Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Indentitas Sekolah : SDN 115 PEKANBARU

Kelas / Semester : VI (Enam)/ Genap

Tema : 9 ( menjelajah angkasa luar)

Sub tema : 2 ( benda angkasa luar dan rahasiannya )

Materi Pelajaran : ppkn , bahasa Indonesia dan pjok

Pembelajaran :6

Alokasi Waktu : 1 X 45 Menit (6 JP)

A. Indikator
Ppkn
4.2 siswa mampu membuat refkelsi melaksanakan hak dan kewajiban menegakkan
aturan dan menjaga ketertiban di lingkungan rumah, sekolah dan masyrakat dengan
baik dan benar
Bahasa Indonesia
4.2 siswa mampu menceritakan benda angkasa luar dengan teks eksplanasi ilmiah
penyebab perubhaan dan sifat benda, hantaran panas, energy listrik dan
perubahannya dengan memilih dan memilah kosa kata baku dengan tepat.
Pjok
4.1 siswa mampu mempraktikkan teknik permainan basket (shooting, dribbling dan
passing) dengan tepat.
B. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah berdiskusi, siswa mampu memberikan contoh pelaksanaan hak
dan kewajiban saat menonton dan tampil pada pertunjukan drama dengan
objektif
2. Setelah menonton dan tampil pada pertunjukan drama, siswa mampu
menulis refleksi dalam hal melaksanakan hak dan kewajiban dengan
terperinci
3. Setelah berdiskusi, siswa mampu menceritakan benda-benda angkasa
luar dengan menggunakan kosa kata baku
4. Setelah berdiskusi, siswa mampu menjelaskan teknik-teknik permainan
bola basket dengan benar
5. Setelah berlatih dan berdiskusi, siswa dapat mempraktikkan teknik
shooting, dribbling dan passing dalam permainan bola basket dengan
benar.
B Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pendahuluan (10 menit)
 Guru mengucapkan salam dan menyapa siswa
 Berdoa
 Guru mengadakan appersepsi
 Guru memotivasi siswa
 Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan menyampaikan tujuan
pembelajaran

Kegiatan inti (30 menit)

 Siswa menulis tentang benda angkasa luar di buku siswa. Siswa menulis
jenis teks ekplanasi dengan memperhatikan kalimat efektif, kosa kata, serta
penggunaan tanda baca yang sesuai.

 Siswa berlatih memasukkan bola basket ke ring.

 Guru memberikan contoh cara melakukan shooting yang benar.


(Mengkomunikasikan)

 Siswa dikelompokkan berpasangan. Setiap kelompok diberi satu bola.


Dengan pasang-annya, siswa berlatih melakukan shooting ke ring sebanyak
10 kali.

 Siswa saling mengoreksi shooting yang dilakukan oleh temannya. Berlatih


driblling
 Siswa masih berpasangan, setiap pasangan diberi satu bola.

 Guru memberikan contoh gerakan dribbling yang benar.

 Siswa berlatih memantul-mantulkan bola (dribbling) di tempat, dribbling


sambil berjalan, dan dribbling sambil berlari. (Mengekplorasi)

 Siswa berlatih dengan pasangannya secara bergantian. Berlatih passing

 Siswa berlatih mengoper bola dengan pasangan-nya. (Mengekplorasi)

 Keterampilan yang dipelajari adalah mengoper bola basket (passing) ke


dinding, mengoper bola secara berpasangan, dan mengoper bola secara
berpasangan sambil bergerak (berjalan dan berlari).

 Sebelum latihan selesai, siswa diminta untuk melakukannya sekali lagi.


Kegiatan Penutup (5 menit)
 Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
 Guru memberikan tugas baik cara individu maupun kelompok.

 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

 Guru memberikan tugas rumah untuk siswa


 Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam.
C. Penilaian

 Penilaian Sikap: tanggung jawab, teliti, dan disiplin.


 Penilaian Pengetahuan: pilihan ganda dan jawaban singkat.
 Penilaian Keterampilan: unjuk kerja

Mengetahui : Pekanbaru, 2021

Guru Pamong SDN 115 Pekanbaru Mahasiswa


NIP. NPM. 186910799

Anda mungkin juga menyukai