi langkah berkali-kali hingga papan dipenuhi oleh kertas secara merata, jemur
papan di tempat panas hingga kertas menjadi kering.
6. Setelah kering, cabut kertas dengan perlahan-lahan.

Pengolahan Sampah Mandiri Berbasis Komunitas

1. Mengurangi sampah mulai dari sumbernya


- Mengurangi sampah liar,
- Mengurangi sampah yang masuk keTempatPembuanganAkhir (TPA).
2. Pemilahan sampah; antara sampah basah dan sampah kering
3. Mengolah sampah;
- Sampah basah diolah menjadi kompos,
- Sampah kering dijual kepada pemulung atau dijadikan bahan daur ulang.

16 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Berikut adalah beberapa kegiatan pengelolaan sampah berbasis komunitas:
· Pengomposan Skala Kawasan

· Pemanfaatan Plastik Kemasan

· Pemilahan &Pengomposan dengan Komposter

Gambar 18: Contoh Pengelolaan Sampah Berbasis Komunitas

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 16


(4) Sarana Pengelolaan Limbah Cair
Limbah cair rumah tangga dapat dibedakan menjadiblack water dan grey water.

BlackwaterdihasilkandariWCsebagaibuangansepertiurin,tinja,airguyuran,danmateri
pembersih lainnya yang dibuang ke toilet, seperti kain lap, pembalut, dll.

Greywaterdihasilkandariairbekasmandi,mencucipakaian,danbuangancairdaridapur.
Air seperti ini bisa mencapai 60% dari air yang dihasilkan rumah tangga.

Contoh sarana pengelolaan limbah cair adalah bak perangkap lemak. Lemak dan minyak
bisa merusak sistem pengolahan, sehingga lemak dan minyak tidak boleh dimasukkan ke
dalamtempatcuci(sink). Perangkaplemakadalahmetodesederhanayangdipakaidalam sistem
pengolahan grey water skala kecil.

Gambar 19: Bak PenangkapLemak

Contoh lain adalah filter anaerobik, yaitu bak kedap air yang terbuat dari beton, fiberglas,
PVC atau plastik, untuk penampungan dan pengolahanblack water dan grey water. Ini
adalah tangkipengendapan, dan proses anaerobicmembantu mengurangi padatanserta
material organik.

Gambar 20: BioFilter,Sumber: Buku OpsiTeknologiSanitasi

16 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Catatan:

Contoh-contoh yang disampaikan diatas hanya sebagian dari jenis pilihan produk
dan jasa sanitasi yang ada. Masih banyak sarana lain yang tersedia. Wirausaha
STBMdapat menyesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan masyarakat di
wilayah kerjanya.

c. MembangunJejaringlayanan penyediaansanitasi
Setelah masyarakat terpicu dan mau berubah, secara otomatis masyarakat akan membutuhkan
sarana sanitasi yang higiene dan layak. Perlu dicatat bahwa tidak semua masyarakat memiliki
akses dan kemampuan keuangan untuk menyediakan sarana sanitasi yang dibutuhkannya. Oleh
karena itu,setelah dilakukan pemicuan, wirausaha STBMdiundang untuk menyediakan opsi- opsi
pilihan sarana sanitasi yang dibutuhkan masyarakat dengan proses pembiayaan yang juga
sesuai dengan kemampuan masyarakat.
Disamping itu perlunya membangun jejaring layanan penyediaan sanitasi untuk mensinergikan
potensi-potensi yang ada di masyarakat dalam percepatan pencapaian rencana yang sudah
disusunolehmasyarakat,halinibisajugadilakukandandibantuolehwirausahaSTBMyang ada dan
muncul di masyarakat, jika belum muncul para wirausahawan di bidang sanitasi hal ini bisa
diawali dan difasilitasi oleh dinas kesehatan setempat yang sudah mendapatkan ketrampilan
terkait wirausaha STBM.
KeberadaanwirausahaSTBM akanmendekatkansuplaisanitasikepadamasyarakatdan
mempermudah perwujudan niat mereka untuk merubah perilaku.

d. PendampingandanMonitoring
Pendampingan dilaksanakan untuk memperkuat keyakinan masyarakat tentang komitmen yang
telah dibangun melalui perubahan perilaku secara kolektif yang diaplikasikan dengan upaya
individudalamupayamewujudkannya.Disampingitu, dalamkeadaantertentumasyarakat
membutuhkanmitrauntukmelakukandialogdalamupayamencarisolusiataspermasalahanyang
dihadapinya. Pada saat itu diperlukan pendampingan untuk melakukan dialog dan mewujudkan
komitmenmasyarakat.Olehkarenaitu,fasilitatordatangkembaliuntukmendampingimasyarakat
melakukan monitoring terhadap progress dari rencana tindak lanjut yang mereka buat.
Pendampingan dilakukan berdasarkan komitmen dengan masyarakat dan disesuaikan dengan
prosesalurpemberdayaan.AlurdanProsespendampinganmasyarakatsebagaicontohuntuk
perubahan perilaku menghilangkan BuangAir Besar Sembarangan (BABS):

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 16


Tabel8:Alur danProses PendampinganMasyarakat

Prosespemicuanjugaperludiitegrasikandenganperilakucucitanganpakaisabun.Terutama ditujukan
pada ibu-ibu dan anak-anak sekolah sebagai kelompok sasaran sehingga kedua kelompok
tersebut dapat berinteraksi melalui kegiatan di sekolah dan di lingkungan rumah. Pentahapan
pendampingan dapat dilaksanakan sebagai berikut :

Tabel 9: Tahapan Pendampingan Pilar 1 dan Pilar 2

Keberhasilan suatu kegiatan yang dilakukan apakah mempengaruhi perubahan yang diinginkan
atau tidak, tidak akan terjadi apabila kita tidak melakukan monitoring. Informasi yang diperoleh
dapat dimanfaatkan untuk perbaikan proses dan pendekatan kegiatan, dan bahan perencanaan
ke depan.

16 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Monitoring dan evaluasi program STBMmelalui Sistem Informasi Monitoring dilaksanakan secara
umummelaluitahapan,yaitupengumpulandatadaninformasi,pengolahandananalisisdata
daninformasi,danpelaporandanpemberianumpan-balik. Tahapaniniterjadidimasing-masing
tingkatan.

MonitoringprogramSTBMsedapatmungkindapatdilakukansecaramandiridanpartisipatorioleh
masyarakatsendiri,dandiharapkanperanaktif darinaturalleaderyangmunculdanorganisasi
masyarakatsepertiPKK, kelompokdasawisma,danlainnya.Namundemikiantetapdiharapkan
peranaktifdaripetugasPUSKESMAS/sanitariansebagaifasilitatordankatalisatorditingkat
kecamatan/desadalammengeloladata daninformasihasilmonitoringkegiatankesehatan
lingkunganini.BiladitingkatkabupatenterdapatproyekterkaitSTBMsedangberjalan,fungsi monitoring
ini akan diperkuat dengan memanfaatkan sumber daya tenaga konsultan/fasilitator di
tingkatkabupatenuntukmelakukanalihpengetahuandanpembinaan,baikterhadapparapetugas
PUSKESMAS/sanitarian maupun langsung kepada masyarakat (natural leader/ organisasi
masyarakatyangberperanaktif). Adapungambaransederhanadaripelaksanaanmonitoring program
STBMseperti pada tabel 13 berikut.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 16


166

Tahap 1 2 3 4 5 6

Kabupaten/
Tingkatan Desa/Kelurahan Kecamatan Provinsi Pusat
dan pelaporan dari masyarakat hingga tingkat pusat

Kota
Tabel10 :Alur pikirtata laksana monitoring

DinasKesehatan DInas
Pelaku Naturalleader/ Kementerian
Fasilitator StafPuskesmas Kabupaten/Kota Kesehatan
pemantauan Komite Kesehatan
Provinsi

Workshopreview
Konsolidasidata pembelajaran
melaluiSMS tahunandananalisis
Mengkompilasi
gateway komparatif RakornasSTBM:
updateprogress
Melaluipemicuan Analisisdata: pencapaianhasil
pemicuan reviewtahunandan
masyarakatataupun Memantau perbaikankegiatan antarkabupaten/ kota
Memverifikasiklaim analisiskomparatif
secarakhususada perkembangan danperencanaan
STBMdan Disseminasikepada pencapaianhasil
Aksiyang upayauntuk pemicuandi kedepan antarpropinsi.
melaporkanhasil
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM

lintasprogram
dilakukan melakukan masyarakat
verifikasi Feedbackkepada terkaitdan sektor Disseminasikepada
pengumpulandata Permintaanverifikasi
Feedbacktemuan stafpuskesmas AMPL lintasprogram
dasarSTBMoleh STBM
Mengirimlaporan Evaluasitahunan terkaitdan sektor
kabupaten/kota Disseminasikepada
pemantauanvia kompetitifmelalui AMPL
lintasprogram
SMS terkaitdan sektor mediamassa
AMPL (contohJPIP)

Mencatat Konsolidasiuntuk
Datadasar Pelaporan
kemajuandan Penilaian pencapaianMDG.
STBM(misal bulanan.
memperbaharui Pelaporan kinerjapertahun Penilaiankinerja
melaluipeta Pelaporan
Pelaporan dalampetasosial bulanan. (Benchmarking) pertahun
sosial),berisi tahunan
terhadap VerifikasiSTBM. programsanitasi (Benchmarking)
aksessanitasidi Bahanuntuk
perubahanyang kabupaten/kota programsanitasi
masyarakat publikasi
terjadi propinsi.
Peran dan fungsi pelaku dalam pelaksanaan STBM,terlihat sebagai berikut:

Pelaku Penanggung
Peran Jawab

Pusat  Melakukan pemantauan rutin terhadap pencapaian StafKemenkes


kinerja kabupaten/provinsi terhadap program sanitasi yang
yang berjalan, membidangi
 Memberikan umpan balik terhadap hasil analisis data Program STBM
dan informasi monitoring tersebut,
 Melakukan sharing informasi antar kabupaten/
provinsi,
 Melakukan verifikasi dan sertifikasi terhadap provinsi
dankabupatenyangtelahmencapaiODF, hingga
SanitasiTotal(5 pilar).

Provinsi  Melakukan pemantauan rutin terhadap pencapaian StafDinkes


kinerja kabupaten terhadap program sanitasi yang yang
berjalan, membidangi
 Menganalisisdatadaninformasihasilmonitoring,dan Program STBM
memberikan umpan balik terhadap hasil analisis data
dan informasi monitoring tersebut,
 Melakukan sharing informasi antar kabupaten,
 Melakukan verifikasi dan sertifikasi terhadap
kabupatenyangtelahmencapaiODF,hinggaSanitasi
Total(5 pilar).

Kabupaten  Merekam/ entry data dan informasi hasil monitoring StafDinkes


kedalam database, yang
 Melakukanpemantauan rutinterhadapindikator- membidangi
indikator tertentu yang harus dilakukan oleh tim Program STBM
kabupaten1,
 Menganalisis data dan informasi hasil monitoring,
 Memberikan umpan balik terhadap hasil analisis data
dan informasi monitoring,
 Melakukan verifikasi dan sertifikasi terhadap
kecamatanyangtelahmencapaiODF,hinggaSanitasi
Total(5 pilar).

Resource  Melakukan bimbingan kepada pelaku di kabupaten, Fasilitator


Agency (RA) kecamatan dan masyarakat dalam pelaksanaan Kabupaten
monitoring keluaran program STBM,
 Membantukecamatandalammelakukanpengumpulan
data dan informasi monitoring di tingkat masyarakat,
 Membantu kabupaten dalam menganalisis data dan
informasi hasil monitoring,
 Memonitor keefektifan kegiatan Program melalui
sistem monitoring rutin.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 16


Kecamatan  Melakukan pengumpulan data dan informasi Petugas
monitoring di tingkat masyarakat, PUSKESMAS/
 Melakukan verifikasi dan sertifikasi hasil monitoring Sanitarian
yang dilakukan oleh masyarakat, sebelum dikirimkan
kekabupatenuntukdirekam/di-entridalamdatabase,.
 Melakukan verifikasi dan sertifikasi terhadap
komunitas yang telah mencapai ODF,hingga Sanitasi
Total(5 pilar).

Masyarakat Melakukan monitoring mandiri terhadap hasil Natural leader/


perkembangan kegiatan Program STBM. Organisasi
Masyarakat

Tabel11: Peran danFungsiPelaku dalam pelaksanaan MonitoringProgram STBM

1) Pelaksanaan monitoringditingkatmasyarakat/ desa

Pelaksanaanmonitoringditingkatmasyarakatakanlebihbertumpukepadaindikatormonitoring
yangmudahdilihatdandirasakansecaralangsungolehmasyarakatitusendiri,antaralainterkait:

1. Pengumpulandatadasarterkaitindikator5pilarperubahanperilakuhidupbersihdansehat, yaitu:
a) data akses awal jumlah masyarakat yang memiliki dan menggunakan jamban sehat,
memiliki dan menggunakan jamban tidak sehat, jumlah masyarakat yang masih numpang
ke jamban tetangga atau umum dibedakan menurut jenis jamban sehat dan tidak
sehat,danterakhirmasihBAB disembarangtempat; b) dataaksesawaljumlahkeluarga
(termasukanggotakeluargadidalamnya)yangtelahterbiasacucitanganpakaisabunpada waktu-
waktukritis;c)dataaksesawaljumlahkeluargayangtelahmengelolaairminumnya dengan aman;
d) data akses awal jumlah keluarga yang telah mengelola sampahnya
denganaman;e)dataaksesawaljumlahkeluargayangtelahmengelolalimbahcairrumah
tangganya dengan aman.
2. Proses pemicuan perubahan perilaku BuangAir Besar masyarakat.
Indikator yang direkam antara lain: a) peningkatan akses masyarakat kepada penggunaan
sarana jamban sehat; b) kebersihan lingkungan sekitar rumah keluarga; c) peningkatan
perubahan perilaku pilar lainnya.
3. Pendataan tukang yang terkait dengan jasa dan layanan sanitasi.
Pendataan ini bertujuan untuk menjaring informasi jumlah tukang yang beredar di desa
bersangkutan yang memiliki pengalaman dan/ atau ketrampilan membangun/ memperbaiki
sarana jamban.

16 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Berikutdibawahinidisajikanbeberapamodelpelaksanaanmonitoringyangdapatdilakukandi tingkat
masyarakat.

Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
Monitoringperkembangan perubahanperilakuBAB danpembuangankotorananak
batita

Masyarakat Persiapan: Setiap saat


ada perubahan
• Pihak kabupaten/ kecamatan/ desa menyediakan perilaku yang
kertas spot berwarna (merah, kuning, hijau), dengan terjadi pada
yang mudah terlihat dari jarak pandang cukup jauh, komunitas
misal: bentuk bulat dengan diameter 15 cm;bentuk tersebut.
bujursangkar dengan ukuran 15 cm X15 cm.
• Menginformasikan penggunaan kertas berwarna
kepada masyarakat setelah proses pemicuan awal
atau saat monitoring lanjutan. Kertas merah (jamban
numpang), kuning (jamban blm sehat), hijau (jamban
sehat).

• Untuk aspek PHBS lain, seperti cuci tangan,


pengelolaan dan penyimpanan air minum dan
makanan, pengelolaan limbah RTdapat mengikuti
pola monitoring mandiri untuk perilaku BABdi jamban.
Untuk efektivitas monitoring dapat menggunakan “kartu
sehat”

Pelaksanaan Monitoring:
• Masyarakat yang telah berupaya berubah perilaku
untuk tidak BABdi sembarang tempat (termasuk
membuang kotoran anak batita tidak sembarangan),
menempelkan tanda kertas spot di depan rumah
mereka pada tempat yang tampak dari pandangan
orang yang berdiri di depan atau melalui rumah
tersebut. Warnayang ditempel sesuai kondisi
perkembangan upaya perubahan perilaku mereka.
• Pada kertas tersebut dapat dituliskan tanggal mereka
melakukan perubahan tersebut.
• Apabila pada keluarga tertentu ada peningkatan
perubahan perilaku dengan ditandai perubahan warna
kertas spot yang ditempel.Tempelwarna baru diatas
warna lama, sehingga informasi warna awal masih ada.
• Natural leader atau komite secara berkala
memperbaharui informasi tersebut dalam peta
masyarakat (tanpa mengganggu informasi baseline)

Tabel12: ModelPelaksanaan MonitoringdiMasyarakat

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 16


Telahdijelaskansebelumnyabahwamonitoringditingkatmasyarakatinimenggunakanpendekatan
partisipatoridanmengangkatperanaktif masyarakatuntukmelakukanmonitoringmandiri.Oleh
karenaitu,pentingsekalibahwaselamaproseskegiatanSTBM, fasilitatorkabupatenmembantu
meningkatkan kapasitas masyarakat untuk melakukan monitoring mandiri melaluion the job
training.

2) Pelaksanaan monitoringditingkatpuskesmas/ kecamatan

Pelaksanaan monitoring di tingkat puskesmas/ kecamatan akan lebih bertumpu kepada


mengumpulkan perkembangan informasi di tingkat desa dan menjaring indikator monitoring yang
terjadi di tingkat puskemas/ kecamatan, antara lain sebagai berikut:

Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
1. Perekaman monitoringperkembangan perubahanperilakuBAB danpembuangan
kotorananak batita(kemajuan pemicuan),perilakucucitanganpakai sabun,serta
pilarlainnya

Fasilitator Persiapan: Perekaman data


pemicu dasar (baseline) di
(Kecamatan/ • Pihak kecamatan/ puskesmas menyiapkan awal dan kemajuan
Puskesmas) dan memahami pengisian formatmonitoring hasil pemicuan
perkembangan perubahan perilaku pilar-pilar dilakukan bulanan
STBM(pilar 1 hingga pilar 5). (misal:minggu
ke-empat setiap
Contoh Pelaksanaan monitoring: bulannya)
• Mengacu kepada peta sosial masyarakat,
informasi perkembangan hasil pemicuan (akses
masyarakat kepada jamban) dipindahkan
kedalam formatLB-1.
• Melakukan kunjungan ke rumah tangga yang
telah melakukan perubahan (berdasarkan
perkembangan data pada peta sosial) untuk
mengamati kondisi dan pemeliharaan jamban
dan lingkungan sekitarnya (lihat panduan
transect walk).
Penting:Monitoring perkembangan perubahan
perilaku masyarakat terkait kebiasaan BAB,
sekaligus sebagai kegiatan verifikasi ODF per
rumah tangga, yang digunakan sebagai dasar
verifikasi status ODF suatu komunitas.

2. Monitoring status ODF yang dicapai suatu komunitas (Verifikasi ODF)

17 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
Timkecamatan Persiapan: Sebaiknya
bersama dilakukan begitu
masyarakat. – Masyarakat melalui natural leader atau komite menerima informasi
menginformasikan pihak Puskesmas untuk dari masyarakat
dilakukan verifikasi status ke-ODF-an mereka bersangkutan
(akan lebih baik bila penginformasian dilakukan
melalui surat pernyataan yang diketahui oleh
kepala desa).
– Timkabupaten menyiapkan stiker atau papan
ODF.

Pelaksanaan monitoring:

– Timkecamatan melakukan pengecekan


informasi total masyarakat yang sudah berubah
perilakunya. Dengan alat bantu peta sosial
dan ceklist jamban, tim mengunjungi rumah
masyarakat dan mencocokkan warna kertas
spot (kaitkan dengan proses monitoring no.1).
Rekaman hasil verifikasi dicantumkan dalam
formatLB-2.

– Timmelakukan penilaian terhadap total akses


masyarakat. Hasilnya diinformasikan kepada
masyarakat. Bila telah mencapai 100%
akses, tim dapat menempelkan stiker atau
menempatkan papan ODFdengan diisi tanggal
kapan mereka mencapai ODF dan verifikasi
dilakukan.

3. Monitoring status Desa STBM yang dicapai suatu komunitas (Verifikasi Desa STBM)

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 17


Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
Timkecamatan Persiapan: Begitu menerima
bersama informasi dari
masyarakat. – Masyarakat melalui natural leader atau komite masyarakat
menginformasikan pihak Puskesmas untuk bersangkutan
dilakukan verifikasi status ke-STBM-an mereka
(akan lebih baik bila penginformasian dilakukan
melalui surat pernyataan yang diketahui oleh
kepala desa).
– Timkabupaten menyiapkan stiker atau papan
pencapaian Desa STBM.

Pelaksanaan monitoring:

– Timkecamatan melakukan pengecekan


informasi total masyarakat yang sudah berubah
perilakunya. Dengan alat bantu peta sosial dan
ceklist capaian 5 pilar STBM,tim mengunjungi
rumah masyarakat dan mencocokkan warna
kertas spot (kaitkan dengan proses monitoring
no.1).
Rekaman hasil verifikasi dicantumkan dalam
formatrekam pilar-1 sampai pilar-5 STBM.

– Timmelakukan penilaian terhadap total akses


masyarakat. Hasilnya diinformasikan kepada
masyarakat. Bila telah mencapai 100% akses
kelima pilar STBM,tim dapat menempelkan
stiker atau menempatkan papan Desa STBM
dengan diisi tanggal kapan mereka mencapai
status tersebut dan verifikasi dilakukan.

4. Investasi jambanolehmasyarakat

Fasilitator Persiapan:
pemicu
(Kecamatan/ Menyiapkan dan memahami cara pengisian format
Puskesmas) LB-3.

17 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
Pelaksanaan:

• Kegiatan ini dapat dilaksanakan saat fasilitator


pemicu memperbaharui (updating) informasi
kemajuan pemicuan.
• Pada saat kunjungan ke rumah tangga, dapat
menanyakan kepada keluarga bersangkutan
perkiraan biaya untuk membangun jamban.
(untuk membantu dapat melakukan perkiraan
bahan yang digunakan dan tenaga yang
dikeluarkan)

5. Pendataan tukangterkait jasa danlayanan sanitasi

Fasilitator Persiapan:
pemicu bekerja
sama dengan Menyiapkan dan memahami cara pengisian format
natural leader LT-3.
(NL)/ komite
Pelaksanaan:

• Pendataan awal tentang tukang yang ada di


komunitas/ desa tersebut sebagai data dasar,
dilakukan selang 1 – 2 minggu setelah
pemicuan awal,
• Pembaharuan pendataan tukang dilakukan
setiap 3 bulan, baik ada pengurangan (karena
pindah atau bekerja diluar) atau penambahan
jumlah tukang.

6. Monitoringmandiriterhadap dampak yangdirasakan

Masyarakat Persiapan: Minimal 6 bulan


bekerja sama setelah ODF
dengan pihak • Masyarakat membuat tulisan gambaran kondisi
puskesmas/ masyarakat sebelum intervensi (pemicuan
kecamatan/ awal) dilakukan
kabupaten

Pelaksanaan monitoring:

• Masyarakat membuat tulisan perubahan kondisi


masyarakat yang dirasakan setelah intervensi
(pemicuan awal) dilakukan.
• Hasil tulisan masyarakat ini dapat
didokumentasi secara elektornik dan dipublikasi
dalam media daerah lokal hingga situsAMPL.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 17


Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
Timkecamatan Persiapan: Berkala per triwulan

• Membuat pemberitahuan kepada setiap desa (pada pertemuan


agar mempersiapkan hasil capaian kegiatan regular yang ada di
program sanitasi di masing-masing wilayah kecamatan)

Pelaksanaan monitoring:

• Kegiatan review dan sharing hasil capaian


program sanitasi dapat dilakukan melalui forum
komunikasi tingkat kecamatan
• Kegiatan review dan sharing ini dapat diikutkan/
dititipkan dalam kegiatan rutin di tingkat
kecamatan yang meng-agenda-kan pertemuan
kemajuan desa

7. Pendataan tokodanprodusenproduksanitasi

Tim Persiapan: Pendataan


puskesmas/ dilakukan secara
kecamatan • Menyiapkan dan memahami cara pengisian berkala per triwulan
formatpendataan toko dan produsen produk
sanitasi

Pelaksanaan:

• Tim mengidentifikasi dan memetakan toko


bangunan dan produsen produk sanitasi yang
ada di wilayah kerja Puskesmas/ kecamatan
bersangkutan
• Timmembagi tugas kunjungan ke toko
bangunan dan/atau produsen produk sanitasi
• Petugas mewawancarai pemiliki toko dan/atau
produsen produk sanitasi dan mengisi informasi
yang dijaring sesuai dengan formatLT-2Adan
2B.

8. Pendataan kegiatan peningkatankapasitas (capacity building)

Tim Persiapan:
Puskesmas/
kecamatan • Menyiapkan dan memahami cara pengisian
formatpendataan kegiatan peningkatan
kapasitas (formatLT-5)

17 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Waktu
Pelaku Cara Pelaksanaan
Pelaksanaan
9. Monitoringinstitusionalisasisistem monitoring

Tim • Pihak Puskesmas/ kecamatan mencatat dan


Puskesmas/ mengkompilasi data komunitas yang
kecamatan menggunakan peta sosial atau instrumen
lainnya dalam memonitor pencapaian ODFdan
perilaku cuci tangan pakai sabun oleh seluruh
masyarakat

Tabel13: ModelPelaksanaan MonitoringdiTingkatPuskesmas

e. Menggali media promosi untuk perubahan perilaku yang berkelanjutan


Perubahan perilaku perlu terus dipromosikan agar masyarakat tetap mempraktikkan budaya
perilakuhidupbersihdansehat.Biasanyasetelahmasyarakatterbiasa,masyarakatakanotomatis
berubah ke perilaku yang lebih baik tersebut, namun dalam jangka panjang jika perubahan
perilakutidakterusdipromosikan,makasangatmungkinsekalimasyarakatakanlupadankembali ke
praktik budaya hidup yang tidak sehat.
Promosibisadilakukanmelaluiberbagaicarasepertimelaluiiklan,penyebaranmediakomunikasi,
ataupun melalui kegiatan-kegiatan formal dan informal di masyarakat.

D. POKOKBAHASAN 4:SIMULASIPEMICUAN STBMDI KOMUNITAS


a. Pembentukan Kelompokdan TimPemicu
Sebelum melakukan simulasi pemicuan perlu disusun kelompok-kelompok praktik lapang yang
komposisinya mencakup seluruh komponen tim.Komposisi tim pemicu terdiri dari:
o Lead facilitator : fasilitatorutama,yangmenjadimotorutamaprosesfasilitasi,biasanya1 orang.
o Co – facilitator : membantufasilitatorutamadalammemfasilitasiprosessesuaidengan
kesepakatan awal atau tergantung pada perkembangan situasi.
o Content recorder : perekamproses,bertugasmencatatprosesdanhasiluntukkepentingan
dokumentasi /pelaporan program.
o Process facilitator : penjagaalurprosesfasilitasi,bertugasmengontrolagarprosessesuai alur dan
waktu, dengan cara mengingatkan fasilitator (dengan kode- kode yang
disepakati) bilamana ada hal-hal yang perlu dikoreksi.
o Environment Setter :penatasuasana,menjagasuasana‘serius’prosesfasilitasi,misalnya
dengan:mengajakanak-anakbermainagar tidakmenggangguproses
(sekaligus juga bisa mengajak mereka terlibat dalam kampanye STBM,
misalnyadengan:menyanyibersama,meneriakkanslogan, dsb.),
mengajakberdiskusiterpisahpartisipanyangmendominasiatau
mengganggu proses, dsb.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 17


Peserta akan dibagi menjadi kelompok kecil (catatan: untuk kepentingan praktik kerja lapang
idealnya anggota kelompok tidak lebih dari 6 orang). Setiap kelompok diharapkan merupakan
gabungandariindividu-individuyangmewakiliberbagaikomponenyangada(berdasarkanbidang
keahlian,unsurinstansiataulokasikerja,danseterusnya),sehinggadiharapkansemuakelompok
memikili kapasitas yang berimbang.

Prosespembentukan/pembagiankelompokdilakukandengancaramembentukbarisanmemanjang ke
belakang sesuai jumlah kelompok yang disepakati. Penting untuk membagi peserta berdasar
komposisi (gender) dan unsur peserta. Misalnya, peserta dari bidang kesehatan mengambil
tempat dahulu untuk berbaris di kelompok yang berbeda, selanjutnya dari unsur teknis, bidang
perenanaan, dan selanjutnya. Perhatikanlah pula aspek gender, sehingga tidak terjadi sebaran
tidak merata jenis kelamin tertentu.

Tulislahdi papan tulis/ kertas plano daftar nama anggota setiap kelompok.

b. PenyiapanAlat dan Bahan.


Peralatan dan bahan yang dibutuhkan pada saat pemicuan:
• Bahan-bahan untuk simulasi Pemetaan Sosial,
• Kertas potong (metaplan),
• Kertas plano,
• Spidol besar dan kecil,
• Ember berisi air bersih,
• Air mineral dalam kemasan gelas (2 gelas),
• Bubuk kuning untuk penanda tinja/kotoran manusia,
• Bubuk putih untuk penanda batas desa/wilayah,
• Bubukbiru/warnalainnyauntukpenandasungai,kebunatauwilayah-wilayahpentinglainnya.

c. PembagianPeran Pada KelompokSimulasiPemicuan Kelompok


Kelompok yang sudah membentuk tim pemicu menyusun strategi dan skenario proses pemicuan
yang akan dilakukan pada saat praktik lapang.

Masing-masingpesertamemerankansesuaidengantugasdanfungsinyadalamtim.Skenario
dibuatberdasarkandatadanfakta yangadadilapanganberdasarkaninformasiyangdidapatkan dari
petugas kesehatan atau dari tokoh pemerintah setempat yang sebelumnya sudah dilakukan
kordinasi.

Setelah skenario dan strategi tersusun, masing-masing kelompok melakukan simulasi praktik
pemicuandenganduakelompokyangberpasangan.Satukelompokberperansebagaitimpemicu
kelompokyanglainberperansebagaimasyarakatjikasudahselesaibisabergantianuntukbertukar
peran dengan kelompok lainnya.

17 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


E. POKOKBAHASAN 5:PRAKTIKPEMICUAN DI LAPANGAN
Praktik pemicuandilapangan
Praktik pemicuan di lapangan ini bertujuan untuk memperkuat pengetahuan dan keterampilan
pesertadalammenerapkanpendekatanSTBM,sehinggakegiataninibanyakdilakukandalam diskusi
dan praktik di kelompok. Sesi praktik lapang ini diawali dengan persiapan lapang, praktik
lapangitusendiri,refleksidanreviewprosesdanhasildarikegiatanpraktiklapangtersebutdalam bentuk
laporan tertulis

IV. REFERENSI
1. WSP,Film Memicu Perubahan Menuju SanitasiTotaldi Maharashta, India, New Delhi: 2004.
2. Depkes RI,Sekretariat STBM,Film Proses Pemicuan di Kenongo, 2005.
3. Depkes RI,Sekretariat STBM,Film Pemicuan di Muara Enim, 2006.
4. Kemenkes RI,PedomanTeknisLapangan STBM,Ditjen PP&PL,Jakarta: 2013.

V. LAMPIRAN
LEMBAR KERJA
a. PanduanPersiapan Lapang
Persiapan lapang menjadi bagian yang terpisahkan dengan pesiapan penyelenggaran pelatihan.
Panitia/pelatih melakukan kunjungan kepada pemerintah daerah yang akan digunakan sebagai
lokasipraktikkerjalapangandandijelaskansecararincikegiatanyangakandilaksanakanselama
kunjungan lapangan termasuk proses pemberdayaan masyarakat.

Komponen yang perlu diketahui oleh pemerintah daerah antara lain :


• Tanggalkunjungan lapangan dan jumlah peserta,
• Kegiatan di lapangan yang meliputi pemberdayaan masyarakat melalui perubahan perilaku
secara kolektif, keluaran yang diharapkan setelah praktik, dan produk yang akan diserah
kepada pemerintah daerah untuk ditindaklanjuti.
• Peran dan tanggung jawab pemerintah daerah pada waktu kegiatan dan tindak lanjutnya,
• Logistik yang disediakan.

b. PanduanPembentukan Kelompok

1. Jelaskanlah kepada peserta, bahwa akan dilaksanakan Praktik Kerja Lapang Fasilitasi
STBM dimasyarakat.Pesertaakandibagimenjadikelompokkecil(catatan:untuk kepentingan
praktik kerja lapang idealnya anggota kelompok tidak lebih dari 6 orang) Setiap kelompok
diharapkan merupakan gabungan dari individu-individu yang mewakili berbagai
komponen yang ada (berdasarkan bidang keahlian, unsur instansi atau lokasi kerja, dan
seterusnya), sehingga diharapkan semua kelompok memiliki kapasitas yang berimbang.

2. Laksanakanlah proses pembentukan/ pembagian kelompok, dengan cara membentuk


barisanmemanjangkebelakangsesuaijumlahkelompokyangdisepakati.Pentinguntuk

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 17


membagi peserta berdasarkan komposisi (gender) dan unsur peserta. Misal, peserta dari
bidang kesehatan mengambil tempat dahulu untuk berbaris di kelompok yang berbeda,
selanjutnya dari unsur teknis, bidang perencanaan, dan selanjutnya. Perhatikanlah pula
aspek gender, sehingga tidak terjadi sebaran tidak merata jenis kelamin tertentu.

3. Tulislahdi papan tulis/ kertas plano daftar nama anggota setiap kelompok.

c. PanduanPraktik LapangDan Simulasi

KelompokTUJUAN:
1. Tersusunnyapanduan praktik lapang,
2. Peserta siap memfasilitasi proses STBMdi masyarakat.

WAKTU:
Maksimum 90 menit

METODE:
Simulasi
Penugasan dan pendampingan.

MATERI:
Komposisi tim dalam memfasilitasi STBMdi komunitas
Panduan Fasilitasi STBMdi Komunitas

ALATBANTU:
Bahan-bahan untuk simulasi Pemetaan Sosial:
Kertas potong (metaplan), Kertas plano, Spidol besar dan kecil, Flagband,
Ember berisi air bersih,Air mineral dalam kemasan gelas (2 gelas),
Videocamera.

PROSES:
1. Jelaskanlah bahwa peserta akan melaksanakan praktik kerja lapang. Oleh karena itu setiap
kelompok harus mempersiapkan diri (menyusun panduan dan berlatih bila perlu). Berikanlah
gambaran tentang komposisi tim fasilitasi yang biasanya digunakan dalam memfasilitasi
STBMdi komunitas, sebagai berikut:
o Lead facilitator :fasilitator utama, yang menjadi motor utama proses fasilitasi,
biasanya 1 orang,
o Co – facilitator :membantu fasilitator utama dalam memfasilitasi proses sesuai
dengan kesepakatan awal atau tergantung pada perkembangan
situasi,
o Content recorder :perekam proses, bertugas mencatat proses dan hasil untuk
kepentingan dokumentasi/pelaporan program,
o Process facilitator :penjagaalurprosesfasilitasi,bertugasmengontrolagarproses

17 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


sesuai alur dan waktu, dengan cara mengingatkan fasilitator
(dengan kode-kode yang disepakati) bilamana ada hal-hal yang
perlu dikoreksi,
o Environment Setter:penata suasana, menjaga suasana ‘serius’ proses fasilitasi,
misalnyadengan:mengajakanak-anakbermainagar tidak
menggangguproses(sekaligusjugabisamengajakmerekaterlibat
dalamkampanyeSTBM, misalnyadengan:menyanyibersama,
meneriakkanslogan,dsb.),mengajakberdiskusiterpisahpartisipan
yang mendominasi atau mengganggu proses, dsb.
2. Panitia menjelaskan lokasi praktik lapang dan gambaran awal jika tersedia, rencana
keberangkatan (waktu, perlengkapan yang harus dibawa, kendaraan, alur perjalanan, dll.),
3. Berikanlah penugasan kepada setiap kelompok untuk mempersiapkan diri dan dampingilah
sesuai dengan keperluan. Berpakaian yang bersahaja guna menghidari kesan upper-lower,
bia perlu berpakaian seperti yang dikenakan oleh masyarakat yang akan dikunjungi.
4. Bilamasihadacukupwaktu,lakukanbermainperanfasilitasiSTBM dimasyarakat.Minta
salahsatukelompokuntukmenjaditimfasilitatordanpesertalainnyasebagaimasyarakat
(10 – 15 orang).

CATATANPENTING
» Dalamfasilitasisebenarnya,urutantidaklahdibakukan,namunpemetaansosialsemestinya
dilakukan pertama,
» Lokasipemetaansosialsebaiknyadilahanterbuka(halaman),namunhasilnyaharus segera
dipindahkan ke kertas plano,
» Lokasi pemicuan dengan alat-alat seperti alur kontaminasi, menghitung tinja, dll.
tidaklahharusdiruangpertemuantertutup,tetapisebaiknyadilokasi-lokasiyangbisa
mengoptimalkan rasa jijik, takutpenyakit, berdosa, dll.

d. PanduanPemicuan Di Masyarakat

TUJUAN:
1. Masyarakat memahamipermasalahan sanitasi di komunitasnya dan berkomitmen untuk
memecahkannya secara swadaya,
2. Tersusunnyarencanakegiatanmasyarakatdalamrangkapemecahanmasalahsanitasidi
komunitasnya,
3. Terpilihnyapanitia lokal komunitas yang mengkoordinir kegiatan masyarakat.

WAKTU:
4 jam di masyarakat

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 17


METODE:
Praktik Lapang:
1. Pemetaan
2. Transectwalk
3. Fokus group discussion untuk melakukan pemicuan dan rencana tindak lanjut untuk
mendukung individu yang telah terpicu.
4. Alur kontaminasi
Pemantauan:
Observasi dan asistensi terhadap praktik fasilitasi yang dilakukan peserta.
MATERI:
- Buku catatan - Spidol
- Alat dokumentasi seperti kamera - Kertas flipchart

ALATBANTU:
- Tali rafia/plastik
- Bubuk/tepung berwarna : 3-4 warna

PROSES:
Karena kegiatan praktik kerja lapang yang dilakukan peserta ini merupakan kegiatan riil (bukan
simulasi), maka kesalahan proses dan hasil sedapat mungkin diminimalisir. Fungsi pelatih yang
melakukanobservasidanasistensiadalahmenjaminagarprosesdanhasilfasilitasiyangdilakukan
peserta benar dan optimal. Langkah-langkah yang bisa ditempuh perlu disepakati dengan para
peserta yang memfasilitasidi tingkat komunitas, agar proses dan hasilsesuaiyang diharapkan
namun eksistensi peserta sebagai fasilitator haruslah dijaga (apalagi akan terus memfasilitasi
komunitastersebut).Bilamemungkinkan,setiapkelompoksebaiknyadidampingioleh1-2fasilitator
yang hanya berkonsentrasi untuk kelompok tersebut.

CATATANPENTING
» Ingatkanlah, bahwa perwakilan masyarakat (6 orang per dusun atau total 12 orang per
desa, dengan perimbangan laki-laki dan perempuan) diundang dan akan dijemput (jam
09.00 pagi) untuk menyampaikan pengalamannya(kondisi sanitasi hingga saat ini) dan
rencanakedepankepadaseluruhpesertapelatihanditempatpenyelenggaraanpelatihan,
sekaligusmakansiangbersama.Wakil masyarakatakandiantarkembalikedusun/desa sekitar
jam 14.00 dari tempat pelatihan.
» Untukitu,petalapangandanrencanakegiatansebaiknyadisalinkekertas(plano)sebagai bahan
presentasi masyarakat.
» Hal ini bisa disesuaikan dengan rencana pelatihan yang akan dilaksanakan.

18 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


e. PanduanKompilasiTemuanDan Pelaporan

TUJUAN:
1. Tersusunnyaitem-item pembelajaran dari praktik lapang setiap kelompok,
2. Tersusunnyalaporan proses dan hasil praktik lapang setiap kelompok.

WAKTU:
Maksimum 60 menit

METODE:
Diskusi kelompok

MATERI:
Hasil praktik lapang.

ALATBANTU:
Kertas plano dan peralatan lain sesuai kreatifitas peserta

PROSES:
1. Jelaskanlah, bahwa esok hari sebelum bertemu dengan masyarakat akan dilakukan refleksi
temuan praktik lapang. Untuk itu setiap kelompok perlu menyusun laporan yang
menggambarkan proses dan hasil serta pembelajaran yang diperoleh dari praktik lapang
tersebut. Berikan penegasan, bahwa peserta boleh berkreasi dalam menyajikan laporannya.
Untuk membantu dalam memetik pembelajaran, berikanlah penjelasan tentang analisis yang
bisamembantumenemukanpembelajarandimaksud,misalnya:analisaSWOT(kekuatan,
kelemahan, peluang dan ancaman).
2. Persilahkanlah masing-masing kelompok melaksanakan tugasnya.
Fasilitaorpendampingdilapangsetiapkelompok,tetaplahmendampingiagartugasbenar- benar
terselesaikan dengan baik.

CATATANPENTING
» Fasilitator pendamping dalam penyusunan laporan sebaiknya adalah fasilitator yang
mendampingi dalam praktik lapang.

f. Panduan Refleksi Temuan Praktik Kerja Lapang

TUJUAN:
1. Ditemukannyaitem-itempembelajaranyangperludiperhatikandalamprosesmemfasilitasi
STBMselanjutnya,
2. Ditemukannyaitem-itempembelajaranyangspesifiklokalyangperludikembangkandalam
rangka optimalisasi STBM.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 18


WAKTU:
Maksimum 60 menit

METODE:
Presentasi kelompok
Diskusi pleno

MATERI:
Laporan praktik lapang masing-masing kelompok

ALATBANTU:
Sesuai keperluan presentasi

PROSES:
1. Jelaskanlah tujuan dari session ini dan tegaskanlah bahwa waktu yang tersedia untuk setiap
kelompok hanya sekitar 15 menit (5 menit presentasi dan 10 menit untuk diskusi penajaman)
2. Berikanlah kesempatan kepada kelompok yang ingin memulai presentasi dan tanya jawab
pendalaman khususnya tentang pembelajaran yang diperoleh (total 25 menit), lanjutkan
sampai seluruh kelompok mempresentasikan laporannya.
3. Diskusikanlah secara pleno tentang pembelajaran bersama yang diperoleh, khususnya
tentang‘apayangseharusnyadilakukan’,‘apayangseharusnyadihindari’ serta‘apayang spesifik
bisa dikembangkan di daerah setempat’.

g. PlenoDengan Masyarakat

PENGANTAR
Dalamrangkamemastikanrencanaindividu/rumahtanggaterkonsolidasiditingkatRT dan
Kelurahan/Desa,sertaKelurahan/DesamemilikirencanayangjelastentangtargetSTBM dalam
perubahan perilaku yang lebih luas, maka dipandang perlu melakukan pleno masyarakat.
PlenomenjadiajangkompetisidanpemicuanulangantarRT,sehinggaakanmelahirkankomitmen
kongkrit dalam menyelesaikan permasalahan kesehatan di tingkat kelurahan/desa secara
bersama-sama (collective action).

TUJUAN : • Memicu kembali antar RT untuk memastikan target perubahan


perilaku yang lebih luas dan kongkrit.

• MengkonsolidasikanRTLantarRTsehinggamenghasilkanRTLdi
tingkat Kelurahan.

• MeningkatnyamotivasimasyarakatdanRTuntukmelaksanakan
rencana kegiatan yang mereka susun.

WAKTU : Maksimum 120 menit

18 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


METODE : • Presentasi masyarakat

• Sharing pengalaman

• Diskusi pleno
• Feedbackprogresif.

ALAT/TOOLS/ : 3. Semua visual hasil pemicuan ditempel di dinding.


MEDIA 4. Matriks kompetisi antar kelompok (benchmark).

INDIKATOR : Rencanakongkrit darimasing-masingkomunitasdalammewujudkan ODF


PENCAPAIAN
TUJUAN

PERSIAPAN 5. Ruangansudahdisettingsedemikianrupauntukdinamisnyaproses
PENTING : pleno

FASILITATOR 6. Matriks kompetisi antar komunitas sudah disiapkan sebelumnya

7. Audio (sound system)dipastikan sudah berfungsi

PESERTA
Peserta pleno dari setiap RTyang dipicu sebanyak 4 orang yang terdiri dari unsure:
1. Natural Leader (Kampium) 3 orang
2. Ketua RTatau tokoh formal 1 orang

Pesertaadalahmereka-merekayangkitasebuttamuistimewa,karenamerekaadalahpilihan
danleaderalamiyangdiharapkanakanmenjadipemiculanjutan.Peserta dariNaturalLeader atau
kampium umumnya mereka yang terpicu lebih awal atau memiliki semangat belajar dan
kerelawananyangkuat. Nama-nyasangattergantungsiapayangterpiculebihawaldanmuncul tanda-
tanda sebagai relawan untuk menjadi leader alami.

SedangkanpesertadariunsureRTatautokohformal,secaraotomatisharusdiinformasikanoleh Peserta
Latih. Peserta dari setiap RTdiundang secara lisan olehTimPemicu.

PesertalainnyaadalahperwakilanDinasKesehatanKotaDepokdanUnsurPuskemasyang diundang
oleh Panitia.

PEMANDU/FASILITATOR
Plenodipanduataudifasilitasiolehpesertalatihyangdipilihpadasaatpelatihandikelas(sebelum ke
lapangan) dan disebutTimPemandu. Fasilitator adalah dalam bentuk tim yang terdiri dari:

1. PembawaAcara/MC (menghantar acara menyambut tamu istimewa dari RT).


2. Pemandu Utama, yang akan memandu/memfasilitasi proses pleno dan pemicuan ulang
3. Pemandu Pendamping, mendampingi pemandu Utama dalam menjalankan perannya
4. Pencatat

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 18


Proses:

No Langkah Output

PERSIAPAN

1. TimPemandumenataruangantempatpertemuan.Ruangan harus Ruangan siap


dipastikan menarik dan dinamis untuk proses pleno. digunakan

2. TimPemanduberbagitugasdanmemastikanbahwarencana pleno Tugasdihapami


benar-benar siap. dengan baik.

3. PerwakilanTimPemandumemastikanbahwaplenoakandimulai Peserta perwakilan


jikasemuaperwakilanRT sudahtiba.Sementaramenunggu RTberkumpul.
lengkap, perwakilan RTyang sudahhadir belum diperkenankan
masuk ke dalam ruangan, tetapi diajak ngobrol di luar ruangan.

4. Tim pemicu (kelompok lapangan) memastikan kelengkapan Hasil visual


bahan presentasi setiap wakil komunitas. lengkap dan siap
dipresentasikan.

PELAKSANAAN PLENO

1. RombonganpesertadariperwakilanRTdimintamasukkedalam
ruangan secara beriringan oleh MC.

2. MCmemintamasing-masingtimpemicu(5kelompoklapangan) Penghargaan untuk


untuk menyambut wakil komunitas dan mengajak masuk ke wakil komunitas.
ruang kelasdiiringi dengan musik yang bersemangatdan tepuk
tangandarisemuayanghadir.MCmempersilahkanmereka foto
bersamafasilitatorpemicuyangdatangkewilayahnya
secarabergantian(pastikansemuawakilmasyarakatdapatfoto
bersama).

3. MC mengucapkan selamat datang dan menjelaskan tujuan Pemahaman tujuan


mereka diundang dan membangun komitmen bahwa semua pertemuan oleh
akan menghargai siapapun yang melakukan presentasi. komunitas.

4. MCmenyerahkankegiatanplenokepadaPemanduUtamadan Pemandu Utama


Pemandu Pendamping untuk memandu proses pleno. mulai berperan.

18 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


No Langkah Output

5. Pemandu utama memfasilitasi/memoderasi masing-masing Komitmen dan


komunitasRT untukmempresentasikanhasildiskusidanRTL rencana pasca
pasca pemicuan sementara Pemandu lainnya memasang pemicuan.
bagan/matriks untuk bahan penilaian (lihat lampiran di bawah).

6. Pencatat/Pemandu Pendamping mengisi matriks selama Matriks terisi


presentasi setiap RT. (sementara).

7. Pemandu Utama memicu kembali komunitas yang belum Pemantapan


berkomitmenODF danmendorongpercepatanbagikomunitas komitmen baru
yang sudah mempunyai komitmen. untuk ODF
secepatnya dan
PemanduPendamping/Pencatatbisamerubahnilai/bagan/grafik tidak berharap
jika warga RTmenyatakan perubahannya dalam pemicuan. subsidi.
Kemungkinan
setiap matriks
akan berubah nilai/
grafiknya.

8. Pemandu Utama meminta komunitas yang mau berubah lebih Reward untuk
cepat, maju kedepan kelas untukdiberi applaus dan selamat kampiun
sertafotobersamasebagaireward. Tanyakan“siapalagiyang mau
menyusul?”.

RTLdanPENUTUPAN

9. PemanduUtamamemintakomunitasdidampingitimpemicu Strategi dan RTL


memperbaiki strategi dan menyusun rencana tindak lanjut-nya. pasca pemicuan
(pleno).

10. MCmemberikansalam,ucapanterimakasih,danmemberikan Semangat


applaus diiringi musik yang bersemangat. mendorong
perubahan.

185
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
Lampiran: MatriksAspek Benchmark antar RT (Harus Divisualisasikan ketika pleno)

RW– 2 RW– 6
(Kelurahan Pasir Putih) (Kel. Pasir Putih)
Aspek Kategori
RT – 2 RT – 4 RT – 5 RT – 2 RT – 4

1.Mengharap Bantuan dari


pihak Luar (Subsidi)

Jika masih ada yang mengharap


nilai-nya 0 dan sebaliknya.

2.Jumah warga yang terpicu

Semakin banyak yang terpicu


semakin tinggi nilainya (%).

3.Adanya TimKomite
Semakin lengkap nama dan
strukturtim-nya semakin besar
nilainya.

4.Rencana tindaklanjutdan
strategi
Semakin lengkap/ detail RTL-nya
semakin tinggi nilainya.

5.TargetODF
Semakin jelas, lebih dekat dari
sisi waktu dan semakin terukur,
maka semakin tinggi nilainya.

18 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


TEKNIKMELATIH
MI.5
ModulMI.5 TEKNIKMELATIH

187
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMI.5-TEKNIKMELATIH...........................................................................................187
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................189
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................189
A. TujuanPembelajaran Umum :...............................................................................189
B. TujuanPembelajaran Khusus :..............................................................................189
III. Pokok Bahasan dan Sub Pokok Bahasan................................................................190
A. Pokok Bahasan 1:Model pendekatan pembelajaran orang dewasa (POD).........190
B. Pokok Bahasan 2:SatuanAcara Pembelajaran (SAP).........................................190
C. Pokok Bahasan 3:Penciptaan iklim pembelajaran yang kondusif........................190
D. Pokok Bahasan 4:Teknikpresentasi interaktif dalam proses pembelajaran.........190
E. Pokok Bahasan 5:Metode pembelajaran..............................................................190
F. Pokok Bahasan 6:Media dan alat bantu pembelajaran........................................191
G. Pokok Bahasan 7:Evaluasi hasil pembelajaran....................................................191
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................191
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................191
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................191
VII. URAIAN MATERI......................................................................................................194
A. POKOKBAHASAN 1 : MODELPENDEKATANPEMBELAJARAN
ORANGDEWASA(POD)......................................................................................194
B. POKOKBAHASAN 2 : SATUANACARAPEMBELAJARAN (SAP)......................205
C. POKOKBAHASAN 3 : PENCIPTAANIKLIMPEMBELAJARANYANG
KONDUSIF............................................................................................................208
D. POKOKBAHASAN 4:TEKNIKPRESENTASIINTERAKTIFDALAM
PROSESPEMBELAJARAN..................................................................................213
E. POKOKBAHASAN 5:METODEPEMBELAJARAN..............................................217
F. POKOKBAHASAN 6:MEDIADANALATBANTU PEMBELAJARAN...................225
D. POKOKBAHASAN 7:EVALUASIHASILPEMBELAJARAN.................................232
VIII RANGKUMAN..........................................................................................................235
IX. REFERENSI.............................................................................................................236
X. LAMPIRAN...............................................................................................................236

18 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMI-5
TEKNIK MELATIH

I. DESKRIPSI SINGKAT
Modul ini bertujuan membekali fasilitator dengan beberapa keterampilan dasar mengajar dan
prosespembelajaran.Bagiparacalonfasilitatormodulinitentunyaakanmemberikanpengalaman
mengajar yang nyata dan memberikan latihan dengan sejumlah keterampilan dasar mengajar
secara terpisah,serta dapat mengembangkandenganbaik keterampilandasar mengajarnya
sebelum mereka melaksanakan tugasnya sebagai tenaga fasilitator pada pelatihan selanjutnya.

Didalam praktik melatih (micro teaching) ini diperlukan beberapa pemahaman tentang materi
modelpendekatanpembelajaranorangdewasa(POD), pembuatansatuanacarapembelajaran (SAP),
iklimpembelajaranyangkondusifdalamsebuahprosespembelajaran,pemahaman
tentangmetodedanmediaalatbantupembelajaranyangsesuaidengantujuanpembelajaran dan
evaluasi hasil pembelajaran serta teknik presentasi interaktif itu sendiri sebagai bahan dalam
melakukan teknik melatih.

Diharapkan dengan mempelajari modul ini dengan seksama akan dapat menghantarkan para
pembacanya untuk memperoleh pengetahuan, sikap dan ketrampilan yang lebih baik lagi dalam
melakukan kegiatan pelatihan danmemberikan tambahan wawasan yanglebih luasbagi para
fasilitator.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum :
Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melatih pada pelatihan Fasilitator STBM
B. Tujuan Pembelajaran Khusus :
Setelah mengikuti materi ini peserta mampu :
1. Menjelaskan model pendekatan Pembelajaran orang dewasa (POD).
2. Menyusun satuan acara pembelajaran (SAP).
3. Menciptakan iklim pembelajaran yang kondusif dalam sebuah proses pembelajaran.
4. Menggunakan teknik presentasi interaktif dalam proses pembelajaran.
5. Menentukan metode pembelajaran yang sesuai dengan tujuanpembelajaran.
6. Menggunakanmediadanalatbantupembelajaranyangsesuaidenganmetodepembelajaran dan
tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
7. Melakukan evaluasi hasil pembelajaran.

189
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN
Dalam modul ini akan dibahas pokok bahasan dan sub pokok bahasan sebagai berikut :

A. POKOKBAHASAN 1:MODELPENDEKATANPEMBELAJARAN ORANG


DEWASA(POD)
a. Perubahan paradigma pendidikan
b. Pedagogi danAndragogi
c. Prinsip-prinsip POD
d. Ruang lingkup Pendekatan &tujuan POD
e. Strategi POD
B. POKOKBAHASAN 2:SATUANACARAPEMBELAJARAN (SAP)
a. Pengertian SAP
b. Manfaat SAP
c. TujuanSAP
d. Sistematika SAP
e. TeknikPenyusunanSAP
f. Kegiatan Pembelajaran
C. POKOKBAHASAN 3:PENCIPTAANIKLIMPEMBELAJARANYANGKONDUSIF
a. Pengelolaan kelas secara efektif
b. Perkembangan kelompok
c. Kondisi dan situasi belajar yang berpusat pada pembelajar
d. Jurnal pembelajaran
D. POKOKBAHASAN 4:TEKNIKPRESENTASIINTERAKTIFDALAM PROSES
PEMBELAJARAN
a. Pengertian dan tujuan presentasi interaktif
b. Menghantar sesi pembelajaran
c. Merangkum sesi pembelajaran
d. Tekniktanya jawab efektif
e. TeknikMengelola hubungan interaktif
E. POKOKBAHASAN 5:METODEPEMBELAJARAN
a. Pengertian dan Manfaat metode pembelajaran
b. Ragam metode pembelajaran
c. Keunggulan dan kelemahan masing-masing metode pembelajaran.
d. Metode pembelajaran yang efektif
F. POKOKBAHASAN 6:MEDIADANALATBANTU PEMBELAJARAN
a. Pengertian media dan alat bantu pembelajaran
b. Peranan media dan alat bantu pembelajaran
c. Kriteria pemilihan media dan alat bantu pembelajaran
d. Jenis-jenis media dan alat bantu pembelajaran.
e. Karakteristik media dan alat bantu pembelajaran.

19 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


G. POKOKBAHASAN 7:EVALUASIHASILPEMBELAJARAN
a. Pengertian
b. Tujuan
c. Prinsip evaluasi hasil pembelajaran
d. Jenis-jenis, tujuan dan prosesevaluasi hasil pembelajaran
e. Bentuk, kaidah dan instrument serta pengukuran evaluasi hasil pembelajaran
f. Nilai hasil pembelajaran

IV. BAHAN BELAJAR


Flipchart(lembarbalik),metaplan,kaintempellembardiskusi/simulasi,spidolpapantulis, alat-alat
pemicuan, lembar diskusi, lembar latihan, pedoman praktik melatih (micro teaching)

V. METODEPEMBELAJARAN
Curahpendapat,CeramahTanyaJawab,Diskusikelompok,Latihandanpraktikmelatih (micro
teaching).

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak15jampelajaran(T=6jp, P=1 jp, PL=8
jp) @45 menit. Untuk mempermudah proses pembelajaran dan meningkatkan partisipasi
seluruh perserta, dilakukan langkah-langkah kegiatan sebagai berikut:
Agarprosespembelajarandapatberhasilsecaraefektif,makaperludisusunlangkah-langkah
pembelajaran sebagai berikut :

Langkah 1. Penyiapan proses pembelajaran (30 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Fasilitator memulai kegiatan dengan melakukan bina suasana dikelas
b. Fasilitator menyampaikan salam dengan menyapa peserta dengan ramah dan
hangat.
c. Apabila belum pernah menyampaikan sesi di kelas mulailah dengan
memperkenalkan diri, Perkenalkan diri dengan menyebutkan nama lengkap,
instansi tempat bekerja, materi yang akan disampaikan.
d. Menggalipendapatpembelajar(apersepsi)tentangapayangdimaksuddengan
microteaching / teknik melatih dengan metode curah pendapat (brainstorming).
e. Menyampaikan ruang lingkup bahasan dan tujuan pembelajaran tentang materi
teknik melatih yang akan disampaikan dengan menggunakan bahan tayang.
2. Kegiatan Peserta
a. Mempersiapkan diri dan alat tulis yang diperlukan
b. Mengemukakan pendapat atas pertanyaan fasilitator
c. Mendengar dan mencatat hal-hal yang dianggap penting
d. Mengajukanpertanyaankepadafasilitatorbilaadahal-halyangbelumjelasdan
perlu diklarifikasi.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 19


Langkah 2 : Review pokok bahasan (210 menit)
1. Kegiatan Fasilitator
a. MenyampaikanPokokBahasandansubpokokbahasandarimateriawalsampai
dengan materi terakhir secara garis besar dalam waktu yang singkat
b. Memberikankesempatankepadapesertauntukmenanyakanhal-halyangmasih
belum jelas.
c. Memberikan jawaban jika ada pertanyaan yang diajukan oleh peserta
2. Kegiatan Peserta
a. Mendengar, mencatat dan menyimpulkan hal-hal yang dianggap penting.
b. Mengajukan pertanyaan kepada fasilitator sesuai dengan kesempatan yang
diberikan.
c. Memberikan jawaban atas pertanyaan yang diajukan fasilitator.

Langkah 3 : Pendalaman pokok bahasan. (70 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Meminta kelas dibagi menjadi beberapa kelompok (4 kelompok) dan setiap
kelompok akan diberikan tugas diskusi kelompok.
b. Menugaskan kelompok untuk memilih ketua, sekretaris dan penyaji.
c. Meminta masing-masing kelompok untuk menuliskan hasil dikusi untuk
dipresentasikan.
d. Mengamati peserta dan memberikan bimbingan pada proses diskusi.
2. Kegiatan Peserta
a. Membentuk kelompok diskusi dan memilih ketua, sekretaris dan penyaji.
b. Mendengar, mencatatdanbertanyaterhadaphal-halyangkurangjelas kepada
fasilitator.
c. Melakukan proses diskusi sesuai dengan pokok bahasan / sub pokok bahasan
yang ditugaskan fasilitator dan menuliskan hasil dikusi pada kertas flipchart
untuk dipresentasikan.

Langkah 4 : Penyajian dan pembahasan hasil pendalaman pokok bahasan


(20 menit)
1. Kegiatan Fasilitator
a. Dari masing-masing kelompok diminta untuk melakukan presentasi dari hasil
diskusi yang telah dilakukan sebelumnya.
b. Memimpin proses tanggapan (tanya jawab)

19 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


c. Memberikan masukan-masukan dari hasil diskusi.
d. Memberikan klarifikasi dari pertanyaan-pertanyaan yang belum dimengerti
jawabannya
e. Merangkum hasil diskusi
2. Kegiatan Peserta
a. Mengikuti proses penyajian kelas
b. Berperan aktifdalam proses tanya jawab yang dipimpin oleh fasilitator
c. Bersama dengan fasilitator merangkum hasil presentasi dari masing – masing
pokok bahasan yang telah dipresentasikan dengan baik.

Langkah 5 : Rangkuman dan evaluasi hasil belajar (10 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Mengadakan evaluasidenganmelemparkan3pertanyaansesuai topikpokok
bahasan secara acak kepada peserta.
b. Memperjelas jawaban peserta terhadap masing – masing pertanyaan yang telah
diajukan sebelumnya.
c. Bersama peserta merangkum poin-poin penting dari hasil proses pembelajaran
tentangPOD,SAP danmetode,mediadanalatbantupembelajaran,penciptaan
iklimpembelajaranyangkondusif,teknikpresentasiinteraktifsertaevaluasiproses
pembelajaran.
d. Membuat kesimpulan dapat dilakukan sendiri oleh fasilitator atau membuat
kesimpulan dengan mengajak peserta secara bersama-sama.
2. Kegiatan Peserta
a. Menjawab pertanyaan yang diajukan fasilitator.
b. Bersama fasilitator merangkum hasil proses pembelajaran teknikmelatih.

Langkah 6 : Praktik Melatih (microteaching)(360 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Mempersiapkan peserta untuk kegiatan praktik melatih.
b. Mempersiapkan kelas untuk praktik melatih berikut sarana dan prasarana.
c. Mempersiapkan lembar penilaian peserta.
c. Menyampaikan tatacara praktik melatih kepada peserta.
d. MenilaipembuatanSAP yangtelahdibuatolehpesertadanpenampilanpeserta dalam
teknik melatih sesuai dengan pedoman praktik melatih yang sudah ada.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 19


2. Kegiatan Peserta
a. Mempersiapkan bahan SAPdan paparan untuk presentasi.
b. Mempersiapkan segala sesuatu yang terkait dengan paparannya.
c. Mempresentasikanbahanpaparannyadenganbekalteknikmelatihyangsudah
didapat sebelumnya.

VII. URAIAN MATERI


A. POKOKBAHASAN1:MODELPENDEKATANPEMBELAJARANORANG
DEWASA(POD)

a. Perubahan Paradigma Pendidikan


Salahsatuaspekpentingdalampendidikansaatiniyangperlumendapatperhatianadalah
mengenaikonseppendidikanuntukorangdewasa. Tidakselamanyakitaberbicaradan
mengulasdiseputarpendidikanmuridsekolahyangrelatifberusiamuda.Kenyataan di
lapangan, bahwa tidak sedikit orang dewasa yang harus mendapat pendidikan baik
pendidikan formal maupun nonformal, misalnya pendidikan dalam bentuk keterampilan,
kursus-kursus, penataran dan sebagainya.

Masalahyangseringmunculadalahbagaimanakiat, danstrategimembelajarkanorang
dewasa yang notabene tidak menduduki bangku sekolah. Dalam hal ini, orang dewasa
sebagai siswa dalam kegiatan belajar tidak dapat diperlakukan seperti anak-anak didik
biasayangsedangdudukdibangkusekolahtradisional.Olehsebabitu, harusdipahami bahwa,
orang dewasa yang tumbuh sebagai pribadi dan memiliki kematangan konsep
diribergerakdariketergantungansepertiyangterjadipadamasakanak-kanakmenujuke arah
kemandirian atau pengarahan diri sendiri.

Kematangan psikologi orang dewasa sebagai pribadi yang mampu mengarahkan diri
sendiri ini mendorong timbulnya kebutuhan psikologi yang sangat dalam yaitu keinginan
dipandangdandiperlakukanoranglainsebagaipribadiyangmengarahkandirinyasendiri,
bukandiarahkan,dipaksadandimanipulasiolehoranglain.Denganbegituapabilaorang
dewasa menghadapi situasi yang tidak memungkinkan dirinya menjadi dirinya sendiri
maka dia akan merasa dirinya tertekan dan merasa tidak senang. Karena orang dewasa
bukan anak kecil, maka pendidikan bagi orang dewasa tidak dapat disamakan dengan
pendidikananaksekolah.Perludipahamiapapendoronghagiorangdewasabelajar,apa
hambatan yang dialaminya, apa yang diharapkannya, bagaimana ia dapat belajar paling
baik dan sebagainya (Lunandi, 1987).

Pemahaman terhadap perkembangan kondisi psikologi orang dewasa tentu saja


mempunyai arti penting bagi para pendidik atau fasilitator dalam menghadapi orang
dewasa sebagai siswa. Berkembangnya pemahaman kondisi psikologi orang dewasa
semacamitutumbuhdalamteoriyangdikenaldengannamaandragogi.Andragogi

19 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


sebagaiilmuyangmemilikidimensiyangluasdanmendalamakanteoribelajardan
caramengajar.Secarasingkatteoriinimemberikandukungandasaryangesensial
bagikegiatanpembelajaranorangdewasa.Olehsebabitu, pendidikanatauusaha
pembelajaranorang dewasamemerlukanpendekatankhususdanharusmemiliki pegangan
yang kuat akan konsep teori yang didasarkan pada asumsi atau pemahaman orang
dewasa sebagai siswa.

Kegiatanpendidikanbaikmelaluijalursekolahataupunluarsekolahmemilikidaerah dan
kegiatan yang beraneka ragam. Pendidikan orang dewasa terutama pendidikan
masyarakat bersifat non formal sebagian besar dari siswa atau pesertanya adalah orang
dewasa,ataupalingtidakpemudaatauremaja.Olehsebabitu, kegiatanpendidikan
memerlukan pendekatan tersendiri. Dengan menggunakan teori andragogi kegiatan
atau usaha pembelajaran orang dewasa dalam kerangka pembangunan atau realisasi
pencapaiancita-citapendidikanseumurhidupdapatdiperolehdengandukungankonsep
teoritik atau penggunaan teknologi yang dapat dipertanggung jawabkan.

Salah satu masalah dalam pengertian andragogi adalah adanya pandangan yang
mengemukakan bahwa tujuan pendidikan itu bersifat mentransmisikan pengetahuan.
Tetapi dilainpihakperubahanyangterjadisepertiinovasidalamteknologi,mobilisasi
penduduk,perubahansistemekonomi,dansejenisnyabegitucepatterjadi.Dalamkondisi
sepertiini,makapengetahuanyangdiperolehseseorangketikaiaberumur21tahunakan
menjadiusangketikaiaberumur40tahun. Apabilademikianhalnya,makapendidikan sebagai
suatu proses transmisi pengetahuan sudah tidak sesuai dengan kebutuhan
modern(Arif,1994).Olehkarenaitu,bagaimanacaranyauntukmengkajiberbagaiaspek yang
mungkin dilakukan dalam upaya membelajarkan orang dewasa sebagai salah satu
altematif pemecahan masalah kependidikan, sebab pendidikan sekarang ini tidak lagi
dirumuskan hanya sekedar sebagai upaya untuk mentransmisikan pengetahuan, tetapi
dirumuskan sebagai suatu proses pendidikan sepanjang hayat (long life education).

b. Pedagogi danAndragogi
Malcolm Knowles (1970) menguraikan perbedaan antara anak-anak (pedagogi) dan
orang dewasa (andragogi) sebagai kerangka model pendekatan pendidikan, perbedaan
antara kedua pendekatan ini bukan hanya sebatas objek pesertanya tetapi juga dalam
halsenibagaimanamendidik.Pedagogiyangberasaldaribahasa Yunaniyangberarti suatu
ilmu dan seni dalam mengajar anak-anak, dimana sepenuhnya peserta didik
menjadiobjekyangdalamhalinigurumenggurui,gurumemilihapayangakandipelajari, guru
mengevaluasi dan muid tunduk pada pilihan guru. Sedangkan andragogi yang juga
berasaldaribahas Yunaniyangberartiilmudanseniuntukmembantuorangdewasa belajar,
diman fungsi guru hanya sebagai fasilitator dan bukan menggurui.

Pembelajaranyangdiberikankepadaorangdewasadapatefektif (lebihcepatdan
melekatpadaingatannya),bilamanapembimbing(fasilitator,pengajar,penatar,instruktur,

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 19


dan sejenisnya) tidak terlalu mendominasi kelompok kelas, mengurangi banyak bicara,
namun mengupayakan agar individu orang dewasa itu mampu menemukan alternatif-
alternatif untuk mengembangkan kepribadian mereka. Seorang pembimbing yang baik
harus berupaya untuk banyak mendengarkan dan menerima gagasan seseorang,
kemudian menilai dan menjawab pertanyaan yang diajukan mereka.

Orang dewasa pada hakekatnya adalah makhluk yang kreatif bilamana seseorang
mampu menggerakkan/menggali potensi yang ada dalam diri mereka. Dalam upaya ini,
diperlukan keterampilan dan kiat khusus yang dapat digunakan dalam pembelajaran
tersebut.Disampingitu,orangdewasadapatdibelajarkanlebihaktifapabilamereka
merasaikut dilibatkan dalamaktivitas pembelajaran,terutama apabilamerekadilibatkan
memberisumbanganpikirandangagasanyangmembuatmerekamerasaberharga
danmemilikihargadirididepansesamatemannya.Artinya,orangdewasaakanbelajar lebih
baik apabila pendapat pribadinya dihormati, dan akan lebih senang kalau ia boleh
sumbang saran pemikiran dan mengemukakan ide pikirannya, daripada pembimbing
melulu menjejalkan teori dan gagasannya sendiri kepada mereka.

Olehkarenasifatbelajarbagiorangdewasaadalahbersifatsubjektifdanunik,maka terlepas
dari benar atau salahnya, segala pendapat perasaan, pikiran, gagasan, teori,
sistemnilainyaperludihargai. Tidakmenghargai(meremehkandanmenyampingkan)
hargadirimereka,hanyaakanmematikangairahbelajarorangdewasa.Namundemikian,
pembelajaranorangdewasaperlupulamendapatkankepercayaandaripembimbingnya,
danpadaakhirnyamerekaharusmempunyaikepercayaanpadadirinyasendiri. Tanpa
kepercayaan diri tersebut maka suasana belajar yang kondusif takakan pernh terwujud.

Orang dewasa memiliki sistem nilai yang berbeda, mempunyai pendapat dan pendirian
yangberbeda.Denganterciptanyasuasanayangbaik,merekaakandapatmengemukakan
isihatidanisipikirannyatanparasatakut dancemas,walaupunmerekasalingberbeda
pendapat. Orang dewasamestinya memilikiperasaanbahwa dalam suasana/ situasi
belajar yang bagaimanapun, mereka boleh berbeda pendapat dan boleh berbuat salah
tanpa dirinya terancam oleh sesuatu sanksi (dipermalukan, pemecatan, cemoohan, dll).

Keterbukaan seorang pembimbing sangat membantu bagi kemajuan orang dewasa


dalammengembangkanpotensipribadinyadidalamkelas,atauditempatpelatihan.Sifat
keterbukaan untuk mengungkapkan diri, dan terbuka untuk mendengarkan gagasan,
akan berdampak baik bagi kesehatan psikologis, dan fisik mereka. Di samping itu, harus
dihindari segala bentuk akibat yang membuat orang dewasa mendapat ejekan, hinaan,
atau dipermalukan. Jalan terbaik hanyalah diciptakannya suasana keterbukaan dalam
segala hal, sehingga berbagai alternatif kebebasan mengemukakan ide/ gagasan dapat
diciptakan.

Dalamhallainnya,tidakdapatdinafikkanbahwaorangdewasabelajarsecarakhasdan
unik.Faktortingkatkecerdasan,kepercayaandiri,danperasaanyangterkendaliharus

19 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


diakuisebagaihakpribadiyangkhassehinggakeputusanyangdiambiltidakharusselalu sama
dengan pribadi orang lain. Kebersamaan dalam kelompok tidak selalu harus sama
dalampribadi,sebabakansangatmembosankankalausajasuasanayangseakanhanya
mengakuisatukebenarantanpaadanyakritikyangmemperlihatkanperbedaantersebut.
Olehsebabitu, latarbelakangpendidikan,latarbelakangkebudayaan,danpengalaman masa
lampau masing-masing individu dapat memberi warna yang berbeda pada setiap
keputusan yang diambil.

Bagiorangdewasa,terciptanyasuasanabelajaryangkondusifmerupakansuatufasilitas
yangmendorongmerekamaumencobaperilakubaru,beranitampilbeda,dapatberlaku
dengansikapbarudanmaumencobapengetahuanbaruyangmerekaperoleh.Walaupun
sesuatu yang baru mengandung resiko terjadinya kesalahan, namun kesalahan, dan
kekeliruan itu sendiri merupakan bagian yang wajar dari belajar. Pada akhimya, orang
dewasaingintahuapaartidirinyadalamkelompokbelajaritu. Bagiorangdewasaada
kecenderungan ingin mengetahui kekuatan dan kelemahan dirinya. Dengan demikian,
diperlukan adanya evaluasi bersama oleh seluruh anggota kelompok yang dirasakannya
berharga untuk bahan renungan, di mana renungan itu dapat mengevaluasi dirinya dan
orang lain yang persepsinya bisa saja memiliki perbedaan.

Usaha-usaha ke arah penerapan teori andragogi dalam kegiatan pendidikan orang


dewasa telah dicobakan oleh beberapa ahli, berdasarkan empat asumsi dasar orang
dewasayaitu:konsepdiri,akumulasipengalaman,kesiapanbelajar,danorientasibelajar.

Asumsi dasartersebut dijabarkan dalamproses perencanaan kegiatanpendidikan dengan


langkah-langkah sehagai berikut:
1. Menciptakansuatustruktur untukperencanaanbersama.Secaraidealstruktur
semacam ini seharusnya melibatkan semua pihak yang akan terkenai kegiatan
pendidikan yang direncanakan, yaitu termasuk para peserta kegiatan belajar atau
siswa, pengajar atau fasilitator, wakil-wakil lembaga dan masyarakat.

2. Menciptakaniklimbelajaryangmendukunguntukorangdewasabelajar.Adalah
sangatpentingmenciptakaniklimkerjasamayangmenghargaiantarafasilitatordan
siswa. Suatu iklim belajar orang dewasa dapat dikembangkan dengan pengaturan
lingkunganfisikyangmemberikankenyamanandaninteraksiyangmudah,misalnya
mengatur kursi atau meja secara melingkar, bukan berbaris-baris ke belakang.
Fasilitator lebih bersifat membantu bukan menghakimi.

3. Mendiagnosa sendiri kebutuhan belajarnya. Diagnosa kebutuhan harus melibatkan


semua pihak, dan hasilnya adalah kebutuhan bersama.

4. Memformulasikantujuan. Agarsecaraoperasionaldapatdikerjakanmaka
perumusantujuanituhendaknyadikerjakanbersama-samadalamdeskripsitingkah laku
yang akan dihasilkan untuk memenuhi kebutuhan tersebut diatas.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 19


5. Mengembangkan model umum, ini merupakan aspek seni dan perencanaan
program,dimanaharusdisusunsecaraharmoniskegiatanbelajardenganmembuat
kelompok-kelompok belajar baik kelompok besar maupun kelompok kecil.

6. Perencanaan evaluasi, seperti halnya dalam diagnosa kebutuhan, dalam evaluasi


harussejalandenganprinsip-prinsiporangdewasa,yaitusebagaipribadidandapat
mengarahkandirisendiri.Makaevaluasilebihbersifatevaluasisendiriatauevaluasi
bersama.

Aplikasi yang diuraikan di atas sebenarnya lebih bersifat prinsip-prinsip atau rambu-
rambu sebagai kendali tindakan membelajarkan orang dewasa. Oleh karena itu,
keberhasilannyaakan lebihbanyakbergantungpadasetiap pelaksanaandan tentunya
jugatergantungkondisiyangdihadapi. Tapi,implikasipengembanganteknologiatau
pendekatan andragogi dapat dikaitkan terhadap penyusunan kurikulum atau cara
mengajar terhadap pembelajar. Namun, karena keterikatan pada sistem lembaga yang
biasanya berlangsung, maka penyusunan program atau kurikulum akan banyak lebih
dikembangkan dengan menggunakan pendekatan andragogi ini.

c. Prinsip-prinsip POD
Pendidikanorang dewasa dapat.diartikan sebagai keseluruhanprosespendidikanyang
diorganisasikan,mengenaiapapunbentukisi,tingkatanstatusdanmetodaapayang
digunakandalamprosespendidikantersebut,baikformalmaupunnonformal,baikdalam
rangkakelanjutanpendidikandisekolahmaupunsebagaipenggantipendidikandisekolah,
ditempat kursus,pelatihan kerja maupun diperguruan tinggi, yang membuat orang
dewasa mampu mengembangkan kemampuan, keterampilan, memperkaya khasanah
pengetahuan, meningkatkan kualifikasi keteknisannya atau keprofesionalannya dalam
upaya mewujudkan kemampuan ganda yakni di suatu sisi mampu mengembangankan
pribadi secara utuh dan dapat mewujudkan keikutsertaannya dalam perkembangan
sosial budaya, ekonomi, dan teknologi secara bebas, seimbang dan berkesinambungan.

Dalam hal ini, terlihat adanya tekanan rangkap bagi perwujudan yang ingin
dikembangankandalamaktivitas kegiatan dilapangan, pertamauntukmewujudkan
pencapaian perkembangan setiap individu, dan kedua untuk mewujudkan peningkatan
keterlibatannya (partisipasinya) dalam aktivitas sosial dari setiap individu yang
bersangkutan. Begitu pula pula, bahwa pendidikan orang dewasa mencakup segala
aspekpengalamanbelajaryangdiperlukanolehorangdewasabaikpriamaupunwanita, sesuai
dengan bidang keahlian dan kemampuannya masing-masing.

Dengandemikian haltersebut dapatberdampakpositif terhadapkeberhasilan pembelajaran


orang dewasa yang tampak pada adanya perubahan perilaku ke arah pemenuhan
pencapaian kemampuan / keterampilan yang memadai. Di sini, setiap individu yang
berhadapan dengan individu lain akan dapat belajar hersama dengan
penuhkeyakinan.Perubahanperilakudalamhalkerjasamadalamberbagaikegiatan,

19 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


merupakan hasil dari adanya perubahan setelah adanya proses belajar, yakni proses
perubahan sikap yang tadinya tidak percaya diri menjadi peruhahan kepercayaan diri
secara penuh dengan menambah pengetahuan atau keterampilannya. Perubahan
perilakuterjadikarenaadanyaperubahan(penambahan)pengetahuanatauketerampilan
serta adanya perubahan sikap mental yang sangat jelas, dalam hal pendidikan orang
dewasatidakcukuphanyadenganmemberitambahanpengetahuan,tetapiharusdibekali juga
dengan rasa percaya yang kuat dalam pribadinya. Pertambahan pengetahuan saja
tanpakepercayaandiriyangkuat,niscayamampumelahirkanperubahankearahpositif berupa
adanya pembaharuan baik fisik maupun mental secara nyata, menyeluruh dan
berkesinambungan.

Perubahan perilaku bagi orang dewasa terjadi melalui adanya proses pendidikan
yang berkaitan dengan perkembangan dirinya sebagai individu, dan dalam hal ini
sangat memungkinkan adanya partisipasi dalam kehidupan sosial untuk meningkatkan
kesejahteraandirisendiri,maupunkesejahteraanbagioranglain,disebabkanproduktivitas
yanglebihmeningkat. Bagiorangdewasapemenuhankebutuhannyasangatmendasar,
sehingga setelah kebutuhan itu terpenuhi ia dapat beralih kearah usaha pemenuhan
kebutuhan lain yang lebih diperlukannya sebagai penyempurnaan hidupnya.

Setiap individu wajib terpenuhi kebutuhannya yang paling dasar (sandang dan pangan),
sebelum ia mampu merasakan kebutuhan yang lebih tinggi sebagai penyempurnaan
kebutuhan dasar tadi, yakni kebutuhan keamanan, penghargaan, harga diri, dan
aktualisasi dirinya. Bilamana kebutuhan paling dasar yakni kebutuhan fisik berupa
sandang,pangan,danpapanbelumterpenuhi,makasetiapindividubelummembutuhkan atau
merasakan apa yang dinamakan sebagai harga diri. Setelah kebutuhan dasar itu
terpenuhi,makasetiapindividuperlumerasaamanjauhdarirasatakut,kecemasan,dan
kekhawatiran akan keselamatan dirinya, sebab ketidakamanan hanya akan melahirkan
kecemasan yang berkepanjangan. Kemudian kalau rasa aman telah terpenuhi, maka
setiap individu butuh penghargaan terhadap hak azasi dirinya yang diakui oleh setiap
individudiluardirinya. Jikakesemuanyaituterpenuhibarulahindividuitumerasakan
mempunyai harga diri.

Dalam kaitan ini, tentunya pendidikan orang dewasa yang memiliki harga diri dan dirinya
membutuhkan pengakuan, dan itu akan sangat berpengaruh dalam proses belajarnya.
Secara psikologis, dengan mengetahui kebutuhan orang dewasa sebagai peserta
kegiatan pendidikan/pelatihan, maka akan dapat dengan mudah dan dapat ditentukan
kondisibelajaryangharusdisediakan,isimateriapayangharusdiberikan,strategi,teknik serta
metode apa yang cocok digunakan.

MenurutLunandi(1987)yangterpentingdalampendidikanorangdewasaadalah:Apa
yangdipelajaripembelajar,bukanapayangdiajarkanpengajar.Artinya,hasilakhiryang
dinilaiadalah apayangdiperolehorangdewasadaripertemuanpendidikan/pelatihan, bukan
apa yang dilakukan pengajar, fasilitator atau penceramah dalam pertemuannya.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 19


d. Ruang lingkup Pendekatan &tujuan POD
Pertumbuhan orang dewasa dimulai pertengahan masa remaja (adolescence) sampai
dewasa, di mana setiap individu tidak hanya memiliki kecenderungan tumbuh kearah
menggerakkan diri sendiri tetapi secara aktual dia menginginkan orang lain memandang
dirinya sebagai pribadi yang mandiri yang memiliki identitas diri. Dengan begitu orang
dewasa tidak menginginkan orang memandangnya apalagi memperlakukan dirinya
seperti anak-anak.Diamengharapkan pengakuan orang lain akan otonomi dirinya,
dan dijamin ketentramannya untuk menjaga identitas dirinya dengan penolakan dan
ketidaksenangan akan usaha orang lain untuk menekan, memaksa, dan memanipulasi
tingkahlakuyangditujukanterhadapdirinya.Tidaksepertianak-anakyangbeberapa tingkatan
masihmenjadi objek pengawasan, pengendalianorang lain yaitupengawasan dan
pengendalian orang dewasa yang berada di sekeliling dirinya.

Dalam kegiatan pendidikan atau belajar, orang dewasa bukan lagi menjadi obyek
sosialisasiyang seolah-olahdibentuk dandipengaruhiuntuk menyesuaikandirinya dengan
keinginan memegang otoritas di atas dirinya sendiri, akan tetapi tujuan kegiatan belajar
alau pendidikan orang dewasa tentunya lehih mengarah kepada pencapaian
pemantapan identitas dirinya sendiri untuk menjadi dirinya sendiri menurut Rogers
dalamKnowles(1979),kegiatanbelajarbertujuanmenghantarkanindividuuntukmenjadi
pribadi atau menemukan jati dirinya. Dalam hal belajar atau pendidikan merupakan
processofbecomingaperson.Bukanprosespembentukanatauprocessofbeingshaped yaitu
proses pengendalian dan manipulasi untuk sesuai dengan orang lain; atau kalau
meminjam istilah Maslow (1966), belajar merupakan proses untuk mencapai aktualiasi
diri (self-actualization).

Sepertitelahdikemukakandiatas bahwadalamdiriorangdewasasebagaisiswayang sudah


tumbuh kematangan konsep dirinya timbul kebutuhan psikologi yang mendalam yaitu
keinginan dipandang dan diperlakukan orang lain sebagai pribadi utuh yang
mengarahkandirinyasendiri.Namuntidakhanyaorangdewasatetapijugapemuda
atauremajajugamemilikikebutuhansemacamitu.SesuaiteoriPeaget(1959)mengenai
perkembangan psikologi dari kurang lebih 12 tahun ke atas individu sudah dapat berfikir
dalam bentuk dewasa yaitu dalam istilah dia sudah mencapai perkembangan pikir
formal operation. Dalam tingkatan perkembangan ini individu sudah dapat memecahkan
segala persoalan secara logik, berfikir secara ilmiah, dapat memecahkan masalah-
masalah verbal yang kompleks atau secara singkat sudah tercapai kematangan struktur
kognitifnya. Dalam periode ini individu mulai mengembangkan pengertian akan diri (self)
atau identitas (identity) yang dapat dikonsepsikan terpisah dari dunia luar di sekitarnya.
Berbeda dengan anak-anak, di sini remaja (adolescence) tidak hanya dapat mengerti
keadaanbenda-bendadidekatnyatetapijugakemungkinankeadaanbenda-bendaitu di duga.
Dalam masalah nilai-nilai remaja mulai mempertanyakan dan membanding-
bandingkannilai-nilaiyangdiharapkanselaludibandingkandengannilaiyangaktual.

20 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Secara singkat dapat dikatakan remaja adalah tingkatan kehidupan dimana proses
semacam itu terjadi, dan ini berjalan terus sampai mencapai kematangan.

Dengan begitu jelaslah kiranya bahwa pemuda (tidak hanya orang dewasa) memiliki
kemampuan memikirkan dirinya sendiri, dan menyadari bahwa terdapat keadaan yang
bertentangan antara nilai-nilai yang dianut dan tingkah laku orang lain. Oleh karena itu,
dapat dikatakan sejak pertengahan masa remaja individu mengembangkan apa yang
dikatakan “pengertian diri” (sense ofidentity).

Selanjutnya, Knowles (1970) mengembangkan konsep andragogi atas empat asumsi


pokok yang berbeda dengan pedagogi. Keempat asumsi pokok itu adalah sebagai
berikut. AsumsiPertama,seseorangtumbuhdanmatangkonsepdirinyabergerakdan
ketergantungantotalmenujukearahpengarahandirisendiri.Atausecarasingkatdapat
dikatakanpadaanak-anakkonsepdirinyamasihtergantung,sedangpadaorangdewasa
konsep dirinya sudah mandiri. Karena kemandirian konsep dirinya inilah orang dewasa
membutuhkan penghargaan orang lain sebagai manusia yang dapat mengarahkan diri
sendiri.Apabiladiamenghadapisituasidimanadiatidakmemungkinkandirinyamenjadi self
directing maka akan timbul reaksi tidak senang atau menolak.

Asumsi kedua, sebagaimana individu tumbuh matang akan mengumpulkan sejumlah


besarpengalamandimanahalinimenyebabkandirinyamenjadisumberbelajaryangkaya,
danpadawaktuyangsamamemberikandiadasaryangluasuntukbelajarsesuatuyang
baru.Olehkarenaitu, dalamteknologiandragogiterjadipenurunanpenggunaanteknik
transmital seperti yang dipakai dalam pendidikan tradisional dan lebih mengembangkan
teknikpengalaman(experimental-technique). Makapenggunaanteknikdiskusi,kerja
laboratori, simulasi, pengalaman lapangan, dan lainnya lebih banyak dipakai.

Asumsi ketiga, bahwa pendidikan itu secara langsung atau tidak langsung, secara
implisit atau eksplisit, pasti memainkan peranan besar dalam mempersiapkan anak dan
orangdewasauntukmemperjuangkaneksistensinyaditengahmasayarakat.Karena
itu,sekolahdanpendidikanmenjadisaranaampuhuntukmelakukanprosesintegrasi
maupundisintegrasisosialditengahmasyarakat(KartiniKartono,1992).Sejalandengan itu,
kitaberasumsibahwasetiapindividumenjadimatang,makakesiapanuntukbelajar kurang
ditentukan oleh paksaan akademik dan perkembangan biologisnya, tetapi lebih
ditentukan oleh tuntutan-tuntutan tugas perkembangan untuk melakukan peranan
sosialnya. Dengan perkataan lain, orang dewasa belajar sesuatu karena membutuhkan
tingkatan perkembangan mereka yang harus menghadapi peranannya apakah sebagai
pekerja,orangtua, pimpinansuatuorganisasi,danlain-lain.Kesiapanbelajarmereka
bukansemata-matakarenapaksaanakademik,tetapikarenakebutuhanhidupdanuntuk
melaksanakan tugas peran sosialnya. Hal ini dikarenakan belajar bagi orang dewasa
seolah-olah merupakan kebutuhan untuk menghadapi masalah hidupnya.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 20


e. Strategi POD
Prosesbelajarmanusiaberlangsunghinggaakhirhayat(longlifeeducation).Namun, ada
korelasi negatif antara perubahan usia dengan kemampuan belajar orang dewasa.
Artinya, setiap individu orang dewasa, makin bertambah usianya, akan semakin sukar
baginya belajar (karena semua aspek kemampuan fisiknya semakin menurun). Misalnya
daya ingat, kekuatan fisik, kemampuan menalar, kemampuan berkonsentrasi, dan
lain-lain semuanya memperlihatkan penurunannya sesuai pertambahan usianya pula.
MenurutLunandi(1987),kemajuan pesatdanperkembanganberartitidakdiperoleh
denganmenantikanpengalamanmelintasihidupsaja.Kemajuanyangseimbangdengan
perkembanganzamanharusdicarimelaluipendidikan.MenurutVemer danDavidson
dalamLunandi(1987)adaenamfaktor yangsecarapsikologisdapatmenghambat
keikutsertaan orang dewasa dalam suatu program pendidikan:

1. Dengan bertambahnya usia, titik dekat penglihatan atau titik terdekat yang dapat
dilihatsecarajelasmulaibergerakmakinjauh.Padausiaduapuluhtahunseseorang
dapatmelihatjelassuatubendapadajarak10cmdarimatanya.Sekitarusiaempat puluh
tahun titik dekat penglihatan itu sudah menjauh sampai 23 cm.

2. Dengan bertambahnya usia, titik jauh penglihatan atau titik terjauh yang dapat
dilihatsecarajelasmulaiberkurang,yaknimakinpendek.Keduafaktoriniperlu
diperhatikan dalam pengadaan dan penggunaan bahan dan alat pendidikan.

3. Makinbertambahusia,makinbesarpulajumlahpeneranganyangdiperlukandalam
suatusituasibelajar.Kalauseseorang padausia20tahunmemerlukan 100Watt
cahayamakapadausia40tahundiperlukan145Watt,danpadausia70tahun seterang
300 Wattbaru cukup untuk dapat melihat dengan jelas.

4. Makinbertambahusia,persepsikontraswarnacenderungkearahmerahdaripada
spektrum.Halinidisebabkanolehmenguningnyakorneaataulensamata,sehingga
cahayayangmasukagakterasing. Akibatnyaialahkurangdapatdibedakannya warna-
warna lembut. Untuk jelasnya perlu digunakan warna-warna cerah yang kontras
untuk alat-alat peraga.

5. Pendengaranataukemampuanmenerimasuaramengurangdenganbertambahnya
usia. Pada umumnya seseorang mengalami kemunduran dalam kemampuannya
membedakan nada secara tajam pada tiap dasawarsa dalam hidupnya. Pria
cenderung lebih cepat mundur dalam hal ini daripada wanita. Hanya 11 persen dari
orang berusia 20 tahun yang mengalami kurang pendengaran. Sampai 51 persen
dari orang yang berusia 70 tahun ditemukan mengalami kurang pendengaran.

6. Perbedaanbunyi ataukemampuanuntukmembedakanbunyi makin mengurang


dengan bertambahnya usia. Dengan demikian, bicara orang lain yang terlalu cepat
makinsukarditangkapnya,danbunyisampingandansuaradilatarbelakangnya

20 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


bagaimenyatudenganbicaraorang.Makinsukarpulamembedakanbunyikonsonan
seperti t,g,b,c,dan d.

Adabeberapahalyangperludiperhatikanorangdewasadalamsituasibelajar mempunyai
sikap tertentu,maka perlu diperhatikan hal-hal tersebut di bawah ini:
a. Terciptanya prosesbelajaradalahsuatuprosespengalamanyangingin
diwujudkan oleh setiap individu orang dewasa. Proses pembelajaran orang
dewasa berkewajiban memotivasi/mendorong untuk mencari pengetahuan
yang lebih tinggi.
b. Setiapindividuorangdewasadapatbelajarsecaraefektif bilasetiapindividu
mampumenemukanmaknapribadibagidirinyadanmemandangmaknayang baik
itu berhubungan dengan keperluan pribadinya.
c. Kadangkala proses pembelajaran orang dewasa kurang kondusif, hal ini
dikarenakan belajar hanya diorientasikan terhadap perubahan tingkah laku,
sedangperubahanperilakusajatidakcukup,kalauperubahanitutidakmampu
menghargai budaya bangsa yang luhur yang harus dipelihara, di samping
metode berpikir tradisional yang sukar diubah.
d. Proses pembelajaran orang dewasamerupakan hal yang unik dan khusus
sertabersifatindividual.Setiapindividuorangdewasamemilikikiatdanstrategi
sendiriuntukmempelajaridanmenemukanpemecahanmasalahyangdihadapi
dalampembelajarantersebut.Dengan adanyapeluanguntukmengamatikiat dan
strategi individu lain dalam belajar, diharapkan hal itu dapat memperbaiki
danmenyempurnakan caranyasendiridalambelajar, sebagaiupayakoreksi yang
lebih efeklif.
e. Faktor pengalamanmasalampausangatberpengaruhpadasetiaptindakan yang
akan dilakukan, sehingga pengalaman yang baik perlu digali dan
ditumbuhkembangkan ke arah yang lebih bermanfaat.
f. Pengembangan intelektualitas seseorang melalui suatu proses pengalaman
secara bertahap dapat diperluas. Pemaksimalan hasil belajaran dapat dicapai
apabila setiap individu dapat memperluas jangkauan pola berpikirnya

Disatusisi,belajardapatdiartikansebagaisuatuprosesevolusi.Artinyapenerimaanilmu tidak
dapat dipaksakan sekaligus begitu saja, tetapi dapat dilakukan secara bertahap
melaluisuatuurutanprosestertentu. Dalamkegiatanpendidikan,umumnyapendidik
menentukan secara jauh mengenai materi pengetahuan dan keterampilan yang akan
dipresentasikan. Mereka mengatur isi (materi) ke dalam unit-unit, kemudian memilih alat
yangpalingefisienuntukmenyampaikanunit-unitdarimateritersebut,misalnyaceramah,
membaca, pekerjaan laboratorium, pemutaran film, mendengarkan kaset dan lain-lain.
Selanjutnya mengembangkan suatu rencana untuk menyampaikan unit-unit isi ini dalam
suatu bentuk urutan.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 20


Dalam andragogi, pendidikataufasilitatormempersiapkansecarajauh satuperangkat
proseduruntukmelibatkansiswa,untukselanjutnyadalamprosesnyamelibatkanelemen-
elemen sebagai berikut :

a) Menciptakan iklim yang mendukung belajar,


b) Menciptakan mekanisme untuk perencanaan bersama,
c) Mendiagnosis kebutuhan-kebutuhan belajar,
d) Merumuskan tujuan-tujuan program yang memenuhi kebutuhan-kebutuhan belajar,
e) Merencanakan pola pengalaman helajar,
f) Melakukan pengalaman belajar ini dengan teknik-teknik dan materi yang memadai,
dan
g) Mengevaluasihasilbelajardanmendiagnosakembalikebutuhan-kebutuhanbelajar.

Dalam pembelajaran orang dewasa banyak metode yang diterapkan. Untuk


memberhasilkanpembelajaransemacamini,apapunmetodeyangditerapkanseharusnya
mempertimbangkanfaktor saranadanprasaranayangtersediauntukmencapaitujuan akhir
pembelajaran, yakni agar peserta dapat memiliki suatu pengalaman belajar yang
bermutu. Merupakan suatu kekeliruan besar bilamana dalam hal ini, pembimbing secara
kurangwajarmenetapkanpemanfaatanmetodehanyakarenafaktor pertimbangannya
sendiri yakni menggunakan metode yang dianggapnya paling mudah, atau hanya
disebabkankarenakeinginannyadikagumiolehpesertadikelasituataupunmungkinada
kecenderungannya hanya menguasai satu metode tertentu saja.

Dalam penetapan pemilihan metode seharusnya fasilitator mempertimbangkan aspek


tujuan yang ingin dicapai, yang dalam hal ini mengacu pada garis besar program
pengajaran yang dibagi dalam dua jenis:

1. Rancangan proses untuk mendorong orang dewasa mampu menata dan mengisi
pengalaman baru dengan memmedomani masa lampau yang pernah dialami,
misalnyadenganlatihanketerampilan,melaluitanyajawab,wawancara,konsultasi,
latihankepekaan, danlain-lain,sehinggamampumemberiwawasanbarupada masing-
masing individu untuk dapat memanfaatkan apa yang sudah diketahuinya.

2. Proses pembelajaran yang dirancang untuk tujuan meningkatkan transfer


pengetahuan baru, pengalaman baru, keterampilan baru, untuk mendorong masing-
masing individu orang dewasa dapat meraih semaksimal mungkin ilmu
pengetahuanyangdiinginkannya, apayangmenjadikebutuhannya,keterampilan yang
diperlukannya, misalnya belajar menggunakan program komputer yang dibutuhkan
di tempat ia bekerja.

3. Sejalandenganitu,orangdewasabelajarlebihefektifapabilaiadapatmendengarkan dan
berbicara. Lebih baik lagi kalau di samping itu ia dapat melihatpula, dan makin
efektiflagi kalau dapat juga mengerjakan.

20 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Fungsi bicara hanya sedikit terjadi pada waktu tanya jawab. Untuk metode diskusi
bicara dan mendengarkan adalah seimbang. Dalam pendidikan dengan cara
demonstrasi,pesertasekaligusmendengar,melihatdanberbicara.Padasaatlatihan
praktis peserta dapat mendengar, berbicara, melihat dan mengerjakan sekaligus,
sehingga dapat diperkirakan akan menjadi paling efektif

B. POKOKBAHASAN 2 :SATUANACARAPEMBELAJARAN (SAP)


a. PengertianSAP
SAPataudisebutjugasatuanacarapembelajaran,adapulayangmenyebutnyadengan Satpel
atau satuan pelajaran atau kurikulum mikro. SAPmerupakan pedoman / panduan yang
memberi arah kepada fasilitator dalam menyajikan materi pembelajaran kepada para
peserta, dalam kurun waktu tertentu dengan menggunakan metode dan alat bantu
yangsesuaigunamencapaitujuanpembelajaranyangtelahditentukan.SAP adalah
rumusanpokokdansub-pokokbahasanygdisusunsecararinciutk kegiatanbelajar- mengajar
perpertemuan atau beberapa pertemuan (S Nasution, 1991)

Ada berbagai pengertian tentang SAPtersebut, antara lain :


a) SAP merupakansuatuuraianrincitentanglangkah-langkahprosestransfersuatu
mataajaranataumaterilatihanuntukbidangkemampuantertentu, yangakan dipaparkan
atau dilatihkan kepada peserta, dalam kegiatan pembelajaran.
b) SAPmerupakanrencanapelaksanaanprosespembelajaranmatadiklatyangdibuat
olehfasilitator.DengantersedianyaSAP, fasilitatorakanmemperoleharahdalam materi
diklatnya.
c) SAP adalahprosesmerancangkegiatanpembelajarandenganlangkah-langkah yang
tertata,tepat dan logis guna mencapai tujuan pembelajaran.

b. Manfaat SAP
Manfaat penyusunan SAPdalam kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan
oleh setiap fasilitator antara lain :
a) Menjadi instrumen pengendalian dan pembinaan terhadapfasilitator dalam
melaksanakan kegiatan pembelajaran.
b) Fasilitatordanpesertadapatmengetahuiprosespembelajaranyangakan
berlangsung dan metode-metode untuk mencapai tujuan materi tersebut.

c. TujuanSAP
Sebagai pedoman dan arah bagi fasilitator dalam melaksanakan proses kegiatan
pembelajaran.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 20


d. SistematikaSAP
Komponen –komponen suatu SAPadalah sebagai berikut :
a) Mata diklat (materi) : diisi dengan pokok / sub pokok bahasan
b) Tujuanmateri : di ambil dari tujuan pembelajaran umum (TPU)
dan tujuan pembelajaran khusus (TPK).
c) Sasaran latihnya : sebutkan kriteria / siapa pesertanya.
d) Waktu : dalam menit atau jam pelajaran (JP).
e) Tempat : Kelas / Lab. / tempat lain (mis : bangsal RS).
f) Metode yg digunakan : cara pembelajaran yang akan digunakan.
g) Alat bantu : alat / instrumen yang akan digunakan.
h) Slide / transparant : bahan yang akan dipaparkan/ ditayangkan.
i) Lembar tugas : petunjuk penugasan.
j) Kegiatan pembelajaran : pembukan, pelaksanaan (inti)/penyajian, penutup.
k) Daftar Rujukan : buku yang digunakan sebagai referensi/
kepustakaan
l) Evaluasi : nilai evaluasi.

e. TeknikPenyusunan SAP
DalammelakukanpenyusunanSAPbeberapakomponenpentingyangperludipahami yaitu :
a) Tujuanpembelajaran ; umum maupun khusus.
b) Metode pembelajaran
c) Alat bantu pembelajaran.
d) Kegiatan pembelajaran.
e) Instrument evaluasi formatif(setelah materi selesai).
Adapun komponen-komponen yang lain seperti ; pokok bahasan / sub pokok bahasan,
waktu dan tempat bukan tidak penting akan tetapi cara penulisannya lebih bervariasi
tergantung tujuan dan kebutuhan peserta.

Tujuanpembelajaran umum (TPU) :


Menggambarkan kompetensi atau kemampuan / kecakapan umum / ketrampilan tertentu
yangdiharapkan dapatdikuasaiolehpesertasetelahmenyelesaikankegiatan pembelajaran
satu mata diklat / materi.

RumusanTPU yang baik harus memenuhi kriteria antara lain sebagai berikut :
1. Merupakan kompetensi umum dari suatu kemampuan tertentu (TPU merupakan
gabungan dari beberapa kompetensi khusus).
2. Terdiridarikatakerjaoperasional(= hasilnyadapatdiukurdandiamati)yangdiikuti
katabenda(objek=keterangandariperilakuyangakandicapai),sehinggarumusan TPU
menjadi rasional.

20 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Tujuan pembelajaran khusus (TPK) :
Merupakanpenjabaranlebihlanjutdari TPUyangharusdicapaiataudikuasaioleh peserta
setelah menyelesaikan suatu kegiatan pembelajaran.
1. RumusanTPK memerlukankriteria,bahwakompetensiyangharusdicapaiharus
berorientasi pada peserta dan dapat diukur. Mengingat yang menjadi subjek aktif
proses diklat adalah peserta.
2. RumusanTPKharusmengandungkomponenA,B,CdanDyangberarti(A=audience
[peserta] harus dapat mengerjakan atau berpenampilan seperti yang dinyatakan
dalam TPK, B=behaviour[perilaku]pesertasetelahselesaikegiatanpembelajaran,
C=condition [persyaratan] yang harus dipenuhi pada saat peserta menampilkan
perilaku setelah selesai kegiatan pembelajaran, D=degree [tingkat keberhasilan]
peserta setelah selesai kegiatan pembelajaran).

Contoh TPK :
Pesertalatih(Audience)dapatmelakukanpengobatan(Behaviour)pasienHIV AIDS
(Condition) sesuai dengan standar pengobatan yang ada (Degree).

Metode pembelajaran
Metode pembelajaran yang digunakan dalam suatu pelatihan sangat tergantung dari
tujuankompetensiyangingindicapai.Walaupun hampirsamatujuannya,tetapidengan
audience yang berbeda mungkin metode yang dipilih tidak persis sama.
Dalam setiap kegiatan pelatihan mungkin akan bervariasi metodenya, selain materi dan
peserta juga sangat tergantung pada waktu, alat yang tersedia, lokasi pembelajaran,
fasilitator dan sebagainya.

Alat bantupembelajaran
Memilihalatbantupembelajaransangattergantungpadatujuandiklatyangakandicapai. Pada
dasarnya ada 2 macam alat bantu pembelajaran yaitu : yang bersifat umum dan khusus.

1. Alat bantu pembelajaran umum : seperti papan tulis (white board) beserta
kelengkapannya.
2. Alat bantu pembelajaran khusus : seperti alat peraga tertentu atau disebut teaching
/ trainingaids(Sebaiknyaditulissecaraspesifikseperticontohnya: dildo,model
jantung,phantom.,instrumenkesehatansepertitensimeter,alatKB kondomdll)
merupakan alat yang mendukung peningkatan pemahaman, kemampuan dan
memperlancar kegiatan pembelajaran.
3. Pemilihan alat bantu pembelajaran, didasarkan atau sesuai tujuan dari metode
pembelajaran yang akan dilaksanakan.
4. AlatbantupembelajaranyangakandigunakandalamprosespembelajaranHARUS
ditulis secara jelas dan rinci, agar tidak menimbulkan kesulitan pada saat kegiatan
berlangsung.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 20


f. Kegiatan Pembelajaran
Penyusunan kegiatan pembelajaran harus berfokus kepada peserta yang diposisikan
sebagai subyek, diikuti dengan bentuk kegiatan yang harus dilakukannya (behaviour).
Setiap langkah kegiatan pembelajaran harus ditulis secara berurutan (sequencing) mulai
dariawals/d akhir,jugadisesuaikandenganpokokdansubpokokbahasanyangtertera dalam
GBPP.

C. POKOK BAHASAN 3 : PENCIPTAAN IKLIM PEMBELAJARAN YANG


KONDUSIF
a. Pengelolaan Kelas secara efektif
Pengelolaan kelas merupakan suatu seni proses mengorganisasikan segala sumber
daya kelas yang diarahkan agar dapat tercipta suatu kondisi yang menunjang terjadinya
proses pembelajaran yang efektif dan efisien dalam mencapai tujuan pembelajaran.
(Sudarwan Danim, 2002). Konsep pengelolaan kelas modern mengisyarakatkan bahwa
semua sumber daya yang terdapat dikelas selalu dalam keadaan yang dapat
menimbulkan perhatian, motivasi dan suasana yang menyenangkan para pembelajar.
Haliniseiringdengankonsep“QuantumLearning”(BobbidePorter& MikeHemacki, 1992)
yang menyatakan bahwa semua sumber daya dikelas dapat “berbicara” sehingga
menimbulkan rasa, memotivasi karena dapat menstimulir pembelajar.

Untuk itu seluruh sumber daya di kelas yang terlibat dalam proses pembelajaran
diupayakan agar senantiasa menimbulkan perasaan nyaman dan menyenangkan
pembelajar. Keberadaan pembelajar yang hadir dan diterima seutuhnya dalam proses
pembelajaran akan melibatkan seluruh unsur individu yang terdiri dari intelektualitas,
kondisi fisik, maupun mentalnya yang sangat mudah terpengaruh oleh hal-hal yang
berbeda disekitarnya.

Keterampilanmengelolakelasmerupakanseniyangharusdikuasaiolehfasilitatorkarena hal
ini merupakan bagiab dari tugasnya dalam menciptakan iklimpembelajaran yang
kondusif. Untuk itu diperlukankreatifitas dalammenciptakanproses pembelajaranyang
nyaman, aman dan juga menyenangkan

Kegagalan mengelola kelas dengan baik biasanya akan memunculkan indikator yang
segeratampakyakniritmeprosespembelajaranmelemahkarenaketerlibatanpembelajar
beradapadatitikyangterendah.Masalahinidapatterjadikarenaberbagaisebabantara lain
oleh : Manusia (pembelajar, pelatih/fasilitator atau panitia), sarana (misalnya : media
pembelajarandan fasilitas fisik lainnya)dan organisasi(misalnya : perubahanjadwal,
pergantian fasilitator dsbnya).

Masalah pengelolaan kelas yang disebabkan oleh pembelajar dapat dikelompokkan


menjadiduamacamyaitumasalhindividualdanmasalahkelompok.MenurutR.Dreikurs

20 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


danP. Casselmenyatakanbahwakegagalanmengelolakelasakanmemunculkan masalah
kelas secara individual yang dapat dikelompokkan sebagai berikut :

i. Memancingperhatian,misalnyadenganmelucu,bercandaataumembuat
keributan disaat proses pembelajaran sedang berlangsung.
ii. Konfrontasi atau mencari kuasa, dengan manifestasinya seperti melawan,
membantah,menentangdanbertindakemosionalpadahal-halyangsepele.
iii. Menyakiti / mengejek orang lain yang lebih rendah, lemah atau kurang
pengetahuan / pengalamannya ketika ia berbuat kekeliruan.
iv. Memboikot,beraksisepertimenyerahatautidakberdaya,pasif,apatis,acuh
takacuh atau bahkan menolak sama sekali untuk melakukan apapun.
SedangkanmasalahkelompokdalampengelolaankelasmenurutLVJohnsondanMA
Bany mengklasifikasikannya sebagai berikut :
i. Kelas kurang kompak, timbul klik-klik dalam kelas yang bernuansa negatif
ii. Kelas sukar diatur, melakukan berbagai cara yang menunjukkan
pemberontakkan.
iii. Kelas bereaksinegatifketikasalahseoranganggotanya/kelompoklain berlaku
disiplin dan serius dalam mengikuti proses pembelajaran.
iv. Kelas mendukung anggota kelas yang melanggar norma kelompok.
v. Kelas mudah sekali dialihkan perhatiannya.
vi. Semangat kerja rendah, lamban dan bermalas-malasan.
vii. Kelas sulit menerima dan menyesuaikan diri dengan perubahan yang
dilakukanolehpengendalipelatihan,misalnyaperubahanjadwal,pergantian
fasilitator dsb nya.
Untuk mencegah terjadinya masalah-masalah tersebut diatas maka perlu dilakukan
pengelolaan keas seperti berikut yakni :
i. Menciptakan iklim kelas yang baik berupa tindakan positif untukpreventif.
ii. Memacu motivasi pembelajar
iii. Memberi umpan balik postif kepada pembelajar.

b. Perkembangan kelompok
Pengelompokan orang dapatterjadi karena disengajaataupun karena tanpadisengaja.
Pengelompokanorangyangdisengaja biasanyamenggunakankriteriatertentuyang
sudahdirancangsebelumnya,tetapipengelompokanyang tidakdisengajabiasanya
berkaitan dengan adanya kesamaan tujuan tertentu yang dirasakan oleh anggotanya.

Dalam kegiatan diklat sering terjadi keduanya, kelompok formal biasanya dilakukan
pengelompokannya oleh fasilitator dengan menggunakan kriteria / variabel tertentu

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 20


sesuai dengan kebutuhan pembelajaran, sedangkan kelompok non formal biasanya
terjadi karena adanya kesamaan tertentu misalnya : merasa satu suku, merasa pernah
bersama-sama dalam satu diklat terdahulu,merasa ada kesamaan hobi dan kesamaan
lainnya.

Semua jenis kelompok hampir dipastikan mengalami tahapan ini dkarenakan adanya
sifatmanusia yang ingin selalu berkembang melalui berbagai kesempatan. Dalam kaitan
initugasfasilitatoradalahmemfasilitasiterbentuknyakelompokmenjaditimefektif yang
berguna untuk turutberperan menciptakan iklim pembelajaran yang kondusif.

Kelompokyangdinamisselaluterjadisiklusperkembangandalamempattahapansebagai
berikut :

1) Tahap Forming

Padatahapinisetiapanggotakelompokberhubungansecaraformal,masing-masing
masihsalingmengobservasidanmelemparide/pendapatkeforumkelompok.Ide
/ pendapat terus bermunculan. Fasilitator / pelatih pada tahap ini berperan dalam
memberikan rangsangan agar pada tahapini seluruh anggota kelompok berperan
serta dan memunculkan ide /pendapat yang bervariasi.

2) Tahap Storming

Padatahapinimulai terjadi debat yangmakinlamasuasananyamakin”memanas”


karena ide / pendapat yang dilemparkan mendapat tanggapan yang saling
mempertahankan ide / pendapatnya masing-masing. Fasilitator / pelatih pada saat
tahapaninimemberikanrangsanganpadaindividuyangkurangterlibatmenanggapi atau
mempertahankannya, dan hendaknya para fasilitator / pelatih secara samar (tidak
terbuka) berusaha mempertahankan keutuhan kelompok.

3) Tahap Norming

Tahapselanjutnyasuasanategangsudahmulairedakarenakelompoksudahsetuju
dengan klarifikasi yang dibuat dan adanya kesamaan persepsi. Masing-masing
anggota kelompok mulai menyadari dan muncul rasa mau menerima ide /pendapat
oranglaindemikepentingankelompok./Tahapan inilahsebenarnyatelahterbentuk
“norma”baruyangtelahdisepakatiolehkelompok.Fasilitator/pelatihpadatahapan ini
harus mampu membulatkan ide/ pendapat yang telah disepakati kelompok menjadi
ide / pendapat kelompok.

4) Tahap Performing

Pada tahapan ini kelompok telah menjadi “kompak”, diliputi suasana kerja sama
yang harmonis sesuai dengan norma baru yang telah disepakati bersama untuk
menyelesaikan tugas sebaik-baiknya.

21 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Perananfasilitator/pelatihpadatahapaniniadalahmemacukelompokagarmasing-
masing idividu berperan serta dalam setiap proses kerja kelompok dengan tetap
pada jalur norma yang telah disepakati bersama.

c. Kondisi dan situasi belajar yang berpusat pada pembelajar


Salah satu komponen penting dalam upaya penciptaan iklim pembelajaran yang
kondusif adalah rancangan pembelajaran yang menempatkan pembelajar sebagai
pusat perhatiannya (learner centered) desain pembelajaran seperti ini menempatkan
pembelajar pada posisi utama yang harus dilayani atau difasilitasi dan diarahkan untuk
memenuhiharapan/keinginandankebutuhanbelajarnya,bukanuntukmengajarkan
apayangdiketahui fasilitatorataupunkeahlianapayangdiberikanolehsipenyaji untuk
memecahkan suatu masalah.

Untuk dapat memenuhi desain pembelajaran seperti tersebut diatas maka seorang
pelatih / fasilitator harus mampu menciptakan kondisi-kondisi tertentu dan situasi belajar
yang berpusat pada pembelajar.

1) Kondisibelajar yangberpusat padapembelajar

Seluruh sumber daya pembelajaran harus dikondisikan agarpembelajar untuk


senantiasa dapat meresponnya dalam bentuk perubahan pengetahuan, sikap
dan keterampilan menuju kompetensi seperti yang diharapkan pada tujuan
pembelajaran, salah satu contohnya adalah dengan penyiapan bahan belajar
(learning material) yang disesuaikan dengan karakteristik pembelajar, sehingga
dapatmemotivasidanmemberikanrespondalambentukketerlibatanaktifpada
proses pembelajaran. Oleh karena itu bahan pembelajaran dan contoh yang
ditampilkan diupayakan sebanyak mungkin identik atau menyerupai dengan
tugas kesehariannya.

2) Situasibelajar yangberpusat padapembelajar

Fasilitator harus dapat mengendalikan diri agar tidak terjebak pada situasi
belajar searah dalam arti pembelajar menjadi objek fasilitator / pelatih yang
sedang berorasi, dengan cara mengambil posisi pasif.

Belajarterakselerasidapat memberikankebebasanbelajaryang dapat


membantumenuju pencarianmakna untukmenemukansendiri(selfdiscovery)
apa-apamyang sesuai dengan kebutuhannya.

CollinRosedanMalcomJ. Nicholl(1997)merumuskanenamtahapan pembelajaran


terakselerasi dalam kata “MASTER” sebagai berikut ;
 Motivation,memberikandorongansikapbelajaryangpositifdenganmembuat
suasana pembelajaran yang menyenangkan tanpa tekanan meskipun
terdapat gaya belajar yang berbeda-beda.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 21


 Acquiring,memperolehinformasiyangterkaitfakta yangrelevandengan
kepentiganpembelajarsertajikadiperlukandapatmemanipulasinyadengan cara
mengkombinasikannya dengan faktalainnya.
 Searching,selalumencarikebermaknaanagardapatmemahamisetiaptopik
bahasan dan menjadikannya berarti dalam kehidupannya (personal
meaning).
 Trigger, menyulutmemorisehinggamateri,pengetahuandanpengalaman yang
tersimpan dalam “long term memory” dapat digali kembali dan berasosiasi
dengan yang baru diterima.
 Exhibiting, memaparkanapayangtelahdiketahuikepadaforumkelasuntuk
berbagi pengalaman dengan sesama sejawat.
 Reflecting,merefleksikankembalitentangapa-apayangtelahdidapatpada
proses pembelajaran terdahulu dan bagaimana mempelajarinya.

Dengan menggunakan “MASTER” pelatih / fasilitator dapat mengarahkan pembelajar


agar dapat menggabungkan seluruh potensi yang dimilikinya untuk mencapai hasil yang
optimal dalam suasana yang bebas tanpa merasa disuruh, apa lagi dipaksa.

d. Jurnal pembelajaran
Jurnal pembelajaran merupakan sebuah refleksi berupa proses pembelajaran, dan
pengalaman belajar yang muncul setelah sehari berproses. Isi jurnal dapat berupa hal-
hal sebagai berikut :
1) Apa saja materi yang telah dipelajari sepanjang hari.
2) Bagaimana proses pembelajaran yang telah terjadi.
3) Bagaimanaperasaanyangmunculsetelahmendapatpengalamanpembelajaran
pada kurun waktu sehari.
4) Apa manfaat yang telah dirasakan oleh pembelajar terhadap pembahasan
materi, proses pembelajaran dan pengalaman belajar yang telah dialami.
Pembuatanjurnalpembelajaranmerupakansalahsatuunsurpenunjangdalampenciptaan
iklimpembelajaranyangkondusif,karenamelaluijurnalpembelajaran,pembelajarsecara
individualdapatmengekspresikan/merefleksikanperasaandantanggapannyaterhadap
materi, proses dan pengalaman belajar yang telah didapat hari demi hari.
Demikian juga bagi fasilitator jurnal pembelajaran berguna sebagai cermin umpan balik
tentangresponpembelajarbaiksecaraindividualmauunrata-ratakelasterhadapmateri,
proses dan pengalaman belajar yang telah dialami.
Manfaat jurnal pembelajaran bagi pembelajar yaitu :
1) Pembelajartanpasadartelahmelakukanreviewtentangsubstansimateriyang ia
tangkap pada proses pembelajaran setiap harinya.

21 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


2) Beranimengungkapkanapayangdilihat,dirasakandandidapatkansecaratulus demi
kemajuan bersama.
3) Ikutbertanggung jawab terhadap proses pembelajaran sesi-sesi berikutnya.
4) Dapat mengukur seberapa jauh dirinya telah mendapatkan manfaat dan
keterlibatan diri pada setiap pembahasan materi pembelajaran.
5) Denganmembandingkanjurnalyangdibuatnyasetiapharimakadapatdiketahui
tingkat perkembangan pembelajaran yang dialaminya.
Manfaat jurnal pembelajaran bagi fasilitator :
1) Mengukurseberapajauhmateribahasantelahdapatdiserapdenganbenaroleh
pembelajar secara rerata kelas.
2) Mengetahui efektivitas metode, media dan alat bantu serta sumber daya
pembelajaran lainnya yang telah dipergunakan.
3) Mengetahui tingkat atensi pembelajar terhadap setiap materi yang dipelajari.
4) Mengetahui kualitas interaksi sesama pembelajar dan pembelajar dengan
fasilitator.

D. POKOKBAHASAN4:TEKNIKPRESENTASIINTERAKTIFDALAMPROSES
PEMBELAJARAN
a. Pengertian dan tujuan presentasi interaktif
Presentasi interaktif terdiri dari 2 (dua) kata yaitu presentasi dan interaktif. Presentasi
yang berarti pemaparan atau penyajian,sedangkaninteraktif mengandungartisaling
mempengaruhi secara timbal balik (mutually).

Jadi presentasi interaktif mempunyai makna suatu penyajian timbal balik / bergantian
antarapelatih/fasilitator(penyaji)denganpembelajaryangsalingmeresponpembelajaran
dalamsuatutopikbahasan.Dalamkaitaninipembelajardapatmeresponditengah-tengah
paparanpenyajidanpenyajidapatmengembangkanresponpembelajarsepanjangmasih
dalam koridor pokok bahasan dan hal ini dapat dilakukan berulang-ulang sampai tuntas.

Dengankatalainpenyajian(stimulus)yangdilakukan
olehpelatih/fasilitatortelahmemperolehrespon dari
~KATA-KATABIJAK~
pembelajar dan respon pembelajar ini (sebagai
Pembelajarakan stimulus) mengundang respon pelatih/fasilitator.
belajardariapayang Dengan demikian

kitasampaikan dalampresentasi interaktif yang terjadi


sebenarnyaadalahinteraksistimulus-rspon
Sementarakitaperlu
yang terjadi diantara pelatih/fasilitator dan
belajardariapayang pembelajar dengan saling menyajikan dan
merekatanyakan saling membelajarkan.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 21


Yang perludiperhatikanolehfasilitator/peatihdalammenggunakanpendekatan presentasi
interaktif adalah :

1) Waktu
2) Jangan keluar dari pokok bahasan
3) Tidakmendominasi
4) Menangkap dan membulatkan masukan/tanggapan.

b. Menghantar sesi pembelajaran


Beberapa menit pertama setiapsesi penyajian merupakan waktu yang kritis, sepertiyang
dikatakanoleh AndreasHarefa:“Limamenitpertamadaripresentasiandadapat menentukan
keberhasilan ratusan menit berikutnya dari presentasi anda”. Hal ini mudah dipahami
karena pada menit-menit pertama kemungkinan beberapa pembelajar berfikir berbagai
hal yang tidak ada kaitannya dengan materi pembelajaran, atau sebaliknya mereka
berharap yang berlebihan terhadap materi yang akan dibahas.

Oleh karena itu untuk menjajaginya pelatih / fasilitator harus mampu :


1) Menangkapminatseluruhkelompokpembelajardanmenyiapkaninformasiagar
pembelajar dapat berproses secara optimal.
2) Membuat pembelajar menyadariharapan pelatih / fasilitator tentang tujuan
pembelajaran yang akan dicapai bersama, sehingga dapat diciptakan iklim
pembelajaran yang kondusif.
Untuk mewujudkan keadaan tersebut, langkah awal yang harus dilakukan pelatih /
fasilitator sebagai prakondisi menghantar sesi adalah hal-hal sebagai berikut :
1) Mereview tujuan sesi.
2) Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang terkait dengan pokok bahasan
3) Menghubungkan pokok bahasan dengan materi sebelumnya, pengalaman
nyata penyaji, pengalaman kerja pembelajar atau berbagi pengalaman.
4) Menggunakan alat bantu yang sesuai / tepat.
Bilakelasmasihbelumkondusifmakaadabaiknyajikahal-halberikutinidilakukanuntuk
merebut atensi pembelajar yaitu :
1) Mengajukanpertanyaan“retorikal”(tidakperlujawaban)yangberkaitandengan topik
yang akan dibahas.
2) Memberikan definisi yang tidak “ghalib” (tidak biasa) terhadap salah satu
ungkapan yang terkandung dalam topik bahasan.
3) Mengutip pndapat orang bijak yang dapat menegaskan topik bahasan.
4) Memebrikan pertanyaan misterius dengan tujuan agar pembelajar penasaran
dan mengikutinya untuk menemukan jawabannya.
5) Kemukakanhal-halyangendukungidetyangterkandungdalampokokbahasan.

21 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


c. Merangkum sesi pembelajaran
Rangkuman digunakan untuk menguatkan isi penyajian dan menyediakan ruang bagi
pembelajar untuk meninjau ulang butir-butir inti penyajian. Pada umumnya rangkuman
dibuatpadasetiapakhirpresentasi. Apabilapokokbahasannyakompleksatauterputus oleh
waktu istirahat maka rangkuman perlu dibuat secara periodik per pokok bahasan untuk
meyakinkan bahwa pembelajar telah dapat menangkap materi yang disajikan dengan
benar.

Syarat membuat rangkuman :

1) Singkat, rangkuman tidak terlalu banyak sehingga memudahkan setiap


pembelajar mengingatnya.

2) Menggambarkankesatuanbutir-butirinti,rangkumanhendaknyadibuatsecara
kronologis berupa butir-butir inti sesuai dengan sekuens pembahasan.

3) Melibatkan pembelajar, rangkuman sebaiknya dilakukan oleh pembelajar


secara curah pendapat yang dipandu oleh pelatih/fasilitator dengan maksud
disampinguntukmemperekatdayaingatjugadapatdigunakanuntukmengukur
tingkat penyerapannya.

Beberapa teknik merangkum yang dapat digunakan antara lain :

1) Meminta pembelajar bertanya


2) Bertanya kepada pembelajar
3) Melaksanakan latihan atau testertulis
4) Tanyajawab silang antar kelompok pembelajar.

d. Tekniktanya jawab efektif


Inti darikeberhasilanpresentasiinteraktifterletakpadadinamikaprosespembelajaran yang
tercipta, kualitas dinamika proses pembelajaran terletak pada ketepatan dan keserasian
hubungan stimulus-respon (fasilitator/pelatih–pembelajar)yangterjadi.
Sedangkankualitasinteraksistimulus-responyangterjadisangatditentukanolehkualitas
kesediaan pelatih/fasilitator pada momentum tanya jawab. Dan momentum tanya jawab
akan produktif bila pelatih/fasilitator menguasai teknik tanya jawab dengan baik.

Agar kegiatan tanya jawab menjadi momentum produktif maka pelatih/fasilitator perlu
mempunyai kemampuan dalam hal-hal sebagai berikut ;

1) Menyusundanmengajukanpertanyaan;denganmenguasaiprinsip-prinsip
umum yaitu Clarity, Simplicity, Challenging, Specific
2) Menentukanjenispertanyaan;pertanyaantertutup,pertanyaanmenduga-
duga,pertanyaanmengarahkan,pertanyaanterbuka,pertanyaanhipotetik,

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 21


pertanyaan menyelidik, pertanyaan ingatan, pertanyaan pengamatan,
pertanyaananalisis,pertanyaanperbandingan,pertanyaanproyektif.Apapun
jenispertanyaanyangakandipakaisebaiknyapergunakankatatanya:APA,
SIAPA,DIMANA,KAPAN,BAGAIMANAdan MENGAPAdengan panduan :
Untukmengungkapfakta pergunakan:Apa, Siapa,KapandanDimana,
Sedangkan untukmengungkap ide, pendapat atau gagasan yang
berhubungan dengan proses,kerangka pikir dan fakta lain pergunakan
:Mengapa dan Bagaimana.
3) Teknikbertanya; overhead question, target question
4) Teknikmenanggapi pertanyaan
5) Teknikmenghadapi situasi sulit

e. TeknikMengelola hubungan interaktif


Pelatih/fasilitator bukanlah satu-satunya orang yang harus melakukan komunikasi
karenadalam prosespembelajarandenganpolainteraktifpelatih/fasilitatorharusdapat
memfasilitasi komunikasi interaktifyang efektif.interaktif yang dimaksud adalah keadaan
yangmemungkinkanterjadinyainteraksiantarsumberbelajar.Secaranyatainteraksiyang
terjadi adalah terciptanya stimulus-respon antara pelatih / fasilitator dengan pembelajar,
antar pembelajar dan antar pembelajar / fasilitator dengan sarana pembelajaran.
Berikut ini beberapa strategi untuk mengelola hubungan interaktif yang berguna bagi
pelatih / fasilitator agar dapat mempertahankan suasana kondusif sampai akhir sesi,
yakni :
1) Menyesuaikan diri dengan pembelajar yang menjadi pendengar yaitu :
a. Pergunakan bahasa yang mudah dipahami.
b. Berbicaralah secara efektif.
c. Gaya dan penampilan harus tetap dijaga
2) Mendengar secara efektifyaitu :
a. Temukanbeberapa are minat pembicara ketika komunikasi itu terjadi
b. Nilailah isinya, bukan pada cara menyampaikannya.
c. Tahanlah keinginanuntukmenjawabsebelumpahambetulapayang
diutarakan oleh lawan bicara.
d. Dengarkan dan temukan ide (isu inti) yang diutarakanoleh lawan bicara.
e. Ajukanpertanyaan-pertanyaanyang dapatmembantupemahaman dan
memperdalammengenaiapayangsedangdipikirkandandirasakanoleh
lawan bicara.
f. Bersikaplah toleran pada gangguan yang ada pada saat pembicara
mengutarakan ide/pendapatnya.

21 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


g. Bukalah pikiran dengan mempertimbangkan perbedaan sudut pandang
walaupun tajam adanya.
h. Usahakan agar tidak dengan segera melakukan evaluasi tentang apa
yangsedang dikatakan,kecualijikalawan bicaratelahmengutarakan
kesimpulan akhir.
3) Menyadari apa yang sedang terjadi ketika proses pembelajaran sedang
berlangsung; contohnya : pembelajar terlihat resah, suasana kelas menjadi
hening, ekspresi wajah gerak tubuh dan suara fasilitator/pelatih

E. POKOKBAHASAN 5:METODEPEMBELAJARAN
a. Pengertian dan manfaat metode pembelajaran
Metode pembelajaran diklat didiskripsikan sebagai suatu rencana untuk penyajian yang
sistematis berdasarkan pendekatan yang telah dipilih. Metode merupakan upaya untuk
mengimplementasikan rencana yang sudah disusun dalam kegiatan nyata agar tujuan
yang telah disusun tercapai secara optimal. Metode digunakan untuk merealisasikan
strategi yang telah ditetapkan. Strategi menunjuk pada sebuah perencanaan untuk
mencapai sesuatu, sedangkan metode adalah cara yang dapat digunakan untuk
melaksanakan strategi. Dengan demikian suatu strategi dapat dilaksanakan dengan
berbagai metode.
Terdapat empatstrategidasardalampemilihanmetodepembelajarandalamrangka
mencapai tujuan pembelajaran yang diinginkan yaitu :
a. Mengidentifikasidanmenetapkanspesifikasidankualifikasiperubahantingkahlaku
kepribadian peserta didik yang diharapkan sebagai hasil belajar mengajar yang
dilakukan.
b. Memilihsistempendekatanbelajarmengajaryangdianggappalingtepatdanefektif untuk
mencapai sasaran.
c. Memilih dan menetapkan prosedur, metode dan teknik belajar mengajar yang
dianggappalingtepat,efektif, sehinggadapatdijadikanpeganganolehpara fasilitator
dalam menunaikan kegiatan mengajarnya; dan

d. Menetapkannorma-normadanbatasminimalkeberhasilanataukriteriadanstandar
keberhasilan sehingga dapat dijadikan pedoman oleh fasilitator dalam melakukan
evaluasi hasil kegiatan belajar mengajar yang selanjutnya akan dijadikan umpan
balik buat penyempurnaan sistem instruksional yang bersangkutan secara
keseluruhan.

Darisetiapmetodepembelajaran,memilikisatu„ranah pembelajaran‟yang paling


menonjolmeskipunjugamengandungranahpembelajaranlainnya.Ranahpembelajaran

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 21


tersebutada3(tga),yaitu:Ranah kognitifatauranah perubahanpengetahuan(P); Ranah
afektifatauranah perubahansikap-perilaku(S);danRanahpsikomotorikatau ranah
perubahan / peningkatan keterampilan (K).

Hubungan Metode Pembelajaran Diklat dengan Ranah Pembelajaran

Ranah Pembelajaran
Metode Pembelajaran
Diklat Pengetahuan(P) Sikap-nilai(S), Keterampilan(K),
kognitif afektif psikomotorik

1. Diskusi kelas

2. Curah pendapat

3. Diskusi kelompok

4. Ceramah

5. Penugasan

6. Bermain peran (roleplay)

7. Drama / sandiwara

8. Simulasi

9. Studi kasus

10. Kunjungan Silang

11. Permainan (games)

12. Praktik Laboratorium

13. Praktik Lapangan

14. Demonstrasi

b. Ragam metode pembelajaran


Berikut ini pemaparan berbagai jenis metode yang ada yaitu :
• CERAMAH
Metode ceramah yang dimaksud disini adalah ceramah dengan kombinasi metode yang
bervariasi. Mengapa disebut demikian, sebab ceramah dilakukan dengan ditujukan
sebagai pemicu terjadinya kegiatan yang partisipatif (curah pendapat, diskusi, pleno,
penugasan,studikasus,dll).Selainitu, ceramahyangdimaksuddisiniadalahceramah
yangcenderunginteraktif,yaitumelibatkanpesertamelaluiadanyatanggapanbalikatau
perbandingan dengan pendapat dan pengalaman peserta.

21 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


• DISKUSI KELAS
Metodeinibertujuanuntuktukar-menukargagasan,pemikiran,informasi/pengalaman di
antara peserta, sehingga dicapai kesepakatan pokok-pokok pikiran (gagasan,
kesimpulan). Untuk mencapai kesepakatan tersebut, para peserta dapat saling beradu
argumentasi untuk meyakinkan peserta lainnya.Kesepakatan pikiran inilah yang
kemudianditulissebagaihasildiskusi.Diskusibiasanyadigunakansebagaibagianyang
takterpisahkandaripenerapanberbagaimetodelainnya,seperti:penjelasan(ceramah), curah
pendapat, diskusi kelompok, permainan dan lain-lain.

• CURAH PENDAPAT
Metodecurahpendapatadalahsuatubentukdiskusidalamrangkamenghimpungagasan,
pendapat, informasi, pengetahuan, pengalaman, dari semua peserta. Berbeda dengan
diskusi, gagasandariseseorangdapatditanggapi (didukung,dilengkapi,dikurangi,
atautidakdisepakati)olehpesertalain,pada penggunaanmetodecurahpendapat, ide/
gagasan oranglaintidakuntukditanggapi.Tujuancurahpendapatadalahuntuk membuat
kompilasi (kumpulan) pendapat, informasi, pengalaman semua peserta yang
samaatauberbeda.Hasilnyakemudiandijadikanpetainformasi,petapengalaman,atau peta
gagasan (mindmap)untuk menjadi pembelajaran bersama.

• BERMAIN PERAN (ROLEPLAY)


Bermain peran pada prinsipnya merupakan metode untuk „menghadirkan‟ peran-
peran yang ada dalam dunia nyata ke dalam suatu „pertunjukan peran‟ di dalam kelas /
pertemuan, yang kemudian dijadikan sebagai bahan refleksi agar peserta memberikan
penilaian. Misalnya: menilai keunggulan maupun kelemahan masing-masing peran
tersebut,untukselanjutnyamemberikansaran/alternatifpendapatbagipengembangan
peran-perantersebut.Metodeinilebih menekankanterhadapmasalahyangdiangkat dalam
„pertunjukan‟,dan bukan pada kemampuanpemaindalam melakukanpermainan peran.

• SIMULASI
Simulasi digunakan dalam pembelajaran yang bertujuan untuk mengembangkan
keterampilan mental/fisik/ teknis pesertadiklat. Metodeinimemindahkansuatu
situasiyangnyata ke dalamkegiatan atauruang belajarkarena adanyakesulitanuntuk
melakukan praktik didalam situasi yang sesungguhnya. Misalnya: sebelum melakukan
praktik penerbangan, seorang siswa sekolah penerbangan melakukan simulasi
penerbangan terlebih dahulu (belum benar-benar terbang). Situasi yang dihadapi dalam
simulasi ini harus dibuat seperti benar-benar merupakan keadaan yang sebenarnya
(replikasikenyataan).Contohlainnya,dalamsebuahpelatihanfasilitasi,seorangpeserta
melakukan simulasi suatu metode belajar seakan-akan tengah melakukannya bersama
kelompokdampingannya.Pendampinglainnya berperansebagai kelompokdampingan
yangbenar-benarakanditemuidalamkeseharianpeserta(ibutani,bapaktani,pengurus

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 21


kelompok,dsb.). Dalamc ontohyangkedua,metodeinimemangmiripdenganbermain peran.
Tetapi dalamsimulasi,pesertalebihbanyakberperansebagaidirinyasendiri saatmelakukan
suatu kegiatan / tugas yang benar-benar akan dilakukannya.

• SANDIWARA
Metode sandiwara seperti memindahkan „sepenggalcerita‟ yang menyerupai kisah nyata
atau situasi sehari-hari ke dalam pertunjukkan. Penggunaan metode ini ditujukan untuk
mengembang kan diskusi dan analisis peristiwa (kasus). Tujuannya adalah sebagai
media untuk memperlihatkan berbagai permasalahan pada suatu tema (topik) sebagai
bahan refleksi dan analisis solusi penyelesaian masalah. Dengan begitu, ranah
penyadaran dan peningkatan kemampuan analisis dikombinasikan secara seimbang.

• DEMONSTRASI
Demonstrasiadalahmetodeyangdigunakanuntukmembelajarkanpeserta dengan cara
menceritakan sekaligus memperagakan suatu langkah-langkah pengerjaan
sesuatu.Demonstrasimerupakan praktik yangdiperagakankepada peserta.Karena itu,
demonstrasidapatdibagimenjadiduatujuan:demonstrasiprosesuntukmemahami
langkahdemilangkah;dandemonstrasihasiluntukmemperlihatkanataumemperagakan
hasildarisebuahproses.Biasanya,setelahdemonstrasidilanjutkandenganpraktikoleh
peserta sendiri. Sebagaihasil,pesertaakan memperolehpengalaman belajarlangsung
setelahmelihat, melakukan,danmerasakansendiri. Tujuandaridemonstrasiyang
dikombinasikandenganpraktik adalah membuat perubahan pada ranah keterampilan.

• PRAKTIK LAPANGAN
Metodepraktiklapanganbertujuanuntukmelatihdanmeningkatkankemampuanpeserta
dalam mengaplikasikan pengetahuan dan keterampilan yang diperolehnya. Kegiatan ini
dilakukan di „lapangan‟, yang dapat berarti di tempat kerja, maupun di masyarakat.

Keunggulan dari metode ini adalah pengalaman nyata yang diperoleh bisa langsung
dirasakan oleh peserta, sehingga dapat memicu kemampuan peserta dalam
mengembangkankemampuannya. Sifat metodepraktikadalahpengembangan
keterampilan.

• PERMAINAN (GAMES)
Permainan(games), populerdenganberbagaisebutanantaralainpemanasan(ice-
breaker)ataupenyegaran(energizer).Artiharfiahice-breakeradalah„pemecahes‟.Jadi,
artipemanasandalamprosesbelajaradalahpemecahsituasikebekuanpikiranataufisik
peserta.Permainanjugadimaksudkanuntukmembangunsuasanabelajaryangdinamis,
penuhsemangat,danantusiasme.Karakteristikpermainanadalahmenciptakansuasana
belajar yang menyenangkan (fun) serta serius tapi santai. Permainan digunakan untuk
penciptaan suasanabelajardaripasifkeaktif,darikakumenjadigerak(akrab),dandari jenuh
menjadiriang(segar). Metodeinidiarahkanagartujuanbelajardapatdicapai

22 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


secaraefisiendanefektifdalamsuasanagembirameskipunmembahashal-halyangsulit atau
berat. Sebaiknya permainan digunakan sebagai bagian dari proses belajar, bukan hanya
untuk mengisi waktu kosong atau sekedar permainan. Permainan sebaiknya dirancang
menjadi suatu „aksi‟ atau kejadian Suasana Saat Permainan yang dialami sendiri oleh
peserta, kemudian ditarik dalam proses refleksi untuk menjadi hikmah yang
mendalam(prinsip,nilai,ataupelajaran-pelajaran).Wilayahperubahanyangdipengaruhi
adalah ranah sikap-nilai.

c. Keunggulan dan kelemahan masing-masing metode pembelajaran


1) Ceramah
Kelebihan :
a. Mencakup banyak pendengar.
b. Mendorong diskusi dalam kelompok
c. Memerlukan sedikit peralatan
d. Penyaji bisa tepat waktu
Kekurangan :
a. Tidakmendorong peserta mengingat materi
b. Penilaian terbatas pada kemampuan audien
c. Partisipasi pendengar terbatas
d. Tidakada keseimbangan berpikir antar pembicara

2) Diskusi Kelas
Kelebihan :
a. Anggota kelompok berpartisipasi aktif
b. Mengembangkan tanggung jawab peserta
c. Mengukur konsep &ide dari peserta
d. Mengembangkan percaya diri
e. Mendorong cara berpikir yang terbuka
f. Memperoleh banyak informasi
Kekurangan :
a. Memerlukan waktu yang relatif lama
b. Keterealisasian kurang (lebih banyak bertukar pendapat)
c. Memerlukan persiapan matang (bahan)
d. Tidakcocok jika ada yang terlalu dominan dan ada yang terlalu minor

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 22


3) Curah Pendapat
Kelebihan :
a. Merangsang partisipasi aktif
b. Menghasilkan reaksi rantai pendapat
c. Tidakmenyita waktu
d. Dapat dipakai dalam kelompok besar maupun kecil
e. Memerlukan pengalaman yang cukup
f. Tidak perlu figur pimpinan yang terlalu dominan
Kekurangan :
a. Mudah terpancing emosi
b. Kesulitan dalam menyatukan pendapat

4) Bermain peran (roleplay)


Kelebihan :
a. Mendorong keterlibatan yang mendalam
b. Membangkitkan pengertian, prasangka, dan persepsi
c. Memusatkan perhatian pada aspek tertentu yang dikehendaki
Kekurangan :
a. Keengganan untuk memerankan sesuatu
b. Kurang realistis
c. Dianggap dialog biasa

5) Simulasi
Kelebihan :
a. Menyenangkan peserta didik
b. Eksperimen dilakukan tanpa memerlukan lingkungan sebenarnya
c. Mengurangi hal-hal yang abstrak
d. Tidakmemerlukan pengarahan yang rumit
e. Menimbulkan interaksi aktifantar peserta
f. Menumbuhkan cara berpikir kritis
g. Memperbanyak kesiapan dan penguasaan keterampilan
h. Mampu menambah kepercayaan diri
Kekurangan :
a. Peserta harus siap mental
b. Lebih mementingkan proses pengertian dan kurang memperhatikan
pembentukan sikap
c. Tidakmemberikan kesempatan berpikir kreatif
d. Peran fasilitator dalam membangun suasana sangat penting.

22 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


6) Sandiwara
Kelebihan :
a. Lebih mengena pada sasaran
b. Dapat dikemas dengan menarik sehingga peserta tidak bosan
c. Menimbulkan pengertian, prasangka, persepsi, dan imajinasi yang
lengkap
Kekurangan :
a. Butuh waktu persiapan yang panjang
b. Memerlukan biaya yang relatif besar
c. Sulit menemukan ide cerita yang cocok dengan materi yang akan
disampaikan
d. Peserta kurang aktifkarena sudah disetting dari awal

7) Demonstrasi
Kelebihan :
a. Lebih menimbulkan minat
b. Menjelaskan sesuatu yang sifatnya masih abstrak
c. Penyampaian materi lebih jelas dan terarah
Kekurangan :
a. Membutuhkan persiapan yang matang
b. Memerlukan biaya yang relatif mahal
c. Hanya cocok diterapkan untuk kelompok kecil
d. Perlu persiapan yang panjang.

8) Praktik Lapangan
Kelebihan :
a. Menyenangkan peserta didik
b. Mengurangi hal-hal yang abstrak
c. Tidakmemerlukan pengarahan yang rumit
d. Menimbulkan interaksi aktifantar peserta
e. Menumbuhkan cara berpikir kritis
f. Memperbanyak kesiapan dan penguasaan keterampilan
g. Mampu menambah kepercayaan diri
Kekurangan :
a. Peserta harus siap mental
b. Lebih mementingkan proses pengertian dan kurang memperhatikan
pembentukan sikap
c. Tidakmemberikan kesempatan berpikir kreatif
d. Peran fasilitator dalam membangun suasana sangat penting

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 22


9) Permainan (games)
Kelebihan :
a. Menarik dalam penyajiannya
b. Mendorong keterlibatan yang mendalam
c. Membangkitkan pengertian, prasangka, dan persepsi
d. Memusatkan perhatian pada aspek tertentu yang dikehendaki
Kekurangan :
a. Menyita banyak waktu
b. Materi kurang dapat disampaikan dengan lugas
c. Keengganan untuk memerankan sesuatu
d. Kurang realistis
e. Dianggap dialog biasa
f. Cenderungmemperhatikanperanoranglain,sehinggakurangmenghayati
peran sendiri.

d. Metode pembelajaran yang efektif

Dave Meier (2001) menjelaskan dalam “the accelerated learning” bahwa :


1) Keterlibatan total pembelajar dalam meningkatkan pembelajaran.
2) Belajarbukanlahmengumpulkaninformasisecarapasifmelainkanmenciptakan
pengetahuan secara aktif
3) Kerjasama diantara pembelajar sangat membantu meningkatkan hasil belajar
4) Belajar berpusat aktivitas sering berhasil daripada belajar berpusat presentasi.
5) Belajar berpusat aktivitas dapat dirancang dalamwaktu yang jauh lebih singkat
dari pada waktu yang diperlukan untuk merancang pengajaran dengan
presentasi.

Accelerated Learning atau pemercepatan belajar merupakan filosofi pembelajaran


atau kehidupan yang mengupayakan mekanisasi dan memanusiakan kembali proses
belajarserta menjadikannya pengalaman seluruh tubuh, seluruh pikiran dan seluruh
pribadi.

Beberapafaktor yangharusdiperhatikandalammemilihmetodepembelajaranadalah
sebagai berikut :
1) Pengajar / fasilitator : (pengetahuan, pengalaman, ketrampilan, kepribadian,
tanggung jawab dan responsif)
2) Peserta pelatihan : (tingkat intelektual, latar belakang pendidikan, umur,
pengalaman kerja, lingkungan sosial dan budaya)
3) Tujuanpembelajaran : (pengetahuan, sikap dan ketrampilan)
4) Bidang pelatihan

22 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


5) Waktu danperalatan:(lamapersiapan,jangkawaktupelatihan,kapan
pelaksanaannya, fasilitas sarana prasarana)
6) Prinsip-prinsippembelajaran(tingkatmotivasi,keterlibatanaktif peserta,
pendekatanperorangan,pengaturanurutandanstruktur, umpanbalikdn
pengalihan)

F. POKOKBAHASAN 6:MEDIADANALATBANTU PEMBELAJARAN


a. Pengertianmedia dan alat bantu pembelajaran
Media berasal dari bahasa latin merupakan bentuk jamak dari “Medium” yang secara
harfiah berarti “Perantara” atau “Pengantar” yaitu perantara atau pengantar sumber pesan
dengan penerima pesan. Beberapa ahli memberikan definisi tentang media pembelajaran
antara lain:
a) Schramm(1977) mengemukakan bahwa media pembelajaran adalah
teknologipembawa pesan yang dapat dimanfaatkan untuk keperluan
pembelajaran.
b) Sementaraitu, Briggs(1977)berpendapatbahwamediapembelajaranadalah
sarana fisik untuk menyampaikan isi/materi pembelajaran seperti: buku, film,
dan video.
c) Sedangkan menurut NationalEducation Associaton (1969)mengungkapkan
bahwa media pembelajaran adalah sarana komunikasi dalam bentuk cetak
maupun pandang-dengar, termasuk teknologi perangkat keras.

Dariketigapendapattersebut dapatdisimpulkan bahwamediapembelajaranadalah segala


sesuatu yang dapat menyalurkan pesan, dapat merangsang pikiran, perasaan, dan
kemauan peserta diklat sehingga dapat mendorong terciptanya proses belajar pada diri
peserta diklat.

Brown (1973) mengungkapkan bahwa media pembelajaran yang digunakan dalam


kegiatan pembelajaran dapat mempengaruhi terhadap efektivitas pembelajaran. Pada
awalnya, media pembelajaran hanya berfungsi sebagai alat bantu guru untuk mengajar
yang digunakan adalah alat bantu visual. Sekitar pertengahan abad ke–20 usaha
pemanfaatan visual dilengkapi dengan digunakannya alat audio, sehingga lahirlah alat
bantu audio-visual. Sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
(IPTEK),khususnyadalambidangpendidikan,saatinipenggunaanalatbantuataumedia
pembelajaranmenjadisemakinluasdaninteraktif,sepertiadanyakomputerdaninternet.

Dari uraian tersebut maka jenis dari media pembelajaran bisa dikelompokkan menjadi:
a) Media Visual: grafik, diagram, chart, bagan, poster, kartun, komik
b) MediaAudio: radio,tape recorder, laboratorium bahasa, dan sejenisnya

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 22


c) Projected still media: slide; over head projector (OHP), LCD projector, dan
sejenisnya
d) Projectedmotionmedia:film,televisi,video(VCD,DVD,VTR),komputerdan
sejenisnya.

Sejalandenganperkembangan IPTEKpenggunaanmedia,baikyangbersifatvisual, audio,


projectedstillmedia maupun projectedmotionmedia bisadilakukansecara
bersamadanserempakmelaluisatualatsajayangdisebutMultiMedia.Contoh:dewasa ini
penggunaan komputer tidak hanya bersifat projected motion media, namun dapat
meramu semua jenis media yang bersifat interaktif.

b. Peranan media dan alat bantu pembelajaran


Yang termasukperangkatmediaadalah material, equipment, hardware,dansoftware.
Istilahmaterialberkaitaneratdenganistilahequipmentdanistilahhardwareberhubungan
denganistilahsoftware.Material(bahanmedia)adalahsesuatuyangdapatdipakaiuntuk
menyimpan pesan yang akan disampaikan kepada audience dengan menggunakan
peralatan tertentu atau wujud bendanya sendiri, seperti transparansi untuk perangkat
overhead, film, filmstrip, dan film slide, gambar, grafik, dan bahan cetak.

Sedangkan equipment (peralatan) ialah sesuatu yang dipakai untuk memindahkan


ataumenyampaikansesuatuyangdisimpanolehmaterialkepada audience,misalnya
proyektorfilmslide, videotaperecorder, papantempel,papan flanel, dan sebagainya.
Istilahhardwaredansoftwaretidakhanyadipakaidalamduniakomputer,tetapijugauntuk
semuajenismediapembelajaran. Contoh,isipesanyangdisimpandalamtransparansi
OHP,kaset audio, kaset video, film slide.

Software adalah isi pesan yang disimpan dalam material, sedangkan hardware adalah
peralatan yang digunakan untuk menyampaikan pesan yang telah dituangkan ke dalam
material untuk dikirim kepadaaudience.

Contoh : OHP,proyektor film, video tape recorder, proyektor slide, proyektor filmstrip.

Setelahkitamengetahuibegitubanyaknyamediapembelajarandiklatmemangagaksulit
menentukan kelemahan masing masing media dan keuntungannya tetapi setidaknya
sedikit banyak kita dapat mengetahui hubungan antar media pembelajaran tersebut.
Allen mengemukakan tentang hubungan antara media dengan tujuan pembelajaran,
sebagaimana terlihat dalam tabel berikut :

22 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Tabel: Hubunganantara media dengantujuanpembelajaran

No. Jenis Media 1 2 3 4 5 6

1 Gambar Diam S T S S R R

2 Gambar Hidup S T T T S S

3 Televisi S S T S R S

4 ObyekTigaDimensi R T R R R R

5 RekamanAudio S R R S R S

6 Programmed Instruction S S S T R S

7 Demonstrasi R S R T S S

8 Buku tekstercetak S R S S R S

Keterangan :
R =Rendah 3 =Belajar prinsip, konsep dan aturan
S=Sedang 4 =Prosedur belajar
T=Tinggi 5 =Penyampaian keterampilan persepsi motorik
1 =Belajar Informasi faktual 6 =Mengembangkan sikap, opini dan motivasi
2 =Belajar pengenalan visual

c. Kriteriapemilihan media dan alat bantu pembelajaran


Kriteria Penggunaan Media Pembelajaran Diklat Media adalah sebuah alat yang
mempunyai fungsi menyampaikan pesan (Bovee, 1997). Media pembelajaran adalah
sebuah alat yang berfungsi untuk menyampaikan pesan pembelajaran. Pembelajaran
adalah sebuah proses komunikasi antara peserta didik, pengajar, dan bahan ajar.
Komunikasi tidak akan berjalan tanpa bantuan sarana penyampai pesan atau media.

Bentuk-bentukstimulusbisadigunakansebagaimedia, diantaranyaadalahhubungan atau


interaksi manusia; realita; gambar bergerak atau tidak; tulisan dan suara yang
direkam.Kelima bentuk stimulus iniakan membantu peserta didik mempelajaribahasa
asing.Namundemikiantidaklahmudahmendapatkankelimabentukitudalamsatuwaktu atau
tempat.

Teknologi komputeradalahsebuahpenemuanyangmemungkinkanmenghadirkan
beberapaatausemuabentukstimulusdiatassehinggapembelajaranbahasaasingakan lebih
optimal. Namun demikian masalah yang timbul tidak semudah yang dibayangkan.
Pengajar adalah orang yang mempunyai kemampuan untuk merealisasikan kelima
bentukstimulustersebutdalambentukpembelajaran. Namunkebanyakanpengajar

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 22


tidak mempunyai kemampuan untuk menghadirkan kelima stimulus itu dengan program
komputer sedangkan pemrogram komputer tidak menguasai pembelajaran bahasa.

Jalan keluarnya adalah merealisasikan stimulus-stimulus itu dalam program komputer


dengan menggunakan piranti lunak yang mudah dipelajari sehingga dengan demikian
para pengajar akan dengan mudah merealisasikan ide-ide pengajarannya. Media
pembelajaran yang baik harus memenuhi beberapa syarat.Media pembelajaran harus
meningkatkanmotivasipesertadidik.Penggunaanmediamempunyaitujuanmemberikan
motivasikepada pesertadidik.Selainitumediajugaharusmerangsang pesertadidik
mengingatapayangsudahdipelajariselainmemberikanrangsanganbelajarbaru.Media yang
baik juga akan mengaktifkan peserta didik dalam memberikan tanggapan, umpan
balikdanjugamendorongpesertadiklatuntukmelakukanpraktik-praktikdenganbenar.

Ada beberapa kriteria untuk menilai keefektifan sebuah media. Hubbard mengusulkan
sembilankriteriauntukmenilainya(Hubbard,1983). Kriteriapertamanyaadalahbiaya. Biaya
memang harus dinilai dengan hasil yang akan dicapai dengan penggunaan media itu.
Kriterialainnyaadalahketersediaanfasilitaspendukungsepertilistrik,kecocokan
denganukuran kelas,keringkasan,kemampuanuntukdirubah,waktudantenaga penyiapan,
pengaruh yang ditimbulkan, kerumitan dan yang terakhir adalah kegunaan. Semakin
banyak tujuan pembelajaran yang bisa dibantu dengan sebuah media semakin
baiklahmediaitu. Kriteriadiataslebihdiperuntukkanbagimediakonvensional.Thorn
mengajukan enam kriteria untuk menilai multimedia interaktif (Thorn, 1995).

Kriteria penilaian yang pertama adalah kemudahan navigasi. Sebuah program harus
dirancang sesederhana mungkin sehingga peserta didik bahasa tidak perlu belajar
komputer lebih dahulu. Kriteria yang kedua adalah kandungan kognisi, kriteria yang
lainnya adalah pengetahuan dan presentasi informasi. Kedua kriteria ini adalah untuk
menilai isi dari program itu sendiri, apakah program telah memenuhi kebutuhan
pembelajaranpesertadidikataubelum.Kriteriakeempatadalahintegrasimediadimana media
harus mengintegrasikan aspek dan keterampilan bahasa yang harus dipelajari.
Untukmenarikminatpesertadidikprogramharusmempunyaitampilanyangartistikmaka
estetikajugamerupakansebuahkriteria. Kriteriapenilaianyangterakhiradalahfungsi secara
keseluruhan. Program yang dikembangkanharus memberikanpembelajaran yang
diinginkanolehpeserta didik. Sehinggapada waktuseorang selesaimenjalankan sebuah
program dia akan merasa telah belajar sesuatu.

Kriteria yang paling utama dalam pemilihan media bahwa media harus disesuaikan
dengantujuanpembelajaranataukompetensiyangingindicapai. Contoh:bilatujuan atau
kompetensi peserta didik bersifat menghafalkan kata-kata tentunya media audio
yangtepatuntukdigunakan.Jikatujuanataukompetensiyangdicapaibersifatmemahami isi
bacaan maka media cetak yang lebih tepat digunakan. Kalau tujuan pembelajaran
bersifatmotorik(gerakdanaktivitas),makamediafilmdanvideobisadigunakan.Di

22 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


sampingitu, terdapatkriterialainnyayangbersifatmelengkapi(komplementer),seperti: biaya,
ketepatgunaan; keadaan peserta didik; ketersediaan; dan mutu teknis.

Alat bantú pembelajaran (instructional aids) berperan sebagai perlengkapan yang


digunakanolehpengajardalammemperjelasmateriyangdisampaikan,olehkarena
itudisebutjugaalatbantúmengajar(teachingaids), yangbertujuanagardapat mempermudah
dan mempercepatproses penyampaian pesan / materi pembelajarannya
kepadapesertalatih. Adapunpesanyangdisampaikantidaksepenuhnyatermuat
didalamnya, karena hanya berperan sebagai alat bantú yang menyalurkan media yang
berisi pesan, oleh karena itu alat bantú tidak mampu menimbulkan efek interaktif tanpa
ditunjangolehfasilitator.Danfasilitatornyapunharusmemilikiketrampilanyangmumpuni
dalam mengoperasionalisasikan alat bantu tersebut.

Fungsi yang diharapkan dari alat bantú pembelajaran adalah :

1. Sebagaialatuntukmerangsanginderayangdikehendakiolehfasilitatorsesuai dengan
tingkatan domain yang ingin dicapai dalam tujuan pembelajaran.
2. Mengurangi efek distorsi persepsi, pemahaman, dan komunikasi yang sedang
ditangkap oleh peserta latih.
3. Menghasilkan daya lekat yang relatif lebih lama pada memori peserta latih.
4. Meningkatkanminat/gairahpembelajardalammengikutiprosespembelajaran terutama
sesi dengan durasi yang lama.
Ketepatan dalam pemilihan dan penggunaan alat bantú pembelajaran ini akan
menghasilkan proses pembelajaranyang efektif dan efisien karena disamping dapat
merangsanginderapenglihatanjugainderayanglainpunikutdirangsangnyapuladanhal ini
akan berefek secara kumulatif.

d. Jenis-jenis media dan alat bantu pembelajaran.


Media pembelajaran diklasifikasi berdasarkan tujuan pemakaian dan karakteristik jenis
media.Terdapat lima model klasifikasi, yaitu menurut :

a) Wilbur Schramm,
MenurutSchramm,mediadigolongkanmenjadimediarumit,mahal,danmediasederhana.
Schramm juga mengelompokkan media menurut kemampuan daya liputan, yaitu:
• liputan luas dan serentak sepertiTV,radio, dan fax
• iputan terbatas pada ruangan, seperti film, video, slide, poster, audio tape
• mediauntukbelajarindividual,sepertibuku,modul,programbelajardengan
komputer dam telepon.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 22


b) Gagne,
Menurut Gagne, media diklasifikasi menjadi tujuh kelompok, yaitu :
1. benda untuk didemonstrasikan,
2. komunikasi lisan,
3. media cetak,
4. gambar diam,
5. gambar bergerak,
6. film bersuara, dan
7. mesin belajar.
Ketujuh kelompok media pembelajaran tersebut dikaitkan dengan kemampuannya
memenuhi fungsi menurut hierarki belajar yang dikembangkan, yaitu pelontar stimulus
belajar, penarik minat belajar, contoh perilaku belajar, memberi kondisi eksternal,
menuntun cara berpikir, memasukkan alih ilmu, menilai prestasi, dan pemberi umpan
balik.
c) Allen,
MenurutAllen, terdapat sembilan kelompok media, yaitu :
1) visual diam, 6) pelajaran terprogram,
2) film, 7) demonstrasi,
3) televisi, 8) buku tekscetak,dan
4) obyek tiga dimensi, 9) sajian lisan.
5) rekaman,
Disampingmengklasifikasikan,Allenjugamengaitkanantarajenismediapembelajaran
dantujuanpembelajaranyangakandicapai.Allenmelihatbahwa,mediatertentumemiliki
kelebihan untuk tujuan belajar tertentu tetapi lemah untuk tujuan belajar yang lain.
Allen mengungkapkan enam tujuan belajar, antara lain :
1. info faktual,
2. pengenalan visual,
3. prinsip dan konsep,
4. prosedur,
5. keterampilan, dan
6. sikap.
Setiap jenis media tersebut memiliki perbedaan kemampuan untuk mencapai tujuan
belajar; ada tinggi, sedang, dan rendah.
d) Gerlach dan Ely
MenurutGerlachdanEly,mediadikelompokkanberdasarkanciri-cirifisiknyaatasdelapan
kelompok, yaitu :
1) benda sebenarnya,
2) presentasi verbal,

23 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


3) presentasi grafis,
4) gambar diam,
5) gambar bergerak,
6) rekaman suara,
7) pengajaran terprogram, dan
8) simulasi.
e) Ibrahim.
MenurutIbrahim,mediadikelompokkanberdasarkanukuransertakomplekstidaknyaalat dan
perlengkapannya atas lima kelompok, yaitu :
1) media tanpa proyeksi dua dimensi;
2) media tanpa proyeksi tiga dimensi;
3) media audio;
4) media proyeksi;
5) televisi, video,komputer.
Berdasarkan pemahaman atas klasifikasi media pembelajaran tersebut, akan
mempermudahparapengajar/fasilitatorataupraktisilainnyadalammelakukanpemilihan
media yang tepat pada waktu merencanakan pembelajaran untuk mencapai tujuan
tertentu. Pemilihanmediayangdisesuaikandengantujuan,materi,sertakemampuan dan
karakteristik peserta didik, akan sangat menunjangefisiensidan efektivitas proses dan
hasil pembelajaran

e. Karakteristik media dan alat bantu pembelajaran.


Media memiliki beberapa fungsi, diantaranya :

a) Media pembelajaran dapat mengatasi keterbatasan pengalaman yang dimilikioleh


para peserta didik. Pengalaman tiap peserta didik berbeda- beda, tergantung dari
faktor-faktor yang menentukan kekayaan pengalaman anak, seperti ketersediaan
buku,kesempatanmelancong,dansebagainya.Mediapembelajarandapatmengatasi
perbedaantersebut.Jikapesertadidiktidakmungkindibawakeobyeklangsungyang dipelajari,
maka obyeknyalah yang dibawa ke peserta didik. Obyek dimaksud
bisadalambentuknyata,miniatur,model,maupunbentukgambar-gambaryangdapat
disajikan secara audio visual dan audial;

b) Media pembelajaran dapat melampaui batasan ruang kelas. Banyak hal yangtidak
mungkindialamisecaralangsungdidalamkelasolehparapesertadidiktentangsuatu obyek,
yangdisebabkan, karena :

(1) obyek terlalu besar;


(2) obyek terlalu kecil;
(3) obyekyang bergerak terlalu lambat;

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 23


(4) obyek yang bergerak terlalu cepat;
(5) obyek yang terlalu kompleks;
(6) obyekyang bunyinya terlalu halus;
(7) obyek mengandung berbahaya dan resiko tinggi.
Melaluipenggunaanmediayangtepat,makasemuaobyekitudapat disajikan kepada
pesertadidik;
c) Mediapembelajaranmemungkinkanadanyainteraksilangsungantarapesertadidik
dengan lingkungannya ;
d) Media menghasilkan keseragaman pengamatan;
e) Media dapat menanamkan konsep dasar yang benar,kongkret, dan realistis;
f) Media membangkitkan keinginan dan minat baru;
g) Media membangkitkan motivasi dan merangsang anak untuk belajar;
h) Mediamemberikanpengalamanyangintegral/menyeluruhdariyangkongkret sampai
dengan abstrak.
G. POKOKBAHASAN 7:EVALUASIHASILPEMBELAJARAN
a. Pengertian
Evaluasi pembelajaran adalah suatu proses pengambilan keputusan untuk memberikan
nilai dengan menggunakan informasi yang diperoleh melalui pengukuran hasilbelajar
dengan menggunakan instrumen tesataupun non tes./
b. Tujuan
Tujuandari evaluasi pembelajaran adalah :
1) Mengetahui tingkat kebehasilan pencapaianTPU danTPK
2) Umpan balik perbaikan proses pembelajaran.
3) Pedoman penentuan “passing grade” dan posisi peringkat.
4) Dasar untuk menyusun laporan kemajuan pembelajaran.
c. Prinsip evaluasi hasil pembelajaran
Prinsip-prinsip dalam evaluasi hasilpembelajaran :
1) Harus jelas kemampuan mana yang dinilai.
2) Penilaianmerupakanbagianintegraldariseluruhrangkaianprosespembelajaran
dalam sebuah diklat.
3) Mengukurseluruhdomainkognitif,afektifdanpsikomotorsesuaidenganhasil
analisisTPK.
4) Alatpengukuranyangdigunakanharussesuaidenganapayangharusdiukur.
(mengukur apa yang harus diukur)
5) Pengukuran harus diikuti dengan tindak lanjut.

23 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


d. Jenis-jenis, tujuan dan prosesevaluasi hasil pembelajaran
Jenis-jenis :
1) Pre dan post test
2) Formative test
3) Sumative test
Tujuan:
1) Predanposttest :untukmengetahuihasilpembelajaransecararata-ratakelasdan
hasilnya dapat dianggap sebagai hasil penyelenggaraan pelatihan.
2) Formatvetest:untukmengetahuitingkatperkembangandandayaserapyangdapat
dilihat melalui butir-butir soal yang dapat dijawab dengan benar.
3) Sumativetest:untukmenentukankelulusanbagisetiapindividupesertadiklatyang ber
STTPL(SuratTandaTamatPendidikan dan Pelatihan).
Proses :
1) Predanposttest:menghitungprosentaserata-ratakenaikannilaiyangdidapat
melaluitessebelumdansesudahpembelajaran,bilaperlulakukant-test, dengan
anggapan selisih kenaikan nilai yang didapat adalah sebagai hasil pembelajaran
pada diklat yang diselenggarakan. Perakitan soal disusun secara komprehensif
yang mewakili materi-materi yang telah dipelajari (dangkal tetapi luas).

2) Formativetest:dilakukanditengah-tengahdiklatyangpelaksanaannyalebihdari
3(tiga)minggu),perakitansoalmemenuhiseluruhTPKpadamateriintidengan
tingkatkesulitanbervariasidari30%mudah,50%sedangdan20%sulit.Memeriksa nilai
rata-rata, tertinggi, terendah, modus dan lakukan “difficulty index” untuk mengetahui
tingkat kesulitan soal, bila hasilnya negatif maka perlu meninjau ulang berbagai
aspek yang dianggap dapat memengaruhi proses pembelajaran, antara
lain :metode, alat bantu, fasilitator, lingkungan pembelajaran dan lain-lain. Serta
lakukan “remedial” khususnya pada materi /TPKyang terlemah.

3) Sumativetest:dilakukanpadaakhirsebuahdiklat,denganperakitansoalmemenuhi
seluruhTPU/TPKpadameteridasar15,materiinti70%danmateripenunjang15% yang
disusun dengan tingkat kesulitan bervariasi dari yang mudah 20%, sedang
50%dansulit30%.PenentuanbataskelulusanmenggunakanPAP/CRT(Criterion
ReferencedTest) menetapkanbataskelulusan.Butir-butirsoalharusmempunyai daya
saring / daya pembeda dan jika lulus melewati saringan ujian ini berarti yang
bersangkutan memang memenuhi kualifikasi seperti yang diharapkan oleh tujuan
pelatihan dan berhak mendapatkan STTPL.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 23


e. Bentuk, kaidah dan instrument serta pengukuran evaluasi hasil
pembelajaran
• Prosedur penyusunan instrumen penilaian pembelajaran :

Syarat Penilaian :
1) Validitas(menilai apa yang seharusnya dinilai)
2) Reliabilitas(kapanpun,dimanapundanolehsiapapunpenilaianitudigunakan kan
mendapatkan hasil yang relatif sama)
3) Pengukuran evaluasi hasil pembelajaran

a. Pengukurandomainkognitif
Mengukur “apa yang diketahui”, bukan apa yang dirasakan / dikerjakan
Jenjang domain kognitif terdiri dari :
1) Pengetahuan
2) Pemahaman
3) Penerapan
4) Analisa
5) Sintesis
6) Penilaian
Metode pengukuran dengan teslisan dan tertulis, dengan alat ukur :
soal, kuesioner, checklist, angket dan lembar panduan.

b. Pengukurandomainafektif
Mengukur “apa yang dirasakan”, bukan apa yang diketahui.
Jenjang domain afektifterdiri dari :
1) Receiving
2) Responding
3) Valuing
4) Organization
5) Character

23 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Metode pengukuran dengan observasi langsung/partisipatif,wawancara dan angket
dengan alat ukur : check list, lembar lisan, lembar panduan dan studi kasus.

c. Pengukurandomainpsikomotorik.
Jenjang domain psikomotorik :
1) Gerakan – gerakan refleks
2) Gerakan fundamental dasar
3) Kemampuan peceptual / mengamati
4) Kemampuan fisik / jasmani
5) Gerakan-gerakan terampil
6) Komunikasi non diskursif / atau tingkat meniru sampai dengan tingkat
naturalisasi.

f. Nilai hasil pembelajaran


Nilai hasil pembelajaran ditentukan berdasarkan :
1) Tingkat kesukaran (Difficulty Index)
Untuk mengetahui derajat kesukaran pada setiap butir soal
2) Tingkatdaya pembeda
Untukmengetahuitingkatdayabedapadasetiapbutirsoalsehinggadapat
membedakan yang pandai dan kurang pandai.

VIII. RANGKUMAN
Pengajaran mikro (microteaching) bertujuan membekali fasilitator beberapa keterampilan dasar
mengajar dan pembelajaran. Salah satu aspek penting dalam pendidikan saat ini yang perlu
mendapatperhatianadalahmengenaikonseppendidikanuntukorangdewasa.Olehsebabitu, kegiatan
pendidikan memerlukan pendekatan tersendiri. Dengan menggunakan teori andragogi kegiatan
atau usaha pembelajaran orang dewasa dalam kerangka pembangunan atau real-isasi
pencapaian cita-cita pendidikan seumur hidup dapat diperoleh dengan dukungan konsep teoritik
atau penggunaan teknologi yang dapat dipertanggung jawabkan.

Disamping itu juga perlu diperhatikan penciptaan iklim pembelajaran yang kondusif dalam
menghantar setiap sesi pembeljaran sehingga fasilitator dan peserta dapat berinteraksi dengan
baikdantujuanpembelajarandapattercapai,yangdisertaidenganpenggunaanteknikpresentasi
yanginteraktfdalamprosespembelajaranmulaidarimembuka,menghantarkandanmenutupsesi
pembelajaran.

AdapunpembuatanSAP merupakanpedoman/panduanyangmemberiarahkepadafasilitator dalam


menyajikan materi pembelajaran kepada para peserta, dalam kurun waktu tertentu dengan
menggunakanmetodedanalatbantuyangsesuaigunamencapaitujuanpembelajaranyangtelah
ditentukan.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 23


Media dan alat bantu pembelajaran juga merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari proses
pembelajaran guna mencapai tujuan pembelajaran yang diinginkan, dan semua itu dapat
dipraktikan pada saat melakukan teknik melatih sehingga terlihat keterkaitan satu dengan yang
lainnya, termasuk juga didalamnya membuat evaluasi proses pembelajaran terhadap peserta.

IX. REFERENSI
1. Abbat, F.R,Teachingforbetter learning,Aguide forteachers ofprimary helath care staff,2nd
edition, WHO,Geneva, 1992

2. BukuSisipanSTBM:KurikulumdanModulPelatihanFasilitatorPemberdayaanMasyarakatdi
Bidang Kesehatan, 2013

3. BukuPanduan,PengembangandanPenggunaanModulPelatihanWirausahaSanitasi,WSP-
EAPIndonesia, 2012.

4. ModulpelatihanTrainingoftrainer’s(TOT),PusdiklataparaturBadanPPSDMKesehatan,
Kementerian Kesehatan RI,2011

5. Modul pelatihan untuk pelatihprogram Kesehatan, 2009

6.Modul pelatihan widyaiswara, LAN RI,2008.

7.Panduan Penyelenggaraan Pelatihan Wirausaha Sanitasi, WSP-EAP,2012


8.Pramudijono AgusHekso,modulmetodedanmediadiklat,diklatteknissubstantifdasar
pengelolaandiklatgolonganIII, departemenkeuanganRepublikIndonesia,Badan
Pendidikan Dan Pelatihan Keuangan Pusdiklat Keuangan Umum, Jakarta, 2009

X. LAMPIRAN
a. Lembar penilaian praktik mengajar di kelas (MicroTeaching)Pelatihan untuk Pelatih
Wirausaha STBM

23 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


LEMBAR PENILAIAN
Praktik MENGAJAR DI KELAS (MICRO TEACHING)
PELATIHANUNTUK PELATIHFASILITATORSTBM

NamaPeserta Praktik :
Materi Pembelajaran :
Pokok Bahasan :
Sub Pokok Bahasan :
Waktu :
PETUNJUK PENILAIAN

1. Obyek penilaian adalah aktifitas /kegiatan praktik melatih di kelas, untuk itu amatilah secara
seksama seluruh komponen kegiatan berjumlah....butir seperti yang tercantum pada halaman
2(dua).Sedangkanuntukmemberikannilaipadasetiapbutirobyekpenilaiandapatdigunakan
panduan pada halaman 4,5 dan 6.
2. Berilah nilai pada kolom hasil pengamatan dengan ketentuan:
[ √ ] Jika komponen kegiatan yang dilakukan/ dimunculkan sesuai dengan kaidah yang
tercantum pada panduan dan dilakukan secara baik dan benar (efektif dan efisien),
maka dapat diberikan nilai 8,9 atau 10
[ x ] Jika komponen kegiatan yang dilakukan / dimunculkan sesuai dengan kaidah yang
tercantum pada panduan tetapi dilakukan dengan kurang baik atau kurang benar
(kurang efektif/efisien), atau kegiatan yang dilakukan/ dimunculkan kurang sesuai
dengan kaidah yang tercantum pada panduan, maka dapat diberikan nilai 5,6 atau 7
[O]Jikakomponenkegiatantidakdilakukan/dimunculkansamasekali,makadapatdiberikan nilai
2,3 atau 4
3. BerikancatatankhususberupakritikdansaranjikaAndatemukanhal-halyangkurangsesuai
dengankaidahkediklatanyangbaikdanbenarsesuaidenganpanduan. Tetapiberikanpujian
jikaAnda temukan hal-hal yang sudah baik sesuai panduan.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 23


LEMBAR PENILAIAN

HASILOBSERVASI
NO Praktik MELATIH
[ V] [ X] [ O]

A PEMBUKAAN
1.Pengucapan salam dan perkenalan pengkondisian situasi dan
lingkungan

2.Keterkaitan dengan materi sebelumnya, penyampaianTPU/


TPKdanApersepsi

B PROSESKEGIATANPEMBELAJARAN
1. Presentasi interaktif:
a. Menghantarkan sesi pembelajaran
b. Mengelola hubungan interaktif
c. Teknikbertanya efektif
• Cara/kaidah pertanyaan
• Kesesuaian pertanyaan dengan tujuan/moment
• Cara menanggapi jawaban
• Cara menanggapi pertanyaan.

2.Penentuan metoda pembelajaran yang sesuai/efektif untuk


mencapai tujuan

3.Pemilihan media dan alat bantu pembelajaran yang sesuai


dengan metoda pembelajaran

4.Penguasaan substansi materi

5.Ketepatan alokasi waktu

C PENGAKHIRAN :
1.Merangkum sesi pembelajaran/ evaluasi/ pencapaianTPU/
TPK

2.Kesesuaian penyimpulan pokok bahasan denganTPU/TPK


dan pemberian pesan tindak lanjut

3.Pengucapan terima kasih dan salam perpisahan

JUMLAH:

PENILAI
Jumlah Kumulatif : [v]+[x]+[o] =

10 (……………………….)
CATATAN[kritik,saran,perbaikan dan pujian] : …………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………

23 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


b. Panduan Penilaian MicroTeaching

PANDUANPENILAIAN
PRAKTIK MENGAJAR DI KELAS
(MICRO TEACHING)

A. PEMBUKAAN
1. Pengucapan salam perjumpaan dan perkenalan (singkat, wajar, proporsional tapi
berkesan) dan pengkondisian situasi dan lingkungan ( kesesuaian lay out ruangan untuk
memeriksa kesepian, ekspresi wajah bersahabat dll).
2. KeterkaitandenganmaterisebelumnyadenganTPU/TPKdan Apersepsi:Menyajikan judul
materi (tulisan atau gambar/ grafis affirmasi) dan meminta pembelajaranuntuk
mempersepsikan/menebak kira-kira apa yang akan “kita bahas” bersama, kemudian
dilakukan klarifikasi oleh kelas
B. PROSESKEGIATANPEMBELAJARAN
1. Presentasi Interktif
a. Menghantar sesi pembelajaran:
Menangkap minat keseluruhan kelompok pembelajaran dan membuat pembelajar
menyadari harapan pelatih/fasilitator dengan cara:
 Mereview tujuan sesi dengan menggunakan bahasa yang mudah dimengerti sesuai
dengan situasi kondisi pekerjaan pembelajaran di unit kerjanya
 Menghubungkan pokok bahasan dengan: materi sebelumnya, pengalaman nyata di
tempat kerja penyaji, pengalaman kerja pembelajar, berbagi pengalaman antar
pembelajaran
• Jika menginginkan agar suasana lebih “hidup” dapat dilakukan: (salah satu)
 Mengajukan pertanyaan yang bersifat retorikal
 Membuat definisi/pengertian/sinonim yang tidak “ghaib”
 Mengutip pendapat orang bijak
 Memberikan pertanyaan “misterius”
 Mengemukakanideyangmendukungpokokbahasandengan:analogiilmiahfakta
statistik,kesaksian pakar, pengalaman tragis/dramatis
• Mengelola hubungan interaktif :
 Menyesuaikan diri dengan pembelajarsebagai pendengar : bahasa yang digunakan,
berbicara efektif,gaya penampilan
 Mendengarkan secara efektif:memberi perhatian khusus pada penanya

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 23


 Menyadariapayangsedangterjadiketikaprosespembelajaransedangberlangsung: keadaan
tiap individu, suasana kelas, sarana, lingkungan dll.
 Ekspresiwajahramah,geraktubuhdinamistapiwajar,volumesuara,intonasi,kecepatan
berbicara.
a. Sistematika penyajian
b. Penggunaan Bahasa, Volumesuara, Bahasa tubuh dan sikap terhadap peserta
c. Pemberian motivasi belajar kepada peserta
d. Teknikbertanya Efektif
 Cara/kaidah pertanyaan: dirumuskan secara jelas, bersifat sederhana,bersifat
menantang, bersifat khusus
Kesesuaianpertanyaandengantujuan/moment:pertanyaanyangdianjurkanmempunyai
tujuan tertentu dan sesuai dengan momentumnya
Cara menanggapi jawaban :
• Untuk pertanyaan yang dijawab sekali benar
• Untuk pertanyaan yang dijawab kurang benar
• Untuk pertanyaan yang dijawab berkali-kali baru benar
• Untuk pertanyaan yang sasarannya tidak mau menjawab
Caramenanggapipertanyaan:Seluruhpertanyaandaripembelajardilemparkeforum dan
dibimbing untuk menemukanjawabannya
2. Pemilihan metoda pembelajaran :
 Beragam metoda yang digunakan sesuai dengan dinamika kelas
 Kesesuaian setiap metoda yang digunakan denganTPK
 Pengembangan/kreatifitas metoda yang digunakan
3. Pemilihan media &Alat Bantu Pembelajaran (APB) :
 Beragam media &APByang digunakan sesuai dengan dinamika kelas
 Kesesuaian setiap media &APByang digunakan denganTPK
 Pengembangan/kreatifitas media &APB yang digunakan

4. Penguasaan substansi materi bahasan:


Pembahasandiarahkanpadamateriinti,aplikasidanpenunjangsecaraproporsi sesuai
TPU/TPK:
 Harus dikuasai sepenuhnya (materi inti yang sesuai denganTPU/TPK)
 Perlu dikuasai (materi aplikasi yang berkaitan denganTPU/TPK)
 Baik untuk diketahui (materi penunjang yang mendukungTPU/TPK)

24 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


5. Ketetapan alokasi waktu: Penggunaan waktu secara efektifdengan proporsi:
 >75% digunakan untuk membahas materi yang harus dibahas sesuaiTPU/TPK
 <15% digunakan untuk membahas materi yang perlu dibahas sesuaiTPU/TPK
 <10%digunakanuntukmembahasmateriyangbaikuntukdibahassesuaiTPU/TPK

C. PENGAKHIRAN KEGIATANPEMBELAJARAN
1.Merangkum sesi pembelajaran:
Syarat:Singkat,menggambarkansatukesatuanbutir-butirintidanmelibatkansebagian besar
pembelajar.
Teknikyang digunakan: (salah satu)
 Meminta pembelajar bertanya dan jawaban dilemparkan ke forum dengan metoda
curah pendapat
 Bertanya kepada pembelajar dimulai dengan butir pertanyaan mudah kemudian
menuju butir yang sulit
 Latihan testertulis (semacam post test)hasil testdibahas ulang di forum kelas
 Tanya jawabsaling-silangantarkelompoksesuaidenganjumlahpokokbahasan/
subpokokbahasan.KelompokAmembuatpertanyaanuntukdijawabolehkelompok
Bdan sebaliknya.
2. PenyimpulanpokokbahasankesesuaiandenganTPU/TPKdanpemberianpesan tindak
lanjut
Menanyangkan kembali slide/ transparent yang memuat TPU/TPK dan pembelajar
diminta untuk menilai tingkat ketercapaiannya. Pesan tindak lanjut (jika ada)
3. Pengucapan terima kasih dan salam perpisahan:
 Ucapanterimakasihkarenatelahsama-samaberhasilmencapaiTPU/TPK
dengan sukses
 Ucapan maaf kalau ada yang kurang berkenan
 Salam perpisahan, berpamitan

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 24


24 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
ModulMP.1

KOMITMENBELAJAR
MEMBANGUN
MP.1
(BLC)
Membangun Komitmen Belajar (BLC)

243
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMP.1- MEMBANGUN KOMITMENBELAJAR (BLC)................................................243
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................245
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................245
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................246
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................246
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................246
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................246
VII. URAIAN MATERI......................................................................................................249
A. POKOKBAHASAN 1 : PERKENALAN.................................................................249
B. POKOKBAHASAN 2 : PENCAIRAN.....................................................................249
C. POKOKBAHASAN 3 : HARAPAN-HARAPAN DALAM PROSES
PEMBELAJARAN DAN HASILYANGINGINDICAPAI .......................................250
D. POKOKBAHASAN 4 :NORMAKELAS DALAM PEMBELAJARAN....................251
E. POKOKBAHASAN 5 : KONTROLKOLEKTIFDALAM PELAKSANAAN
NORMAKELAS.....................................................................................................251
F. POKOKBAHASAN 6 : ORGANISASIKELAS.......................................................252
VIII. RANGKUMAN..........................................................................................................252
IX. REFERENSI............................................................................................................252
X. LAMPIRAN .............................................................................................................252

24 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMP.1.
MEMBANGUN KOMITMENBELAJAR (BLC)

I. DESKRIPSI SINGKAT
Dalamsuatupelatihanterutamapelatihandalamkelas(inclasstraining),akanbertemusekelompok
orang yang belum saling mengenal sebelumnya, dan berasal dari tempat yang berbeda, dengan
latar belakang sosial budaya, pendidikan/ pengetahuan, pengalaman, serta sikap dan perilaku
yangberbedapula.Apabilahalinitidakdiantisipasisejakawalpelatihan,kemungkinanbesarakan
dapatmengganggukesiapanpesertadalammemasukiprosespelatihanyangbisaberakibatpada
terganggunya kelancaran dari proses pembelajaran selanjutnya.

MembangunkomitmenBelajar(BLC)merupakansalahsatumetodeatauprosesuntukmencairkan
kebekuantersebut.BLCjugamengajakpesertamampumengemukakanharapanharapanmereka
dalam pelatihan ini, serta merumuskan nilai-nilai dan norma yang kemudian disepakati bersama
untukdipatuhiselamaprosespembelajaran.Membuatkontolkolektifdanstrukturorganisasikelas. Jadi
inti dari BLC juga adalah terbangunnya komitmen dari semua peserta untuk berperan serta
dalammencapaiharapandantujuanpelatihan,sertamentaatinormayangdibangunberdasarkan
perbauran nilai-nilai yang dianut dan disepakati.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum
Setelahmengikutimateriini,pesertamampumembangunkomitmenbelajardalamrangka
menciptakan iklim pembelajaran yang kondusif selama proses pelatihan berlangsung.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:
1. Mengenal sesama warga pembelajar pada proses pelatihan.
2. Menyiapkan diri untuk belajar bersama secara aktifdalam suasana yang
kondusif.
3. Merumuskan harapan- harapan yang ingin dicapai bersama baik dalam proses
pembelajaran maupun hasil yang ingin dicapai di akhir pelatihan.
4. Merumuskan kesepakatan norma kelas yang harus dianut oleh seluruh warga
pembelajar selama pelatihan berlangsung selama pelatihan berlangsung.
5. Merumuskan kesepakatan bersama tentang kontrol kolektif dalam pelaksanaan
norma kelas
6. Membentuk organisasi kelas.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 24


III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN
Dalam modul ini akan dibahas pokok bahasan dan sub pokok bahasan sebagai berikut :
1. Pokok Bahasan 1 : Perkenalan
2. Pokok Bahasan 2 : Pencairan
3. Pokok Bahasan 3 : Harapan-harapan dalam proses pembelajaran dan hasil
yang ingin dicapai
4. Pokok bahasan 4.:Norma kelas dalam pembelajaran
5. Pokok bahasan 5 : Kontrol kolektif dalam pelaksanaan norma kelas
6. Pokok bahasan 6 : Organisasi kelas

IV. BAHAN BELAJAR


1. Modul BLC,
2. Flipchart,
3. Spidol,
4. Meta plan,
5. Kaintempel,
6. Jadwal dan alur pelatihan,
7. Panduanpermainan,
8. Papan tulis.
9. Norma / tatatertib standar pelatihan.

V. METODEPEMBELAJARAN
CTJ,curah pendapat, diskusi kelompok dan permainan.

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammoduliniadalahsebanyak3jampelajaran(T=1 jp,
P=2jp,PL=0jp)@45menit.Agarprosespembelajarandapatberhasilsecaraefektifdan
mempermudah proses pembelajaran serta kegiatan meningkatkan partisipasi seluruh
perserta, maka perlu disusun langkah-langkah pembelajaran sebagai berikut :
Langkah 1. Penyiapan proses pembelajaran (15 menit)
1. Kegiatan Fasilitator
• Fasilitator memulai kegiatan dengan melakukan bina suasana dikelas.
• Fasilitator menyampaikan salam dengan menyapa peserta dengan ramah
dan hangat.
• Apabila belum pernah menyampaikan sesi di kelas mulailah dengan
memperkenalkandiri.Perkenalkandiridenganmenyebutkannamalengkap,
instansi tempat bekerja, materi yang akan disampaikan.

24 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


• Menggali pendapat pembelajar (apersepsi) tentang building learning
commitment (blc) dengan metode curah pendapat (brainstorming).
• Menyampaikan kegiatan yang akan dilaksanakan dalam BLC dan
menyampaikan tujuan pembelajaran umum dan khusus dari BLC.
• Menyampaikan alur proses pelatihan.yang akan dilalui selama pelatihan.

2. Kegiatan Peserta
• Mempersiapkan diri dan alat tulis bila diperlukan.
• Mengemukakan pendapat atas pertanyaan fasilitator.
• Memperkenalkan diri dan asal institusinya.

Langkah 2 : Review kegiatan BLC (20 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Menjelaskan petunjuk kegiatan-kegiatan (games) yang akan dimainkan.
b. Memberikan kesempatan kepada peserta untuk menanyakan hal-hal yang
masih belum jelas.
c. Memberikan jawaban / menjelaskan lebih detil jika ada pertanyaan yang
diajukan oleh peserta.

2. Kegiatan Peserta
a. Mendengar, mencatat dan mempersiapkan diri mengikuti games yang akan
dimainkan.
b. Mengajukanpertanyaankepada fasilitator bila masih ada yang belum
dipahami.
c. Melakukan tugas yang diberikan oleh fasilitator.

Langkah 3 : Pendalaman kegiatan BLC. (60 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Meminta kelas dibagi menjadi beberapa kelompok (4 kelompok) dan setiap
kelompokakandiberikantugasdiskusikelompok,yaitumembahasharapan,
kekhawatiran dan solusi nya di masing-masing kelompok.
b. Menugaskan kelompok untuk memilih ketua, sekretaris dan penyaji.
c. Meminta masing-masing kelompok untuk menuliskan hasil dikusi untuk
dipresentasikan.
d. Mengamati peserta dan memberikan bimbingan pada proses diskusi.

2. Kegiatan Peserta
a. Membentuk kelompok diskusi dan memilih ketua, sekretaris dan penyaji.
b. Mendengar,mencatatdanbertanyaterhadaphal-halyangmasihbelumjelas
kepada fasilitator.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 24


c. Melakukan proses diskusi sesuai dengan masalah yang ditugaskan
olehfasilitator dan menuliskanhasildikusipadakertas flipchart untuk
dipresentasikan.

Langkah 4 : Penyajian dan pembahasan hasil diskusi kelompok (30 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Dari masing-masing kelompok diminta untuk melakukan presentasi dari hasil
diskusi yang telah dilakukan sebelumnya.
b. Memimpin proses tanggapan (tanya jawab)
c. Memberikan masukan-masukan dari hasil diskusi.
d. Memberikan klarifikasi dari pertanyaan-pertanyaan yang belum dimengerti
jawabannya
d. Merangkum hasil diskusi.
e. Meminta perwakilan kelas untuk menunjuk seorang ketua kelas dan
sekretarisnya,yang akan memimpin proses membuat komitmen pembelajaran
melalui norma-norma kelas yang disepakati bersama-sama beserta pembuatan
kontrol kolekifnya.
2. Kegiatan Peserta
a. Mengikuti proses penyajian kelas.
b. Berperan aktifdalam proses tanya jawab yang dipimpin oleh fasilitator.
c. Bersama dengan fasilitator merangkum hasil presentasi dari masing–masing
pokok bahasan yang telah dipresentasikan dengan baik.
d. Ketuadansekretariskelassecarabersamadenganpesertamembuatkesepakatan
(norma) kelas sebagai bentuk komitmen pembelajaran beserta kontrol kolektif
yang disepakati bersama.

Langkah 5 : Rangkuman dan evaluasi hasil BLC (10 menit)


1. Kegiatan Fasilitator
a. Bersama peserta merangkum poin-poin penting dari hasil proses kegiatan
membangun komitmen pembelajaran.
b. Menyimpulkan dan memperjelas norma-norma kelas yang sudah disepakati
bersama peserta..
c. Mengakhiri kegiatan BLC dengan mengucapkan salam dan permohonan maaf
serta memberikan apresiasi dengan ucapan terima kasih kepada peserta.

2. Kegiatan Peserta

24 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


a. Bersama fasilitatormerangkum poin-poin penting dari hasil proses kegiatan
membangun komitmen pembelajaran.
b. Mendengar dan menyepakati hasil dari norma kelas yang telah dibuat.
c. Membalas salam fasilitator.

VII. URAIAN MATERI


A. POKOKBAHASAN 1 :PERKENALAN
Padaawalmemasukisuatupelatihan,seringparapesertamenunjukkan suasanakebekuan
(freezing), karenabelumtentupelatihanyangdiikutimerupakanpilihanprioritasdalam
kehidupannya. Mungkin saja kehadirannya di pelatihan karena terpaksa, tidak ada pilihan
lain,harusmenurutiketentuan/persyaratan.Mungkinjugaterjadi,padasaatpertama hadir sudah
memiliki anggapan merasa sudah tahu semua yang akan dipelajari atau
membayangkankejenuhanyangakandihadapi.Untukmengantisipasisemuaitu, perlu dilakukan
suatu proses pencairan(unfreezing).

Proses BLC adalah proses melalui tahapan dari mulai saling mengenal antar pribadi,
mengidentifikasidanmerumuskanharapandaripelatihanini, sampaiterbentuknyanorma kelas
yang disepakati bersama serta kontrol kolektifnya. Pada proses BLC setiap peserta
harusberpartisipasiaktifdandinamis.KeberhasilanatauketidakberhasilanprosesBLCakan
berpengaruh pada proses pembelajaran selanjutnya.

Pada tahap perkenalan fasilitator memperkenalkan diri dan asal usul institusinya dilanjutkan
dengan menyampaikan tujuan pembelajaran. Kemudian mengajak peserta untuk ikut
berpartisipasiaktif dalamprosespembelajaran.Dalammemandupesertauntukproses
perkenalan dengan menggunakan metode yaitu : dalam 5 menit pertama setiap peserta
dimintaberkenalandenganpesertalainsebanyak-banyaknya. Memintapesertayang berkenalan
dengan jumlah peserta terbanyak, dan dengan jumlah peserta paling sedikit untuk
memperkenalkanteman-temannya.Memintapesertayang belumdisebutnamanya untuk
memperkenalkan diri, sehingga seluruh peserta saling berkenalan, diikuti juga oleh panitia
untuk memperkenalkan dirinya.

B. POKOKBAHASAN 2 :PENCAIRAN
Fasilitator menyiapkan kursi sejumlah peserta dan disusun melingkar. Fasilitator meminta
semuapesertadudukdikursidansatudiantaranyadudukditengahlingkaran.Pesertayang
dudukditengahlingkarandimintamemberiaba-aba,agarpesertayangdisebutidentitasnya
pindahduduk,misalnya dengan menyeru:”Semuapesertaberbajumerahpindah”Pada
keadaantersebutakanterjadipertukarantempatdudukdansalingberebutantarpeserta.Hal
tersebutmenggambarkansuasana“storming”, atauseperti“badai”yangmerupakantahap awal
dari suatu pembentukan kelompok.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 24


Ulangi lagi, setiap peserta yang duduk di tengah lingkaran untuk menyerukan identitas yang
berbeda,misalnyapesertayangberkacamataatauyangberbajubatikdanlain-lain.Lakukan
permainan tersebut selama 10 – 15 menit, tergantung situasi dan kondisi.

Fasilitator memandu peserta untuk merefleksikanperasaannyadalam permainantersebut


sertapengalamanbelajarapayangdiperolehnya.Fasilitatormembuatrangkumanbersama-
sama peserta, agar terjadi proses yang dinamis.

C. POKOKBAHASAN 3 :HARAPAN-HARAPAN DALAM PROSES


PEMBELAJARAN DAN HASILYANGINGINDICAPAI

Fasilitatormembagipesertadalamkelompokkecil@5–6orang,kemudianmenjelaskantugas
kelompoktersebut.Masing-masingkelompokakanmenentukanharapanterhadappelatihan ini
serta kekhawatiran dalam mencapai harapan tersebut. Juga didiskusikan bagaimana solusi
(pemecahan masalah) untuk mencapai harapan tersebut serta menghilangkan
kekhawatiranyangakanterjadiselamapelatihan.Mula-mulasecaraindividu,kemudianhasil
setiap individu dibahas dan dilakukan kesepakatan sehingga menjadi harapan kelompok.

Setiap kelompok diminta untuk mempresentasikan hasil diskusinya. Dan peserta dari
kelompok lainnya diminta untuk memberikan tanggapan dan masukan bila ada. Fasilitator
memandupesertauntukmembahasharapandankekhawatirandarisetiapkelompoktersebut
sehinggamenjadi harapankelasyangdisepakatibersama.Berdasarkanhasilpemaparan
diskusiseluruhkelompokmakadisepakati bersamafasilitatoruntukmenentukanketua
kelasdansekretarisyangakanmemandupesertasecarabersama-samauntukmerumuskan
norma-normakelasyangakandisepakatibersama.Pesertadifasilitasisedemikianrupaagar
semua berperan aktifdan memberikan komitmennya untuk metaati norma kelas tersebut.

Komitmen merupakan keterikatan, keterpanggilan seseorang terhadap apa yang dijanjikan


atau yang menjadi tujuan dirinya atau kelompoknya yang telah disepakati dan terdorong
berupayasekuattenagauntukmengaktualisasinyadenganberbagaimacamcarayang baik,
efektif dan efisien. Komitmen belajar/pembelajaran, adalah keterpanggilan seseorang/
kelompok/ kelas (peserta pelatihan) untuk berupaya dengan penuh kesungguhan
mengaktualisasikan apa yang menjadi tujuan pelatihan/pembelajaran. Keadaan ini sangat
menguntungkandalammencapaikeberhasilanindividu/kelompok/kelas,karenadalam diri
setiap orangyang memiliki komitmen tersebutakan terjadi niatbaik dan tulusuntuk
memberikan yang terbaik kepada individu lain, kelompok dan kelas secara keseluruhan.

Dengan membangun komitmen belajar maka para peserta akan berupaya untuk mencapai
harapanyangdiinginkannyadalamsetiapprosespembelajaran. Dalamhaliniharapan peserta
adalah kehendak/ keinginan untuk memperoleh atau mencapai sesuatu. Dalam pelatihan
berarti keinginan untuk memperoleh atau mencapai tujuan yang diinginkan

25 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


sebagai hasil proses pembelajaran. Dalam menetukan harapan harus realistis dan rasional
sehinggakemungkinanuntukmencapainyamenjadibesar.Harapanjanganterlalutinggidan
jangan terlalu rendah. Harapan juga harus menimbulkan tantangan atau dorongan untuk
mencapainya, dan bukan sesuatu yang diucapkan secara asal-asalan. Dengan demikian
dinamika pembelajaran akan terus terpelihara sampai proses pembelajaran berakhir.

D. POKOKBAHASAN 4 :NORMAKELAS DALAM PEMBELAJARAN


Dalam sesi BLC, lebih banyak menggunakan metode games/ permainan, penugasan
individu dan diskusi kelompok, yang pada intinya adalah untuk mendapatkan komitmen
belajar, harapan, norma kelas dan kontrol kolektif. Proses BLC sendiri adalah proses
melaluitahapandarimulaisalingmengenalantarpribadi,mengidentifikasidanmerumuskan
harapandaripelatihanini, sampaiterbentuknyanormakelasyangdisepakatibersama
sertakontrolkolektifnya.PadaprosesBLCsetiappesertaharusberpartisipasiaktif dan dinamis.
Keberhasilan atau ketidak berhasilan proses BLC akan berpengaruh pada proses
pembelajaran selanjutnya.

Pada kesempatan ini juga fasilitator akan merumuskan tujuan pembelajaran yang akan
dicapaidalam kegiatanmembangunkomitmen belajar, sehinggadengandemikianpara
pesertadengan sendirinyasadarakanperandantanggung jawabnyadalamkeberhasilan
pencapaian tujuan pembelajaran yang dilaksanakan pada pelatihan tersebut.

Normakelasmerupakannilaiyangdiyakiniolehsuatukelompokataumasyarakat,kemudian
menjadi kebiasaan serta dipatuhi sebagai patokan dalam perilaku kehidupan sehari hari
kelompok/ masyarakattersebut. Normaadalah gagasan, kepercayaantentangkegiatan,
instruksi, perilaku yang seharusnya dipatuhi oleh suatu kelompok. Norma dalam suatu
pelatihan,adalah gagasan, kepercayaan tentang kegiatan, instruksi, perilaku yang diterima
oleh kelompok pelatihan, untuk dipatuhi oleh semua anggota kelompok (peserta, pelatih/
fasilitator dan panitia).

E. POKOKBAHASAN 5 :KONTROLKOLEKTIFDALAM PELAKSANAAN


NORMAKELAS
Ketua kelas dan sekretaris beserta fasilitator memandu brainstorming tentang sanksi apa
yang harus diberlakukanbagi orang yang tidak mematuhi atau melanggarnorma yang telah
disepakatiagarkomitmenyangdibangunmenjadilebihkuat.Tuliskanhasilbrainstormingdi papan
flipchart agar bisa dibaca oleh semua peserta. Peserta difasilitasi sedemikian rupa
sehinggaaktif dalammelakukanbrainstorming,sehinggadapatdirumuskansanksiyang
disepakatikelas.Kontrolkolektifmerupakankesepakatanbersamatentangmemeliharaagar
kesepakatan terhadap norma kelas ditaati. Biasanya ditentukan dalam bentuk sanksi apa
yang harus diberlakukan apabila norma tidak ditaati atau dilanggar.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 25


F. POKOKBAHASAN 6 :ORGANISASIKELAS
Dengan terbangunnya BLC, juga akan mendukung terwujudnya saling percaya, saling
kerjasama, saling membantu,saling memberidanmenerima,sehingga terciptasuasana/
lingkungan pembelajaran yang kondusif.
Fasilitator memandu peserta membuat rangkuma

n dari semua proses dan hasil pembelajaran selama sesi ini. Fasilitator memberi ulasan
singkat tentang materi yang terkait dengan BLC. Fasilitator meminta peserta untuk berdiri
membentuk lingkaran sambil berpegangan tangan, dan mengucapkan ikrar bersama untuk
mencapaiharapankelasdanmematuhinormayangtelahdisepakati.Danuntukmengakhiri sesi
diminta kepada peserta secara bersama-sama untuk bertepuk tangan. Fasilitator
mengucapkan salam dan mengajak semua peserta saling bersalaman.

VIII. RANGKUMAN
Dengan melakukan building learning commitment (BLC) yang didahului dengan proses
perkenalan dan dilanjutkan proses pencairan (unfreezing / ice breaking) maka akan
didapatkan komitmen peserta dalam melaksanakanproses pembelajaran selanjutnya
denganbaikberdasarkandarinorma-normakelasyangdibuatolehpesertasendiri.Adapun
untukkeberhasilanprosesBLCinidiperlukanadanyapartisipasiaktif dariseluruhpeserta
pelatihan.

IX. REFERENSI
• Munir,Baderal,DinamikaKelompok,PenerapannyaDalamLaboratoriumIlmu
Perilaku, Jakarta: 2001.
• DepkesRI,PusdiklatKesehatan,KumpulanGamesdanEnergizer,Jakarta:2004.
• LANdanPusdiklatAparaturKemenkesRI, BukuPanduanDinamikaKelompok,
Jakarta: 2010.

X. LAMPIRAN
LEMBAR KERJA
a. Permainan untukPerkenalan danPencairan Suasana

Perkenalan danPencairan Suasana

(Masuk kedalam dinamika kelompok untuk perkenalan)

Untuk memfasilitasi proses perkenalan dan pencairan suasana, fasilitator dapat


melakukan kegiatan interaktif melalui berbagai cara, seperti pada contoh berikut:

Deskripsi singkat:

Perkenalanmerupakanprosesyangsangatpentingdalamsuasanapelatihanuntuk
menciptakansuasanaakrabdandinamikapositif.Fasilitatorharusmenyiapkansuasana

25 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


agar para peserta, termasuk fasilitator, dapat saling mengenal satu sama lain. Proses
perkenalan yang dinamis dapat mencairkan suasana, menciptakan kondisi belajar yang
mendukung dimana para peserta dapat dengan leluasa mengungkapkan gagasan, ide
dan pengalamannya,sertaberbagi untukmemahamimasalah-masalahyangberkaitan
dengan perilaku hidup bersih dan sehat dan masalah kesehatan secara umum. Proses
belajar akan lebih kaya dengan pembuktian yang ada di masyarakat.

Metode: Permainan Kreatif

Waktu:20 menit

Tujuan
o Mencairkan situasi kaku dan saling mengenal antar peserta sehingga mudah untuk
bekerjasama,
o Terjadinya interaksiantarindividudalamkelompoksecaralebihmendalamdan dinamis,
o Terbentuknya sikapkesetiakawanan,keterbukaandankebersamaanantarseluruh
peserta.

Alat Bantu (tergantung kepada permainan yang digunakan). Misalnya:


a. Spidol,
b. Kertas Plano,
c. Kertas metaplan,
d. Bola Plastik/bola yang terbuat dari kertas Koran,

Langkah-langkah:
Acara perkenalan bisa dilakukan dengan beberapa cara, berikut ini 2 alternatif yang bisa
digunakan:

• Alternatif1: Bagilahseluruhpartisipan(peserta,fasilitatordanpanitia)menjadi
beberapakelompok(5-6kelompok).Padasetiapkelompok, setiapindividu
memperkenalkan dirinya kepada anggota kelompok lainnya (nama lengkap, nama
panggilandanlembagaasalnyasertabisaditambahkanhal-hallainseperti:tanggal
lahir,statusperkawinan,jumlahanak,hobi,bintangfilmyangdisukai,dll.).Perkenalan
bisa dilanjutkan ke tingkat pleno, misalnya dengan cara meminta kesediaan
perwakilan kelompok untuk memperkenalkan seluruh anggota kelompoknya. Jika
seluruh anggota kelompok telah diperkenalkan, cobalah bersama dengan seluruh
partisipanuntukmenghafalbersamanamaseluruh partisipanpelatihan.Puncak acara
perkenalan dapat dilakukandenganmenanyakan:siapayang palingbanyak
hafalnamapartisipan?Untukitu, mintalahkepadapartisipanyangmengatakan
palingbanyakhafalnamapartisipanuntukmembuktikankemampuannyamenghafal
nama partisipan dengan cara menyebut nama dan menunjuk orangnya satu per
satu.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 25


• Alternatif2:Mintalahpartisipanberpasang-pasangan.Disarankanuntukberpasangan
denganpartisipanlainyangbelum/ kurangdikenaldansalingmemperkenalkandiri
(namalengkap,namapanggilan,lembagaasal,tanggallahir,status perkawinan,
jumlahanak,dsb.). Setelahsetiappasanganselesaisalingmemperkenalkandiri,
mintalah mereka untuk memperkenalkan ke tingkat pleno dengan cara setiap
orang memperkenalkan secara rinci tentang pasangannya. Jika seluruh pasangan
telah diperkenalkan, cobalah bersama dengan seluruh partisipan untuk menghafal
bersama nama seluruh partisipan pelatihan. Puncak acara perkenalan dapat
dilakukan dengan menanyakan: siapa yang paling banyak hafal nama partisipan?
Untukitu, mintalahkepadapartisipanyangmengatakanpalingbanyakhafalnama
partisipanuntukmembuktikankemampuannyamenghafalnama partisipandengan cara
menyebut nama dan menunjuk orangnya satu per satu.
Pencairan suasana ditujukan untuk membangun hubungan antar partisipan yang
kondusif(suasanakesetaraan:tidakkaku,tidakformal,tidakadasekat-sekat)untuk
mencapaitujuanpelatihandalamtingkatoptimal.Padaakhirsessionini,pastikanlah
bahwa seluruh partisipan sudah saling mengenal dan memiliki hubungan yang
akrab.

CATATAN:
Ada kemungkinan beberapa partisipan tidak mau terlibat dalam perkenalan dan
pencairansuasanaini. Ajaklahmerekasecarapersuasif(denganmelibatkan partisipan
lainnya) agar mereka mau terlibat. Jangan paksa mereka, tetapi jangan pula
membatalkan proses karena beberapa individu tidak bersedia terlibat. Untuk
mempercepat perkenalan, peserta diminta menulis nama panggilan dan asal
instansipadasecarikkertasdenganspidoldanditempelkanpadadadasebelahkiri.

Untuk membangun komitmen belajar, langkah-langkah kegiatan pembelajaran


dapat juga dikombinasikan dengan langkah-langkah yang biasa digunakan dalam
pelatihan-pelatihanSTBM. Khususlangkah4(30menit),dapatdilakukandengan cara:
1. Fasilitator membuat gambar telapak tangan raksasa di lantai,
2. Fasilitator menanyakan kepada peserta berapa besar tingkat
pemahamannya terhadap materi,
3. Fasilitator meminta para peserta menempatkan dirinya pada salah satu
jari yang dipilih sesuai penilaian terhadap diri sendiri terkait materi yang
ditanya.

25 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


ModulMP.2
RencanaTindakLanjut (RTL)

RENCANATINDAK
LANJUT(RTL)

MP.2

255
Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM
MODULMP.2- RENCANATINDAKLANJUT(RTL)...............................................................255
I. DESKRIPSISINGKAT..............................................................................................257
II. TUJUAN PEMBELAJARAN......................................................................................257
III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN..................................................257
IV. BAHAN BELAJAR....................................................................................................257
V. METODEPEMBELAJARAN.....................................................................................258
VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN..............................................258
VII. URAIAN MATERI......................................................................................................258
A. POKOKBAHASAN 1 : RENCANATINDAKLANJUT(RTL)..................................258
B. POKOKBAHASAN 2.LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN RTL......................260
C. POKOKBAHASAN 3 : PENYUSUNAN RTLDAN GANTTCHART
UNTUK KEGIATANYANGAKAN DILAKUKAN.....................................................262
a. Penyusunan RTL............................................................................................262
b. GanttChart.....................................................................................................263
D. POKOKBAHASAN 4 : EVALUASIPELAKSANAAN STBM..................................264
VIII. REFERENSI.............................................................................................................264
IX. LAMPIRAN...............................................................................................................265
TIMPENYUSUN KURMOD WIRAUSAHASTBM..............................................................266

25 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


MODULMP-2
RENCANATINDAK LANJUT

I. DESKRIPSI SINGKAT
Rencana TindakLanjut(RTL)merupakansuatudokumententangrencanayangakandilakukan
setelahmengikutisuatukegiatanataumerupakantindaklanjutdarikegiatantersebut.Dalamsuatu
pelatihan,RTLmerupakandokumenrencanayangmemuattentangkegiatan-kegiatanyangakan
dilakukan setelah peserta kembali ketempat tugas untuk menerapkan hasil pelatihan.
ModulRTL inidisusundalamrangkauntukmembekaliparafasilitatorSTBMagarmampu
memahamirinciankegiatandandapatmenyusunRTLyangakandilaksanakanditempattugasnya
masing-masing.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


A. TujuanPembelajaran Umum

Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu menyusun rencana tindak lanjut proses belajar
mengajar dan mengevaluasi kegiatan STBM.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus

Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:


1. Menjelaskan RTL,
2. Menjelaskan langkah-langkah penyusunan RTL,
3. Menyusun RTLdan GanttChart untuk kegiatan yang akan dilakukan,
4. Melakukan evaluasi pelaksanaan STBM.

III. POKOKBAHASAN DAN SUB POKOKBAHASAN


A. Pokok Bahasan 1 : RTL
1. Pengertian
2. Ruang Lingkup
B. Pokok Bahasan 2 : Langkah-langkah penyusunan RTL
C. Pokok Bahasan 3 : Penyusunan RTLdan bagan Gantt(GanttChart)
D. Pokok Bahasan 4 : Evaluasi pelaksanaan STBM

IV. BAHAN BELAJAR


• Flipchart • Presentasi power point
• Spidol • Lembar/Format RTL.
• Meta plan
• Kain tempel
• LCD

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 25


V. METODEPEMBELAJARAN
• CeramahTanyaJawab
• Latihan
• Diskusi kelompok

VI. LANGKAH-LANGKAH KEGIATANPEMBELAJARAN


Jumlahjamyangdigunakandalammodulinisebanyak3jampelajaran(T: 0jp;P: 3jp; PL:0) @
45 menit untuk memudahkan proses pembelajaran, dilakukan langkah-langkah kegiatan
pembelajaran sebagai berikut:

A. Langkah 1 : Pengkondisian (15


menit)
1. Fasilitator memperkenalkan diri,
2. Fasilitator menyampaikan tujuan umum dan tujuan khusus,
3. Menggali pendapat peserta tentang pengertian dan ruang lingkup dan langkah-
langkah RTL,
4. Berdasarkan pendapat peserta, fasilitator menjelaskan pentingnya RTL,
5. Fasilitator memberi kesempatan kepada peserta untuk menanyakan hal-hal
yang kurang jelas dan fasilitator menjawab pertanyaan peserta tersebut.

B. Langkah 2:Penyampaian materi dan penyusunan RTL(30 menit)


1. Peserta dibagi kelompok berdasarkan tempat kerja,
2. Masing-masing kelompokmenyusun RTL,

C. Langkah 3:Penyajian RTL(45 menit)


1. Fasilitator memilih wakil kelompok untuk menyajikan RTLnya, diupayakan
seluruh kelompok mendapatkan kesempatan untuk menyajikan RTLnya secara
bergantian,
2. Fasilitator memberikesempatankepadapesertalainnyauntukmenanggapi
penyajian RTLyang disajikan,
3. Fasilitator menyampaikan simpulani tentang RTLyang telah disusun peserta,
4. Fasilitatormenutupsesipembelajarandenganmemastikan TPUdan TPK sesi telah
tercapai.
5. Fasilitator memberikan apresiasi pada peserta.

VII. URAIAN MATERI


A. POKOKBAHASAN 1 :RENCANATINDAKLANJUT
Proses diklat merupakan suatu proses yang sistematis dan berkesinambungan. Kegiatan
tersebutdimulaidengan AnalisisKebutuhanPelatihan,PenentuanTujuanPelatihan, Rancang
Bangun Program Pelatihan, Pelaksanaan Pelatihan serta Evaluasi Pelatihan. Oleh karena
itu seorang pengelola (fasilitator) pelatihan dituntut memiliki kompetensi
dalambidangtersebut.Disampingitupengelolapelatihandituntutselalumengembangkan

25 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


organisasinya agar mencapai visi dan misi organisasi secara optimal. Untuk itu maka
wawasandan pengetahuansertaketrampilandalambidangmembuat perencanaantindak
lanjut perlu mendapat prioritas. Hal ini dimaksudkan agar peserta memahami dengan jelas
arah dan tujuan pelatihan yang telah dijalaninya.
a. PengertianRencana TindakLanjut
Rencana tindak lanjut (RTL) merupakan suatu dokumen yang menjelaskan tentang
kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan, setibanya peserta di wilayah kerja masing-
masingdenganmemperhitungkanhal-halyangtelahditetapkanberdasarkanpotensi
dansumberdayayangada.
RTL merupakan sebuah rencana kerja yang dibuat secara individual oleh peserta
diklat yang berisi tentang rencana kerja yang menjadi tugas dan wewenangnya.
Rencana ini dibuat setelah peserta pelatihan mengikuti seluruh mata diklat yang
telah diberikan.
b. RuangLingkupRencana TindakLanjut(RTL)
PenyusunanRencana TindakLanjutinidimaksudkanuntukmengaplikasikanteori- teori
yang telah diberikan dalam pelatihan ini dengan pengalaman peserta latih.
Perpaduan antara teori dan pengalaman ini merupakan salah satu metode untuk
lebih meningkatkan tingkat pemahaman peserta diklat akan teori-teori yang telah
diberikanselama pelatihan,sehingga tujuan pembelajarankhusus akan tercapai
secara maksimal
Rencana tindak lanjut sangat diperlukan bagi Peserta pelatihan, Widyaiswara
danpenyelenggaraDiklat.HalinidisebabkanRencana TindakLanjutmerupakan
sebuah rencana kerja yang dibuat oleh individual yang berisi tentang rencana unit
organisasi diklat yang menjadi tugas dan wewenangnya.
Didalammembuat rencana tindaklanjut perlu mengacu pada struktur/ sistematika
rencana tindak lanjut tertentu seperti yang telah disepakati dalam proses
pembelajaran.
Oleh karena itu RTLmemiliki ciri-ciri sebagai berikut:
• Terarah
SetiapkegiatanyangdicantumkandalamRTLhendaknyaterarahuntuk
mencapai tujuan.
• Jelas
Isirencanamudahdimengertidanadapembagiantugas yang jelas antara
orang-orang yang terlibat didalam masing-masing kegiatan.
• Fleksibel
Mudahdisesuaikandenganperkembangansituasi.OlehkarenaituRTL
mempunyai kurun waktu relatif singkat.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 25


TujuanRTLadalahagarpesertalatih/institusimemilikiacuandalammenindak lanjuti
suatu kegiatan pelatihan.
RuanglingkupRencanaTindaklanjut(RTL)sebaiknyaminimal :
• Menetapkankegiatanapasajayangakandilakukan,
• Menetapkantujuansetiapkegiatanyangingindicapai,
• Menetapkan sasaran dari setiap kegiatan,
• Menetapkanmetodeyangakandigunakanpadasetiap kegiatan,
• Menetapkan waktu dan tempat penyelenggaraan,
• Menetapkan siapa pelaksana atau penanggung jawab dari setiap
kegiatan,
• Menetapkan besar biaya dan sumbernya.

B. POKOKBAHASAN 2.LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN RTL.


Berdasarkan hasil analisis kemudian disusunRTLdengan langkah-langkah sebagai berikut :
• Identifikasidan buat perumusan yang jelas dari semuakegiatanyangakan
dilaksanakan(apa/what). Padasaatmenentukankegiatanhendaknyamereview modul
Pelatihan Fasilitator STBM.
• Tentukanapatujuandarimasing-masingkegiatanyang telah ditentukan.
• Tentukansasaran dari masing-masing kegiatanyang telah ditentukan.
• Tetapkancaraataumetodeyangakandigunakandalampelaksanaansetiap
kegiatan(bagaimana/how).
• Perkirakan waktu yang diperlukan untuk setiap kegiatan(kapan/when),dan
tentukanlokasiyangakan digunakan dalam melakukan kegiatan (tempat/where).
• Perkirakanbesardansumberbiayayangdiperlukanpadasetiapkegiatan.(How much)
• Tetapkansiapamengerjakanapapadasetiapkegiatandanbertanggungjawab kepada
siapa (siapa/who).

OlehkarenaitudalammenyusunRTLharusmencakupunsur-unsur sebagai berikut:


1. Kegiatan
yaitu uraian kegiatan yang akan dilakukan, didapat melalui identifikasi kegiatan yang
diperlukanuntukmencapaitujuanyangtelahditetapkan.Agarhaliniterealisasimakadi
identifikasikegiatankegiatanapa yang diperlukan.

2. Tujuan
adalahmembuatketetapanketetapanyangingindicapaidarisetiapkegiatanyang
direncanakanpadaunsurnomor1. Penetapantujuanyangbaikadalahdirumuskan secara
konkrit dan terukur.

3. Sasaran
yaituseseorangataukelompoktertentuyangmenjaditarget kegiatan yang direncanakan.

26 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


4. Cara Metode
yaitu cara yang akan dilakukan dalam melakukan kegiatan agar tujuan yang telah
ditentukan dapat tercapai.

5. WaktudanTempat
Dalam penentuan waktu sebaiknya menunjukkan kapansuatukegiatandimulai
sampaikapanberakhir. Apabiladimungkinkansudahdilengkapidengantanggal
pelaksanaan. Hal ini untuk mempermudahdalampersiapankegiatanyangakan
dilaksanakan,sertadalammelakukanevaluasi. Sedangkan dalam menetapkan
tempat,seyogyanyamenunjukkanlokasiataualamatkegiatan akan dilaksanakan

6. Biaya
AgarRTL dapatdilaksanakanperludirencanakananggaranyangdibutuhkanuntuk
kegiatantersebut.Akantetapiperencanaananggaranharusrealistisuntukkegiatanyang
benar-benarmembutuhkandana,artinyatidakmengada-ada.Perhatikan/pertimbangkan
juga kegiatan yang memerlukan dana tetapi dapat digabung pelaksanaannya dengan
kegiatan lain yang dananya telah tersedia. Rencana anggaran adalah uraian tentang
biaya yang diperlukan untuk pelaksanaan kegiatan, mulai dari awal sampai selesai.

7. Pelaksana/ penanggungjawab
yaitupersonal/timyangakanmelaksanakankegiatanyangdirencanakan.Halinipenting
karenapersonal/timyangterlibatdalamkegiatantersebutmengetahuidanmelaksanakan
kewajiban.

8. Indikator Keberhasilan
merupakan bentuk kegiatan/sesuatu yang menjadi tolok ukur dari keberhasilan dari
pelaksanaan kegiatan.

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 26


C. POKOKBAHASAN3:PENYUSUNANRTLDANGANTTCHARTUNTUK
KEGIATANYANGAKAN DILAKUKAN

a. PenyusunanRTL
Dalam menyusun RTLdapat menggunakan formatisian sebagai berikut:
Format IsianRencana TindakLanjut

PELAKSANA/
CARA/ WAKTU& INDIKATOR
NO KEGIATAN TUJUAN SASARAN BIAYA PENANGGUNG
METODE TEMPAT KEBERHASILAN
JAWAB

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1.

2.

3.

4.

5.

6.

dst

Penjelasan cara pengisian:


Kolom 1 :Kolom nomor
Padakolominidicantumkannomorkegiatansecaraberurutan,mulaidarinomor1, 2, 3dan
seterusnya sesuai dengan jumlah kegiatan yang direncanakan bedasarkan hasil identifikasi
kegiatan.

Kolom 2:Kolom kegiatan


Padakolominidicantumkanrinciankegiatanyangakan dilakukan,mulaidaripersiapan, sampai
seluruh pelaksanaan kegiatan penyusunan laporan selesai.

Kolom 3 :Kolom tujuan


Padakolominidicantumkantujuandarisetiapkegiatan,yaituhasilyangingindicapaidari setiap
kegiatan yang dilaksanakan.

Kolom 4 :Kolom sasaran


Padakolominidiisidenganapa/siapayangmenjadisasaranatautargetdarisetiapkegiatan, sesuai
dengan tujuan yang ingin dicapai.

26 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


Kolom 5 :Kolom cara/ metode
Pada kolom ini dicantumkan cara-cara/ metode/ teknik pelaksanaan setiap kegiatan.

Kolom 6 :Kolom waktu dan tempat


Kolominidiisidengantanggal,bulan,tahunsertajampelaksanaankegiatan,kapandimulai dan
sampai kapan berakhir, serta dimana kegiatan tersebut dilaksanakan.

Kolom 7 :Kolompelaksana/ penanggungjawab


Kolominidiisidengannamapelaksanaatauanggotatimyangditugaskanmelaksanakan kegiatan
sesuai dengan keahliannya.

Kolom 8 :Kolom indikator keberhasilan


Kolominimencantumkantentangapayangmenjaditolokukurkeberhasilandaripelaksanaan
kegiatan yang dilakukan.

b. GanttChart
Gantt chartadalahsuatualatyangbernilaikhususnyauntukkegiatan-kegiatandengan jumlah
anggota tim yang sedikit,kegiatan yang mendekati penyelesaian dan beberapa kendala
kegiatan.
Karakteristik GanttChart
Ganttchartsecaraluasdikenalsebagaialatfundamentaldanmudahditerapkanolehpara
manajer kegiatan untuk memungkinkan seseorang melihat dengan mudah waktu dimulai
dan selesainya tugas-tugas dan sub- sub tugas dari suatu kegiatan.
Semakinbanyaktugas-tugasdalamkegiatandansemakinpentingurutanantaratugas-
tugas maka semakin besar kecenderungan dan keinginan untuk memodifikasigantt chart.
Ganttchartmembantumenjawabpertanyaan-pertanyaan“whatif”saatmelihatkesempatan-
kesempatan untuk membuat perubahan terlebih dahulu terhadap kebutuhan.
Keuntungan menggunakan Ganttchart :
• Sederhana,mudahdibuatdandipahami,sehinggasangatbermanfaatsebagaialat
komunikasi dalam penyelenggaraan proyek.
• Dapat menggambarkan jadwal suatu kegiatan dan kenyataan kemajuan
sesungguhnya pada saat pelaporan
• Bila digabungkan dengan metoda lain dapat dipakai pada saat pelaporan

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 26


Kelemahan GanttChart :
• Tidak menunjukkan secara spesifik hubungan ketergantungan antara satu kegiatan
dan kegiatan yang lain, sehingga sulit untuk mengetahui dampak yang diakibatkan
oleh keterlambatan satu kegiatan terhadap jadwal keseluruhan kegiatan.
• Sulit mengadakan penyesuaian atau perbaikan/pembaharuan bila diperlukan,
karena pada umumnya ini berarti membuat bagan balok baru.

D. POKOKBAHASAN 4 :EVALUASIPELAKSANAAN STBM


PelaksanaankegiatanSTBM olehparapelaksanaSTBM harusdilakukanevaluasiuntukmelihat
seberapa jauh kegiatan tersebut memiliki dampak yang berarti bagi kesehatan masyarakat
khususnya dibidang sanitasi.

PelaksanaanevaluasikegiatanSTBMperludilakukandalamwaktu6bulansekaliuntukmencapai tujuan
yang diharapkan.

VIII. REFERENSI
1. Kemenkes RI,PusdiklatAparatur, RencanaTindakLanjut, Kurmod Surveillance, Jakarta:
2008.
2. BPPSDM Kesehatan, RencanaTindakLanjut, Modul TOTNAPZA,Jakarta: 2009.
3. Kemenkes RI,Pedoman Umum Pengembangan Desa dan Kelurahan SiagaAktif,Jakarta:
2010,
4. KemenkesRI,SecondDecentralizedHealthServicesProject,ModelPelatihanPemberdayaan
Masyarakat Bagi Petugas Puskesmas, Jakarta: 2010.

26 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


IX. LAMPIRAN
LEMBAR KERJA
a. PedomanPenyusunanRTL
Peserta dibagi kelompok menurut asal tempat tugas masing-masing

Masing-masing kelompok menyusun RTL,yang mencakup aspek:


a. Jenis kegiatan
b. Tujuan
c. Sasaran (orang dan lokasi)
d. Cara / metode
e. Waktudan tempat
f. Sumber dana
g. Penanggung Jawab
h. Indikator keberhasilan

SUMBER PELAKSANA/
Penyusunan
NO RTLdapat
KEGIATAN TUJUANmenggunakan
SASARAN formatsebagai
CARA/ WAKTU&berikut:
DANA/ PENANGGUNG
INDIKATOR
METODE TEMPAT KEBERHASILAN
BIAYA JAWAB

1 2 3 Format
4 IsianRencana
5 6 TindakLanjut
7 8 9

1.

2.

3.

4.

5.

6.

dst

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 26


TIMPENYUSUN
KURMOD FASILITATORSTBM

Kementerian Kesehatan
Direktorat Penyehatan Lingkungan, Ditjen PPdan PL:
 F. EkoSaputro, SKM,MKM - KasubditPASD
 SitiNur Ayu - Kasie Standarisasi PASD
 KristinDarundiyah - Kasie Bimbingan dan Evaluasi PASD
 Yulita Suprihatin,SKM, M.Kes - Staf PASD (Koordinator Sekretariat STBM Nasional)
 Nugroho - Staf PASD
 Indah Hidayat - Staf PASD
 Zakiah Diana - Staf PASD
 Dewi Mulyani - Staf PASD

Sekretariat STBMNasional
 Catur Adi Nugroho - Asisten Staf Ahli Bidang Capacity Building
 Paramita Dau - Asisten Staf Ahli Bidang Knowlwdge Management
 Rani Rahmafuri - Sekretaris Bilingual
 Rahma - Asisten Staf Bidang Pengembangan Media Edukasi
Airdan Sanitasi

Badan Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia


 Dra. Oos fatimah Rosyati,M.Kes - Kabid. II, Pusdiklatnakes
 Eka Jusuf Singka, Dr, M.Sc, - Kabid. III, Pusdiklat Aparatur
 Vermona Marbun, SKP, MKM - Kasubbit Pelatihan,Pusdiklatnakes
 HaryatiRahman, SKM - Staf Subbit Pelatihan,Pusdiklatnakes
 Mujayanto, SKM, MKM - Staf Subbit Pelatihan,Pusdiklatnakes
 Yan Bani Luza PrimaWangsa,Dr,MKM - WidyaiswaraBBPKCiloto
 Ramini, SKM,M.Kes - Widayaiswara,BapelkesCikarang

Mitra STBM
 I Nyoman Oka - Water and SanitationProgram, Bank Dunia
 Rahmi Kasri - Water and SanitationProgram, Bank Dunia
 Ronie Prasetyo - Water and SanitationProgram, Bank Dunia
 OntosenoMahartodjoOepojo - WASH,UNICEF
 Lilik Trimaya - WASH,UNICEF
 NurApriatman - Waspola
 Yusmaidi - SHAW,SIMAVI
 Asep M. Mulyana - High Five

26 Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM


 AndreK - IUWASH
 KuwatKaryadi - IUWASH
 Tethy Tafuli - PLAN Indonesia
 Herni Suwartini - USDP
 Sujono - HAKLI
 Mita Sirait - World Vision International
 Margaretha Siregar - World Vision International
 Agustini - Yayasan Pembangunan Cinta Insan Indonesia (YPCII)
 Purwadidi - Yayasan Pembangunan Cinta Insan Indonesia (YPCII)

Modul Pelatihan untuk Pelatih (TOT)Fasilitator STBM 26


ISBN978-602-235-523-6

978 602 235 523 6


Informasilebihlanjuthubungi:
KementerianKesehatanRepublikIndonesia
DirektoratJenderalPengendalianPenyakitdanPenyehatanLingkungan
DirektoratPenyehatanLingkungan

Jl.PercetakanNegaraNo.29Jakarta-10560
Telp.(021)4247608Ext.127
Fax.(021)4245778

Anda mungkin juga menyukai